soal e commerce

Upload: dulkome

Post on 13-Jul-2015

280 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Soal 1 Berikut ini merupakan karakteristik E-Commerce, kecuali:

Terjadinya transaksi antara dua belah pihak Pertukaran barang, jasa, atau informasi Perusahaan harus memiliki sarana fisik (gedung dll) Internet sebagai media utama

Soal 2 Jalur (jenis) jaringan yang paling tepat dipakai untuk berinteraksi dengan partner bisnis dalam E-Commerce:

Internet Ekstranet Intranet Semua benar

Soal 3 Dalam transaksi e-commerce, penjual dan pembeli menggunakan EDI. EDI singkatan dari:

Electronic Data Interchange Electronic Data Internet Electronic Data Integration Electronic Data Internal

Soal 4 Fungsi utama adanya layanan purna jual dalam proses bisnis e-commerce adalah:

Menjamin kepuasan pelanggan Mendapatkan feedback dari pelanggan Penawaran produk yang sejenis Semua benar

Soal 5 Dalam e-commerce, hubungan yang terjadi antara perusahaan dengan rekanan bisnis dapat dikategorikan sebagai hubungan:

B2B

B2C C2C Semua benar

Soal 6 Tono dan Tini sama-sama tergabung dalam forum diskusi di suatu situs langganannya, lalu Tono menawarkan kamera digital miliknya ke Tini, dan Tini membelinya. Hal ini termasuk hubungan:

B2B B2C C2C Semua benar

Soal 7 Situs Detik.Com memperoleh pendapatannya terutama dari pemasangan banner di situsnya. Model bisnis ecommerce tsb termasuk dalam:

Brokerage Advertising Affiliate Subscription

Soal 8 Subscription merupakan model bisnis ecommerce dimana pendaftaran member dikenai biaya per periode tertentu. Berikut ini contoh situsnya, kecuali :

RapidShare DetikPortal.Com Amazon.Com Listen.Com

Soal 9 Ubuntu adalah aplikasi open source. Pengembangnya mendapat penghasilan dari penjualan buku, pelatihan dsb. Model bisnis ini termasuk:

Utility Community

Affiliate Subscription

Soal 10 Pada pasar (ekonomi) digital, komponen yang menjadi sumber daya utama adalah:

Produk dan layanan (product and services) Modal (modal) Pengetahuan (knowledge) Sumber daya manusia (human resources)

Soal 11 Apa yang dimaksud dengan molecularization dalam karakteristik pasar digital adalah:

Pengubahan informasi menjadi digital Berkurangnya peran perantara Kaburnya batasan antara produsen dan konsumen Perusahaan secara cepat dapat beradaptasi dgn perubahan yg terjadi

Soal 12 Dengan adanya digitalisasi ekonomi, sering menimbulkan pengangguran. Hal ini merupakan ciri dari ekonomi digital, yaitu:

Prosumption Convergence Immediacy Discordance

Soal 13 Perbedaan utama proses transaksi pada pasar klasik dengan e-commerce, adalah:

Pasar klasik menggunakan uang, ecommerce menggunakan kartu kredit Pasar klasik pembayaran secara langsung, ecommerce lewat kartu kredit. Pasar klasik transaksi ada di suatu tempat, ecommerce transaksi lewat media internet.

Pasar klasik dan ecommerce proses transaksinya sama saja.

Soal 14 Berikut ini merupakan perusahaan yang menyediakan jasa cara pembayaran online:

CBN OnlineCash PayPal Semuanya benar

Soal 15 Berikut ini prinsip-prinsip yang harus diperhatikan dalam men-develop aplikasi ecommerce, kecuali :

Security Assurance Integrity Usability

Soal 16 Berikut ini merupakan ciri-ciri nama domain untuk situs ecommerce yang baik, kecuali :

Mudah diingat dan dieja Hindari penggunaan angka atau karakter khusus Sama dengan nama produk atau jasa yang dijual Singkat tetapi jelas maksudnya.

Soal 17 Gambar di bawah ini menunjukkan tipe arsitektur situs, yaitu:

Hierarki Linier Melingkar Hub and Spoke

Soal 18 Berikut ini kriteria rancangan navigasi situs yang baik, kecuali:

Selalu menggunakan image yang menarik Jumlah item tidak terlalu banyak Halaman depan mudah ditemukan Tidak menggunakan frame

Soal 19 Apa yang dimaksud dengan aturan-4-detik dalam prinsip pembuatan website?

Semua komponen dalam halaman harus tampil dalam waktu 4 detik atau kurang. Semua komponen dalam halaman harus ditampilkan dalam waktu 4 detik atau lebih Setiap komponen yang ada di halaman harus sudah tampil dalam waktu 4 detik atau kurang. Semuanya benar

Soal 20 Berikut ini aplikasi gratisan yang dapat dimanfaatkan untuk membangun situs ecommerce, kecuali :

Joomla osCommerce Zend Commerce ZenCart