perubahan rencana kerja (renja)...penetapan perubahan rencana kerja perangkat daerah kota payakumbuh...

42
PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA) KECAMATAN PAYAKUMBUH UTARA KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 PAYAKUMBUH, JUNI 2019

Upload: others

Post on 31-Oct-2020

11 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

PERUBAHAN RENCANA KERJA

(RENJA)

KECAMATAN PAYAKUMBUH UTARA

KOTA PAYAKUMBUH

TAHUN 2019

PAYAKUMBUH, JUNI 2019

Page 2: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

WALIKOTA PAYAKUMBUH PROVINSI SUMATERA BARAT

PERATURAN WALIKOTA PAYAKUMBUH NOMOR: (;,;- TAHUN 2019

TENTANG

PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Menimbang : a . bahwa Perubahan Rencana Kerja Perangkat Daerah

merupakan penjabaran Perubahan RKPD Kota

Payakumbuh;

Mengingat

b. bahwa berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri

Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara

Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi

Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi

Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta Tata

Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka

Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah dan Rencana Kerja Pemerintah

Daerah, Penetapan Perubahan Rencana Kerja

Perangkat Daerah ditetapkan melalui Peraturan

Kepala Daerah paling lambat 1 (satu) bulan setelah

Perkada tentang Perubahan RKPD ditetapkan;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan

huruf b diatas, perlu ditetapkan Peraturan Walikota

Payakumbuh tentang Penetapan Perubahan

Rencana Kerja Perangkat Daerah Kota Payakumbuh

Tahun 2019.

1. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1956 Tentang

Pembentukan Daerah Otonom Kota Kecil Dalam

Lingkungan Daerah Propinsi Sumatera Tengah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1956

Nomor 19);

Page 3: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 Tentang

Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004

Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4421) ;

3 . Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 Tentang

Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat

dan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 4438) ;

4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 5587)

sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir

dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015

tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang

Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 5679) ;

5. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang

Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2008 Nomor 21 , Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4817) ;

6 . Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018 tentang

Standar Pelayanan Minimal (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 2,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 6178) ;

7. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019

tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42 ,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Page 4: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Nomor 6322) ;

8 . Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 Tentang

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional

(RPJMN) tahun 2014-2019 (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 3);

9 . Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 8 Tahun

1970 tentang Pelaksanaan Pemerintahan Kotamadya

Solok dan Payakumbuh;

10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun

2006 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan

Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan

Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011

Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri

Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 Tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah (Berita

Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 310);

11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun

2017 Ten tang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian

dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara

Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah,

serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan

Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah dan Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik

Indonesia Tahun 2017 Nomor 1312);

12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia

Nomor 22 Tahun 2018 tentang Penyusunan

Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2019

(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018

Nomor 550) ;

13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia

Nomor 38 tahun 2018 tentang Pedoman

Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja

Daerah Tahun Anggaran 2019 (Berita Negara

Page 5: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Republik Indonesia Tahun 2018 nomor 701);

14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia

Nomor 123 Tahun 2018 tentang Perubahan Keempat

Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32

Tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah Dan

Bantuan Sosial Yang Bersumber Dari Anggaran

Pendapatan Dan Belanja Daerah (Berita Negara

Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 15);

15. Peraturan Daerah Provinsi Sumatera Barat Nomor

07 Tahun 2008 Tentang Rencana Pembangunan

Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Provinsi Sumatera

Barat Tahun 2005 - 2025 (Lembaran Daerah

Propinsi Sumatera Barat Tahun 2008 Nomor 7);

16. Peraturan Daerah Provinsi Sumatera Barat Nomor

13 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang

Wilayah (RTRW) Provinsi Sumatera Barat Tahun

2012 - 2032 )Lembaran Daerah Propinsi Sumatera

Barat Tahun 2012 Nomor 13);

17. Peraturan Daerah Provinsi Sumatera Barat Nomor 1

Tahun 2018 tentang Perubahan Atas Peraturan

Daerah Nomor 6 Tahun 2016 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD)

Provinsi Sumatera Barat Tahun 2016-2021 ;

18. Peraturan Gubemur Nomor 32 Tahun 2018 tentang

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi

Sumatera Barat Tahun 2019;

19. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 2

Tahun 2010 ten tang Urusan Pemerintah yang

Menjadi Kewenangan Kota Payakumbuh (Lembaran

Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2010 Nomor 2);

20. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 3

Tahun 2010 Tentang Pokok-Pokok Pengelolaan

Keuangan Daerah Kota Payakumbuh (Lembaran

Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2010 Nomor 3);

Page 6: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

21 . Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 1

Tahun 2012 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah

Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2010 - 2030

(Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2012

Nomor 1) ;

22. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 7

Tahun 2012 Tentang Rencana Pembangunan Jangka

Panjang Daerah (RPJPD) Kota Payakumbuh Tahun

2005-2025 (Lembaran Daerah Kota Payakumbuh

Tahun 2012 Nomor 7) ;

23. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 17

Tahun 2016 Tentang Pembentukan dan Susunan

Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kota

Payakumbuh Tahun 2016 Nomor 17, Tambahan

Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Nomor 25);

24. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 1

Tahun 2018 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2017-

2022 (Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun

2018 Nomor 1) .

25 Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 42 Tahun

2019 tentang perubahan kedua atas Peraturan

Walikota Payakumbuh Nomor 111 Tahun 2018

tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan

Belanja Daerah Kota Payakumbuh Tahun Anggaran

2019 (Berita Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2019

Nomor 42);

26. Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 57 Tahun

2018 tentang Perubahan Atas Peraturan Walikota

Payakumbuh Nomor 56 tahun 2018 tentang

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kota

Payakumbuh Tahun 2019 (Lembaran Daerah Kota

Payakumbuh Tahun 2019 Nomor 57) .

Page 7: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Menetapkan

MEMUTUSKAN :

PERATURAN WALIKOTA PAYAKUMBUH TENTANG

PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT

DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019

BABI

KETENTUAN UMUM

Pasal 1

Dalam Peraturan W alikota ini yang dimaksud dengan :

1. Daerah adalah Kota Payakumbuh;

2. Pemerintah Daerah adalah Pemerintah Kota

Payakumbuh;

3 . Walikota adalah Walikota Payakumbuh;

4 . Perencanaan adalah suatu proses untuk menentukan

tindakan masa depan yang tepat, melalui urutan

pilihan, dengan memperhitungkan sumber daya yang

tersedia;

5. Pembangunan Daerah adalah pemanfaatan sumber

daya yang dimiliki untuk peningkatan kesejahteraan

masyarakat yang nyata, baik dalam aspek pendapatan,

kesempatan kerja, lapangan berusaha, akses terhadap

pengambilan kebijakan, berdaya saing, maupun

peningkatan indeks pembangunan manusia;

6 . Perencanaan Pembangunan Daerah adalah suatu

proses penyusunan tahapan-tahapan kegiatan yang

melibatkan berbagai unsur pemangku kepentingan

didalamnya, guna pemanfataan dan pengalokasian

sumber daya yang ada dalam rangka meningkatkan

kesejahteraan sosial dalam suatu lingkungan

wilayah/daerah dalamjangka waktu tertentu;

7. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah selanjutnya

disebut Bappeda adalah Perangkat Daerah yang

membantu Kepala Daerah dalam Perencanaan

Pembangunan;

I

Page 8: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

8. Prmnglrnt Dacrah adalah Pcrangkat Daerah di

lingkungan Peme1intah Daerah Kota Payakumbuh ;

9 . Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kota

Payakumbuh Tahun 2005-2025, selanjutnya disebut

RPJPD Kota Payakumbuh adalah dokumen

perencanaan daerah untuk periode 20 (dua puluh)

Tahun ;

10. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota

Payakumbuh Tahun 2017-2022 , selanjutnya disingkat

RPJMD Tahun 2017-2022 adalah dokumen

perencanaan pembangunan daerah untuk periode 5

(lima) Tahun;

11 . Rencana Tata Ruang Wilayah Kota, selanjutnya

disingkat RTRW adalah Rencana Struktur Tata Ruang

Kota yang mengatur struktur dan pola tata ruang

wilayah kota;

12. Rencana Strategis Perangkat Daerah Lingkup

Pemerintah Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2017-

2022, selanjutnya disebut Renstra Perangkat Daerah,

adalah dokumen perencanaan Perangkat Daerah

untuk periode 5 (lima) Tahun;

13. Rencana Kerja Pemerintah Daerah selanjutnya

disingkat RKPD adalah Dokumen Perencanaan Daerah

untuk periode 1 (satu) Tahun;

14. Rencana Kerja Pera,,gkat Daerah selanjutnya disingkat

Renja Perangkat Daerah, adalah Dokumen

Perencanaan Perangkat Daerah untuk periode 1 (satu)

Tahun;

15. Visi adalah rumusan umum mengenai keadaan yang

diinginkan pada akhir pe1iode perencanaan;

16. Misi adalah rumusan umum mengenai upaya-upaya

yang a kan dilaksanakan untuk mewujudkan visi ;

1 7. Tuj ua n adnlah sesuatu yang ingin dicapai dari setiap

misi yung clirumuska n bersifat spesifik, realistis,

Page 9: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

dilengkapi dengan sasaran yang terukur dan dapat

dicapai dalam periode yang direncanakan;

18. Sasaran adalah target atau hasil yang diharapkan dari

suatu program atau keluaran yang diharapkan dari

suatu kegiatan ;

