lamaran umj

5
Kepada Yth, Ketua STTA Yogyakarta di Yogyakarta Dengan hormat, Saya mendapat informasi dari internet mengenai lowongan Dosen Teknik Mesin. Maka, bersama surat ini saya mengajukan diri untuk mengisi lowongan tersebut. Sekarang saya berusia 29 tahun, dan telah menempuh Program Magister Teknik, jurusan Teknik Mesin di Universitas Diponegoro (UNDIP) Semarang, IPK 3.58. Selain kuliah, selama 2 tahun terakhir saya bekerja sebagai Pengajar Teknik Otomotif di SMK Futuhiyyah Mranggen Demak. Untuk keterangan lebih terperinci, bersama ini saya lampirkan juga surat keterangan telah menyelesaikan studi, transkrip nilai akademik, keterangan pengalaman kerja, daftar riwayat hidup singkat, sertifikat-sertifikat pendukung dan foto terbaru saya. Saya berkeyakinan bahwa surat ini beserta lampirannya belum cukup untuk dijadikan bahan pertimbangan. Oleh karena itu, saya berharap bapak akan memberikan suatu kesempatan wawancara kepada saya, sehingga dapat diperoleh keterangan mengenai diri saya secara lebih terperinci dan lengkap.

Upload: solechan-wd-land

Post on 20-Jun-2015

422 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lamaran umj

Kepada Yth, Ketua STTA Yogyakarta di Yogyakarta

Dengan hormat,

Saya mendapat informasi dari internet mengenai lowongan Dosen Teknik Mesin. Maka, bersama surat ini saya mengajukan diri untuk mengisi lowongan tersebut.

Sekarang saya berusia 29 tahun, dan telah menempuh Program Magister Teknik, jurusan Teknik Mesin di Universitas Diponegoro (UNDIP) Semarang, IPK 3.58. Selain kuliah, selama 2 tahun terakhir saya bekerja sebagai Pengajar Teknik Otomotif di SMK Futuhiyyah Mranggen Demak.

Untuk keterangan lebih terperinci, bersama ini saya lampirkan juga surat keterangan telah menyelesaikan studi, transkrip nilai akademik, keterangan pengalaman kerja, daftar riwayat hidup singkat, sertifikat-sertifikat pendukung dan foto terbaru saya.

Saya berkeyakinan bahwa surat ini beserta lampirannya belum cukup untuk dijadikan bahan pertimbangan. Oleh karena itu, saya berharap bapak akan memberikan suatu kesempatan wawancara kepada saya, sehingga dapat diperoleh keterangan mengenai diri saya secara lebih terperinci dan lengkap.

Hormat saya,

Solechan, ST, MT.

Dosen

Hal : Lamaran dosen

Lamp : 1 bendel

Page 2: Lamaran umj

PERSONAL SUMMARY

Data Pribadi

Nama   : Solechan, ST

Tempat & Tanggal Lahir  : Jepara, 29 April 1981

AgamaStatus

 : Islam : Belum menikah

Alamat rumah  : Jl. Sirojudin 25 Tembalang .Semarang

Nomor telepon  : 0291. 771677 (rumah)

     081390004168 (mobilephone)

e-mail  : [email protected]

Riwayat Pendidikan

2008 - 2010 : Pasca Sarjana Universitas Diponegoro Semarang (UNDIP), Jurusan Teknik Mesin, lulus dengan IPK sementara 3.58

2001 - 2006 : Sekolah Tinggi Tekonologi Nasional Yogyakarta (STTNAS), Teknik Mesin, lulus dengan IPK 3.00

1996 - 1999 : Sekolah Menengah Kejuruan BTB juwana, Pati 1993 -1996 : Sekolah Menengah Pertama Muhamadiyah 3 Bangsri,Jepara 1987-1993 : Sekolah Dasar Negeri 2. Wedelan,Bangsri,Jepera

Training dan Kursus Lainnya

Kursus ANSYS 2010, Fakultas Teknik Mesin Universitas Diponegoro., Semarang

Page 3: Lamaran umj

April 2010 Training Tune Up EFI (Electrical Fuel Ignition) 2009, BLPT Semarang., Semarang

Maret 2009. Training Tune Up Konvesional 2008, BLPT Semarang., Semarang September 2008. Kursus TOEFL 2007, UPT Universitas Diponegoro., Semarang Juli 2007 Kursus AUTO CAD 2007, Fakultas Teknik Mesin Universitas Diponegoro.,

Semarang Juli2007. Job Training 2006, Di Balai yasa Yogyakarta., Yogyakarta April 2006

Keahlian Komputer

MS Office (MS Word, MS Excel, MS Access, MS PowerPoint). AUTO CAD CATIA ANSYS SPSS MATLAB ARC VIEW. Internet Dapat mengoperasikan Lathing, Drilling. Cutting.CNC. Computer literate.

Pengalaman Bekerja

Pengajar Teknik Otomotif di SMK Futuhiyyah Mranggen Demak, Januari 2008 – sekarang.

Pimpinan LPK ETC cabang Jepara, Januari 2010 - sekarang Engineering instalasi BTS Smart di ZTE China, Febuari – Agustus 2007 Quality Control di CV. Adem Ayem Distributor Jepara, Agustus- desember 2006 Operator Pengelasan Trales di CV. Puji Santosa Welding jepara, April-Agustus 2006

HOBY

Travelling, olah raga, membaca, internet.

Page 4: Lamaran umj

Kepada Yth,

Ketua STTA Yogyakarta

di Yogyakarta

Pengirim :

Solechan, ST, MT

Jalan Sirojudin 25 Tembalang

Semarang

Kepada Yth,

Ketua STTA

Kampus STTA, Jl. Janti Blok R Lanud Adisutjipto

di Yogyakarta (kode pos: 55198)