anashendri.files.wordpress.com€¦  · web viewmodul pengabdian masyarakat. ibm puskesmas....

25
MODUL PENGABDIAN MASYARAKAT IbM PUSKESMAS PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI ONLINE MENGGUNAKAN WORDPRESS UNTUK E-PUSKESMAS PROGRAM PENGABDIAN PADA MASYARAKAT

Upload: phammien

Post on 04-Jun-2018

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

MODUL PENGABDIAN MASYARAKAT

IbM PUSKESMAS

PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI

ONLINE MENGGUNAKAN WORDPRESS

UNTUK E-PUSKESMAS

PROGRAM PENGABDIAN PADA MASYARAKAT

JURUSAN MANAJEMEN INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TRUNOJOYO

2013

PENDAHULUAN

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi khususnya internet melahirkan

sebuah media baru yaitu blog, yang semakin lama semakin berkembang dan di manfaatkan

dalam setiap bidang kehidupan, tak luput juga bidang pemerintahan dan pendidikan. Blog

sebagai sebuah media memiliki berbagai fasilitas sebagai sebuah web site pribadi maupun

institusi. Web blog merupakan sarana penyampaian informasi secara online yang memiliki

berbagai fasilitas sebagai sebuah web site pribadi atau institusi. Web blog juga merupakan sarana

penyampaian informasi secara online yang memiliki fasilitas dasar internet yang mampu

menembus batasan ruang dan waktu. Di tengah pesatnya perkembangan dunia yang penuh

persaingan, informasi merupakan bagian yang sangat penting dari komponen instansi maupun

pribadi. Penyampaian informasi yang cepat, tepat dan mudah akan sangat mendukung kegiatan

di instansi seperti Puskesmas.

Para penulis Blog dinamakan Blogger. Melalui Blognya, Blogger menjadi mudah

dikenali berdasarkan topik apa yang disukai, apa tanggapan terhadap link-link yang dipilih dan

isu-isu didalamnya. Blog adalah budaya digital dan komunitas elektroniknya bertebaran di

internet dan dengan sedemikian banyak blog di Internet yang selalu mencari website ‐website

yang menarik maka blog menjadi unik. Bab ini akan menjelaskan kepada anda tentang seluk

beluk web blog mulai dari mendaftarkan nama hingga pemeliharaan yang diharapkan akan dapat

menambah wawasan dan keterampilan anda yang akhirnya akan dapat meningkatkan citra diri

dan lembaga anda. “Blog” adalah singkatan dari “weblog”, istilah yang pertama kali digunakan

oleh Jorn Barger pada bulan Desember 1997. Weblog digunakan dalam sebuah website untuk

mengolah suatu catatan informasi khusus, Weblog identik dengan diary online, kita dapat

menuliskan sebuah artikel dan orang lain yang membacanya dapat memberikan komentar.

Saat ini sudah banyak bermunculan penyedia layanan blog gratis diantaranya:

1. http://www.blogger.com 2. http://www.blogdrive.com

3. http://www.wordpress.com

4. http://www. blogsome.com

5. http://www.edublogs.orgf

6. http://www.multiply.com

7. http://blog.com

8. http://livejournal.com

9. http://my.opera.com

Mengingat banyaknya penyedia layanan blog yang ada, maka selanjutnya pembahasan dibatasi

pada penyedia layanan blog http://www.wordpress.com . Kelebihan wordpress yang bisa menjadi

bahan pertimbangan dalam memilih layanan penyedia blog gratis diantaranya adalah :

1. Template System, memudahkan anda merubah tampilan blog dalam beberapa klik. Anda bisa

mengubah tampilan blog hanya dalam hitungan detik. Dan blog anda tetap berjalan seperti

semula.

2. Integrated link management, anda bisa mengatur dan mengorganisir link atau tautan ke blog atau

website lain dengan hanya mengisi formulir saja, hanya butuh beberapa detik untuk

melakukannya. Search engine-friendly permalink structure, tiap artikel mampu memberi

alamat halaman yang sesuai dengan judul artikel dan itu lebih mudah dibaca oleh mesin

pencari.

3. Support for plugins, Anda bisa menambah kemampuan blog, Bahkan merubah fungsinya hanya

dengan menggunakan plugin. Mengaktifkan dan menginstall plugin juga sangat mudah.

4. Support for widgets, Anda bisa mengatur urutan blok modul hanya dengan drag and drop.

Anda bisa menambah modul di sidebar hanya dengan mengklik aja. Trackback and

Pingback, anda juga bisa saling terhubung dengan blog-blog lain untuk meningkatkan

popularitas.

5. Nested categories and multiple categories for articles, Anda bisa mengumpulkan artikel?artikel

dalam satu kategori atau satu artikel masuk ke banyak kategori dengan pengorganisasian yang

mudah juga.

6. Typographic filters for proper formatting and styling of text, memungkinkan anda begitu mudah

membuat artikel, mengubah huruf dan gaya penulisan. Semuanya cukup dengan klik. Anda

bahkan tidak perlu memahami kode HTML atau CSS.

7. Static pages, jika anda butuh sebuah halaman statis yang berisi info tentang diri anda atau

apapun juga, bisa dilakukan di wordpress dengan menambahkan page.

8. Tag support, Pada tiap artikel bisa ditambahkan tag untuk mempermudah search engine

3

4

mengenali isi blog atau artikel anda dan menemukannya.

9. Multiple authors, capek nulis sendiri dan ingin mengundang penulis luar, wordpress bisa

menanganinya dengan skala keamanan yang berjenjang, sangat praktis.

10. Can store a list of users who visit your blog, Wordpress bisa juga mendata pengunjung yang

mengunjungi blog anda setiap saat.

11. Can block site visitors by IP address, bisa memblokir pengunjung dari IP tertentu yang tidak

anda inginkan.

12. Comment Support, Anda bisa berinteraksi langsung dengan pengunjung. Mereka bisa memberikan

komentar di tiap artikel dan anda bisa menyaring komentar mana yang akan anda terima.

13. RSS Feed Support, pengunjung juga bisa memantau perkembangan atau update artikel?

artikel dengan berlangganan artikel -artikel anda melalui RSS.

14. Permalink, Permalink adalah struktur link spesifik sebuah artikel dengan wordpress anda bisa

custome permalink lebih google friendly, dan anda bisa mengganti judul artikel tanpa merubah

susunan permalink.

PERSIAPAN MEMBUAT BLOG

Ada beberapa hal yang mesti dipenuhi sebelum anda membuat blog, persayaratan ini

mutlah harus dipenuhi agar blog yang akan atau telah anda buat tersebut dapat eksis dan

mencapai target dari pembuatannya, syarat tersebut yakni mimiliki account email dan koneksi

internet.

1. E‐MAIL

Sebelum membuat blog anda harus mempunyai account E‐mail yang aktif, bisa email gratis

Yahoo maupun Gmail. Bila belum punya E‐mail, silahkan mendaftar terlebih dahulu.

2. KONEKSI INTERNET

Untuk membuat blog dibutuhkan koneksi internet, bisa dikerjakan di rumah sendiri, di kantor

pada saat jam istirahat atau di warnet.

MODUL 1 : PEMBUATAN ACCOUNT GMAIL

PEMBUATAN EMAIL (“GMAIL.COM”)

 Email merupakan salah satu layanan surat

elektronik yang dapat kita gunakan sebagai kotak surat, menerima email (surat elktronik),mengirim pesan. File yang diterima dan dikirim dapat berupa teks,gambar, file multimedia (video, lagu), ataupun file2 lainnya yang dapat dijadikan attachment. Beberapa penyedia layanan email gratisan yang dapat anda gunakan saat ini sangatlah banyak tersedia di internet. Yang terkenal adalah yahoo, google, hotmail, dll.

Langkah-Langkah Pembuatan Email di Gmail;

1. Pada browser anda di address bar ketik http://www.gmail.com kemudian tekan enter, atau (ketik gmail kemudian tekan dua tombol Ctrl Enter bersamaan). Tunggu hingga tampil halaman googlemail (gmail).

KLIK DI SINI

2. Setelah klik create Account, Isilah data pribadi anda dan akun yang anda inginkan, seprti pada gambar di bawah ini :

3. Setelah data terisi semua, kemudian di minta mengisi validasi akun, sesuai dengan nomor telp yang di inputkan.

KLIK DI SINI

4. Jika berhasil Maka akan tampil sebagai berikut :

5. Yang harus anda ingat adalah anda harus mengaktifkan (membuka) email anda minimal 1 kali dalam 2 bulan karena jika tidak aktif maka gmail akan menonaktifkan email anda, bahkan menghapusnya karena dianggap tidak aktif.