19. Strategi adalah langkah - langkah berisikan program -

program indikatif untuk mewujudkan visi dan misi;

20. Kebijakan adalah arah/tindakan yang diambil oleh

Pemerintah Daerah untuk mencapai tujuan;

21. Program adalah bentuk instrumen kebijakan yang

berisi satu atau lebih kegiatan yang dilaksanakan oleh

Perangkat Daerah a tau masyarakat, yang

dikoordinasikan oleh pemerintah daerah untuk

mencapai sasaran dan tujuan pembangunan daerah;

22. Kegiatan Perangkat Daerah adalah serangkaian

aktivitas pembangunan yang dilaksanakan oleh

Perangkat Daerah untuk menghasilkan keluaran

( outpurj dalam rangka mencapai hasil ( outcome) suatu

program;

23. Indikator Kinerja adalah tanda yang berfungsi sebagai

alat ukur pencapaian kinerja suatu kegiatan, program

atau sasaran dan tujuan dalam bentuk keluaran

(output) , hasil (outcome) , dampak ( impacrj ;

24. Keluaran (output) adalah suatu produk akhir berupa

barang atau jasa dari serangkaian proses atas sumber

daya pembangunan agar hasil ( outcome) dapat

terwujud;

25. Hasil (outcome) adalah keadaan yang ingin dicapai

atau dipertahankan pada penerima manfaat dalam

periode waktu tertentu yang mencerminkan

berfungsinya keluaran dari beberapa kegiatan dalam

satu program;

26. Dampak (impact) adalah kondisi yang ingin diubah

berupa hasil pembangunan/layanan yang diperoleh

Page 10: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

dari pencapaian hasil (outcome) beberapa program;

27. Bersifat indikatif adalah bahwa data dan inforrnasi,

baik tentang surnber daya yang diperlukan maupun

keluaran dan dampak yang tercantum di dalam

dokumen rencana, hanya merupakan indikasi yang

hendak dicapai dan tidak kaku.

BAB II

PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH

Pasal 2

Perubahan Renja Perangkat Daerah Kota Payakumbuh

Tahun 2019 merupakan Perubahan Perencanaan

Pembangunan Perangkat Daerah untuk periode 1 (satu)

Tahun sebagai penjabaran Perubahan RKPD Kota

Payakumbuh Tahun 2019;

Pasal 3

(1) Perubahan Renja Perangkat Daerah Kota

(2)

(3)

Payakumbuh Tahun 2019 ditetapkan oleh Walikota

Payakumbuh.

Perangkat Daerah menyusun Perubahan Renja

Perangkat Daerah sesuai dengan tugas dan fungsi

Perangkat Daerah serta sesuai dengan urusan dan

kewenangan Perangkat Daerah.

Perangkat Daerah yang menyusun Peru bahan Renja

sebagaimana dimaksud pada ayat (2) terdiri dari :

1. Dinas Pendidikan;

2 . Dinas Kesehatan;

3 . Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang;

4 . Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan

Pemukiman;

5 . Dinas Sosial;

6 . Kantor Kesbangpol;

7 . Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadan

Kebakaran;

8 . Sadan Penanggulangan Bencana Daerah;

Page 11: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

9. Ditms Perhubungan ;

10. Dinas Lingkungan Hid up

11 . Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil;

12. Dinas Pemberdayaan Perempuan , Perlindungan

Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga

Berencana;

13. Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian;

14. Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah;

15. Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan

Terpadu Satu Pintu;

16. Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olah Raga;

17. Dinas Perpustakaan dan Kearsipan;

18. Dinas Komunikasi dan lnformatika;

19. Dinas Pertanian;

20. Dinas Ketahanan Pangan;

21 . Sadan Kepegawaian dan Pengembangan

Sumber Daya Manusia;

22. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah;

23. Badan Keuangan Daerah

24. Inspektorat;

25. Sekretariat Daerah;

26. Sekretariat DPRD;

27. Kecamatan Payakumbuh Utara;

28. Kecamatan Payakumbuh Barat;

29. Kecamatan Payakumbuh Timur;

30. Kecamatan Payakumbuh Selatan;

31. Kecamatan Lamposi Tigo Nagori.

Pasal 4

Peru bahan Renja Perangkat Daerah harus memuat

evaluasi Renja Tahun sebelumnya sampai triwulan II

tahun berjalan, perubahan terhadap program, dan

kegiatan pembangunan dalam rangka pelaksanaan

Urusan Pemerintahan Wajib dan/atau Urusan

Pemerintahan Pilihan sesuai dengan tugas dan fungsi

setiap Perangkat Daerah, yang disusun berpedoman

kepada Renstra Perangkat Daerah dan bersifat indikatif

Page 12: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Pasal 5

Sistimatika dokumen Perubahan Renja Perangkat Daerah

tahun 2019 sebagaimana dimaksud dalam pasal 2

sekurang- kurangnya terdiri dari :

a . pendahuluan;

b . hasil evaluasi renja perangkat daerah tahun lalu sampai dengan triwulan II tahun berjalan;

c. perubahan rencana kerja dan pendanaan perangkat daerah;

d . penutup

Pasal 6

Penyusunan Perubahan Renja Perangkat Daerah Kota

Payakumbuh Tahun 2018 harus mempedomani dan

mengacu pada :

a . RPJMD Kota Payakumbuh Tahun 2017-2022;

b . Renstra Perangkat Daerah Tahun 2017-2022

c. RTRW Kota Payakumbuh;

d . Hasil Evaluasi tahun n - 1 dan evaluasi sampai

triwulan II tahun berjalan.

Pasal 7

Penetapan Peru bahan Renja Perangkat Daerah Kota

Payakumbuh Tahun 2018 bertujuan untuk :

a . Menyesuaikan perencanaan teknis Perangkat Daerah

untuk 1 (satu) tahun berjalan;

b. Mewujudkan integrasi, sinkronisasi dan sinergitas

pembangunan antar sektor, antar wilayah, antar

fungsi maupun tingkatan pemerintahan;

Page 13: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

BAB Ill

PENGENDALIAN DAN EVALUASI

Pasal 8

( 1) Kepala Perangkat Daerah melakukan pengendalian

dan evaluasi kebijakan Perubahan Renja Perangkat

Daerah

(2) Ketentuan mengenai tata cara pengendalian dan

evaluasi perubahan perencanaan kerja Perangkat

Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2019 sebagaimana

dimaksud dilaksanakan sesuai dengan ketentuan

peraturan perundang - undangan.

BABIV

KETENTUANPENUTUP

Pasal 9

Dokumen Perubahan Renja Perangkat Daerah Kota

Payakumbuh Tahun 2019 sebagaimana dimaksud dalam

pasal 3 ayat (1), adalah sebagaimana terdapat dalam

lampiran peraturan ini merupakan satu kesatuan dan

bagian yang tidak terpisahkan dengan Peraturan W alikota

Inl.

Page 14: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Pasal 10

Peraturan Walikota ini mulai berlaku sejak tanggal

diundangkan.

Agar setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkan

pengundangan Peraturan Walikota ini dengan

penempatannya dalam Berita Daerah Kota Payakumbuh.

Diundangkan di Payakumbuh pada tanggal \~ A°i\l-~\:\) ~ 2019

Ditetapkan di Payakumbuh pada tanggal \ ~ A<>,~~~) 2019

RIZAFALEPI

SEKRETARIS DAERAH KOTA PAYAKUMBUH,

~ ~-~_--r __ _.-/

RIDAANANDA

BERITA DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 NOMOR (;\""

Page 15: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

i

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT atas semua limpahan rahmat dan

karuniaNya yang tak terhingga, sehingga penyusunan Perubahan Rencana Kerja (Renja)

Kecamatan Payakumbuh Utara Kota Payakumbuh Tahun 2019 dapat terlaksana dan

menghasilkan dokumen untuk acuan pelaksanaan pembangunan Kantor Camat Payakumbuh

Utara selama satu tahun yang akan datang. Penyusunan Rencana Kerja ini mengacu pada

dokumen Rencana Strategis (Renstra) Kantor Camat Payakumbuh Utara Kota Payakumbuh

Tahun 2017-2022.

Penyusunan Perubahan Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun

2019 dikerjakan secara simultan/paralel dengan penyusunan rancangan akhir RKPD, dengan

fokus melakukan pengkajian terlebih dahulu terhadap kondisi yang ada di OPD sehingga

memenuhi harapan masyarakat yaitu terwujudnya Clean Government dan Good Governance.

Namun demikian disadari masih terdapat kelemahan-kelemahan yang perlu terus

ditingkatkan dalam upaya menyusun perubahan rencana kerja OPD tahun 2019. Akhir kata,

semoga Rencana Kerja ini bermanfaat dan dapat digunakan sebagai bahan acuan untuk

penyusunan Perubahan Rencana Kerja Kegiatan (RKA) OPD Kecamatan Payakumbuh Utara

Tahun 2019.

Ucapan terima kasih dan penghargaan kepada semua pihak yang telah memberikan

kontribusi dalam penyusunan Perubahan Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Payakumbuh

Utara tahun 2019.

Kami sampaikan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah memberikan dukungan,

bimbingan serta partisipasi dalam penyusunan Renja Kantor Camat Payakumbuh Utara Kota

Payakumbuh Tahun 2019, semoga bermanfaat bagi kemajuan dan perkembangan

pembangunan di Kota Payakumbuh pada umumnya dan dalam meningkatkan kinerja Kantor

Camat Payakumbuh Utara di masa yang akan datang.

