prakiraan dampak

4
PRAKIRAAN DAMPAK PT. INDUSTRI GULA GLENMORE Dusun Sidodadi, RT 01 RW 01, Desa Karangharjo Kecamatan Glenmore, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur Disusun Oleh Mitra Hijau Indonesia

Upload: purnomo

Post on 21-Feb-2016

221 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Makalah

TRANSCRIPT

Page 1: PRAKIRAAN DAMPAK

PRAKIRAAN DAMPAK

PT. INDUSTRI GULA GLENMORE

Dusun Sidodadi, RT 01 RW 01, Desa Karangharjo Kecamatan Glenmore, Kabupaten

Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur

Disusun Oleh

Mitra Hijau Indonesia

Batas proyek

Page 2: PRAKIRAAN DAMPAK

Lokasi pembangunan menurut titik koordinat geografis :

Sebelah Utara= 8˚21’7.50”S,114˚2’31.52”T koordinat ini membatasi lokasi

pembangunan dan pengoperasian industri yang ditunjukkan oleh kebun

Kalirejo (perkebunan mahoni).

Sebelah Timur= 8˚20’43.76’’S,114˚2’46.23’’T koordinat ini membatasi lokasi

pembangunan dan pengoperasianindustri yang ditujnjukkan oleh kebun Kalirejo

(perkebunan tebu)

Sebelah Selatan= 8˚20’46.75”S,114˚3’26”.83”T koordinat ini membatasi lokasi

pembangunan dan pengoperasianindustri yang ditujnjukkan oleh kebun Kalirejo

(perkebunan karet)

Sebelah Barat= 8˚21’10.83”S,114˚3’26.77”T koordinat ini membatasi lokasi

pembangunan dan pengoperasianindustri yang ditujnjukkan oleh Jalan Lintas Selatan

Batas ekologis

Persebaran udara mengikuti dominasi arah angin yang diperoleh dari BMKG dari

arah selatan ke utara. Persebaran air melalui Sungai Takir dan Sungai Manggis dengan

jarak 100 m upstream dan 100 m downstream diperoleh berdasarkan proses sebaran

komponen fisik-kimia dan biologi. Persebaran tanah diperoleh dari besaran luas lahan

yang akan digunakan untuk proyek PT. Industri Gula Glenmore dan pengaruhnya

terhadap persepsi masyarakat. Persebaran transportasi diperoleh dari jalur

pengangkutan material pembangunan.

Kerusakan jalan, ketika terjadi keluar masuk kendaraan proyek dan

pengangkutan bahan material maupun bahan produksi.

Keresahan masyarakat, mulai berkurangnya fungsi jalan

Peningkatan kesempatan berusaha, dengan adanya perusahaan tersebut para

distributor material berusaha untuk memberikan pasokan terbaiknya.

Timbulan limbah padat dan cair domestik, berpengaruh terhadap kualitas air

yang berada di kec.Glenmore.

Timbulan limbah B3 (Non Bekas), apabila tidak dikelola dengan benar limbah

B3 dapat mempengaruhi kinerja produksi industri gula tersebut.

Peningkatan kebutuhan air bersih, ketika sumber utama air digunakan oleh

pabrik gula tersebut untuk produksi, otomatis perusahaan tersebut harus bisa

menjamin kebutuhan air bersih warga kec.Glenmore.

Page 3: PRAKIRAAN DAMPAK

Peningkatan kebisingan; di samping air bersih, perusahaan harus

memperhatikan penggunaan alat berat mereka agar mengurangi resiko

kebisingan yang terjadi di wilayah studi mereka

Penurunan kualitas udara;