kad

6
Oksidasi β KAD (Ketodosis Diabetik) merupakan salah satu komplikasi dari penyakit Diabetes Mellitus. KAD adalah kedaaan dekompensasi- kekacauan metabolik yang ditandai oleh trias hipergilkemia, asidosis, dan ketosis. Di Amerika serikat, Insiden KAD sebesar 8 dari 1000 pasien penderita DM per tahun semua kelompok umur. Sedangkan 13 dari 1000 pasien untuk umur yang masih dibawah 30 tahun. Pada tahun 1998 - 1999, terdapat kasus KAD di RS. Dr. Cipto Mangunkusuomo, dengan angka kematian sebesar 51%. Penyebab dari penyakit ini bisa dari hiperglikemi, dimana pada pasien yang terkena hiperglikemi berkelanjutan, bisa menyebabkan resistensi ataupun defisiensi insulin (kerusakan sel β pankreas). Apabila insulin tidak ada ditubuh, lipolisis pada pasien akan meningkat (karena tidak ada yang menghambat kerja lipolisis). Lipolisis yang meningkat ini yang bisa menyebabkan terbentuknya Badan keton, sehingga pasien bisa terkena KAD. Patofisiolgi dari KAD sebagai berikut : Resistensi Insulin Liolisis meningkat As. Lemak bebas di darah meningkat Menuju Hati Terbentuk Asil-Koa Asetoasteil-Koa Asetil-KoA Ketogenesis Penumpukan Badan Keton Terjadi penurunan pH tubuh Asidosis Metabolik

Upload: mulkihakam21

Post on 19-Dec-2015

222 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

KAD(Ketoasidosis Diabetik)Kedokteran

TRANSCRIPT

KAD (Ketodosis Diabetik) merupakan salah satu komplikasi dari penyakit Diabetes Mellitus. KAD adalah kedaaan dekompensasi-kekacauan metabolik yang ditandai oleh trias hipergilkemia, asidosis, dan ketosis.Di Amerika serikat, Insiden KAD sebesar 8 dari 1000 pasien penderita DM per tahun semua kelompok umur. Sedangkan 13 dari 1000 pasien untuk umur yang masih dibawah 30 tahun. Pada tahun 1998 - 1999, terdapat kasus KAD di RS. Dr. Cipto Mangunkusuomo, dengan angka kematian sebesar 51%.Penyebab dari penyakit ini bisa dari hiperglikemi, dimana pada pasien yang terkena hiperglikemi berkelanjutan, bisa menyebabkan resistensi ataupun defisiensi insulin (kerusakan sel pankreas). Apabila insulin tidak ada ditubuh, lipolisis pada pasien akan meningkat (karena tidak ada yang menghambat kerja lipolisis). Lipolisis yang meningkat ini yang bisa menyebabkan terbentuknya Badan keton, sehingga pasien bisa terkena KAD.Patofisiolgi dari KAD sebagai berikut :

KematianMerangsang Respirasi Cepat dan dalam ( Pernapasan Khusmaul)KomaUrin Menjadi AsamAsidosis MetabolikTerjadi penurunan pH tubuhPenumpukan Badan KetonKetogenesisAsetil-KoAAsetoasteil-KoaOksidasi Terbentuk Asil-KoaMenuju HatiAs. Lemak bebas di darah meningkatLiolisis meningkatResistensi Insulin

Perlu diketahui bahwa asam lemak bebas merupkan perkusor pembentuk badan keton di hati. Tiga badan keton yang terdpat di tubuh manusia adalah Asetoasetat, aseton, dan -Hidroksi busirat. Aseton dikeluarkan melalui urin, yang akan membuat urin menjadi asam.Gejala klinis yang dapat diketahui bagi penderita pasien KAD adalah, pernapasan cepat dan dalam, terjadi dehidrasi, kadang-kadang disertai hipovelemia, serta muntah-muntah.Untuk pemeriksaan penunjang, dapat dilakukan pemeriksaan : Glukosa : Jika kadar glukosa lebih dari 250mg/dL pH : Jika pH kurang dari 7 Uji rothera : untuk melihat ada atau tidaknya badan keton melalui urin pasien.

Untuk pengobatan pada pasien KAD, bisa dilakukan sebagai berikut: Penggantian cairan dan garam yang hilang : Bila kadar glukosa kurang dari 200 mg, perlu diberikan larutan mengandung glukosa (dekstrosa 5% atau 10%) Pemberian Insulin : untuk menekan lipolisis dan glukoneogenesis sel hati

Hipersomolar merupakan salah satu komplikasi dari penyakit Diabetes Mellitus. Di Amerika inseiden HHNK sebesar 17,5% per 100.000 penduduk. HHNK lebih sering diemtukan pada permupuan dibandingkan dengan laki-laki.Seperti halnya KAD, HHNK bisa disebabkan karena adanya hiperglikemi, yang membuat sel pankreas jadi rusak, atau reseptor insulin menjadi resisten. Berikut patofisologi dari penyakit HHNK :

Resistensi Insulin

Glukosa Darah Meningkat

Hiperglikemi

Glukosa yang di filtrasi melibihi kapasitas

Glukosuria

HipotensiHipovelemiaPenurunan Volume CairanDehidrasiPolidipsiHausTerpicunya sekresi hormon anti diuretikHipersomolarKehilangan air semakin banyak daripada NatriumKemampuan ginjal menurun

Pasien penderita HHNK, gejala yang terlihat biasanya adalah, dehidrasi berat, hiperglikemia, serta gangguan neurologis.Beberapa pemeriksaan penunjang untuk HHNK : Px Glukosa darah : Jika diatas 600 mg/dl Osmolaritas serum : > 320 mOsm per kg air Kadar kreatinin Blood Urea Nitrogen

asda

asdas