rpp ujian budi murni

24
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Satuan Pendidikan : SMA RK SERDANG MURNI LUBUK PAKAM Mata Pelajaran : Seni Budaya ( Seni Musik ) Kelas / Semester : XII IPA-IPS / Ganjil Alokasi Waktu : 10 x 45 menit I. Standar Kompetensi :1. Mengekspresikan diri melalui karya seni music II. Kompetensi Dasar : 1.2 Mengembangkan gagasan kreatif serta mengaransir lagu dengan beragam teknik, media, dan materi music / lagu tradisional setempat. III. Indicator : No Indikator Nilai Karakter Bangsa 1 Mengaransir salah satu lagu tradisional setempat Religius, Rasa Ingin Tahu,kreatif, bertanggungjawab, kerja keras 2 Mengerjakan sendiri tugas-tugas yang diberikan oleh guru seperti mengaransir salah satu lagu tradisional setempat 3. Memainkan alat music mengiri lagu tradisional setempat hasil aransir IV. Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat : Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui karakteristik / keunikan karya music tradisional setempat.

Upload: littleshimamora

Post on 18-Jan-2016

67 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Tugas Kuliah Seni Musik

TRANSCRIPT

Page 1: Rpp Ujian Budi Murni

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN( RPP )

Satuan Pendidikan : SMA RK SERDANG MURNI LUBUK PAKAMMata Pelajaran : Seni Budaya ( Seni Musik )Kelas / Semester : XII IPA-IPS / GanjilAlokasi Waktu : 10 x 45 menit

I. Standar Kompetensi :1. Mengekspresikan diri melalui karya seni music

II. Kompetensi Dasar : 1.2 Mengembangkan gagasan kreatif serta mengaransir lagu dengan beragam teknik, media, dan materi music / lagu tradisional setempat.

III. Indicator :

No Indikator Nilai Karakter Bangsa1 Mengaransir salah satu lagu tradisional setempat Religius, Rasa Ingin

Tahu,kreatif, bertanggungjawab, kerja keras

2 Mengerjakan sendiri tugas-tugas yang diberikan oleh guru seperti mengaransir salah satu lagu tradisional setempat

3. Memainkan alat music mengiri lagu tradisional setempat hasil aransir

IV. Tujuan PembelajaranPeserta didik dapat :

Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui karakteristik / keunikan karya music tradisional setempat.

Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui pengertian notasi melodi dan bagian-bagian notasi melodi .

Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui system not angka dan not balok.

Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui bentuk titi nada Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui perbedaan bentuk,

harga, dan bilangan titi nada Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui letak notasi di garis

paranada Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui penggunaan tanda

kunci pada tangganada Dengan rasa ingin tahu, peserta didik dapat mengetahui pengertian triol dan

bagian-bagiannya

Page 2: Rpp Ujian Budi Murni

V. Materi Pembelajaraan Pengertian notasi . Notasi merupakan rangkaian nada nada.notasi dapat di bedakan menjadi 2 yaitu : notasi angka dan notasi balok.

Contoh notasi angka :

Do Re Mi Fa Sol La Si Do1 2 3 4 5 6 7 1’

Contoh notasi balok

Bentuk Harga Nilai notNot penuh (1)

4

Not setengah (1/2 ) 2Not seperempat (1/4) 1

Not seperdelapan (1/8) 1/2Not seperenambelas (1/16)

1/4

Not sepertigapuluhdua (1/32)

1/8

Not seperenampuluhempat(1/64)

1/16

Para nada

Para nada disebut juga sangkar nada bentuknya ialah lima garis sejajar dan empat spasi yang sama jaraknya.