Payakumbuh, Juni 2019

CAMAT PAYAKUMBUH UTARA,

NURDAL, S.Sos NIP. 19611005 198602 1 003

Page 16: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................................................................... i

DAFTAR ISI ............................................................................................................... ii

DAFTAR TABEL ........................................................................................................ iv

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................................... v

BAB I PENDAHULUAN ........................................................................................... 1

1.1. Latar Belakang ............................................................................................ 1

1.2. Landasan Hukum ....................................................................................... 2

1.3. Maksud dan Tujuan .................................................................................... 4

1.4. Sistematika Penulisan ................................................................................. 4

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN PERUBAHAN RENJA KEC. PAYAKUMBUH

UTARA TAHUN 2019 SAMPAI DENGAN BULAN JUNI 2018 ........................ 6

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Perubahan Rencana Kerja Kecamatan

Payakumbuh Utara Tahun 2019 sampai dengan Bulan Juni 2019

dan Capaian Renstra Kecamatan Payakumbuh Utara ................................. 6

2.2 Analisis Pelayanan Kecamatan Payakumbuh Utara ................................... 21

2.2.1 Gambaran Umum Kecamatan Payakumbuh Utara ...................... 12

2.2.2 Capaian Kinerja Pelayanan Kantor Camat

Payakumbuh Utara ..................................................................... 14

2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Kecamatan

Payakumbuh Utara ................................................................................... 16

2.4. Penelaah Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat .................................. 18

BAB III TUJUAN, SASARAN, DAN PROGRAM KEGIATAN ........................................ 20

3.1. Telaah Terhadap Kebijakan Nasional .......................................................... 20

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja SKPD ............................................................... 21

3.3. Program dan Kegiatan ................................................................................ 22

BAB IV PENUTUP ................................................................................................... 27

Page 17: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

iii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Evaluasi Pelaksanaan Perubahan Rencana Kerja Kecamatan Payakumbuh Utara

Tahun 2019 sampai dengan Bulan Juni 2019 dan Capaian Renstra Kecamatan Payakumbuh Utara ............................................................................................. 6

Tabel 2.2. Kinerja Pelayanan Kantor Camat Payakumbuh Utara ........................................ 15 Tabel 2.3. Persandingan Daftar Prioritas Hasil Musrembang Kecamatan 2018 dengan Rancangan Renja OPD Tahun 2019 ......................... 29 Tabel 3.1. Persandingan Antara Prioritas Nasional, Provinsi, Kota Dengan Usulan Rencana Kerja Tahun 2019 ................................................................... 20 Tabel 3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Kecamatan Payakumbuh Utara ............................. 22 .

Page 18: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

iv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Struktur Organisasi Kecamatan Payakumbuh Utara ...................................... 13 Gambar 2.2. Struktur Organisasi Kelurahan Kecamatan Payakumbuh Utara ..................... 14

Page 19: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Sistem perencanaan pembangunan nasional menurut Undang-Undang Nomor 25

Tahun 2004 Tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, adalah satu kesatuan

tata cara perencanaan pembangunan untuk menghasilkan rencana-rencana pembangunan

dalam jangka panjang, jangka menengah, dan tahunan yang dilaksanakan oleh unsur

penyelenggara negara dan masyarakat di tingkat pusat dan daerah. Rencana pembangunan

pemerintah daerah terdiri dari Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP), Rencana

Pembangunan Jangka Menengah (RPJM), Rencana Pembangunan Jangka Menengah

Perangkat Daerah Strategis (Renstra), Rencana Pembangunan Tahunan Daerah atau

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD), dan Rencana Pembangunan Tahunan Satuan

Kerja Perangkat Daerah Daerah atau Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah (Renja

SKPD).

Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) adalah dokumen perencanaan

untuk periode 20 (dua puluh tahun) tahun. Rencana Pembangunan Jangka Menengah

(RPJM) adalah dokumen perencanaan untuk periode 5 (lima tahun) tahun. Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Perangkat Daerah Strategis (Renstra-SKPD) adalah

dokumen perencanaan Satuan Kerja Perangkat Daerah untuk periode 5 (lima) tahun.

Rencana Pembangunan Tahunan Daerah atau Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD)

adalah dokumen perencanaan daerah untuk 1 (satu) tahun. Rencana Pembangunan

Tahunan Satuan Kerja Perangkat Daerah Daerah atau Rencana Kerja Satuan Kerja

Perangkat Daerah (Renja SKPD) adalah dokumen perencanaan satuan kerja perangkat

daerah untuk periode 1 (satu tahun).

Renja SKPD memuat visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan, program, dan kegiatan

pembangunan yang disusun sesuai dengan tugas dan fungsi Satuan Kerja Perangkat

Daerah serta berpedoman pada RPJM daerah dan bersifit indikatif. Penyusunan Renja-

SKPD berpedoman pada Renstra SKPD dan mengacu pada RKP, memuat kebijakan,

program,dan kegiatan pembangunan baik yang dilaksanakan langsung oleh Pemerintah

Daerah maupun yang ditempuh dengan mendorong partisipasi masyarakat.

Renja SKPD digunakan sebagai dasar penyusunan Rencana Kerja Kegiatan (RKA)

Perangkat Daerah. RKA Perangkat daerah merupakan dokumen yang berisikan rencana

kegiatan dan belanja untuk mencapai tujuan pembangunan pemerintah daerah. Penyusunan

RKA berguna untuk penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD)

pemerintah daerah.

Page 20: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

2

Proses penyusunan Renja SKPD menurut Permendagri Nomor 54 Tahun 2010

tentang Tahapan, Tata Cara Penyusuan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah terdiri dari tiga tahap yaitu tahap persipan penyusunan, tahap

penyusunan, dan tahap penetapan renja. Tahap persiapan meliputi pembentukan tim

penyusunan RKPD dan Renja, Orientasi mengenai RKPD dan Renja SKPD, penyusunan

agenda kerja, serta penyiapan data dan informasi. Tahap penyusunan merupakan tahap

awal penyusunan renja SKPD sebelum dilakukan penetapan renja.

Kantor Camat Payakumbuh Utara merupakan salah satu Satuan Kerja Perangkat

Daerah Pemerintah Kota Payakumbuh. Kantor Camat Payakumbuh Utara menyusun Renja

SKPD Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun 2019 untuk mewujudkan tujuan Pembangunan

Pemerintah Daerah Kota Payakumbuh yang tertuang dalam RPJMD Pemerintah

Payakumbuh Tahun 2017-2022.

1.2. Landasan Hukum

a. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan

Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104. Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

b. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara

Pemerintah Pusat dan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004

Nomor 126. Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

c. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran

Negara Rupublik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara

Rupublik Indonesia Nomor 5587), sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir

dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara

Rupublik Indonesia nomor 5679);

d. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara

Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82 Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817);

e. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Nasional (RPJMN) tahun 2014-2019 (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2015 Nomor 3);

Page 21: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

3

f. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2016 Tentang Pedoman Pengelolaan

Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri

Nomor 21 Tahun 2011 Tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Dalam Negeri

Nomor 13 Tahun 2016 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;

g. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan

Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

h. Peraturan Daerah Propinsi Sumatera Utara Nomor 8 Tahun 2007 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJP) Provinsi Sumatera Utara Tahun 2005-

2025;

i. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 03 Tahun 2010 tentang Pokok-Pokok

Pengelolaan Keuangan Daerah Kota Payakumbuh (Lembaran Daerah Kota

Payakumbuh Tahun 2010 Nomor 03);

j. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 01 Tahun 2012 tentang Rencana Tata

Ruang Wilayah Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2010-2030 (Lembaran Daerah

Kota Payakumbuh Tahun 2012 Nomor 01);

k. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 07 Tahun 2012 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2005 - 2025

(Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2012 Nomor 07);

l. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 4 Tahun 2013 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Payakumbuh Tahun 2012 –

2017 (Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2013 Nomor 4);

m. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 17 Tahun 2016 Tentang Pembentukan

dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2016

Nomor 17);

n. Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 9 Tahun 2018 Tentang Anggaran

Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Payakumbuh Tahun Anggaran 2019

(Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2018 Nomor 9);

o. Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 56 Tahun 2018 Tentang Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (RKPD) Kota Payakumbuh Tahun Anggaran 2019 (Berita Daerah

Kota Payakumbuh Tahun 2018 Nomor 56);

Page 22: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

4

p. Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 111 Tahun 2018 Tentang Penjabaran

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Payakumbuh Tahun Anggaran 2019

(Lembaran Daerah Kota Payakumbuh Tahun 2018 Nomor 111);

q. Surat Edaran Walikota Payakumbuh Nomor : 065/29/SE/WK-PYK/2019 tentang

tanggal 14 Juni 2019 tentang Pedoman Penyusunan Perubahan Rencana kerja

Organisasi Perangkat Daerah (Renja-OPD) Tahun 2019;

1.3. Maksud dan Tujuan

Penyusunan Perubahan Rencana Kerja Kecamatan Payakumbuh Utara Pemerintah

Kota Payakumbuh Tahun 2019 dimaksudkan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas

pokok dan fungsinya selama periode 1 (satu) tahun.

