pengantar, apersepsi, dan dinamika kelompokpancasila

6
Pengantar, Apersepsi, dan Dinamika Kelompok Pancasila PERTEMUAN 1 MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA Raharjo, S.Pd., M.Sc.

Upload: others

Post on 22-Oct-2021

11 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengantar, Apersepsi, dan Dinamika KelompokPancasila

Pengantar, Apersepsi, dan DinamikaKelompok Pancasila

PERTEMUAN 1 MATA KULIAH PENDIDIKAN PANCASILA

Raharjo, S.Pd., M.Sc.

Page 2: Pengantar, Apersepsi, dan Dinamika KelompokPancasila

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Deskripsi Mata Kuliah

: Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib umum pencirinasional yang mengkaji tentang Pancasila dalam kajian historis, sebagai dasar negara, ideologi nasional, filsafat, etika dan dasar pengembangan ilmu. Pembelajaran dilakukan melalui kuliah, penelusuran sumber, diskusi, presentasi dan penugasan.

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

: Memiliki pengetahuan tentang rumus dan isi Pancasila, kritis danpartisipatif dalam mempertahankan Pancasila dan bersikap yangmencerminkan nilai-nilai Pancasila

Page 3: Pengantar, Apersepsi, dan Dinamika KelompokPancasila

Apersepsi Mata Kuliah Pendidikan Pancasila

• Silakan akses link berikut : http://bit.ly/ApersepsiMKUPancasilaUNS

• Kemudian diisi / dijawab sesuai dengan apa yang saudara ketahuitentang pertanyaan / pernyataan yang diajukan.

• Apersepsi ini akan dibahas minggu depan pada saat pertemuan virtual via zoom / google meet / platform lainnya.

Page 4: Pengantar, Apersepsi, dan Dinamika KelompokPancasila

Dinamika Kelompok

• Buatlah 6 kelompok kerja.

• Pembuatan kelompok dilakukan sesuai kesepakatan kelas, secara proporsional (jumlahanggota kelompok rata-rata)

• Hari ini silakan membaca dan mempelajari Bab Pendahuluan, kemudian Buatlah makalahdan PPT dari materi-materi yang terdapat di dalam modul (tersedia dalam slide 3)

• Waktu pengerjakan 14 hari, semua kelompok harus sudah menyelesaikan tugas, dan pertemuan ke-3, kelompok 1 siap presentasi.

• Presentasi akan dilakukan secara lisan / tertulis, menyesuaikan platform yang digunakan.

• Jika ada hal-hal yang kurang jelas, dapat ditanyakan di WA.

Page 5: Pengantar, Apersepsi, dan Dinamika KelompokPancasila

Buatlah makalah dan PPT dari materi-materi yang terdapat di dalam modul, sebagai berikut:

KELOMPOK TEMA1 BAB II BAGAIMANA PANCASILA DALAM ARUS SEJARAH BANGSA

INDONESIA?*2 BAB III BAGAIMANA PANCASILA MENJADI DASAR NEGARA REPUBLIK

INDONESIA?*3 BAB IV MENGAPA PANCASILA MENJADI IDEOLOGI NEGARA?*4 BAB V MENGAPA PANCASILA MERUPAKAN SISTEM FILSAFAT?*5 BAB VI BAGAIMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA?*6 BAB VII MENGAPA PANCASILA MENJADI DASAR NILAI PENGEMBANGAN

ILMU?**dan disertai contoh kasus / permasalahan terkait tema kelompok

Page 6: Pengantar, Apersepsi, dan Dinamika KelompokPancasila

Tagihan Mata Kuliah hari ini:

1. Unduh RPS, Modul, dan Materi Pengantar

2. Mengisi Link Apersepsi: http://bit.ly/ApersepsiMKUPancasilaUNS

3. Membentuk 6 Kelompok Kerja