rpp micro pkn

19
SILABUS DAN RPP PKn KELAS VI SEMESTER I Disusun untuk memenuhi tugas individu: Mata Kuliah: Pengajaran Mikro Dosen Pengampu: Mulyo Teguh, S.Pd, M.Pd Oleh: Nama : Inayatur Rohmah NIM : 2010-33-068 Kelas : B Semester : VI (enam) PROGRAM PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

Upload: inay-inays

Post on 20-Jan-2016

47 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

RPP PKn kelas VI semester 1 meneladani nilai juang para tokoh yang merumuskan Pancasila sebagai dasar negara

TRANSCRIPT

Page 1: Rpp Micro Pkn

SILABUS DAN RPP PKn

KELAS VI SEMESTER I

Disusun untuk memenuhi tugas individu:

Mata Kuliah: Pengajaran Mikro

Dosen Pengampu: Mulyo Teguh, S.Pd, M.Pd

Oleh:

Nama : Inayatur Rohmah

NIM : 2010-33-068

Kelas : B

Semester : VI (enam)

PROGRAM PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

2013

Page 2: Rpp Micro Pkn

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP) (RPP)

A. Identitas

Nama Sekolah : SD N 2 Kaliwungu

Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan

Kelas/Semester : VI /1

Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit

Pelaksanaan : Rabu, 8 Mei 2013

B. Standar Kompetensi :

1. Menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan Pancasila sebagai

Dasar Negara.

C. Kompetensi Dasar :

1.3 Meneladani nilai-nilai juang para tokoh yang berperan dalam proses

perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara dalam kehidupan sehari-hari.

D. Indikator :

a. Menerapkan nilai-nilai juang para tokoh yang berperan dalam proses

perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara dalam kehidupan sehari-hari.

E. TujuanPembelajaran :

a. Siswa mampu menerapkan nilai-nilai juang para tokoh yang berperan dalam

proses perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara dalam kehidupan sehari-

hari.

F. Karaktersiswa yang diharapkan :

a. Disiplin ( Discipline )

b. Tekun ( diligence )

c. Tanggung jawab ( responsibility)

d. Ketelitian ( carefulness)

e. Kerjasama ( Cooperation )

Page 3: Rpp Micro Pkn

f. Toleransi ( Tolerance )

g. Percaya diri ( Confidence )

h. Keberanian( Bravery )

G. Materi Ajar ( Materi Pokok ) :

Meneladani Nilai Juang Para Tokoh Perumus Pancasila

Nilai-nilai yang dapat kita teladani dari tokoh perumus Pancasila anatara

lain yaitu nilai kebersamaan, nilai musyawarah, nilai menghargai perbedaan, dan

toleransi.

Musyawarah sangat diperlukan untuk mencapai tujuan

bersama. Musyawarah adalah cara yang ditempuh anggota

BPUPKI ketika merumuskan Pancasila. Dengan banyaknya

perbedaan, pengambilan keputusan memang sulit dilakukan.

Namun, para perumus Pancasila membuktikan bahwa mereka

dapat bekerja sama. Padahal, mereka memiliki banyak

perbedaan. Dengan kerja sama, sebuah keputusan bersama

berupa Pancasila pun berhasil disepakati. Kerja sama tersebut

terwujud dalam musyawarah.

Sebagai seorang pelajar kita juga bisa meneladani

musyawarah seperti yang dilakukan oleh para tokoh perumus

Pancasila dalam kehidupan kita sehari-hari di manapun kita

berada, baik di rumah, sekolah, maupun masyarakat. Di rumah

misalnya bermusyawarah menentukan tempat liburan bersama

keluarga pada saat hari libur tiba. Di sekolah musyawarah

menentukan ketua kelas. Di masyarakat musyawarah

menentukan ketua RT.

H. Metode Pembelajaran :

a. Pendekatan Pembelajaran : Student Centered Learning.

b. Metode Pembelajaran : Ceramah, Diskusi, Tanya jawab,

Unjuk Kerja, Pemberian tugas.

c. Model Pembelajaran : Cooperative Learning.

Page 4: Rpp Micro Pkn

I. Langkah-langkah pembelajaran :

Tahapan

KegiatanPengalaman Belajar

Alokasi

Waktu

Pendidikan

Karakter

Pengelolaan

Kelas

Kegiatan

Pendahuluan

a. Mengisi daftar kelas, berdoa,

mempersiapkan materi ajar

dan alat peraga.

b. Apersepsi dengan

memberikan pertanyaan

materi pada pertemuan

sebelunya.

”Siapa saja tokoh-tokoh-tokoh

perumus Dasar Negara?”

c. Menyampaikan tujuan

pembelajaran.