Tujuan penyusunan Perubahan Rencana Kerja Kecamatan Payakumbuh Utara

Pemerintah Kota Payakumbuh Tahun 2019 adalah :

1. Mengoptimalkan peran dan fungsi perencanaan dalam pembangunan daerah;

2. Mewujudkan perencanaan pembangunan yang akuntabel, partisipatif, bermanfaat,

tepat sasaran dan berkesinambungan; dan;

3. Untuk meningkatkan pelayanan masyarakat yang lebih berdaya guna dan berhasil

sebagai wujud pertanggungjawaban dalam mencapai visi, misi dan tujuan

pembangunan daerah;

1.4. Sistematika Penulisan

Sistematikan penulisan Rencana Kerja Kecamatan Payakumbuh Utara adalah

sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN,

Pendahuluan, yang berisi penjelasan tentang latar belakang penyusunan

Renja Kecamatan Payakumbuh Utara, maksud dan tujuan penyusunan Renja

Kecamatan Payakumbuh Utara, dan sistematika penulisan.

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Perubahan Renja Kecamatan Payakumbuh Utara

Tahun 2019 sampai dengan Bulan Mei 2019 dan Capain Renstra

Kecamatan Payakumbuh Utara

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan SKPD

2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD

Page 23: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

5

2.4. Penelahaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

BAB III TUJUAN, SASARAN DAN PROGRAM KEGIATAN

3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja SKPD

3.3. Program dan Kegiatan

BAB IV PENUTUP

Menguraikan tentang catatan penting yang perlu mendapat perhatian, baik

dalam rangka pelaksanaannya maupun seandainya ketersediaan anggaran

tidak sesuai dengan kebutuhan, kaidah pelaksanaannya serta rencana tindak

lanjut.

Page 24: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

6

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN PERUBAHAN RENCANA KERJA

KECAMATAN PAYAKUMBUH UTARA TAHUN 2019 SAMPAI DENGAN

BULAN MEI 2019

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Perubahan Rencana Kerja Kecamatan Payakumbuh

Utara Tahun 2019 sampai dengan Bulan Mei 2019 dan Capaian Renstra

Kecamatan Payakumbuh Utara

Evaluasi terhadap pelaksanaan Rencana Kerja OPD dimaksudkan untuk

mengetahui dan menilai apakah pelaksanaan rencana pembangunan sudah sesuai

dengan target kinerja yang ditetapkan, untuk mengetahui kendala yang dijumpai dalam

pelaksanaan di lapangan dan juga untuk bahan pertimbangan apakah program dan

kegiatan tersebut sudah mencapai target sasaran sehingga tidak perlu lagi untuk

direncanakan pada tahun berikutnya. Fokus utama evaluasi diarahkan pada

pelaksanaan rencana pembangunan dan pencapaian target kinerja berdasarkan tolok

ukur yang ditetapkan sampai dengan bulan Mei 2019. Oleh karena itu dalam

perencanaan yang transparan dan akuntabel, target capaian indikator kinerja harus

ditetapkan secara jelas dan terukur pada setiap komponen indikator.

Realisasi pelaksanaan program dan kegiatan Kecamatan Payakumbuh Utara

Tahun 2019 sampai dengan bulan Mei 2019 dapat dilihat pada Tabel Evaluasi

Pelaksanaan Renja Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun 2019 sampai dengan bulan

Mei 2019 dan Capaian Renstra Kecamatan Payakumbuh Utara (Tabel 2.1).

Page 25: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Perangkat Daerah : KECAMATAN PAYAKUMBUH UTARA

Realisasi Kinerja Renja

Realisasi Tingkat Capaian Kinerja

6 7 8 9 10 11

K Rp K Rp K Rp K Rp K Rp

IProgram Pelayanan Administrasi Perkantoran

Nilai IKM

1 Penyediaan Jasa Surat MenyuratJumlah benda pos dan buku cek yang dibeli

100 41.110.000 20 8.202.000 100 8.222.000 48,71 4.005.000 48,71 48,71 68,66 68,66

2Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air & Listrik

Jumlah rekening air, listrik, telepon yang dibayar

100 303.488.000 13 40.644.409 100 67.488.000 25,26 17.046.276 25,26 25,26 38,65 38,65

3Penyediaan Jasa Pemeliharaan&Perizinan Kendaraan Dinas / operasional

Jumlah kendaraan dinas yang dibayar pajaknya

100 30.000.000 16 4.910.100 100 4.626.000 9,62 444.900 9,62 9,62 25,98 25,98

4 Penyediaan Jasa Administrasi KeuanganJumlah pengelola administrasi keuangan yang dibayar jasanya

100 1.640.397.500 19 305.503.600 100 333.992.000 25,24 84.315.000 25,24 25,24 43,87 43,87

5 Penyediaan Jasa kebersihan kantorJumlah jenis peralatan kebersihan yang dibeli

100 259.916.500 11 27.325.000 100 2.343.700 96,57 2.263.200 96,57 96,57 107,08 107,08

6Penyediaan Jasa Perbaikan Peralatan Kerja

Jumlah peralatan kerja yang diperbaiki 100 47.000.000 18 8.679.900 100 9.400.000 31,16 2.929.000 31,16 31,16 49,63 49,63

7 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis ATK yang dibeli 100 216.960.000 20 43.370.020 100 43.989.450 65,99 29.026.550 65,99 65,99 85,98 85,98

8Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

Jumlah jenis barang yang dicetak, digandakan daan dan dijilid

100 175.000.000 20 34.940.945 100 35.000.000 33,89 11.862.300 33,89 33,89 53,86 53,86

9Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen listrik yang dibeli

100 26.411.500 20 5.282.300 100 6.642.130 58,81 3.906.550 58,81 58,81 78,81 78,81

10Penyediaan Bahan Bacaan & Peraturan Per-UU-an

Jumlah jenis surat kabar yang disediakan

100 134.998.500 19 26.151.000 100 38.860.800 23,25 9.035.550 23,25 23,25 42,62 42,62

11 Penyediaan Makanan dan MinumanJumlah porsi Makanan dan snack yang disediakan

100 367.575.000 20 71.873.950 100 72.415.000 41,47 30.028.350 41,47 41,47 61,02 61,02

12Rakor dan Konsultasi dalam / Luar Daerah

Jumlah perjalanan dinas yang dilakukan 100 870.650.000 21 183.629.500 100 120.601.200 59,19 71.380.949 59,19 59,19 80,28 80,28

13Penyediaan Tenaga Adm dan teknis perkantoran

Jumlah THL yang dibayar jasanya 100 965.450.490 21 204.065.048 100 205.226.000 35,99 73.853.584 35,99 35,99 57,12 57,12

IIProgram peningkatan sarana dan prasarana aparatur

Nilai IKM

14 Pembangunan Gedung Kantor Jumlah bangunan kantor yang dibangun 100 6.567.455.000 8 556.790.706 100 3.150.000.000 0,24 7.624.450 0,24 0,24 8,72 8,72

15Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas yang dilakukan pemeliharaan

100 915.529.100 16 148.409.000 100 153.682.600 30,85 47.406.200 30,85 30,85 47,06 47,06

16Pemeliharaan rutin/berkala perlengkapan gedung kantor

Jumlah perlengkapan gedung kantor yang dipelihara

100 4.600.000 15 676.000 100 920.000 31,30 288.000 31,30 31,30 46,00 46,00

17Rehabilitasi sedang/berat rumah gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab 100 1.000.000.000 - - 100 244.750.000 - - - - - -

18 Pelaksanaan Pengadaan Tanah Jumlah tanah yang diadakan 100 811.327.000 51 416.610.750 100 447.601.100 - - - - 51,35 51,35

IIIProgram peningkatan disiplin aparatur

19Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya

Jumlah pakaian dinas yang disediakan 100 141.750.000 19 26.550.000 100 31.500.000 99,00 31.185.000 99,00 99,00 117,73 117,73

EVALUASI HASIL RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN 2019 SAMPAI DENGAN BULAN MEI TAHUN 2019 KOTA PAYAKUMBUH

NOUrusan/Bidang Urusan Pemerintahan

Daerah dan Program/KegiatanIndikator Kinerja Program (

Outcome ) / Kegiatan ( Output )

4 52 3

Target Kinerja Anggaran Renja Tahun 2019

1

Target Capaian Kinerja Renstra sampai Tahun 2022

(akhir Periode Renstra)

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Keluaran

Kegiatan s/d Tahun 2018

Capaian Target Renstra s/d Bulan Mei 2019

12 13

Realisasi Kinerja Program dan Keluaran Kegiatan s/d Bulan Mei Tahun 2019

Realisasi Kinerja RenjaRealisasi Tingkat Capaian

Kinerja

Page 26: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Realisasi Kinerja Renja

Realisasi Tingkat Capaian Kinerja

6 7 8 9 10 11

K Rp K Rp K Rp K Rp K Rp

NOUrusan/Bidang Urusan Pemerintahan

Daerah dan Program/KegiatanIndikator Kinerja Program (

Outcome ) / Kegiatan ( Output )

4 52 3

Target Kinerja Anggaran Renja Tahun 2019

1

Target Capaian Kinerja Renstra sampai Tahun 2022

(akhir Periode Renstra)

