asam urat

26
  A S A M UR A T ( AR TR ITI S G O U T) Materi Ceramah I l mi ah P op u l er D i n i Ib r a t i

Upload: ilham-suryo-wibowo-antono

Post on 02-Nov-2015

6 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

sda

TRANSCRIPT

ASAM URAT (ARTRITIS GOUT)

ASAM URAT(ARTRITIS GOUT)Materi Ceramah Ilmiah PopulerDini Ibrati

Artritis Gout adalah Peradangan sendi akibat tingginya kadar asam urat di dalam darah atau terkumpul di dalam sendi.Kadar normal :a. Wanita : 2,4 5,7mg/dlb. Pria : 3,7 7 mg/dl

EPIDEMIOLOGI

1. Laki laki lebih banyak dari wanita2. Genetik3. Obesitas4. KolesterolPenyebab :Produksi asam urat yang berlebihMenurunnya pembuangan asam urat melalui ginjalAkibat keduanya Berat badan berlebih Genetik

Mekanisme peningkatan asam urat:Gangguan keseimbangan asam urat Penurunan pembuangan asam urat Peningkatan asam urat karena penyakit tertentuPeningkatan makanan dan minuman yang mengandung purin Makanan yang mengandung tinggi purin :

Daging merah : jeroan( hati, otak, jantung, limpa, babat, usus, paru) , daging rusa, daging babi, daging kelinci, bebek, kambing, ayamSea food : lobster, kerang, udang, cumi, kepiting, Ikan : Ikan kod, tuna, sarden, bluefish, ikan teri, ikan asinBuah : AnggurMinuman : kopi, bir, alkohol, susu kedelai

Makanan yang mengandung purin tinggi :

6.Ragi : tape7.Kacang : Kacang merah, kacang tanah, melinjo, kacang lima, kacang kedelai, tempe, tauco, oncom, emping8.Coklat9.Sayur : tauge, bayam, kembang kol, kangkung, daun pepaya, 10.Singkong

Gejala :Tanda inflamasi : merah, bengkak, nyeri , panas, sakit jika digerakan, ngiluTidak bisa berjalan, tidak bisa memakai sepatu, mengganggu tidurTimbulnya tofi

ASAM URATPemeriksaannya :Lab Periksa cairan sinovial adanya kristal monosodium uratSerum asam urat > 7 mg/dLUrinalisis ASAM URATPemeriksaan TambahanRadiologi / RontgenDIKONTROLDIETOBAT

Allopurinol dosis awal 100 mg selama 1 minggu Bagaimana mencegahnya ?Makanan yang harus di hindari

Buah buahan tertentu

MAKANANYANGHARUSDIKURANGI ASUPANNYA

AKIBAT DARI ASAM URAT

Kadar Purin Dalam Makanan Tujuan DietMencapai dan mempertahankan status gizi optimalMenurunkan kadar asam urat dalam darah dan urin

Syarat Dieta. Energi sesuai dengan kebutuhan tubuhb. Protein cukup, yaitu : 1-1,2 gr/kg BB atau 10 15 % dari kebutuhan energi totalc. Hindari bahan makanan sumber protein yang mengandung purin > 100 mgSyarat Diet d. Lemak sedang, yaitu 10 29 % dari kebutuhan total. Lemak berlebih dapat menghambat pengeluaran asam urat atau purin melalui urine. Karbohidrat 65 75 % dari kebutuhan energi totalf. Vitamin dan mineral cukupg. Rata-rata anjuran cairan : 2 - 2 liter/hari