10 menit Religius

Tanggung

Jawab

Klasikal

Kegiatan Inti EKSPLORASI:

a. Siswa mendengarkan

penjelasan guru tentang

nilai-nilai juang tokoh

perumus Pancasila (nilai

musyawarah)

b. Siswa diberi kesempatan

untuk bertanya mengenai

hal-hal yang belum

dipahami.

c. Siswa menerapkan nilai

musyawarah dalam

15 Menit

Disiplin

Tekun

Komunikatif

Kerja sama

Tanggung

Klasikal

Klasikal

Klasikal

Page 5: Rpp Micro Pkn

kehidupan sehari-hari

yaitu dengan bersama-

sama menentukan aturan

main dalam bermain

TTS.

d. Siswa melaksanakan

permainan TTS dengan

menggunakan aturan

main yang telah

ditentukannya.

jawab

ELABORASI:

a. Secara berkelompok, siswa

mengerjakan Lembar Kerja.

b. Memberi kesempatan untuk

berpikir, menganalisis,

menyelesaikan masalah, dan

bertindak tanpa rasa takut,

seperti bertanya ketika ada

yang belum paham.

c. Perwakilan kelompok maju

untuk membacakan hasil

diskusi.

d. Tanya jawab hasil diskusi

yang telah dibacakan teman.

20 Menit

Komunikatif

Kerja sama

Berani

Percaya diri

Tanggung

Jawab

Aktif

Partisipatif

Demonstrasi

Tanggung

Jawab

Kelompok

d. Kelompok yang masih

mendapat nilai kurang

diberi motivasi untuk

berusaha lebih keras

lagi.

e. Guru membimbing

peserta didik untuk

menarik kesimpulan

15 Menit Review

Evaluasi

Kelompok

Page 6: Rpp Micro Pkn

pada materi tersebut

atau tugas yang telah

didiskusikan.

Kegiatan

Penutup

a. Mengerjakan post test.

b. Siswa bersama guru

menyimpulkan materi.

c. Guru mengingatkan siswa

untuk belajar materi

selanjutnya.

d. Guru menutup pelajaran

dengan doa dan salam.

10 Menit Tekun dan

tanggung

jawab

Religius

Individu

Klasikal

J. Media dan Sumber Belajar

a. Lembar Kerja Siswa (LKS)

b. Lembar Tugas Siswa (LTS)

c. Buku Sumber :

Sunarso dan Anis Kusumawardani. 2008. Pendidikan kewarganegaraan 6:

untuk SD/MI kelas VI. Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan

Nasional..

Buku yang relevan dengan materi.

d. Media :

TTS (Teka Teki Silang)

LCD

K. Penilaian

a. TeknikPenilaian

1. Tes tertulis

2. Tes penilaian diri

3. Tes afektif

b. Bentuk Instrumen

Page 7: Rpp Micro Pkn

1. LKS

2. Mengisi kuesioner.

3. Lembar pengamatan.

Mengetahui, Kudus, 8 Mei 2013

2013

………………………, 20…….

Dosen Pembimbing Guru Kelas VI

Guru Kelas / Guru MP

Mulyo Teguh, S.Pd, M.Pd Inayatur Rohmah

……………………………

NIP. ............................... NIM. 201033068

Page 8: Rpp Micro Pkn

Lampiran 1

Lembar Kegiatan Siswa

Waktu : 20 menit

Di bawah ini adalah gambar warga yang sedang bermusyawarah.

Musyawarah merupakan salah satu nilai juang dari tokoh perumus Pancasila yang

dapat kita teladani. Diskusikan bersama dengan kelompok, mengapa dalam

mengambil keputusan dilakukan dengan cara musyawarah?

Pendapat Kelompok :

Karena setiap orang mempunyai pendapat yang berbeda,

untuk menyatukan pendapat yang berbeda diperlukan

musyawarah untuk mencapai kesepakatan

bersama……………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………….

Nama Kelompok :

1……………….

2……………….

3……………….

4……………….

5……………….

Nilai

Petunjuk :

Kerjakanlah bersama dengan kelompok kalian.

Pergunakan waktu yang tersedia sebaik mungkin.

Page 9: Rpp Micro Pkn

Lampiran 2

LEMBAR TUGAS SISWA

I. Bubuhkanlah tanda cheklist ( √ ) pada kolom S (selalu), Sr (sering), K

(kadang-kadang), P (pernah), atau TP (tidak pernah) yang sesuai dengan

keadaan diri kalian masing-masing!