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Keluaran

Kegiatan s/d Tahun 2018

Capaian Target Renstra s/d Bulan Mei 2019

12 13

Realisasi Kinerja Program dan Keluaran Kegiatan s/d Bulan Mei Tahun 2019

Realisasi Kinerja RenjaRealisasi Tingkat Capaian

Kinerja

V

Program Peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan Keuangan

Nilai Evaluasi AKIP

21Penyusunan Laporan Capain Kinerja dan Ikhtisar realisasi kinerja SKPD

Jumlah laporan pemerintah yang disusun

100 7.000.000 20 1.399.600 100 1.488.000 26,08 388.000 26,08 26,08 46,07 46,07

22Penyusunan Dokumen Perencanaan dan Dokumen Pelayanan Publik

Jumlah laporan pemerintah yang disusun

100 7.000.000 20 1.400.000 100 1.488.000 26,08 388.000 26,08 26,08 46,08 46,08

VIProgram Peningkatan keberdayaan masyarakat pedesaan

Persentase lembaga kemasyarakatan yang aktif

23Pemberdayaan Lembaga dan Organisasi Masyarakat Pedesaan

Jumlah kelurahan dengan organisasi kemasyarakatan yang dibina

100 2.001.320.700 33 654.996.650 100 557.218.575 62,79 349.868.750 62,79 62,79 95,52 95,52

24Penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan tenaga teknis dan masyarakat

Jumlah peserta sosialisasi peraturan perundang-undangan bagi ASN kec dan kel

100 7.570.000 - - 100 7.570.000 - - - - - -

25 Pembinaan Kegiatan KemasyarakatanJumlah kelompok kerja kelurahan yang dibina

100 283.784.000 20 56.745.400 100 81.556.000 1,98 1.617.000 1,98 1,98 21,98 21,98

VIIProgram Peningkatan kualitas hidup beragama

Persentase kehadiran peserta musrenbang

26 Peningkatan Kehidupan BeragamaJumlah santri yang diberi pendidikan

100 620.129.750 18 113.470.250 100 83.393.950 16,47 13.734.250 16,47 16,47 34,77 34,77

IXProgram Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Membangun Desa

Persentase kehadiran peserta musrenbang

27Pelaksanaan Musyawarah pembangunan desa

Jumlah kegiatan musrenbang kecamatan/kelurahan yang dilaksanakan

100 687.170.000 20 136.471.370 100 126.875.550 71,06 90.157.250 71,06 71,06 90,92 90,92

IXProgram Peningkatan Ketertiban kewilayahan

Persentase kehadiran peserta musrenbang

28Penyuluhan Pencegahan peredaran /penggunaan minuman keras dan narkoba

Jumlah penyelenggaraan sosialisasi anti narkoba 100 22.381.250 20 4.434.000 100 4.735.590 - - - - 19,81 19,81

VIIIProgram Penyelenggaraan Kewilayahan

Nilai IKM

29Penyelenggaraan Pelayanan Adm terpadu Kecamatan ( PATEN )

Jenis pelayanan perizinan dan rekomendasi Paten yang dilaksanakan 100 71.910.000 20 14.478.800 100 7.960.000 - - - - 20,13 20,13

30Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Balai Tongah Koto

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 650.000.000 20 129.771.537 100 121.360.455 50,13 60.836.096 50,13 50,13 70,09 70,09

31Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Koto Kociak kubu Tapak Rajo

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 650.000.000 20 128.279.726 100 130.000.000 31,40 40.814.896 31,40 31,40 51,13 51,13

32Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Kapalo Koto Dibalai

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 650.000.000 20 129.941.052 100 112.467.500 39,41 44.323.950 39,41 39,41 59,40 59,40

33Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Tigo Koto Diate

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 650.000.000 20 129.663.508 100 130.000.000 47,09 61.214.994 47,09 47,09 67,04 67,04

34Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Napar

Terselenggaranya operasional kelurahan

100 335.000.000 20 65.754.486 100 72.000.000 57,17 41.159.554 57,17 57,17 76,79 76,79

35Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Taratak Padang Kampuang

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 650.000.000 19 126.405.296 100 114.933.310 39,19 45.038.196 39,19 39,19 58,63 58,63

Page 27: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Realisasi Kinerja Renja

Realisasi Tingkat Capaian Kinerja

6 7 8 9 10 11

K Rp K Rp K Rp K Rp K Rp

NOUrusan/Bidang Urusan Pemerintahan

Daerah dan Program/KegiatanIndikator Kinerja Program (

Outcome ) / Kegiatan ( Output )

4 52 3

Target Kinerja Anggaran Renja Tahun 2019

1

Target Capaian Kinerja Renstra sampai Tahun 2022

(akhir Periode Renstra)

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Keluaran

Kegiatan s/d Tahun 2018

Capaian Target Renstra s/d Bulan Mei 2019

12 13

Realisasi Kinerja Program dan Keluaran Kegiatan s/d Bulan Mei Tahun 2019

Realisasi Kinerja RenjaRealisasi Tingkat Capaian

Kinerja

36Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Ompang Tanah Sirah

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 650.000.000 20 129.837.496 100 121.815.020 47,75 58.166.146 47,75 47,75 67,72 67,72

37Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Tigo Koto Dibaruah

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 650.000.000 20 128.026.649 100 126.808.750 40,78 51.713.894 40,78 40,78 60,48 60,48

38Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Ikua Koto Dibalai

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 650.000.000 20 129.502.872 100 115.897.425 34,57 40.068.846 34,57 34,57 54,50 54,50

39Koordinasi dan Sosialisasi keamanan, ketentraman dan ketertiban

Terselenggaranya operasional kelurahan 100 119.770.000 19 22.510.850 100 17.877.490 34,93 6.245.500 34,93 34,93 53,73 53,73

100 23.882.654.290 17,7 4.216.703.770 100 6.912.705.595 19,27 1.332.336.181 19,27 19,27 23,23 23,23 JUMLAH

Page 28: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

10

2.2. Analisis Pelayanan Kecamatan Payakumbuh Utara

2.2.1 Gambaran Umum Kecamatan Payakumbuh Utara

Kecamatan Payakumbuh Utara dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Kota

Payakumbuh Nomor 05 tahun 2008 Tentang Struktur Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan

dan Kelurahan diLingkungan Pemerintah Kota Payakumbuh sebagaimana telah diubah

dengan Peraturan Daerah Nomor 17 Tahun 2016 Tentang Pembentukan Dan Susunan

Perangkat Daerah. Peraturan Daerah Nomor 17 Tahun 2016 Tentang Pembentukan Dan

Susunan Perangkat Daerah, pasal 3 ayat 1(f) menyebutkan bahwa Kecamatan Payakumbuh

Utara merupakan Kecamatan Tipe A yang berada di Kota Payakumbuh.

Peran Kecamatan Payakumbuh Utara dalam penyelenggaraan urusan pemerintahan

daerah berdasarkan Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 108 Tahun 2016 Tentang

Kedudukan, Susunan Organisasi, tugas, Fungsi, dan Uraian Tugas Serta Tata Kerja

Kecamatan adalah sebagai berikut :

1. Menyelenggarakan urusan pemerintahan umum;

2. Menggordinasikan kegiatan pemberdayaan masyarakat;

3. Mengoordinasikan upaya penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban umum;

4. Mengoordinasikan penerapan dan penegakkan perda dan peraturan walikota;

5. Mengoordinasikan pemeliharaan prasarana dan sarana pelayanan umum;

6. Mengoordinasikan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan yang dilakukan oleh

perangkat daerah di tingkat kecamatan

7. Membina dan mengawasi penyelenggaraan kegiatan kelurahan;

8. Melaksanakan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan kota yang tidak

dilaksanakan oleh unit kerja pemerintah daerah kota yang ada di kecamatan; dan

9. Melaksanakan tugas lain yang diperintahkan peraturan undang-undang.

Kecamatan Payakumbuh Utara didukung oleh perangkat daerah sebagai unsur

organisasi untuk melaksanakan kegiatan pemerintahan. Susunan Organisasi Kecamatan

Payakumbuh Utara berdasarkan Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor 108 Tahun 2016

Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, tugas, Fungsi, dan Uraian Tugas Serta Tata Kerja

Kecamatan adalah sebagai berikut :

1. Camat;

2. Sekretaris Camat;

3. Seksi Pemerintahan & Trantibum;

4. Seksi Kesejahteraan Sosial;

5. Seksi Ekonomi Pembanguan;

6. Seksi Pemberdayaan Masyarakat;

Page 29: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

11

7. Sub Bagian Umum & Kepegawaian

8. Sub Bagian Program & Keuangan dan Kelompok Jabatan Fungsional.

OPD Kecamatan Payakumbuh Utara terdiri dari satu camat, satu sekretaris, 4

(empat) kasi, dan 2 sub bagian di bawah sekretariat. Bagan Struktur Organisasi Kecamatan

Payakumbuh Utara dapat dilihat pada bagan berikut ini

: Bagan 2.1. Struktur Organisasi Kecamatan Payakumbuh Utara

Camat dibantu oleh lurah dalam pelaksanakan tugas dan fungsi. Kecamatan

Payakumbuh Utara memiliki 9 kelurahan, yaitu :

1. Kelurahan Balai Tongah Koto

2. Kelurahan Taratak Padang Kampuang

3. Kelurahan Kotokociak Kubu Tapak Rajo

4. Kelurahan Napar

5. Kelurahan Kapalo Koto Dibalai

6. Kelurahan Tigo Koto Diate

Sekretaris Camat

Sub. Bagian Umum &

Kepegawaian

Kelompok Jabatan

Fungsional

Sub. Bagian Program & Keuangan

Seksi Ekonomi Pembangunan

Seksi Kesejahteraan

Sosial

Seksi Pemerintahan

Seksi Ketentraman & Ketertiban

Umum

CAMAT

Seksi Pemberdayan Masyarakat

Page 30: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

12

7. Kelurahan Tigo Koto Dibaruah

8. Kelurahan Ikua Koto Dibalai

9. Kelurahan Ompang Tanah Sirah

Masing-masing kelurahan di atas dipimpin oleh satu lurah, satu sekretaris lurah, dan tiga

kasi. Struktur organisasi Kelurahan Kecamatan Payakumbuh Utara dapat dilihat pada bagan

berikut ini :

Bagan 2.2. Struktur Organisasi Kelurahan Kecamatan Payakumbuh Utara

2.2.2. Capaian Kinerja Pelayanan Kantor Camat Payakumbuh Utara

Capaian kinerja pelayanan Kecamatan Payakumbuh Utara diukur dengan Indikator

Kinerja Utama (IKU) yang mana telah ditetapkan pada Renstra Kecamatan Payakumbuh

Utara Tahun 2017-2022. Capaian Kinerja pelayanan Kecamatan Payakumbuh Utara dapat

dilihat pada tabel berikut ini:

Seksi Kesejahteraan Sosial & Ekonomi

Pembanguan

Seksi Pemberdayaan Masyarakat

Seksi Pemerintahan & Trantibum

Sekretaris Lurah

LURAH

Page 31: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

13

Tabel 2.2. Kinerja Pelayanan Kantor Camat Payakumbuh Utara

No Indikator (SPM/IKK/IKU) Satuan Realisasi Capaian

2018

Proyeksi

2019 2020 2021 2022

1 Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Indeks 87,75 88 89 90 91

2 Nilai Evaluasi AKIP Nilai A A A A AA

3 Persentase lembaga kemasyarakatan yang aktif % 100 100 100 100 100

Page 32: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

14

Tabel 2.2 menunjukkan bahwa kinerja pelayanan Kantor Camat Payakumbuh Utara

diukur dengan menggunakan 3 (tiga) indikator, yaitu Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat

(IKM), Nilai Evaluasi AKIP, Persentase lembaga kemasyarakatan yang aktif.

2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Kecamatan Payakumbuh

Utara

Kantor Camat Payakumbuh Utara memilki fungsi sebagai pelayanan dan

pengkoordinasian dengan instansi terkait. Kantor Camat Payakumbuh Utara memiliki fungsi

pelayanan, yaitu Kantor Camat Payakumbuh Utara memberikan pelayanan kepada

masyarakat di wilayah Kecamatan Payakumbuh Utara. Kantor Camat memiliki fungsi

pengkoordinasian dengan instansi terkait, yaitu Kantor Camat Payakumbuh Utara

mengidentifikasi masalah-masalah yang terjadi di wilayah Kecamatan Payakumbuh Utara

dan mengkoordinasikan dengan instansi yang terkait dengan permasalahan tersebut.

Kinerja pelayanan Kantor Camat Payakumbuh Utara sudah berada pada level sangat

baik berdasarkan indikator kinerja yang telah diurai di atas. Namun hal kritis yang menjadi

permasalahan dalam pelayanan adalah kekurangan Sumber Daya Manusia (SDM) dan

kualitas SDM.

Permasalahan kekurangan SDM adalah kekurangan jumlah PNS dalam melaksanakan

tugas. Di Kantor Camat Payakumbuh Utara memiliki 5 (lima) bidang dan 2 (dua) kasubag.

Masing-masing kasi dan kasubag umum & kepegawaian tidak memiliki staf dalam

pelaksanaan tugasnya. Bidang Pelayanan Masyarakat Terpadu (PATEN) memanfaatkan

Tenaga Harian Lepas (THL) yang berjumlah tiga (tiga) orang. Jumlah ini kurang maksimal

untuk memberikan layanan yang maksimal. Permasalahan kualitas SDM adalah masih

banyaknya kasi yang belum memahami tupoksi, sehingga kualitas kerja belum maksimal.

Permasalahan dan hambatan yang dihadapi dalam menyelenggarakan tugas dan fungsi

OPD adalah :

1. Kekurangan SDM untuk memberikan pelayanan;

2. Kualitas SDM belum optimal;

3. Pada umumnya aspirasi masyarakat yang dituangkan dalam musrenbang bukan

berdasarkan prioritas kebutuhan pembangunan daerah, sehingga tidak bisa

diakomodir.

Permasalahan dan hambatan yang dimiliki oleh Kantor Camat Payakumbuh Utara

berdampak pada pencapaian visi dan misi kepala daerah, capaian program

nasional/internasional seperti SPM dan SDGs (Sustanable Development Goals). Misi kepala

Daerah Kota Payakumbuh untu Tahun 2017-2022 yang sesuai dengan tugas dan fungsi

Kantor Camat Payakumbuh Utara adalah menghadirkan tata kelola pemerintahan yang baik

Page 33: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

15

dan bersih. Misi ini bisa tercapai jika jumlah SDM PNS Kantor Camat Payakumbuh Utara

mencukupi untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat secara optimal. Kualitas PNS

mempengaruhi pencapaian misi kepala daerah. Semakin baik kulaitas PNS maka semakin

baik pelayanan yang diberikan kepada masyarakat. Aspirasi masyarakat yang tidak

berdasarkan prioritas kebutuhan pembangunan dapat menghambat terwujudnya

pembangunan dan tata kelola pemerintahan yang baik.

SDGs (Sustanable Development Goals) adalah sebuah program pembangunan

berkelanjutan yang mana didalmnya terdapat 17 tujuan dan 169 target terukur dengan

tenggat waktu yang ditentukan. SDGs merupakan agenda pembangunan dunia yang

bertujuan untuk kesejahteraan manusia dan planet bumi. Tujuan SDGs adalah yang dikutip

dari Depkes Litbang RI :

1. Mengakhiri segala bentuk kemiskinan dimanapun;

2. Mengakhiri kelaparan, mencapai ketahanan pangan, meningkatkan gizi, dan mendorong

pertanian yang berkelanjutan;

3. Menjamin kehidupan yang sehat serta mendorong kesejahteraan disegala usia

4. Menjamin pendidikan yang inklusif

5. Menjamin kesetaraan gender dan memberdayakan seluruh perempuan

6. Menjamin ketersediaan dan pengelolaan air serta sanitiasi berkelanjutan

7. Menjamin akses energi yang terjangkau

8. Mendorong pertumbuhan ekonomi yang terus menerus

9. Membangun infrastruktur yang berketahanan

10. Mengurangi kesenjangan di dalam dan antar negara

11. Menjadikan kota dan pemukiman yang aman dan inklusif

12. Menjamin pola konsumsi dan produksi berkelanjutan

13. Mengambil tindakan segera atas perubahan iklim dan dampaknya

14. Melestarikan dan menggunakan samudera, lautan dan sumber daya laut secara

berkelnjutan

15. Melindungi dan memperbaharui segala ekosistem darat

16. Mendorong masyarakat yang damai dan inklusif untuk pembangunan berkelanjutan,

menyediakan akses keadilan, serta membangun institusi efektif dan akuntable disetiap

tingkatan

17. Memperkuat perangkat-perangkat implementasi dan merivitalisasi kemitraan global

Berdasarkan uraian tujuan SDGs di atas, Permasalahan dan Hambatan yang dimiliki

Kantor Camat Payakumbuh Utara mempengaruhi pencapaian tujuan SDGs nomor 16, yakni

mendorong masyarakat yang damai dan inklusif untuk pembangunan. Jika jumlah SDM dan

Page 34: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

16

kualitas SDM tidak memadai, serta aspirasi masyarakat tidak berdasarkan kebutuhan

pembangunan maka akan menghalangi perwujudan pembanguan yang berkelanjutan.

Kantor Camat Payakumbuh Utara berupaya untuk selalu meningkatkan dan

mempertahankan kualitas pelayanan terhadap masyarakat. Tantangan yang dihadapi dalam

meningkatkan dan mempertahankan kualitas pelayanan terhadap masyarakat adalah

tuntutan masyarakat yang beragam. Peluang yang dimiliki Kantor Camat Payakumbuh Utara

dalam meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat adalah perkembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi informasi yang dapat mempercepat prose pelayanan.

2.4. Penelaah Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

Usulan program dan kegiatan masyarakat adalah usulan program dan kegiatan yang

berasal dari para pemangku kepentingan, baik dari kelompok masyarakat terkait langsung

dengan pelayanan kota, LSM, asosiasi-asosiasi, perguruan tinggi maupun dari penelitian

lapangan dan pengaatan pelaksanaan musrenbang kecamatan. Berikut usulan program/

kegiatan untuk Tahun 2019.

