loka riset perikanantuna. sakip 2018... · 2019. 5. 13. · -dokumen berupa surat menyurat dan...

82
Loka Riset PerikananTuna Tahun 2 0 18

Upload: others

Post on 21-Jan-2021

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

Loka Riset PerikananTuna

Tahun 2018

Page 2: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

Lembar PenetapanManual Indikator Kinerja Utama (IKU) Loka Riset Perikanan Tuna

Puji syukur kehadirat Tuhan yang Maha Esa, Karena atas karunia dan Rahmat-Nya Manual Indikator Kinerja Utama (IKU) Loka Riset Perikanan Tuna dapat tersusun dengan baik. Berdasarkan peraturan menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara nomor : PER/20/M.PAN/11/2008 tentang Petunjuk Penyusunan Indikator Kinerja Utama di Lingkungan Instansi Pemerintah, dokumen ini disusun dengan maksud memberikan informasi kinerja penting yang diperlukan dalam menyelenggarakan manajemen kinerja secara baik setelah diperolehnya ukuran keberhasilan dari pencapaian suatu tujuan dan sasaran strategis. Hasil pengukuran kinerja akan menjadi bahan masukan bagi perbaikan pelaksanaan program dan kegaitan tahun berjalan, serta perbaikan perencanaan kinerja di tahun mendatang.

Manual indikator kinerja utama (manual key performance indicator) merupakan instrumen pengukuran capaian kinerja Loka Riset Perikanan Tuna untuk memacu peningkatan kinerja setiap bagian yang ada pada Loka Riset Perikanan Tuna.

Akhir kata, kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan masukan, dukungan dan serta partisipasi dalam penyusunan dokumen Manual Indikator Kinerja Utama Loka Riset Perikanan Tuna.

Denpasar, April 2018 Kepala Loka Riset Perikanan Tuna

Zulkarnaen Fahmi, S.Pi., M.Si. NIP. 19771 112 200502 I 001

Page 3: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU 1

JUMLAH DATA DAN INFORMASI HASH RISET KELAUTAN DANPERIKANAN

(PAKET/BUAH)

Penanggung Jawab:Kepala Subseksi Tata Operasional

Loka Riset Perikanan Tuna

Page 4: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH DATA DAN INFORMASI HASIL RISET KELAUTAN DANPERIKANAN

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan

IKUBawahan

PenanggungJawab

K e te ra n g a n

INTERNAL PROCESS PERSPEKTIVE

SS 1

Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukung tata kelolapemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

IK 1

Jumlah Data dan Informasi Hasil Riset Kelautan dan Perikanan (Paket/Buah)

Dipersempit Akumulasi

Kepala Subseksi Tata Operasional

1. Data dan/atau Informasi Riset Perikanan yang Dihasilkan.

2. Kajian stok sumber daya perikanan di Wilayah Pengelolaan Perikanan (WPP) NRI yang dihasilkan (W PP 573)

Page 5: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH DATA DAN INFORMASI HASIL RISET KELAUTANDAN PERIKANAN

Perspective INTERNAL PROCESS PERSPECTIVE

Sasaran Strategis Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukungtata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

*berisi informasi tujuan KPI/IKU

Jumlah Data dan Informasi Hasil Riset Kelautan dan Perikanan (Paket)

DEFINISI• Data informasi hasil riset yang telah disusun dalam bentuk paket informasi (hasil pengolahan dan

analisis data)

FORMULASI• Jumlah data dan informasi yang sudah disampaikan secara resmi oleh Kepala UPT kepada Kepala

Pusat.

IKU bertujuan untuk mendapatkan data dan informasi ilmiah yang dihasilkan dari kegiatan riset KP yang dilaksanakan

Page 6: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH DATA DAN INFORMASI HASIL RISET KELAUTANDAN PERIKANAN

Satuan Pengukuran*berisi informasi data satuan (%, Rp, buah, dsb)

Paket

Jenis Aspek Target Kuantitas/Output

Tingkat Validitas IKU*berisi informasi jenis validasi/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

Lead Process

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU

Kepala SubseksiTata Operasional

Perhitungan Atasan*berisi informasi jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI sendiri

Akumulasi

Page 7: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH DATA DAN INFORMASI HASIL RISET KELAUTANDAN PERIKANAN

Sumber Data*bersisi sumber data IKU tersebut berasal/didapatkan

Loka Riset Perikanan Tuna

Hasil perhitungan Raw Data

Jenis Perhitungan Data*berisi informasi jenis perhitungan {Akumuiasi', rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI Sendiri)

Akumuiasi

Metode Cascading*berisi informasi metode cascading dr atasan ke bawahan (Adopsi iangsung, komponen pembentuk, dipersempit, tidak diturunkan)

Dipersempit

Polarisasi*berisi dara polarisasi KPI/IKU (minimize, maximize, stabilize)

Maximize

Page 8: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH DATA DAN INFORMASI HASIL RISET KELAUTANDAN PERIKANAN

Periode Pelaporan Tahunan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

1 2

*Berlsi bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

1) Laporan akhir riset dengan jenis output data informasi;2) Paket informasi yang disampaikan oleh Kepala UPT ke Kepala Pusriskan berisi

ringkasan data dan analisis serta metadata;

Bukti capaian bulanan*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Laporan progress kegiatan riset data dan informasi yang disampaikan ke Pusriskan.

Page 9: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH DATA DAN INFORMASI HASIL RISET KELAUTANDAN PERIKANAN

INPUT PRO SES OUTPUT

Analisis Data

Pengumpulan Data

iPenyajian Data < ----- Verifikasi

Dokumentasi hasil riset Data Informasi

Keterangan:

Merubah Data Menjadi

Informasi

*

CapaianKinerja

IK

Validasi & Koreksi

Page 10: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGET IKUMANUAL IKU JUMLAH DATA DAN INFORMASI HASIL RISET KELAUTAN

DAN PERIKANAN

Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukungtata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Jumlah Data dan Informasi Hasil Riset

1 1Kelautan dan 2Perikanan(Paket)

Page 11: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU 2

JUMLAH SARANA DAN PRASARANA LOKA RISET PERIKANAN TUNA YANG DITINGKATKAN

KAPASITASNYA(PAKET)

Penanggung Jawab : Kepala Urusan Tata Usaha Loka Riset Perikanan Tuna

Page 12: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH SARANA DAN PRASARANA LOKA RISET PERIKANANTUNA YANG DITINGKATKAN KAPASITASNYA

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan IKU Bawahan Penanggung

Jawab Keterangan

INTERNAL PROCESS PERSPECTIVE

S S I

Terselenggaran ya program Riset Perikanan dan SDM KP yangmendukung tata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

IK 2

Jumlah sarana dan prasarana Loka Riset Perikanan Tuna yangditingkatkankapasitasnya(Paket)

Dipersempit Kontribusi -

Kepala Urusan Tata Usaha

Satker LRPT

Page 13: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH SARANA DAN PRASARANA LOKA RISET PERIKANANTUNA YANG DITINGKATKAN KAPASITASNYA

Perspective INTERNAL PROCESS PERSPEKTIVE / PERSPEKTIF PROSES INTERNAL

Sasaran Strategis

Nama IKU

Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukung tata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Jumlah sarana dan prasarana Loka Riset Perikanan Tuna yang ditingkatkan kapasitasnya (Paket)

Deskripsi DEFINISI• Peningkatan kapasitas sarana dan prasarana yang berbentuk pengadaan fisik/belanja modal

yang dilaksanakan oleh satuan kerja Loka Riset Perikanan TunaFORMULASI• ]> Sarana dan prasarana yang berbentuk pengadaan fisik/belanja modal

*berisi informasi tujuan KPI/IKU

Meningkatkan kapasitas sarana dan prasarana dalam rangka mewujudkan terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukung tata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing.

Page 14: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH SARANA DAN PRASARANA LOKA RISETPERIKANAN TUNA YANG DITINGKATKAN KAPASITASNYA

Jenis Aspek Target

Tingkat Validitas IKU*berlsi informasl jenis valldasi/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU

Perhitungan Atasan*berisi informasi jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata-rata, sama persis, kontribusi, KPi sendiri

paket

Kuantitas/Output

Lead Process

Kepala Urusan Tata Usaha

Kontribusi

Page 15: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan
Page 16: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH SARANA DAN PRASARANA LOKA RISETPERIKANAN TUNA YANG DITINGKATKAN KAPASITASNYA

Periode Pelaporan Triwulanan

Tabel Data * Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

1 1

Bukti capaian akhir*Berisi bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

Laporan kegiatari

Bukti capaian bulanan*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Laporan progres kegiatan

Page 17: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH SARANA DAN PRASARANA LOKA RISET PERIKANANTUNA YANG DITINGKATKAN KAPASITASNYA

INPUT PRO SES OUTPUT

■ Roadmap peningkatan sarpras riset dan pengembangan sdmkp

Daftar prioritas kebutuhan peningkatan sarpras

/

■ Data aset/sarana prasaranayangada

■ Data rencana penghapusan aset *—

■ Data aset yang berpotensi untuk menghasilkan PNBP

Rencana akreditas sarana riset (laboratorium dll)dan/atau kelembagaan

• Pengadaanfisik/ belanja modal atau ruang lingkup akreditasi

V• Evaluasi sarana

prasarana serta kelembagaan —

• Pengolahan sarana dan prasarana

A

Hasil

Aiii

*

Verifikasi

Jumlah sarana dan prasarana LRPT yang

ditingkatkan kapasitasnya

CapaianKinerja

IKU

Keterangan:ProsesValidasi & Koreksi

Page 18: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGET IKUMANUAL IKU JUMLAH SARANA DAN PRASARANA LOKA RISET PERIKANAN

TUNA YANG DITINGKATKAN KAPASITASNYA

SS/IKU2017 Target 2018

Target Capaian Twl Tw2 Sem 1 Tw3 S.d.TW3 Tw4 Tahunan

Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukungtata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Jumlah sarana dan prasarana Loka RisetPerikanan Tuna 1yangditingkatkankapasitasnya(paket)

Page 19: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU_3

JUMLAH JEJARING DAN/ATAU KERJASAMA LOKA RISET PERIKANAN TUNA YANG DISEPAKATI

(BUAH)

Penanggung Jawab :Kepala Subseksi Pelayanan Teknis

Loka Riset Perikanan Tuna

Page 20: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH JEJARING DAN/ATAU KERJASAMA LOKA RISETPERIKANAN TUNA YANG DISEPAKATI

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan IKU Bawahan Penanggung

Jawab Keterangan

INTERNAL PROCESS PERSPEKTIVE

S S I

TerselenggaranyaprogramRisetPerikanan danSDM KP yangmendukung tata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

IK 3

Jumlah jejaring dan/atau kerjasama Loka Riset Perikanan Tuna yang disepakati (Buah)

Dipersempit Kontribusi

KepalaSubseksiPelayananTeknis

-Jejaring: KEPMEN, SK -Kerjasama: MOU-Kemitraan :KAK yang sdhditandatangan-InisiasiBUKANmerupakancapaian

Page 21: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH JEJARING DAN/ATAU KERJASAMA LOKA RISETPERIKANAN TUNA YANG DISEPAKATI

Perspective : INTERNAL PROCESS PERSPECTIVE / PERSPEKTIF PROSES INTERNAL

Sasaran Strategis Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukungtata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Nama IKU Jumlah jejaring dan/atau kerjasama Loka Riset Perikanan Tuna yang disepakati (Buah)

Deskripsi• Jumlah jejaring, kemitraan dan/ atau kerja sama riset dan sdm perikanan• Jejaring adalah jalinan asosiasi/forum/ organisasi lainnya yang memiliki kesamaan profesi/kepakaran yang

diikuti oleh Satker LRPT• Kemitraan adalah hubungan dengan badan/ perorangan untuk melakukan aktivitas bersama dan/atau memiliki

perjanjian kerja sama• Kerja sama riset dan SDM adalah penyelenggaraan kerja sama antara LRPT dengan pihak mitra pada tahun

berjalan dan yang dituangkan dalam perjanjian kerja sama yang ditandatangani oleh kedua belah pihak dengan ruang lingkup meliputi:

1. Penelitian, pengembangan dan penerapan iptek;2. Peningkatan kapasitas SDM dan kelembagaan3. Pertukaran ilmu pengetahuan, teknologi, tenaga ahli dan material penelitian;4. Perlindungan hak atas kekayaan intelektual dan hasil litbang;5. Diseminasi dan publikasi;6. Pertemuan ilmiah, seminar bersama dan lokakarya bersama;7. Peningkatan pelayanan publik atas ilmu pengetahuan dan teknologi

FORMULASI• Jumlah jejaring, kemitraan dan/ atau kerja sama yang dijalin oleh LRPT yang di fasilitasi oleh Sekretariat

BRSDM pada tahun yang masih berjalan (on going) dan terbentuk di tahun 2018

Page 22: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

Jenis Aspek Target Kuantitas/Output

Tingkat Validitas IKU*berisi informasi jenis validasi/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

lag Output

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU Kepala Subseksi Pelayanan Teknis

Perhitungan Atasan*berisl informasi jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI sendiri

Kontribusi

Page 23: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH JEJARING DAN/ATAU KERJASAMA LOKA RISETPERIKANAN TUNA YANG DISEPAKATI

*bersisi sumber data IKU tersebut berasal/didapatkan

Loka Riset Perikanan Tuna

Status Data Raw Data

Jenis Perhitungan Data*berisi informasi jenis perhitungan (Akumulasi, rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI Sendiri)