NO Tindakan S Sr K P TP

1. Beribadah tepat pada waktunya

2. Memilih-milih teman dalam bergaul di

sekolah

3. Membuka diri untuk menerima masukan

dari anggota keluarga yang lain

4. Memakai pakaian produksi dalam negeri

5. Berbuat curang ketika ulangan

6. Berani menyampaikan pendapat untuk

kepentingan masyarakat

7. Mematuhi peraturan sekolah

8. Mengerjakan tugas yang diberikan guru dengan giat.

9. Melaksanakan piket membersihkan kelas secara

bersama-sama sesuai jadwal

10. Menghargai pendapat teman yang berbeda-beda bahkan

bertentangan dengan pendapat sendiri.

Keterangan:

S = 5

Sr = 4

K = 3

P = 2

Page 10: Rpp Micro Pkn

TP = 1

Nilai akhir sikap = skor total x 4

= 50 x 2

= 100

Keterangan nilai akhir sikap:

81 – 100 = A (Sangat baik)

61 – 80 = B (Baik)

41 – 60 = C (Cukup baik)

21 – 40 = D (Kurang baik)

0 – 20 = E (Sangat kurang baik)

Lampiran 3

Penilaian afektif

No Nama

Kehadiran

di

kelas

Perhatian

mengikuti

pelajaran

Kerjasama

dengan

teman

Keaktifan

bertanya

Menjawabpert

anyaanSkor

TotalKet.

Page 11: Rpp Micro Pkn

1

Dst

Keterangan:

No. Aspek yang diamati Skor Kriteria

1. Kehadiran di kelas 5 Tidak terlambat

4 Terlambat berapapun waktunya dengan

alasan yang logis

3 Terlambat 1-10 menit dengan alasan yang

tidak logis

2 Terlambat 11-20 menit dengan alasan yang

tidak logis

1 Terlambat lebih dari 20 menit dengan

alasan yang tidak logis

2. Perhatian mengikuti

pelajaran

5 Penuh perhatian dan sering menyampaikan

pendapat dengan teman

4 Penuh perhatian tetapi jarang

menyampaikan pendapat dengan teman

3 Kurang perhatian tetapi pernah

menyampaikan pendapat dengan teman

2 Kurang perhatian dan tidak pernah

menyampaikan pendapat dengan teman

1 Tidak perhatian dan tidak pernah

menyampaikan pendapat dengan teman

3. Kerjasama dengan

teman

5 Membantu teman yang kesulitan dengan

cepat dan benar tanpa diperintah guru

4 Membantu teman yang kesulitan tanpa

diperintah guru tetapi kurang cepat dan

kurang benar

3 Membantu teman yang kesulitan setelah

diperintah guru

Page 12: Rpp Micro Pkn

N

A IHUM TE

ISARELO2T

A

1P

C

3M

2 Kadang tidak membantu teman yang

kesulitan walaupun diperintah guru

1 Tidak pernah saling membantu

4. Keaktifanbertanya 5 Selalu bertanya kepada guru/ teman

4 Sering bertanya kepada guru/ teman

3 Kadang bertanya kepada guru/ teman

2 Pernah bertanya kepada guru/ teman

1 Tidak pernah bertanya kepada guru/ teman

5. Menjawabpertanyaan 5 Selalu menjawab pertanyaan dari guru/

teman

4 Sering menjawab pertanyaan dari guru/

teman

3 Kadang menjawab pertanyaan dari guru/

teman

2 Pernah menjawab pertanyaan dari guru/

teman

1 Tidak pernah menjawab pertanyaan dari

guru/ teman

Nilai akhir sikap = skor total x 4

= 25 x 4

= 100

Keterangan nilai akhir sikap:

81 – 100 = A (Sangat baik)

61 – 80 = B (Baik)

41 – 60 = C (Cukup baik)

21 – 40 = D (Kurang baik)

0 – 20 = E (Sangat kurang baik)

Teka-Teki Silang

Page 13: Rpp Micro Pkn

Menurun

1. Dasar Negara Indonesia

5. Menghargai keputusan bersama merupakan mencerminkan dari sila ke

Mendatar

2. Salah satu nilai juang yang dapat kita teladani dari para tokoh perumus

Pancasila

3. Sikap kita terhadap keputusan bersama yang telah diambil adalah

4. Salah satu tokoh yang mengajukan gagasan tentang dasar negara

Aturan Main Untuk Disepakati Bersama

1. Pemain pertama ditentukan dengan undian koin

2. Kelompok yang bisa menjawab diperbolehkan untuk memilih soal kembali

3. Pemenang dilihat dari jumlah skor yang didapatkan dalam permainan

Page 14: Rpp Micro Pkn

4. Kelompok yang menang mendapatkan hadiah

5. Kelompok yang kalah mendapatkan hukuman (…………………)