nama - welcome to uns institutional repository - uns...

221
UNS ACTIVE Achievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Dr. Supana, M.Hum. Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP 196405061989031001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Sastra dan Seni Rupa UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1988 lulus sarjana (S- 1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Sastra Daerah, tahun 2002 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Linguistik minat Penerjemah, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Linguistik minat Penerjemah. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut. KAJIAN TERJEMAHAN PENANDA KOHESI PADA NOVEL WINGS KARYA DANIELLE STEEL KE DALAM BAHASA INDONESIA Penelitian ini mengkaji terjemahan penanda kohesi dalam novel Wing ke dalam bahasa Indonesia Sang Penerbang. Fokus dalam penelitian ini adalah (1) menemukan perubahan terjemahan penanda kohesi dalam novel Wings, (2) menemukan teknik penerjemahan penanda kohesi, (3) mengungkapkan alasan penerjemah dalam menggunakan teknik penerjemahan penanda kohesi, (4) mengungkapkan kesepadanan makna dan PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013 Ringkasan Disertasi dapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id 1 1

Upload: duongnhan

Post on 17-May-2018

219 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Supana, M.Hum.Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP 196405061989031001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Sastra dan Seni Rupa UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1988 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Sastra Daerah, tahun 2002 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Linguistik minat Penerjemah, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Linguistik minat Penerjemah. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

KAJIAN TERJEMAHAN PENANDA KOHESI PADA NOVEL WINGS KARYA DANIELLE STEEL KE DALAM BAHASA INDONESIA

Penelitian ini mengkaji terjemahan penanda kohesi dalam novel Wing ke dalam bahasa Indonesia Sang Penerbang. Fokus dalam penelitian ini adalah (1) menemukan perubahan terjemahan penanda kohesi dalam novel Wings, (2) menemukan teknik penerjemahan penanda kohesi, (3) mengungkapkan alasan penerjemah dalam menggunakan teknik penerjemahan penanda kohesi, (4) mengungkapkan kesepadanan makna dan keberterimaan terjemahan penanda kohesi, dan (5) mengungkapkan keterbacaan terjemahan penanda kohesi.

Teori kohesi yang digunakan sebagai dasar analisis dalam penelitian ini adalah teori kohesi Halliday (1983). Dalam teori ini penanda kohesi gramatikal dipilah menjadi 4, yaitu penanda kohesi gramatikal pengacuan, penyulihan, pelesapan, dan perangkaian. Empat macam penanda kohesi gramatikal ini digunakan sebagai dasar

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

1

1

Page 2: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

analisis terjemahan penanda kohesi novel Wings ke dalam bahasa Indonesia Sang Penerbang.

Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Strategi penelitian yang digunakan adalah studi kasus terpancang. Data dalam penelitian ini berupa penanda kohesi dalam novel Wings dan terjemahannya, informasi alasan penerjemahan penanda kohesi, serta informasi kesepadanan makna, keberterimaan, dan keterbacaan terjemahan penanda kohesi. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik analisis isi, kuesioner, dan wawancara mendalam. Teknik analisis data dilakukan dengan analisis model interaktif.

Ada lima temuan dalam penelitian ini. Pertama, terjemahan penanda kohesi dalam novel Wings mengalami perubahan, baik perubahan jenis penanda kohesi maupun perubahan tataran. Perubahan ini disebabkan oleh perbedaan sistem persona antara BSu dan BSa, perbedaan struktur gramatika, perbedaan kelaziman penggunaan penanda kohesi, dan perbedaan konteks sosiobudaya. Perubahan penanda kohesi dalam terjemahan dapat dibedakan menjadi dua, yaitu perubahan yang bersifat wajib (perubahan yang harus dilakukan karena perbedaan gramatika dan konteks sosiobudaya) dan perubahan yang bersifat pilihan (perubahan yang dilakukan oleh penerjemah karena alasan strategis). Kedua, ada 9 teknik yang digunakan dalam menerjemahkan penanda kohesi, yaitu 1) teknik penerjemahan harfiah, 2) teknik amplifikasi sekaligus transposisi, 3) teknik amplifikasi, 4) teknik reduksi, 5) modulasi, 6) kompresi linguistik, 7) adaptasi, 8) transposisi dan 9) teknik variasi. Ketiga, ada enam alasan yang mendasari dalam menggunakan 9 macam teknik penerjemahan tersebut, yaitu 1) mengutamakan makna, 2) menghindari kerancuan, 3) menghindari kemubaziran penggunaan bahasa, 4) membuat variasi, 5) agar mudah dipahami, dan 6) menyesuaikan dengan sosiobudaya BSa. Penggunaan 9 macam teknik tersebut dimaksudkan oleh penerjemah agar karya terjemahannya seperti karya asli dalam bahasa Indonesia, bukan sebagai karya terjemahan sehingga pembaca dapat dengan lancar dan mudah dalam memahami karya terjemahannya. Keempat, Pengalihan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

2

Page 3: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

makna penerjemahan penanda kohesi dalam terjemahan novel Wings dapat dinyatakan sudah baik. Hal ini berdasarkan penilaian para pakar bahwa 77,28% pengalihan makna penanda kohesi sudah akurat. Sementara itu, pengalihan makna penerjemahan penanda kohesi yang dinilai kurang akurat yaitu 17,66%, dan pengalihan makna yang dinilai tidak akurat hanya 4,57%. Nilai keberterimaan terjemahan pemanda kohesi dalam novel lebih tinggi dari pada nilai kesepadanan pengalihan maknanya. Nilai keberterimaan terjemahan penanda kohesi ini mencapai 87,10%. Terjemahan penanda kohesi yang dinilai kurang berterima hanya mencakup 8,11% dan terjemahan penanda kohesi yang dipandang tidak berterima hanya mancapai 4,79%. Kelima, nilai keterbacaan terjemahan penanda kohesi jauh lebih tinggi dari nilai kesepadanan makna dan kewajaran bahasa. Hal ini terlihat dari nilai terjemahan yang mudah dipahami yang mencapai 99,54%. Terjemahan yang agak sulit dipahami hanya 0,34% dan yang sulit dipahami hanya 0,11%. Berdasarkan temuan tersebut dapat disimpulkan bahwa penerjemahan penanda kohesi novel Wings ke dalam bahasa Indonesia Sang Penerbang dilakukan dengan baik. Terjemahan penanda kohesi mudah dipahami dan sebagian besar makna dialihkan secara akurat.

Kata kunci: terjemahan, penanda kohesi, kesepadanan makna, keberterimaan, dan keterbacaan.

THE STUDY ON THE TRANSLATION OF COHESIVE DEVICES IN DANIELLE STEEL’S WINGS INTO INDONESIAN

This research is a study on the translation of cohesive devices from English into Indoesian. Using the translation of Danielle Steel’s Wings into Indonesian by Monica Dwi Chresnayani as a case sudy, this reseacrh focuses its discussion on (1) finding the change in the translation of cohesive device in the novel, (2) exploring the techniques used in translating the cohesive device, (3) confirming the reasons underlining the use of specific techniques in translating the cohesive device, (4) exploring the

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

3

Page 4: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

equivalence and naturalness of the cohesive device translation, and (5) analyzing the readability of the cohesive device tanslation.

The theory of cohesion as the basis of this study is the one from Halliday. Halliday (1983) states that grammatical cohesive device can appear in four kinds; reference, substitution, ellipsis, and conjunction. All four kinds of devices are found to be used in the translation of Wings in Indonesian.

The research is a descriptive qualitative study. The strategy used is embedded case study. The data of the research were the English-Indonesian translation of cohesive devices of the novel, the techniques of translating the cohesive markers, the information on translator’s reasons for using the techniques, the information on the equivalence of meanings, the naturalness and on the readability of the translated cohesive devices. The sample of the research were drawn purposively, and the data were collected with such data collecting techniques as questionnaire, content analysis, and in-depth interviewing. To assure the validity of the data, this research employed data and technique triangulation. The data collected were then analyzed in interactive model.

There are five findings in this reserch. Firstly, the cohesive devices are changed significantly in the translation, in term of the kind of the cohesive devices as well as its rank. This change is caused by the difference between personal pronoun system in source language with the one in target language, the difference of gramatical structure in languages in question, the difference of naturalness in the use of cohesive devices, and the difference in sociocultural context. The nature of the change in the translation is twofolds; obligatory (when target language gramatical rule and sociocultural context require it), and optional (when the translator did it for some personal and strategic reasons. Secondly, there are nine techniques used in the translation of the devices; literal, amplification and transpostition at times, reduction, amplification, modulative literal, linguistic compression, adaptation, and transposition. Thirdly, the translator used those nine techniques on the basis of

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

4

Page 5: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

several reasons; emphasizing meaning, avoiding misleading and redundancy, employing various model of expressions to avoid monotony, making the translation more comprehensible, and adapting with target language sociocultural context. With these all, the translation was read as an original work in Indonesian instead of a translation so the reader would understand it more easily. Fourhtly, the transfer of meaning in the translation of cohesive devices in Wing was carried out succesfully. There are 77.28 % devices translated accurately. Only 17.66 % of the devices were translated less accurately, and smaller percentage, 4.75 %, were translated inaccurately. Meanwhile, in terms of its naturalness, the percentage was significantly high. There are 87.10 % natural cohesive devices translation, 8.11 % less natural, and 4.79 % not natural. With the high percentage in accuracy and naturalness, this translation is easy to understand. Fiftly, the readability of the translation is outstanding. Almost all, 99.54 %, translations of the cohesive devices were readable. Only 0.34 % of the translation were somewhat difficult to understand and 0.11 % were not readable.From all these features, it can be concluded that the translation of cohesive devices in Wings into Indonesian is carried out succesfully. The translation is easy to understand and almost all devices are translated accurately.

Key words: translation, cohesive devices, equivalence, naturalness, readability

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

5

Page 6: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Argyo Demartoto, M.Si.Lahir di Metro, 25 Agustus 1965. Pria yang memiliki NIP 196508251992031003 adalah staf Pengajar pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1991 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Sosiologi, tahun 2005 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Sosiologi, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada untuk bidang ilmu: Sosiologi. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DALAM PARIWISATA BERBASIS KOMUNITAS (Studi Kasus Tiga Desa Wisata di Jawa Tengah)

Perempuan sebagai salah satu elemen masyarakat belum mampu berkontribusi secara signifikan dalam pariwisata berbasis komunitas karena keterbatasan-keterbatasan yang dimiliki perempuan. Untuk itu, pemberdayaan perempuan menjadi sangat penting agar perempuan dapat berperan optimal dalam pariwisata berbasis komunitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) potensi atau produk wisata, peluang dan hambatan perempuan dalam pengembangan pariwisata berbasis komunitas tiga desa wisata di Jawa Tengah, (2) aspek-aspek pemberdayaan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

6

2

Page 7: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

perempuan dan peran perempuan dalam pariwisata berbasis komunitas, (3) kondisi sosial, ekonomi dan lingkungan dalam pelaksanaan pengembangan parisiwata berbasis komunitas pada perempuan.

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus kolektif. Lokasi penelitian ini adalah tiga desa wisata di Jawa Tengah yaitu Desa Berjo Kecamatan Ngargoyoso Kabupaten Karanganyar, Desa Kliwonan Kecamatan Masaran Kabupaten Sragen dan Desa Samiran Kecamatan Selo Kabupaten Boyolali. Populasi dalam penelitian ini adalah perempuan di ketiga desa wisata tersebut dan sampelnya yaitu perempuan pengelola dan pelaku pariwisata di lokasi penelitian. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive dan snowball sampling. Jenis data dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam, pengamatan lapangan, pengamatan melibat dan metode simak. Metode analisis dilakukan dengan menggunakan model analisis interaktif.

Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa potensi atau produk wisata di desa penelitian mencakup atraksi wisata alam, atraksi budaya, dan atraksi buatan. Atraksi wisata ini belum dikelola secara optimal khususnya objek-objek wisata yang ada di sekitarnya. Aksesibilitas wisata di desa penelitian berupa sarana jalan sudah dalam kondisi rusak dan kurang memadai, transportasi masih terbatas khususnya yang ada di Desa Berjo dan Desa Kliwonan. Sementara petunjuk jalan atau arah sudah cukup banyak yang memudahkan wisatawan menuju lokasi. Amenitas wisata di Desa Samiran lebih baik dan memadai dibandingkan dengan amenitas di Desa Berjo dan Kliwonan. Aktivitas wisata di tiga desa baik berupa penjualan barang maupun jasa masih rendah. Ada peluang bagi perempuan dalam pariwisata berbasis komunitas untuk memanfaatkan potensi pariwisata yang ada di desanya, meningkatkan kapasitas diri, mengembangkan usaha wisata dan jejaring sosial dengan wisatawan yang berkunjung di desanya. Namun perempuan juga menghadapi hambatan baik internal maupun eksternal seperti terbatasnya pengetahuan dan keterampilan tentang usaha wisata, modal usaha, budaya masyarakat yang masih bias gender, kerjasama dan koordinasi antar sektor terkait yang kurang intensif.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

7

Page 8: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Capacity building yang mencakup pengetahuan, keterampilan, kesadaran, komitmen, upaya kegigihan, dan motivasi usaha perempuan masih rendah. Sementara dilihat dari cultural change di tiga desa penelitian sudah ada perubahan budaya seperti pandangan terhadap kesamaan hak-hak antara laki-laki dan perempuan termasuk dalam menekuni suatu pekerjaan. Namun pada kenyataan belum sesuai dengan praktek yang ditunjukkan dengan masih kuatnya bias gender khususnya di Desa Kliwonan.Dilihat dari structural adjustment yakni perubahan kebijakan struktural yang memihak perempuan belum dilakukan secara nyata.Perempuan di tiga desa penelitian masih lebih banyak menjalankan peran sebagai pelaksana atau pekerja.Namun di Desa Kliwonan, peran perempuan sebagai pelaksana dan pengelola cukup kuat. Dalam rangka pengembangan pariwisata berbasis komunitas, pemberdayaan perempuan akan meningkatkan keahlian atau keterampilannya sehingga peran yang dijalankan lebih sebagai inisiator dan perencana, investor, pengelola, serta pemantau dan evaluator.

Kondisi sosial di tiga desa tergolong baik. Perempuan di Desa Kliwonan memiliki tingkat ekonomi yang lebih baik dibandingkan dengan dua desa lainnya sehingga tingkat ketergantungannya kepada kaum laki-laki menjadi rendah dibandingkan dengan perempuan di Desa Berjo dan Desa Samiran. Sementara dilihat dari kondisi lingkungan, Desa Berjo dan Desa Samiran yang memiliki atraksi wisata alam tidak menyebabkan adanya gangguan yang serius. Berbeda dengan objek wisata di Desa Kliwonan bahwa limbah kegiatan wisata dapat mengakibatkan kerusakan lingkungan dan membahayakan kesehatan manusia.

Kata kunci : produk wisata, peluang dan hambatan, aspek pemberdayaan perempuan, peran perempuan, kondisi sosial, ekonomi dan lingkungan, pariwisata berbasis komunitas

WOMEN EMPOWERMENT IN COMMUNITY-BASED TOURISM (A Case Study On Three Tourist Villages In Central Java)

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

8

Page 9: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Woman as an element of society has not been able to contribute significantly to the community based tourism because of limitations she has. For that reason, the woman becomes very important to make her can contribute optimally to the community based tourism. This research aims to find out: (1) tourist potential or product, opportunity and threat the woman has in developing community based tourism in three villages of Central Java, (2) women empowerment aspects and women role in community based tourism, and (3) women’s social, economic and environmental condition in the implementation of community-based tourism development.

This study was a qualitative research with collective case study approach. The location of research consisted of three tourist villages in Central Java: Berjo Village of Ngargoyoso Subdistrict of Karanganyar Regency, Kliwonan Village of Masaran Subdistrict of Sragen Regency, and Samiran Village of Selo Subdistrict of Boyolali Regency. The population of research was the women in those three villages, while the sample was the women managing and performing tourism business in the research location. The sampling techniques used were purposive and snowball sampling ones. The type of data in this research consisted of primary and secondary data. Techniques of collecting data used were in-depth interview, field observation, participatory observation, and listening methods. Method of analyzing data used was an interactive model of analysis.

Considering the result of analysis carried out that the tourism products in the village studied include natural tourism attraction, cultural attraction, and artificial attraction. These tourism attractions have not been managed optimally particularly the tourism destinations surrounding. The tourism accessibility in the village studied constituting the road infrastructure is in damaged condition and inadequate, the transportation vehicle is still limited particularly the one in Berjo and Kliwonan villages. Meanwhile there have been many signboards facilitating the tourists to come to the location. The tourism amenity in Samiran village is better and more adequate than that in Berjo and Kliwonan Village. The tourism activities in the three villages are still low, in both good and service selling.There is an opportunity for women in community-based tourism to utilize the tourism potency existing in their village, to improve their self-

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

9

Page 10: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

capacity, to develop tourism business and social network with the tourist visiting their villages. But, the women also face both internal and external obstacles such as the limited knowledge and skill about tourism business, business capital, gender-biased society culture, less intensively cooperation and coordination among the related sectors.

The capacity building including knowledge, skill, awareness, commitment, persistence, and business motivation is still low among the women. Meanwhile, viewed from the cultural change in three studied villages there have been cultural changes such as the perspective on the equal rights for the man and the women including in occupying with a job. In fact, however, it has not been consistent with the practice that can be seen from the strong bias of gender particularly in Kliwonan Village. Viewed from structural adjustment, the women-oriented structural policy change has not been done obviously.The women in the three studied villages play role more as the executor or labor. But, in Kliwonan Village, the role of women as the executor or manager is sufficiently strong. In the attempt of developing the community-based tourism, the women empowerment will improve their expertise and skill, so that the role they play more as the initiator and planner, investor, manager, as well as observer and evaluator.

The social conditions of the three villages belong to good category. The women in Kliwonan Village have higher economic level than those in two other villages so that their level of dependency on the man is lower than those in Berjo and Samiran Villages. Meanwhile, viewed from environment condition, Berjo and Samiran Villages having natural tourism attraction do not result in serious disruption. On the contrary, the waste of tourism activities in the tourism objects in Kliwonan Village results in environment damage and endangers human health.

Keywords: tourism product, opportunity and obstacle, aspect of women empowerment, women’s role, social, economic and environment conditions, community-based tourism

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

10

Page 11: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Didik Gunawan Suharto, S.Sos., M.SiLahir di Boyolali, 7 Nopember 1974. Pria yang memiliki NIP 197411072003121001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1998 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Administrasi Negara, tahun 2001 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Administrasi Negara, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Brawijaya Malang untuk bidang ilmu: Ilmu Administrasi. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

DAMPAK PERUBAHAN STRUKTUR DAN FUNGSI KELEMBAGAAN PEMERINTAHAN DESA TERHADAP KEMANDIRIAN DESA (Studi Pada Tiga Desa Di Kabupaten Boyolali)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pelaksanaan desentralisasi dalam penyelenggaraan pemerintahan desa; perubahan struktur dan fungsi kelembagaan pemerintahan desa; serta dampak perubahan struktur dan fungsi kelembagaan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

11

3

Page 12: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

pemerintahan desa terhadap kemandirian desa. Penelitian ini memiliki tipe deskriptif kualitatif. Pembatasan ruang lingkup penelitian meliputi: pembatasan periode waktu, lokasi, dan fokus analisis. Dari aspek batasan waktu, difokuskan pada periode berlakunya UU Nomor 32/2004. Lokasi penelitian dibatasi di Kabupaten Boyolali Propinsi Jawa Tengah; khususnya di Desa Catur (Kecamatan Sambi), Desa Krasak (Kecamatan Teras), dan Desa Bendan (Kecamatan Banyudono). Fokus analisis dibatasi pada persoalan pelaksanaan desentralisasi dalam penyelenggaraan pemerintahan desa, perubahan struktur dan fungsi kelembagaan pemerintahan desa, serta dampak perubahan struktur dan fungsi kelembagaan pemerintahan desa terhadap kemandirian desa. Jenis data yang diperlukan ialah data primer dan data sekunder. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Tehnik analisis data dengan cara tehnik analisis isi dan tehnik analisis fenomenologi. Uji keabsahan data meliputi: uji validitas internal, validitas eksternal, reliabilitas, obyektivitas.

Berdasarkan hasil dan pembahasan penelitian, dapat dirumuskan beberapa kesimpulan. (1) Persoalan pelaksanaan desentralisasi dalam penyelenggaraan pemerintahan desa: (a) pada saat berlaku UU Nomor 5/1979, regulasi dan implementasi desentralisasi administratif lebih menonjol dibanding desentralisasi politik. Sebaliknya, ketika berlaku UU Nomor 22/1999 desentralisasi politik lebih menonjol dibanding desentralisasi administratif. Pada era berlakunya UU Nomor 32/2004, desentralisasi politik dan desentralisasi administratif dilakukan penyeimbangan; (b) konstruksi atau titik tekan kebijakan yang dibangun dalam mengatur pemerintahan daerah sama dengan konstruksi yang dibangun dalam mengatur pemerintahan desa pada setiap periode; (c) tujuan desentralisasi desa belum tercapai karena desentralisasi (otonomi) di Indonesia berhenti sampai pemerintah kabupaten/kota, sehingga kepentingan desa termarginalkan; (d) eksistensi desa lemah dikarenakan desa tidak memiliki kedudukan kuat dan sumber daya memadai. (2) Perubahan struktur dan fungsi kelembagaan pemerintahan desa: (a) perubahan struktur dan fungsi kelembagaan pemerintahan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

12

Page 13: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

desa pada prinsipnya mengikuti konstruksi atau titik tekan arah desentralisasi; (b) karakteristik struktur pemerintahan desa diidentikkan sebagai operating core, memiliki struktur sederhana, dan dipandang tepat memiliki struktur fungsional; (c) aspek politik bisa menjadi dasar bagi model pembangunan lembaga, karena menghasilkan produk regulasi (peraturan perundang-undangan) yang penting bagi lembaga pemerintahan. (3) Dampak perubahan struktur dan fungsi kelembagaan pemerintahan desa terhadap kemandirian desa: (a) dari sudut kemandirian administratif/ekonomi, terdapat kecenderungan meningkatnya kemandirian masyarakat di satu sisi, dan stagnasi atau kemunduran kemandirian pemerintah desa di sisi lain; (b) dari sudut kemandirian politik, terjadi kemunduran kemandirian desa yang terkait dan dipengaruhi oleh desain peraturan perundang-undangan yang berlaku dan potensi lokal; (c) perubahan struktur dan fungsi tidak selalu berdampak terhadap kemandirian desa; (d) selain melibatkan aksi-reaksi antara sisi “agensi dan struktur” sebagaimana dalam teori strukturasi, terdapat variabel supra desa (pemerintah tingkat atas) yang juga menentukan kemandirian desa.

Penelitian ini menghasilkan beberapa rekomendasi. (1) Rekomendasi bagi pemerintahan supra desa: (a) perlu menyusun regulasi mengenai desain struktur dan fungsi kelembagaan yang memberikan kejelasan kedudukan (eksistensi) desa; (b) perlu memberikan pengakuan (rekognisi) dan otonomi yang lebih besar kepada desa; (c) struktur dan fungsi kelembagaan pemerintahan desa secara umum perlu disusun dengan memperhatikan kepentingan dan kemandirian lokal; (d) persoalan internal pemerintahan desa atau kapasitas lokal yang mempengaruhi kemandirian desa sebaiknya diperbaiki oleh stakeholders di desa dan pemerintahan supra desa; (e) perlu ada evaluasi, dorongan, dan penyusunan roadmap pengembangan desa di masa depan. (2) Rekomendasi bagi desa: masyarakat dan pemerintahan desa diharapkan meningkatkan kapasitas personal, aktif dan kreatif memberdayakan potensi/aset lokal, meningkatkan partisipasi dalam pemerintahan dan pembangunan, serta secara politis, aktif menuntut kewenangan dan sumber daya pembangunan yang lebih besar ke pemerintahan supra desa. (3) Rekomendasi bagi penggiat pemberdayaan/kemandirian desa: diharapkan memberikan dukungan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

13

Page 14: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

(tekanan) politik untuk mempengaruhi kebijakan dari pemerintahan supra desa agar lebih ramah (pro) terhadap kemandirian desa. (4) Rekomendasi teoritis: perlu diperbaiki atau dirumuskan teori/konsep mengenai desentralisasi, struktur dan fungsi kelembagaan pemerintahan desa, serta kemandirian desa. (5) Rekomendasi bagi penelitian berikutnya: diharapkan memperkuat metode triangulasi data, khususnya terkait data-data yang sudah lama sehingga diperoleh data yang lebih lebih valid, serta memperluas cakupan lokasi dan periode waktu penelitian, sehingga akan lebih komprehensif.

Kata kunci: struktur, fungsi, kelembagaan, kemandirian, desa

THE IMPACT OF INSTITUTIONAL STRUCTURE AND FUNCTION CHANGE OF VILLAGE GOVERNMENT ON THE VILLAGE SELF-RELIANCE (A STUDY ON THREE VILLAGES IN BOYOLALI REGENCY)

This research aims to analyze the implementation of decentralization in village government; the change of institutional structure and function in village government; and the effect of institutional structure and function change of village government on the village self-reliance. This study is a descriptive qualitative research. The limitation of research scope includes: time period, location, and analysis focus limitation. From time limitation aspect, it focuses on the period of Act Number 32/2004 enactment. The location of research is limited to Boyolali Regency of Central Java province; particularly in Catur Village (Sambi Sub district), Krasak Village (Teras Subdistrict) and Bendan Village (Banyudono Subdistrict). The focus of analysis is limited to the problem of decentralization implementation in the village government organization, the structural and functional change of institution, as well as the effect of institutional structural and functional change on the village self-reliance. The types of data needed were primary and secondary data. The data collection was done using interview, observation, and documentation. Technique of analyzing data used was content analysis and phenomenological analysis. The data

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

14

Page 15: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

validity test includes: internal and external validity test, reliability and objectivity test.

Based on the result and discussion of research, it can be concluded that. (1) The implementation of decentralization in the village government organization: (a) during the enactment of Act Number 5/1979, the regulation and the implementation of administrative decentralization are more prominent than political decentralization. In contrast, during the enactment of Act 22/1999 politic decentralization is more prominent than administrative decentralization. And in the period of Act Number 32/2004 enactment, political decentralization and administration decentralization is balanced; (b) the construction or the emphasis of policy constructed in governing the local government is same as that constructed in governing the village government in each period; (c) the objective of village decentralization has not been achieved because decentralization (autonomy) in Indonesia only reaches the regency/municipal government, so that the village interest is marginalized; (d) the existence of village is weak because it does not strong position and adequate resource. (2) The structural and functional change of institution: (a) the institutional structural and functional change of village government, in principle, follows the construction of decentralization direction; (b) the characteristic of village government structure is identical with the operating core, having simple structure, and considered as appropriate to have functional structure; (c) the political aspect can be the basis for institution building model, because it produces regulation product (legislation) important for the government institution. (3) The effect of institutional structural and functional change on the village self-reliance: (a) from administrative/economic self-reliance aspect, there is tendency of improved self-reliance within the community on the one hand, and stagnancy or regression of village government self-reliance on the other hand; (b) from political self-reliance, the decrease of village self-reliance is related and affected by the design of legislation prevailing and local potency; (c) the structure and function change not always effect on village self-reliance; (d) in addition to involving action-reaction between the “agency and structure” as mentioned in

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

15

Page 16: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

structuring theory, there is supra village variable (upper government) that also determines village self-reliance.

This research provides the following recommendations. (1) Recommendation for the supra village government: (a) regulation should be developed about the structural and functional design of institution giving certainty of village existence; (b) the government should give the village greater recognition and autonomy; (c) institutional structure and function of village government should be generally developed by taking into account the local interest and self-reliance; (d) internal problem of village government or local capacity affecting the village self-reliance should be corrected by the stakeholders of village and supra village government; (e) there should be evaluation, support, and roadmap designing about the future village development. (2) Recommendation for village: village community and government is expected to improve the personal capacity, to empower local potency/asset actively and creatively, to improve participation in the government and development, as well as politically, to require actively the greater authority and development resource to the supra village government. (3) Recommendation for the village empowerment/self-reliance activist: it is expected to give political support (pressure) to affect the supra village’s policy in order to be friendly (pro) to the village self-reliance. (4) Recommendation theoretical: the theory/concept should be improved/formulated about decentralization, the institutional structure and function in village government, and the village self-reliance. (5) Recommendation for future research: it is expected to confirm the data triangulation method, particularly related to the old data so that more valid data will be obtained and to expand the scope of location and research period, so that it will be more comprehensive.

Key words: structure, function, institutional, self-reliance, village

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

16

Page 17: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Soehartono, S.H., M.HumLahir di Wonogiri, 25 April 1956, Pria yang memiliki NIP 195604251985031002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Hukum UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1983 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Hukum, tahun 1994 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Airlangga pada bidang ilmu: Hukum dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Ilmu Hukum. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

17

4

Page 18: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

MEMBANGUN KONSTRUKSI PENEMUAN HUKUM OLEH HAKIM DALAM PENYELESAIAN SENGKETA TATA USAHA NEGARA

Penulisan disertasi ini bertujuan untuk mengetahui penerapan undang-undang oleh hakim dalam penyelesaian sengketa masih terikat oleh dominasi ketentuan-ketentuan yang bersifat normatif semata atau undang-undang dalam bentuknya yang terttulis atau telah mengalami pergeseran pemikiran oleh hakim untuk keluar dari undang-undang dengan melihat realita dalam masyarakat. Dengan demikian, hakim dalam menyelesaikan sengketa tidak hanya mengedepankan aturan dan logika belaka, namun lebih mengandalkan kepada hati-nurani, perasaan, empati, keaktifan hakim dan kreasinya. Untuk mencapai tujuan tersebut, digunakan penelitian hukum doktrinal dan non-doktrinal. Penelitian hukum doktrinal dimaksudkan untuk mendapatkan data sekunder, yaitu dieroleh melalui inventarisasi undang-undang, mengkaji literatur yang terkait dengan materi atau permasalahan, putusan hakim, kemudian setelah terkumpul dianalisis dengan dengan metode deduktif. Penelitian hukum non-doktrinal dilakukan untuk mendapatkan data primer, yaitu diperoleh melalui metode wawancara dan pengamatan atau observasi, kemudian datanya dianalisis dengan metode induktif model interaktif.

Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan, pertama hakim dalam memutus, menyelesaikan sengketa atau pengujian terhadap kebasahan beschikking tidak selalu berdasarkan kepada undang-undang dan undang-undang tidak dianggap sebagai pedoman yang bersifat absolut. Undang-undang hanya dianggap sebagai pedoman belaka dan dapat disimpangi dalam menyelesaikan sengketa. Kedua, bahwa undang-undang tidak lengkap, tidak sempurna, tidak atau kurang jelas, undang-undang tidak dapat mengakomodasi semua kebutuhan manusia dalam masyarakat yang semakin kompleks dan berkembang, oleh karena itu hakim dalam tugasnya berupaya melengkapi, menjelaskan undang-undang agar dapat diterapkan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

18

Page 19: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

kepada peristiwanya dengan melalui penafsitan atau interpretasi, konstruksi dan hermeneutika hukum. Terjadi pergeseran pemikiran oleh hakim dalam menyelesaikan sengketa, yaitu tidak hanya mendasarkan kepada undang-undang dan logika, namun hakim dalam menyelesaikan sengketa dengan menggunakan perasaan, hati-nurani, empati, hakim aktif dan kreatif, menggali nilai-nilai hukum dan rasa keadilan dalam masyarakat. Ketiga, dalam menyelesaikan sengketa hakim dengan sungguh-sungguh melakukan upaya-upaya untuk meninggalkan cara berpikir hukum yang lama atau tradisional. Upaya-upaya membangun konstruksi penemuan hukum dilakukan dengan membuka pandangan jauh ke depan terhadap undang-undang sebagai sistem terbuka, pandangan tentang nilai keadilan tidak lagi bersifat prosedural atau formal, melainkan lebih cenderung lebih cenderung bersifat substansial atau material sebagaimana diharapkan pencari keadilan dalam masyarakat. Pandangan terhadap hukum yang bersifat holistik, dengan melihat hukum dalam kehidupan masyarakat sebagai dasar dan cermin tmbuh dan berkembangnya hukum. berdasarkan pemikiran tersebut, maka dapat mewujudkan dasar filosofis tujuan dibentuknya pengadilan tata usaha negara, yaitu memberikan keadilan kepada masyarakat.

DEVELOP CONSTRUCTION OF LEGAL FINDING BY JUDGE IN THE STATE ADMINISTRATIVE DISPUTE RESOLUTION

This dissertation aims to determine the application of law by judges in dispute settlement are still bound by the provisions of the dominance of normative law alone or in written form or have experienced a shift in thinking by the judge to get out of the law by looking at the reality in the community. Thus, judges in resolving disputes not only promote the rules and logic alone, but rather rely on the conscience, feelings, empathy, active judges and the creation. To achieve these objectives, used the doctrinal legal research and non-doctrinal. Doctrinal legal

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

19

Page 20: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

research is intended to obtain secondary data, which is derived through an inventory of legislation, reviewing the literature related to the material or matter, the judge, then having collected were analyzed through a deductive method. Non-doctrinal legal research carried out to obtain the primary data, which is obtained through interviews and observations, then the data were analyzed with inductive methods with interactive models.

Based on the data analysis can be concluded, firstly judge in deciding, resolve disputes, or test the validity of beschikking not always based on the statute, and statute are not regarded as an absolute guideline. The statute is considered as mere guidelines and can be deviated in resolving the dispute. Secondly, that the statute is incomplete, imperfect, or no less clear, the statute can not accommodate all the needs of human beings in a society that increasingly complex and evolving, therefore the judge in trying to complete the task, explaining the act to be applied to the event by means of interpretation, construction and legal hermeneutics. Movement of thought by judges in resolving disputes, which is not only the base to the act and logic, but judges in resolving disputes with feelings, conscience, empathy, active and creative judges, explore the values of law and justice in society. Thirdly, judges in resolving disputes with earnest efforts to abandon the old ways of thinking or traditional law. Construction efforts to build legal discovery done by opening the foresight of the statute as an open system, the notion of justice is no longer the procedural or formal, but more likely to be substantial, as expected the search for justice in society, a view of the law which is holistic, with a view of law in public life as the basis and mirrors the growth and development law. Based on such consideration, it can realize the aim of the philosophical basis of administrative courts, which give justice to the community.

Keywords: develop of construction, legal finding, administrative dispute

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

20

Page 21: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. AL. Sentot Sudarwanto,S.H.,M.Hum.Lahir di Surakarta, 27 November 1959. Pria yang memiliki NIP 195911271986011004 adalah staf Pengajar pada Fakultas Hukum UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1985 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Hukum, tahun 1999 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Diponegoro pada bidang ilmu: Ilmu Hukum dan pada tahun 2013 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

21

5

Page 22: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

bidang ilmu: Ilmu Hukum. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PERANAN HUKUM DALAM MEREVITALISASI KELEMBAGAAN PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI UNTUK MEWUJUDKAN PELESTARIAN FUNGSI LINGKUNGAN HIDUP (Studi tentang Daerah Aliran Sungai Bengawan Solo)

Latar belakangpenelitian ini adalah bahwa kondisi empiris DAS Bengawan Solo termasuk DAS kritis. Sementara itu lembaga pengelola DAS Bengawan Solo yang memiliki peranan penting di dalam mengatasi masalah DAS Bengawan Solo berjumlah cukup banyak, baik di tingkat pusat maupun daerah, namun bekerja secara sektoral dan tidak terintegrasi. Selain itu daria spekhukum, terdapat ketidaksinkronan peraturan dan belum mengatur secara komprehensif mengenai pengelolaan DAS. Dengan kenyataan tersebut, penulis melakukan penelitian dengan tujuan untuk (1) mengkaji dan menganalisis faktor ketidakberperannya hukum dalam merevitalisasi kelembagaan pengelolaan DAS Bengawan Solo (2) Mengkaji dan menemukan peranan hukum yang ideal dalam merevitalisasi kelembagaan pengelolaan DAS Bengawan Solo serta, (3) Membangun model rekonstruksi kelembagaan pengelolaan DAS Bengawan Solo. Penulisan penelitian ini mendasarkan pada pendekatan doktrinal dan non-doktrinal yang kualitatif.

Berdasarkan analisis data penelitian, didapatkanhasil: (1) Penyebab-penyebab hukum yang belum memiliki peranan dalam merevitalisasi kelembagaan pengelolaan DAS Bengawan Solo adalah: (a.) dari aspek substance dalam sistem hukum, adanya ketidak sinkronan antara UU No. 32 Tahun 2004 dengan UU No. 32 Tahun 2009. (b.) Dari unsur structure dalam sistem hukum, lembaga yang membuat Undang-undang belum responsif terhada ppengelolaan DAS. Hal ini terbukti dari 2 (dua) Undang-undang yaitu UU No. 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan dan UU No. 7 Tahun 2004 tentang Sumber Daya Air yang belum dapat mengatur pengelolaan DAS secara komprehensif. Demikian juga lembaga pelaksana pengelolaan DAS yang

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

22

Page 23: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

ada di tingkat pusat berjumlah 15 (limabelas) lembagadan di tingkat daerah (provinsi dan kabupaten/kota) berjumlah 11 (sebelas) lembaga yang masing-masing lembaga bekerja secara sektoral dan tidak dikoordinasi oleh suatu lembaga koordinator. (c.) Dari aspek legal culture, masyarakat dan pemangku kepentingan DAS Bengawan Solo pada dasarnya sudah cukup memiliki kesadaran akan DAS namun, pemahaman masyarakat akan DAS dapat dikalahkan oleh kebutuhan pemenuhan ekonomi masyarakat, sehingga secara keseluruhan walupun masyarakat sudah memiliki pemahaman yang bai ktentang DAS, namun di dalam pelaksanaannya masyarakat belum memiliki kesadaran yang baik dalam berhukum yang dipengaruhi oleh faktor ekonomi, faktor sosial (patron/panutan) dan politik (2) Hukum yang ideal di dalam pengelolaan DAS adalah hukum yang sinkron, responsif, dan progresif karena 75,25% wilayah DAS Bengawan Solo dimiliki oleh masyarakat. (3) Sebagai luaran dari disertasi ini adalah membangun Model KelembagaanTerpaduPengelolaan DAS Bengawan Solo, yang diarahkan pada sistemone river, one plan and multi management dengan menggunakan pendekatan perpaduan kelembagaan antara lembaga formal dan lembaganon-formal, dengan menitikberatkan pada peran serta masyarakat DAS Bengawan Solo.

Agar hukum dapat berperan di dalam merevitalisasi kelembagaan pengelola DAS Bengawan Solo, sehingga terwujud DAS Bengawan Solo yang lestari fungsi lingkungan hidupnya, maka perlu dilakukan beberapa tindakan, yaitu : (1) Perlu segera diwujudkan adanya perencanaan umum mengenai Rencana Pengelolaan DAS Bengawan Solo Terpadu melalui kerjasama antara PemerintahProvinsi Jawa Tengah dan Provinsi Jawa Timur dan didukung oleh Forum Peduli DAS Solo sebagai implementasi dari perencanaan Pengelolaan DAS Bengawan Solo yang berbasis masyarakat. (2) harus segera dipersiapkan : (a) strategi implementasi PP No. 37 Tahun 2012, (b) Peraturan Daerah tentang Pengelolaan DAS Terpadu oleh masing-masing daerah (provinsi dan kabupaten/kota) sebagai pengikat sektor dan kewilayahan di suatu daerah. (c) Sosialisasi PP No. 37 tahun 2012 kepada seluruh stakeholders yang terkait dengan pengelolaan DAS, (3) Merefleksikan Politik hukum pengelolaan lingkungan hidup sebagaimana yang terdapat dalamUndang-undang

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

23

Page 24: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup di dalam kebijakan otonomi daerah yang berkaitan dengan lingkungan hidup khususnya Pengelolaan DAS. (4) Merevisi dan mensinkronisasikan terminologi urusan lingkungan sebagai salah satu urusan wajib dalam Pasal 13 dan 14 UU No. 32 Tahun 2004 dengan UU No. 32 Tahun 2009 tentangPerlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup sebagai konsekuensi yuridis.

Kata Kunci :Perananhukum, DaerahAliranSungai, Revitalisasikelembagaan

THE ROLE OF LAW IN REVITALIZING THE INSTITUTIONAL OF WATERSHED MANAGEMENT IN ORDER TO ACHIEVE PRESERVATION OF ENVIRONMENTAL DUNCTION (Bengawan Solo Watershed Study)

The background of conducting this study is that empirical evidence shows that Bengawan Solo watershed considered as critical. Meanwhile, there are so many institutions that hold strategic roles in managing Bengawan Solo watershed (either belongs to central or local government), yet they work separately. From legal aspect, there are unsynchronized regulations of Bengawan Solo watershed management and those regulations haven’t regulated watershed management comprehensively. Research has been carried out to (1) Analyze factors that resulting inadequate work of law in revitalizing Bengawan Solo watershed institutions, (2) Analyze the ideal role of law in revitalizing Bengawan Solo watershed institutions (3) design reconstruction model of Bengawan Solo watershed management. And to achieve the proposed aims, law research from both qualitatively doctrinal and non-doctrinal approach has been carried out.

The result compiled from the data collected showed that: (1) the causes of law didn’t work effectively in revitalizing the institutions of Bengawan Solo watershed management are : (a.) from substance aspect of legal system, there are unsynchronized Provisions between Legislation Number 32 year 2004 and Legislation number 32 year 2009. (b) From structure aspect of legal system,

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

24

Page 25: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

institution that legalizes the provision (DewanPerwakilan Rakyat) was not responsive enough regarding Bengawan Solo watershed management. This is proved by looking at 2 (two) provisions, Legislation Number 41 year 1999 subjecting Forestry and Legislation number 7 year 2004 subjecting Water Resources only explicitly mentioning watershed, however those legislations have not ruled rivershed management comprehensively. Whereas, there are 15 (fifteen) institutions under central government and 11 (eleven) institutions under local government (province/city) that have responsibility to manage Bengawan Solo watershed, however those institutions work separately. (c.) From legal culture aspect of legal system, Bengawan Solo watershed’s community and stakeholders basically lacked awareness of law because of economical factor that force them to breach the law by exploiting Bengawan Solo watershed (cybernetica theory). Instead of economical factor that effect, there are also influences from the leadership of that region (patron) and political will that give enormous impacts towards the community of the people in Bengawan Solo watershed. (2) Synchronize, responsive, and progressive law is the ideal applicable law in Bengawan Solo watershed management. Progressive and responsive law has character to respond public needs, demands, and miseries, and this is an ideal character for Bengawan Solo watershed since this watershed 75,25% of its areas belongs to public. (3) The outcome of this dissertation is to design Integrated Institutional Model of Bengawan Solo Watershed Management (IIN MO NGASO). This Institutional model will be directed by using One River, One Plan, and Multi Management system, by applying institutional collaboration approach between formal and informal institutions and emphasizing on Bengawan Solo’s public involvement.

In order to lift role of law in revitalizing institutional management of Bengawan Solo watershed to achieve sustainable Bengawan Solo watershed, there are several points to be done, and they are: (1) planning and analysis concerning Integrated Bengawan Solo Watershed Plan needs to be fulfilled by applying collaboration between the Central Java and East Java government along with support from Forum

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

25

Page 26: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Peduli DAS Solo as the implementation of Public Base Bengawan Solo Management Plan. (2) There are several preparations to be done, such as: (a.)Preparing the Implementation strategy of Government Regulation Number 37 year 2012, (b.) Preparing Local Regulation subjecting Watershed Management by related regional (province and city) as a sectorial bond (c.) Socializing Government Regulation Number 37 year 2012 towards stakeholders of Bengawan Solo watershed, (3) Applying law politic of managing the environment based on Conservation Provision and Environmental Management and inducting it in to the autonomy policy especially policy that related to watershed management. (4) Revising and synchronizing the terminology of environmental matter as one of the main subject between the 13th article and 14th article of Legislation Number 32 year 2004 and Legislation Number 32 year 2009 subjecting Protection and Environmental Management as the juridical consequence.

Keywords: the role of law, watershed, revitalization of institutiona

Dr. Siti Aisyah Tri Rahayu, S.E., M.SiLahir di Cilacap, 27 September 1968. Perempuan yang memiliki NIP 196809271997022001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Ekonomi UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1994 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan,

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

26

6

Page 27: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

tahun 2001 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada untuk bidang ilmu: Ilmu Ekonomi. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PERILAKU PASAR KREDIT BANK PASCA KRISIS MONETER DI INDONESIA (2002.1-2007.4): MODEL DATA PANEL DINAMIK

Tujuan dari penelitian ini secara umum adalah untuk menganalisis adanya fenomena disintermediasi perbankan di Indonesia pasca terjadinya krisis moneter. Secara terinci tujuan tersebut dijabarkan menjadi: Penelitian ini dilakukan dengan tujuan sebagai berikut: (1) Menganalisis variabel-variabel yang berpengaruh terhadap permintaan kredit bank; (2) Menganalisis variabel-variabel yang berpengaruh terhadap penawaran kredit bank; (3) Menganalisis gap antara permintaan kredit yang ada dengan permintaan kredit yang diinginkan; (4) Menganalisis gap antara penawaran kredit yang ada dengan penawaran kredit yang diinginkan; (5) Menganalisis gap antara permintaan kredit dan penawaran kredit bank; (6) Menganalisis respon permintaan kredit bank dalam menghadapi perubahan kondisi internal dan eksternalnya; (7) Menganalisis respon penawaran kredit bank dalam menghadapi perubahan kondisi internal dan eksternalnya.

Keaslian penelitian ini diantaranya adalah dengan menggunakan data individual bank triwulanan (2002.01-2007.04 untuk mengestimasimodel permintaan dan penawaran kredit. Data diestimasi dengan menggunakan Model Regresi Panel Data Simultan Dinamik dan metode Seemingly Unrelated Regression (SURE) untuk mengestimasi efek individual di pasar kredit bank. Studi ini juga akan membandingkan apakah tipe kepemilikan mempunyai pengaruh terhadap perilaku bank di pasar kredit bank. Perbedaan lain dari penelitian ini dibanding penelitian sebelumnya adalah menggunakan metode general to spesifik approach

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

27

Page 28: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

dalam menentukan model estimasi yang paling tepat untuk mengestimasi pasar kredit di Indonesia

Secara umum penelitian ini menyimpulkan. bahwa masalah disintermediasi keuangan sektor perbankan masih terjadi pasca krisis moneter 1997 di Indonesia. Lambatnya pemulihan disintermediasi keuangan ini juga disebabkan karena lambatnya proses penyesuaian dalam permintaan dan penawaran kredit bank dalam menuju keseimbangan, sehingga membutuhkan waktu yang cukup lama bagi permintaan dan penawaran kredit bank untuk merasakan pengaruh dari variabel-variabel penentu permintaan dan penawaran kredit bank. Penelitian ini juga menemukan bahwa disintermediasi masih terjadi disebabkan karena perilaku pelaku di kedua sektor, yakni bank dan pelaku usaha yang masih menghindari risiko (risk averse). Temuan lainnya adalah adanya perilaku bank yang berbeda dalam model permintaan dan penawaran kredit bank di pasar kredit bank di Indonesia.

Kesimpulan spesifik dari penelitian ini adalah sebagai berikut. Pertama, hasil analisis permintaan kredit bank menunjukkan bahwa suku bunga kredit mempunyai elastisitas harga (suku bunga kredit) yang inelastis dalam jangka pendek untuk semua kelompok bank. Dalam jangka panjang, tingkat inelastisitas suku bunga kredit tersebut semakin berkurang, bahkan menjadi sangat elastis untuk BUSN Non Devisa dan Bank campuran. Inflasi meningkatkan permintaan kredit dalam jangka panjang hanya pada dua kelompok bank yaitu BPD dan bank campuran. Sementara kurs meningkatkan permintaan kredit bank pada semua kelompok bank dalam jangka panjang. Variabel pendapatan meningkatkan permintaan kredit untuk bank BUSN Non Devisa, BPD dan Bank asing dan menurunkan permintaan kredit pada Bank Persero, BUSN Devisa, dan Bank campuran. Elastisitas pendapatan yang positif pada tiga bank pertama, menunjukkan bahwa kredit bank tersebut merupakan barang normal dan bahkan mewah bagi debitur.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

28

Page 29: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Kedua, dari estimasi regresi penawaran kredit bank ditemukan bahwa meningkatnya suku bunga kredit semakin meningkatkan jumlah kredit yang ditawarkan oleh bank, baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang (BUSN Non devisa dan BPD). Sementara untuk bank persero, BUSN Devisa, bank campuran, dan bank asing pengaruh dari meningkatnya suku bunga kredit justru menurunkan jumlah kredit yang ditawarkan. Dilihat dari elastisitas penawaran, dapat dilihat bahwa suku bunga kredit pada BUSN Non Devisa dan BPD mempunyai elastisitas yang lebih besar dari satu (elastis). Ini berarti bahwa penawaran kredit bank untuk kedua bank sangat responsif terhadap perubahan suku bunga kredit bank. Meningkatnya suku bunga SBI mengurangi jumlah kredit yang ditawarkan dalam jangka panjang pada kelompok bank yaitu BUSN Non Devisa. Dari perkembangan portepel aktiva perbankan ditemukan bahwa dewasa ini terjadi perubahan preferensi bank dalam portofolio penanaman dananya. Bank cenderung untuk memegang aset yang likuid dan relatif kurang berisiko, seperti SBI, obligasi pemerintah dan pasar uang antar bank. Sementara itu, peningkatan indeks produksi meningkatkan permintaan kredit tiga kelompok bank, yaitu BUSN Non Devisa, BPD, dan bank asing. Kenaikan BOPO mempunyai dampak menurunkan penawaran kredit bank pada kelompok bank BUSN Devisa, BUSN Non Devisa, bank campuran dan bank asing. Dalam jangka panjang, CAR menurunkan penawaran kredit bank pada kelompok bank BUSN Devisa, BUSN Non Devisa, dan bank campuran. Kapasitas dana pinjaman yang semakin besar berdampak meningkatkan kredit yang ditawarkan pada lima kelompok bank, yaitu bank BUSN Devisa, BUSN Non Devisa, BPD, bank campuran, dan bank asing

Ketiga, masih terdapat gap antara permintaan kredit aktual dengan permintaan kredit yang diinginkan. Gap dengan permintaan kredit aktual lebih kecil dibandingkan dengan permintaan yang diinginkan hanya pada kelompok bank persero. Ini berarti bahwa permintaan kredit pada bank persero masih mampu untuk ditingkatkan lagi. Dengan kata lain, pelaku usaha belum mengajukan permintaan kreditnya secara optimal. Salah satu sebab belum optimalnya permintaan kredit adalah bahwa pelaku usaha juga masih berperilaku

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

29

Page 30: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

menghindari risiko (risk averse). Perilaku ini menyebabkan keputusan investasi pelaku usaha masih mempertimbangkan risiko-risiko yang akan muncul dalam pengajuan kredit bank.

Keempat, gap penawaran kredit terdapat pada BUSN Devisa, BUSN Non Devisa, bank campuran, dan bank asing. Pada empat kelompok bank ini ditemukan bahwa penawaran kredit bank yang diinginkan lebih besar dibandingkan penawaran kredit aktualnya. Hasil ini menunjukkan bahwa keempat kelompok bank masih mampu untuk meningkatkan penawaran kreditnya sampai pada tingkat yang optimal. Penawaran kredit bank yang belum optimal ini dapat disebabkan oleh beberapa faktor. Salah satu faktor yang dominan adalah masih tingginya persepsi bank terhadap risiko pemberian kredit ke pelaku usaha di sektor riil. Hal ini tidak lain mengindikasikan bahwa bank masih berperilaku menghindari risiko (risk averse) pasca krisis moneter.

Kelima, hasil perhitungan gap antara permintaan dan penawaran kredit yang diinginkan menunjukkan hasil sebagai berikut. Gap dengan permintaan kredit bank yang diinginkan lebih besar dari penawaran kreditnya terdapat pada bank persero dan bank BPD. Gap tersebut menunjukkan bahwa masih terdapat disintermediasi keuangan dari sektor perbankan ke sektor riil. Di sisi lain, empat kelompok bank, yakni BUSN Devisa, BUSN Non Devisa, bank campuran dan bank asing, ditemukan bahwa penawaran kredit bank yang diinginkan lebih besar dibandingkan permintaan kredit aktualnya.

Keenam, simulasi terhadap gap nilai kredit aktual dan estimasi baik permintaan maupun penawaran bank menunjukkan bahwa, kejutan suku bunga kredit yang dapat menurunkan gap antara nilai kredit aktual dan nilai kredit yang diinginkan adalah berupa penurunan suku bunga kredit bank.

Ketujuh, hasil simulasi terhadap gap permintaan kredit dan penawaran kredit bank yang diinginkan adalah sebagai berikut. Secara umum, kenaikan suku bunga kredit bank memperlebar gap permintaan-penawaran kredit bank, sementara

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

30

Page 31: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

penurunan suku bunga kredit bank cenderung menurunkan gap antara permintaan dan penawaran kredit bank.

Kata Kunci: disintermediasi perbankan-risk averse-pasar kredit bank-gap kredit-respons.

ABSTRACT. This study aims to analyze the general phenomenon of banking disintermediation in Indonesia after the monetary crisis. Further this study was conducted with the following objectives: 1) To analyze the variables that affect the demand for bank credit, (2) analyze the variables that affect the supply of bank credit, (3) Analyze the gap between existing demand for credit with the desired demand for credit; (4) Analyze the gap between the supply of credit available to estimated supply of credit, (5) Analyze the gap between the demand for credit and supply of bank credit , (6) Analyze the response of demand bank credit demand in the face of changing internal and external shock, (7) Analyze the response of bank loan supply in the face of internal and external shock.

The originality of this research is on the utilization of data on quarterly bank individually (2002.01-2007.04) to estimate the demand and supply model. The data is estimated using dynamic panel data regression model and seemingly unrelated regression (SURE) method to find out the individual effect of credit market. In addition, this study will compare whether the type of ownership has an effect on the bank behaviour according to the bank credit market. Another distiction factor of this study comparing to other studies is the utilization of general to specific approach to determine the most suitable estimation model to estimate the Indonesia credit market.

In general this study found that the banks’ behavior in the demand and supply of credit in the Indonesia credit market are different. In addition we found that there was a gap between demand and supply of credit after the monetary crisis in 1997. The slow adjustment on the demand and supply of credit into the equilibrium position is the underlying reason of the emergence of the disintermediation

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

31

Page 32: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

phenomenon in the Indonesian banking industry. Therefore the time required influencing the demand and supply of credit was longer.

According to the result of the study, we can generate some conclusion as following. First, the regression estimations on panel data of demand of bank’s credit show that that the interest rate elasticity of credit is inelastic in the short term for all bank groups. Inflation has the same influence as the theory only in the long-run of demand of credit at the regional and joint venture banks. In the other side the foreign exchange did not have the sign as theory in all demand of bank’s credit. Regarding to the income variable, only in the demand of credit in two groups, which are the local private non foreign exchange and the regional bank, the direction of its influence is in line with the theory. The output gap influenced the demand of bank’s credit with the same direction as the theory for four groups which are the State Owned Banks; the local private foreign exchange banks; the local private non foreign exchange banks and foreign banks;

Second, estimations on the panel regression of the supply of bank’s credit show that the interest rates have the same direction as the theory. The interest rates influenced the supply of credit positively both in the long-run and short-run for the local private non foreign exchange and regional banks. In the other side the influence of the interest rates on the supply of credit for the State Owned Banks; local private foreign exchange banks; joint venture banks and foreign banks are different with the theory. The estimated regression of bank credit supply was found that the increased interest lending rates further increased the amount of credit offered by banks, both in the short and long term (BUSN Non Devisa and BPD). The interest rates of the Certificate of Bank of Indonesia influence on the supply of credit are in line with the theory in the long-run for local private non foreign exchange banks. The influence of the interest rates of the certificate of Bank of Indonesia on the supply of credit is in line with the theory in the long-run for the local private non foreign exchange banks. The influence of the production index on the demand of credit is in line with the theory on the three groups which

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

32

Page 33: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

are the local private non foreign exchange; regional and foreign banks. BOPO has a coefficient sign as prescribed by the theory on the supply of bank’s credit of the local private foreign exchange and non foreign exchange banks; joint venture and foreign banks. In the long run, capital adequacy ratio has the direction as prescribed by the theory for the local private foreign exchange and non-foreign exchange and joint venture banks. The capacity of loans has an influence similar with prescribed by the theory for five groups which are the local private foreign exchange and non foreign exchange; regional; joint venture and foreign banks.

Third, the study calculated two gaps. First is the gap between actual demand of credit and the estimation of the demand of credit and secondly is the gap between actual supply of credit and the estimation of the supply of credit. There is still a gap between the actual credit demand with demand for credit is desired. In the State Owned Bank group the actual demand of credit was smaller than the required demand of credit. It implies that the demand of credit of the State Owned Banks can be increased. In the other side, the other five groups the actual demand of credit was higher than the required demand of credit. In other words, the business has not been filed credit requests optimally. One reason for not optimal credit demand is that the business in the real sector is still risk averse. This behavior leads to business investment decisions are still considering the risks that would arise in obtaining bank loans.

Forth, Gap credit offerings contained in the BUSN Devisa, BUSN Non Devisa, a mixture of bank and foreign bank. In the four bank groups is found that the supply of bank credit is more desirable than the actual loan offers. This suggests that the four banks that are still able to increase credit supply to the optimum level. Bank credit offerings are not optimal can be caused by several factors. One dominant factor is the high perception of risk of bank lending to businesses in the real sector. This is nothing to indicate that banks are still risk-averse behavior (risk averse) post-financial crisis.

Fifth, further the calculation of gap between required demand and supply of credit shows that the demand of credit was higher than the supply of credit for

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

33

Page 34: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

the State Owned Banks and Regional Banks. In the other side in the other four groups, the required supply of credit was higher than the demand.

Sixth, the study conducted the simulation on change of credit interest rates on the gap between the actual credit and the estimation credit both the demand and supply model. In overall the reduction of the interest rates of credit was able to to reduce the gap between the actual credit and the required credit. The increase on the credit interest rates widened the gap between the actual credit and the required credit in all groups except the regional and foreign bank groups. The simulation on income, inflation, exchange rates, production index and CAR did not generate significant changes. The changes on those variables did not led to significant change on the gap.

Seventh, the study also generated the calculation of gap between the demand and supply of credit. In overall the increase on the credit interest rates widened the gap between the demand and supply of credit. Further the reduction on the rates reduced the gap between demand and supply of credit. Moreover the simulation of the changes on the interest rates of the certificate of Bank of Indonesia shows that the increase of rates reduces gap and widen demand-supply of credit gap sharply in all group.

Keywords: banking disintermediation-risk averse-bank credit market-redit gap-response

Dr. Mugi Rahardjo, Dipl, M.Si.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

34

7

Page 35: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Lahir di Yogyakarta, 27 Desember 1949. Pria yang memiliki NIP 194912271982031002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Ekonomi UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1976 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Ekonomi Pertanian, tahun 2003 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Ilmu Lingkungan, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Ekonomi Lingkungan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

VALUASI EKONOMI KONSERVASI SUMBERDAYA AIR DI KAWASAN TENGGARA GUNUNG MERAPI PROVINSI JAWA TENGAH

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengkaji jenis-jenis konservasi sumberdaya air yang berkelanjutan yang dapat dilakukan oleh masyarakat, (2) menentukan nilai kemampuan membayar (Willingness to Pay (WTP) masyarakat atas peningkatan manajemen konservasi sumberdaya air, (3) menentukan determinan yang secara signifikan mempengaruhi besarnya nilai WTP atas manfaat tambahan karena peningkatan manajemen konservasi sumberdaya air, (4) menemukan mekanisme yang diterapkan untuk membayar manajamen konservasi sumberdaya air mekanisme pengumpulan dana bagi manajemen konservasi sumberdaya air.

Penelitian ini menggunakan metode pengambilan sample dengan random sampling berstrata secara porposional (proportional stratifical rancom sampling) besarnya sampel menggunakan tabel Umar Sekaran, target populasi sebesar 91.000 sehingga besarnya sampel 428 responden. Metode yang digunakan adalah regresi ganda dengan model double log natural. Hasil analisis menunjukkan bahwa : jenis-jenis kegiatan yang berpengaruh secara nyata terhadap konservasi sumberdaya air adalah Sumur Resapan, Lubang Resapan Biopori (LRB), Kesadaran

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

35

Page 36: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Lingkungan, Kualitas Air, Tanaman Beringin dan Tanaman Bunga Merak.

Hasil perhitungan WTP untuk konservasi sumberdaya air pelanggan rumah tangga di daerah penelitian adalah sebagai berikut: WTP minimum untuk katagori R2 sebesar 5.000, R3 sebesar 5.100, R4 sebesar 5.200, N1 sebesar 21.000 hasil regresi log diperoleh kesimpulan bahwa WTP untuk konservasi sumberdaya air diuji dengan koefisien regresi secara parsial (Uji t) menunjukkan 6 variabel yang berpengaruh terhadap WTP konservasi yaitu; Kesadaran Fungsi Lingkungan (t = 3,093 dengan sig 0,0026), Kualitas Air Tanah (t = -23,78 dengan sig 0,0915 dan Sumur Resapan, Pohon Beringin dan Pohon Bunga Merak, variabel lain yaitu pendapatan keluarga, pendidikan KK, umur pernikahan, kepemilikan rumah, jumlah anggota keluarga, sumber air yang digunakan, lama tinggal, alat penyaring, pohon Kiara payung dan pohon Angsana tidak berpengaruh secara signifikan terhadap konservasi sumberdaya air.

Pengumpulan dana untuk manajemen konservasi sumberdaya air adalah melalui penambahan dana yang dikelola oleh masyarakat dengan pendamping PDAM. Melihat potensi yang cukup besar sumur resapan dan memiliki peranan yang penting dalam pengelolaan sumberdaya air maka kegiatan ini perlu lebih dioptimalkan melalui persyaratan IMB oleh PEMDA bagi penduduk yang mendirikan bangunan. Demikian juga pembuatan biopori lebih digiatkan, disosialisasikan kepada masyarakat secara luas.

Kata kunci: WTP, Konservasi, Sumur Resapan, Biopori.

ECONOMIC VALUATION OF WATER RESOURCES CONSERVATION IN SOUTH EAST AREA MOUNTAIN MERAPI CENTRAL JAVA PROVINCE

This study aims to: (1) determine the determinant of the significantly affect the value of willingness to pay for additional benefits due to increased conservation of

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

36

Page 37: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

water resources management, (2) determine the willingness to pay (WTP) community for the improvement of water resource conservation management, (3) assess the types of sustainable conservation of water resources that can be done by the community, (4) development of economic instruments that include the community's role in the mechanism of raising funds for conservation management of water resources.

This study uses a sampling method with proportional stratified random sampling (random sampling proportional stratified). The target population of 91,000 so that the sample size of 428 respondents. The model used is a multiple regression model with double the natural log.The analysis showed that the types of activities that significantly influence toward the conservation of water resources is the infiltration wells, infiltration holes biopori (LRB), environmental awareness, water quality, Ficus Benyamina and Caesalpinia Pulcherrima.

The results of calculations Willingness to pay for conservation of water resources in the household customers survey area are as follows: WTP minimum for categories R2 5,000; R3 at 5,100; R4 at 5,200; N1 of 21,000. Log regression results obtained the conclusion that the WTP for the conservation of water resources was tested with partial regression coefficients (t test) shows the six variables that affect the WTP conservation, namely: awareness of environmental functions; tough water quality and infiltration wells, Ficus Benyamina and Caesalpinia Pulcherrima. Another variable is family income, family head education, age of marriage, home ownership, family size, sources of water used, length of stay, filter, kiara payung tree and angsana tree does not significantly affect the conservation of water resources.

Key words: willingness to pay, conservation, recharge wells, biopori

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

378

Page 38: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Mulyanto, M.E.Lahir di Klaten, 23 Juni 1968. Pria yang memiliki NIP 196806231993021001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Ekonomi UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1992 lulus sarjana (S-1) dari Universotas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Ekonomi dan Pembangunan, tahun 1999 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Indonesia pada bidang ilmu: Ekonomi Perencanaan, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari UNDIP Semarang untuk bidang ilmu: Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PEMODELAN EVALUASI KEBERHASILAN PEMBANGUNAN DESA (Proyek Percontohan di Kabupaten Klaten Provinsi Jawa Tengah)Klaten merupakan salah satu dari 35 kabupaten / kota di Jawa Tengah yang menunjukkan kinerja baik dalam berkompetisi di tingkat provinsi, khususnya dalam pengelolaan pembangunan desa. Studi ini berusaha mengembangkan model untuk menilai keberhasilan pembangunan desa. Tujuan khusus dari studi ini: (i) merumuskan kriteria untuk menilai keberhasilan pembangunan desa dengan menggunakan beberapa instrumen, (ii) mengidentifikasi desa-desa berprestasi dengan menggunakan kriteria yang telah ditetapkan, (iii) memilih desa berprestasi sebagai model berdasar kluster tertentu dengan pendekatan benchmarking,

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

38

Page 39: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

dan (iv) merumuskan strategi pembangunan desa dengan menggunakan sumber informasi dari desa model percontohan.Studi ini menggunakan perpaduan sekunder dan data primer. Data sekunder berupa dokumen Kecamatan Dalam Angka dipakai sebagai basis dalam menemukan desa-desa berprestasi. Sementara data primer diperoleh dari serangkaian kegiatan diskusi terfokus (focused group discusssion) dan wawancara mendalam (indept interview) dengan tokoh-tokoh kunci (key-persons) dan responden terkait. Perpaduan pendekatan kuantitatif dan kualitatif diterapkan untuk menjawab tujuan penelitian yang diajukan.Dari penerapan 3 model ditemukan 3 indikator (dari 9 indikator) yang selalu muncul sebagai penentu keberhasilan pembangunan desa, yaitu: (i) Indikator Sarana Perekonomian, (ii) Indikator Tingkat Pendidikan, dan (iii) Indikator Tingkat Kesehatan. Ketiga indikator ini dipercaya mampu menjadi penggerak dan pendorong keberhasilan pembangunan desa.Dengan mengelompokkan 9 indikator ke dalam 5 bidang sebagai penentu pembangunan desa (bidang ekonomi, sosial, politik, pemerintahan, dan fisik prasarana), telah ditemukan bahwa dengan menggunakan metode The Analytic Hierarchy Process (AHP) mengindikasikan bahwa aspek yang utama mempengaruhi keberhasilan pembangunan desa adalah bidang ekonomi (sebesar 36,5%), bidang sosial (31,1%), bidang fisik prasarana (20,9%), bidang pemerintahan (7,4%), dan bidang politik (4,9%). Dari setiap model yang diterapkan terhadap 391 desa di 25 kecamatan di Kabupaten Klaten, diambil 10 desa berprestasi sebagai desa model. Dari perpaduan dan persandingan ke-10 desa berprestasi, dihasilkan 5 desa yang ditetapkan sebagai desa model percontohan. Dari ke-5 desa model inilah disusun

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

39

Page 40: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

dan dirumuskan strategi pembangunan desa pada masa-masa mendatang.Kata Kunci: Model, Evaluasi, Desa, Strategi, Klaten, Indonesia

MODEL FOR SELECTION OF GOOD VILLAGE PERFORMANCE (Pilot Project in Klaten Regency, Central Java – Indonesia)Klaten is one out of 35 regencies/municipalities in Central Java. In overall, Klaten performed very well in city competition in provincial level. This study was attempted to develop the social engineering model to select a better village performance with a pilot project of Klaten Regency. The specific objectives of the study were: (i) to evaluate the villages performance in the study area using several instruments; (2) to select the best village model by its cluster; (3) to formulate a model for village selection with performance-based system using social engineering design, and finally (4) to formulate the strategy for developing the village development based on information and data adobted from the best village model. This research used both secondary and primary data. The primary data used in this study was adopted from interviewing with respondents and key-persons (informants). Sampling methods of multistage and snow-ball were applied to select the samples. Mixed-method of quantitative and qualitative approaches were invoked to answer the objective of the study posed.The result indicated that the village(s) selected using social engineering design is likely found more acceptable as a model for

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

40

Page 41: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

village development purposes in the study area. This implies that the selected model with necessary modification after tried out will becoming a proposed model for Indonesian context to select the prospective outstanding village. Further, the expected output of the study is to produce an instruments of short-guide and/or a software for selecting the village with better performance in a certain region. And, in next years this study can be developed by applying the transaction costs model for the village selection by its scenarios. Keywords: Social-engineering, model, mixed - method, village, performance, selection, Klaten, Indonesia.

Agung Nur Probohudono, S.E., Ak., M.Si., Ph.D.Lahir di Surakarta, 4 Pebruari 1983, Pria yang memiliki NIP 198302042008011003 adalah staf Pengajar pada Fakultas Ekonomi UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 2005 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Akuntansi, tahun 2006 berhasil menyelesaikan Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAK) dari Universitas Sebelas Maret, tahun 2008 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Akuntansi dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Curtin University Perth Australia untuk bidang ilmu: Accounting. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

A COMPARATIVE ANALYSIS OF VOLUNTARY RISK DISCLOSURE

This thesis examines voluntary risk disclosures from 600 firm year annual reports PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

41

9

Page 42: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

in four countries’ (Australia, Indonesia, Malaysia, and Singapore) manufacturing listed companies for the 2007-2009 financial years. This is an important time span to investigate risk disclosures as it encompasses those years most directly impacted by the Global Financial Crisis (GFC). Longitudinal and cross country analyses test the veracity of agency theory to predict the level of firms’ risk disclosures. A comprehensive risk disclosure index (RDI) checklist is created and tested to explain the extent of such communication over time. T-tests, ANOVA, correlations and regression analysis are used for the statistical testing.

The findings show that overall RDI scores over the economically-challenging GFC time period is relative low averaging 33.73%. The RDI rises every year ranging from 31.46% in 2007, 34.20% in 2008, and 35.54% in 2009. There is a vast disparity of communication across the various risk elements. The RDI item “Identifying, evaluating and managing significant risks” has the highest level of communication (91.17%), while “Effects of inflation on assets quantitative’’ is the lowest RDI item with no disclosure (0 %). The highest major sub-category for RDI is business risk (46.55%) while the strategy risk category (17.21%)isthe lowest communicated.

Multiple regression analysis provides evidence that size, managerial ownership, board independence, and profitability are positively associated with the extent of voluntary risk disclosure. There are also clear country differences, for instance, Indonesian companies have statistically lower levels of risk disclosure compared with Malaysia.These findings are useful for self-evaluation and benchmarking of risk communication by other corporations across the global landscape. The need for mandatory regulation regarding key risks elements is advanced. Overall, varying levels of risk disclosure over time and across countries are influenced by key firm characteristics and economic drivers consistent with agency theory tenets.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

42

Page 43: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

ANALISIS KOMPARATIF VOLUNTARY RISK DISCLOSURE

Ditemukan hasil yang relatif rendah (34%) dari komunikasi resiko yang di dapatkan dari studi terhadap 600 annual report perusahaan manufaktur di Indonesia, Australia, Singapore dan Malaysia. Pengungkapan resiko tersebut meningkat secara perlahan di dalam periode krisis keuangan global tahun 2007-2009. Size, managerial ownership, board independence dan profitability berpengaruh positif terhadap voluntary risk disclosure. Penemuan ini berguna untuk self evaluation dan benchmarking dari komunikasi resiko oleh perusahaan-perusahaan lainnya di seluruh dunia. Kebutuhan perlunya aturan dan regulasi secara mandatory terkait element-element dari resiko adalah sebagai saran dari penelitian ini.

Dr. Yulia Lanti Retno Dewi, dr, M.Si. Lahir di Surakarta, 20 Maret 1961. Perempuan yang memiliki NIP 196103201992032001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Kedokteran UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1987 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Kedokteran, tahun 2003 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Ilmu Lingkungan, pada tahun 2009 lulus Sertifikat Pendidik dari Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia untuk bidang ilmu: Kesehatan Masyarakat, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Ilmu Lingkungan, Minat: Kesehatan Lingkungan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

43

10

Page 44: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Indonesia dan English sebagai berikut.

PENGARUH IODISASI AIR MINUM DALAM KENDI TERHADAP KADAR IODIUM DAN KECERDASAN ANAK USIA 25-59 BULAN (di Kecamatan Ngargoyoso, Karanganayar, Jawa Tengah)

Anak prasekolah usia 25-59 bulan yang tinggal di daerah endemik kekurangan iodium termasuk golongan rentan terhadap gangguan akibat kekurangan iodium. Kecamatan Ngargoyoso termasuk daerah endemik berat kekurangan iodium. Selama ini belum ada penelitian suplementasi iodium pada kelompok usia tersebut.

Penelitian ini bertujuan menguji hipotesis bahwa suplementasi iodium melalui air minum yang ditempatkan dalam kendi dapat meningkatkan kadar iodium urin dan kecerdasan anak prasekolah usia 25-59 bulan.

Sebuah rondomized, placebo controlled trial telah dilakukan di kecamatan Ngargoyoso. Penelitian dilakukan pada bulan Juli-November 2011. Enam puluh tujuh anak usia 25-59 bulan dari 4 desa yang memenuhi kriteria (1) kadar iodium urin <100gµ/L, (2) sudah tidak mendapat ASI, (3) setuju ikut dalam keseluruhan penelitian; dan tidak menderita retardasi mental, gizi buruk, cacat bawaan atau keluarganya menderita gondok, diikut sertakan dalam penelitian ini. Mereka secara acak dibagi menjadi dua kelompok, yaitu kelompok iodium (n=33) dan kelompok plasebo (n=34). Kelompok iodium mendapat 100 µg KIO3 (2 tetes=0.1) setiap hari, dan kelompok plasebo mendapat 2 tetes (0.1 ml) air suling di dalam air kendi selama 12 minggu. Data awal dan 12 minggu pasca perlakuan yang meliputi kadar iodium dalam urin, intelligence quotient, status gizi, asupan gizi, sosial ekonomi, dan pola asuh anak dikumpulkan, dianalisis dan dibandingkan.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

44

Page 45: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Hasil penelitian menunjukkan bahwa 100 µg KIO3 per hari meningkatkan kadar iodium dalam urin dari 62.45 (±26.21) µg/L menjadi 244.55 (±120.19) µg/L dan meningkatkan IQ dari 101.48 (±11.03) poin menjadi 110.27 (±9.40) poin. Faktor perancu terhadap perkembangan otak yang meliputi status gizi, asupan energi, protein, zat besi, sosial ekonomi keluarga dan pola asuh anak pada kedua kelompok tidak menunjukkan perbedaan bermakna. Dapat disimpulkan bahwa perbaikan fungsi kognitif dalam penelitian ini semata-mata akibat penambahan iodium.

Ringkasnya, penelitian ini menunjukkan bahwa KIO3 dapat digunakan secara efektif untuk suplementasi air minum. Kendi dapat diterima, murah dan terbeli.Suplementasi ini meningkatkan IQ sebesar 8.8 poin.

Kata kunci: iodisasi air minum, kendi, kadar iodium urin, kecerdasan, prasekolah.

EFFECT OF WATER IODIZATION PRESENTED IN KENDI ON THE URINARY IODINE EXCRETION AND INTELLIGENCE OF PRESCHOOL CHILDREN AGED 25-59 MONTHS IN NGARGOYOSO SUB-DISTRICT, KARANGANYAR CENTRAL JAVA.

Preschool children aged 25-59 months living in endemic area are vulnerable to iodine dificiency disorders. Ngargoyoso sub-district is one of IDD pockets in Indonesia and classified as severe endemic. To date there is no iodine supplementation trials in this group.

A randomized, placebo, controlled trial was carried out in Ngargoyoso sub-district to test the hypotheses that iodine supplementation would increase urinary iodine excretion and intelligence scores of preschool children aged 25-59 months. The

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

45

Page 46: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

study was conducted between July and November 2011. Sixty seven preschool children aged 25-59 months were recruited from 4 villages using inclusion criteria: (1) Urinary iodine excretion<100µg/L, (2) Not breastfed anymore, (3) Agreed to participate in the whole study. Children with mental retardation, severe malnutrition, congenital malformations, or their siblings suffered from goiter were excluded from the study. The children were then randomly allocated into two grups: iodine group (n=33) and placebo group (n=34). Iodine group received 100µg KIO3 (two drops=0.1) daily, while placebo group received two drops (0.1 ml) distillated water into their drinking water in a kendi, for twelve weerks. Baseline and post-treatment data on urinary iodine, entelligence quotient, nutritional status, nutrient intakes, social economy, and care practices were collected for comparison between groups.

The result showed that 100 µg KIO3 daily significantly increasd urinary iodine excretion from 62.45(±26.21) µg/L to 244.55(±120.19)g/L and improved intelligence quotient from 101.48 (±11.03) points to 110.27 (±9.40) points. There are some confounding factors for brain development namely: stunting, iron deficiency, protein-energy intakes, socioeconomic factors and care practices, those were equals between groups. It can be concluded that the improvement of cognitive function in this study was solely due to iodine supplementation.

In summary, the study shows that KIO3 can be used effectively to supplement iodine into drinking water. Kendi is acceptable, affordable, and cost-effective. The supplementation increases intelligence quotients by 8.8. points.

Keywords: drinking water iodization, kendi, urinary iodine excretion, intellegence, preschool children.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

46

Page 47: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Moerbono Mochtar, dr., Sp.K.K.Lahir di Pati, 19 Februari 1949. Pria yang memiliki NIP 194902191979031002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Kedokteran UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1978 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Diponegoro pada bidang ilmu: Kedokteran, tahun 1994 lulus Spesilalis Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin dari Universitas Diponegoro, dan pada tahun 2012 telah berhasil meraih gelar Doktor (S-3) dari Universitas Airlangga untuk bidang ilmu: Ilmu

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

47

11

Page 48: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Kedokteran. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

ANALISIS PERUBAHAN EKSPRESI PROTEIN (PPAR-γ, PG-J2, DAN TNF-α) PADA SEL LEMAK SETELAH SEDOT LEMAK DENGAN ANESTESI LOKAL TUMESCENT) (Penelitian Pra Eksperimental Post Test Only Design)Latar Belakang: Kegemukan adalah masalah yang mendunia dan sedot lemak adalah satu alternatif untuk memperbaiki ukuran dan bentuk tubuh. Setelah sedot lemak, Peroxisome Proliferator Activated Receptor Gamma (PPAR-γ) akan mengatur penyimpanan sel adiposit. Ikatan PPARγ- Prostaglandin-J2 (PGJ2) akan menaikkan sinyal transduksi intranukleus yang mengakibatkan pre-adiposit berdiferensiasi menjadi adiposit, yang dapat menyimpan trigliserida di dalam sel, sehingga seseorang cenderung mengalami kegemukan. Tumor Necrosis Factor-α (TNF-α) dapat menekan sintesa PPAR-γ.Obyektif: Untuk mempelajari perubahan tiga parameter di atas pada pasien - pasien setelah sedot lemak dengan anestesi lokal tumescent.

Metode penelitian: Menggunakan penelitian praeksperimental post test only design, pada 13 pasien. Sel lemak pasien ini diambil pada saat pertama sedot lemak, pada 3 bulan, dan 12 bulan pasca sedot lemak. Tiga parameter (ekspresi PPAR-γ, PG-J2, dan TNF-α) diukur dengan teknik immunohisto-kimia dan ukuran fisik, seperti lingkar perut, pinggang, dan panggul juga diukur.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

48

Page 49: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Hasil: Lingkar perut, pinggang, dan panggul menurun signifikan (p<0.05) pada semua pasien setelah sedot lemak, dengan artian mereka tidak gemuk kembali. Ekspresi dari dua lipogenesis (PPAR-γ dan PG-J2) juga menurun signifikan (p<0.05), sedangkan ekspresi penekan, TNF-α meningkat signifikan (p<0.05). Perubahan ini diobservasi 3 bulan, dan 12 bulan setelah sedot lemak.Kesimpulan: Pada pasien yang tidak gemuk kembali, penurunan ekspresi lipogenesis kegemukan (PPAR-γ dan PG-J2) dan kenaikan ekspresi penekan (TNF-α) pada sel lemak dapat diobservasi sejak 3 bulan setelah sedot lemak tumescent.Kata Kunci: Sedot lemak tumescent, sel lemak, PPAR-γ, PG-J2, TNF-α

ANALYSIS OF THE CHANGE OF PROTEIN EXPRESSIONS (PPAR-γ, PG-J2, AND TNF-α) IN FAT CELLS AFTER LIPOSUCTION WITH TUMESCENT LOCAL ANESTHESIA (A Pre Experiment Post Test Only Design)Background: Obesity is a worldwide problem and liposuction is one alternative measure for restoration of the body size and form. After liposuction, the Peroxisome Proliferator Activated Receptor Gamma (PPAR-γ) will control the re-storage of adipocyte cells. PPARγ-Prostaglandin-J2 (PG-J2) binding will promote an intranuclear transduction signal that induce the differentiation of pre-adipocyte become adipocyte, which can storage triglyceride in the cell, then one can tend to be obese. The Tumor Necrosis Factor-α (TNF-α) can suppress the synthesis of PPAR-γ.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

49

Page 50: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Objective: To study the changes of the three parameters above in patients after liposuction with tumescent local anesthesia.Method: Using a pre-experiment post test only design, 13 patients were included. Fat cells from these patients were collected at the first visit, 3 months after, and 12 months after the first liposuction. Three parameters (PPAR-γ, PG-J2, TNF-α expression) were measured by immunohisto-chemical technique and other physical measures like abdominal, waist, and hip circumference were also monitored.Results: The abdominal, waist, and hip circumference were decreased significantly (p<0.05) in all patients after liposuction, which means they were not obese again. The expression of two lipogenesis promoters (PPAR-γ and PG-J2) were also decreased significantly (p<0.05), while the expression the suppressor, the TNF-α were significantly increased (p<0.05). These changes were observed 3 months and 12 months after liposuction.Conclusion: In patients that not become obese again, the decreased of lipogenesis promoters (PPAR-γ and PG-J2) expression and increase of suppressor (TNF-α) expression on the fat cells can be observed since three month after tumescent liposuction.Keywords: Tumescent liposuction, Fat cells, PPAR-γ, PG-J2, TNF-α

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

50

Page 51: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. H. Endang Sutisna Sulaeman, dr., M.Kes.Lahir di Majalengka, 20 Maret 1956. Pria yang memiliki NIP 195603201983121002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Kedokteran UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1983 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Pendidikan Dokter, tahun 2006 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Padjadjaran pada bidang ilmu: Peminatan Manajemen Pelayanan Kesehatan, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Penyuluhan Pembangunan/Pemberdayaan Masyarakat Minat Utama Promosi Kesehatan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

MODEL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG KESEHATAN STUDI PADA

PROGRAM DESA SIAGA DI KABUPATEN KARANGANYAR JAWA TENGAH Masalah pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan adalah lemahnya kemampuan mengidentifikasi masalah kesehatan dan kemampuan pemecahan masalah kesehatan. Sejak tahun 2006 Departemen Kesehatan meluncurkan kebijakan program Desa Siaga. Tujuan penelitian adalah mengkaji dan menganalisis faktor-faktor yang berhubungan dengan kemampuan mengidentifikasi masalah kesehatan dan faktor-faktor yang berhubungan dengan kemampuan pemecahan masalah kesehatan, selanjutnya merumuskan model pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan pada program Desa Siaga. Metode

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

51

12

Page 52: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

penelitian menggunakan metode gabungan antara kuantitatif dan kualitatif. Penelitian kuantitatif berupa penelitian survei dengan analisis jalur, sedangkan penelitian kualitatif menggunakan studi kasus. Sasaran penelitian adalah Bidan Pos Kesehatan Desa dan Forum Kesehatan Desa di 30 desa.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor-faktor yang berhubungan dengan kemampuan mengidentifikasi masalah kesehatan meliputi tingkat pendidikan, pengetahuan, kesadaran, kepedulian, kebiasaan, akses informasi kesehatan, peran petugas kesehatan, peran fasilitator, kepemimpinan, modal sosial, dan SMD. Faktor-faktor yang berhubungan dengan kemampuan pemecahan masalah kesehatan meliputi tingkat pendidikan, pengetahuan, kesadaran, kepemimpinan, status ekonomi, modal sosial, partisipasi masyarakat, sumber daya lokal, MMD, peran petugas kesehatan, peran fasilitator, peran pemerintahan desa, peran instansi pemerintah di tingkat kecamatan dan kabupaten, serta dukungan dana pemerintah.

Kesimpulan menunjukkan bahwa kemampuan mengidentifikasi masalah kesehatan dan kemampuan pemecahan masalah kesehatan menyumbangkan terumuskannya model pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan pada program Desa Siaga.

Kata kunci: Identifikasi masalah kesehatan, pemecahan masalah kesehatan, model pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan.

COMMUNITY EMPOWERMENT MODEL IN HEALTH IN THE VILLAGE PREPAREDNESS PROGRAM IN KARANGANYAR REGENCY OF CENTRAL JAVA PROVINCE.

The problem of community empowerment in health is related to the weakness in identifying health problems and the ability to solve health problems. The Ministry of Health launched the policy of Readiness Rural Program in 2006. The objectives

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

52

Page 53: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

of this research are to study and to analyze the factors related to the ability to identify health problems and those related to the ability to solve health problems; and to formulate the model of community empowerment in the field of health in the Village Readiness Program in Karanganyar. This research used the combined quantitative and qualitative methods. The survey research with path analysis was used in the quantitative method while the case study was used in the qualitative method. The population of this research was the midwives at the Rural Health Post and Rural Health Forum in 30 villages.

The results of this research are as follows: the factors related to the ability to identify health problems consist of education level, knowledge, awareness, concern, habit, access to health information, role of health officers, role of facilitator, leadership, social capital, and community self-survey; and the factors related to the ability to solve health problems consist of education level, knowledge, awareness, leadership, economic status, social capital, people’s participation, local resources, forum of rural community, role of health officers, role of facilitator, role of rural government, role of government’s institution at the subdistrict and regency, and support from the budget of the government.

A conclusion is drawn that the identification of health problems and the ability to solve them contribute to the model of community empowerment in the field of health in the Readiness Rural Program.

Keywords: Identification of health problems, solving the health problems, community empowerment in health

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

53

Page 54: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Danar Praseptiangga, S.TP., M.Sc., Ph.D. Lahir di Surakarta, 9 September 1981. Pria yang memiliki NIP 198109092005011002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Pertanian UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 2003 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian, tahun 2009 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Hiroshima University, Japan pada bidang ilmu: Food Science and Biotechnology, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Hiroshima University, Japan untuk bidang ilmu: Food Science and Biotechnology. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam Bahasa English sebagai berikut.

COMPARATIVE BIOCHEMICAL STUDIES OF LECTINS FROM THE GREEN ALGAL GENUS CODIUM (Chlorophyceae, Codiaceae)

Many algal lectins share some common characteristics of low-molecular weight, monomeric forms, thermostability, divalent cation-independent hemagglutination, and having affinity only for glycoproteins but not for monosaccharides. These properties of algal lectins are dissimilar to most of land plant lectins that have affinity for monosaccharides and consist of oligomeric forms. Recently, however, monosaccharide-binding lectins have been reported

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

54

13

Page 55: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

from several species of green algae, especially from the genus Codium, including two subspecies of C. fragile, C. tomentosum, and C. giraffa. They are commonly specific for N-acetylgalactosamine (GalNAc) and consist of oligomeric forms, except a monomeric lectin from C. giraffa. The resemblance of lectin properties may be derived from the close evolutionary distance between the green algae of the genus Codium and the land plant, although there is no information on the primary structures of Codium lectins. Some Codium lectin shows preferential affinity for a carbohydrate marker of cancer. Thus, the lectins of the genus Codium are interesting targets for their application as biochemical and clinical reagents, as well as to provide insight into the molecular evolution of lectins in the plant kingdom. This study was performed to clarify the biochemical properties of the lectins from three other species of the genus Codium, including C. barbatum, C. pugniformis, and C. latum.

The C. barbatum lectin (CBA) was purified by conventional purification methods for proteins. The hemagglutination of CBA was not inhibited by GalNAc and the other monosaccharides examined. However, it was inhibited by complex-type N-glycan-linked glycoproteins. In the binding assay with 26 pyridylaminated (PA-) oligosaccharides using a centrifugal ultrafiltration-HPLC method, CBA exclusively bound to core (α1-6) fucosylated complex type N-glycans and did not bind to the other oligosaccharides examined, suggesting its strict specificity for core (α1-6) fucose. The primary structure of CBA was determined by a combination of ESI-MS, Edman degradation, and cDNA cloning. CBA consisted of an SS-linked homodimer of a 9257-Da polypeptide containing seven cysteine residues, all of which were involved in disulfide linkages. The cDNA of the CBA subunit coded a polypeptide (105 amino acids) including the signal peptide of 17 residues. The calculated molecular mass from the deduced sequence was 9705 Da, implying that the four C-terminal amino acids of the CBA proprotein subunit were post-translationally truncated to afford the mature subunit (84 amino acids). No significantly similar sequences were found during an in silico search, indicating CBA to be a

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

55

Page 56: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

novel protein. CBA is the first Codium lectin whose primary structure has been elucidated.

The C. pugniformis lectin (CPA) was purified by a combination of ammonium sulfate-precipitation and affinity chromatography on a bovine submaxillary mucin-immobilized column. The lectin was adsorbed to the affinity column and specifically eluted with 0.2 M GalNAc. From SDS-PAGE, gel filtration, and N-terminal sequence analysis of the purified lectin, CPA was concluded to be a non-covalently linked oligomer of two distinct polypeptides of 9.5 kDa and 8.5 kDa. The hemagglutination activity of CPA was inhibited by GalNAc, but not by the other monosaccharides examined, like other known Codium lectins. In the binding assay with 26 PA-oligosaccharides, however, CPA exclusively bound to the oligosaccharides bearing non-reducing terminal β-GalNAc residue and did not to the other oligosaccharides. Thus CPA belongs to a new lectin group that is specific for β-GalNAc.

