rpkps komgrap

5
Program Studi Ilmu Komunikasi RPKPS Mata Kuliah KOMUNIKASI GRAFIS Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS) 1. Nama Mata Kuliah : Komunikasi Grafis Kode/SKS : ISK 401/3 sks 2. Semester : Genap 3. Status : Wajib 4. M. Kul. Prasyarat : - 5. Dosen Pengampu : Zulfahmi, M.Kom 6. Sinopsis Mata Kuliah : Perkuliahan ini memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang komunikasi grafis yang berkaitan dengan disain grafis dan aplikasi program komputer. Perkuliahan ini mengkaji tentang sejarah disain grafis, aliran-aliran dalam disain grafis, prinsip layout, konsep warna dan produk komunikasi grafis yang dihasilkan. 7. Tujuan Pembelajaran : Setelah menempuh mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu : a. Menjelaskan tentang sejarah komunikasi grafis dan teori dasar yang berhubungan dengan disain grafis. b. Mampu mengaplikasikan teori disain grafis dalam penggunaan program komputer. c. Mampu menghasilkan produk komunikasi grafis berupa panflet, brosur, iklan dan majalah. 8. Jumlah jam : Kegiatan di dalam kelas (3 sks x 16 minggu) Dalam setiap pertemuan dilakukan gabungan kegiatan, yaitu : a. Pertama selama 15 menit setiap awal pertemuan diadakan pretes/quiz dan kemudian menjelaskan lagi bagaimana jawabannya. b. Kelompok menyajikan makalah yang telah mereka siapkan sebagai tugas terstruktur tentang materi kuliah hari itu di kelas selama kira-kira setengah jam. Lalu tanya-jawab dan dibantu oleh dosen menjawab masalah yang tidak terjawab oleh kelompok pemakalah. c. Sehabis seminar kelas, dosen menambah penjelasan materi kuliah atau seminar kelas tidak kurang dari 30 menit/tatap muka. d. Ujian midterm = 2,5 jam (1 pertemuan) Total 15 x 2,5 jam + 2,5 jam = 40 jam (15 pertemuan)

Upload: bagoes-ja

Post on 27-Dec-2015

5 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Silabus mata kuliah Komunikasi Grafis.

TRANSCRIPT

Page 1: RPKPS KomGrap

Program Studi Ilmu Komunikasi

RPKPS Mata Kuliah KOMUNIKASI GRAFIS

Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS)

1. Nama Mata Kuliah : Komunikasi GrafisKode/SKS : ISK 401/3 sks

2. Semester : Genap3. Status : Wajib4. M. Kul. Prasyarat : -5. Dosen Pengampu : Zulfahmi, M.Kom

6. Sinopsis Mata Kuliah : Perkuliahan ini memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang

komunikasi grafis yang berkaitan dengan disain grafis dan aplikasi program komputer. Perkuliahan ini mengkaji tentang sejarah disain grafis, aliran-aliran dalam disain grafis, prinsip layout, konsep warna dan produk komunikasi grafis yang dihasilkan.

7. Tujuan Pembelajaran :Setelah menempuh mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu :a. Menjelaskan tentang sejarah komunikasi grafis dan teori dasar yang berhubungan dengan

disain grafis.b. Mampu mengaplikasikan teori disain grafis dalam penggunaan program komputer.c. Mampu menghasilkan produk komunikasi grafis berupa panflet, brosur, iklan dan majalah.

8. Jumlah jam :Kegiatan di dalam kelas (3 sks x 16 minggu)Dalam setiap pertemuan dilakukan gabungan kegiatan, yaitu :a. Pertama selama 15 menit setiap awal pertemuan diadakan pretes/quiz dan kemudian

menjelaskan lagi bagaimana jawabannya.b. Kelompok menyajikan makalah yang telah mereka siapkan sebagai tugas terstruktur tentang

materi kuliah hari itu di kelas selama kira-kira setengah jam. Lalu tanya-jawab dan dibantu oleh dosen menjawab masalah yang tidak terjawab oleh kelompok pemakalah.

c. Sehabis seminar kelas, dosen menambah penjelasan materi kuliah atau seminar kelas tidak kurang dari 30 menit/tatap muka.

d. Ujian midterm = 2,5 jam (1 pertemuan)Total 15 x 2,5 jam + 2,5 jam = 40 jam (15 pertemuan)

Yang dimaksud dengan jam di sini adalah jam pelajaran (50 menit) untuk tatap muka di kelas dan 60 menit untuk tugas terstruktur dan tugas mandiri sesuai dengan definisi sks. Maka 3 sks berarti 15 x 3 jam tatap muka, 15 x 3 tugas terstruktur, dan 15 x 3 jam untuk tugas mandiri.

9. Tugas terencana di luar kelas (3 sks, 3 jam x 16 minggu):a. Menyiapkan makalah kelompok dengan mencari dan memahami bahan-bahan dari buku ajar

dan sumber-sumber lain terlebih dahulu. 8 x 3 jam = 24 jamb. Membuat tugas pribadi yang berkaitan dengan materi dan ditentukan oleh dosen kemudian.

8 x 3 jam = 24 jamc. Tugas mandiri adalah aktifitas mahasiswa untuk menguasasi dan mengembangkan bahan

yang ditentukan, yaitu dalam waktu 16 x 3 jam = 48 jam10.Jadwal kegiatan minggua :

Page 2: RPKPS KomGrap

Minggu Kegiatan di dalam kelas Kegiatan di luar kelasParuh semester pertama

I Penjelasan mata kuliah dan kuliah tentang Komunikasi Grafis (kontrak kuliah dan pembagian kelompok)

II Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-2

Kelompok satu mencari bahan makalah dan menyiapkan makalah.

III Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-3

Kelompok dua mencari bahan makalah dan menyiapkan makalah.

IV Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-4

Kelompok tiga mencari bahan makalah dan menyiapkan makalah.

V Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-5

Kelompok empat mencari bahan makalah dan menyiapkan makalah.

VI Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-6

Kelompok lima mencari bahan makalah dan menyiapkan makalah.

VII Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-7

VIII Ujian MidtermParuh semester kedua

IX Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-9

X Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-10

XI Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-11

XII Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-12

XIII Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-13

XIV Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-14

XV Quiz. Diskusi/seminar dan pembahasan materi minggu ke-15

XVI Final Test

11.Materi perkuliahan yang dibahas diwujudkan dalam bentuk handout yang tersusun berdasarkan topik sebagai berikut:

Materi Topik Rincian isi materiI Pengantar : Komunikasi

GrafisPengertian komunikasi dan grafis serta hubungannya dalam teori dan praktek.

II Sejarah Grafis a Pertama kali grafis ditemukanb Perkembangan Kom.Graf abad pertengahanc Perkembangan Kom.Graf modern

III Aliran-aliran dalam a. Aliran victorian

Page 3: RPKPS KomGrap

komunikasi grafis b. Aliran prancisc. Aliran surelisd. Aliran kontemporer

IV Produk-produk komunikasi grafis

a. Brosurb. Surat Kabarc. Majalahd. Iklan

V Prinsip Layout komunikasi grafis

Menjelaskan macam-macam lay out dan fungsinya dalam menyampaikan informasi.

VI Tifografi Menjelaskan sejarahnya, konsep dan aplikasi tipografiVII Konsep Warna contoh-contoh dan pengertianVIII Mid testIX Pengenalan Program

komputer untuk komunikasi grafis

Adobe PhotoshopAdobe IlustratorAdobe In Design

X Aplikasi dasar Adobe Ilustrator

Praktikum

XI Aplikasi lanjutan Adobe Ilustrator

Praktikum

XII Aplikasi dasar Adobe Photoshop

Praktikum

XIII Aplikasi lanjutan Adobe Photoshop

Praktikum

XIV Aplikasi dasar Adobe In Design

Praktikum

XV Aplikasi lanjutan Adobe In Design

Praktikum

XVI Final Test/Tugas Akhir

12.Selama buku ajar komunikasi grafis belum diterbitkan, mahasiswa dibolehkan untuk mengkopinya atau membeli buku-buku yang berkaitan dengan komunikasi grafis sebelum perkuliahan dimulai. Mahasiswa diwajibkan untuk mempelajari setiap materi secara mandiri sebelum pertemuan pembahasan materi di kelas, sehingga pembahasan di kelas lebih difokuskan pada konfirmasi, diskusi, dan/atau pengembangan lebih lanjut atas apa yang telah dipelajari sendiri di luar kelas. Pembahasan materi akan difokuskan pada bagian-bagian penting dari materi dan detail-detail yang menjadi minat mahasiswa. Hal ini dimaksudkan untuk meningkatkan motivasi dan minat mahasiswa.

13.Sesauai dengan sistem Student Centre Learning, kuliah komunikasi Grafis ini dilaksanakan dalam bentuk :A. Tatap muka (3 jam/minggu) dengan kegiatan:

1. Mahasiswa dibagi perkelompok. Setiap kelompok bertindak sebagai penyaji. Lalu ditanggapi oleh yang lain. Makalah akan ditanngapi oleh dosen pengampu dan perbaikannya diserahkan minggu depannya (nilai makalah berdasarkan kemampuan merekam masukan dari literatur dan masukan seminar dengan baik). Dalam diskusi mahasiswa menyiapkan makalah, mempresentasikan dan memperbaiki secara berkelompok dimaksudkan supaya masing-masing memberikan andil untuk bahan penyiapan makalah dan perbaikannya (sama-sama mencatat masukan yang dikemukakan oleh peserta/kelompok lain dan dosen).

2. Untuk evaluasi individual, setiap kali pertemuan diberikan quiz/review.B. Tugas Terstruktur (3 jam/minggu selama satu semester):

Page 4: RPKPS KomGrap

Menyiapkan makalah kelompok, menyajikan, dan memperbaikinya. Waktu untuk menyiapkan hanya satu minggu dan memperbaiki juga hanya satu minggu.

C. Tugas mandiri (3 jam/minggu selama satu semester):Mencari bahan untuk penulisan makalah Perorangan berdasarkan tema yang telah dipilih dosen pengampu matakuliah sebagai bagian untuk mengembangkan/memahami bahan ajar.

14. Penilaian: 1. Makalah kelompok dan Presentasi 15 %2. Aktivitas individual: Quiz, Review dan Makalah 15 %3. Ujian mid semester 25 %4. Ujian akhir semester 25 %5. Etika Akademik 20 %

Standar konversi nilai disesuaikan dengan peraturan akademik universitas

15.Bahan, sumber informasi dan referensi: