laporan akhir c++ 2.docx

8
PROGRAM “GRADE NILAI C++” Langkah – Langkah : 1. Buka software C++ yang telah di install, klik menu File dan pilih New. Kemudian Ketik coding seperti gambar berikut:

Upload: hzanmail

Post on 16-Feb-2015

129 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Akhir c++ 2.docx

PROGRAM “GRADE NILAI C++”

Langkah – Langkah :

1. Buka software C++ yang telah di install, klik menu File dan pilih New. Kemudian Ketik coding seperti gambar berikut:

2. Setelah semua coding telah diketik, pilih menu compile untuk mengecek kondisi error atau tidak pada program. Apabila masih ada error, periksa kembali codingan tersebut.

3. Selanjutnya bila tidak ada error, pilih menu RUN untuk menjalankan program.

Page 2: Laporan Akhir c++ 2.docx

OUTPUT PROGRAM....

Fungsi coding program diatas :#Include<iostream.h> : berguna agar input output berfungsi.#include<conio.h> : untuk getch.Void main(){ : awal atau kepala yang akan di eksekusi.Cout<< : untuk outputnya.NILAI = (0.7*UTS)+(0.3*UAS) : Untuk menentukan jumlah nilai yang di dapat dari nilai UAS dan nilai UTS.If : Mempunyai pengertian bila kondisi benar, maka perintah akan dijalankan, namun bila perintah tidak sesuai maka akan di abaikan.Else if : Jika kondisi bernilai benar, maka perintah 1 di jalankan, namun jika tidak memenuhi syarat, maka perintah 2 yang di jalankan.Float : tipe data untuk bilangan pecahan.Cin<< : untuk menyimpan outputnya.Getch() : untuk menampilkan outputnya.

PROGRAM “GENAP GANJIL C++”

Langkah – Langkah :

1. Buka software C++ yang telah di install, pilih menu file, dan pilih New. kemudian ketik codingan seperti berikut :

2. Setelah semua coding telah diketik, pilih menu compile untuk mengecek kondisi error atau tidak pada program. Apabila masih ada error, periksa kembali codingan tersebut.

Page 3: Laporan Akhir c++ 2.docx

3. Selanjutnya bila tidak ada error, pilih menu RUN untuk menjalankan program.

OUTPUT PROGRAM....

Fungsi Coding program diatas :#Include<iostream.h> : berguna agar input output berfungsi.#include<conio.h> : untuk getch.main() : awal atau kepala yang akan di eksekusi.Clrscr(); : untuk membersihkan layar.Cout<< : untuk outputnya.Int bil : Untuk menyatakan bahwa bilangan yang di masukkan bertipe integer.Sisa = bil%2; : Untuk menyatakan bahwa sisa bagi = 2.Cin<< : untuk menyimpan outputnya.Getch() : untuk menampilkan outputnya.

PROGRAM BILANGAN “POSITIF-NEGATIF C++”

1. Buka software C++ yang telah di install, klik menu File dan pilih New. Kemudian Ketik coding seperti gambar berikut:

2. Setelah semua coding telah diketik, pilih menu compile untuk mengecek kondisi error atau tidak pada program. Apabila masih ada error, periksa kembali codingan tersebut.

3. Selanjutnya bila tidak ada error, pilih menu RUN untuk menjalankan program.

Page 4: Laporan Akhir c++ 2.docx

Output program....

Fungsi coding program diatas :#Include<iostream.h> : berguna agar input output berfungsi.#include<conio.h> : untuk getch.main(){ : awal atau kepala yang akan di eksekusi.Cout<< : untuk outputnya.If (bil>0) : Menyatakan kondisi jika bilangan lebih besar dari 0.Else if(bil<0) : Menyatakan jika bilangan lebih kecil dari 0.If (bil==0); : Menyatakan kondisi jika bilangan = 0.Cin<< : untuk menyimpan outputnya.Getch() : untuk menampilkan outputnya.

PROGRAM “MENU C++”

1. Buka software C++ yang telah di install, klik menu File dan pilih New. Kemudian Ketik coding seperti gambar berikut:

Page 5: Laporan Akhir c++ 2.docx

2. Setelah semua coding telah diketik, pilih menu compile untuk mengecek kondisi error atau tidak pada program. Apabila masih ada error, periksa kembali codingan tersebut.

3. Selanjutnya bila tidak ada error, pilih menu RUN untuk menjalankan program.

OUTPUT PROGRAM....

Pilihan 1 “BIODATA”

Pilihan 2 “Luas Segitiga”

Pilihan 3 “Luas Lingkaran”

Page 6: Laporan Akhir c++ 2.docx

Fungsi coding dari program diatas :#Include<iostream.h> : berguna agar input output berfungsi.#include<conio.h> : untuk getch.Void main(){ : awal atau kepala yang akan di eksekusi.Clrscr(); : untuk membersihkan layar.Cout<< : untuk outputnya.Switch(pil) : Untuk menentukan pilihan menu.Switch-case : pernyataan yang dirancangan khusus untuk menangani pengambilan keputusan yang melibatkan sejumlah atau banyak alternatif penyelesaian.Break; : Untuk keluar dari perulangan.Float : tipe data untuk bilangan pecahan.l = (a*t)/2; : Untuk mencari luas segitiga.luas = phi*r*r; : Untuk menentukan luas Lingkaran.Cin<< : untuk menyimpan outputnya.Getch() : untuk menampilkan outputnya.

Page 7: Laporan Akhir c++ 2.docx

LAPORAN AKHIR

PRAKTIKUM SISTEM INFORMASI

UNIVERSITAS GUNADARMA

NAMA : HASAN MAQMUNNPM : 13111261KELAS : 2KA42MATERI : Program GRADE, Program Genap-Ganjil,

Program Positif-Negatif & Program Menu Pada C++.

KA. PRAKT : DEVIBARIS : C – 3

Paraf,

(.....................................)