Page 3: Rpp Ujian Budi Murni

Tanda diam

Nama nada Bentuk nada Tanda diam Nilai notNada penuh 4Nada setengah 2Nada seperempat 1Nada seperdelpan ½Nada seperenambelas

¼

Nada sepertigapuluh dua

1/8

Nada seperenampuluh empat

1/16

Tanda kunci dan kunci nada

Tanda kunci merupakan tanda yang digunakan untuk mengetahui letak not pada garis para nada

Tanda kunci terdiri dari tiga jenis antara lain:

a. Tanda kunci Gb. Tanda kunci Fc. Tanda kunci C

Kunci nada merupakan suatu tanda yang digunakan untuk mengetahui tinggi rendahnya suatu nada

Kunci nada dapat diketahui dengan menggunakan tanda kromatis pada setiap nada.

VI. Strategi, Model, Metode PembelajaranA. Metode Pembelajaran

Ceramah Tanya jawab Penugasan

B. Model Pembelajaran Artikulasi

VII. Langkah – langkah pembelajaran Pertemuan ke 9

Page 4: Rpp Ujian Budi Murni

1. Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )

No Kegiatan Nilai karakter Keterlaksanaan1. Guru menyiapkan psikis dan fisik siswa meliputi

kegiatan memberi salam, berdoa, persepsi, dan pengaturan ruang belajar.

Rasa ingin tahuKerja kerasReligious2. Guru mengajukan pertanyaan yang mengaitkan

pengetahuan sebelumnya.

2. Kegiatan Inti ( 35 Menit )

No Kegiatan Nilai Karakter

Keterlaksanaan

Eksplorasi 1.

2

Guru menjelaskan materi mengenai notasi.

VIII. Pengertian notasi .notasi merupakan rangkaian nada nada.notasi dapat di bedakan menjadi 2 yaitu : notasi angka dan notasi balok

Contoh notasi angka

Do Re Mi Fa Sol La Si Do1 2 3 4 5 6 7 1’

Contoh notasi balokBentu

kHarga Nilai

notNot penuh (1)

4

Not setengah (1/2 )

2

Not seperempat (1/4)

1

Not seperdelapan (1/8)

½

Not seperenambelas (1/16)

¼

Not sepertigapuluhdua (1/32)

1/8

Not seperenampuluhempat(1/64)

1/16

Rasa ingin tahu

Kerja keras

    Rasa ingin

Page 5: Rpp Ujian Budi Murni

Guru membuat sebuah permainan lomba cepat dalam pengenalan notasi

tahuKreatif

Elaborasi 3.

4.

5.

Untuk mengetahui daya serap siswa, guru membentuk kelompok berpasangan dua orang ( per bangku )

Guru membuat kelompok besar :a. Kelompok 1 membahas pengertian notasib. Kelompok 2 membahas pengertian tanda kunci

beserta jenis-jenisnyac. Kelompok 3 membahas bentuk, harga dan nilai

not.d. Kelompok 4 membahas bentuk notasi angka

Seorang dari pasangan itu diminta menceritakan materi yang baru diterima dari guru dan pasangannya mendengar sambil membuat catatan-catatan kecil, kemudian berganti peran.

Rasa ingin tahu

Rasa ingin tahu

Demokratis

Demokratis

Konfirmasi6. Guru mengulangi / menjelaskan kembali materi yang

sekiranya belum dipahami siswaRasa ingin tahu

3. Kegiatan Penutup ( 5 menit )

Kegiatan Nilai Karakter Keterlaksanaan1. Merumuskan Kesimpulan

Rasa ingin tahu,

Mandiri

2. Memberi penguatan dan tugas mandiri untuk dikumpulkan pertemuan depan

3. Memberi salam penutup

Pertemuan ke 101. Kegiatan pendahuluan ( 5 menit )

No Kegiatan Nilai karakter Keterlaksanaan1. Guru menyiapkan psikis dan fisik siswa meliputi

kegiatan member salam, berdoa, presensi, dan pengaturan ruang belajar.

Rasa ingin tahuKerja kerasReligious2. Guru mengajukan pertanyaan yang mengaitkan

pengetahuan sebelumnya.