6. Setelah Login masuk ke gmail, akan muncul halaman seperti gambar di bawah ini

7. Setelah itu pilih Gmail pada menu diatas

KLIK DI SINI

Hasil Account Gmail :

Email : [email protected]

PEMBUATAN WORDPRESS

Adapun langkah selanjutnya adalah mendaftar pada layanan blog gratis wordpress, masing-masing langkah dijelaskan sebagai berikut :

1. Kunjungi halaman Wordpress utama di http://www.wordpess.com yang berbahasa Inggris atau http://id.wordpress.com untuk versi bahasa Indonesia. Agar mudah anda gunakan versi Indonesia saja langsung pada form pendaftarannya yaitu https://id.wordpress.com/signup/

2. Isikan data lengkap :

**************

Alamat E‐mail: Masukkan alamat email Anda yang masih aktif karena aktivasi wordpress

Anda akan dikirimkan ke alamat email ini

Username: Minimal 4 karakter, dapat terdiri dari huruf dan angka. Nama pengguna ini

nantinya dapat menjadi nama situs Anda

Kata Sandi/ Password: diisi dengan password Anda

Blog Domain Alamat Blog: Puskesmaskb.wordpress.com

3. Selanjutnya masuklah ke akun email anda untuk melihat email peangaktifan dari wordpress.

Ketikkan alamat http://mail.google.com atau www.gmail.com dan masukkan user name dan

password anda

4. Pilih Kelola Halaman untuk menambah halaman pada wordpress terdiri dari : Profile,

beranda, Kegiatan dan pengumuman

5. Klik kelola tulisan, isikan data dan gambar.

Mendesign Situs Blog Wordpress.Com

Mengganti tampilan/tema situs pilihlah selalu tema situs yang mendukung fungsi widget.

Langkah‐langkahnya:

1. Pilih menu disisi kiri dasbor anda (Tampilan), kemudian bagian Tema. Akan terlihat,

Tema saat ini yang merupakan tampilan untuk situs yang Anda gunakan.

2. Untuk mengganti, lihat pada bagian Tema yang Tersedia. Dalam bagian tersebut

terdapat berbagai tema yang dapat Anda pilih sesuai dengan selera dan visi situs

Anda. Pilih salah satu dengan klik pada tema pilihan Anda. Untuk contoh ini

menggunakan tema pada grup Populer yaitu tema Twenty Ten.

3. Kelola Tema, klik customize

4. Hasil dari customize, silakan di desain sesuai keinginan

5. Kelola Widget

6. Selanjutnya mengatur header dalam wordpress anda seperti gambar halaman diatas pilih AppearanceHeader

7. Klik browse, lalu pilih gambar yang akan diupload8. Lalu pilihk klik radio button untuk menampilkan gambar yang ditampilka. Setelah itu klik

“Save Changes”.

9. Hasil dari proses upload dang anti browser seperti dibawah ini

10. Step selanjutnya menambah menu dan submenu. Pilih Post pilih Categories

11. Lalu ketikan judul menu atau sub menu didalam field name - Lalu Klik “Add New Catergory”

12. Lalu pilih menu Appearance Menus

13. Lalu pilih Categories

14. Centang menu dan submenu yang akan di tampilkan di Categories, lalu klik tombol “Add to Menu”

15. Tampilan setelah di tambahkan menu dan submenu

16. Step selanjutnya memposting artikel didalam wordpress17. Pilih menu post -> add new

18. Lalu isikan artikel dalam add new post. seperti dibawah ini;

19. Setelah itu klik tombol “Publish”. Akan muncul halaman seperti ini :

20. Untuk mengcategorikan artikel diatas maka ke halaman admin pilih Post All Post

21. Lalu klik “Quick Edit”. Setelah itu akan muncul halaman seperti dibawah ini :

22. Lalu centang didalam coloumn categories. Untuk menentukan artikel tersebut termasuk categori yang dipilih.

23. Artikel telah masuk dalam kategori yang dipilih