manajemen produk dan pengembangan produk baru

9
MANAJEMEN PRODUK DAN PENGEMBANGAN PRODUK BARU MAHMURODHI, SH

Upload: mahmurodhi

Post on 17-Jan-2016

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

MANAJEMEN PRODUK DAN PENGEMBANGAN PRODUK

BARU

MAHMURODHI, SH

Page 2: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

MANAJEMEN PRODUK DAN PENGEMBANGAN PRODUK BARU

Manajemen Produk dan pengembangan produk

baru adalah pengelolaan produk sampai kepada

tahap proses pengembangan produk baru sehingga

mempengaruhi perencanaan strategis dalam

mendapatkan pertumbuhan yang menguntungkan

yang merupakan salah satu kunci kesuksesan bagi

sebagian besar perusahaan.

Page 3: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

PERAN MANAJEMEN PRODUK DAN PENGEMBANGAN PRODUK BARU DALAM STRATEGI PEMASARAN

TARGET

BAB 9 Elemen-elemen perencanaan untuk barang dan jasa• Siklus Hidup Produk• Pengembangan

Produk Baru• Mengelola MerkBAB 10 Manajemen dan pengembangan produk baru

Page 4: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

1. Siklus Hidup Produk (product life cycle)Siklus hidup produk adalah mengenai jenis (atau kategori) produk baru di pasar , bukan hanya apa yang terjadi dengan merek individual. Dan dibagi menjadi empat tahap utama yaitu :1. Tahap Pengenalan Pasar (market intoduction)

yaitu pengenalan produk untuk pertama kalinya ke pasar. Biasanya penjualan berada di tingkat rendah karena ide baru diperkenalkan pertama kalinya pada pasar.

2. Tahap Pertumbuhan pasar (market growth) yaitu penjualan industri tumbuh secara pesat tetapi profit industri naik dan kemudian turun

Page 5: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

3. Tahap Kematangan pasar (market maturity) yaitu muncul ketika penjualan industri terhenti dan kompetisi semakin meningkat.

4. Tahap penurunan penjualan (sales decline) yaitu produk baru menggantikan produk lama.

Page 6: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

2. Perencanaan Produk Baru

Produk Baru (New Product) adalah produk yang baru dalam berbagai

bentuk, yang menjadi fokus perusahaan

Page 7: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

PROSES PENGEMBANGAN PRODUK BARU

Page 8: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

FAKTOR-FAKTOR KEBERHASILAN PENGEMBANGAN PRODUK BARU

PROSES PENGEMBANG

AN PRODUK

BARU YANG

TERORGANISIR

Tim lintas fungsi

Pemahaman yang jelas

mengenai

kebutuhan

pelanggan

Manajemen biaya (biaya mene

mbahkan

nilai)

Siklus pengembang

an yang tepat waktu

Juara produ

k denga

n otorisa

si

Dukungan

manajemen punca

k

Rencana

pemasaran yang

menyeluruh

Transisi yang efektif

ke kegiata

n operasi

onal reguler

Keberhasilan produk baru

Sebuah dasar untuk nilai

konsumen yang lebih

Rancangan yang

efektif

Page 9: Manajemen Produk Dan Pengembangan Produk Baru

3. MENGELOLA MEREK

Mengapa manajer produk/merek diperlukan• Ketika sebuah perusahaan memiliki produk dalam

beberapa kategori produk yang berbeda maka diperlukan manajer produk yang ditunjuk pada setiap kategori/merek, untuk memastikan bahwa perhatian terhadap produk-produk ini tidak hilang dalam ketergesaan kegiatan bisnis sehari-hari

• Untuk mengelola produk tersebut dan memulai melakukan tahap pengembangan produk baru

Peran dan tanggung jawab• Manajer produk bertanggung jawab terhadap

perencanaan dan membuat upaya promosi diimplementasikan.

• Mengoordinasikan berbagai upaya dan mengintegrasikan strategi pemasaran untuk produk yang berbeda-beda ke dalam perencanaan secara keseluruhan