obat-kardiotonik.pptx

Upload: raavi

Post on 02-Mar-2018

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    1/24

    KARDIOTONIK

    MAHMUDDIN

    &MARIO LAURENZA MD

    Di susunOleh :

    AKADEMI FARMASIPEMERINTAH ACEH

    2013

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    2/24

    A. Kardiotonik

    Kardiotonika adalah obat-obatdengan khasiat memperkuat

    kontraktilitas otot jantung (efekionotrop positif).

    Kardiotonika terutama digunakanpada penderita gagal jantung(dekompensasi) untuk memperbaikifungsi pompanya.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    3/24

    Gagal jantung

    Gagal jantung adalah suatu sindromaklinik yang kompleks akibat kelainanstruktural dan fungsional jantung

    yang menggganggu kemampuanventrikel untuk diiisi dengan darahmaupun mengeluarkan darah.

    !ebagai akibat kelemahan jantungini darah terbendung di vena paru-paru dan kaki yang menimbulkansesak nafas dan edema padapergelangan kaki.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    4/24

    Tujuan utama pengobatan gagaljantung adalah:

    ". #engurangi beban jantung (istirahatmenurunkan berat badan menghilangkanpenyebab pambatasan asupan garamdll).

    $. #eningkatkan kontraktilitas miokarddengan senya%a-senya%a yang berefekinotropik positif (glikosida jantungdll).

    &. #enekan preload dan afterload.

    '. ntiaritmia untuk memperbaiki frekuensidan kelainan irama jantung.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    5/24

    Kelom pok Obat Kardiotonika

    . Glikosida antung

    *. Dopaminergika

    +. ,enghambat fosfodiesterase

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    6/24

    A. Glikosida Jantung

    !emua glikosida jantung mempunyaiefek :

    ". #eningkatkan kekuatan kontraksiotot jantung (kerja inotropik positif)

    $. #emperlambat frekuensi denyutjantung (kerja kronotropik negatif)

    &. #enekan hantaran rangsang (kerjadramatropik negatif)

    '. #enurunkan nilai ambang rangsang.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    7/24

    Obat Glikosida Jantung

    1. Digoxin (Lnoxin!

    . #ekanisme Kerja obat :

    #enghambat pompa a-K

    ,ase yang menghasilkanpeningkatan natriumintra/ellular yang menyebabkanlemahnya pertukarannatrium0kalium dan

    meningkatkan kalsiumintra/ellular.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    8/24

    Lanjutan digoksin...

    In"i#$i %2ntuk mengobati gagal jantungkongestif untuk mengobatigangguan irama jantung padaatrium (serambi bagian atas

    jantung yang membiarkan darahmengalir ke jantung).

    E'# $)ing %

    *iasanya karena dosis yangtinggi menyebabkan mualmuntah diare gangguanpenglihatan sakit kepala

    mengantuk bingung gelisah

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    9/24

    Lanjutan digoxin..

    M erek dagang

    Lnoxin

    F*goxin

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    10/24

    B. Dopam inergika

    Dopaminergika adalahneurotrasmitter sentral yang sebagaipre/ursor adrenalin khasiat

    farmakologi penting. Di jaringan perifer terdapat dua jenis

    reseptor dopamin :

    a. 3eseptor D" terutama berada ototpolos jantung otak dan ginjal.

    b. 3eseptor D$terdapat di saraf

    simpati juga dalam jantung dankulit.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    11/24

    Obat Dopam inergika

    ". Dobutamin

    M'#ni$' K'*+ O,- %

    #eningkatkan produksi

    /#, dengan mengikatreseptor adrenergik betha.

    In"i#$i %

    !yok kardiogenik: indikasi

    utama pemberiandobutamin adalah syokkardiogenik akibat infarkmiokard atau pada gagaljantung kronis.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    12/24

    Lanjutan Dobutam in..

    E'# S)ing %

    !ering : peningkatandenyut jantung hipotensi

    sakit kepala mualmuntah.

    arang : aritmia ventrikular(dosis tinggi) hiperten

    nekrosis jaringan (karenaekstravasasi dopamin)dilatasi pupil.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    13/24

    Lanjutan dobutam in..

    +ontoh #erek dagang

    Do,-*'x Do,+'/-

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    14/24

    Obat Dopam inergika

    $. Dopamine

    M'#ni$' K'*+ %

    #enstimulasi reseptor

    adrenergik dandopaminergik.

    In"i#$i %

    !yok kardiogenik padainfark miokard ataubedah jantung.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    15/24

    Lanjutan dopam in..

    4fek samping :

    #ual muntah hipertensi

    hipotensisakit kepalanyeri dada aritmia.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    16/24

    Lanjutan dopam ine

    #erek dagang

    Do)ingiini

    P*o In*#

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    17/24

    C. Pengam bat !os"odiesterase

    #erupakan penghambat en5imfosfodiesterase yang selektif bekerjapada jantung.

    6ambatan en5im ini menyebabkanpeningkatan kadar siklik #, (/#,)dalam sel miokard yang akan

    meningkatkan kadar kalsium intrasel.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    18/24

    Obat Pengam bat !os"odiesterase

    1. A*inon

    M'#ni$' K'*+ %

    mrinon menghambat isoen5imphosphodiesterase 777 yangdegradasi /#, katalis. 7nitidak akan bekerja padamembran reseptor.

    Di jantung dari akumulasi /#,menyebabkan aktivasi protein

    kinase . #embuka salurankalsium sehingga lebih banyakion kalsium (+a $ 8)ke dalamotot jantung. Dengan demikian

    kekuatan kontraksi sel-sel ototantun menin kat ositif

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    19/24

    Lanjutan Am rinon..

    7ndikasi :Ditambahkan pada terapi digoksinbila gagal jantung menetap

    meskipun telah diberi digoksin. 4fek !amping :

    7ntoleransi saluran /erna

    hepatotoksisitas demamtrombositopenia reversibel.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    20/24

    Lanjutan Am rinon..

    #erek dagang

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    21/24

    Obat Pengam bat !os"odiesterase

    $. #ilrinon

    . #ekanisme Kerja :

    #ekanisme kerjanya sama namun$9 kali lebih efektif dibandingamrinon.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    22/24

    Lanjutan M ilrinon...

    7ndikasi :

    Ditambahkan pada terapi digoksin

    bila gagal jantung menetapmeskipun telah diberi digoksin.

    4fek samping :

    !akit kepala dan pemburukanangina.

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    23/24

    Lanjutan M ilrinon

    #erek dagang

  • 7/26/2019 obat-kardiotonik.pptx

    24/24

    Da"tar Pustaka

    http:00budipharma/y.blogspot./om0$9"90"$0glikosida-jantung-digoksin.html

    http:00medi/atherapy./om0inde.php0/ontent

    0printversion0 http:00medi/astore./om0obat0"&$&0+O373

    O,4;#,2olume '?.$9"$.akarta:,.7!@7

    @armakologi dan erapi

    http://budipharmacy.blogspot.com/2010/12/glikosida-jantung-digoksin.htmlhttp://budipharmacy.blogspot.com/2010/12/glikosida-jantung-digoksin.htmlhttp://medicatherapy.com/index.php/content/printversion/http://medicatherapy.com/index.php/content/printversion/http://medicatherapy.com/index.php/content/printversion/http://medicatherapy.com/index.php/content/printversion/http://budipharmacy.blogspot.com/2010/12/glikosida-jantung-digoksin.htmlhttp://budipharmacy.blogspot.com/2010/12/glikosida-jantung-digoksin.html