Page 35: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

17

BAB III

TUJUAN, SASARAN DAN PROGRAM KEGIATAN

3.1. TELAAHAN TERHADAP KEBIJAKAN NASIONAL

Penyusunan Renja Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun Anggaran 2019 mengacu

pada kebijakan pemerintah pusat dan pemerintah provisnsi, serta disinkronkan dengan arah

pembangunan daerah. Hal ini bertujuan untuk menjaga sinergisitas pelaksanaan

pembangunan dari tingkat pusat samapi tingkat daerah. Persandingan antara prioritas

nasional, provinsi, kota dengan usulan Renja Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun 2019

dapat dilihat pada tabel berikut :

Tabel 3.1. Persandingan Antara Prioritas Nasional, Provinsi, Kota dengan

Usulan Rencana Kerja Tahun 2019

Prioritas Pembangunan

Nasional

Prioritas Pembangunan

Provinsi

Prioritas Pembanguan

Kota Payakumbuh

Program/Kegiatan dalam Renja 2019

Membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya

Pelaksanaan reformasi birokrasi dalam pemerintahan

Penyelenggaraan pemerintahan yang baik

1. Program pelayanan administrasi perkantoran

2. Program peningktan sarana dan prasarana aparatur

3. Program peningkatan disiplin aparatur

4. Program peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja

5. Program penyelenggaraan pemerintahan umu dan perangkat daerah

6. Program peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembangunan

Page 36: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

18

Prioritas Pembangunan

Nasional

Prioritas Pembangunan

Provinsi

Prioritas Pembanguan

Kota Payakumbuh

Program/Kegiatan dalam Renja 2019

Melakukan revolusi karakter bangsa

Pengalaman agama dan ABS-SBK dalam kehidupan masyarakat

Peningkatan iman dan taqwa

1. Program peningkatan kualitas pelayanan kehidupan beragama

Melindungi segenap bangsa dan memberikan rasa aman kepada seluruh warga negara, meningkatkan kualitas hidup manusia dan masyarakat Indonesia

Peningkatan derajat kesehatan masyarakat

Peningkatan kualitas kesehatan masyarakat

1. Program peningkatan keberdayaan masyarakat

3.2. TUJUAN DAN SASARAN RENJA SKPD

Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Payakumbuh Utara mengacu pada Rencana

Strategis (Renstra) Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun 2017-2022. Renja Kecamatan

Payakumbuh Utara Tahun Anggaran Tahun 2019 merupakan pelaksanaan kegiatan untuk

mewujudkan visi dan misi yang tertuang dalam Renstra Kecamatan Payakumbuh Utara

Tahun 2017-2022. Visi Kecamatan Payakumbuh Utara adalah “Terwujudnya Kecamatan

Payakumbuh Utara Yang Maju Dalam Pemerintahan, Terpadu dalam Pelayanan,

Terdepan dalam Pembangunan, Menuju Masyarakat yang Sejahtera, dan Religius ’’

Misi Kecamatan Payakumbuh Utara adalah :

1. Meningkatkan kualitas pelayanan prima kepada masyarakat;

2. Meningkatkan pemberdayaan masyarakat.

Tujuan dan sasaran Renja Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun 2018 dapat dilihat

pada tabel berikut:

Page 37: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

19

Tabel 3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Kecamatan Payakumbuh Utara

Tahun 2019

No Tujuan Sasaran

1 Meningkatnya kualitas pelayanan

kecamatan

1. Terwujudnya pelayanan publik yang

berkualitas

2. Tertindaklanjutinya pengaduan

masyarakat

2 Meningkatkan peran aktif

masyarakat dalam pembangunan

Meningkatnya partisipasi masyarakat

dalam pembangunan

3.3. PROGRAM DAN KEGIATAN

Program adalah sekumpulan kegiatan untuk mencapai tujuan. Kegiatan adalah

serangkaian aktifitas yang disertai pagu dana untuk melaksanakan aktivitas tersebut. Kantor

Camat Payakumbuh Utara memiliki 9 (sembilan) program dan 39 (tiga puluh sembilan)

kegiatan Tahun 2019. Sumber dana Kantor Camat Payakumbuh Utara untuk menjalankan

program dan kegiatan Tahun 2019 adalah adalah APBD Pemerintah Kota Payakumbuh.

Page 38: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Perangkat Daerah : KECAMATAN PAYAKUMBUH UTARA

Kelompok SasaranTarget Capaian Kinerja

Program/ KegiatanSebelum Perubahan Setelah Perubahan Jumlah Perubahan (+/-) Sumber Dana Target Capaian Kinerja Pagu Indikatif

4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

K Rp K Rp

IProgram Pelayanan Administrasi Perkantoran

Nilai IKM

1 Penyediaan Jasa Surat MenyuratJumlah benda pos dan buku cek yang dibeli

Kec Pyk Utara 1674 lembar dan 10 buku 8.222.000 8.222.000 - APBD1640 lembar dan 10

buku8.220.000 Rutin Kec Pyk Utara

2Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air & Listrik

Jumlah rekening air, listrik, telepon yang dibayar

Kec Pyk Utara 30 Rekening 67.488.000 95.870.000 28.382.000 APBD 30 Rekening 58.080.000 Rutin Kec Pyk Utara

3Penyediaan Jasa Pemeliharaan&Perizinan Kendaraan Dinas / operasional

Jumlah kendaraan dinas yang dibayar pajaknya

Kec Pyk Utara 32 Unit 4.626.000 5.748.800 1.122.800 APBD 41 Unit 5.000.000 Rutin Kec Pyk Utara

4Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan

Jumlah pengelola administrasi keuangan yang dibayar jasanya

Kec Pyk Utara 33 orang 333.992.000 298.333.000 (35.659.000) APBD 54 orang 327.648.000 Rutin Kec Pyk Utara

5 Penyediaan Jasa kebersihan kantorJumlah jenis peralatan kebersihan yang dibeli

Kec Pyk Utara 21 jenis 2.343.700 5.561.400 3.217.700 APBD 25 jenis 4.204.286 Rutin Kec Pyk Utara

6Penyediaan Jasa Perbaikan Peralatan Kerja

Jumlah peralatan kerja yang diperbaiki

Kec Pyk Utara 72 Unit 9.400.000 9.400.000 - APBD 65 Unit 9.941.750 Rutin Kec Pyk Utara

7 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah jenis ATK yang dibeli Kec Pyk Utara 51 jenis 43.989.450 43.989.450 - APBD 21 jenis 17.843.750 Rutin Kec Pyk Utara

8Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

Jumlah jenis barang yang dicetak, digandakan daan dan dijilid

Kec Pyk Utara5 jenis, 128,980 lembar, 252

buku35.000.000 35.000.000 - APBD

3 jenis, 75,000 lembar, 141 buku

24.784.225 Rutin Kec Pyk Utara

9Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor

Jumlah jenis komponen listrik yang dibeli

Kec Pyk Utara 15 jenis 6.642.130 6.642.130 - APBD 7 jenis 6.887.350 Rutin Kec Pyk Utara

10Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor

Jumlah jenis peralatan dan perlengkapan kantor yang dibeli

Kec Pyk Utara - - 111.292.825 111.292.825 APBD 1 jenis 11.155.000 Rutin Kec Pyk Utara

11Penyediaan Bahan Bacaan & Peraturan Per-UU-an

Jumlah jenis surat kabar yang disediakan

Kec Pyk Utara 7.329 eksemplar 38.860.800 38.860.800 - APBD 6935 eksemplar 36.518.250 Rutin Kec Pyk Utara

12 Penyediaan Makanan dan MinumanJumlah porsi Makanan dan snack yang disediakan

Kec Pyk Utara 5560 porsi 72.415.000 72.415.000 - APBD 5219 porsi 65.000.000 Rutin Kec Pyk Utara

13Rakor dan Konsultasi dalam / Luar Daerah

Jumlah perjalanan dinas yang dilakukan

Kec Pyk Utara75 x dalam daerah dan 18 x

luar daerah120.601.200 244.295.000 123.693.800 APBD

50 x dalam daerah dan 14 x luar daerah

143.773.000 Rutin Kec Pyk Utara

14Penyediaan Tenaga Adm dan teknis perkantoran

Jumlah THL yang dibayar jasanya

Kec Pyk Utara 8 orang 205.226.000 237.320.000 32.094.000 APBD 8 orang 229.238.880 Rutin Kec Pyk Utara

IIProgram peningkatan sarana dan prasarana aparatur

Nilai IKM -

15 Pembangunan Gedung KantorJumlah bangunan kantor yang dibangun

Kec Pyk Utara 1 unit 3.150.000.000 3.150.000.000 - APBD 1 unit 3.352.315.710 Rutin Kec Pyk Utara

16Pengadaan kendaraan dinas/ operasional

Kec Pyk Utara - - - - 9 unit 187.749.000

17Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan dinas yang dilakukan pemeliharaan

Kec Pyk Utara 32 unit 153.682.600 153.682.600 - APBD 32 unit 142.672.590 Rutin Kec Pyk Utara

18Pemeliharaan rutin/berkala perlengkapan gedung kantor

Jumlah perlengkapan gedung kantor yang dipelihara

Kec Pyk Utara 2 jenis 920.000 920.000 - APBD 2 jenis 1.081.000 Rutin Kec Pyk Utara

19Rehabilitasi sedang/berat rumah gedung kantor

Jumlah gedung yang direhab Kec Pyk Utara 2 unit 244.750.000 158.500.000 (86.250.000) APBD - - Rutin Kec Pyk Utara

20 Pelaksanaan Pengadaan Tanah Jumlah tanah yang diadakan Kec Pyk Utara 3 persil 447.601.100 60.197.600 (387.403.500) APBD - - Rutin Kec Pyk Utara

21 Pengadaan Mebeleur Jumlah mebeleur yang diadakan Kec Pyk Utara - - 180.636.524 180.636.524 APBD 3 unit 10.005.000 Rutin Kec Pyk Utara

IIIProgram peningkatan disiplin aparatur

Kec Pyk Utara -

22Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya

Jumlah pakaian dinas yang disediakan

Kec Pyk Utara 70 stel 31.500.000 31.500.000 - APBD 70 stel 31.500.000 Rutin Kec Pyk Utara

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PADA PERUBAHAN RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN 2019 KOTA PAYAKUMBUH

NOUrusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program/ Kegiatan

Rencana Tahun 2019 Perkiraan Maju Tahun 2020Jenis Keg

Perangkat Daerah

1 2 3

Page 39: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Kelompok SasaranTarget Capaian Kinerja

Program/ KegiatanSebelum Perubahan Setelah Perubahan Jumlah Perubahan (+/-) Sumber Dana Target Capaian Kinerja Pagu Indikatif

4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

K Rp K Rp

NOUrusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program/ Kegiatan

Rencana Tahun 2019 Perkiraan Maju Tahun 2020Jenis Keg

Perangkat Daerah

1 2 3

V

Program Peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan Keuangan

Nilai Evaluasi AKIP -

23Penyusunan Laporan Capain Kinerja dan Ikhtisar realisasi kinerja SKPD

Jumlah laporan pemerintah yang disusun

Kec Pyk Utara 4 dokumen 1.488.000 1.488.000 - APBD 4 dokumen 1.525.500 Rutin Kec Pyk Utara

24Penyusunan Dokumen Perencanaan dan Dokumen Pelayanan Publik

Jumlah laporan pemerintah yang disusun

Kec Pyk Utara 5 dokumen 1.488.000 1.488.000 - APBD 5 dokumen 1.525.500 Rutin Kec Pyk Utara

VIProgram Peningkatan keberdayaan masyarakat pedesaan

Persentase lembaga kemasyarakatan yang aktif

-

25Pemberdayaan Lembaga dan Organisasi Masyarakat Pedesaan

Jumlah kelurahan dengan organisasi kemasyarakatan yang dibina

Kec Pyk Utara 9 kelurahan 557.218.575 552.793.475 (4.425.100) APBD 9 kelurahan 592.699.445 Rutin Kec Pyk Utara

26Penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan tenaga teknis dan masyarakat

Jumlah peserta sosialisasi peraturan perundang-undangan bagi ASN kec dan kel

Kec Pyk Utara 50 orang 7.570.000 - (7.570.000) APBD - - Rutin Kec Pyk Utara

27 Pembinaan Kegiatan KemasyarakatanJumlah kelompok kerja kelurahan yang dibina

Kec Pyk Utara 9 kelurahan 81.556.000 81.556.000 - APBD 9 kelurahan 76.153.650 Rutin Kec Pyk Utara

VIIProgram Peningkatan kualitas hidup beragama

Persentase kehadiran peserta musrenbang

-

28 Peningkatan Kehidupan BeragamaJumlah santri yang diberi pendidikan

Kec Pyk Utara 100 orang 83.393.950 83.393.950 - APBD 100 orang 116.705.150 Rutin Kec Pyk Utara

IXProgram Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Membangun Desa

Persentase kehadiran peserta musrenbang

-

29Pelaksanaan Musyawarah pembangunan desa

Jumlah kegiatan musrenbang kecamatan/kelurahan yang dilaksanakan

Kec Pyk Utara 10 kali 126.875.550 152.743.500 25.867.950 APBD 10 kali 127.487.940 Rutin Kec Pyk Utara

IXProgram Peningkatan Ketertiban kewilayahan

Persentase kehadiran peserta musrenbang

-

30Penyuluhan Pencegahan peredaran /penggunaan minuman keras dan narkoba

Jumlah penyelenggaraan sosialisasi anti narkoba

Kec Pyk Utara 1 kali 4.735.590 4.735.590 - APBD - - Rutin Kec Pyk Utara

VIIIProgram Penyelenggaraan Kewilayahan

Nilai IKM -

31Penyelenggaraan Pelayanan Adm terpadu Kecamatan ( PATEN )

Jenis pelayanan perizinan dan rekomendasi Paten yang dilaksanakan

Kec Pyk Utara 87 jenis 7.960.000 7.960.000 - APBD 10 jenis 17.486.000 Rutin Kec Pyk Utara

32Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Balai Tongah Koto

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 121.360.455 121.360.455 - APBD 12 Bulan 119.107.500 Rutin Kec Pyk Utara

33Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Koto Kociak kubu Tapak Rajo

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 130.000.000 130.000.000 - APBD 12 Bulan 119.052.194 Rutin Kec Pyk Utara

34Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Kapalo Koto Dibalai

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 112.467.500 117.467.500 5.000.000 APBD 12 Bulan 119.107.425 Rutin Kec Pyk Utara

35Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Tigo Koto Diate

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 130.000.000 135.000.000 5.000.000 APBD 12 Bulan 129.873.688 Rutin Kec Pyk Utara

36Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Napar

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 72.000.000 72.000.000 - APBD 12 Bulan 71.817.525 Rutin Kec Pyk Utara

37Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Taratak Padang Kampuang

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 114.933.310 114.933.310 - APBD 12 Bulan 119.102.637 Rutin Kec Pyk Utara

Page 40: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

Kelompok SasaranTarget Capaian Kinerja

Program/ KegiatanSebelum Perubahan Setelah Perubahan Jumlah Perubahan (+/-) Sumber Dana Target Capaian Kinerja Pagu Indikatif

4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

K Rp K Rp

NOUrusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program/ Kegiatan

Rencana Tahun 2019 Perkiraan Maju Tahun 2020Jenis Keg

Perangkat Daerah

1 2 3

38Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Ompang Tanah Sirah

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 121.815.020 121.815.020 - APBD 12 Bulan 119.084.757 Rutin Kec Pyk Utara

39Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Tigo Koto Dibaruah

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 126.808.750 131.808.750 5.000.000 APBD 12 Bulan 129.029.345 Rutin Kec Pyk Utara

40Penunjang Operasional Pemerintahan Kelurahan Ikua Koto Dibalai

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 12 Bulan 115.897.425 115.897.425 - APBD 12 Bulan 119.107.138 Rutin Kec Pyk Utara

41Koordinasi dan Sosialisasi keamanan, ketentraman dan ketertiban

Terselenggaranya operasional kelurahan

Kec Pyk Utara 5 kali 17.877.490 17.877.490 - APBD 5 kali 17.734.155 Rutin Kec Pyk Utara

42Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan

Jumlah kelurahan yang dilaksankan pembangunan sarana dan prasarana

Kec Pyk Utara 9 Kelurahan 2.331.788.550 2.331.788.550 - APBD 9 Kelurahan 2.331.788.550 Rutin Kec Pyk Utara

43Pemberdayaan Masyarakat di Kelurahan

Jumlah kelurahan yang dilakukan pemberdayaan masyarakat

Kec Pyk Utara 9 kelurahan 999.453.450 999.453.450 - APBD 9 kelurahan 999.453.450 Rutin Kec Pyk Utara

10.243.947.595 10.243.947.594 (1) 10.001.459.340 JUMLAH

Page 41: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

23

BAB IV

P E N U T U P

1. Perubahan Rencana Kerja (Renja) menjadi sangat penting artinya dalam

mengaplikasikan berbagai persoalan-persoalan terkait dengan perencanaan

pembangunan daerah sebagai wujud nyata dari tanggung jawab pemerintah dalam

mengadopsi berbagai kebutuhan masyarakat

2. Perubahan Rencana Kerja Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun 2019 sampai

dengan bulan Mei 2019 ini merupakan pedoman bagi Kecamatan Payakumbuh Utara

dalam menyusun rencana program dan kegiatan masing-masing sesuai dengan

tugas dan fungsinya.

3. Perubahan Rencana Kerja Kecamatan Payakumbuh Utara Tahun 2019 ini akan

digunakan sebagai acuan dalam penyusunan Rencana Kerja Anggaran setiap

kegiatan.

4. Keberhasilan pelaksanaan program dan kegiatan pembangunan dalam Perubahan

Rencana Kerja ini sangat ditentukan oleh penguatan peran serta aktif seluruh

aparatur Kecamatan Payakumbuh Utara.

5. Dokumen Perubahan Rencana Kerja ini merupakan dasar dan tolak ukur untuk

melakukan evaluasi pelaksanaan program dan kegiatan dan penyusunan laporan

penyelenggaraan Pemerintahan di Kecamatan Payakumbuh Utara.

6. Dengan Perubahan Renja pelaksanaan anggaran diharapkan dapat memberikan

gambaran pelaksanaan kegiatan pada Kantor Camat Payakumbuh Utara Kota

Payakumbuh, sehingga Perencanaan dan Penganggaran yang dibuat dapat berhasil

dan berdaya guna bagi pembangunan Kota Payakumbuh.

CAMAT PAYAKUMBUH UTARA,

NURDAL, S.Sos

NIP. 19611005 198602 1 003

Page 42: PERUBAHAN RENCANA KERJA (RENJA)...PENETAPAN PERUBAHAN RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH KOTA PAYAKUMBUH TAHUN 2019 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang : a. bahwa Perubahan Rencana

INDIKATOR KINERJA TARGET

1. Meningkatnya kualitas pelayanan publik Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat Kecamatan 88

2. Meningkatnya akuntabilitas kinerja Kecamatan Hasil Penilaian AKIP Kec. Payakumbuh Utara oleh Inspektorat A

3.Meningkatnya peran aktif masyarakat dan lembaga kemasyarakatan dalam pembangunan

Persentase Lembaga Kemasyarakatan (LPM, PKK, RT/RW) aktif

100%

Payakumbuh, Juni 2019CAMAT PAYAKUMBUH UTARA

NURDAL,S.SosNIP. 19611005 198602 1 003

SASARAN STRATEGIS

PERUBAHAN RENCANA KINERJA TAHUNAN (RKT)KANTOR CAMAT PAYAKUMBUH UTARA TAHUN 2019