osn mat kelas 7

5
NAMA : KELAS : MINAT : MTK/IPA/IPS SKOR : SOAL SELEKSI OSN SMP BHINNEKA TUNGGAL IKA MATEMATIKA 1. Skor pada kompetisi matematika adalah 4 untuk setiap jawaban benar, 0 untuk soal yang tidak dijawab dan -1 untuk setiap jawaban salah. Dari 50 soal yang diberikan, Budi tidak menjawab 6 soal dan salah 5 soal. Skor yang diperoleh Budi adalah …. 2. 0,5 ; 4 / 5 ; 12% ; 1 1 / 3, Urutan bilangan di samping dari yang terkecil adalah 3. KPK dari 15, 24 dan 36 adalah …. 4. (2013 +2015 +2017 +2019) - (2020 +2018 +2016 +2014) adalah... 5. Kakek mempunyai tanah pekarangan di dua tempat. Tanah tersebut luasnya masing-masing 0,8 hektare dan 2,45 dam 2 . Luas seluruh tanah pekarangan kakek adalah m 2 6. Bita luas permukaan kubus 36 cm 2 , volume kubus tersebut adalah...cm3. 7. Sebuah kolam berbentuk persegi panjang berukuran 12 m x 15 m dikelilingi jalan yang lebarnya 1,5 m. jika di sekeliling jalan dibuat pagar, keliling pagar tersebut adalah …. 8. Nilai ulangan IPA sekelompok anak disajikan dalam tabel berikut Nilai 5 6 7 8 9 1 0 frekuens i 2 3 5 7 2 1 Rata-rata nilai ulangan IPA adalah …. 9. Hasil dari (3x + 4) (x – 3) adalah ….

Upload: akhmad-nasor

Post on 08-Dec-2015

230 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

MATh

TRANSCRIPT

Page 1: OSN MAT kelas 7

NAMA :

KELAS :

MINAT : MTK/IPA/IPS

SKOR :

SOAL SELEKSI OSN

SMP BHINNEKA TUNGGAL IKA

MATEMATIKA

1. Skor pada kompetisi matematika adalah 4 untuk setiap jawaban benar, 0 untuk soal yang tidak

dijawab dan -1 untuk setiap jawaban salah. Dari 50 soal yang diberikan, Budi tidak menjawab

6 soal dan salah 5 soal. Skor yang diperoleh Budi adalah ….

2. 0,5 ; 4/5 ; 12% ; 1 1/3, Urutan bilangan di samping dari yang terkecil adalah

3. KPK dari 15, 24 dan 36 adalah ….

4. (2013 +2015 +2017 +2019) - (2020 +2018 +2016 +2014) adalah...

5. Kakek mempunyai tanah pekarangan di dua tempat. Tanah tersebut luasnya masing-masing

0,8 hektare dan 2,45 dam2. Luas seluruh tanah pekarangan kakek adalah … m2

6. Bita luas permukaan kubus 36 cm2, volume kubus tersebut adalah...cm3.

7. Sebuah kolam berbentuk persegi panjang berukuran 12 m x 15 m dikelilingi jalan yang

lebarnya 1,5 m. jika di sekeliling jalan dibuat pagar, keliling pagar tersebut adalah ….

8. Nilai ulangan IPA sekelompok anak disajikan dalam tabel berikut

Nilai 5 6 7 8 9 10

frekuensi 2 3 5 7 2 1

Rata-rata nilai ulangan IPA adalah ….

9. Hasil dari (3x + 4) (x – 3) adalah ….

10. Empat botol kecil sirup jeruk dapat dibuat menjadi 50 gelas minuman. Volume satubotol

sedang sama dengan volume dua botol kecil atau setengah volume botol besar. Jumtah

minuman yang dihasilkan oleh satu botol besar adalah ... gelas.

Page 2: OSN MAT kelas 7

NAMA :

KELAS :

MINAT : MTK/IPA/IPS

SKOR :

SOAL SELEKSI OSN

SMP BHINNEKA TUNGGAL IKA

ILMU PENGETAHUAN ALAM

11. Sebuah sepeda motor bergerak dengan kecepatan tetap 20 km/jam selama 15 menit. Jarak

yang telah ditempuh sepeda motor tersebut adalah ….

12. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 36 km/jam. Kecepatan ini sama dengan ….

13. Jika suhu ruangan 300 C maka suhu dalam skala reamur dan Fahrenheit adalah ….

14. Jika sebuah benda menempuh jarak 5 m dala"n 2 detik, maka lajunya adalah 2,5m/detik.

Sebuah mobil bergerak dengan laju 10 m/detik dalam waktu 15 detik. Berapakah jarak yang

ditempuh mobil tersebut……

15. Salah satu hukum yang umum digunakan di dunia biologi adalah hukum 10% dimana hanya

10% dari energi yang terdapat pada tingkatan trofik lebih rendah akan dialirkan ke tingkat

trofik di atasnya. Bila diketahui suatu rantai makanan terdiri dari rumput kelinci rubah

elang, berapakah energi dari rumput Yang dibutuhkan untuk mendapatkan 10 kg

elang?

16. Dunia tumbuhan saat ini dikuasai oleh tr,rmbuhan angiospermae. Tumbuhan initerbagi

menjadi dua kelompok besar yaitu dikotil dan monokotil. Sebutkan 3 perbedaan monokotil

dan dikotil?

Perhatikan gambar untuk menjawab soal no 17-18

17. Organ ini bukan termasuk saluran pencernaan

tetapi terlibat dalam proses pencernaan secara

kimiawi terhadap lemak dan protein. Organ yang

dimaksud adalah

18. Saluran pencernaan yang berfungsi untuk

penyerapan sari-sari makanan adalah…..

19. Sebutkan 3 macam hewan yang mengalami

metamorfosis tidak sempurna, yaitu ….

20. Grafik di bawah ini menunjukkan populasi kepiting di suatu daerah perairan di mana

terumbu karangnya berkurang. Berdasarkan grafik di atas, berapakah perkiraan populasi

kepiting pada tahun 2015?

Page 3: OSN MAT kelas 7

NAMA :

KELAS :

MINAT : MTK/IPA/IPS

SKOR :

SOAL SELEKSI OSN

SMP BHINNEKA TUNGGAL IKA

ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

21. Apakah perbedaan gempa tektonik dan gempa vulkanik?

22. Apakah yang dimaksud pelapukan?

23. Pada skala 1 : 1000 sebuah ruas jalan dari titik A ke titik B memiliki panjang 20 cm,

berapakah jarak sebenarnya antara titik A dan titik B?

24. Apakah yang dimaksud zaman pra aksara?

25. Anoa, tapir, babi rusa, dan komodo merupakan jenis fauna yang terletak di daerah……

26. Sebutkan 5 negara pelopor berdirinya ASEAN…….

27. Indonesia telah melakukan pemekaran wilayah dengan terbentuknya provinsi yang ke-34,

provinsi yang memiliki ibu kota Tanjung Selor adalah……

28. Amir seorang pengusaha membeli seperangkat peralatan dari Inggris seharga US

$6.000. Kurs yang berlaku saat itu adalah jual US $1 = sebesar Rp. 12.700 dan kurs beli

sebesar Rp. 10.800 Berapakah jumlah rupiah yang harus dikeluarkan Pak Amir ?

29. Sebutkan peninggalan candi hindu dan budha? masing-masing 3!

30. Sebutkan macam-macam usaha untuk mencegah pemanasan global, yang anda ketahui?