bab idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · web viewlaporan...

144
1 PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB Laporan keuangan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah yang terdiri dari (a) Laporan Realisasi Anggaran; (b) Neraca; (c) Laporan Operasional; (d) Laporan Perubahan Ekuitas; (e) Catatan atas Laporan Keuangan Tahun Anggaran 2018 sebagaimana terlampir adalah tanggung jawab kami. Laporan Keuangan tersebut telah disusun berdasarkan sistem pengendalian intern yang memadai, dan isinya telah menyajikan informasi pelaksanaan anggaran, posisi keuangan dan catatan atas laporan keuangan secara layak sesuai dengan Standar Akuntansi Pemerintahan. Semarang, Januari 2019 PENGGUNA ANGGARAN Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN Jl. Imam Bonjol No. 134 Telp. (024) 3546469 – 3546607 Fax. (024) 3551289 E-mail.diskanlutjateng @ yahoo. Com SEMARANG 50132

Upload: others

Post on 18-Jan-2020

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

1

PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB

Laporan keuangan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah yang terdiri dari (a) Laporan Realisasi Anggaran; (b) Neraca; (c)

Laporan Operasional; (d) Laporan Perubahan Ekuitas; (e) Catatan atas

Laporan Keuangan Tahun Anggaran 2018 sebagaimana terlampir adalah

tanggung jawab kami.

Laporan Keuangan tersebut telah disusun berdasarkan sistem

pengendalian intern yang memadai, dan isinya telah menyajikan informasi

pelaksanaan anggaran, posisi keuangan dan catatan atas laporan keuangan

secara layak sesuai dengan Standar Akuntansi Pemerintahan.

Semarang, Januari 2019

PENGGUNA ANGGARAN

Ir. LALU M. SYAFRIADI, MMNIP.19610707 199003 1 006

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAHDINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

Jl. Imam Bonjol No. 134 Telp. (024) 3546469 – 3546607 Fax. (024) 3551289E-mail.diskanlutjateng @ yahoo. Com

SEMARANG 50132

Page 2: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 MAKSUD DAN TUJUAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN

Laporan Keuangan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah disusun untuk menyediakan informasi yang relevan mengenai

posisi keuangan seluruh transaksi yang dilakukan oleh Dinas Kelautan dan

Perikanan Provinsi Jawa Tengah selama satu periode pelaporan.

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah selaku entitas

pelaporan mempunyai kewajiban untuk melaporkan upaya-upaya yang telah

dilakukan selama satu periode pelaporan.

Pelaporan Keuangan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah menyajikan informasi yang bermanfaat dengan tujuan :

a. Menyediakan informasi mengenai informasi penerimaan pendapatan di

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah.

b. Menyediakan informasi mengenai kesesuaian anggaran yang

ditetapkan.

c. Menyediakan informasi jumlah kegiatan serta hasil-hasil yang

telah dicapai.

d. Menyediakan informasi mengenai posisi keuangan entitas pelaporan,

apakah mengalami kenaikan atau penurunan, sebagai akibat yang

dilakukan selama periode pelaporan.

Untuk memenuhi tujuan, laporan keuangan menyediakan informasi

mengenai pendapatan dan belanja Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi

Jawa Tengah sebagai suatu entitas pelaporan yang terdiri dari :

a. Laporan Realisasi Pendapatan.

b. Laporan Realisasi Anggaran.

c. Neraca, LO dan LPE

d. Catatan atas Laporan Keuangan

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 3: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

3

1.2 LANDASAN HUKUM PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGANLaporan Keuangan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah diselenggarakan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang

mengatur keuangan pemerintahan antara lain :

a. Undang – undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara

(Lembaga Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4268);

b. Undang – undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara

(Lembaga Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);

c. Undang – undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan

Pengelolaan dan Tanggung Jawab Negara (Lembaga Negara Republik

Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4400);

d. Undang – undang Nomor 32 Tahun 200 tentang Pemerintahan Daerah

(Lembaga Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587)

sebagaimana diubah telah beberapa kali terakhir dengan undang-undang

Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang

Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaga Negara

Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 5679) ;

e. Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang standar Akuntansi

Pemerintahan tentang Pemerintahan Daerah (Lembaga Negara Republik

Indonesia Tahun 2010 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 5165);

f. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah;

g. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah diubah

dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 4: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

4

h. Peraturan Gubernur Nomor 120 Tahun 2016 tentang Kebijakan

Akuntansi Pemerintah Daerah Propinsi Jawa Tengah

1.3 SISTEMATIKA PENULISAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN

Bab I : Pendahuluan

1.1 Maksud dan tujuan Penyusunan Laporan Keuangan SKPD.

Memuat penjelasan mengenai maksud dan tujuan

penyusunan laporan keuangan

1.2 Landasan Hukum Penyusunan Laporan Keuangan SKPD.

Memuat penjelasan mengenai peraturan perundang-undangan

yang berlaku sebagai landasan hukum penyusunan laporan

keuangan.

