klasifikasi sesak napas

Upload: khairisa-amrina-koala

Post on 17-Jul-2015

842 views

Category:

Documents


15 download

TRANSCRIPT

Klasifikasi sesak napas (Muttaqin, 2008) TINGKAT SESAK NAPAS I II III IV V GAMBARAN KLINIS Tidak ada hambatan dalam melakukan kegiatan seharihari Sesak napas terjadi bila melakukan aktivitas berat Mulai sesak napas tiap melakukan aktivitas biasa seperti naik tangga Sesak napas saat mandi, berpakaian, tetapi masih dapat melakukan kegiatan tanpa bantuan orang lain Tidak timbul saat istirahat Bergantung pada orang lain ketika melakukan kegiatan Sesak napas belum tampak saat sedang beristirahat Membatasi diri dalam segala hal, bergantung pada orang lain Menghabiskan banyak waktu di tempat tidur

Muttaqin, Arif. 2008. Buku Ajar Asuhan Keperawatan Klien dengan Gangguan Sistem Pernapasan. Jakarta : Salemba Medika. hal : 40