Page 6: Rpp Ujian Budi Murni

2. Kegiatan Inti ( 35 menit )

No Kegiatan Nilai karakter

Keterlaksanaan

Eksplorasi 1. - Menjelaskan materi tentang para nada.para

nada disebut juga sangkar nada terdiri dari yang 5 garis dan 4 spasi.

- Tanda diam

Nama nada Bentuk nada

Tanda diam

Nilai not

Nada penuh 4Nada setengah 2Nada seperempat

1

Nada seperdelpan

1/2

Nada seperenambelas

1/4

Nada sepertigapuluh dua

1/8

Nada seperenampuluh empat

1/16

- Guru menjelaskan tentang tanda kunci dan kunci nada.Tanda kunci terdiri dari 3 yaitu:

- Tanda kunci G yang disebut juga kunci Biola- Tanda kunci C- Tanda kunci F atau kunci Bass

Kunci nada dapat diketahui berdasarkan tanda kromatis yang di gunakan .Adapun tanda kromatis yang antara lain :

- Tanda kruis ( ) untuk menaikkan nada ½ laras

- Kruis ganda ( ) untuk menaikkan nada 1 laras

- Mol ( ) untuk menurunkan nada ½ lara s

- Mol ganda ( ) untuk menurunkan nada 1

Rasa ingin tahu

Page 7: Rpp Ujian Budi Murni

laras- Tanda pugar ( ) untuk mengembalikan nada

yang di naikkan dan di turunkan ke nada semula.

Elaborasi 2. Untuk mengetahui daya serap siswa, guru

membentuk kelompok berpasangan dua orang ( kelompok )

Rasa ingin tahu

Kerja keras

3. Guru membuat kelompok besar :a. Kelompok 1 membahas Pengertian Paranada

beserta fungsinyab. Kelompok 2 membahas Bentuk – bentuk

tanda kuncic. Kelompok 3 membahas Bentuk-bentuk tanda

kromatis.d. Kelompok 4 membahas Bentuk – bentuk

tanda diam

Rasa ingin tahu

Demokratis

Konfirmasi 4. Guru mengulangi / menjelaskan kembali materi yang

sekiranya belum dipahami siswaRasa ingin

tahu

3. Kegiatan Penutup ( 5 menit )

Kegiatan Nilai Karakter Keterlaksanaan1. Merumuskan Kesimpulan

Rasa ingin tahu,

Mandiri

2. Memberi penguatan dan tugas mandiri untuk dikumpulkan pertemuan depan

3. Memberi salam penutup

Pertemuan ke 11

1. Kegiatan pendahuluan ( 5 menit )

No Kegiatan Nilai Karakter Keterlaksanaan1. Guru menyiapkan psikis dan fisik siswa meliputi

kegiatan member salam, berdoa, presensi, dan pengaturan ruang belajar.

Rasa ingin tahuKerja kerasReligious2. Guru mengajukan pertanyaan yang mengaitkan

pengetahuan sebelumnya.

Page 8: Rpp Ujian Budi Murni

2. Kegiatan Inti ( 35 menit )

No Kegiatan Nilai karakter

Keterlaksanaan

Eksplorasi 1. - Menjelaskan materi tentang para nada.para

nada disebut juga sangkar nada terdiri dari yang 5 garis dan 4 spasi.

- Tanda diam

Nama nada Bentuk nada

Tanda diam

Nilai not

Nada penuh 4Nada setengah 2Nada seperempat

1

Nada seperdelpan

1/2

Nada seperenambelas

1/4

Nada sepertigapuluh dua

1/8

Nada seperenampuluh empat

1/16

- Guru menjelaskan tentang tanda kunci dan kunci nada.Tanda kunci terdiri dari 3 yaitu:

- Tanda kunci G yang disebut juga kunci Biola- Tanda kunci C- Tanda kunci F atau kunci Bass

Kunci nada dapat diketahui berdasarkan tanda kromatis yang di gunakan .Adapun tanda kromatis yang antara lain :

- Tanda kruis ( ) untuk menaikkan nada ½ laras

- Kruis ganda ( ) untuk menaikkan nada 1 laras

- Mol ( ) untuk menurunkan nada ½ lara s

- Mol ganda ( ) untuk menurunkan nada 1

Rasa ingin tahu

Page 9: Rpp Ujian Budi Murni

laras- Tanda pugar ( ) untuk mengembalikan nada

yang di naikkan dan di turunkan ke nada semula.

Elaborasi 2. Untuk mengetahui daya serap siswa, guru

membentuk kelompok berpasangan dua orang ( kelompok )

Rasa ingin tahu

Kerja keras

3. Guru membuat kelompok besar :e. Kelompok 1 membahas Pengertian Paranada

beserta fungsinyaf. Kelompok 2 membahas Bentuk – bentuk

tanda kuncig. Kelompok 3 membahas Bentuk-bentuk tanda

kromatis.h. Kelompok 4 membahas Bentuk – bentuk

tanda diam

Rasa ingin tahu

Demokratis

Konfirmasi 4. Guru mengulangi / menjelaskan kembali materi yang

sekiranya belum dipahami siswaRasa ingin

tahu

3. Kegiatan Penutup ( 5 menit )

Kegiatan Nilai Karakter Keterlaksanaan1. Merumuskan Kesimpulan

Rasa ingin tahu,

Mandiri

2. Memberi penguatan dan tugas mandiri untuk dikumpulkan pertemuan depan

3. Memberi salam penutup

Pertemuan ke 12

1. Kegiatan Pendahuluan

No Kegiatan Nilai Karakter Keterlaksanaan1. Guru menyiapkan psikis dan fisik siswa meliputi

kegiatan member salam, berdoa, presensi, dan pengaturan ruang belajar.

Rasa ingin tahuKerja kerasReligious2. Guru mengajukan pertanyaan yang mengaitkan

pengetahuan sebelumnya.

Page 10: Rpp Ujian Budi Murni

2. Kegiatan inti ( 35 menit )No Kegiatan Nilai karakter Keterlaksanaan

Eksplorasi 1.

2.

3.

4.

Menjelaskan karakteristik / keunikan karya seni music yaitu

Seni music adalah salah satu media yang digunakan manusia sebagai ungkapan perasaan, baik melalui media suara (vocal), maupun media music (instrument)

Menjelaskan pengertian Tangga Nada DiatonisTangga Nada Diatonis yaitu Tangga Nada yang menggunakan 7 nada pokok sebagai dasarDeretan nada-nada yang berurutan C – D – E – F – G – A – B – C’ dinamai tangga nada diatonic mayor ( Netral ) Tangga Nada Diatonis Mayor

Mempunyai jarak nada tertentu, yang selanjutnya digunakan sebagai nada dasar dalam menyusun tangga nada yang lainC - D - E- F- G- A- B- C’

1 - 1 - ½ - 1 - 1 - 1- ½ Diantara nada-nada yang berjarak satu, terdapat nada-nada belahan , yaituC – D terdapat nada CisD – E terdapat nada DisF – G terdapat nada FisG – A terdapat nada GisA – B terdapat nada Ais

Tangga Nada Diatonis MinorTangga Nada Diatonis Minor dimulai dari nada A ( La )

A - B - C- D- E- F- G- A’

1 - ½ - 1 - 1 - ½ - 1 - 1

Diantara nada-nada yang berjarak satu, terdapat nada-nada belahan , yaituA – B terdapat nada AisC – D terdapat nada Cis

Rasa ingin tahuKerja keras

Rasa ingin tahu

Rasa ingin tahu

Rasa ingin tahu

Page 11: Rpp Ujian Budi Murni

D – E terdapat nada DisF – G terdapat nada EisG – A terdapat nada Gis

Elaborasi 5. Untuk mengetahui daya serap siswa,guru

membentuk kelompok berpasangan dua orang ( per bangku )

Rasa ingin tahuKerja keras

6. Guru membuat kelompok besar a. Kelompok 1 membahas : Pengertian

tangga nada diatonicb. Kelompok 2 membahas : Jarak-jarak

tangga nada diatonis mayor beserta nada belahannya.

c. Kelompok 3 membahas : Pengertian tangga nada diatonis minor

d. Kelompok 4 membahas : jarak-jarak tangga nada diatonis minor beserta nada belahannya

Rasa ingin tahuDemokratis

7. Seorang dari pasangan itu diminta menceritakan materi yang baru diterima dari guru dan pasangannya mendengar sambil membuat catatan-catatan kecil

Rasa ingin tauDemokratis

Konfirmasi 8. Guru mengulangi / menjelaskan kembali materi

yang sekiranya belum dipahami siswa Rasa Ingin tahu

3. Kegiatan Penutup ( 5 menit )

Kegiatan Nilai Karakter Keterlaksanaan1. Merumuskan Kesimpulan

Rasa ingin tahu,

Mandiri

2. Memberi penguatan dan tugas mandiri untuk dikumpulkan pertemuan depan

3. Memberi salam penutup

Pertemuan ke 13

1. Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )

No Kegiatan Nilai Karakter Keterlaksanaan1. Guru menyiapkan psikis dan fisik siswa meliputi

kegiatan member salam, berdoa, presensi, dan pengaturan ruang belajar.

Rasa ingin tahuKerja kerasReligious

Page 12: Rpp Ujian Budi Murni

2. Guru mengajukan pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya.

2. Kegiatan Inti ( 35 menit )

No Kegiatan Nilai karakter Keterlaksanaan Eksplorasi

1.

2

3.

Menjelaskan karakteristik / keunikan karya seni music yaitu

Seni muusic adalah salah satu media yang digunakan manusia sebagai ungkapan perasaan, baik melalui media suara (vocal), maupun media music (instrument)

Menjelaskan Garis Tegak dan Garis LengkungGaris Tegak biramaYaitu : garis – garis yang membagi atas lagu. Yang berfungsi juga sebagai batas-batas dalam ruang waktu atau ketukan.

- Tanda birama.Tanda birama ditulis setelah tanda kunci, berupa angka-angka pecahan yang terdiri dari pembilang dan penyebut. a. Birama 4/4

Dalam tiap-tiap ruas birama terdapat 4 buah not Seperempat.

4 4

b. Birama ¾Dalam tiap-tiap ruas birama terdapat 3 buah not Seperempat.

3 4

Rasa ingin tahu

Kreatif

Page 13: Rpp Ujian Budi Murni

4

5.

- Garis Tegak Rangkap

a. Tanda UlangYaitu : sebuah garis tegak rangkap dengan dua titik di depannya.

Setelah sampai pada tanda

Diulangi lagi mulai dari tanda seperti ini,yaitu setelah sampai pada ruas birama 3 ( I ) diulangi lagi dari ruas birama 1, kemudian setelah smpai pada ruas birama 2 langsung ( melompat ) pada ruas birama 4 ( II )

1 2 3 4

- Tanda SelesaiIalah : sebuah garis tegak rangkap pada akhir sebuah lagu. menunjukkan bahwa music atau lagu telah selesai dimainkan.

- Garis LengkungAda 3 garis lengkung yang sama bentuknya, tetapi berbeda penggunaannya.a. Legato

Bentuknya atau menjelaskan bahwa beberapa not yang berbeda disuarakan dalam satu pernafasan ( tidak terputus )

Page 14: Rpp Ujian Budi Murni

6.

b. Lagitura Bentuknya atau menjelaskan bahwa beberapa not yang sama disambung atau diperpanjang suaranya.

c. MelistimatisBentuknya atau menjelaskan bahwa not dinyanyikan pada satu suku kata.

Elaborasi7. Untuk mengetahui daya serap siswa,guru

membentuk kelompok berpasangan dua orang ( berpasangan )

Rasa ingin tahu

8. Dibuat kelompok besar :a. Kelompok 1 membahas : Pengertian garis

tegak birama beserta fungsinya.b. Kelompok 2 membahas : Bentuk – bentuk

tanda biramac. Kelompok 3 membahas : Pengertian tanda

ulangd. Kelompok 4 membahas : Bentuk-bentuk

garis lengkung

Rasa ingin tahu

Demokratis

9. Seorang dari pasangan itu diminta menceritakan kembali materi yang baru diterima dari guru dan

Rasa ingin tahu

Page 15: Rpp Ujian Budi Murni

pasangannya mendengar sambil membuat catatan-catatan kecil, kemudian berganti peran.

Demokratis

Konfirmasi 10. Guru mengulangi / menjelaskan kembali materi

yang sekiranya belum dipahami siswa.Rasa ingin

tahu

3. Kegiatan Penutup ( 5 menit )Kegiatan Nilai Karakter Keterlaksanaan

1. Merumuskan Kesimpulan Rasa ingin

tahu,Mandiri

2. Memberi penguatan dan tugas mandiri untuk dikumpulkan pertemuan depan

3. Memberi salam penutup

Teknik Penilaian : Tes TertulisBentuk Instrumen : Soal UraianInstrument Penilaian :Penilaian Kognitif :Jawablah Soal di bawah ini dengan jelas dan singkat :

1. Jelaskan keunikan karya music tradisional setempat !2. Sebutkan lah jenis – jenis notasi music!3. Sebutkan 3 jenis tanda kunci !4. Sebutkan pengertian garis tegak birama !

Kunci jawaban dan Skor maksimal

No Kunci jawaban Skor maksimal1. Karakteristik / keunikan karya seni music yaitu

Seni muusic adalah salah satu media yang digunakan manusia sebagai ungkapan perasaan, baik melalui media suara (vocal), maupun media music (instrument

25

2. Jenis-jenis notasi music :a. Notasi angkab. Notasi balok ( huruf )

25

3. Jenis-jenis tanda kuncia. Kunci Gb. Kunci Cc. Kunci F

25

4. Pengertian Garis tegak birama yaitu : garis – garis yang membagi atas lagu. Yang berfungsi juga sebagai batas-batas dalam ruang waktu atau ketukan

25

Skor 50

Page 16: Rpp Ujian Budi Murni

IX. Alat / Bahan / Sumber Belajar

Alat / Bahan :

- Internet- Laptop- Kartu Soal

Sumber belajar

- Buku seni budaya penerbit ganeca

X. PENILAIAN

a. Non Tes : Penilaian sikap / karakter

LEMBAR CHEK LIST ASPEK KARAKTER

Nama Siswa

Kelas / semester : XII / Ganjil

Mata Pelajaran : Seni Budaya / Seni Musik

No Sikap yang dievaluasi Skala nilaiRasa ingin tahu

1. Bertanya kepada teman tentang konsep yang belum di kuasai 42. Membaca sumber diluar buku teks 4

Jumlah skor 8Predikat

Kerja keras1. Berusaha mencari informasi yang relevan dengan pokok bahasan 22. Menggunakan dan memanfaatkan hasil informasi tersebut 3

Jumlah skor 5. Predikat

Page 17: Rpp Ujian Budi Murni

Keterangan1 = Sangat Kurang2 = Kurang3 = Baik4 = Sangat Baik

Skor total Nilai angka Nilai huruf Kategori14 – 16 91 – 100 A Amat baik11 – 13 77 – 90 B Baik8 – 10 68 – 76 C Cukup5 – 7 40 – 67 D Kurang< 4 < 40 E Kurang sekali

KARTU SOAL

Kelompok 1 membahas :

Pengertian garis tegak birama beserta fungsinya

Kelompok 2 membahas :

Bentuk – bentuk tanda birama

Kelompok 3 membahas :

Pengertian tanda ulang

Kelompok 4 membahas :

Bentuk-bentuk garis lengkung

Mengetahui Medan, 28 September 2014Guru Mata Pelajaran

Page 18: Rpp Ujian Budi Murni

Yanti. D. Sihite