Kontribusi

Metode Cascading*berisi informasi metode cascading dr atasan ke bawahan (Adopsi langsung, komponen pembentuk, dipersempit, tidak diturunkan) *

Dipersempit

*berisi dara polarisasi KPI/IKU (minimize, maximize, stabilize)

Maximize

Page 24: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH JEJARING DAN/ATAU KERJASAMA LOKA RISETPERIKANAN TUNA YANG DISEPAKATI

Periode Pelaporan Triwulanan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

1 1

Bukti capaian akhir*BerSsi bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

Dokumen kesepakatan yang sudah ditandatangani oleh pejabat berwenang : -Jejaring: KEPMEN, SK -Kerjasama : MOU-Kemitraan : KAK yang sudah ditandatangan-Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian

Bukti capaian bulanan*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Laporan progress kegiatan

Page 25: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH JEJARING DAN/ATAU KERJASAMA LOKA RISETPERIKANAN TUNA YANG DISEPAKATI

INPUT PROSES OUTPUT

■ Roadmap riset dan SDM

PenyusunanDokumenkesepakatan (KB/IA, PKS/MoU)

Dokumen kesepakatan (KB/IA, PKS/MoU)

■ SK keterlibatan dalam asosiasi / jejaring

• Pengesahan dokumenkesepakatan (KB/IA, PKS/MoU)

Permintaanmitra/stakeholder untuk jalinan kerjasama

• Perhitunga n jumlah jejaring, mitra dan kerjasama (baru dan lama/aktif)

A*

Verifikasi

• Jejaring• Kemitraan• Kerjasama

CapaianKinerja

IKU

Keterangan:ProsesValidasi & Koreksi

Page 26: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGET IKUMANUAL IKU JUMLAH JEJARING DAN/ATAU KERJASAMA LOKA RISET

PERIKANAN TUNA YANG DISEPAKATI

SS/IKU2017 Target 2018

Target Capaian Twl Tw2 Sem 1 Tw3 S.d.TW3 Tw4 Tahunan

Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukungtata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Jumlah jejaring dan/atau kerjasama LokaRiset Perikanan 1 1 1Tuna yangdisepakati(Buah)

Page 27: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU 4

JUMLAH KARYA TULIS ILMIAH (KTI) YANG DIPUBLIKASIKAN(BUAH)

Penanggung Jawab :Kepala Subseksi Pelayanan Teknis

Loka Riset Perikanan Tuna

(Didukung oleh seluruh Satker UPT lingkup Pusriskan )

Page 28: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH KARYA TULIS ILMIAH (KTI) YANG DIPUBLIKASIKAN

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan IKU Bawahan Penanggung

Jawab Keterangan

INTERNAL PROCESS PERSPEKTIVE

S S I

TerselenggaranyaprogramRisetPerikanan danSDM KP yangmendukung tata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

IK 4

Jumlah Karya Tulis llmiah (KTI) yang dipublikasikan (Buah)

Dipersempit Kontribusi -

KepalaSubseksiPelayananTeknis

Jurnalterakreditasi dan tidak terakreditasi, prosiding, bungarampai, buku hasil riset, naskah akademik dan buletin ilmiah yang diterbitkan dalam negeri dan/atau luar negeri

Page 29: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH KARYA TULIS ILMIAH (KTI) YANG DIPUBLIKASIKAN

Perspective INTERNAL PROCESS PERSPEKTIVE / PERSPEKTIF PROSES INTERNAL

Sasaran Strategis Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukung tata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Nama IKU Jumlah Karya Tulis Ilmiah (KTI) yang dipublikasikan (Buah)

Deskripsi• Tulisan yang disusun berdasarkan data dan informasi yang dihasilkan dari kegiatan riset yang telah

diterbitkan di media jurnal terakreditasi dan tidak terakreditasi, prosiding, bunga rampai, buku hasil riset, naskah akademik dan buletin ilmiah yang diterbitkan dalam negeri dan/atau luar negeril pada tahun berjalan.

• Menyesuaiakan PERKA LIPI tentang Karya Tulis Ilmiah.

FORMULASI• Jumlah karya tulis ilmiah yang sudah diterbitkan di tahun berjalan• Perhitungan berdasarkan penulis pertama untuk terbitan dalam negri, untuk terbitan internasional

dihitungkan sampai penulis kedua• Tulisan yang diterbitkan pada media jurnal terakreditasi dan tidak terakreditasi, prosiding, bunga rampai,

buku hasil riset, naskah akademik dan buletin ilmiah yang diterbitkan dalam negeri dan/atau luar negeri.

Page 30: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH KARYA TULIS ILMIAH (KTI) YANGDIPUBLIKASIKAN

*berisi informasi tujuan KPI/IKU: IKU untuk mendapatkan gambaran jumlah KTI yang dihasilkan oleh

peneliti lingkup LRPT

i j h T T a * T § } r4 T i t ' ’ 1 *

*berisi informasi data satuan ( % , Rp, buah, dsb)

: KTI

Jenis Aspek Target : Kuantitas/Output

*berisi informasi jenis validasi/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

: Lag Proses

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU : Kepala Subseksi Pelayanan Teknis

*berisi informasi jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI sendiri

: Kontribusi

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU

Page 31: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH KARYA TULIS ILMIAH (KTI) YANGDIPUBLIKASIKAN

*bersisi sumber data IKU tersebut berasal/didapatkan

: Loka Riset Perikanan Tuna

Status Data Raw Data

Jenis Perhitungan Data*berisi informasi jenis perhitungan (Akumulasi, rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI Sendiri)

Kontribusi

Metode Cascading*berisi informasi metode cascading dr atasan ke bawahan (Adopsi langsung, komponen pembentuk, dipersempit, tidak diturunkan)

Dipersempit

Polarisasi*berisi dara polarisasi KPI/IKU (minimize, maximize, stabilize)

Maximize

Page 32: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU JUMLAH KARYA TULIS ILMIAH (KTI) YANGDIPUBLIKASIKAN

Periode Pelaporan Triwulan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

8

Bukti capaian akhir*Berlsi bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

KTI yangtelah tercantum dalam jurnal, prosiding, bunga rampai, dan buletin ilmiah yang telah diterbitkan pada tahun berjalan

Bukti capaian bulanan*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Laporan progress kegiatan

Page 33: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGET IKUMANUAL IKU JUMLAH KARYA TULIS ILMIAH (KTI) YANG DIPUBLIKASIKAN

SS/IKU2017 Target 2018

Target Capaian Twl Tw2 Sem 1 Tw3 S.d.TW3 Tw4 Tahunan

Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukungtata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Jumlah Karya Tulis llmiah (KTI)yang 2 4 4 8dipublikasikan(Buah)

Page 34: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU_5

PROPORSI FUNGSIONAL LOKA RISET PERIKANAN TUNA DIBANDINGKAN TOTAL PEGAWAI LINGKUP

LOKA RISET PERIKANAN TUNA(% )

Penanggung Jawab : Kepala Urusan Tata Usaha Loka Riset Perikanan Tuna

Page 35: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PROPORSI FUNGSIONAL LOKA RISET PERIKANAN TUNADIBANDINGKAN TOTAL PEGAWAI LINGKUP LOKA RISET PERIKANAN TUNA

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan IKU Bawahan Penanggung

Jawab Keterangan

INTERNAL PROCESS PERSPECTIVE

S S I

TerselenggaranyaprogramRisetPerikanan dan SDM KP yangmendukung tata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

IK 5

Proporsi fungsional Loka Riset Perikanan Tunadibandingkan total pegawai Loka Riset Perikanan Tuna(%)

Dipersempit Rata - rata -Kepala Urusan Tata Usaha

Page 36: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PROPORSI FUNGSIONAL LOKA RISET PERIKANAN TUNADIBANDINGKAN TOTAL PEGAWAI LINGKUP LOKA RISET PERIKANAN TUNA

Perspective INTERNAL PROCESS PERSPEKTIVE

Sasaran Strategis Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SDM KP yang mendukung tata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Nama IKU Proporsi fungsional Loka Riset Perikanan Tuna dibandingkan total pegawai Loka Riset Perikanan Tuna (%)

Deskripsi

Tujuan*berisi informasi tujuan KPI/IKU

DEFI NISI• Perbandingan antara jumlah pegawai fungsional dengan jumlah total pegawai di Loka Riset

Perikanan Tuna

FORMULASIf*'Jabfung

Jf f f l- ja b fu n g 1 O t.peg awai X 10 0%

• P.Jabfung : Proporsi jumlah pegawai fungsional LRPT• Jlm.Jabfung : Jumlah pegawai fungsional di lingkup LRPT• Total.Pegawai: Jumlah total pegawai di LRPT yang aktif bekerja di Kementerian Kelautan dan

PerikananNB : Tugas belajar dimasukkan dalam katagori aktif bekerja di KKP

Untuk mendapatkan gambaran proporsi pegawai dengan fungsional tertentu yang mendukung pelaksanaan tugas dan fungsi instansi secara kompeten, efektif dan profesional

Page 37: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PROPORSI FUNGSIONAL LOKA RISET PERIKANAN TUNADIBANDINGKAN TOTAL PEGAWAI LINGKUP LOKA RISET PERIKANAN

_____ _________ TUNA __ _ _ _ _ _

Satuan Pengukuran*berlsi informasi data satuan (%, Rp, buah, dsb)

Jenis Aspek Target Kuantitas/Output

mumaumTingkat Validitas IKU*berisi Informasi jenis valldasi/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

Lead Input

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU Kepala Urusan Tata Usaha

Perhitungan Atasan*berisi informasi jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata- rata, sama persis, kontribusi, KPI sendiri

Rata-rata

Page 38: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PROPORSI FUNGSIONAL LOKA RISET PERIKANAN TUNADIBANDINGKAN TOTAL PEGAWAI LINGKUP LOKA RISET PERIKANAN

TUNA

Sumber Data*bersisl sumber data IKU tersebut berasal/didapatkan

SK fungsional tertentu / Urusan Tata Usaha LRPT

Status Data Hasil perhitungan Raw Data

Jenis Perhitungan Data*berisi informasi jenis perhitungan (Akumulasi, rata-rata, sama persis, kontribusi, KPi Sendiri)

Sama persis

Metode Cascading*berisi informasi metode cascading dr atasan ke bawahan (Adopsi langsung, komponen pembentuk, dipersempit, tidak diturunkan)

Dipersempit

*berisi dara polarisasi KPI/IKU (minimize; maximize; stabilize)

Maximize

Page 39: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PROPORSI FUNGSIONAL LOKA RISET PERIKANAN TUNADIBANDINGKAN TOTAL PEGAWAI LINGKUP LOKA RISET PERIKANAN

TUNA

Periode Pelaporan Tahunan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2019

36,36 57,14

Bukti capaian akhir*Berisi bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

Data SIMPEG dan SKTM T

: Data SIMPEG dan SK TMT*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Page 40: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PROPORSI FUNGSIONAL LOKA RISET PERIKANAN TUNADIBANDINGKAN TOTAL PEGAWAI LINGKUP LOKA RISET PERIKANAN TUNA

INPUT PRO SES OUTPUT

Data kepegawaian PNS

Rencana diktat fungsional yang dibutuhkan

IData kebutuhan fungsional:

Informasi faktor jabatan fungsional ABK fungsional Analisis jabatan fungsionalPeta jabatan fungsional

Seleksi pegawai/ calon fungsional

IPelaksanaan diklat

Pengusulan calon fungsional hasil diklat menjadi pejabat fungsional

Keterangan: Pengangkatan jab fungsional baru

Perhitungan proporsi

fungsional (baru dan

lama/aktif) dan pegawai non

fungsional

Aiii

*

Verifikasi

Proporsi fungsional LRPT dibandingkan total

pegawai LRPT

CapaianKinerja

IKU

^ Validasi & Koreksi

Page 41: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGET IKUMANUAL IKU PROPORSI FUNGSIONAL LOKA RISET PERIKANAN TUNA

DIBANDINGKAN TOTAL PEGAWAI LINGKUP LOKA RISET PERIKANAN TUNA

SS/IKU2017 Target 2018

Target Capaian Twl Tw2 Sem 1 Tw3 S.d.TW3

Tw4 Tahunan

Terselenggaranya program Riset Perikanan dan SOM KP yang mendukungtata kelola pemanfaatan SDKP yang berkeadilan dan berdaya saing

Proporsi fungsional Loka Riset Perikanan

1'Uina , , 36,36 36,36 36,36 36,36 36,36 36,36 57,14 57,14 57,14dibandingkantotal pegawaiLoka RisetPerikananTuna (%)

Page 42: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU_6

INDEKS KOMPETENSI DAN INTEGRITAS LRPT

Penanggung Jawab : Kepala Urusan Tata Usaha

Loka Riset Perikanan Tuna

Page 43: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU INDEKS KOMPETENSI DAN INTEGRITAS LRPT

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan IKU Bawahan Penanggung

Jawab Keterangan

LEARN AND GROWTH PERSPECTIVE

SS2

Terwujudnya aparatur sipil negara Loka RisetPerikanan Tuna yang kompeten, profesional danberkepribadian

IK 6

Indeks kompetensi dan integritas LRPT(lndeks)

Dipersempit KontribusiKepala Urusan Tata Usaha

Page 44: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU INDEKS KOMPETENSI DAN INTEGRITAS LRPT

Perspective

Sasaran Strategis

Nama IKU

Deskripsi

LEARN AND GROWTH PERSPEKTIVE

Terwujudnya aparatur sipil negara Loka Riset Perikanan Tuna yang kompeten, profesional dan berkepribadian

Indeks kompetensi dan integritas LRPT (Indeks)

DEFINISI• Tingkat kompetensi SDM KKP merupakan kemampuan dan karakteristik yang dimiliki seorang

Aparatur Sipil Negara (ASN) berupa pengetahuan, keterampilan dan sikap perilaku yang diperlukan dalam pelaksanaan tugas jabatannya, sehingga ASN tersebut dapat melaksanakan tugas secara profesional, efektif dan efisien.

• Integritas merupakan suatu konsep yang menunjuk konsistensi antara tindakan dengan nilai dan prinsip, dan digunakan untuk menggambarkan kejujuran dan kebenaran dari tindakan seseorang.

• Nilai Indeks Kompetensi dan Integritas diperoleh dari rata-rata nilai 4 (empat) variabel pembentuk, yaitu (1) Persentase nilai kompetensi dan integritas ; (2) Persentase pencapaian output Sasaran Kinerja Pegawai (SKP); (3) Persentase tingkat kehadiran pegawai, dari data finger print absen yang terintegrasi dengan Sekretariat Jenderal, dan (4) Persentase kepatuhan ASN dalam penyerahan LHKASN/LHKPN.

• Penilaian Indeks kompetensi dan integritas dilakukan terhadap ASN yang mengikuti asesment untuk pengisian Jabatan pimpinan tinggi utama, madya dan pratama KKP

Page 45: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU INDEKS KOMPETENSI DAN INTEGRITAS LRPT

Deskripsi FORMULASI

K|_ Komp.SKP+Komp.Ah!.+Komp.,iHKPNn

• Komp.SKP: Persentase capaian output pegawai pada SKP• Komp.Abs: Persentase tingkat kehadiran pegawai• Komp.LHKPN : LHKPN/LHKASN (Jabatan fungsiona! umum atau seluruh staf) / LHKPN (PJB, KPS,

Penandatanganan SPM, Bendahara Pengeluaran/penerimaan, lihat di Permen 20Tahun 2013)

• N : jumlah variabel

*berisi informasi tujuan KPI/IKU

Memberikan gambaran kompetensi dan integritas ASN Loka Riset Perikanan Tuna

Page 46: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU INDEKS KOMPETENSi DAN INTEGRITAS LRPT

Satuan Pengukuran*berlsi Informasl data satuan (%, Rp, buah, dsb)

Indeks

Jenis Aspek Target Kualitas/Mutu

Tingkat Validitas IKU*berisi informasl jenis valldasi/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

Lead Input

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU Kepala UrusanTata Usaha

Perhitungan Atasan*berisi informasi jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata- rata, sama persis, kontribusi, KPI sendiri

Kontribusi

Page 47: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU INDEKS KOMPETENSI DAN INTEGRITAS LRPT

Loka Riset Perikanan Tuna

Hasil perhitungan Raw Data

Sama persis

Dipersempit

Maximize

Page 48: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU INDEKS KOMPETENSI DAN INTEGRITAS LRPT

Periode Pelaporan Tahunan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

80 90

Bukti capaian akhi*Berisi bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

Bukti capaian bulanan*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Nilai Indeks Kompetensi dan integritas yang diperoleh dari rata-rata nilai 4 (empat) variabel pembentuk :• Data capaian output pegawai pada SKP• Data tingkat kehadiran pegawai• Data LHKPN/LHKASN

Laporan bulanan, laporan rapat, laporan perjalanan dinas

Page 49: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU INDEKS KOMPETENSI DAN INTEGRITAS LRPT

INPUT PRO SES OUTPUT

4— Data h a si 1 asesmeo

• Data capaian output pegawai pada SKP

• Data tingkat kehadiran pegawai

• Data LHKPN/LHKASN

KeteranRan:> Proses

• Loka Riset Perikanan Tuna Hasil

IA

• Data indeks kompetensi

• Data integritasy

i• Pengelolaan

data indeks kompetensi dan integritas

Ai_____

Verifikasi

Indeks Kompetensi dan Integritas LRPT

CapaianKinerja

IKU

^ Validasi & Koreksi

Page 50: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGET IKUMANUAL IKU INDEKS KOMPETENSI DAN INTEGRITAS LRPT

SS/IKU2017 Target 2018

Target Capaian Twl Tw2 Sem 1 Tw3 S.d.TW3

Tw4 Tahunan

Terwujudnya aparatur sipil negara Loka Riset Perikanan Tuna yang kompeten, profesional dan berkepribadian

Indekskompetensidan 80 90 90 90 90 90 90 90integritasLRPT(lndeks)

Page 51: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU_7

PERSENTASE UNIT KERJA YANG MENERAPKAN SISTEM MANAJEMEN PENGETAHUAN YANG TERSTANDAR LINGKUP

LRPT

Penanggung Ja w a b :Kepala Subseksi Peiayanan Teknis

Loka Riset Perikanan Tuna

Page 52: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PERSENTASE UNIT KERJA YANG MENERAPKAN SISTEMMANAJEMEN PENGETAHUAN YANG TERSTANDAR LINGKUP LRPT

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan IKU Bawahan Penanggung

Jawab Keterangan

LEARN AND GROWTH PERSPECTIVE

SS 3

Tersedianya manajemen pengetahuan Loka Riset Perikanan Tuna yang handal dan mudah diakses

IK 7

Persentase unit kerja yang menerapkan si stem manajemen pengetahuan yang terstandar lingkup LRPT

Dipersempit Kontribusi

KepalaSubseksiPelayananTeknis

Page 53: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PERSENTASE UNIT KERJA YANG MENERAPKAN SISTEMMANAJEMEN PENGETAHUAN YANG TERSTANDAR LINGKUP LRPT

Perspective

Sasaran Strategis

Nama IKU

Deskripsi

Tujuan*berisi informasi tujuan KPI/IKU

LEARN AND GROWTH PERSPECTIVE

Tersedianya manajemen pengetahuan Loka Riset Perikanan Tuna yang handai dan mudah diakses

Persentase unit kerja yang menerapkan sistem manajemen pengetahuan yang terstandar lingkup LRPT

DEFINISI• Sistem Manajemen Pengetahuan adalah suatu rangkaian yang memanfaatkan teknologi informasi yang

digunakan oleh instansi pemerintah ataupun swasta untuk mengidentifikasi, menciptakan, menjelaskan, dan mendistribusikan pengetahuan untuk digunakan kembali, diketahui dan dipelajari.

• Tingkat penerapan MR, dihitung dari 3 variabel, yaitu : (i) Sharing dokumen, (bobot 20%) (ii) keikutsertaan level 2 s.d staf (bobot 40%), (iii) keaktifan level 2 s.d 4 dalam Sistem Informasi MP yang terpilih (bobot 40%).

FORMULA% MP = (20% x Upload dokumen) + (40% x Keikutsertaan) + (40% x Keaktifan)

Tingkat sharing dokumenPersentase dokumen mandatory yang dibagikan melalui (SI-MP) dibandingkan total dokumen yang harus dibagikan. Tingkat keikutsertaaanPersentase pejabat level 3 s.d staf dalam unit kerja LRPT yang tergabung dalam SI-MP dibanding total Pejabat level 3 s.d staf di LRPT Tingkat keaktifanPersentase pejabat level 3 s.d 4 lingkup LRPT yang aktif mendistribusikan informasi/berita ke SI-MP dibading total pejabat level 2 s.d 4 lingkup LRPT.

Menghitung tingkat penerapan sistem manajemen pengetahuan lingkup LRPT

Page 54: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PERSENTASE UNIT KERJA YANG MENERAPKAN SISTEMMANAJEMEN PENGETAHUAN YANG TERSTANDAR LINGKUP LRPT

Satuan Pengukuran*berisl informasl data satuan (%, Rp, buah, dsb)

%

Jenis Aspek Target Kualitas/Mutu

Tingkat Validitas IKU*berlsi Informasl jenis validasl/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

Lead Input

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU

Kepala Subseksi Pelayanan Teknis

Perhitungan Atasan*berisi informasi jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI sendiri

Kontribusi

Page 55: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PERSENTASE UNIT KERJA YANG MENERAPKAN SISTEMMANAJEMEN PENGETAHUAN YANG TERSTANDAR LINGKUP LRPT

*bersisi sumber data IKU tersebut berasal/didapatkan

Loka Riset Perikanan Tuna

Status Data Hasil perhitungan Raw Data

Jenis Perhitungan Data*berisi informasi jenis perhitungan (Akumulasi, rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI Sendiri)

Metode Cascading*berisi informasi metode cascading dr atasan ke bawahan (Adopsi iangsung, komponen pembentuk, dipersempit, tidak diturunkan)

Dipersempit

*berisi dara polarisasi KPI/IKU (minimize, maximize, stabilize)

Maximize

Page 56: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PERSENTASE UNIT KERJA YANG MENERAPKAN SISTEMMANAJEMEN PENGETAHUAN YANG TERSTANDAR LINGKUP LRPT

Periode Pelaporan Triwulanan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

100 100 65 65

Bukti capaian akhir*Berisl bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

Bukti capaian bulanan*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Page 57: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU PERSENTASE UNIT KERJA YANG MENERAPKAN SISTEMMANAJEMEN PENGETAHUAN YANG TERSTANDAR LINGKUP LRPT

INPUT PRO SES OUTPUT

• Loka Riset Perikanan Tuna

l• Input data pada

Aplikasi bitrix24

AI_____

Keterangan:

Data dan informasi unit kerja LRPT

Monitoringpenerapan

aplikasi

i

1

i

1 1bitrix24

AI

8 Penerapan sistemii

i

8manajemen

i 1 pengetahuan yangV i

8a

terstandar

Verifikasi

iii

s

8

i

S1

!

;i

> fs1111■

1

S

8

t.

W m Capaian fS E B S Kinerja M M IKU

^ Validasi & Koreksi

Page 58: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGET IKUMANUAL IKU PERSENTASE UNIT KERJA YANG MENERAPKAN SISTEM

MANAJEMEN PENGETAHUAN YANG TERSTANDAR LINGKUP LRPT

SS/IKU2017 Target 2018

Target Capaian Twl Tw2 Sem 1 Tw3 S.d.TW3 Tw4 Tahunan

Tersedianya manajemen pengetahuan Loka Riset Perikanan Tuna yang handal dan mudah diakses

Persentase unit kerja yang menerapkan sistemmanajemen 65 65pengetahuanyang terstandarlingkup LRPT

Page 59: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU_8

NILAIAKIPLRPT

Pen an ggu n g Jaw ab :Kepala Subseksi Tata Operasional

Loka Riset Perikanan Tuna

Page 60: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI AKIP LRPT

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan IKU Bawahan Penanggung

Jawab Keterangan

LEARN AND GROWTH PERSPECTIVE

SS 4

Terwujudnya pranata dan kelembagaan birokrasi Loka Riset Perikanan Tuna yang efektif, efisien dan berorientasi pada layanan prima

IK 8 Nilai AKIP LRPT Dipersempit Sama persisKepalaSubseksi Tata Operasional

Page 61: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI AKIP LRPT

Perspective

Sasaran Strategis

Nama IKU

Deskripsi

Tujuan*berisi informasi tujuan KPI/IKU

LEARN AND GROWTH PERSPEKTIVE

Terwujudnya pranata dan kelembagaan birokrasi LRPT yang efektif, efisien dan berorientasi pada layanan prima

Nilai AKIP LRPT

DEFINISI• Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (AKIP) adalah suatu kondisi dimana instansi pemerintah

telah merubah orientasinya dari yang biasanya berorientasi kepada anggaran (input) atau kegiatan (output) semata menjadi berorientasi kepada hasil atau outcome.

FORMULASI• Berdasarkan Peraturan Menteri PANRB Nomor 12 Tahun 2015 tentang pedoman evaluasi atas

implementasi sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah, terdapat beberapa predikat penilaian akuntabilitas kinerja dari yang paling rendah yaitu kategori "D" sampai dengan yang tertinggi yaitu kategori "AA"

Untuk mendapatkan nilai akuntabilitas kinerja instansi dalam rangka meningkatkan pelaksanaan pemerintahan yang lebih berdaya guna, bersih dan bertanggung jawab serta mengukur kemampuan pemerintah dalam pencapaian visi, misi, dan tujuan organisasi.

Page 62: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI AKIP LRPT

Satuan Pengukuran*berisi Informasl data satuan (%, Rp, buah, dsb)

Jenis Aspek Target

Tingkat Validitas IKU*berisi informasl Jenis validasi/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU

Perhitungan Atasan*berisi informasl jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI sendiri

Nilai

Kualitas/Mutu

Lead Input

Kepala Subseksi Tata Operasional

Sama persis

Page 63: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI AKIP LRPT

Sumber Data*bersisi sumber data IKU tersebut berasal/didapatkan

Loka Riset Perikanan Tuna

Hasil perhitungan Raw Data

Jenis Perhitungan Data*berlsi informasl jenis perhitungan (Akumulasi, rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI Sendirij

Nilai Posisi Akhir / sama persis

Metode Cascading*berisi informasi metode cascading dr atasan ke bawahan (Adopsi langsung, komponen pembentuk, dipersempit, tidak diturunkan)

Dipersempit

*berisi dara polarisasi KPI/IKU (minimize, maximize, stabilize)

Maximize

Page 64: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI AKIP LRPT

Periode Pelaporan Triwulan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

83.48 84.50 A (86) A (81)

Page 65: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI AKIP LRPT

INPUT ■ ■ PRO SES OUTPUT

IL • Loka Riset l

i

Perikanan Tuna l

l• Perencanaan li —► • Hasii —

kinerja /l

l

• Pengukuran i ^ A1 iKegiatan yang

kinerja • Pengumpulan 1 i 1 { berorientasi kepada basil• Pelaporan kinerja data/bukti * atau outcome

• Evaluasi internal capaianan 11

dan capaian kinerja 1 I

ii

Evaluasi data atau bukti capaian

i

l1 tI

Verifikasiii

i i i i i i>f

! !JB B B E Capaian g lp ll Kinerja jjjg g j IKU

..................... 1 !

Keterangan:..........> Proses......... ^ Validasi & Koreksi

Page 66: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGET IKU MANUAL IKU NILAI AKIP LRPT

Terwujudnya pranata dan kelembagaan birokrasi LRPT yang efektif, efisien dan berorientasi pada layanan prima

Nilai AKIPLRPT 86 81

Page 67: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKU_9

NILAI KINERJA ANGGARAN LRPT

Penanggung Jawab : Kepala Urusan Tata Usaha Loka Riset Perikanan Tuna

Page 68: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI KINERJA ANGGARAN LRPT

Sasaran Strategis IKUMetode

CascadingPerhitungan Ke

AtasanIKU Bawahan

PenanggungJawab

Ket

LEARN AND GROWTH PERSPECTIVE

SS 5

Terkelolanya anggaran pembangunan Loka Riset Perikanan Tuna secara efisien dan akuntabel

IK 9Nilai kinerjaanggaranLRPT

..... ... .... .... J

r

Dipersempit Rata-rataKepala Urusan Tata Usaha

Page 69: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI KINERJA ANGGARAN LRPT

Perspective

SasaranStrategis

NamaIKU

Deskripsi

LEARN AND GROWTH PERSPEKTIVE / PERSPEKTIF PEMBELAJARAN DAN PERTUMBUHAN

Terkelolanya anggaran pembangunan Loka Riset Perikanan Tuna secara efisien dan akuntabel

Nilai kinerja anggaran LRPT

DEFINISI• Nilai Kinerja anggaran adalah proses menghasilkan suatu nilai capaian kinerja untuk setiap indikator yg dilakukan

dengan membandingkan data realisasi dengan target yang telah direncanakan sebelumnya

FORMULASI1. Aspek Implementasi (I)• Nilai Kinerja aspek implementasi = (P x WP) + (K x WK) + (PK x WPK) + (NE x WE)• Bobot Kinerja Aspek Implementasi (Wl) sebesar 33,3%, terdiri atas:• 1) Bobot Penyerapan Anggaran (WP) =9,7%• 2) Bobot Konsistensi antara Perencanaan dan lmplementasi(WK)=18,2%)• 3) Bobot Pencapaian Keluaran (WPK) =43,5%• 4) Bobot Efisiensi (WE) =28,6%• Pengukuran Aspek Implementasi:• Pengukuran Penyerapan Anggaran (P), dilakukan dengan membandingkan antara akumulasi realisasi anggaran seluruh

satker dengan akumulasi pagu anggaran seluruh satker• Pengukuran Konsistensi (K) antara perencanaan dan implementasi, dilakukan berdasarkan rata-rata ketepatan waktu

penyerapan anggaran setiap bulan yaitu dengan membandingkan antara akumulasi dan akumulasi realisasi anggaran bulanan seluruh satker rencana penarikan dana bulanan seluruh satker dengan jumlah bulan

• Pengukuran Pencapaian Keluaran (PK),dilakukan dengan membandingkan antara rata-rata realisasi volume keluaran dengan target volume keluaran dan rata-rata realisasi Indikator kinerja keluaran dengan target indikator kinerja keluaran (contoh terlampir)

Page 70: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI KINERJA ANGGARAN LRPT

*berisi Informasi tujuan KPI/IKU

Satuan Pengukuran*berisi informasi data satuan (%, Rp, buah, dsb)

• Pengukuran tingkat efisiensi (NE), dilakukan berdasarkan rata-rata efisiensi untuk setiap jenis keluaran pada setiap satker, yang diperoleh dari hasil perbandingan antara realisasi anggaran per volume keluaran dengan pagu anggaran per volume keluaran

2. Aspek Manfaat (CH)• Pengukuran Capaian Hasil (CH), dilakukan dengan membandingkan realisasi IKU dengan

target IKU• Nilai kinerja aspek manfaat diperoleh dari hasil perkalian antara nilai hasil pengukuran

Capaian Hasil dengan bobot kinerja aspek manfaat• Bobot Kinerja Aspek Manfaat (Wch) sebesar 66,7%

IKU bertujuan untuk menghasilkan output anggaran tertentu dengan input anggaranserendah-rendahnya, atau dengan input anggaran tertentu mampu menghasilkan outputsebesar-besarnya

Nilai

Jenis Aspek Target Kualitas/Mutu

Tingkat Validitas IKU*berisi informasi jenis validasi/bobot IKU (lead input, lead proses, Hag output, lag outcome

Lead Input

Page 71: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI KINERJA ANGGARAN LRPT

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU

Perhitungan Atasan*berisi informasl Jenls perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata-rata, sama persis, kontribusi, KPisendiri

Rata-rata

*bersisi sumber data IKU tersebut berasal/didapatkan

Loka Riset Perikanan Tuna

Status Data Hasil perhitungan Raw Data

Jenis Perhitungan Data*berisi informasl jenis perhitungan (Akumulasi, rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI Sendiri)

Nilai Posisi Akhir

Metode Cascading*berisi informasi metode cascading dr atasan ke bawahan (Adopsi langsung, komponen pembentuk, dipersempit, tidak diturunkan)

Dipersempit

Page 72: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI KINERJA ANGGARAN LRPT

*berisi dara polarisasi KPI/IKU (minimize, maximize, stabilize)

Periode Pelaporan Triwulan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

86.50 95.60 85 86

Bukti capaian akhir*Berisi bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

Bukti capaian bulanan*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Page 73: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU NILAI KINERJA ANGGARAN LRPT

INPUT PRO SES OUTPUT

Pengelolaan keuangan secara sinergi

Keterangan:Proses

• Loka Riset Perikanan Tuna

/• Perencanaan

kegiatan dan POK awal tahun

• Data monitoring dan evaluasi berjangka

Evaluasi

• Hasil

Aiii

*

Verifikasi

AJ

Niiai Kinerja Anggaran LRPT

CapaianKinerja

IKU

Validasi & Koreksi

Page 74: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGETMANUAL IKU NILAI KINERJA ANGGARAN LRPT

SS/IKU2017 Target 2018

Target Capaian Twl Tw2 Sem 1 Tw3___________

S.d.TW3 Tw4 Tahunan

Terkelolanya anggaran pem bangunan LRPT secara efisien dan akuntabel

N^a|k|nerja g5 Q1 35 15 3Q 3Q 5Q 5Q g6 86

Page 75: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

PENJELASAN IKUJLO

BATAS TERTINGGI PRESENTASE TEMUAN LHP BPK ATAS LAPORAN KEUANGAN (LK) LRPT DIBANDINGKAN REALISASI ANGGARAN

LRPT TA 2017 (%)

Penanggung Jawab : Kepala Urusan Tata Usaha Loka Riset Perikanan Tuna

Page 76: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU BATAS TERTINGGI PRESENTASE TEMUAN LHP BPK ATASLAPORAN KEUANGAN (LK) LRPT DIBANDINGKAN REALISASI ANGGARAN

LRPT TA 2017 (%)

Sasaran Strategis IKU MetodeCascading

Perhitungan Ke Atasan IKU Bawahan Penanggung

Jawab Ket

LEARN AND GROWTH PERSPECTIVE

SS 5

Terkelolanya anggaran pembangunan Loka Riset Perikanan Tuna secara efisien dan akuntabel

IK 10

Batas Tertinggi temuan LHP BPKatas LK Loka Riset Perikanan Tunadibandingkan realisasi anggaran LRPT TA 2017 (%)

AdopsiLangsung

Kepala Urusan Tata Usaha

Page 77: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU BATAS TERTINGGI PRESENTASE TEMUAN LHP BPK ATASLAPORAN KEUANGAN (LK) LRPT DIBANDINGKAN REALISASI ANGGARAN

LRPT TA 2017 (%)

Perspective LEARN AND GROWTH PERSPEKTIVE / PERSPEKTIF PEMBELAJARAN DAN PERTUMBUHAN

SasaranStrategis

Terkelolanya anggaran pembangunan Loka Riset Perikanan Tuna secara efisien dan akuntabel

NamaIKU Batas Tertinggi temuan LHP BPKatas LK Loka Riset Perikanan Tuna dibandingkan realisasi anggaran LRPTTA 2017 (%)

Deskripsi• Indikator Batas Tertinggi Presentase Temuan LHP BPK atas Laporan Keuangan (LK) LRPT dibandingkan Realisasi

Anggaran sesuai dengan yang ditetapkan Biro Keuangan KKP

FORMULAS!• Formulasi yang ditetapkan untuk menghitung Batas Tertinggi Presentase Temuan LHP BPK atas Laporan Keuangan (LK)

LRPT dibandingkan Realisasi Anggaran sesuai dengan yang ditetapkan Biro Keuangan KKP.

Tujuan IKU bertujuan untuk mendukungtercapainya pengelolaan anggaran dan kegiatan yang efektif, efisien dan akuntabel

Page 78: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU BATAS TERTINGGI PRESENTASE TEMUAN LHP BPKATAS LAPORAN KEUANGAN (LK) LRPT DIBANDINGKAN REALISASI

ANGGARAN LRPT TA 2017 (%)

Satuan Pengukuran H*berlsi informasl data satuan (%, Rp, buah, dsb)

Jenis Aspek Target Kualitas/Mutu

Tingkat Validitas IKU*berlsl informasl jenis validasl/bobot IKU (lead Input, lead proses, llag output, lag outcome

Lead Input

Unit/Pihak Penanggung Jawab IKU

Kepala UrusanTata Usaha

Perhitungan Atasan*berisi informasi jenis perhitungan dari bawahan ke atasan (Akumulasi, Rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI sendiri

Rata-rata

Page 79: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU BATAS TERTINGGI PRESENTASE TEMUAN LHP BPKATAS LAPORAN KEUANGAN (LK) LRPT DIBANDINGKAN REALISASI

ANGGARAN LRPT TA 2017 (%)

Sumber Data*bersisi sumber data IKU tersebut berasal/didapatkan

Loka Riset Perikanan Tuna

Status Data Hasil perhitungan Raw Data

Jenis Perhitungan Data*berisi informasi jenis perhitungan (Akumulasi, rata-rata, sama persis, kontribusi, KPI Sendiri)

Metode Cascading*berisi informasi metode cascading dr atasan ke bawahan (Adopsi langsung, komponen pembentuk, dipersempit, tidak diturunkan)

Dipersempit

Page 80: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU BATAS TERTINGGI PRESENTASE TEMUAN LHP BPKATAS LAPORAN KEUANGAN (LK) LRPT DIBANDINGKAN REALISASI

ANGGARAN LRPT TA 2017 (%)

*berisi dara polarisasi KPI/IKU (minimize, maximize, stabilize)

Maximize

Periode Pelaporan Triwulan

Tabel Data Realisasi 2015 Realisasi 2016 Target 2017 Target 2018

1

Bukti capaian akhir • Hasil LHP BPK atas Laporan Keuangan (LK) Tahun 2017/2018*Berisi bukti capaian yang harus disampaikan di akhir tahun anggaran

Bukti capaian bulanan •• Laporan hasil tindak lanjut LHP

*berisi bukti capaian yang harus disampaikan untuk laporan perkembangan tiap bulan

Page 81: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

MANUAL IKU BATAS TERTINGGI PRESENTASE TEMUAN LHP BPK ATASLAPORAN KEUANGAN (LK) LRPT DIBANDINGKAN REALISASI ANGGARAN

LRPT TA 2017 (%)

DokumenPelaksanaan Kegiatan

dan Anggaran

• Pemeriksaan Pelaksanaan Kegiatan dan Anggaran

/• Hasil Pemeriksaan

Sementara

Hasil

Ai

*

IVerifikasi

Hasil Pemeriksaan ■—

Ai_____________________________i

Presentase Temuan LHP BPK atas Laporan

Keuangan (LK)LRPT dibandingkan Realisasi

Anggaran LRPT

CapaianKinerja

IKUk____________________________________ 4

Keterangan;Proses

^ Validasi & Koreksi

Page 82: Loka Riset PerikananTuna. SAKIP 2018... · 2019. 5. 13. · -Dokumen berupa surat menyurat dan draft PKS yang akan ditandatangani -Inisiasi BUKAN merupakan capaian Bukti capaian bulanan

RINCIAN TARGETMANUAL IKU BATAS TERTINGGI PRESENTASE TEMUAN LHP BPK ATAS

LAPORAN KEUANGAN (LK) LRPT DIBANDINGKAN REALISASI ANGGARANLRPT TA 2017 (%)

Terkelolanya anggaran pem bangunan LRPT secara efisien dan akuntabel

Presentase Kepatuhan terhadap SAP lingkup LRPT