kebutuhan data dari dinas perhubungan

9
Kebutuhan Data dari Bappeda Kabupaten Magelang untuk pekerjaan Penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut: 1. RTRW Kabupaten Magelang. 2. RPJPD Kabupaten Magelang. 3. RPJMD Kabupaten Magelang. 4. RPIJM Kabupaten Magelang. 5. P2KH Kabupaten Magelang. 6. Buku putih sanitasi Kabupaten Magelang. 7. Studi tentang Borobudur 8. Studi tentang Ketep 9. Data-data dan studi terkait dengan perencanaan pembangunan, penataan ruang, sarana dan infrastrukitur di Kabupaten Magelang.

Upload: wahyu-septiana

Post on 03-Sep-2015

225 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

Kebutuhan Data Dari Dinas Perhubungan untuk Keperluan Rencana Tata Ruang KSP Solo-Selo-Borobudur

TRANSCRIPT

Kebutuhan Data dari Bappeda Kabupaten Magelang untuk pekerjaan Penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut:1. RTRW Kabupaten Magelang.2. RPJPD Kabupaten Magelang.3. RPJMD Kabupaten Magelang.4. RPIJM Kabupaten Magelang.5. P2KH Kabupaten Magelang.6. Buku putih sanitasi Kabupaten Magelang.7. Studi tentang Borobudur8. Studi tentang Ketep9. Data-data dan studi terkait dengan perencanaan pembangunan, penataan ruang, sarana dan infrastrukitur di Kabupaten Magelang.

Kebutuhan Data dari Dinas Perhubungan penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut:1. Jumlah dan jenis angkutan umum;2. Rute angkutan umum;3. Jumlah, lokasi dan rencana pengembangan terminal di Kabupaten Magelang;4. Studi terkait pengembanga trasnportasi di Kabupaten Magelang.5. Titik lokasi kemacetan di Kabupaten Magelang.

Kebutuhan Data dari Dinas Komnikasi dan Informatika Kabupaten Magelang penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut:1. Jumlah BTS di kawasan Boroudur-Ketep2. Persebaran BTS di Kawasan Borobudur-Ketep

Kebutuhan Data dari Kantor PDAM Kabupaten Magelang untuk penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut:1. Jumlah pelanggan PDAM di Kabupaten Magelang dirinci tiap kecamatan.2. Sumber dan kapasitas sumber air minum Kabupaten Magelang dirinci tiap kecamatan;3. Sistem pelayanan dan jaringan distribusi Kabupaten Magelang dirinci tiap kecamatan;4. Tingkat pelayanan dan tingkat kebocoran Kabupaten Magelang dirinci tiap kecamatan;5. Daerah pelayanan PDAM Kabupaten Magelang dirinci tiap kecamatan;6. Data-data lainnya dan studi terkait dengan jaringan air minum dan air bersih di Kabupaten Magelang.

Kebutuhan Data dari Kantor Lingkungan Hidup Kabupaten Magelang untuk penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut:1. Studi lingkungan di Kawasan Borobudur-Ketep2. SLHD Kabupaten Magelang.

Kebutuhan Data dari Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM Kabupaten Magelang untuk pekerjaan penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut:1. Jenis permukiman menurut kondisi dan kualitas bangunan di Kabupaten Magelang.2. Sistem pengelolaan dan kondisi jaringan drainase (terbuka/tertutup) di Kabupaten Magelang;3. Sistem pengelolaan dan kualitas sistem sanitasi di Kabupaten Magelang;4. Ketersediaan IPAL komunal di Kabupaten Magelang;5. Jagkauan pelayana persampahan Kabupaten Magelang;6. Volume sampah rata-rata di Kabupaten Magelang;7. Ketersediaan dan kondisi sarana persampahan (gerobak, truk, dll) di Kabupaten Magelang;8. Persebaran lokasi, kondisi, dan volume eksisting TPS di Kabupaten Magelang;9. Penyebaran dan jumlah sarana pemakaman di Kabupaten Magelang;10. Penyebaran dan luas ruang terbuka hijau di Kabupaten Magelang;11. Hirarki fungsi dan nama-nama jalan di Kabupaten Magelang;12. Kondisi, konstruksi, panjang, dan lebar jalan di Kabupaten Magelang;13. Data-data lainnya terkait dengan jaringan jalan di Kabupaten Magelang;14. Data lainnya terkait dengan jaringan infrastruktur/prasarana dan keciptakaryaan di Kabupaten Magelang.

Kebutuhan Data dari Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Magelang untuk pekerjaan penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut:1. Data tentang sejarah Borobudur2. Data jenis atraksi atau pertunjukan seni di kawasan Borobudur.3. Data fasilitas di Kawasan Borobudur dan Ketep (penginapan, pusat oleh-oleh dan souvenir, rumah makan).4. Data jumlah pengunjung di Kawasan Borobudur dan Ketep5. Data tentang pengelola kawasan Borobudur dan Ketep6. Data jenis pemasaran.

Kebutuhan Data dari DPPKAD Kabupaten Magelang untuk pekerjaan penyusunan RTR Kawasan Solo-Selo-Borobudur adalah sebagai berikut: