skripsi - universitas narotama surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 suradi.pdfberdasarkan...

8
PERALIHAN HAK ATAS KEPEMILIKAN PT.MARGO RAHAYU MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007 TENTANG PERSEROAN TERBATAS SKRIPSI OLEH SURADI NIM 02106050 UNIVERSITAS NAROTAMA FAKULTAS HUKUM SURABAYA 2010

Upload: danganh

Post on 30-Apr-2019

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SKRIPSI - Universitas Narotama Surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 SURADI.pdfberdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham . Saham merupakan

PERALIHAN HAK ATAS KEPEMILIKAN

PT.MARGO RAHAYU

MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007

TENTANG PERSEROAN TERBATAS

SKRIPSI

OLEH SURADI

NIM 02106050

UNIVERSITAS NAROTAMA

FAKULTAS HUKUM

SURABAYA

2010

Page 2: SKRIPSI - Universitas Narotama Surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 SURADI.pdfberdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham . Saham merupakan

ABSTRAK

Perseroan Terbatas adalah Persekutuan Modal/Organisasi Usaha, didirikan

berdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham .

Saham merupakan penyertaan modal /kepemilikan Perseroan Terbatas, dapat beralih

karena, Jual beli, Hibah, Kewarisan, Penggabungan/peleburan dan Pengambilalihan,

semuanya sudah ditentukan syarat dan mekanismenya menurut perundang-undangan

yang berlaku, mulai dari KUHD, Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1995 Tentang

Perseroan Terbatas dan terakhir Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 Tentang

Perseroan Terbatas yang berlaku secara general. Sedangkan peralihan hak atas

kepemilikan Perseroan Terbatas dengan status modal dan klasifikasi usaha tertentu,

juga harus tunduk kepada Undang-Undang yang mengatur secara khusus bagi

Perseroan yang bersangkutan.

Peralihan Hak Atas Kepemilikan Perseroan Terbatas PT. Margo Rahayu sesuai

kronologis peralihan hanya mengedepankan unsur formalitas sedangkan unsur-unsur

materiilnya tidak terpenuhi, sehingga merupakan pemalsuan yang secara yuridis tidak

sah, hal ini terbukti dengan dasar surat-surat pernyataan yang dibuat para pihak tentang

ketidakbenaran materiil tentang peralihan, dan permohonan salah satu ahli waris yang

juga selaku Komisaris Utama PT. Margo Rahayu dengan Putusan Penetapan

Pengadilan Negeri Surabaya menetapkan Akta Berita Acara No.16 Tanggal 15 Agustus

1998 yang dibuat dihadapan Abdurrazaq Ashiblie Sarjana Hukum Notaris di Surabaya,

dinyatakan batal dan tidak sah.

Page 3: SKRIPSI - Universitas Narotama Surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 SURADI.pdfberdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham . Saham merupakan

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur tiada henti penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, hanya

karena limpahan Rahmat dan hidayahNya, penulis dapat menyelesaikan Skripsi ini.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa terselesaikannya skripsi ini bukan merupakan

prestasi dan kemampuan pribadi penulis semata, melainkan karena bimbingan,

dukungan, dorongan, motifasi dan dedikasi dari banyak pihak, terutama Dosen

pembimbing. Dengan berbagai pertimbangan akhirnya penulis memutuskan untuk

melakukan penelitian dan menulis tentang PERALIHAN HAK ATAS

KEPEMILIKAN PT. MARGO RAHAYU MENURUT UNDANG-UNDANG

NOMOR 40 TAHUN 2007 TENTANG PERSEROAN TERBATAS. Tidak

berkelebihan kiranya apabila penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi

banyak pihak, khususnya para pembaca, karena tulisan yang terkandung dalam skripsi

ini merupakan pengejowantahan teoritis dan praktikal berkaitan dengan Peralihan Hak

Atas Kepemilikan Perseroan Terbatas baik secara umum dan Peralihan Hak Atas

Kepemilikan Perseroan Terbatas yang terjadi pada PT.Margo Rahayu.

Sehubungan dengan telah selesainya tugas akhir ini, izinkanlah penulis

menghaturkan penghargaan yang setinggi-tingginya dan ucapan terimakasih yang

sebesar-besarnya kepada :

1. Rektor Universitas Narotama, Bapak HR.Djoko Soemadijo, SH.

2. Dekan Fakultas Hukum Universitas Narotama,Ibu Tutiek Retnowati, SH., MH

Page 4: SKRIPSI - Universitas Narotama Surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 SURADI.pdfberdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham . Saham merupakan

3. Ka. Prodi Ilmu Hukum Universitas Narotama,Bapak IA.Budivaja,SH.,MH.

4. Bapak Soemali, SH.,M.hum. selaku Dosen Pembimbing

5. Bapak/Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Narotama

6. Ka. TU, Dra.Marsini dan Staf Fakultas Hukum Universitas Narotama

7. Segenap Ahli Waris H. Imam Soewarno selaku Pemilik PT. Margo Rahayu

8. Pimpinan Staf dan seluruh karyawan PT. Margo Rahayu

9. Seluruh pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Akhirnya dengan segala kerendahan hati dan mengakui akan segala kekurangan,

penulis menerima dengan tulus dan lapang dada setiap kritik, saran, usul dan pendapat

demi kesempurnaan tulisan ini.

Surabaya,

Hormat penulis

S u r a d i

Page 5: SKRIPSI - Universitas Narotama Surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 SURADI.pdfberdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham . Saham merupakan

DAFTAR ISI

Halaman

1. Halaman Judul .………………………………………………i

2. Persetujuan ………………………………………………....ii

3. Pengesahan Tim Penguji …………………………………………………iii

4. Persembahan …………………………………………………iv

5. Absrak ……………………………………………………….…v

6. Kata Pengantar ……………………………………………… . vi

7. Daftar Isi ………………………………………………. viii

BAB I PENDAHULUAN

1. Permasalahan: Latar Belakang dan Rumusannya ………...………….…..1

2. Penjelasan Judul ……………………………………….......8

3. Alasan Pemilihan Judul ……………………………………..…….8

4. Tujuan Penelitian ……………………………………..…….9

5. Manfaat Penelitian …………………………………………,.10

5.1.Manfaat Teoritis ……………………………………...10

5.2.Manfaat Praktikal ………………………………….………10

6. Metode Penelitian …………………………………………,.10

6.1.Pendekatan Masalah ………………………………………..…,10

6.2.Sumber Bahan Hukum ………………………………..…………11

6.3.Prosedur Pengumpulan Bahan Hukum ………………………………,12

Page 6: SKRIPSI - Universitas Narotama Surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 SURADI.pdfberdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham . Saham merupakan

6.4.Analisis Bahan Hukum ………………………………………………,12

7. Pertanggungjawaban Sistimatika .…………………………………..…… 13

BAB II PERALIHAN HAK ATAS KEPEMILIKAN PERSEROAN TERBATAS

MENURUT PERUNDANG-UNDANGAN YANG BERLAKU

1. Peralihan Hak Atas Kepemilikan Perseroan Terbatas

Karena Jual Beli Saham…………………………………………………...16

2. Peralihan Hak Atas Kepemilikan Perseroan Terbatas Karena Hibah …....24

3. Peralihan Hak Atas Kepemilikan Perseroan Terbatas Karena Kewarisan...25

4. Peralihan Hak Atas Kepemilikan Perseroan Terbatas

Karena Penggabungan, Peleburan dan Pengambilalihan………………... 26

4.1.Penggabungan, Peleburan Perseroan …………………………………26

4.2.Pengambilalihan Perseroan ………………………………………30

BAB III PERALIHAN HAK ATAS KEPEMILIKAN PT.MARGO RAHAYU

MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007

TENTANG PERSEROAN TERBATAS

1. Proses Peralihan Hak Atas Saham PT. Margo Rahayu ………………… 38

2. Upaya Hukum Ahli Waris Terhadap Kepemilikan Saham

PT. Margo Rahayu ………………………………………………… 47

2.1.Melapor Ke Polisi …..………………………………………………. 47

2.2.Permohonan Penetapan Pengadilan Negeri Untuk Membatalkan

Akta Notaris ……………………………………………………………...51

Page 7: SKRIPSI - Universitas Narotama Surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 SURADI.pdfberdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham . Saham merupakan

3. Upaya Paksa Pengambilalihan Operasional Oleh Ahli Waris …...……...60

4. Analisa ...............................................................61

BAB IV PENUTUP ……………………..………….65

1. Kesimpulan …………………………..……………65

2. Saran ………………………………….…....67

DAFTAR PUSTAKA …………………………….…

LAMPIRAN .. ……………………………….

Page 8: SKRIPSI - Universitas Narotama Surabayaskripsi.narotama.ac.id/files/02106050 SURADI.pdfberdasarkan perjanjian dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi atas saham . Saham merupakan