alergi

Post on 16-Jul-2016

20 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

alergi

TRANSCRIPT

ALLERGIES

ANGGUN DWI NASTITI (1130013055)DIMAS DWI ANUGRAHA (1130013059)ELLYA CHANDRA HARIYANI (1130013060)FAIZATUL UMMAH (1130013064)NOVYLIAN SETYAWATI (1130013080)NUR LINDAWATI (1130013082)ISMAIL ARAFAT (1130013073)

DISUSUN OLEH:

Alergi adalah reaksi sistem kekebalan tubuh yang berlebihan terhadap benda asing tertentu

ALERGEN

Alergen masuk ke tubuh bisa melalui saluran pernapasan (inhalan) , dari makanan (oral), melalui suntikan (parenteral) atau bisa juga timbul akibat adanya kontak dengan kulit.

Alergen: bahan-bahan yang asing terhadap tubuh dan dapat menyebabkan suatu reaksi alergi pada orang-orang tertentu.

Antigen : suatu benda / zat asing jika masuk ke dalam tubuh menyebabkan pembentukan antibodi

Contoh: virus, bakteri

Tipe 1Reaksi

Anafilaksis

Mekanisme

Imunologis

Tipe 2Reaksi

Autotoksis

Tipe 3Reaksi

Kompleks ImunTipe 4

Reaksi Alergi Seluler Tipe

Lambat

GEJALA1. Bersin –bersin, sering disertai pilek yg cair2. Batuk pilek3. Mata, hidung & tenggorok terasa gatal4. Mata berair5. Konjungtivitis, mata merah6. Lingkaran gelap tdp di bawah mata akibat

meningkatkannya aliran darah di dekat sinus (allergic shiners)

7. Allergic salute (kulit hidung tampak melipat-lipat akibat gosokan hidung ke arah atas yg berulang-ulang pd anak yg pilek)

Penyakit alergi1. Rhinitis alergi ; bersin bersin, hidung

tersumbat, gatal, berair 2. Kongjungtivitis alergi ; mata gatal, merah,

berair, kelopak mata bengkak3. Urtikaria (biduran, kaligata); kulit bentol,

merah, gatal4. Dermatitis (eksim) ; kulit merah, gatal,

mengelupas, kasar5. Asma ; batuk lama, sesak nafas, wheezing6. Pencernaan ; mual, muntah, mulas, diare

Tes Alergi

Skin Prick Test (Tes Tusuk Kulit) Patch Test (Tes Tempel) Skin Test (Tes Kulit) RAST (Radio Allergo Sorbent Test)

Skin Prick Test (Tes Tusuk Kulit)

Patch Test (Tes Tempel)

Skin Test (Tes Kulit)

pencegahan Menghindari iritan allergen

penyebab Obat – obatan dan bila tidak

berhasil baru boleh dilakukan imunoterapi / hiposensitisasi / desensitisasi

penanganan Mengihindari alergen Anti histamin Imunoterapi sublingual

TERIMA KASIH

top related