fisiologi hormon tiroid

6
FAAL HORMON TIROID Meningkatkan Aktivitas Metabolik Selular Sekresi banyak sekali : V metabolisme basal meningkat 60-100% V penggunaan makanan sebagai energi juga meningkat Sintesis protein meningkat Katabolisme meningkat Kec pertumuhan dipercepat Aktivitas banyak kelenjar endokrin lainnya Efek Hormon Tiroid pada pertumbuhan Efek yang penting dari hormone tiroid adalah meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan otak selama kehidupan janin dan beberapa tahun pertama kehidupan pascalahir. Bila janin tidak dapat menyekresi hormone tiroid dalam jumlah cukup, maka pertumbuhan dan pematangan otak sebelum dan sesudah bayi itu dilahirkan akan sangat terbelakang dan totak tetap berukuran lebih kecil daripada normal. Lebih nyata terutama pada masa pertumbuhan anak-anak Hiperthyroidisme à pertumbuhan tulang yang sangat berlebihan à tulang jadi lebih cepat matang dan menutup à lama pertumbuhan lebih singkat Meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan otak beberapa tahun pertama pasca lahir

Upload: tiara-mangiwa

Post on 28-Jun-2015

1.372 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: Fisiologi HORMON TIROID

FAAL HORMON TIROID

Meningkatkan Aktivitas Metabolik Selular

Sekresi banyak sekali :

– V metabolisme basal meningkat 60-100%

– V penggunaan makanan sebagai energi juga meningkat

– Sintesis protein meningkat

– Katabolisme meningkat

– Kec pertumuhan dipercepat

– Aktivitas banyak kelenjar endokrin lainnya

Efek Hormon Tiroid pada pertumbuhan

Efek yang penting dari hormone tiroid adalah meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan otak selama kehidupan janin dan beberapa tahun pertama kehidupan pascalahir. Bila janin tidak dapat menyekresi hormone tiroid dalam jumlah cukup, maka pertumbuhan dan pematangan otak sebelum dan sesudah bayi itu dilahirkan akan sangat terbelakang dan totak tetap berukuran lebih kecil daripada normal.

• Lebih nyata terutama pada masa pertumbuhan anak-anak

• Hiperthyroidisme à pertumbuhan tulang yang sangat berlebihan à tulang jadi lebih cepat matang dan menutup à lama pertumbuhan lebih singkat

• Meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan otak beberapa tahun pertama pasca lahir

Efek hormone tiroid pada mekanisme tubuh yang spesifik

Efek pada metabolism karbohidrat

Tiroid merangsang hamper semua aspek metabolism karbohidrat, termasuk penggunaan glukosa yang cepat oleh sel, meningkatkan glikolisis, meningkatkan glukogenesis, meningkatkan kecepatan absorpsi

Page 2: Fisiologi HORMON TIROID

dari saluran cerna, dan bahkan juga meningkatkan sekresi insulin dengan hasil akhirnya adalah efek terhadap metabolism karbohidrat. Semua efek ini mungkin disebabkan oleh naiknya seluruh enzim akibat hormone tiroid

Efek pada metabolisme lemak

Meningkatkan hormon tiroid menurunkan konsentrasi kolesterol, fosfolipid, dan trigliserida dalam darah

Pada Plasma dan Lemak Hati

• Hormon tiroid meningkat, konsentrasi kolesterol, fosfolipid, trigliserida dalam darah turun

• Hormon tiroid turun, konsentrasi kolesterol, fosfolipid, trigliserida meningkat à pengendapan berlebihan di hati

• Mekanisme penurunan kolesterol plasma : meningkatkan kecepatan sekresi kolesterol di empedu

Meningkatkan Kebutuhan Vit

Untuk metabolisme, diperlukan vitamin

hipertiroid à metabolisme meningkat à kebutuhan vitamin meningkat

Meningkatkan Laju Metabolisme Basal

• Kelebihan hormon akan meningkatkan metabolisme basal 60-100%

• Kurang hormon akan menurunkan laju metabolisme basal sampai hampir ½ nilai normal.

Menurunkan Berat Badan

Kelebihan hormon thyroid à metabolisme cepat à berat badan cepat turun

Kekurangan hormon thyroid à metabolisme lebih lambat à kenaikan berat badan

Meningkatkan aliran darah dan curah jantung

Page 3: Fisiologi HORMON TIROID

Meningkatkan Frekuensi Denyut Jantung

Hormon thyroid tampaknya mempunyai pengaruh langsung pada eksitabilitas jantung, yang selanjutnya meningkatkan frekuensi denyut jantung

Tekanan Arteri Normal

Tekanan nadi menjadi sering meningkat, bersamaan dengan kenaikan sistolik 10-15 mmHg. Dan diastole turun dgn jumlah yg sama

Meningkatkan Pernapasan

banyak hormon thyroid à metabolisme cepat à pemakaian O2 dan pembentukan CO2 meningkat à mempengaruhi frekuensi pernafasan

Meningkatkan Motilitas Saluran Cerna

Hormon thyroid merangsang

– Kecepatan sekresi getah pencernaan

– Pergerakan saluran cerna

Page 4: Fisiologi HORMON TIROID

Sering kali menyebabkan diare

Merangsang pada SSP

Hormon tiroid meningkatkan kecepatan berpikir, tapi jg sering menimbulkan disosiasi pikiran.

pasien hipertidorid cenderung sangat cemas dan psikoneurotik

Efek pada fungsi otot

sedikit peningkatan hormon tiroid à otot bereaksi kuat.

jumlah hormon berlebihan à otot jadi lemah, akibat berlebihnya katabolisme protein

Tremor Otot

Khas pada hipertiroidisme : tremor halus

tremor halus: Frekuensi cepat (10-15/s)

disebabkan karena bertambahnya kepekaan sinaps saraf di daerah medula yang mengatur tonus otot

Efek Pada Tidur

pasien hipertiroid sering merasa lelah terus menerus

tetapi karena efek eksitasi dari hormon tiroid pada sinaps, timbul kesulitan tidur

hipotiroid à somnolen berat + waktu tidur 12 – 14 jam

Efek pada kelenjar endokrin lain

Meningkatnya hormon tiroid à meningkatkan kecepatan sekresi sebagian besar kelenjar endokrin lain, juga meningkatkan kebutuhan jaringan akan hormon ini

Efek pada Fungsi Seksual

• Agar timbul fungsi seksual yang normal, dibutuhkan sekresi tiroid yang normal

Page 5: Fisiologi HORMON TIROID

• Pada pria à kurang tiroid = hilang libido

kelebihan tiroid = impotensi

• Pada wanita : kurang tiroid = menoragia+polimenore

kelebihan tiroid = oligomenore