The C. latum lectin (CLA) was purified by conventional purification methods for proteins. The hemagglutination activity of CLA was not inhibited by monosaccharides including GalNAc. It was inhibited only by porcine thyroglobulin and its asialo-derivative among glycoproteins examined. In oligosaccharide-binding assay, however, CLA has no significant affinity for 26 PA-oligosaccharides examined, suggesting its strict and unique carbohydrate-binding property. The primary structure of CLA was determined by a combination of ESI-MS, Edman degradation, and cDNA cloning. CLA was a monomeric protein of 15864 Da and the CLA cDNA coded a polypeptide of 169 amino acids, including the signal peptide of 20 residues. The calculated molecular mass (15870 Da) of the deduced amino acid sequence coincided well with the determined mass by ESI-MS. CLA had three repeat regions of similar sequences and six cysteine residues involved in three intrachain disulfide linkages. CLA shows no significant sequence similarity with other

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

56

Page 57: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

known lectins, including CBA. However, in silico search revealed that CLA belongs to the ‘fascin’ superfamily having a beta-trefoil topology with internal three repeat regions, which have also been reported for carbohydrate-recognition domains of some land plant lectins.

In this study, three lectins were newly isolated and characterized from three species of the genus Codium. Their biochemical properties were obviously different from each other, and only CPA resembled other known Codium lectins in having an oligomeric structure and binding affinity for GalNAc. Thus, there seems to be diverse functions and structures of lectins within the genus Codium. The oligosaccharide-binding specificities of CBA, CPA, and CLA were unique, promising their uses as valuable reagents to decode carbohydrate structures.

Keywords: Codium barbatum, Codium pugniformis, Codium latum, lectins, carbohydrate-binding specificity, cDNA cloning, primary structure

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

57

Page 58: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Adi Magna Patriadi Nuhriawangsa, S.Pt., M.P.Lahir di Surakarta, 04 Nopember 1967. Pria yang memiliki NIP 196711041999031 001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Pertanian UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1994 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Produksi Ternak, tahun 1997 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Produksi Ternak, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada untuk bidang ilmu: Ilmu Peternakan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PRODUKSI SERBUK FITASE HASIL TEKNOLOGI REKOMBINAN DAN APLIKASINYA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PAKAN DAN KINERJA AYAM BROILER

Penelitian tahap pertama bertujuan memproduksi bakteri rekombinan dan fitase dari bakteri rekombinan yang mempunyai karakter optimum. Penelitian tahap

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

58

14

Page 59: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

kedua bertujuan mengetahui stabilitas fitase terhadap waktu penyimpanan dan kondisi organ pencernaan ayam dan aktivitas hidrolisis fitase secara in vitro. Penelitian tahap ketiga bertujuan mengetahui stabilitas aktivitas fitase dengan cara enkapsulasi, mencampur dengan bahan pembawa, memanfaatkan teknologi pengolahan enzim dan mengetahui umur waktu penyimpanan fitase. Penelitian tahap keempat bertujuan untuk mengetahui pengaruh serbuk fitase terhadap kinerja pertumbuhan dan kecernaan pakan ayam broiler secara in vivo. Plasmid pEAS1 ditransformasi dalam sel kompeten dan digunakan untuk produksi fitase. Produksi fitase menggunakan induktor 1,5 mM IPTG. Pemurnian fitase menggunakan kolom Ni-NTA agarosa dengan imidazole 200 mM. Bakteri rekombinan dioptimasi pH, tempertur dan IPTG. Karakterisasi fitase dengan melihat optimasi aktivitas relatif pada taraf pH, temperatur, waktu inkubasi, konsentrasi enzim dan kofaktor ion logam. Km dan Vm menggunakan metode Robyt dan White. BM fitase menggunakan poliakrilamid gel elektroforesis. Uji stabilitas fitase terhadap aras waktu simpan, temperatur dan pH berdasarkan aktivitas relatif. Hidrolisis fitase pada bekatul padi secara in vitro dengan melihat Ca, P, abu dan protease. Fitase diimobilisasi dan dipertahankan stabilitasnya menggunakan kitosan. Campuran fitase, kitosan dan media pembawa dikeringkan secara kering matahari, oven dan beku dan disimpan untuk diuji stabilitasnya. Serbuk fitase hasil teknologi rekombinan diuji secara in vivo pada ayam broiler fase grower menggunakan pakan R1: Ransum standar tanpa fitase, R2: Ransum dengan P rendah tanpa fitase dan R3: Ransum dengan P rendah ditambah serbuk fitase hasil teknologi rekombinan. Parameter yang diukur antara lain FC, FCR, ADG, kecernaan BK, Ca, P, protein kasar dan glukosa ekskretal semu, Ca, P, glukosa dan total protein darah, panjang, berat, kandungan P, Ca dan abu tulang tibia, bobot karkas, dada dan daging dada. Bakteri rekombinan dengan karakter optimum dapat diproduksi dan dapat menghasilkan fitase yang mempunyai karakter optimum. Aktivitas fitase mempunyai stabilitas tertentu dalam pencernaan ayam broiler secara in vitro. Fitase dapat dienkapsulasi dengan kitosan dan dihasilkan serbuk fitase yang siap diaplikasikan sebagai bahan tambahan pakan ayam broiler. Serbuk fitase dapat digunakan sebagai bahan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

59

Page 60: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

tambahan untuk meningkatkan kecernaan pakan, profil darah, kinerja produksi fitase dan kinerja produksi.

Kata kunci: Bakteri Rekombinan, Fitase dari bakteri rekombinan, Serbuk fitase hasil teknologi rekombinan, Karakterisasi, Stabilitas, Kinerja.

PRODUCTION OF PHYTASE POWDER FROM RECOMBINANT TECHNOLOGY AND ITS APPLICATION TO IMPROVING THE QUALITY OF FEED AND PERFORMANCE OF BROILER CHICKENS

The aims of the first phase of this research were to produce recombinant bacterium and the phytase from the respective recombinant bacteria, that had optimum character. The aims of the second phase of this research were to know the stability of the phytase to the storage time and conditions of the digestive organs of chickens, and to know the in vitro hydrolysis activity of phytase. The aims of third phase of this research were to know the stability of phytase activity after encapsulation, when mixed with a carrier material, using enzyme technology processing, and the length of storage time of phytase. The aims of fourth phase of this research were to determine the effect of the phytase powder on growth performance, and feed digestibility on broiler chickens in vivo. EAS1 plasmid was transformed in competent cells and used for the production of phytase. Phytase production was induced by 1.5 mM IPTG. Phytase purification was done by using Ni-NTA agarose column with 200 mM imidazole. Recombinant bacteria were optimized based on pH, temperture and IPTG values. Characterization of phytase by seeing relative activity to the degree of optimization of pH, temperature, incubation time, concentration of enzyme and cofactor metal ions. Km and Vm were evaluated using method of Robyt and White. The molecular weight of the

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

60

Page 61: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

phytase was evaluated using polyacrylamide gel electrophoresis. The phytase stability were tested on the levels of self life, temperature and pH on the relative activity. The in vitro hydrolysis activity of phytase in rice bran was done by determining Ca, P, ash and protease levels. Phytase was immobilized and maintained its stability using chitosan. The mixture of phytase, carrier, and chitosan were sun dried, oven and freeze dried and stored for stability testing. The phytase powder obtained from recombinant technology was tested in vivo on broiler chickens (grower phase) using experimental diets of R1: standard diets without phytase, R2: diets with low P without phytase and R3: diets with low P plus phytase powder. Parameters measured included FC, FCR, ADG, apparent excretal digestibility of DM, Ca, P, CP and glucose, blood Ca, P, glucose and total protein, length and weight, Ca, P, ash contents of tibia, carcasses, breast and breast meat. Recombinant bacteria and phytase could be produced with an optimum character. Phytase activity had certain stability in the digestive of broiler chickens by in vitro. Phytase can be encapsulated with chitosan and produced phytase powder that is ready to be applied as broiler chicken feed additives. Phytase powder could be used as feed additives to improve feed digestibility, blood profiles, the performance of phytase production and production performance.

Keywords: Recombinant bacteria, Phytase from recombinant bacteria, Phytase powder from the technology recombinant, Characterization, Stability, Performance.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

61

Page 62: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Sutrisno Hadi Purnomo, S.Pt., M.Si., Ph.D.Lahir di Pati, 5 Mei 1968. Pria yang memiliki NIP 196805052006041001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Pertanian UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1992 lulus sarjana (S-1) dari Fakultas Peternakan Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Ilmu Peternakan, tahun 2002 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Manajemen Agribisnis, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari National Central University-Taiwan untuk bidang ilmu: Business Administration. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam Bahasa English sebagai berikut.

AN EMPIRICAL EXAMINATION ON ADOPTION OF E-LEARNING SYSTEM IN INDONESIA

The development of Information and Communication Technology (ICT) and the Internet cause many organizations are utilizing e-learning including organization

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

62

15

Page 63: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

of education and business. This thesis focuses on the human resources factor to investigate what are the factors influences the adoption of e-learning system in two environments in Indonesia. This thesis therefore, comprises of two studies, investigating various factors which affect the adoption of e-learning system empirically in the environment of higher education and banking workplace. Study one considers the five factors that were believed to influence the adoption of e-learning system in the higher education. The data used to examine research model were obtained from 326 students of two public universities in Indonesia. This study examines computer self-efficacy, internet self efficacy, instructor’s attitude toward students, learning content, and technology accessibility together with the technology acceptance model (TAM) are perceived usefulness, perceived ease of use and perceived intention to use in the research model using structural equation modeling (SEM) technique. The result of this study provides interesting insights that four factors were shown significantly to be predictors of perceived usefulness and perceived easy of use. Both perceived ease of use and perceived usefulness were found significantly to be predictor of behavioral intention to use. Study two examines the factors which affect the adoption of e-learning system in the banking workplace. A total of 306 employees from two banking companies were participated in this study. This study selected five factors are management support, computer self efficacy, prior experience, computer anxiety and compatibility that are considered to be critical factors for the adoption of e-learning system in the workplace banking. Those five factors were examined together with the TAM to use in the research model using SEM technique. This study found that management support, prior experience, computer anxiety and compatibility have predictive power to behavioral intention to use e-learning system. This study also proves the numerous prior studies that perceived easy of use and perceived usefulness were significant predictor to behavioral intention to use e-learning system. Identifying those factors from two environments will help increase the knowledge regarding the students’ or employees’ behavior toward the adoption of e-learning system. Assuming that those factors can be clearly

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

63

Page 64: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

identified, the information can be used by the organization to increase the use of this approach of learning as well as improve the quality of learning.

Keywords: ICT, Adoption, E-learning System, Technology Acceptance Model, Structural Equation Modeling

Dr. Ir. Sudadi, M.P.Lahir di Pati, 07 Maret 1962. Pria yang memiliki NIP 196203071990101001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Pertanian UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1998 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Mikrobiologi tanah, tahun 1994 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Ilmu Tanah, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Ilmu Tanah. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam Bahasa English sebagai berikut.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

64

16

Page 65: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

REKAYASA PUPUK BIOSULFO BERBAHAN BATUAN FOSFAT DAN BELERANG YANG DIPERKAYA DENGAN JAMUR ASPERGILLUS NIGER DAN PENICILLIUM NALGIOVENSIS

Penelitian bertujuan merekayasa pupuk biosulfo berbahan batuan fosfat alam (BFA), belerang (So) dan bahan organik (BO) yang diperkaya dengan Aspergillus niger jamur pelarut fosfat (JPF) dan Penicillium nalgiovensis jamur pengoksidasi belerang (JPoS) sebagai pupuk biosulfo.

Penelitian dilakukan dalam tiga tahap yaitu (1) percobaan di laboratorium untuk mengkaji kombinasi BFA, So, BO, JPF dan JPoS, serta (2) formula pupuk biosulfo yang menghasilkan p dan s larut yang tinggi, dan (3) percobaan rumah rumah kaca untuk mengkaji efektivitas formula pupuk biosulfo dalam menyediakan p dan s bagi tanaman. Bahan dasar pupuk biosulfo adalah BFA asal kepulauan Christmas, So asal USA, onggok, bekatul dan tapioka, serta jamur A.niger dan P.nalgiovensis. Tanah yang digunakan adalah Ultisols dan Alfisols (masam), Entisols (netral) serta Vertisols (alkalis) dengan tanaman indikator jagung. Jumlah jamur A.niger dan P.nalgiovensis dihitung dengan metode tebaran (plate count) masing-masing menggunakan media Pikovskaya dan Czapek-dox. P-tersedia ditentukan dengan metode molibdo-vanadat dan S larut air dengan pengekstrak Morgan-Wolf untuk tanah masam dan netral, serta HClO4-HNO3 untuk tanah alkalis.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa jamur A. niger dan P. nalgiovensis yang digabungkan bersama BFA, So, dan BO dalam satu formula pupuk pelet biosulfo mampu bertahan hidup dan meningkatkan P dan S terlarut. Macam formula pupuk biosulfo berpengaruh terhadap P tersedia pada Ultisols, Entisols dan Vertisols, S tersedia pada Ultisols dan Entisols, serapan P tanaman jagung pada Ultisols dan serapan S pada Ultisols dan Entisols. Formula biosulfo B60J11

memberikan hasil jagung yang lebih tinggi dibanding perlakuan SP-36 pada Entisols dan Vertisols, demikian juga formula B60J31 pada Alfisols.

Kata kunci: batuan fosfat belerang biosulfo a.niger p.nalgiovensis

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

65

Page 66: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

ENGINEERING BIOSULPHO FERTILIZER MADE OF PHOSPHATE ROCK AND SULFUR ENRICHED WITH ASPERGILLUS NIGER AND PENICILLIUM NALGIOVENSIS

The study aims to engineer biosulpho fertilizer made of phosphate rock (PR) and elemental sulfur (So) enriched with P-solubilizing fungus (PSF) Aspergillus niger and S-oxidizing fungus (SOF) Penicillium nalgiovensis.

The study consist of three steps i.e the laboratory experiments to study (1) combinations of PR, So, organic matter (OM), PSF and SOF, (2) formulas of biosulfo give high of dissolved-P and S, and (3) greenhouse experiment to examines the effectiveness of biosulfo formulas in providing P and S for plants. The basic ingredients of biosulfo were PR from Christmas Island, So from USA, tapioca solid waste, rice bran, tapioca, A.niger and P. nalgiovensis. The soil used were Ultisol and Alfisol (as acid soil), Entisol (neutral) and Vertisol (alkaline) and maize as plant indicators. The numbers of A.niger and P.nalgiovensis were determined by plate count method in Pikovskaya and Czapek-dox media respectively. Available P was determined by molibdo-vanadate method while water-soluble S was extracted with Morgan Wolf for acid and neutral, and HClO4-HNO3 for alkaline soil.

The results showed that A. niger and P. nalgiovensis incorporated in a formula of biosulfo fertilizer with BFA, So and OM were able to survive and improve its P and S dissolved. Biosulfo fertilizer formulas influence significantly for available-P on Ultisols, Entisols and Vertisols, for available-S on Ultisols and Entisols, for P-uptake of maize on Ultisols and S uptake on Ultisols and Entisols. Biosulfo formula of B60P11 provide higher corn yield than SP-36 treatment on Entisols and Vertisols and so do formula B60P31 on Alfisols.

Key words: phosphate rock sulfur biosulpho A.niger P.nalgiovensis

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

66

Page 67: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Eko Pujiyanto, S.Si., M.T.Lahir di Kebumen, 12 Juni 1970. Pria yang memiliki NIP 197006121997021001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Teknik UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1993 lulus sarjana (S-1) dari ITB pada bidang ilmu: Matematika, tahun 1998 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari ITB pada bidang ilmu: Teknik Industri, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada untuk bidang ilmu: Teknik Mesin (Biomaterial). Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

67

17

Page 68: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

STUDI PEMANFAATAN GIPSUM LOKAL SEBAGAI BAHAN BAKAR BONE GRAFT GRAFT SINTETIS YANG BERFUNGSI SEBAGAI SCAFFOLD

Tulang manusia yang rusak dapat disembuhkan dengan proses bone grafting. Sebagian besar bahan yang digunakan pada proses bone grafting adalah otograf. Otograf memiliki keunggulan dan kelemahan. Kelemahan otograf antara lain meningkatkan resiko infeksi dan kehilangan darah, menambah waktu anestesi dan jumlahnya terbatas. Kelemahan otograf membuka peluang untuk mengembangkan bone graft sintetis. Salah satu fungsi bone graft sintetis adalah sebagai scaffold. Hidroksiapatit (HA) adalah salah satu bahan yang paling banyak digunakan untuk membuat bone graft sintetis yang berfungsi sebagai scaffold. Salah satu bahan yang dapat digunakan memproduksi HA adalah gipsum. Indonesia mempunyai potensi gipsum lokal yang cukup besar dengan harga yang murah. Gipsum lokal dapat dijadikan bahan dasar untuk membuat bone graft sintetis yang berfungsi sebagai scaffold (scaffold sintetis).

Tujuan penelitian ini adalah mensintesis gipsum lokal Tasikmalaya menjadi serbuk hidroksiapatit (HAg). Mengetahui sifat kimia dan fisis dan menguji sifat sitotoksisitas secara in vitro serbuk HAg. Mengetahui karakteristik proses deposisi serbuk dan sintering untuk membuat scaffold sintetis. Mengetahui sifat kimia, porositas, kekuatan tekan dan sifat sitotoksisitas secara in vitro scaffold sintetis.

Metode hidrotermal dengan bantuan microwave digunakan untuk mereaksikan gipsum lokal dengan diamonium hidrogen pospat menjadi HAg. Scaffold sintetis dibuat dari campuran serbuk TCPg dan PMMA dengan metode deposisi serbuk dan sintering. Karakterisasi HAg, HAk dan scaffold sintetis meliputi sifat kimia dan fisis yang dilakukan dengan metode AAS, XRD, XRF, mercury porosimetry dan SEM-EDX. Pengujian sitotoksisitas secara in vitro HAg, HAk dan scaffold sintetis dilakukan dengan metode MTT memakai sel vero.

Serbuk HAg memiliki bentuk serbuk rounded, bersifat aglomerasi dengan tingkat kemurnian mencapai 100%. Pola XRD serbuk HAg mirip dengan pola XRD serbuk

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

68

Page 69: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

HAk dan JCPDS No.09 – 432 milik HA. Berdasarkan uji EDX rasio molar Ca/P dari HAg adalah 1,77. Hasil uji sifat sitotoksisitas secara in vitro menunjukkan bahwa sifat HAg tidak berbeda secara signifikan dengan HAk. Kalsinasi pada temperatur 800oC selama 2 jam telah mengubah HAg menjadi TCPg. Uji porositas scaffold sintetis menghasilkan nilai pada selang 62,79% sampai dengan 69,67%. Hasil uji kekuatan tekan scaffold sintetis menghasilkan nilai pada selang 1,53 MPa sampai dengan 3,71 MPa. Scaffold sintetis terbaik memiliki porositas 62,79% dengan kekuatan tekan 3,706 Mpa. Berdasarkan uji mercury porosimetry, scaffold sintetis terbaik memiliki persentase porositas interkonektif mencapai 88,25%, ukuran pori 0,05-355 µm dengan median pori 52,64 µm. Proses sintering pada temperatur 1450oC dengan laju pemanasan 8oC permenit dengan waktu tahan 2 jam mengubah komposisi fase HA ke TCP tetapi tidak mengubah sifat sitotoksisitas secara in vitro pada scaffold sintetis.

Kesimpulan dari penelitian ini adalah gipsum lokal Tasikmalaya telah berhasil disintesis menjadi HAg. Scaffold sintetis terbaik dapat dibuat dengan proses deposisi serbuk dan sintering. Proses sintering berpengaruh pada sifat kimia-fisis, porositas dan kekuatan tekan, tetapi tidak berpengaruh pada sifat sitotoksisitas scaffold sintetis. Scaffold sintetis terbaik berpotensi diaplikasikan pada bidang medis dengan beberapa penelitian lebih lanjut.

Kata Kunci: Gipsum, HA, TCP, bone graft, scaffold, deposisi serbuk dan sintering.

ABSTRACT. Physical defect in human bones can be healed with bone grafting process. Most of the materials used in the process of bone grafting are the autograft. Autograft has some strengths and weaknesses. Some of the weaknesses are the increasing of the infection risk and blood loss, the increasing anesthesia time and the limited amount of it. These weaknesses support the opportunity to develop synthetic bone graft. One of the synthetic bone graft function is scaffold. Hydroxyapatite (HA) is one of the material that mostly used for synthetic bone graft as scaffold. One of the material which can be used to

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

69

Page 70: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

produce HA is gypsum. Indonesia has a great potential for local gypsum with low prices. Local gypsum can be used as material base for produce synthetic bone graft as scaffold (synthetic scaffold).

The purpose of this study was to synthesis of the local gypsum into HAg powder. Find out the chemical, physical and cytotoxicity properties of HAg powder. Find out the characterization of powder deposition and sintering process to produce synthetic scaffold. Find out chemical properties, porosity, compressive strength and cytotoxicity properties synthetic scaffold.

Microwave-hydrothermal method is used to react of local gypsum and diammonium hydrogen phosphate into HAg. Synthetic scaffold was made by powder deposition and sintering from TCPg-PMMA mixing powder. HAg, HAk and synthetic scaffold characterizations including physical and chemical properties were conducted by AAS, XRD, XRF, mercury porosimetry and SEM-EDX. In vitro cytotoxicity testing of HAg, HAk and synthetic scaffold were conducted by MTT method using vero cells.

Characterization results of HAg powder are rounded, agglomeration and the purity up to 100%. XRD pattern of HAg is similar to HAk and closed to JCPDS No.09-432 (HA). EDX test showed molar ratio Ca/P of HAg is 1.77. In vitro cytotoxicity test showed that there was no significant difference in cytotoxicity properties of HAg and HAk. Synthetic scaffold has porosity on the interval 62.79% to 69.67% and compressive strength on the interval 1.53 MPa to 3.71 MPa. The best synthetic scaffold has porosity is 62.79% with compressive strength is 3.706 MPa. Mercury porosimetry test showed, the best synthetic scaffold has inter-connective porosity up to 88.25%, pore size is at 0.05-355 μm with median pore is 52.64 μm. Sintering process at 1450oC with heating rate 8oC/min and holding time 2 hours has changed phase HA to TCP but does not effect on in vitro cytotoxicity properties of on synthetic scaffold.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

70

Page 71: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

The conclusion of this study was local gypsum Tasikmalaya has been successfully synthesized into HAg. The best synthetic scaffold can be made with powder deposition process and sintering. The sintering process effects on the chemical-physical properties, porosity and compressive strength, but it does not effect on cytotoxicity properties of synthetic scaffold. The best synthetic scaffold could potentially be applied in the medical field with some further research.

Key Words: Gypsum, HA, TCP, bone graft, scaffold, powder deposition and sintering.

Dr. Triyono, S.T., M.T.Lahir di Jakarta, 25 Juni 1974. Pria yang memiliki NIP 197406251999031002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Teknik UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1998 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Indonesia, Jakarta pada bidang ilmu: Teknik Mesin, tahun 2003 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta pada bidang ilmu: Teknik Mesin, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta untuk bidang ilmu: Teknik Mesin. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

71

18

Page 72: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

PENGEMBANGAN SAMBUNGAN LAS ISI (PLUG WELDING) LOGAM TAK SEJENIS ANTARA BAJA KARBON SS 400 DAN BAJA TAHAN KARAT SUS 304 PADA STRUKTUR PLAT TIPIS BERPENGUAT

Struktur plat tipis berpenguat banyak digunakan pada struktur kendaraan, perkapalan, industri kimia dan power plant. Struktur tersebut terdiri dari rangka (frame) sebagai penguat dan plat tipis (sheet) sebagai plat yang dikuatkan. Material frame lebih tebal daripada sheet dengan rasio ketebalan yang cukup signifikan. Struktur ini dianggap sebagai struktur kendaraan yang memenuhi persyaratan kekuatan dan persyaratan ekonomi karena mempunyai struktur dengan volume rendah. Sebagian besar struktur ini disambung dengan las resistansi titik (resistance spot welding/RSW), tetapi ada kasus-kasus tertentu, karena geometri dan dimensi sambungan, sistem sambungan RSW tidak bisa diaplikasikan, misalnya pada konstruksi double sheet yaitu konstruksi dengan frame yang kedua sisinya ditutup oleh sheet. Untuk kondisi ini, alternatif sambungan yang memungkinkan sebagai pengganti sambungan RSW adalah sambungan las isi (plug welding/PW). Baik RSW maupun PW sudah tersedia rekomendasi dari badan standar seperti AWS (American Welding Society) dan dari peneliti-peneliti sebelumnya. Menurut rekomendasi tersebut, persyaratan

kualitas RSW tercapai jika diameter nuggetnya antara dan , sedangkan kualitas PW tercapai jika diameter lubangnya 8 + t, dengan t adalah tebal plat yang disambung. Jika digunakan pada sambungan material yang berbeda tebal, rekomendasi ini cukup membingungkan berkaitan dengan tebal material yang dimasukkan dalam rumus tersebut, ada yang menggunakan material yang lebih tipis dan ada yang menggunakan rata-rata tebal kedua material yang disambung. Karena alasan ekonomi dalam aplikasi industri, material frame pada struktur plat tipis berpenguat diganti dengan baja karbon sedangkan material sheet tetap menggunakan baja tahan karat sehingga terjadi sambungan logam tak sejenis.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

72

Page 73: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Kasus sambungan logam tak sejenis ini akan menambah permasalahan penggunaan rumus yang telah direkomendasikan di atas, karena perbedaan sifat termofisik, mekanik dan metalurgi dari material yang disambung. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melakukan optimasi sambungan PW material tak sejenis antara baja karbon dan baja tahan karat dengan beda ketebalan dan melakukan studi kelayakan sambungan PW tersebut.

Material yang digunakan dalam penelitian ini adalah baja karbon SS400 dengan tebal 3 mm dan baja tahan karat SUS304 dengan tebal 1 mm. Pengelasan RSW dilakukan di PT. INKA Madiun dengan gaya tekan 6 kN, welding time 22 siklus dan arus listrik bervariasi 4,3 – 4,9 kA, sedangkan pengelasan PW menggunakan mesin las GMAW dengan filler ER309L dan dengan gas pelindung argon. Dalam penelitian ini ada dua model sambungan PW yang dikembangkan yaitu model PW I dan PW II. Parameter yang dipertimbangkan dalam optimasi sambungan PW I antara lain adalah diameter lubang pada sheet, diameter filler, dan arus listrik, sedangkan untuk optimasi sambungan PW II, parameter yang dipertimbangkan adalah sama dengan parameter sambungan PW I tetapi ditambah dengan geometri penetrasi buatan yaitu diameter dan kedalaman lubang frame. Desain faktorial dua level, analisis varians (Anova) dan diagram Pareto digunakan sebagai alat untuk optimasi sambungan PW I dan PW II. Sambungan PW I dan PW II yang optimum kemudian dilakukan studi kelayakan dengan mengevaluasi karakteristik sambungan yang meliputi pengujian kapasitas dukung beban geser, kapasitas dukung beban cross tension, struktur mikro, kekerasan, korosi, tegangan sisa, ketahanan fatik dan fatik korosi. Hasil evaluasi ini dibandingkan dengan karakteristik sambungan RSW material sejenis baja tahan karat (RSW SUS304-SUS304) dan dengan karakteristik sambungan RSW material tidak sejenis baja karbon dengan baja tahan karat (RSW SS400-SUS304).

Parameter berpengaruh terhadap kapasitas dukung beban geser sambungan las isi model I (PW I) adalah diameter lubang pada sheet sedangkan yang berpengaruh terhadap kapasitas dukung beban geser sambungan las isi model II (PW II) adalah diameter lubang pada sheet dan diameter lubang pada frame.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

73

Page 74: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Diameter lubang pada sheet yang optimum untuk sambungan PW I adalah 8 mm. Dengan diameter ini karakteristik sambungan PW I mempunyai diameter penetrasi 6,6 mm, kapasitas dukung beban geser 17,2 kN, kapasitas dukung beban cross tension 8,6 kN, diameter button (sisa nugget pada uji tarik) 8,9 mm dan waktu produksi total adalah 75,8 detik. Diameter lubang pada sheet dan diameter lubang pada frame yang optimum untuk sambungan PW II masing-masing adalah 7 mm dan 7 mm. Dengan keadaan ini karakteristik sambungan PW II mempunyai diameter penetrasi 6,8 mm, kapasitas dukung beban geser 16,4 kN, kapasitas dukung beban cross tension 11,7 kN, diameter button (sisa nugget pada uji tarik) 9,9 mm dan waktu produksi total adalah 87,0 detik. Sambungan PW I dan PW II layak digunakan jika dibandingkan dengan sambungan RSW SS400-SUS304. Kapasitas dukung beban geser, kapasitas dukung cross tension, ketahanan fatik dan fatik korosi sambungan PW I dan PW II masih di bawah sambungan RSW SUS304-SUS304, tetapi lebih tinggi dibandingkan dengan sambungan RSW SS400-SUS304.

Kata kunci: sambungan las isi, logam tak sejenis, baja karbon, baja tahan karat, tegangan sisa, fatik, fatik korosi, desain faktorial, diagram pareto

DEVELOPMENT OF PLUG WELDING FOR DISSIMILAR METAL WELDS BETWEEN CARBON STEEL AND AUSTENITIC STAINLESS STEEL ON THE STIFFENED THIN PLATE STRUCTURE

Stiffened thin plate structure where the thinner plate called sheet is reinforced by a thicker plate called a frame, has been claimed as being a cost-effective way of achieving a high-performance structure due to low-volume structure. It is broadly used in vehicle structures, shipbuilding, chemical industry and power plant.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

74

Page 75: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Resistance spot welding (RSW) is generally used in this structure, but due to the geometry and dimension of the joint for example in the double sheet construction, the RSW system cannot be applied. Plug welding (PW) is suitable for this structure instead of RSW. Welding schedule of both RSW and PW has been offered by AWS (American Welding Society) and previous studies. A welding schedule is a set of welding parameters which would produce a weld with desired features such as certain geometric dimensions, weld strength etc. According to these recommendations, the weld quality is achieved when the nugget diameter

of RSW is enveloped between and , and the hole diameter of PW is 8 + t, where t is the thickness of joined plate. They are very useful in finding good weld schedules for equal-thickness welding, but confusing in that for unequal-thickness plate welding and generally developed by and practiced within individual manufacturers. Some of them use the thickness of thinner material in this empirical formula and the others use the average of joined material thickness. Due to economic reasons in industrial applications, the frame materials of the stiffened thin plate structure are replaced with carbon steel while sheet materials still use stainless steel. It leads dissimilar metal weld case which will increase the complexity in using the above formula due to differences in the thermophysical, mechanical and metallurgical properties of the joined material. The objective of this work is to optimize and conduct a feasibility study plug weldinged dissimilar metal welds between carbon steel and stainless steel with different thicknesses.

Carbon steel SS400 with the thickness of 3.0 mm and 1.0 mm thick-austenitic stainless steel SUS304 were joined in a lap joint by resistance spot welding (RSW) and plug welding (PW). RSW was conducted in Indonesian Railway Industry using welding time and electrode force of 22 cycles and 6 kN respectively, while weld current was varied from 4.3 to 4.9 kA. Gas Metal Arc Weld (GMAW) with argon gas was used in plug welding. Two types of PW, PW I and PW II, were developed in this work. In PW I, three factors were studied: sheet hole diameter, filler diameter and weld current, and two factors were added in PW II to be investigated: diameter and depth of frame hole. PW I and PW II were optimized

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

75

Page 76: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

using two-level factorial designs, analysis of variance (Anova) and the Pareto chart. A set tests including shear load-bearing capacity test, cross tension load-bearing capacity test, microstructure investigation, hardness measurement, corrosion test, residual stress measurement, fatigue and corrosion fatigue evaluation were performed to evaluate the feasibility of optimum plug welding joint. Properties of optimum plug welding were compared with that of spot welded austenitic stainless steel (RSW SUS304-SUS304) and dissimilar metal weld between carbon steel and austenitic stainless steel (RSW SS400-SUS304).

Results of Anova and the Pareto chart show that only the sheet hole diameter affected the shear load-bearing capacity of PW I joint, while that of PW II joint is affected by the sheet and frame hole diameter. The optimum PW I joint could be obtained if the hole diameter of sheet is 8 mm. In this condition, PW I joint has characteristic as follows; penetration diameter is 6.6 mm, the shear load-bearing capacity is 17.2 kN, cross tension load-bearing capacity is 8.6 kN, diameter of the button is 8.9 mm and production time is 75.8 seconds. Hole diameter of sheet and frame of 7 mm and 7 mm respectively, impacted the optimum PW II. The diameter penetration of 6.8 mm, the shear load-bearing capacity of 16.4 kN, cross tension load-bearing capacity of 11.7 kN, the button diameter of 9.9 mm and production time of 87.0 seconds are the condition of optimum PW II joint. The optimum PW I and PW II will be feasible if they are compared with RSW SS400-SUS304 joint. Shear load-bearing capacity, cross tension load-bearing capacity, fatigue and corrosion fatigue strength of the PW I and PW II joints are lower than that of RSW SUS304-SUS304 joint, but higher than that of RSW SS400-SUS304 joint.

Keywords: plug welding, dissimilar metal welds, carbon steel, stainless steel, residual stress, fatigue, corrosion fatigue, factorial design, Pareto chart

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

76

Page 77: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Bonifasius Heru Santosa Soemarno, M.App.,ScLahir di Surakarta, 17 September 1966. Pria yang memiliki NIP 196609171995121001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Teknik UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1992 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret Surakarta pada bidang ilmu: Arsitektur, tahun 2000 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari dari AITA (Australian Institute of Tropical Architecture) James Cook University, Townsville, Australia pada bidang ilmu: Architecture, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya untuk bidang ilmu:

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

77

19

Page 78: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Arsitektur. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PENGENDALIAN PANAS BANGUNAN PADA LINGKUNGAN PERMUKIMAN KOTA BERKEPADATAN TINGGI YANG TIDAK TERATUR DI DATARAN RENDAH TROPIS LEMBAB

Perkembangan penduduk akan berpengaruh pada perkembangan jumlah bangunan pada lingkungan tersebut. Kepadatan bangunan yang tinggi akan mempengaruhi kondisi termal lingkungan dan bangunan. Secara teori lingkungan yang padat dengan ketinggian yang berbeda secara siknifikan mempunyai kondisi termal yang lebih baik daripada lingkungan yang tidak padat dengan ketinggian yang hampir sama. Permasalahan penelitian yang diambil adalah tentang karakteristik lingkungan di area berkepadatan tinggi dengan ketinggian yang hampir sama dapat mempengaruhi kondisi termal, dan karakteristik bangunan mempengaruhi kondisi termal di dalam dan di luar bangunan.

Metoda penelitian yang akan digunakan adalah metoda kuantitatif dengan menggunakan 2 studi: studi lapangan (field studies) dan simulasi (simulation studies). Penelitian ini menggunakan 14 sampel lingkungan bangunan yang mempunyai tipe lingkungan bangunan yang mewakili 4 blok permukiman di kampung Kemlayan. Penelitian menggunakan variabel tutupan permukaan, geometri koridor jalan, efek pembayangan, selubung bangunan, permukaan terekspos bangunan dan rasio bukaan dengan analisis kinerja termal yang meliputi profil termal, degree hour dan durasi kenyamanan terman, overheating dan underheating.

Hasil Penelitian menunjukkan bahwa karakteristik lingkungan permukiman yang padat tidak teratur dengan ketinggian yang hampir sama sebagaimana karakteristik permukiman di kampung Kemlayan dapat menyediakan termal yang cukup baik terhadap lingkungan dan bangunan. Kesimpulan ini sekaligus

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

78

Page 79: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

menjawab teori sebelumnya. Aspek tutupan bangunan, rasio H/W, luas permukaan terekspos dan shading coverage yang lebih tinggi berpengaruh terhadap penurunan temperatur udara dan peningkatan kecepataan angin lingkungan, sedangkan aspek tutupan bangunan, rasio bukaan, luas permukaan terekspos dan rasio Surface to Volume Ratio yang semakin tinggi sangat berpengaruh dalam menurunkan temperatur udara dan kecepatan angin bangunan.

Kata-kata kunci: Pengendalian panas, rasio H/W, tutupan bangunan, rasio bukaan, lingkungan permukiman tidak teratur, tropis lembab

BUILDING HEATING CONTROL SYSTEMS AT AN IRREGULAR HIGH DENSITY URBAN SETTLEMENT ENVIRONMENT AT LOW LAND IN HUMID TROPICAL REGION

Population growth at a dwelling environment would affect to the growing of building at an environment. This condition would affect to the level of building density at that environment itself. High building density would influence to the thermal condition to building and its environment. Theoretically, high density environment with significantly difference in building height had better thermal condition than the lower density environment with indifference in building height.

The research question were how the environmental characteristics at high density area affected to the environmental and building thermal condition, and how the building characteristics influenced to outside and inside thermal condition. Research method used is quantitative research method consisted of two studies, field and simulation studies. The researchused 14 samples of building environment that represented the types of building environment at 4 blocs in the studied area at Kampong Kemlayan Surakarta Central Java. The research used some variables: building coverage, geometry of kampung street corridor, shading effect, building envelope, exposed wall surface and ratio of opening with thermal

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

79

Page 80: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

performance analysis of thermal profile, degree hour, and duration of thermal comfort, overheating and underheating.

The Results of research were that the characteristics of building environment at high density settlement with similar building height as the characteristics of building environment at kampong Kemlayan provided an adequate thermal condition to building and its environment. Irregularity of the characteristics of high density settlement caused many aspects influencing the thermal condition. This conclusion once was to respond the previous theory. The higher value of aspects of building coverage ratio, H/W ratio, exposed building surface and shading coverage affected to the better condition of the environmental thermal condition, while the higher value of the aspects of building coverage ratio, opening ratio, exposed wall surface and surface to volume ratio provided the better condition of building thermal perfomance.

Key-words: Building heating Control, H/W ratio, building coverage, opening ratio, irregular settlement, humid tropics

Dr. Bambang Suhardi, S.T., M.T.Lahir di Pati, 20 Mei 1974. Pria yang memiliki NIP 197405202000121 001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Teknik UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1996 lulus sarjana (S-1) dari Fakultas Teknik Universitas Pasundan Bandung pada bidang ilmu: Teknik dan Manajemen Industri, tahun 2001 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri (ITS Surabaya) pada bidang ilmu: Teknik Industri, dan pada tahun

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

80

20

Page 81: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada untuk bidang ilmu: Ilmu Lingkungan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

DINAMIKA DEINDUSTRIALISASI INDUSTRI TEKSTIL DAN PRODUK TEKSTIL (TPT) DAN DAMPAK KEBERADAANNYA TERHADAP LINGKUNGAN KASUS DI KOTA SURAKARTA DAN KABUPATEN KARANGANYAR

Perkembangan industri tekstil dan produk tekstil (TPT) di Kota Surakarta dan Kabupaten Karanganyar menunjukkan penurunan jumlah tenaga kerja. Fenomena ini merupakan gejala deindustrialisasi. Industri TPT juga dianggap telah mencemari lingkungan.Tujuan penelitian ini adalah: 1) menganalisis dinamika deindustrialisasi industri TPT; 2) menganalisis dampak keberadaan industri TPT terhadap lingkungan. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan ekologi. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Analisis data menggunakan beberapa metode seperti: analisis deskriptif, regresi linear berganda, location quotient, K-Mean Cluster, analisis spasial, sistem informasi geografis, pengukuran kebisingan, dan pengujian laboratorium.

Hasil penelitian sebagai berikut: 1) industri TPT di Kota Surakarta pada periode 1997-2008 terbukti mengalami deindustrialisasi, sedangkan industri TPT di Kabupaten Karanganyar pada periode 1998-2008 tidak mengalami deindustrialisasi; 2) faktor yang menyebabkan deindustrialisasi adalah: biaya sewa dan bunga, biaya lain-lain, dummy ekspor plus, dan dummy lokasi; 3) faktor yang mempengaruhi penurunan tenaga kerja di Kota Surakarta adalah biaya listrik, sedangkan di Kabupaten Karanganyar adalah biaya pajak serta biaya pengolahan limbah; 4) faktor yang mempengaruhi penurunan jumlah output di Kota Surakarta adalah biaya pajak, biaya pengolahan limbah serta dummy ekspor, sedangkan di Kabupaten Karanganyar adalah biaya bahan bakar minyak dan biaya lain-lain; 5) industri TPT di Kota Surakarta tahun 1998 dan 2008 terspesialisasi di Kecamatan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

81

Page 82: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Laweyan, Serengan, dan Pasar Kliwon; 6) industri TPT di Kabupaten Karanganyar tahun 1998 terspesialisasi di Kecamatan Matesih, Jaten, dan Kebakkramat. Tahun 2008 terspesialisasi di Kecamatan Karanganyar, Jaten, Kebakkramat, dan Gondangrejo; 7) konsentrasi spasial industri TPT dengan jumlah tenaga kerja tinggi pada tahun 1998 dan 2008 mengelompok di Kecamatan Jaten; 8) industri TPT menyebabkan pencemaran selokan, air sumur, kebisingan, dan pencemaran udara akibat pemakaian batubara; 9) pemberian bantuan kepada masyarakat merupakan salah satu upaya untuk meredam dampak sosial keberadaan industri TPT; 10) industri TPT menciptakan dampak multiplier dengan mendorong penciptaan lapangan kerja dan berkembangnya sektor ekonomi lain.

Pemerintah harus menghentikan deindustrialisasi industri TPT, dengan cara menghapus biaya lain-lain. Memberikan bantuan pada industri TPT sebelum menaikkan harga BBM dan TDL. Pemerintah memberikan subsidi bunga kredit bagi industri TPT. Pemerintah harus meningkatkan pengawasan terhadap pembuangan limbah cair oleh industri TPT.

Kata Kunci: deindustrialisasi, spesialisasi, konsentrasi spasial, pencemaran, dampak sosial ekonomi

DYNAMICS DEINDUSTRIALIZATION TEXTILE AND PRODUCTS OF TEXTILE (TPT) INDUSTRY AND EXISTENCE OF ENVIRONMENTAL IMPACT CASE IN SURAKARTA CITY AND KARANGANYAR DISTRICT

The development in Textile and Products of Textile (TPT) industries in Surakarta and Karanganyar city showed reduced workforce. This phenomenon is a symptom of deindustrialization. TPT industry is also considered to have polluted the environtment. The objectives of this research are: 1) observing the dynamics of deindustrialization of TPT industries, and 2) examining the environtment impacts

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

82

Page 83: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

of the presence of the TPT industry. The research approach used is the ecological approach. This research uses primary and secondary data. The data are analyzed using several methods such as descriptive analysis, multiple linear regression, location quotient, geographic information systems, noise measurement, and laboratory testing.

The research results are as follows: 1) TPT industry in the city of Surakarta in the period 1997-2008 proved experienced deindustrialization. TPT industry in the city of Karanganyar not experienced deindustrialization; 2) other costs (gift, donations, charitable contributions, etc) , rents and interest, dummy export plus, and dummy location cause deindustrialization of TPT industry; 3) factors affecting the labor decreasing in Surakarta City are the electricity cost, while in Karanganyar City the affecting factors are the payment of local taxes and the cost of waste treatment; 4) factors affecting the decline in output for Surakarta City are the payment of local taxes, the cost of waste treatment, and export dummy. Whereas in Karanganyar City the affecting factors are the cost of fuel and other cost (gift, donations, charitable contributions, etc); 5) TPT industry in the Surakarta City in 1998 and 2008 are specialized in the district of Laweyan, Serengan, and Pasar Kliwon; 6) TPT industry in Karanganyar City in 1998 are specialized in the district of Matesih, Jaten, and Kebakkramat. In 2008, TPT industry in Karanganyar City are specialized in the district of Karanganyar, Jaten, Kebakkramat, and Gondangrejo; 7) spatial concentration of TPT industry with the high level of employment density in 1998 and 2008 clustered in the district of Jaten; 8) burning coal as an energy source for operating TPT industry can emit pollutants of water, air and noise; 9) Corporate Social Responsibility through distributing social and economic assistance to community surrounding TPT industry is one of efforts to reduce social and environmental impact of TPT industry; 10) TPT industry has created multiplier effects by creating employment opportunities and developing other sectors in economy.

The government must stop the de-industrialization in the TPT industry, by removing the other costs. Provide assistance before increasing prices BBM and

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

83

Page 84: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

TDL. Providing interest subsidy loans. The goverment should increase oversight of wastewater disposal by the TPT industries.

Keyword: deindustrialization, location quotient, specialization, spatial concentration, pollutan, socio-economic impact.

Dr. H. Roemintoyo, S.T.,M.Pd.Lahir di Banyumas, 26 Agustus 1959. Pria yang memiliki NIP 195908261986011002 dalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1985 lulus sarjana (S-1) dari FKIP Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu:

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

84

21

Page 85: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Pendidikan Teknik Bangunan, selain menempuh S-1 di FKIP-UNS Pria tersebut juga menyelesaikan S-1 dari Fakultas Teknik UNS tahun 2001 pada Bidang ilmu: Teknik Sipil, tahun 2000 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Negeri Malang pada bidang ilmu: Teknologi Pembelajaran, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Negeri Semarang untuk bidang ilmu: Manajemen Pendidikan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

IMPLEMENTASI ISO 9001:2000 PADA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (Studi Kasusdi SMKN 2 Surakarta, SMK Pangudi Luhur Leonardo Klaten, SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo)

Peningkatan mutu SMK di Indonesia merupakan suatu usaha yang secara terus menerus dilakukan baik oleh Pemerintah maupun oleh lembaga SMK itu sendiri. Salah satu upaya tersebut adalah melalui pemanfaatan sistem manajemen mutu. Pemanfaatan sistem manajemen mutu ini digunakan untuk memastikan bahwa rencana yang telah disusun benar-benar dapat direalisasikan.

Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan: (1) latar belakang diimplementasikannya sistem manajemen mutu ISO 9001: 2000 di SMK. (2) proses pelaksanaan implementasi sistem manajemen mutu ISO 9001: 2000 di SMK, (3) upaya-upaya SMK untuk mempertahankan sertifikasi ISO 9001:2000, (4) dampak yang timbul setelah diimplementasikannya sistem manajemen mutu ISO 9001: 2000 terhadap lembaga (5) kondisi budaya mutu setelah diimplementasikannya ISO 9001:2000.

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif fenomenologis dengan rancangan studi kasus. Kasus yang digunakan dalam penelitian ini adalah SMKN 2 Surakarta, SMK Pangudi Luhur Leonardo Klaten, dan SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo. Data dikumpulkan dengan menggunakan proses observasi,

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

85

Page 86: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

wawancara, dokumentasi. Data diperiksa kebenaran, kecocokan dan kehendaknya melalui proses triangulasi dengan data dari dokumen, observasi. Data yang terkumpul kemudian ditabulasi, diberi kode, dimaknai dan kemudian disimpulkan pada setiap kasus penelitian, yang kemudian ditarik kesimpulan akhir.

Kesimpulamn penelitian ini yaitu latar belakang diimplementasikannya ISO 9001:2000 ketiga SMK yang diteliti memiliki variasi, beberapa alasan memiliki persamaan dan perbedaan. Alasan-alasan tersebut merupakan wujud dari keinginan atau cita-cita pimpinan puncak. Persamaan proses implementasi memiliki langkah-langkah pokok yang sama. Perbedaan tersebut utamanya pada kebijakan yang berbeda pada lembaga sertifikator (pihak ke 2). Proses implementasi merupakan upaya SMK untuk melaksanakan fokus rencana yang telah ditetapkan secara disiplin dengan bantuan dari lembaga sertifikator dengan mengimplementasikan PDCA (Plant Do Chek Act). Hal ini supaya ketiga SMK yang menetapkan sistem manajemen mutu ISO dapat melaksanakan pengembangan secara berkelanjutan (contimuous inprovement)

Upaya ketiga SMK yang diteliti dalam menjaga sertifikasi ISO 9001:2000 yang telah diperolehnya memiliki banyak kesamaan. Pada dasarnya upaya untuk mempertahankan sertifikasi ISO di SMK adalah dengan selalu berupaya untuk menepati ”janji” SMK dalam dokumen mutu ISO, melaksanakan perbaikan secara berkelanjutan dan dilaksanakannya kegiatan surveillance dari lembaga sertifikator ISO secara periodik.

Dampak yang timbul akibat diimplementasikannya ISO 9001:2000 terhadap ketiga SMK memiliki dampak positip dan negatip. Sedangkan budaya mutu yang berkembang pada ketiga SMK yang diteliti termasuk dalam kategori cukup baik.

Implikasi penelitian ini, yaitu implikasi teoritis penelitian ini menunjukkan bahwa mutu harus didorong dari mutu sebagai tanggung jawab lembaga menuju mutu menjadi tanggung jawab individu dalam upaya mendorong ketiga SMK dapat berkembang secara berkelanjutan dan menghasilkan produk yang unggul,

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

86

Page 87: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

implikasi kepemimpinan menunjukkan bahwa pemimpin ketiga SMK harus merubah paradigma menuju kepemimpinan yang berorientasi kompetitif, dan membudayakan perilaku bekerja secara terbuka, bekerja secara terpercaya dan bekerja secara mandiri, implikasi dalam bidang manajemen adalah pentingnya manajemen membangun sistem informasi yang baik, menumbuhkan gaya kerja atau perilaku warga sekolah dalam organisasi terhadap kedisiplinan dan ketaatan azas, serta berorientasi pada sistem kerja PDCA.

Mendasarkan pada temuan ini diharapkan SMK lebih mengembangkan sistem manajemen mutu untuk kegiatan riset, selain proses pendidikan dan pengajaran.

Kata kunci: implementasi, iso 9001:2000, sekolah menengah kejuruan

THE IMPLEMENTATION OF ISO 9001:2000 IN VOCATIONAL HIGH SCHOOL (Anulti-Site Study in Vocational Schools of SMKN 2 Surakarta, SMK Pangudi Luhur Leonardo Klaten, SMK Muhammadiyah I Sukoharjo)

Quality improvement in Vocational high school in Indonesia is a continuos effort held both by the Government and the institution themshelve. One of such efforts is by the utilization of quality management system . This quqlity management system is used to assure that the plan can actually be realized.

This study is aimed to describe: (1) backgrounds of ISO 9001:2000 quality management system implementation in vocational high schools, (2) the implementation process of ISO 9001: 2000 quality management system in vocational high schools, (3) the institutional efforts in maintaining ISO 9001: 2000 certificate, (4) the impacts after the implementation of ISO 9001: 2000 quality management system on the institution (5) quality culture condition after the implementation of ISO 9001: 2000

This study uses qualitative phenomenologic approach with multi-case study design. Case used in this study are vocational schools of AMKN 2 Surakarta, SMK Pangudi Luhur Leonardo Klaten, and, SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo. Data is

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

87

Page 88: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

examined on the validity, conformity and realibility through trangulation prpcess based on observation documents. The collected then tabulated, codified, interpreted and summarized in each study case, on which then for final conclusion.

The conclusion is the backgrounds of ISO 9001: 2000 implementation on the three institutions under study have variation. Some reasons have similarites and differences. Such reasons are the form of wish or dream for top leader. The similarities of implementation process have similar primary steps. The difference is primary on the different policies from certificator institution effort in holding predetermuned plan focus assisted by the certificator using PDCA (Plan Do Check Act). It is for the theree institutions can execute continuous improvement.

The efforts of three institutions in maintain the ISO 9001:2001 certificate have many similarities. Basically, the efforts to maintain the certificate is by holding some efforts to meet the institution’s ”promises” in ISO quality documents, holding continuous improvement and periodic surveillance activities from ISO certification institution.

The impacts resulted from the implementation of ISO 9001: 2001 on the three institutions have positive and negative impacts. While the quality culture in the three vocational high school are still in medium condition.

The implications they are theoretical implication of this study, shows that quality must be driven from the quality as institutional responsibility towards can be developed continously and results in advantageous product. Leadership implication shows that the leader of the three institution must change the paradigm toward competitive-oriented leadership, and embed open work behavior, reliable job implementation and independent working. Implication in managerial aspects is management importance in developing good information system, growing work style or behavior of school members in the organization on to discipline and obedience on principles, and PDCA-oriented working syetem.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

88

Page 89: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Based on these findings, it is expected for SMK to grow improvement on quality management system for research activities, besides teaching and learning process.

Keyword: Implementation, ISO 9001: 2000, Vocational High School

Dr. Suyitno, M.Pd.Lahir di Sukorejo, 22 Januari 1952. Pria yang memiliki NIP 195201221980031001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1977 lulus sarjana (S-1) dari IKIP Negeri Semarang pada bidang ilmu: Bahasa dan Sastra Indonesia, tahun 2004 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

89

22

Page 90: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Pendidikan Bahasa Indonesia, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Linguistik Minat Utama Pengajaran Bahasa. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

FEMINISME DAN NILAI PENDIDIKAN EMPAT NOVEL PENGARANG PEREMPUAN PERIODE 2000-AN (Pendekatan Sosiologi Sastra)

Permasalahan penelitian yang akan dijawab dalam penelitian ini adalah: (1) mengapa teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia dapat disebut berisi pengucapan teks ideologi feminisme, (2) mengapa genetik teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia memiliki kegayutan dengan ideologi feminisme empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia, (3) mengapa horison penerimaan subjek terhadap teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia memiliki kadar hegemoni berbeda, (4) mengapa nilai-nilai pendidikan teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia memiliki kegayutan dengan nilai-nilai sosial yang melingkupinya. Imbas ikutannya menjadikan penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan secara diskursif-eksplanatorik: (1) pengucapan teks ideologi feminisme empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia, (2) kegayutan genetik teks dengan teks ideologi feminisme empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia, (3) horison penerimaan subjek pembaca teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia, dan (4) kegayutan nilai-nilai pendidikan teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia dengan nilai-nilai sosial yang melingkupinya.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

90

Page 91: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Penelitian ini adalah sebuah studi kasus ganda terpancang karena empat novel yang diteliti memiliki karakteristik intrinsik yang berbeda. Pendekatan sosiologi sastra dalam penelitian ini juga secara terpancang (embedded) karena memusatkan studi pada beberapa aspek yang dipilah berdasarkan kepentingan berkait dengan sampel penelitian. Teknik penarikan sampel dilakukan melalui sampel seleksi berorientasi informasi (information-oriented selection sampling) yang secara umum dikenal sebagai sampel bertujuan (purposive sampling), yang di antaranya berdasarkan kasus paradigmatik gerakan feminisme. Alat bantu pendekatannya adalah metode hermeneutika sebagai cara menemukan realitas teks maupun hal yang melampaui teks dengan paradigma: (1) makna kata dari batang tubuh teks ditetapkan dengan merujuk pada koeksistensinya dengan kata-kata lain di sekitarnya (pada tataran wacana penafsiran bersifat holistik dan parsial secara sekaligus dengan segala keniscayaan efek ikutannya), (2) penafsir dan teks senantiasa terikat oleh konteks tradisinya masing-masing, sadar atau tidak penafsir selalu memiliki prapaham tertentu terhadap teks dan ini menjadikan penafsir sulit menafsirkan teks dari sisi yang netral (penafsiran hanya mungkin dilakukan melalui the fusion of horizons, yakni mempertemukan prapaham penafsir dan cakrawala makna yang dikandung teks), (3) teks dipraanggapkan sebagai tidak bersifat steril, tidak bersih dari jejak kepentingan ideologi dan karenanya harus disingkap melalui refleksi kritis untuk membuktikan selubung ideologisnya.

Penelitian ini memiliki 3 jenis data, terdiri dari: data objektif, data genetik, dan data afektif. Data objektif bersumber wacana empat novel objek kajian: Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, dan Nayla; data genetik bersumber dari wacana konfirmatori proses kreatif pengarang perempuan periode 2000-an: Ayu Utami, Oka Rusmini, Abidah El Khalieqy, dan Djenar Maesa Ayu; dan data afektif bersumber dari wacana konfirmatori tentang horison penerimaan subjek pembaca empat novel objek kajian: Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, dan Nayla. Sesuai dengan bentuk penelitian kualitatif dan juga sumber data yang dimanfaatkan, maka teknik pengumpulan data yang digunakan adalah: (1) content

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

91

Page 92: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

analysis (baca-catat-analisis) untuk memperoleh data objektif yang berkait dengan penggunaan bahasa dan ideologi feminisme yang bersumber wacana beramanat feminisme empat novel pengarang perempuan periode 2000-an; (2) wawancara mendalam untuk memperoleh data genetik proses kreatif empat novel objek kajian melalui life-history empat pengarang perempuan periode 2000-an; (3) wawancara mendalam dan focus group discussion untuk memperoleh data afektif yang berupa apresiasian yang bersumber subjek pembaca empat novel pengarang perempuan periode 2000-an. Untuk memperoleh derajat validitas dalam penelitian ini digunakan teknik triangulasi sumber data yang melibatkan cross check data yang diperoleh lewat dokumentasi, wawancara mendalam, dan focus group discussion. Proses cross check kemudian di re-check lagi dengan investigator triangulation yang memakai dua teknik yaitu: member checks dan audit trail sehingga validitas data di dalam penelitian ini dapat dipertanggungjawabkan.

Analisis dan pembahasan penelitian menghasilkan kesimpulan aposteriori bahwa: (1) Teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia tersebut berisi pengucapan teks ideologi feminisme karena: a) berisi provokasi ketimpangan hak-hak perempuan dengan laki-laki yang dievokasi oleh budaya patriarki, b) mengguncang identifikasian perempuan atas stereotip buruk dan marjinalisasi posisi perempuan di dalam dunia yang dikuasai laki-laki, c) mengguncang identifikasian perempuan atas stereotip sebagai lemah, penurut, penggoda, pelengkap laki-laki, penuntut, cerewet, dan emosional yang telah berabad-abad dibangun oleh teks-teks yang diciptakan laki-laki. d) mempertegas perlunya keterlibatan perempuan di dalam menuntut kesetaraan melalui budaya tulis karena selama ini perempuan telah dibuat lebih rendah oleh teks-teks yang diciptakan oleh para lelaki dan lalu diterimanya sebagai suatu kebenaran bahwa perempuan memang rendah menurut kodratnya, e) menyadarkan manusia berkeadaban, khususnya perempuan, bahwa sampai sekarang masih banyak perempuan yang tetap tidak menengarai bahwa posisi sebagai the second sex, the

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

92

Page 93: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

other, subaltern atau liyan adalah cara menjadi manusia yang buruk. (2) Genetik teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia memiliki kegayutan dengan ideologi feminisme empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia karena tersimpulkan bahwa keempat pengarang teks novel objek kajian berbicara tentang hasrat negosiasi feminisme dengan budaya patriarki di dalam karya mereka. Latar belakang kehidupan masing-masing empat pengarang perempuan periode 2000-an mengejawantah ke dalam novel mereka. Ayu Utami, Oka Rusmini, Abidah El Khalieqy, dan Djenar Maesa Ayu walaupun bertolak dari tema berisu sama tetapi tidak serta merta menghasilkan novel beraura intrinsik sama. (3) Horison penerimaan subjek terhadap teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia memiliki kadar hegemoni berbeda karena: a) kadar repositori kefeminismean masing-masing diri pembaca berbeda, b) kadar kompetensi referensial masing-masing diri pembaca berbeda, c) kadar kompetensi refleksi masing-masing diri pembaca berbeda. (4) Nilai-nilai pendidikan teks empat novel pengarang perempuan periode 2000-an sastra Indonesia memiliki kegayutan dengan nilai-nilai sosial yang melingkupinya karena: a) tidak ada novel yang berangkat dari kekosongan budaya, b) novel adalah buah dari konfigurasi nilai, c) dari tangan pengarang sebuah novel lahir tetapi penyemai ide-idenya adalah masyarakat.