1.3Sistimatika Penyajian Catatan atas Laporan Keuangan SKPD.

Memuat penjelasan mengenai sistimatikanisi catatan atas

laporan keuangan.

Bab II : Ekonomi Makro

2.1 Ekonomi Makro.

2.2 Kebijakan Keuangan.

Bab III: Ikhtisar Pencapaian Kinerja Keuangan SKPD

3.1. Ikhtisar Realisasi Pencapaian Target Kinerja Keuangan

SKPD.

Memuat penjelasan mengenai keberhasilan pencapaian

target kinerja yang dicerminkan melalui indikator

keberhasilan pelaksanaan program dan kegiatan pada tahun

2018 menurut urusan pemerintahan daerah.

Indikator pencapaian target kinerja menyajikan informasi

tentang pencapaian efektifitas dan efisiensi program dan

kegiatan yang dilaksanakan.

3.2. Hambatan dan Kendala yang ada dalam pencapaian target

yang telah ditetapkan.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 5: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

5

Dalam bagian ini dijelaskan juga faktor pendorong

tercapainya tingkat keberhasilan (efektifitas dan efisiensi)

atau faktor penghambat tidak tercapainya indikator target

kinerja program dan kegiatan yang telah ditetapkan baik

yang bersifat dapat dikendalikan maupun yang tidak dapat

dikendalikan.

Bab IV: Kebijakan Akuntansi

4.1. Entitas Akuntansi / Entitas Pelaporan Keuangan Daerah

SKPD

4.2. Basis dan Prinsip Akuntansi yang Mendasari Penyusunan

Laporan Keuangan SKPD.

4.3. Basis Pengukuran yang Mendasari Penyusunan Laporan

Keuangan SKPD.

4.4. Penerapan Kebijakan Akuntansi Berkaitan dengan Keten-

tuan yang ada dalam Standar Akuntansi Pemerintahan pada

SKPD.

Bab V : Penjelasan Pos-pos Laporan Keuangan SKPD.

5.1 Penjelasan Pos-pos Neraca.

5.1.1 Aset

5.1.2 Kewajiban

5.1.3 Ekuitas

5.2 Penjelasan Pos-pos Laporan Realisasi Anggaran.

5.2.1 Pendapatan

5.2.2 Belanja

5.3 Penjelasan Pos-pos Laporan Operasional.

5.1.2 Pendapatan

5.1.3 Beban

5.4 Penjelasan Pos-pos Laporan Perubahan Ekuitas.

Bab VI: Penjelasan atas Informasi Non Keuangan SKPD

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 6: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

6

Sesuai dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor

13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah,

sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam

Negeri Nomor 59 Tahun 2007 dan Peraturan Menteri Dalam

Negeri Nomor 64 Tahun 2013, maka catatan atas Laporan

Keuangan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

Tahun Anggaran 2016 terdiri dari Pendahuluan, Ekonomi Makro

Kebijakan Keuangan dan Pencapaian Target Kinerja, Ikhtisar

Pencapaian Kinerja Keuangan, Kebijakan Akuntansi, Penjelasan

Pos-Pos Laporan Keuangan, Penjelasan atas Informasi Non

Keuangan.

Bab VII: Penutup

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 7: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

7

BAB II

EKONOMI MAKRO DAN KEBIJAKAN KEUANGAN

2.1 Ekonomi Makro

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah merupakan

unsur pelaksanaan Pemerintahan Daerah di Sektor Kelautan dan

Perikanan mempunyai kebijakan sebagai berikut :

a. Mengembangkan Bidang Kelautan dan Perikanan serta mengacu

kinerja investasi usaha perikanan yang selaras dengan manfaat bagi

kesejahteraan masyarakat, memberikan kontribusi terhadap

pertumbuhan ekonomi perkembangan wilayah yang disertai upaya

peningkatan mediasi antara usaha Kelautan dan Perikanan sebagai

pihak penyedia dengan dunia industri sebagai pihak pengguna.

b. Mengintensifkan pengelolaan usaha kelautan dan perikanan pada

kawasan konsentrasi potensi sumber daya potensial yang mampu

menggerakan sistem ekonomi untuk menciptakan kondisi kompetitif

wawasan maupun wilayah Jawa Tengah.

