hak kekayaan intelektual for beginners

36
HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL (PENGENALAN) Erick Saropie Dirjen HKI, Kementerian Hukum dan HAM RI webpage : about.me/erick.saropie

Upload: erick-kementerian-hukum-dan-ham-republik-indonesia

Post on 11-Jun-2015

4.449 views

Category:

News & Politics


8 download

DESCRIPTION

Merupakan slide pendek bagi sahabat yang ingin mengetahui tentang HKI secara garis besar. ini merupakan sah satu bentuk sosialisi yang kami lakukan agar HKI lebih dikenal lagi di masyarakat luas.

TRANSCRIPT

Page 1: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL(PENGENALAN)

Erick Saropie

Dirjen HKI, Kementerian Hukum dan HAM RI

webpage : about.me/erick.saropie

Page 2: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

This is My Webpage :

Hi, I’m Erick Saropie

about.me/erick.saropie

Page 3: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Apa ItuHak Kekayaan

Intelektual Dan Bagaimana

Page 4: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

HKI dalam Kehidupan

Page 5: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Apa Ituadalah kekayaan yang timbul dari hasil olah pikir otak yang menghasilkan suatu produk atau proses yang berguna untuk manusia dan diakui oleh negara berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Page 6: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Sistem HKI1. Adanya hak privat.2. Sebagai bentuk penghargaan atas hasil

karya3. Sebagai bentuk insentif4. Adanya mekanisme pasar5. Menunjang sistem dokumentasi 6. Menunjang kompetisi sehat7. Pemicu kreativitas

Page 7: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Eksklusif & Mutlak HKI

Pemilik punya hak menuntut terhadap pelanggaran yang dilakukan oleh siapapun, dan

Punya suatu hak monopoli, melarang siapapun tanpa persetujuannya membuat ciptaan atau temuan, ataupun menggunakannya.

1.

2.

Page 8: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Landasan TeoriTeori Hukum Alam (John Locke)“Pemberian pengakuan kekayaan intelektual seseorang”

a.

Teori Utility (Bentham)“The great happiness for the greatest numbers”

b.

Teori Perlindungan HKI (Nico Kansil) 1. Teori Reward 2. Teori Recovery 3. Teori Incentive 4. Teori Public Benefit

c.

Page 9: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

MacamKelompok Hak Kekayaan

Intelektual

Page 10: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Cipta

Hak Cipta (Copyright)Hak untuk mengumumkan atau memperbanyak ciptaannya maupun memberi ijin, untuk itu dengan tidak mengurangi pembatasan-pembatasan menurut Undang-undang

Page 11: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Industri

Hak Paten (Patent)Hak yang diberikan negara kepada penemu atas hasil penemuannya di bidang teknologi

a.

Page 12: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Industri

Merek (Trademark) Tanda yang berupa gambar, nama, kata, huruf-huruf, angka-angka, susunan warna, atau kombinasi dari unsur-unsur tersebut yang memiliki daya pembeda

b.

Page 13: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Industri

Rahasia Dagang (Trade Secret)Informasi di bidang Teknologi atau bisnis yang tidak diketahui oleh umum, dan ada nilai ekonomi. Misalnya resep Coca-cola dan bumbu rahasia KFC.

c.

Page 14: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Industri

Desain Industri (Industrial Design)Suatu kreasi tentang bentuk yang memberikan kesan ektetis dan berwujud 3 dimensi serta dipakai untuk menghasilkan produk, barang, komoditas industri. Titik berat pada bentuk produk.

d.

Page 15: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Industri

Tata Letak Sirkuit Terpadu Design dari elemen aktif, yang sebagian atau seluruhnya saling berkaitan dan membentuk suatu produk.

e.

Page 16: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Industri

Perlindungan Varietas Tanamanf.

Page 17: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Intelektual

Sumber Hukum

Page 18: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Intelektual

Payung Hukum HKI di Indonesia antara lain :

1. UU No.19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta;2. UU No.14 Tahun 2001 tentang Paten; 3. UU No.15 Tahun 2001 tentang Merek + IG;4. UU No.30 Tahun 2000 tentang Rahasia Dagang;5. UU No.31 Tahun 2000 tentang Desain Industri;6. UU No.32 Tahun 2000 tentang Tata Letak Sirkuit Terpadu;7. UU No.29 Tahun 2000 tentang Perlindungan Varietas

Tanaman;

Page 19: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Intelektual

Implementasi

Page 20: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Implementasi HKI

Page 21: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Implementasi HKI

Hak Cipta (Reklame)Hak Cipta (Logo)

Hak Merek (Logo)

Hak Cipta (Design)

Hak Paten (Sederhana)Hak Design Industri

Page 22: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Implementasi HKI

Page 23: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Implementasi HKI

Hak Cipta (Reklame) Hak Cipta (Logo) Hak Merek (Logo)

Hak Paten (Sederhana)

Hak Design Industri

Hak Design Industri

Page 24: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Implementasi HKI

Page 25: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Implementasi HKI

Hak Cipta (Reklame) Hak Cipta (Logo)

Indikasi Geografis (Merek)

Rahasia DagangHak Design

Industri

Hak Merek (Logo)

Page 26: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Intelektual

Kesimpulan

Page 27: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Kesimpulan akan HKI

HKI harus didaftarkan karena 1. Hasil karya seseorang harus diakui sebagai miliknya.2. HKI bagian dari benda inmateriil (intangible asset)3. HKI akan terkait erat dengan perdagangan4. Perlindungan hukum HKI sebagai upaya untuk

mendorong kreativitas

Page 28: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Intelektual

Keuntungan Mendaftarkan

Page 29: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners
Page 30: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners
Page 31: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners
Page 32: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Hak Kekayaan Intelektual

Pahamkah Tentang

Page 33: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Bingung ?

Page 34: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Langsung Menuju…

Page 35: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Alamat Kantor :Jalan Daan Mogot KM

24Tangerang

15119 – Banten

Page 36: Hak Kekayaan Intelektual For Beginners

Or My Webpage :

about.me/erick.saropie

Terima Kasih