Disarankan: (1). Novel Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, dan Nayla selain harus diapresiasi sebagai pembawa nilai-nilai yang menimbulkan pro-kontra tetapi juga harus diapresiasi sebagai pembawa nilai-nilai sarana mencerdaskan kehidupan bangsa karena novel-novel tersebut dapat menjadi sarana pencerdas bangsa secara intelektual, emosional, dan spiritual, (2). Novel Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, dan Nayla harus dilihat sebagai teks pembawa simbol keinginan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

93

Page 94: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

berkesetaraan wakil-wakil perempuan yang menyodorkan konsep bagaimana seharusnya masyarakat gender membangun dunia yang lebih manusiawi dengan menghormati subjektivitas perempuan, (3). Novel Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, dan Nayla meskipun sebagai ekspresi seni bahasa yang bersifat reflektif sekaligus interaktif dapat menjadi spirit bagi munculnya gerakan perubahan masyarakat secara positif dan negatif, dampak ikutan negatifnya tidak perlu dikhawatirkan karena masyarakat komunitas sastra Indonesia hanya memberi tempat dan toleransi memulyakan hanya kepada nilai-nilai bawaan karya sastra yang memperkuat nilai-nilai sosial, (4). Semua pemangku kepentingan sastra Indonesia harus menyadari bahwa penciptaan iklim bersastra yang kondusif untuk bersastra adalah sebuah keniscayaan dan harus dilakukan selaras dengan upaya peningkatan daya apresiasi, kreasi, dan inovasi bangsa. Sikap prejudice terhadap gugus sastra jenis apapun harus dihindarkan, (5). Subjek harus melihat bahwa kebenaran dalam sastra tidak pernah ada yang selesai dan takterstruktur. Kebenaran dalam sastra selalu berproses lanjut dan selalu mencerminkan realitas yang harus dibaca berulang-ulang seperti teks. Realitas kebenaran dalam sastra harus dibaca berulang-ulang karena realitas kebenaran dalam sastra selalu terbarui dan kompleks, (6). Subjek harus melihat bahwa teks sastra adalah hasil dialog kelanjutan kreativitas kreator ketika menyikapi fenomena. Sewaktu mengentitas subjek majemuk teks sastra harus dibiarkan berkompetisi dengan teks-teks lain membentuk medan eksotopi yang memustahilkan kesempurnaan antara teks yang satu dengan teks lainnya, (7) Subjek harus melihat bahwa teks sastra adalah organisme hidup nirjasmani yang memiliki potensi makna relatif dan pengujiannya melalui waktu serta nilai-nilai universal. Karya sastra memungkinkan siapa saja memperoleh artikulasian makna hidup secara pasif maupun aktif, reseptif maupun produktif, (8) Guru Bahasa dan Sastra Indonesia yang ingin menjadikan novel Saman dan Nayla sebagai materi bahan ajar harus berhati-hati dan menyadari bahwa kedua novel tersebut mengandung virus mental negatif yang harus disikapi secara cerdas dan berkearifan.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

94

Page 95: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Kata Kunci: feminisme, sosiologi sastra, hermeneutika, hegemoni, kalis-hegemoni, horizon pembaca, stereotip bahasa perempuan.

FEMINISM AND EDUCATIVE VALUE IN FOUR NOVELS WRITTEN BY INDONESIAN WOMEN PUBLISHED IN 2000S: SOCIOLOGICAL APPROACH

This study is aimed to reveal using discursive explanatory technique: (1) why it is said that the voice of feminism ideology exists in four novels written by Indonesian women in 2000s, (2) why the relation between genetic of text and four novels written by Indonesian women in 2000s indicates their feminism ideology, (3) why the horizon of reception from the readers of four novels written by Indonesian women in 2000s is different for every reader in the context of hegemonic effect, and (4) why the relation between educative value from four novels written by Indonesian women in 2000s and the social context involved is existent.

The paradigm of this study is qualitative. This study used sociological approach and hermeneutic method to reveal the reality of texts and the meaning beyond the texts. The combination of sociological approach and hermeneutic method applied in this reasearch was as follows: “(1) the meaning of a word within the text is defined by referring to its coexistence with other words surrounded. It means that in the context of discourse analysis, the interpretation has two characteristics; holistic and partial, (2) Interpreter and text are bound by their own tradition contexts. An interpreter, whether he is aware or not, has always had prior-world view before he meets a text. This results an implication that an interpreter will always read a text without a neutral stance. Interpretation therefore must be the fusion of horizons; the horizon from the interpreter and the horizon of text, (3) Every text by nature cannot be sterile also. Every text must contain an ideology within. It cannot be written in null ideology. It must contain what a text must have: an ideology. Hence, to interpret a text means to reveal the ideology of text.”.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

95

Page 96: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

This study has three types of data. They are: objective data, genetic of text data, and affective data. Objective data were taken from four novels written by Indonesian women in 2000s: Saman, Tarian Bumi, Geni Jora dan Nayla; genetic of text data were taken from confirmatory discourse regarding the creative processes from four Indonesian writers: Ayu Utami, Oka Rusmini, Abidah El Khalieqy, and Djenar Maesa Ayu; while affective data were taken from confirmatory discourse regarding the horizon from the interpreters (or the readers) of four Indonesian novels: Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, and Nayla. The technique of sampling used in this study was purposive sampling. In accordance to qualitative research model and the data used in this study, hence the techniques of collecting data were: (1) content analysis, (2) in-depth interview with the four Indonesian women writers to get genetic of text data, (3) in-depth interview and focus group discussion to obtain affective data from the readers from four novels written by Indonesian women in 2000s.

The degree of validation in this study was tested by using data triangulation. The data triangulation involved cross checking the data obtained from documentation, in-depth interview, and focus group discussion. The process of cross checking the data was then continued by re-checking process through investigator trianggulation. Investigator trianggulation involved two techniques. These two to guarantee the validity of this study were member checks and audit trail.

The results of this study are as follows: (1) there are solid evidences that the voice of feminism ideology exists in four novels written by Indonesian women in 2000s. The charactersitics are: a) provoking the differentiation between men’s rights and women’s, b) redefining the bad stereotype upon women’s, c) deconstructing the bad image labelled to women, d) making a bold statement that equality must be put forward in the context of men-women relationship, e) giving a wake up call to other women about the marginalisation of women in the men’s world. (2) the relation between genetic of text and text containing feminism ideology from four novels written by Indonesian women in 2000s show that there is, indeed, a

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

96

Page 97: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

proposal of negotiation from Indonesian women to Indonesian men regarding the main issue; redefining the (patriarchal) culture. However, from this research, there is evidence also that the backgrounds of these women writers have colored the way they speak the issue. (3) the horizon of reception from the readers of four novels written by Indonesian women in 2000s reflect that the readers are different for every reader. This difference might come from three things: a) the difference of each reader’s mind repository, b) every reader has their own reference of life values, c) the difference of every reader’s reflective competence on reading literary work. (4) the feminism ideology from four novels written by Indonesian women in 2000s and the educative value brought by these four novels show that: a) no literary work comes from nothing; it always reflects the culture from where it comes from, b) novel is, after all, a configuration of values, c) every woman writer cannot escape from the effect of culture on her, where she starts the meta-narration for her writing and how she reacts on it.

This study recommends: (1) Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, and Nayla must not be appreciated within their controversial aspects only but rather based upon their educative value which proposes new ideas concerning redefinition of women’s role in the patriarchal culture. These four novels may enrich their readers with intelectual, emotional, and spiritual experiences, (2) Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, and Nayla must be considered as vanguards. The novels give new atmosphere into Indonesian literature and culture. They represent feminism ideology which has been ignored by most Indonesian novels, (3) Saman, Tarian Bumi, Geni Jora, and Nayla might bring a new direction to the national culture redefinition. They may affect the society since they offer new ideas and philosophy to Indonesian patriarchal culture. Although the novels, which are literary works, laden with positive values and negative values, but the negative values will not be accepted by the society due to the characteristics of Indonesian culture. This means that the novels may be an optional way to drive social changing, (4) The prejudiced thinking and acts must not have space in the context of literary work interpretation, (5) Every reader must understand that literary text,

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

97

Page 98: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

by its nature, will always have multiple interpretations. Literary text does not have a fixed-interpretation nor fixed meaning. It always opens a new possible way to re-interpretation, (6) Every reader must understand that a literary work is a response to the issues dwell within a society. There is no literary work which is written in the null condition. It must be written to repond or answer what happens in a society. Therefore, any literary work must not be judged by a critic but by its society alone. Let the society decide what kind of literary work to read or to expel. By time, this will result an exotopic area in which every literary work competes with others, (7) every subject, or reader, must understand that every literary work has more than a single meaning. Its meaning may change over time. Time may help make different interpretations. That is said that literary work is a living organism; it changes over time and affects readers, (8) Every Indonesian Literature teacher must consider to use but with careful remarks when using these four novels, especially Saman and Nayla, as study materials.

Keywords: feminism, sociology of literature, hermeneutics, hegemony, hegemonic resistance, horizon of readers, women language stereotypes.

Dr. H. Edy Tri Sulistyo, M.Pd.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

98

23

Page 99: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Lahir di Purwodadi/Grobogan, 17 Juli 1956. Pria yang memiliki NIP 195607171986011002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1982 lulus sarjana (S-1) dari IKIP Semarang pada bidang ilmu: Pendidikan Seni Rupa, tahun 2003 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Teknologi Pendidikan, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Linguistik Minat Utama: Pragmatik. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

KAJIAN PRAGMATIK TINDAK TUTUR DIREKTIF DALAM SÊRAT WÉDHATAMA KARYA KGPAA MANGKUNAGARA IV

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tindak tutur direktif dalam Sêrat Wédhatama karya Mangkunagara IV secara pragmatik terutama: (1) jenis tindak tutur direktif, cara pengungkapannya, kesantunan, implikatur dan daya pragmatik; (2) kepribadian Mangkunagara IV dan latar belakang penuturannya; (3) pemahaman dan tanggapan masyarakat terhadap Sêrat Wédhatama.

Strategi yang digunakan dalam penelitian ini adalah kritik holistik pada studi kasus tunggal terpancang (embedded case study research). Sumber data yang dimanfaatkan dalam penelitian ini adalah keseluruhan teks Sêrat Wédhatama. Sumber data tersebut dikaji dari faktor objektif, afektif dan genetiknya. Teknik penarikan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampel bertujuan (purposive sampling). Teknik pengumpulan data objektif dan genetik dengan teknik kepustakaan, data afektif dengan wawancara mendalam (in-depth interviewing), sedangkan analisis yang digunakan adalah analisis kritik holistik dan analisis pragmatik. Validasi data yang digunakan yakni trianggulasi data (data triangulation).

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

99

Page 100: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Berdasarkan analisis dan pembahasan penelitian, dapat disimpulkan bahwa: (1) tindak tutur direktif yang ditemukan sebagai berikut: (a) Request (meminta, mengajak, dan mendorong) terdapat 5 subtindak tutur (4,2 %); (b) Question (bertanya) hanya 1 subtindak tutur (0,8 %); (c) Suggestion (memerintah, menghendaki, menyarankan) 15 subtindak tutur (12,5 %); (d) Prohibitive (melarang, membatasi, mengkritik) 8 subtindak tutur (6,7 %); (e) Permissive (menyatakan, memberitakan) 10 subtindak tutur (8,3 %); (f) Advisories (menasihati, memberi petunjuk, memberi pesan, memberi pelajaran) 81 subtindak tutur (67,5 %); penerapan dan cara pengungkapannya disampaikan dengan menerapkan himbauan melalui sanépa atau kiasan dan cara penuturannya disampaikan dengan cara tidak langsung atau penuh dengan samudana/kiasan, kesantunan yang disampaikan sesuai dengan model kesantunan Brown dan Levinson yang menunjukkan skala peringkat jarak sosial, status sosial, dan rank rating yang didasarkan atas kedudukan relatif antara penutur dan mitratutur; serta implikatur dan daya pragmatiknya yakni nasihatnya dapat mempengaruhi pembaca atau masyarakat. (2) KGPAA Mangkunagara IV adalah seorang pemimpin di Pura Mangkunagaran yang terkenal dalam bidang pemerintahan, perekonomian, dan kebudayaan khususnya budaya keraton/Jawa, hal ini menjadi latar belakang tuturannya dalam Sêrat Wédhatama. (3) Tanggapan masyarakat terhadap tindak tutur direktif dalam Sêrat Wédhatama yakni isinya penuh dengan nasihat, petunjuk, pesan moral, ajaran yang sangat berguna bagi para pembaca atau masyarakat pada umumnya, terutama yang berhubungan dengan kehidupan baik di dunia maupun mempersiapkan dirinya menuju kehidupan akhirat.

Implikasi yang dapat diperoleh dalam penelitian ini adalah munculnya motivasi bagi peneliti dan para pembaca hasil penelitian ini untuk tetap menghargai atau melestarikan hasil budaya pujangga keraton. Para pembaca/masyarakat akan berusaha untuk memperbaiki perilaku kehidupan dalam keseharian di dalam

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

100

Page 101: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

keluarga maupun di lingkungannya, sehingga menjadi manusia yang memiliki moral yang baik dan mendapatkan rida dari Tuhan Yang Maha Esa.

A PRAGMATIC STUDY ON DIRECTIVE SPEECH ACT IN SÊRAT WÉDHATAMA BY KGPAA MANGKUNAGARA IV

This study aims at assessing the directive speech acts in Sêrat Wédhatama by Mangkunagara IV in terms of: (1) the types of directive speech acts, the implementation, and the politeness of expression, and implicature meaning; (2) the figure of Mangkunagara IV; (3) the society understanding and responses towards Sêrat Wédhatama.

The strategy used in this study is a holistic critic on embedded case study. The source of data used in this study is the Sêrat Wédhatama text by Mangkunagara IV. The data are analyzed from the factors objectives, affective and genetic. The sampling technique used in this research is purposive sampling. The affective data are collected by using in-depth interviews, where as the objective data are obtained by genetic engineering and record. The data are analyzed by using critical holistic analysis and pragmatic analysis. The validity of data bazed on data triangulation.

Based on the analysis and discussion of research, it can be concluded that: (1) types of directive speech acts found are as follows: (a) Requestives: 5 subspeech acts (4,2%, (b) Questions: 1 subspeech acts (0,8%), (c ) Suggestions: 15 subspeech acts (12,5%), (d) Prohibitives: 8 subspeech acts (6,7%), (e) Permissives: 10 subspeech acts (8,3%), (f) Advisories: 81 subspeech acts (67,5%); the implementation and the disclosure of the directive speech acts are expressed implicitly in the form of “sanépa” (figure of speech) “samudana” (figurative language); the politeness resembles Brown and Levinson's rank or position on the society of the speakers. (2) KGPAA Mangkunagara IV is a leader in the Mangkunagaran Palace with sophisticated control on politics, economy, and culture, especially the culture of the noble society which becomes the background

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

101

Page 102: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

of Sêrat Wédhatama. (3) The response of the society towards directive utterances of Sêrat Wédhatama, is that it contains advice, guidance, moral value, and teachings useful for the readers or society in general.

The implication of this research is the increased motivation of the recearcher and the readers to appreciate and sustain the works of royal poet laureates. Readers/society can improve their daily conduct both in family and community, so that they become better people and Get God’s blessing.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

102

Page 103: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Sapta Kunta Purnama, M.PdLahir di Boyolali, 23 Maret 1968. Pria yang memiliki NIP 196803231993031012 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1991 lulus sarjana (S-1) dari FKIP UNS Surakarta pada bidang ilmu: JPOK, tahun 1998 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari IKIP Jakarta pada bidang ilmu: Pendidikan Olahraga, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Negeri Jakarta untuk bidang ilmu:Pendidikan Keolahragaan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

MODEL TES BAKAT BULUTANGKIS PERSPEKTIF DOMAIN FISIK

Kebijakan di Indonesia, olahraga prestasi dilakukan oleh setiap orang yang memiliki bakat, kemampuan, dan potensi untuk mencapai prestasi. Cabang olahraga bulutangkis merupakan andalan Indonesia untuk bersaing di tingkat internasional, namun sejak tahun 2010 prestasi atlet-atlet bulutangkis Indonesia dinilai mulai turun peringkat. Salah satu indikasi adalah gagalnya tim piala Thomas Indonesia dan tim Uber, Mei 2012, di Wuhan China; kalah di perempat final oleh timThomas dan Uber Jepang dengan skor yang sama 2-3.

Dalam suatu sistem pembinaan olahraga prestasi, sistem rekruitmen atlet merupakan tahapan penting untuk menjamin tercapainya prestasi berkelanjutan. Sistem rekruitmen di dalamnya terdapat tahapan seleksi dan penetapan calon atlet yang memenuhi semua persyaratan serta kriteria yang telah ditentukan. Kriteria yang utama adalah faktor keberbakatan atau telanta, dengan diketahuinya bakat calon atlet maka proses pembinaan prestasi menjadi jelas, selain itu juga pembinaan selanjutnya (pengembangan bakat) menjadi lebih

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

103

24

Page 104: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

efektif dan efisien dibanding membina calon atlet yang belum diketahui keberbakatannya. Berkaitan dengan hal tersebut instrumen identifikasi calon atlet berbakat menjadi penting untuk diadakan.

Metodologi Penelitian

Metode yang digunakan penelitian ini adalah metode penyusunan instrumen, yaitu membuat suatu rancangan instrumen tes untuk memecahkan masalah-masalah aktual yang berhubungan dengan bidang olahraga khususnya sistem identifikasi bakat. Dalam penelitian ini yang akan disusun adalah sebuah alat ukur untuk mengetahui bakat bulutangkis perspektif domain fisik. Karakteristik responden adalah pemain bulutangkis usia 12-13 tahun yang telah berlatih minimal selama tiga tahun, dengan frekuensi latihan minimal 3 kali seminggu dan merupakan anggota klub bulutangkis yang terdaftar di Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Jawa Tengah. Teknik pengambilan sampel menggunakan dua cara, yaitu; 1) Stratified random sampling, untuk uji coba instrumen; 2) teknik judgement sampling untuk penyusunan norma tes bakat bulutangkis perspektif domain fisik. Jumlah sampel untuk tujuan penyusunan rangkaian tes (test battery) terdiri dari 16 pemain putra dan 16 pemain putri. Jumlah sampel untuk keperluan penyusunan norma terdiri dari 390 pemain putra dan 255 pemain putri.

Hasil penelitian

Berdasarkan kepada hasil perhitungan analisis seleksi tes dengan metode seleksi tes dari Wherry-Doolittle adalah sebagai berikut:

1. Terdapat dua jenis rangkaian tes bakat bulutangkis perspektif domain fisik, yaitu;

a. Rangkaian tes bakat untuk pemain putra yang terdiri dari (1) panjang telapak kaki, (2) lempar tangkap bola tenis, (3) langkah bulutangkis (shadow badminton), (4) lari multitahap; dan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

104

Page 105: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

b. Rangkaian tes bakat untuk pemain putri yang terdiri dari (1) panjang telapak kaki, (2) lempar tangkap bola tenis, (3) lari 40 meter, (4) langkah bulutangkis, (5) lari multitahap.

2. Validitas tes bakat bulutangkis perspektif domain fisik untuk putra = 0.859, dan untuk putri = 0.846, validitas tersebut termasuk kategori baik dan mempunyai daya pembeda yang signifikan pada taraf (P = 0.05).

3. Norma hasil tes bakat bulutangkis berdasarkan total T-skor, untuk pemain putra berbakat skor ≥ 252 dan untuk pemain putri berbakat skor ≥ 302.

Kesimpulan

1. Terdapat dua rangkaian tes bakat bulutangkis perspektif domain fisik, yaitu:

a. Rangkaian tes bakat bulutangkis untuk pemain putra, terdiri dari; pertama, tes panjang telapak kaki; kedua, lempar tangkap bola tenis;, ketiga, langkah bulutangkis; dan keempat lari multitahap.

b. Rangkaian tes bakat bulutangkis untuk pemain putri terdiri dari; pertama, panjang telapak kaki; kedua, lempar tangkap bola tenis;, ketiga, langkah bulutangkis; keempat, lari 40 meter; dan kelima, lari multitahap

2. Validitas rangkaian tes bakat bulutangkis perspektif domain fisik, merupakan validitas prediktif, yaitu:

a. Validitas tes bakat bulutangkis untuk pemain putra r2 = 0.859.

b. Validitas tes bakat bulutangkis untuk pemain putri r2 = 0.849.

c. Tes bakat bulutangkis untuk pemain putra mempunyai daya pembeda yang signifikan, hasil perhitungan uji normalitas adalah { 2

h= 9.175 < 2t

0,95 (16) = 26.3}.

d. Tes bakat bulutangkis untuk pemain putri mempunyai daya pembeda yang signifikan, hasil perhitungan uji normalitas adalah { 2

h= 5.256 < 2t

0,95 (12) = 21.03}.PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

105

Page 106: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

3. Terdapat dua macam norma tes bakat bulutangkis, yaitu:

a. Norma tes bakat bulutangkis untuk pemain putra; 1) kategori baik sekali dengan skor 252 ke atas, (2) kategori baik dengan skor 219-251, (3) kategori cukup dengan skor 182-218, (4) kategori kurang dengan skor 160-181, (5) kategori kurang sekali dengan skor kurang dari 159.

b. Norma tes bakat bulutangkis untuk pemain putri; 1) kategori baik sekali dengang skor 302 ke atas, (2) kategori baik dengan skor 269-301, (3) kategori cukup dengan skor 232-268, (4) kategori kurang dengan skor 201-231, (5) kategori kurang sekali dengan skor kurang dari 200.

MODEL OF BADMINTON TALENT TEST PERSPECTIVE PHYSICAL DOMAIN

The purpose of this research are: 1) Create test battery of physical domain perspective badminton performance; 2) Know the validity of the tests; 3) Develop the norm of performance tests. This method used the construction of the development of research instruments. Target population is 12-13 years old badminton players. Qualified badminton players are players who aged 12-13 years and had been practicing for at least three years, with the exercise frequency is at least 3 times a week and player’s badminton club listed in the Badminton Association of Indonesia (PBSI) in Central Java. According to objective of this research, technique used for take the sample take 2 stages, namely: 1) Stratified random sampling, to test the instrument, 2) Judgment sampling technique for the preparation of the norms. The results of the research are: 1) Produced a test battery, namely: a) The test battery of performance for male player are (1) The length of his foot, (2) Tennis ball fetching, (3) Shadow badminton,(4) Multistage run; and b) The test battery of performance for female players consisting of: (1) The length of her foot, (2) Tennis ball fetching, (3) 40 meter run, (4) Shadow badminton, (5) Multistage run; 2) The validity of male category is 0,859 and 0.846 for female, the rate of differencial is at good rate category and has significant with

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

106

Page 107: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

degree of freedom P = 0.05. Norm for badminton gifted child due to T-score are 252 for male, 302 for female .

Key word: Talent, gifted, instrument, physical domain, identification, badminton

Dr. Sariyatun, M.Pd., M.Hum

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

107

25

Page 108: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Lahir di Sala, 18 Maret 1961. Perempuan yang memiliki NIP 196103181989031001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1995 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Sejarah, tahun 2001 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari IKIP Jakarta pada bidang ilmu: Pendidikan Sejarah, serta menempuh (S-2)di Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Sastra Sejarah, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Pendidikan Indonesia untuk bidang ilmu: Pendidikan IPS. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

MODEL PEMBELAJARAN IPS BERBASIS NILAI-NILAI BUDAYA LOKAL BATIK KLASIK UNTUK MENINGKATKAN JATI DIRI BANGSA, BAGI SISWA SMP DI SURAKARTA

Disertasi ini merupakan hasil penelitian pengembangan yang bertujuan untuk menemukan model pembelajaran IPS di SMP berbasis Nilai-nilai budaya local batik klasik untuk menguatkan jati diri bangsa. Model Pembelajaran IBNBBK dikembangkan dengan Integrasi nilai budaya batik klasik dalam pembelajaran IPS melalui penggabungan model pembelajaran Kooperatif dan Klarifikasi nilai yang dikemas dalam turnamen. Keunggulan pembelajaran kooperatif dapat meningkatkan kinerja siswa dalam tugas-tugas akademik, membantu siswa memahami konsep-konsep yang sulit dam membantu siswa dalam menymbuhkan kemampuan berfikir kritis. Sedang ketrampilan siswa untuk mendiskripsikan, mengklasifikasi dan memilih nilai yang relevan dan bermakna dari suatu peristiwa yang dilakukan dengan kegiatan mengklasifikasi nilai.

Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian dan pengembangan, dengan tiga tahapan pokok, yaitu studi pendahuluan, pengembangan model, dan validasi model. Pengumpulan data menggunakan pedoman observasi, pedoman

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

108

Page 109: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

wawancara, dan lembar penilaian perangkat pembelajaran. Analisis datanya menggunakan teknik kualitatif dan kuantitatif.

Kesimpulan pokok hasil penelitian ini adalah : model pembelajaran IPS berbasis nilai-nilai budaya lokal batik klasik (IBNBBK) yang dikembangkan, telah memenuhi prinsip-prinsip pengembangan model pembelajaran, dan terbukti signifikan untuk meningkatkan prestasi belajar, meningkatkan karakter dan jati diri kebangsaan siswa dibandingkan dengan pembelajaran IPS dengan model Kooperatif.

Kata kunci: nilai budaya, karakter, jati diri bangsa

THE DEVELOPMENT LEARNING MODEL OF SOCIAL STUDY BASED - VALUES OF LOCAL CULTURE CLASSICAL BATIK TO EMPOWERMENT THE NATIONAL IDENTITY OF JUNIOR HIGH SCHOOL STUDENTS IN SURAKARTA

This dissertation is the result of research that aims to find a learning model of social studi based - values of local culture classical batik to improve the national identity of junior high school students in Surakarta. The learning model of IBNBBK developed using based - values of local culture classical batik integration in the social science through in corporation of cooperative learning model and values clarification. The excellence value of cooperative learning can improve student performance in academic tasks, helps students to understanding the difficult concepts and to help students to develop the ability of critical thinking. While the students’ skills to describe, clarify, and select a value that is relevant and meaningful from an eventis done by clarifying the value of activities.

This study usthe approach of research and development. In general, this research consists of three levels: (1) doing a pre-survey which identified the current condition of teaching and learning social studi, (2) developing a model which was based on the findings of pre-survey, (3) validating the model. The data collection using observation guides, interview guides, learning tools and assessment sheet.To analyse the data using qualitative and quantitative techniques.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

109

Page 110: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

The main conclusion of this research are: development models of learning-based social studie classical batik cultural values had met the demand of the development of learning models principles, and proved significant for improving learning achievement, improve the national character and identity of students as compared with conventional models. The findings of this research has positive implications for the development of teaching and learning social studi in junior high schools.

Key words: cultural value, characters, national identity

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

11026

Page 111: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Maridi, M.Pd.Lahir di Karanganyar, 24 Juli 1950. Pria yang memiliki NIP 195007241976031002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1981 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Biologi, tahun 1991 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari IKIP Negeri Jakarta pada bidang ilmu: Pendidikan Sejarah, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Sebelas Maret untuk bidang ilmu: Ilmu Lingkungan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PENANGGULANGAN SEDIMENTASI WADUK WONOGIRI MELALUI KONSERVASI SUB DAS KEDUANG DENGAN PENDEKATAN VEGETATIF BERBASIS MASYARAKAT

Manusia merupakan faktor utama pemicu (trigger) penyebab sedimentasi sebagai akibat budidaya lahan yang tidak berbasis pada prinsip-prinsip pembangunan berkelanjutan yang mengakibatkan terjadinya kerusakan lingkungan di kawasan buriloka (hinterland) Waduk Wonogiri sehingga menyebabkan terjadinya sedimentasi dan pendangkalan. Penelitian ini dilakukan di Sub Daerah Aliran Sungai (Sub-DAS) Keduang yang merupakan salah satu Sub DAS dari enam Sub-DAS di kawasan Daerah tangkapan hujan (Catchment Area) yang memiliki kontribusi sedimentasi terbesar di Waduk Wonogiri. Penelitian ini lebih difokuskan pada pendekatan konservasi vegetatif dan peran serta masyarakat yang terkait lima modal (capital) terkait dengan konservasi DAS yaitu: kekuatan masyarakat (social capital), sumber daya masyarakat (human capital), kondisi fisik lahan (physical capital) dan kekuatan alam (natural capital); model vegetatif dan insentif pemerintah.

Tujuan umum penelitian ini adalah untuk menemukan hubungan antara lima modal (capital) dan insentif pemerintah sebagai faktor pendorong yang dapat mempengaruhi masyarakat (petani DAS) dalam mengambil keputusan konservasi

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

111

Page 112: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

secara partisipatif dalam rangka penanggulangan sedimentasi di Waduk Wonogiri. Tujuan khusus penelitian ini adalah menemukan besarnya peran serta: (a) masyarakat, terutama masyarakat pelaku pendidikan; (b) peran sumberdaya manusia (human capital); (c) peran kekuatan/modal finansial (financial capital); (d) peran kondisi fisik (physical capital); (e) sumberdaya alam (natural capital); serta (f) peran pemerintah dan NGO (goverment insentive) dalam konservasi Sub DAS Keduang.

Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey, sampel diambil sebanyak 300 responden secara purposive sampling di lima desa, yaitu Desa Gemawang Kecamatan Ngadirojo; Desa Sambirejo Kecamatan Jatisrono; Desa Pingkuk Kecamatan Jatiroto; Desa Sukoboyo Kecamatan Slogohimo; dan Desa Sembukan Kecamatan Sidoharjo. Teknik Pengumpulan Data dilakukan dengan menggunakan Kuisioner. Analisis Data dilakukan dengan analisis regresi ganda dan uji beda dalam hal ini uji t untuk mengetahui besarnya sumbangan pengaruh variabel kelima modal dan sinyal pemerintah terhadap keputusan masyarakat dalam menerapkan konservasi DAS.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kelima modal dan insentif pemerintah tersebut secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap keputusan petani melakukan konservasi dalam penanggulangan sedimentasi di DAS Keduang; sedangkan untuk modal vegetasi rumput disamping memiliki kamampuan pendukung konservasi juga mememiliki nilai ekonomi sebagai pakan ternak.