c. Mensinergikan keterkaitan peran secara harmonis antara Pemerintah

Pusat, Provinsi dan kabupaten/Kota dalam mekanisme fungsional

pengelolaan Kelautan dan Perikanan. 2.2 Kebijakan Keuangan

Kebijakan keuangan pelaksanaan kegiatan Tahun Anggaran 2018

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah dalam rangka

mewujudkan akuntabilitas Kinerja Keuangan berdasarkan pada

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 8: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

8

Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Tahun Anggaran 2018 serta

pengelolaan mengacu pada Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah

Nomor 6 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tatakerja Dinas Daerah

Provinsi Jawa Tengah dan Peraturan Gubernur Nomor 122 Tahun 2016

tentang Pedoman Penatausahaan Pelaksanaan APBD Provinsi Jawa

Tengah Tahun Anggaran 2018.

2.3 Pencapaian Target Kinerja APBD

2.3.1. Pendapatan

Target Pendapatan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah adalah sebesar Rp 6.750.000.000,00 dan dapat terealisasi sebesar

Rp 9.968.064.140,00. Realisasi target pendapatan tersebut terdiri dari :

a. Retribusi jasa usaha meliputi retribusi pemakaian kekayaan daerah

berupa sewa laboratorium, sewa ruangan, penjualan produksi usaha

daerah dan pemakaian kekayaan daerah dengan target

Rp 4.850.000.000,00 dapat terealisasi sebesar Rp 6.729.303.069,00

b. Retribusi perizinan tertentu meliputi pemberian izin usaha perikanan

kepada orang pribadi dengan target Rp 1.900.000.000,00 dapat

terealisasi sebesar Rp 3.159.968.200,00

c. Pendapatan lain-lain sebesar Rp 78.792.871,00

Dari rincian realisasi tersebut dapat dilihat bahwa prosentase realisasi

pendapatan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

mencapai 147,68 % dari jumlah pendapatan yang ditargetkan.

2.3.2. Belanja

2.3.2.1. Belanja Tidak Langsung

Anggaran untuk Belanja Tidak Langsung Dinas Kelautan dan

Perikanan Provinsi Jawa Tengah adalah sebesar Rp 46.831.082.000,00

dan dapat terealisasi sebesar Rp 44.302.470.951,00

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 9: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

9

Adanya perbedaan antara anggaran dan realisasi belanja tidak

langsung yang berupa gaji pegawai disebabkan oleh :

1. Pegawai yang meninggal dunia selama tahun 2018 sebanyak 4

orang, terdiri dari :

a. Gol IV : 1 orang

b. Gol III : 3 orang

2. Pegawai ASN yang pensiun sebanyak 27 orang, terdiri dari :

3. Pegawai Non ASN yang mengundurkan diri sebanyak 1 orang.

2.3.2.2. Belanja Langsung

Anggaran untuk Belanja Langsung Dinas Kelautan dan Perikanan

Provinsi Jawa Tengah adalah sebesar Rp 81.582.224.000,00 dengan

perincian ;

a. Belanja Pegawai Rp 9.913.935.000,00

b. Belanja Barang Jasa Rp 56.022.717.000,00

c. Belanja Modal Rp 15.645.572.000,00

Adapun realisasinya sebesar Rp 70.440.626.361,00 atau 86,34 %

dengan perincian ;

a. Belanja Pegawai Rp 9.268.015.000,00

b. Belanja Barang Jasa Rp 48.205.667.670,00

c. Belanja Modal Rp 12.966.943.691,00

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 10: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

10

BAB IIIIKHTISAR PENCAPAIAN KINERJA KEUANGAN SKPD

3.1 Ikhtisar Pencapaian Target Kinerja Keuangan SKPD

Keberhasilan realisasi pencapaian target kinerja keuangan Dinas

Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2018

diindikasikan dengan membandingkan antara jumlah realisasi dengan

anggaran belanja. Selain itu realisasi pencapaian target kinerja keuangan

juga diukur keberhasilannya dengan melihat perbandingan antara realisasi

dengan anggaran hasil/keluaran untuk masing-masing program/kegiatan.

Berdasarkan pada tabel Ikhtisar Realisasi Pencapaian Target Kinerja

Keuangan Dinas Kelautan dan Perikanan Tahun Anggaran 2018, Dinas

Kelautan telah berhasil mencapai target kinerja keuangan tahun anggaran

2018 secara efektif dan efisien.

3.2 Hambatan dan Kendala yang Ada dalam Pencapaian Target yang

telah Ditetapkan.