Kata Kunci: partisipasi masyarakat, modal (capital) dan insentif pemerintah, konservasi DAS, penanggulangan sedimentasi

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

112

Page 113: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

SEDIMENTATION PREVENTION (CONTROL) THROUGH COMMUNITY BASED OF VEGETATIVE CONSERVATION APPROACH OF THE KEDUANG SUB-WATERSHED WONOGIRI CENTRAL JAVA INDONESIA

Humans are the main factors triggering causes of sedimentation as a result of farming-land cultivation that is not based on the principles of sustainable development which is resulted in damage to the environment in the reservoir hinterland, causing sedimentation and siltation. The research was conducted in Sub Watershed (Sub-basin) Keduang which is one of six sub-watershed Sub-basin in the catchment area of Wonogiri reservoir have contributed the largest sedimentation rate to the basin. This study focused on vegetative conservation approaches and community involvement related to the five capitals concerned to watershed conservation, namely: social capital (public power), human capital (community resources), financial capital (the power of financial capital) and natural capital (natural forces); vegetative capital and the capital of government incentives.

General purpose of this study was to find a relationship between the five capitals and government incentives as a motivating factor that may affect the public (farmers which are settled in an area of the reservoir and its surrounding) in a participatory conservation decisions in order to control sedimentation in the reservoir. The specific objective of this study are find the amount of: (a) community participation, especially for the educated community, (b) major role in of human resources, (c) the role of power of financial capital, (d) the magnitude of the role of the physical conditions; (e) major role of natural resources, and (f) the role of government and NGOs in Sub watershed of Keduang conservation.

The method used was survey method, and 300 respondents as samples was taken by purposive sampling in five villages, they are: the Village of Gemawang which is located in Ngadirojo sub district; Sambirejo Village of Jatisrono sub district; Pingkuk Village of Jatiroto sub district; Sukoboyo Village of Slogohimo sub district, and Sembukan Village of Sidoharjo sub district. Data collection techniques performed by using a questionnaire. Data analysis was done by using the double

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

113

Page 114: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

regression and compare means test. A coefficient of determination analysis was also done in order to determine the level of these five capitals contribution and its influence variables and signals of the government's incentives to the community’s decision for implementing a sub watershed conservation.

The results of the study showed that the five capital and government incentives are jointly significant effect on farmers' conservation decisions in the prevention of sedimentation in the sub watershed of Keduang, while for the grass vegetation of capital in addition to having the support to the economic value of conservation as well as for cattle purposes.

Keywords: community participation, capitals and government incentives, watershed conservation, prevention (control) of sedimentation

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

114

Page 115: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Suryadi Budi Utomo,S.Si., M.Si.Lahir di Boyolai, 02 Februari 1979. Pria yang memiliki NIP 197902022003121001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 2003 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Kimia, tahun 2007 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Kimia Organik, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada untuk bidang ilmu: Kimia Organik. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

SINTESIS SENYAWA KALIKS[4]RESORSINARENA BARU TURUNAN ANETOL DAN EUGENOL SEBAGAI ADSORBEN DAN ANTIDOTUM LOGAM BERAT

Telah dilakukan penelitian untuk mensintesis senyawa kaliks[4]resorsinarena baru dari anetol dan eugenol serta uji aktivitasnya sebagai adsorben dan antidotum logam berat. Senyawa tetrakis-tiometil-C-4-metoksifenilkaliks[4]resorsinarena (6) disintesis dari anetol melalui beberapa tahap: (1) oksidasi, (2) kondensasi dan siklisasi p-anisaldehida dengan resorsinol terkatalisis asam membentuk 1, (3) klorometilasi 1 dengan paraformaldehida dan HCl berbantuan katalis ZnCl2

menghasilkan 5 dan (4) tiometilasi 5 oleh tiourea serta hidrolisis menggunakan NaOH. Senyawa-senyawa resorsinarena termodifikasi ammonium kuartener dapat disintesis dari eugenol melalui enam tahap yaitu (1) isomerisasi, (2) oksidasi isoeugenol, (3) O-alkilasi vanilin, (4) reaksi kondensasi dan siklisasi vanilin, veratraldehida dan 4-etoksi-3-metoksibenzaldehida dengan resorsinol terkatalisis asam menghasilkan 2, 3, 4, (5) reaksi Mannich terhadap 2, 3, 4 menggunakan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

115

27

Page 116: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

formaldehida dan dimetilamina dalam suasana asam membentuk 7, 8, 9 dan (6) alkilasi 7, 8, 9 dengan MeI menghasilkan senyawa 10, 11 dan 12.

Uji kaliks[4]resorsinarena untuk menjebak logam terkait dan model adsorpsinya diteliti melalui pengadukan kaliks[4]resorsinarena dalam larutan sampel pada berbagai variasi pH, waktu dan konsentrasi. Tetrakis-tiometil-C-4-metoksifenilkaliks[4]resorsinarena mampu secara efektif menjebak kation logam berat Pb2+ dan Cd2+, sedangkan senyawa C-4-arilkaliks[4]resorsinarena termodifikasi ammonium kuartener dapat mengadsorpsi anion logam Cr2O7

2-, CrO4

2- dan MnO4-. Pola adsorpsi semua logam uji ke dalam resorsinarena terkait

mengikuti baik kinetika adsorpsi pseudo orde kedua Ho maupun model kinetika adsorpsi isoterm Langmuir. Kapasitas adsorpsi maksimum resorsinarena dengan gugus aktif tiol terhadap Pb(II) dan Cd(II) sebesar 194,7 dan 519,8 µmol g -1

adsorben, sedangkan kapasitas adsorpsi tertinggi dari resorsinarena termodifikasi ammonium kuartener 11 dan 12 terhadap Cr(VI) masing-masing sebesar 1415,5 dan 1059,8 µmol g-1 adsorben. Mekanisme adsorpsi Cr(VI) pada resorsinarena 11 dominan berlangsung melalui kemisorpsi, hanya sekitar 0,32% Cr(VI) yang terikat secara fisisorpsi pada permukaan adsorben.

Berdasarkan hasil penentuan LD50, C-4-arilkaliks[4]resorsinarena dikategorikan sebagai senyawa tidak toksik menurut kriteria Loomis. Pemberian resorsinarena termodifikasi ammonium kuartener mampu mengurangi konsentrasi logam Cr(VI) dalam organ hati, ginjal dan serum secara berturut-turut hingga 78,30; 85,72 dan 88,79%. Semakin tinggi dosis obat yang diberikan maka semakin besar penurunan kadar logam berat tersebut. Ditinjau dari besaran miligram kromium terkurangi setiap gram organ maka ginjal merupakan organ yang paling banyak mengalami penurunan konsentrasi logam.

SYNTHESIS OF NEW CALIX[4]RESORCINARENE COMPOUNDS DERIVED FROM ANETHOLE AND EUGENOL AS HEAVY METAL ADSORBENT AND ANTIDOTE

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

116

Page 117: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

A research has been conducted to synthesize new calix[4]resorcinarene compounds from anethole and eugenol as heavy metal adsorbent and antidote. Tetrakis-thiomethyl-C-4-methoxyphenylcalix[4]resorcinarene (6) was synthesized from anethole through several steps of (1) oxidation, (2) acid-catalyzed condensation and cyclisation of p-anisaldehyde with resorcinol to afford 1, (3) chloromethylation of 1 with paraformaldehyde and HCl in the presence of ZnCl2 to yield 5 and (4) thiomethylation of 5 using thiourea followed by hydrolysis with NaOH. The quarternary ammonium resorcinarene compounds were produced from eugenol via six steps i.e (1) isomerization, (2) oxidation of isoeugenol, (3) O-alkylation of vanillin, (4) HCl-catalyzed condensation and cyclisation reaction of vanillin, veratraldehyde, 4-ethoxy-3-methoxybenzaldehyde with resorcinol to yield 2, 3, 4, (5) Mannich reaction of 2, 3, 4 using formaldehyde and dimethylamine in acidic condition to yield 7, 8, 9 and (6) alkylation of 7, 8, 9 with MeI to afford 10, 11 and 12.

The examination of each calix[4]resorcinarene for trapping the related metal and it’s adsorption model were investigated by stirring the calix[4]resorcinarene in the sample solution for various pH, time and concentration. Tetrakis-thiomethyl-C-4-methoxyphenylcalix[4]resorcinarene was found to be able to trap effectively heavy metal cations of Pb2+ and Cd2+, while quarternary ammonium C-4-arylcalix[4]resorcinarene compounds could adsorb Cr2O7

2-, CrO42- and MnO4

- in high magnitude. The adsorption model of all metals on related resorcinarene followed both the pseudo second order adsorption of Ho’s and Langmuir isotherm adsorption kinetics model. The maximum adsorption capacity of thiomethylated-resorcinarene to Pb(II) and Cd(II) was 194.7 and 519.8 µmol g-1, while the highest adsorption capacity of resorcinarene 11 and 12 for Cr(VI) was 1415.5 and 1059.8 µmol g-1 adsorbent, respectively. Adsorption mechanism of Cr(VI) onto resocinarene 11 dominantly occurred through chemisorptions, only 0.32% bonded physically on the surface of the adsorbent.

Based on LD50 determination, C-4-arylcalix[4]resorcinarene was classified as non toxic compound according to Loomis criteria. Administration of quarternary

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

117

Page 118: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

ammonium-modified resorsinarene to the Cr(VI) contaminated mice was able to reduce the metal concentrations in liver, kidney and serum in the magnitude of 78.30, 85.72 and 88.79%, respectively. The higher dose of drug administered, the greater decrease in the level of heavy metal. Judging from the amount of milligrams of reduced chromium per gram of organ, kidney is the organ having highest decreasing metal concentrations.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

118

Page 119: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Sri Widoretno, M.Si Lahir di Bojonegoro, 14 Nopember 1958. Perempuan yang memiliki NIP 195811141986012001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1984 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Negeri Yogyakarta pada bidang ilmu: Pendidikan Biologi, tahun 1998 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Biologi dan pada tahun 2013 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Negeri Malang untuk bidang ilmu: Pendidikan Biologi. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PEMBELAJARAN GUIDED INQUIRY UNTUK MENGEMBANGKAN KECAKAPAN HIDUP, HASIL BELAJAR DAN PARTISIPASI MELALUI PELAJARAN BIOLOGI DI SMP SURAKARTA

Kecakapan hidup adalah serangkaian keterampilan yang diperlukan untuk hidup di masyarakat. Kecakapan hidup dapat diperoleh dari lingkungan, sekolah formal dan non formal. Keterampilan yang termasuk dalam kecakapan hidup ada-lah: (1) personal, (2) berpikir rasional yang meliputi: menggali, menemukan, mengolah informasi dan mengambil keputusan serta memecahkan masalah, (3) sosial meliputi: keterampilan lisan, tulisan, kerjasama dan mengelola konflik/mengendalikan emosi, (4) akademik meliputi: keterampilan

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

119

28

Page 120: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

mengobservasi, merancang kegiatan, menyusun hipotesis, mengkoleksi data, (5) keterampilan vokasional meliputi: keterampilan melaksanakan kegiatan yang sesuai dengan pengetahuan yang dipelajari dan keterampilan membuat produk. Hasil belajar terdiri dari tes kognitif dan metakognitif, sedangkan partisipasi terdiri dari partisipasi sebelum, saat dan paska kegiatan. Proses pembelajaran guided inquiry teridentifikasi melatihkan sejumlah keterampilan serta meningkatkan hasil belajar dan partisipasi di setiap fasenya. Pembelajaran guided inquiry merupakan jembatan antara keterampilan yang diperlukan di era pengetahuan dengan hasil pendidikkan yang dibutuhkan, khususnya keterampilan yang diharapkan oleh masyarakat.

Penelitian ini adalah penelitian pengembangan dan eksperimen yang mem-punyai tujuan: (1) menghasilkan perangkat pembelajaran guided inquiry sebagai usaha mengembangkan keterampilan dalam kecakapan hidup, hasil belajar dan partisipasi. (2) Mengkaji pengaruh pembelajaran guided inquiry pada pebelajaran Biologi terhadap kecakapan hidup, hasil belajar dan partisipasi. (3) mengkaji pengaruh kemampuan akademik terhadap kecakapan hidup, hasil belajar dan partisipasi. (4) Mengkaji pengaruh interaksi antara kemampuan akademik dengan pembelajaran guided inquiry terhadap kecakapan hidup, hasil belajar dan partisipasi. Pengembangan perangkat menggunakan model analisis Kemp, Morrison & Ross, yang dilakukan dengan menggunakan Lesson Study (LS) yang melibatkan 35 guru Biologi SMPN Surakarta. Rancangan eksperimen menggunakan kuasi eksperimen pretes-postes non equivalent control group design. Variabel bebas adalah kemampuan akademik dan pembelajaran. Variabel terikat adalah keca-kapan hidup, hasil belajar dan partisipasi. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas VIII SMPN di Surakarta. Penentuan sampel menggunakan acak random sampling untuk menetapkan 2 sampel sekolah. Setiap sekolah diambil 2 kelas secara acak. Sampel penelitian sebanyak 120 yang terdiri dari 60 pebelajar berkemampuan akademik atas dan 60 berkemampuan akademik bawah. Kecakapan hidup dan partisipasi diukur menggunakan assesment

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

120

Page 121: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

performance, hasil belajar kognitif diukur dengan tes pilihan ganda, metakognitif diukur dengan merefleksi pengetahuan yang telah dipelajari. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan Anakova yang dilanjutkan uji LSD. Uji prasyarat normalitas menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov. Uji homogenitas menggunakan uji Levene’s, yang teknis pelaksanaannya menggunakan program SPSS versi 16,0 pada taraf signifikansi 0,05 (P < 0,05).

Hasil pengembangan perangkat menunjukkan perangkat pembelajaran guided inquiry dapat dipergunakan untuk meningkatkan kecakapan hidup, hasil belajar dan partisipasi. Hasil penelitian eksperimen adalah: (1) Pembelajaran guided inquiry pada pelajaran Biologi berpengaruh signifikan terhadap kecakapan hidup dan partisipasi, namun tidak berpengaruh signifikan pada hasil belajar tes kognitif. (2) Kemampuan akademik berpengaruh terhadap kecakapan hidup, hasil belajar dan partisipasi. Skor terkoreksi terbesar pada semua variabel terikat ditemukan pada kelompok yang mempunyai kemampuan akademik atas, namun persentase peningkatan skor lebih banyak ditemukan pada kelompok kemampuan akademik bawah. (3) Interaksi antara kemampuan akademik dengan pembelajaran guided inquiry berpengaruh terhadap kecakapan hidup dan partisipasi. (4) Inter-aksi antara kemampuan akademik dengan pembelajaran guided inquiry berpeng-aruh tidak signifikan pada tes kognitif dan metakognitif.

Secara umum pembelajaran guided inquiry dapat meningkatkan potensi keterampilan yang dimiliki individu yang belajar, khususnya pada kelompok yang mempunyai kemampuan akademik bawah. Keuntungan pengelompokan akademik homogen dapat menjadi dasar pemetaan untuk prioritas pengembangan keprofe-sionalan guru dalam pembelajaran yang dapat mempengaruhi berkembangnya potensi keterampilan dalam kecakapan hidup pada pebelajar. Dasar untuk mem-perbaiki pembelajaran yang bertujuan mengembangkan kecakapan hidup, hasil belajar dan partisipasi pada mata pelajaran Biologi dapat dilakukan dengan cara: (1) Membangun komitmen antara kepala sekolah dan semua guru serta adminis-trasinya, untuk secara bersama menyusun perangkat pembelajaran guided inquiry. (2) Kerjasama antara guru di

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

121

Page 122: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

lingkungan sekolah dan guru sebidang melalui MGMP untuk mengembangkan pembelajaran guided iquiry. (3) Guru memahami setiap langkah yang mendasari tujuan yang akan dicapai dari setiap keterampilan yang ditunjukkan melalui RPP. (4) Mengusahakan kontekstual pada setiap topik yang dipelajari. (5) Memahami setiap fase dan tahapan pembelajaran guided inquiry. (6) Kerjasama dengan LPTK sebagai penghasil guru dilakukan lebih realitis dan operasional yang bermanfaat untuk memperbaiki masa depan pendidik-an khususnya dalam hal pembelajaran.

Kata kunci: Kecakapan hidup, guided inquiry, kemampuan akademik

GUIDED INQUIRY LEARNING AS A EFFORT DEVELOPING LIFE SKILLS, RESULT OF THE STUDY AND PARTICIPATION THROUGH BIOLOGY SUBJECTS MATTER AT THE SURAKARTA JUNIOR HIGH SCHOOL

Life Skills is a set of skills necessary to enjoy living in the community and not feel being pressured. Life skills can be acquired from the environment, formal and non-formal schools. The skills included in life skills are: (1) personal skills, (2) rational thinking skills that include: explore, discover, process the information and make decisions and solve problems, (3) social skills include: oral skills, writing, cooperation and conflict management/control of emotions, (4) academic skills include: observation skills, designing activities, formulate hypotheses, collect data, (5) vocational skills include: skills in implementing activities in accordance with the knowledge and skills learned to make a product. There are two results of study are cognitive test and Metacognitive. There are three parts of the participation which are before, during and after activity. All of the skills contained in the Life Skills that have been identical to needs for confront challenges of real life in the knowledge era’s can be developed every phase of the guided inquiry learning strategies. Guided inquiry learning is the bridge between the skills needed in the knowledge era’s as education product and the expected learning outcomes in the community, especially skills which are needed by community

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

122

Page 123: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

This study consists of development and experimental research. Aim of the developmental research is: (1) results of teaching and learning materials using guided inquiry learning to develop live skills, results of the study and participation. Aims of the experimental research are: (1) Determine the effect of guided inquiry learning to live skills, results of the study and participation. (2) Determine the effect of the academic ability to life skills, results of the study and participation. (3) Analyze the interaction of the academic ability and guided inquiry learning to live skills, results of the study and participation. The development of every topic of the teaching and learning material used Kemp, Morrison & Ross model by Lesson study which was followed by 35 Biology teachers in Surakarta Junior High School. Review to getting better teaching and learning materials was based to results of the evaluation before the next instruction. Designs of experiment using a quasi-experimental pretest-posttest non-equivalent control group design. The independent variable ware guided inquiry learning and academic ability. The dependent variables are life skills, results of the study and participation. Populations were all students in the eighth grade at the Surakarta Junior High School. Sampling by random sampling to get two schools as samples. Two classes are taken random at each school. A total samples of the research is 120 learners, 60 learners of high academic ability and 60 learner of low academic ability. Life skills and participation is measured using the performance assessment, cognitive tests measured by multiple-choice test, metacognition was measured by reflecting on the knowledge they have been learned. Data analysis using descriptive analysis, analysis of covariance and LSD test. Prerequisite test are normality test using Kolmogorov-Smirnov and homogeneity of variance test using Levene’s test. The calculation data using SPPS version 16.0 at significance level of 0.05 (P <0.05)

The results of development research has been demonstrated that the teaching and learning materials guided inquiry can be used to enhance life skills, results of study and participation through Biology learning. The results of the experimental research are: (1) Guided inquiry learning in Biology influenced the life skills and

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

123

Page 124: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

participation., but not the cognitive test. Score in the all dependent variable in high academic ability is bigger than the score in low academic ability, but the gain score of the low academic ability is bigger than gain score of high academic ability. (2) Academic ability in Biology influenced the life skills, results of study and participation. Score in the all dependent variable in high academic ability is bigger than the score in low academic ability, but gain score in low academic ability is bigger than high academic ability. (3) The interaction between guided inquiry learning and academic ability influenced the life skills, results of study and participation. (4) The interaction between guided inquiry learning and academic ability has not influenced the results of study (cognitive test and Metacognitive).

In general guided inquiry learning can increase life skills of the ability individual learner through Biology learning, especially of those who have lower academic ability. The benefits of the homogenized academic ability can be used basis for the mapping of teacher professional development, especially in the development of the learner ability skills. There are six principles to develop life skills, results of study and participation: (1) the commitment of the head of the school and all of the teachers and administration, (2) collaboration between teachers in the school community and among Biology teachers through MGMP, (3) Teacher understand every phase to get the purpose to develop specific skill. (4) Making contextual teaching every learning, (5) Teacher understand every phase in guided inquiry learning, (6) Realistic and operational collaboration with LPTK as producer of teachers to improve in the educational processes especially in Biology learning.

Keywords: life skills, guided inquiry, academic ability

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

124

Page 125: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Tri Aprilijanto Utomo, M.Kes., Ph.D. Lahir di Probolinggo, 17 April 1964. Pria yang memiliki NIP 196404171990031001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1989 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Pendidikan Olahraga dan Kesehatan, tahun 1996 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari UNAIR Surabaya pada bidang ilmu: Ilmu Kesehatan dan Olahraga dan pada tahun 2013 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari UUM Malaysia untuk bidang ilmu: Pendidikan Kepelatihan Olahraga. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

MASALAH KURIKULUM DAN PENGAJARAN YANG DIHADAPI CALON GURU PENDIDIKAN JASMANI: SATU KAJIAN KES.

Penyelidikan kualitatif ini mengkaji masalah kurikulum dan pengajaran yang dihadapi calon guru pendidikan jasmani. Tujuan kajian ialah untuk (1) mengetahui masalah-masalah kurikulum dan pengajaran yang dihadapi oleh calon guru pendidikan jasmani pada masa mengajar di sekolah latihan, (2) memahami faktor-faktor yang mempengaruhi penurunan kualiti mengajar calon guru

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

125

29

Page 126: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

pendidikan jasmani, dan (3) mencari penambahbaikan perubahan kurikulum dan pengajaran yang perlu dilakukan dalam Jurusan Pendidikan Olahraga dan Kesihatan dalam membekali para pelajarnya. Kajian ini merupakan kajian kes berpendekatan kualitatif tentang masalah pelajar Jurusan Pendidikan Olahraga dan Kesihatan Fakulti Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universiti Sebelas Maret yang sedang melakukan program pengalaman lapangan (PPL) di sekolah praktik di Bandar Surakarta Jawa Tengah Indonesia. Beberapa teknik kajian dan pelbagai jenis data (dokumen, arkib, lisan, dan tulis) dikumpulkan untuk mengkaji pelbagai fenomena yang sedang diselidik. Data penyelidikan diperoleh daripada analisis dokumen (content analysis), pemerhatian dan temubual yang dilakukan terhadap pelbagai pihak yang berkait erat dengan penyelidikan ini. Daripada analisis yang dilakukan dapat disimpulkan (1) berkait dengan masalah-masalah kurikulum dan pengajaran ialah masalah penyusunan mata kuliah, RPP, pelaksanaan kurikulum, diri pelajar PPL, fasiliti, komunikasi dan persekitaran. (2) berkait dengan faktor-faktor yang mempengaruhi penurunan kualiti mengajar calon guru pendidikan jasmani ialah pelajar PPL kurang bersemangat, terlihat tidak sebenar-benarnya dan kurang terencana, kurang tegas, tidak disiplin dan kurang berwibawa, kurang adanya keberanian. (3) Berkait dengan penambahbaikan tentang perubahan kurikulum dan pengajaran yang perlu dilakukan dalam Jurusan Pendidikan Olahraga dan Kesihatan antara lain ialah perlunya penyusunan mata kuliah yang berimbang, penambahan kandungan yang berkait erat dengan masalah pendidikan karakter pelajar, perlu adanya usaha mengikuti perkembangan dan perlu ketauladanan dari dalam kampus, baik pensyarahnya mahupun pembantunya agar dapat diikuti oleh para pelajar di JPOK FKIP UNS.

Kata kunci: Kurikulum, Pengajaran, Pembelajaran, Pendidikan jasmani, Program pengalaman lapangan.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

126

Page 127: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

PROBLEMS OF TEACHING AND CURRICULUM FACED BY PHYSICAL EDUCATION TRAINNES: A CASE STUDY

This qualitative research examines the problems of the curriculum and teaching faced by the physical education trainees. The objectives of this study are to (1) know the problems of curriculum and teaching faced by the physical education trainees at the time of training, (2) to understand the factors that influence the decrease in the quality of teaching among the physical education trainees, and (3) to find he improvements of curriculum and instruction that need to be done in the School of Sports and Health Education. This is a case study within qualitative paradigm focusing on the problems faced by the students of the School of Sports and Health Education , the Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University who are doing field work program (PPL) in training schools in Surakarta, Central Java, Indonesia. Several research techniques and various types of data (documents, archives, oral, and written) were collected to study the phenomenon under investigation. The research data were obtained from documents (content analysis), observation and interviews to the participants relevant to the research. From the analysis, it can be concluded that (1) the problems of curriculum and teaching involve the problems of the arrangement of courses, RPP, the implementation of the curriculum, the training student, facilities, communications, and environment. (2) the factors influencing the decrease in the quality of teaching among the physical education trainees are less enthusiastic, less strict, less planned, less discipline and less competent, less courageous. (3) the improvements of curriculum and teaching changes that need to be done in the School of Sports and Health Education involve the need for balanced arrangement of subjects, the increase the content related to the character education, the need to update the development, and the need of exemplary from campus both from the lecturers and assistant so that it can be counterfeited by students in JPOK FKIP UNS.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

127

Page 128: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Keywords: Curriculum, Teaching, Learning, physical education, field work program.

Dr. Akhmad Arif Musadad, M.PdLahir di Jepara, 7 Mei 1967. Pria yang memiliki NIP 196705071992031002 adalah staf Pengajar pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1991 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Pendidikan Sejarah, tahun 1998 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari IKIP Jakarta pada bidang ilmu: Administrasi Pendidikan dan pada tahun 2013 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari UNNES Semarang untuk bidang ilmu: Manajemen Pendidikan. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

128

30

Page 129: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

PENGEMBANGAN MODEL MANAJEMEN PELATIHAN IPS BERBASIS MULTIKULTURAL UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DI SMP KOTA SURAKARTA

Pelatihan yang diselenggarakan selama ini kurang mampu meningkatkan kompetensi guru. Fokus masalah dalam penelitian ini adalah: “apakah pengembangan model manajemen pelatihan IPS berbasis multikultural (IBM) dapat digunakan untuk meningkatkan kompetensi guru?” Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan: (1) model manajemen pelatihan yang digunakan sekarang (a) kondisi awal kompetensi guru, (b) bentuk pelatihan yang dipakai sekarang, (c) bentuk kebutuhan pelatihan, dan (d) bentuk awal model manajemen pelatihan IBM; (2) desain hasil pengembangan model dan perangkat manajemen pelatihan (a) perencanaan, (b) pengorganisasian, (c) pelaksanaan, dan (d) evaluasi; dan (3) model final manajemen pelatihan IBM (a) perencanaan, (b) pengorganisasian, (c) pelaksanaan, dan (d) evaluasi. Penelitian ini menggunakan desain penelitian dan pengembangan, yang dilaksanakan di Kota Surakarta. Subjek penelitian ini adalah guru IPS SMP. Data penelitian ini berupa data kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian dan pengembangan adalah: (1) kondisi awal kompetensi guru masih rendah; (2) bentuk pelatihan yang dipakai sekarang ini kurang dapat meningkatkan kompetensi guru; (3) guru ingin meningkatkan kompetensinya melalui pelatihan IBM; (4) model manajemen pelatihan IBM yang dikembangkan mempunyai empat tahapan, yaitu: perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan evaluasi pelatihan; (5) tim pakar menilai model manajemen dan perangkat pelatihan IBM telah memenuhi prinsip-prinsip manajemen dan dapat digunakan untuk pelatihan guru; (6) peserta menilai model manajemen pelatihan IBM mudah dilaksanakan, dan bermanfaat untuk meningkatkan kompetensi guru; (7) bentuk akhir model manajemen pelatihan IBM mempunyai empat tahapan, yaitu: perencanaan meliputi analisis kebutuhan, penetapan tujuan, desain program dan perangkat pelatihan; pengorganisasian meliputi penyusunan struktur organisasi, dan pembagian tugas; pelaksanaan meliputi kompetensi multikulturalisme,

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

129

Page 130: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

analisis KD, pengembangan silabus dan RPP, dan peer teaching; evaluasi meliputi program tindak lanjut, dan implementasi hasil pelatihan di lapangan. Saran ditujukan kepada: (1) guru (peserta pelatihan), agar mengimplementasikan hasil pelatihan IBM untuk meningkatkan kompetensinya; (2) PPPPTK PKn dan IPS, LPMP, dan Dinas Pendidikan, agar menerapkan model manajemen pelatihan IBM sebagai upaya peningkatan kompetensi guru; dan (3) para peneliti, dan pihak terkait lainnya untuk terus melakukan penelitian yang sejenis.

Kata Kunci: Pengembangan Model, Manajemen Pelatihan, Ilmu Pengetahuan Sosial, Multikultural, Kompetensi Profesional Guru.

THE DEVELOPMENT OF MULTICULTURAL BASED SOCIAL STUDIES TRAINING MANAGEMENT MODEL TO IMPROVE TEACHER’S PROFESIONAL COMPETENCY AT JUNIOR HIGH SCHOOLS OF SURAKARTA

The training implemented so far is less capable of improving the teacher competency. The problem focus in this research is: “can the multicultural-based Social Studies (MBS) training management model development be used to improve the teacher competency at Junior High School?”. The objective of research is to describe: (1) the training management model used currently, including (a) prior condition of teacher competency, (b) training form used

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

130

Page 131: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

currently, (c) training need form, and (d) MBS training management prior model form; (2) model development result design and training management set including (a) planning, (b) organizing, (c) implementation, and (d) training evaluation; and (3) MBS training management final model including (a) training, (b) organizing (c) implementation, and (d) training evaluation. This study uses design research and development was conducted in Surakarta City. The subject of research was Social Studies teachers of Junior High School. The data of research included qualitative and quantitative one. The result of research and development included: (1) the prior condition of teacher’s competency was still low; (2) the training form used currently was less capable of improving the teacher competency; (3) the teachers wanted to improve their competency through MBS training; (4) MBS training management model developed had four stages: planning, organizing, implementation, and training evaluation; (5) the expert team rated that the MBS training management model and set developed had met the principles of training management and could be used for the teacher training; (6) participants rated that the MBS training management model was applicable, and useful for improving the teacher competency; and (7) the final form of MBS training management model included four stages: planning including demand analysis, decision establishment, program design, and training set; organizing including preparation of the organizational structure, and division of tasks; implementation including multiculturalism competency, analysis on KD with multiculturalism potential, syllabus and RPP development, and peer teaching; and training evaluation including follow-up program, and implementation of training result in the field. The recommendations were given to: (1) teachers (trainees), in order to implement the results of MBS training to improve competence; (2) PPPPTK PKn-IPS, LPMP, and Department of Education, to implement MBS training management model as efforts to increase teacher competency; and (3) the researchers and other related parties to continue to conduct similar research.

Keywords: Model Development, Training Management, Social Studies, Multicultural, Professional Teacher Competence.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

131

Page 132: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Dr. Triana Kusumaningsih, S.Si., M.SiLahir di Sukoharjo, 24 Januari 1973. Perempuan yang memiliki NIP 197301241999032001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1997 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Ilmu Kimia, tahun 2000 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Ilmu Kimia, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada untuk bidang ilmu:

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

132

31

Page 133: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Ilmu Kimia. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

SINTESIS RESIN POLI-KALIKS[4]ARENA DARI p-t-BUTILFENOL DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI ADSORBEN SERTA ANTIDOTUM KERACUNAN LOGAM BERAT

Telah dilakukan sintesis resin poli-kaliks[4]arena dan pemanfaatannya sebagai adsorben serta antidotum keracunan logam berat. Sintesis resin poli-kaliks[4]arena dilakukan dengan cara crosslink menggunakan katalis H2SO4 pekat terhadap 25,26,27,28-tetraalliloksikaliks[4]arena, tetra-p-allilkaliks[4]arena, tetra-p-allilkaliks[4]arena tetra ester asetat dan tetra-p-allilkaliks[4]arena tetra asam asetat. Sintesis kaliks[4]arena menggunakan p-t-butilfenol sebagai material awal. Identifikasi struktur resin menggunakan spektrofotometri FTIR dan 1H-NMR. Karakterisasi resin meliputi morfologi permukaan, analisis luas permukaan, ukuran serta distribusi pori menggunakan SEM dan SAA.

Pemanfaatan resin sebagai adsorben kation logam berat Cr(III), Pb(II), Ag(I), dan Cd(II) dilakukan dengan menggunakan sistem batch. Kajian yang dilakukan meliputi pengaruh tingkat keasaman (pH), pengaruh variasi waktu kontak dan pengaruh variasi konsentrasi awal larutan logam. Pada pemanfaatan resin poli-kaliks[4]arena sebagai antidotum dipelajari pengaruh adsorpsi resin terhadap mineral esensial Ca, Fe dan Zn, penentuan koefisien partisi lemak/air resin, uji toksisitas akut, dan uji aktivitas antidotum keracunan kadmium.

Secara umum, interaksi adsorpsi resin poli-kaliks[4]arena mempunyai pH optimum sekitar pH 4 hingga pH 6, mencapai keadaan setimbang pada waktu interaksi 40 menit, dan cenderung mengikuti persamaan kinetika orde dua Ho, dengan nilai R2 pada berbagai interaksi adsorben-adsorbat menunjukkan nilai yang bervariasi pada kisaran 0,9103 hingga 0,9998. Isoterm adsorpsi resin poli-kaliks[4]arena cenderung mengikuti pola isoterm adsorpsi Langmuir. Kapasitas adsorpsi tertinggi pada interaksi adsorpsi resin poli-tetra-p-allilkaliks[4]arena–

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

133

Page 134: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Cr(III) sebesar 345,0 µmol/g (17,92 mg/g) dan terendah pada interaksi resin poli-tetra-p-allilkaliks[4]arena–Pb(II) sebesar 32,3 µmol/g (6,69 mg/g).

Berdasarkan hasil uji in vitro adsorpsi resin poli-25,26,27,28-tetraalliloksikaliks[4]arena terhadap logam esensial, dapat disimpulkan bahwa penggunaan resin sebagai antidotum kadmium harus disertai pemberian suplemen yang mengandung Fe dan Zn. Koefisien partisi resin pada pH 3,5 sebesar 0,80±0,05, sedangkan pada pH 7,4 sebesar -0,22±0,05. Uji toksisitas akut resin sebagai dosis oral tunggal pada mencit putih galur BALB/c, jantan maupun betina mempunyai LD50 lebih besar dari 260 mg/Kg BB. Hasil uji aktifitas antidotum, pada konsentrasi yang sama dengan dimerkaprol (0,65 mg/Kg BB) sebagai antidotum standar, resin poli-25,26,27,28-tetraalliloksikaliks[4]arena mempunyai kemampuan yang lebih baik dalam menurunkan kandungan kadmium pada ginjal, hati maupun darah secara berturutan yaitu sebesar 73,95 %; 84,27 % dan 87,83 %; sedangkan pada dimerkaprol sebesar 66,21 %; 70,71 % dan 49,74 %.

Kata kunci: resin poli-kaliks[4]arena, crosslink, adsorpsi, logam berat, antidotum.

SYNTHESIS OF POLY-CALIX[4]ARENE RESINS FROM P-T-BUTYLPHENOL AND THEIR APPLICATION AS ADSORBENT AND ANTIDOTE FOR HEAVY METAL POISONING

Synthesis of poly-calix[4]arene resins and their applications as adsorbent as well as antidote for heavy metal poisoning had been conducted. The synthesis of poly-calix[4]arenes from 25,26,27,28-tetraallyloxycalix[4]arene, tetra-p-allylcalix[4]arene, tetra-p-allylcalix[4]arene tetra acetic ester and tetra-p-allylcalix[4]arene tetra acetic acid were performed via crosslink reaction in the presence of concentrated sulfuric acid. Calix[4]arenes were synthesized using p-t-butylphenol as a starting material. Structure identifications were carried out by

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

134

Page 135: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

means of FTIR and 1H-NMR spectrometers. Further characterizations of the resins included surface morphology, surface area analysis, size and pores distribution using SEM and SAA.

The synthesized resins were applied as adsorbent for Cr(III), Pb(II), Ag(I) and Cd(II) heavy metal cations. The adsorption study was conducted in batch system by investigating the effects of acidity (pH), contact time and initial concentration of heavy metal. In their application as antidote, adsorption of essential minerals of Ca, Fe and Zn, determination of partition coefficient, tests of acute toxicity as well as antidote activity on Cd poisoning were also studied.

In general, the adsorption of heavy metal on the resins had the optimum pH in region of 4–6 and reached the equilibrium condition in 40 minutes. The adsorption processes followed second order adsorption kinetic model of Ho, where the R2 for every interaction of adsorbent-adsorbate varied from 0.9103 to 0.9998. The adsorption of cations on the resins tended to follow the Langmuir isothermal pattern. The highest adsorption capacity was obtained from the interaction between poly-tetra-p-allylcalix[4]arene and Cr(III), 345.0 µmol/g (17.92 mg/g), whereas the lowest capacity belonged to that of poly-tetra-p-allylcalix[4]arene and Pb(II), 32.3 µmol/g (6.69 mg/g).

Based on the in vitro study of the essential metal adsorption, it could be concluded that the utilization of poly-25,26,27,28-tetraallyloxycalix[4]arene resin as antidote in Cd poisoning had to be coupled with the provision of supplement containing Fe and Zn. Partition coefficient of poly-25,26,27,28-tetraallyloxycalix[4]arene at pH 3.5 and 7.4 were 0.80±0.05 and –0.22±0.05, respectively. Acute toxicity test of poly-25,26,27,28-tetraallyloxycalix[4]arene as single oral dose on white mice (strain of BALB/c), male and female showed that the LD50 was higher than 260 mg/kg BW. The antidote activity test at the same concentration with dimercaprol (0.65 mg/kg BW) as standard antidote showed that the resin displayed better activity in decreasing Cd concentration in kidney, liver and blood which were 73.95%, 84.27%, and 87.83%, respectively and 66.21%, 70.71%, and 49.74%, respectively for dimercaprol.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

135

Page 136: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Keywords: poly-calix[4]arene resins, crosslink, adsorption, heavy metal, antidote.

Dr. Khoirina Dwi Nugrahaningtyas, S.Si., M.SiLahir di Bantul, 19 April 1974. Perempuan yang memiliki NIP 197404192000032001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1998 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Kimia, tahun 2001 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Gadjah Mada pada bidang ilmu: Kimia, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Universitas Gadjah Mada untuk bidang ilmu: Kimia. Judul

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

136

32

Page 137: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

PREPARASI DAN KARAKTERISASI KATALIS BERBASIS LOGAM Ni, Co DAN Mo YANG DIEMBANKAN PADA ULTRA STABLE Y-ZEOLITE (USY) UNTUK HIDRODESULFURISASI TIOFEN

Penelitian ini bertujuan untuk preparasi dan karakterisasi katalis berbasis logam Ni, Co dan Mo yang diembankan pada Ultra Stable Y-zeolit (USY), untuk menghasilkan katalis dengan aktivitas reaksi hydrodesulfurization (HDS) tiofen terbaik.

Prosedur yang dilakukan adalah preparasi, aktivasi dan karakterisasi. Katalis monometal (Ni/USY dan Mo/USY) dipreparasi dengan variasi konsentrasi larutan garam logam prekursor (konsentrasi), yaitu 2, 6, 10 dan 14% (b/b). Katalis bimetal (Ni, Mo)/USY dipreparasi dengan metode koimpregnasi dan impregnasi berurutan. Dilakukan pula variasi konsentrasi Ni yaitu 2, 4, 6, and 8 % (b/b) pada konsentrasi Mo dibuat tetap (8 % b/b). Adapun aktivasi katalis meliputi kalsinasi, oksidasi dan reduksi, sedangkan karakterisasi katalis meliputi kristalinitas, kandungan logam, keasaman, luas permukaan spesifik dan porositas menggunakan metode X-Ray Difraction, Atomic Absorption Spectroscopy, adsorpsi uap amoniak secara gravimetri dan adsorpsi nitrogen monolayer berdasarkan persamaan BET. Kombinasi metode pengembanan dan konsentrasi yang menghasilkan katalis (Ni, Mo)USY dengan keasaman tertinggi, diaplikasikan pada proses preparasi katalis (Co, Mo)/USY. Katalis yang terbaik diaplikasikan pada reaksi HDS tiofen pada kondisi temperatur 200-400ºC, laju alir gas H2 2,5-8,85 mL/min dan waktu berjalannya reaksi (ToS) sebesar 15-75 menit. Produk yang diperoleh dianalisis dengan GC dan GCMS untuk menentukan aktivitas katalitik (%) yang didefinisikan sebagai jumlah produk butena per jumlah logam dalam mol.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

137

Page 138: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Hasil penelitian menunjukkan bahwa katalis terbaik adalah MoNi2/USY, yaitu katalis yang dihasilkan dari metode impregnasi berurutan Mo diikuti Ni ( 2% b/b). Katalis tersebut mempunyai aktivitas sebesar 17,6 % pada temperatur 350 ºC, laju alir H2 5 mL/min dan ToS sebesar 45 menit. Mekanisme reaksi HDS tiofen tersebut melalui proses hidrogenasi yang dilanjutkan reaksi desulfurisasi.

Kata kunci : Katalis berbasis logam, USY, hydrodesulfurization

PREPARATION AND CHARACTERIZATION OF METAL BASED CATALYST ( Ni, Co AND Mo) SUPPORTED ON ULTRA STABLE Y-ZEOLITE (USY) FOR HYDRODESULFURIZATION OF THIOPHENE

This research deals with preparing and characterizing the metal based-catalyst of Ni, Co and Mo supported on Ultra Stable Y-zeolite (USY) and, is aimed to ascertain the best produced catalyst for hydrodesulfulization (HDS) reaction of thiophene.

Preparation, activation and characterization were done. Monometal catalyst (Ni/USY and Mo/USY) was prepared by applying 2, 6, 10 and 14% wt of salt metal precursor concentration. The bimetal one (Ni, Mo)/USY was prepared according to the coimpregnation and sequential impregnation method. Here, the given concentration of Ni are 2, 4, 6, and 8 % wt, at the constant concentration of Mo 8 % wt. The produced catalysts were activated trough calcination, oxidation and reduction and, were characterized as according to the data of XRD, AAS, acidity, surface area and porosity. The best value of acidity of the activated (Ni, Mo)/USY resulted from particular combination of treatment and concentration was reffered for the (Co, Mo)/USY preparation. All best catalysts were tested in the HDS reaction of tiophene under temperature of 200-400ºC, H2 flow rate of 2.5-8.85 mL/min and the ToS of 15-75 minutes. The results of GC and GC-MS were scrutinized to determine the best catalytic activity (%) that was defined as the amount of butene product per metal content in a mol.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

138

Page 139: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

The result showed that the best catalyst was MoNi2/USY, a catalyst produced from sequential impregnation where the Mo was impregnated at first followed by 2% wt of Ni. This catalyst gave result to the activity of 17.6 % at temperature of 350 ºC, H2 flow rate of 5 mL/min and ToS of 45 minutes. Hydrogenation was the first reaction to occur followed by desulfurization.

Keywords: Metal based catalyst, USY, hydrodesulfurization reaction.

Teguh Endah Saraswati, S.Si., M.Sc., Ph.D.Lahir di Kudus, 26 Maret 1979. Perempuan yang memiliki NIP 197903262005012001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 2003 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Sebelas Maret pada bidang ilmu: Kimia, tahun 2009 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Nagoya University pada bidang ilmu: Chemistry, dan pada tahun

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

139

33

Page 140: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Shizuoka University untuk bidang ilmu: Nanovision Technology and Engineering. Judul dan ringkasan disertasi sebagai berikut.

SURFACE MODIFICATION OF GRAPHITE-ENCAPSULATED IRON COMPOUND MAGNETIC NANOPARTICLES BY RADIO FREQUENCY INDUCTIVELY-COUPLED PLASMA

In general, the objective of this work is to prepare the potential candidate magnetic nanomaterial for bioapplication with high biocompatibility. We proposed the graphite-encapsulated iron compound magnetic nanoparticles as a candidate of nanomaterial due to their potential properties on physical, chemical and biological fields. In detail, this study was performed in three steps, starting from the nanoparticle fabrication, nanoparticle surface modification by plasma treatment, optimization of the process of ammonia plasma treatment with modified technique especially for powder sample and leading to biomolecules immobilization for testing the treated nanoparticle capabilities.

In the first stage, the iron encapsulated inside graphite layer is successfully synthesized by arc discharge method using helium and methane gas with ratio 4:1 kept in gas pressure of 100 torr. The fabricated nanoparticle was confirmed and characterized well using SEM, XRD, EDS and TEM that showed the iron core is coated by graphite layers.

In the second stage, the synthesized nanoparticles, graphite encapsulated iron compound magnetic nanoparticles, was treated in plasma processing generated by inductively-coupled radio frequency plasma device. After the plasma treatment, the surface of the outmost graphene layer is successfully covered by nitrogen-containing groups definitively assigned by XPS spectra and the STEM-EDS elemental mapping. The nitrogen-containing groups formed during the post-

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

140

Page 141: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

treatment plasma selectively attached on the outmost of graphene layer. The inner structure of inner graphene layer and the iron core are still found in stable condition indicates that the applied plasma condition allows the efficient covalent functionalization of nitrogen-containing group to the surface particles without give any destruction. The result shows the highest values of N/C atomic ratio of 5.4 % is obtained by applying 10 min of Ar plasma pre-treatment and 2 min of NH 3

plasma post-treatment conducted in RF power of 80W and gas pressure of 50 Pa.

As the modified setup, pulsed particle explosion technique, was successfully built by applying high negative voltage to the metal substrate as sample stage inside the chamber during plasma processing generated by inductively-coupled radio frequency plasma device. Applying the initial biasing only in a few seconds with condition of voltage -1 kV, frequency 1 kHz and 50 % duty ratio in ammonia plasma provided much significant results of the increasing N1s peak intensity in the XPS spectra. The other result analyzed by TEM shosw that no significant damages found on the nanoparticle structures indicates that the present technique is suitable for surface modification for powder sample due to its high efficient of surface modification without gave any structural destruction.

Finally, in the biomolecules section, the primary amino groups grafted after Ar plasma pre-treatment followed by NH3 plasma post-treatment appeared to play an important role in dextran immobilization. The dispersion property of nanoparticles in dextran dissolved in water was significantly improved by surface plasma treatment. The primary amines provide a high selective reaction between aldehyde group of oxidized dextran and amino groups of treated nanoparticles, hence the covalent immobilization was successfully achieved. The dextran immobilization was confirmed by XPS and HR-TEM analysis followed by amino group derivatization. The deconvoluted peak at ~398.6 eV (C=N) as an evidence for Schiff-base linkages between dextran and amino groups on the treated nanoparticles, increased with the increasing of the dextran concentration. This result is consistent with the decrease of free amino group percentage remaining on the nanoparticles surfaces which was evidenced when the dextran

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

141

Page 142: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

concentration increased. High magnification images obtained by HR-TEM allowed the visual observations of the differences between surface morphology of nanoparticles before and after dextran immobilization.

Khairuddin, S.Si., M. Phil., Ph.D. Lahir di Sebasang, 18 Oktober 1970. Pria yang memiliki NIP 197010181997021001 adalah staf Pengajar pada Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1996 lulus sarjana (S-1) dari Institut Teknologi Bandung pada bidang

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

142

34

Page 143: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

ilmu: Fisika, tahun 2002 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Sheffield University, Inggris pada bidang ilmu: Polymer Physics , dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari Sheffield hallam University, Inggris untuk bidang ilmu: Polymer Clay Nanocomposites. Judul dan ringkasan disertasi disajikan dalam 2 (dua) versi bahasa Indonesia dan English sebagai berikut.

NANOCOMPOSITES TANAH LIAT-POLYVINYLALCOHOL: SERAPAN KOMPETISI ANTARA POLYVINYLALCOHOL DAN PLASTICIZER PADA TANAH LIAT JENIS NA-BENTONITE

Telah dilakukan studi kompetisi serapan antara poly(vinyl alcohol) (PVOH) dan dan plasticizers (PEG Mw 600 and 2000, M600 and quaternized M600) pada tanah liat. Hasil eksperiment menunjukkan jumlah plasticizer atau PVOH yang diserap oleh tanah liat meningkat sebanding dengan konsentrasi plasticizers atau PVOH yang diberikan. Kurva penyerapan mengikuti kurva serapan tipe Langmuir. Urutan affinitas terhadap tanah liat adalah PVOH, PEG2000, M600 and PEG600. Perubahan bertahap pada penyerapan di gallery tanah liat seiring peningkatan plasticizer yang diberikan dalam bentuk peningkatan d-spacing dimulai dari depleted single layer, full single layer, gabungan dari single and bilayer system, dan akhirnya full bilayer system. Untuk PVOH, multi-layers diamati dan juga mostly exfoliated structures ketika konsentrasi PVOH > 75 wt%. Efek thermal dan kelembaban lingkungan sangat mempengaruhi besarnya d-spacings dari PEG600/clay and PVOH/clay systems pada konsentrasi rendah (<17 wt%), namun untuk konsentrasi tinggi (>23 wt%) efek tsb tidak begitu berpengaruh. Stabilitas thermal PEG600 atau PVOH akibat tanah liat bergantung pada konsentrasi dan dengan demikian berkait dengan tipe strukturnya. Pelepasan (desorption) organic dari tanah liat dengan mencuci hingga 10 kali dengan air menunjukkan tidak semua organic terlepas dari tanah liat karena d-spacing dari organic/tanah liat tidak kolap ke nilai d-spacing tanah liat tanpa organic.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

143

Page 144: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Untuk studi serapan kompetisi, baik plasticizers (PEG600 or M600) maupun PVOH muncul di gallery tanah liat, dimana jumlah plasticizer maupun PVOH meningkat sebanding dengan plasticizer and PVOH yang diberikan. Jumlah PVOH yang diserap oleh tanah liat meningkat sedikit ketika PEG600 yang diberikan 1-30 pph, tetapi berkurang ketika M600 yang diberikan 30 pph, dan QM600 yang diberikan 1, 10, dan 30 pph; sementara jumlah PEG600 maupun M600 yang diserap oleh tanah liat berkurang ketika jumlah PVOH yang diberikan meningkat. Sampel yang dibuat dengan mencampuran PEG600 dengan tanah liat dulu sebelum menambahkan PVOH secara konsisten menunjukkan nilai d001-spacing dan puncak intensitas lebih tinggi dibandingkan sample yang dibuat dengan PEG600 dan PVOH dulu sebelum menambahkan tanah liat, atau mencampur PVOH dengan Tanah liat dulu sebelum menambahkan PEG600. Perbedaan ini terjadi karena cara penyusunan molekul dalam gallery Tanah liat, dan bukan karena kuantitas organic yang diserap oleh Tanah liat.

Tensile storage modulus, β, suhu α and Ea of PVOH/clay systems meningkat sebanding dengan jumlah tanah liat; sementara trend sebaliknya terjadi untuk toughness dan damping propertiesnya. Reinforce Tanah liat PVOH menghasilkan pengurangan water permeability pada nanocomposites yang dihasilkan sebesar 8 kali ketika kandungan Tanah liat 50 wt%. Trend sebaliknya terjadi ketika 20 wt% PEG600 diberikan ke PVOH water permeabilitynya meningkat 4.4 kali. Reinforce tanah liat pada PVOH/PEG600 mengurangi water permeability dan ≈23 wt% Tanah liat diperlukan untuk mengembalikan nilai WVTR pada nilai PVOH sendiri. Selain tanah liat, the kristaliniti PVOH juga mengurangi water permeability dari nanocomposites. Tingkat kristaliniti PVOH didentifikasi menggunakan FTIR dengan melihat rasio intensitas pada pita 1142 cm-1 dan 2942 cm-1 dimana diperoleh rasio tsb meningkat dengan suhu pemanasan dan kandungan tanah liat tetapi menurun dengan waktu ketika diekspose pada kelembaban relative 85%. Lebih lanjut, intensitas puncak XRD pada ≈ 19 °2θ, yang berkait dengan kristaliniti PVOH meningkat dengan subu dan menurun dengan waktu eksposur untuk semua film.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

144

Page 145: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Kristallinity sampel sangat dipengaruhi oleh kandungan air, namun kristaliniti yang terbentuk tidak dapat hilang sepenuhnya setelah disimpan pada suhu 23 ºC dan kelembaban relative 85% selama 51 hari.

CLAY-POLYVINYL ALCOHOL NANOCOMPOSITES: COMPETITIVE ADSORPTION OF POLYVINYLALCOHOL AND PLASTICIZERS ONTO NA-BENTONE

Competitive adsorption of poly(vinyl alcohol) (PVOH) and plasticizers (PEG Mw 600 and 2000, M600 and quaternized M600) onto Na-bentonite has been studied. Preliminary experiments showed that as the concentration of plasticizers or PVOH increased, the amount adsorbed by clay increased and followed a Langmuir-type adsorption. The order of affinity to clay was PVOH, PEG2000, M600 and PEG600. Step changes occurred in the gallery with increasing amounts of plasticizer offered as it expanded from a depleted single layer through to a full single layer, then a combined single and bilayer system, and finally a full bilayer system. For PVOH, multi-layers were observed, as well as mostly exfoliated structures when the PVOH concentration was > 75 wt%. The extent of change in the d-spacings of PEG600/clay and PVOH/clay systems were shown to be greatly affected by thermal treatment and exposure to different relative humidities at low organic loadings (<17 wt%), and less at high loadings (>23 wt%). The thermal stability of PEG600 or PVOH in clay was dependant on the loading and so related to the type of structure. Desorption of organic from clay by washing up to ten times with water showed that not all organic was removed since the d-spacing of organic/clay did not collapsed to that of clay alone.

In the competitive adsorption studies, both plasticizers (PEG600 or M600) and PVOH were present within the clay gallery, the amounts of plasticizer and PVOH present increased with the amount of plasticizer and PVOH offered. The amount of PVOH adsorbed by clay was slightly increased by the presence of 1-30pph PEG600, but reduced in the presence of 30 pph M600 and 1, 10 and 30 pph QM600, whilst the amount of PEG600 or M600 adsorbed by clay was reduced

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

145

Page 146: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

when the amount of PVOH offered was increased. Samples prepared by mixing PEG600 with clay first before adding PVOH consistently exhibited slightly higher d001-spacings and peak intensities when compared to the corresponding samples prepared by either mixing PEG600 and PVOH before adding clay or mixing PVOH with clay first before adding PEG600. The differences are assigned to their molecular arrangements rather than quantities adsorbed.

The tensile storage modulus, β, α temperature and Ea of PVOH/clay systems increased as the amount of clay increased whilst the opposed trend was observed for the toughness and damping properties. Introduction of clay into PVOH resulted in a reduced water permeability in the nanocomposites since an 8 times reduction was observed when clay content was 50 wt%. The opposite trend was observed when 20 wt% PEG600 was introduced to the PVOH since it increased the water permeability by 4.4 times. Introduction of clay to PVOH/PEG600 reduced the water permeability and ≈23 wt% clay was needed to return the WVTR value to that of PVOH alone. Besides clay, the crystallinity of PVOH was shown to reduce the water permeability of the nanocomposites. The levels of PVOH crystallinity were identified using FTIR from the intensity ratio of the bands at 1142 cm -1 and 2942 cm-1; the ratio increased with heating temperature and clay content but decreased with time when exposed to 85% relative humidity. In addition, the intensity of the XRD peak at ≈ 19 °2θ, which relates to PVOH crystallinity increased with temperature and decreased with exposure time for all films. The sample crystallinity was greatly affected by water content, however, the induced crystallinity was not completely lost after being maintained at 23 ºC and 85 % RH for 51 days.

Nuryani, S.Si., M.Si.,Ph.D.Lahir di Kediri, 3 Maret 1969. Pria yang memiliki NIP 196903032000031001 adalah staf Pengajar pada Fakultas

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

146

35

Page 147: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNS. Riwayat pendidikan tinggi yang berhasil ditempuh adalah tahun 1995 lulus sarjana (S-1) dari Universitas Brawijaya pada bidang ilmu: Fisika, tahun 2001 berhasil menyelesaikan master (S-2) dari Universitas Indonesia pada bidang ilmu: Ilmu Fisika, dan pada tahun 2012 telah berhasil menyelesaikan program Doktor (S-3) dari University of Technology Sydney. Judul dan ringkasan disertasi disajikan berbahasa English sebagai berikut.

ELECTROCARDIOGRAM AND HYBRID SUPPORT VECTOR ALGORITHM FOR DETECTION OF HYPOGLYCAEMIA IN PATIENTS WITH TYPE 1 DIABETES

Hypoglycaemia is the most acute and common complication of type 1 diabetes. Physiological changes occur when blood glucose concentration falls to a certain level. A number of studies have demonstrated that hypoglycaemia causes electrocardiographic (ECG) alteration.

The serious harmful effects of hypoglycaemia on the body motivate research groups to find an optimal strategy to detect it. Detection of hypoglycaemia can be performed by puncturing the skin to see the blood glucose level. However this method is unsuitable for frequently and periodically puncturing. Frequently puncturing could make fears for patients. Periodically puncturing is difficult to be conducted and is not convenience when patients are sleeping. Therefore, a continuous and non-invasive technique can be considered to be applied for hypoglycaemia detection. Several techniques have been reported, such as reverse iontophoresis and absorption spectroscopy.

Another approach to hypoglycaemia detection is based on the physiological effects of hypoglycaemia on the body such as the hypoglycaemic effects to the brain, heart and skin. Physiological effects of hypoglycemia to the brain are studied by investigating electroencephalography (EEG) features. Hypoglycemic effects to the heart includes alteration of electrocardiographic (ECG) parameters

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

147

Page 148: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

such as heart rate, QT intervals and T-wave amplitude alteration.

Several algorithms were developed to process ECG parameters for hypoglycemia detection. The algorithms include intelligent algorithms with basis of neural network and fuzzy system. Furthermore, hybrid systems were also developed, such as fuzzy neural network and genetic-algorithm-based multiple regression with fuzzy inference system.

So far, hypoglycaemia detection systems which are based on the physiological effects still require extensive validation before they can be adopted for worldwide clinical practices.

The research in this thesis introduces several ECG parameters especially which relate to the repolarization phase and could contribute to hypoglycaemia detection. Furthermore, this research aims to introduce novel computational intelligent techniques for hypoglycaemia detection. The detection is based on electrocardiographic (ECG) parameters. A support vector machine (SVM) is the first algorithm introduced for hypoglycaemia detection in this research. The second algorithm is a hybrid of SVM with particle swarm optimization (PSO), which is called an SSVM algorithm. This algorithm is intended to improve the performance of the first algorithm. PSO is an evolutionary technique based on the movement of swarms. It is employed to optimize SVM parameters in order that the SVM perform well for hypoglycaemia detection. The third algorithm is for the improvement of the second algorithm where a fuzzy inference system (FIS) is included. This algorithm involves SVM, FIS and a PSO, which is called SFSVM. The FIS is used to process some ECG parameters to find a better performance of hypoglycaemia detection. FIS is an effective intelligent system which employs fuzzy logic and fuzzy set theory. Its frameworks are based on the concepts of fuzzy set theory, fuzzy if-then rules, and fuzzy reasoning. In addition, the proposed algorithms are compared with the other algorithms. All the algorithms are investigated with clinical electrocardiographic data. The data is collected from a

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

148

Page 149: Nama - Welcome to UNS Institutional Repository - UNS …eprints.uns.ac.id/1519/1/Doktor_2013_(Kor…  · Web view · 2013-07-09Lahir di Klaten, 6 Mei 1964. Pria yang memiliki NIP

UNS ACTIVEAchievement orientatiton, Customer satisfaction, Teamwork, Integrity, Visionary, Entrepreneurship

hypoglycaemia study of type 1 diabetic patients.

This study shows that the selected ECG parameters in hypoglycaemia differ significantly from those in nonhypoglycaemia (p<0.01). This difference might consider that the ECG parameters are part of repolarization, in which repolarization prolongs hypoglycaemia. It implies that the ECG parameters are important parameters which possibly contribute to hypoglycaemia detection. Therefore, the ECG parameters are used for inputs of hypoglycaemia detection in this study.

The result also shows that the hypoglycaemia detection strategy which uses SSVM performs better than that which uses SVM (80.04% vs. 73.63%, in terms of geometric mean). Furthermore, the SFSVM performs better than the SSVM (87.22% vs. 80.45% in terms of sensitivity and 79.41% vs. 79.64% in terms of specificity). In summary, SFSVM performs better than the other two algorithms (SVM and SSVM), with the sensitivity, specificity and geometric mean of 87.22%, 79.41% and 83.22%, respectively.

PROFIL DOKTOR BARU Periode Lulus Maret 2012 – Pebruari 2013

Ringkasan Disertasidapat dibaca atau didownload online di http://uns.ac.id

149