Keberhasilan Dinas Kelautan dan Perikanan mencapai target kinerja

keuangan secara efektif dan efisien dipengaruhi oleh beberapa faktor

pendukung. Selain adanya faktor-faktor yang mendukung, juga terdapat

faktor-faktor yang menjadi hambatan dan kendala dalam pencapaian target

kinerja keuangan pada tahun anggaran 2018.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 11: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

11

3.2.1. Faktor Pendukung

Faktor-faktor yang mendukung tercapainya target kinerja keuangan

sesuai dengan yang telah ditetapkan :

a. SDM Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah yang

berkualitas

b. Adanya Sarana dan Prasarana penunjang kinerja pegawai yang

memadai

c. Disiplin kerja dan loyalitas pada pekerjaan yang tinggi

3.2.2. Kendala dan Hambatan

Faktor-faktor yang menghambat dan kendala yang dihadapi dalam

pencapaian target kinerja program dan kegiatan tahun anggaran 2018

sebagai berikut :

1. Dapat Dikendalikan

a) Kurangnya jumlah SDM utamanya Tenaga Teknis di Lapangan.

b) Minimnya pelatihan untuk meningkatkan kompetensi SDM yang

sesuai dengan tupoksinya.

c) Sarana dan prasarana pendukung di UPT kurang memadai.

2. Tidak Dapat Dikendalikan ( Force Majeur)

Faktor alam berpengaruh besar pada pendapatan Dinas Kelautan dan

Perikanan Provinsi Jawa Tengah, yakni :

a) Adanya fenomena anomali cuaca sehingga sangat berpengaruh

terhadap produksi dan kegiatan kelautan dan perikanan.

b) Adanya sistem penetapan pajak bea masuk produk ekspor hasil

perikanan Indonesia di Kawasan Eropa maupun Amerika Serikat.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 12: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

11

BAB IV

KEBIJAKAN AKUNTASI

4.1 Entitas Pelaporan

Entitas Pelaporan yang dimaksud dalam laporan keuangan ini

adalah Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah.

4.2 Akuntansi yang mendasari Penyusunan Laporan Keuangan.

Basis akuntasi yang digunakan dalam pelaporan keuangan

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah adalah

basis akrual.

4.3 Basis Pengukuran yang digunakan dalam Penyusunan

Laporan Keuangan, meliputi :

a. Kas di Kas Daerah

b. Kas di Bendahara Pengeluaran

Kas di Bendahara Pengeluaran merupakan kas yang menjadi

tanggungjawab oleh bendahara pengeluaran yang berasal dari

sisa uang persediaan (UP) dan sisa ganti uang (GU) serta sisa

tambah uang (TU) yang belum disetor ke kas daerah

pertanggal neraca. Kas di Bendahara Pengeluaran mencakup

seluruh saldo rekening bendahara pengeluaran. Kas Bendahara

Pengeluaran diakui pada saat diterima atau dikeluarkan

berdasarkan nilai nominal.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 13: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

12

c. Kas di Bendahara Penerimaan.

Kas di bendahara penerima merupakan kas yang menjadi

tanggung jawab oleh bendahara penerima yang berasal dari

pendapatan retribusi dan penerimaan lain-lain yang belum disetor

ke kas daerah pertanggal neraca. Kas dibendahara penerima

diakui pada saat menerima pendapatan atau menyetor ke Kas

Daerah berdasarkan nilai nominal.

d. Tanah.

Diukur berdasarkan seluruh biaya yang dikeluarkan untuk

memperoleh tanah sampai dengan siap digunakan.

e. Peralatan dan Mesin.

Peralatan dan Mesin diukur berdasarkan seluruh biaya yang

dikeluarkan untuk memperoleh peralatan dan mesin sampai

dengan siap untuk digunakan. Biaya ini meliputi harga

pembelian, biaya instalasi dan biaya langsung lainnya untuk

memperoleh serta mempersiapkan aset tersebut sehingga dapat

digunakan.

f. Gedung dan Bangunan.

Gedung dan Bangunan diukur berdasarkan seluruh biaya

dikeluarkan untuk memperoleh atau membangun gedung sampai

dengan siap untuk digunakan. Sedangkan biaya ini meliputi

harga beli atau konstruksi dan biaya lainnya.

g. Pendapatan.

Pendapatan disini meliputi pemanfaatan aset daerah secara

optimal, yakni pemakaian kekayaan daerah, penjualan produk

daerah, retribusi perijinan dan pendapatan lain yang sah.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 14: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

13

h. Belanja.

Meliputi belanja langsung dan belanja tidak langsung

4.4 Penerapan Kebijakan Akuntansi berkaitan dengan ketentuan

yang ada dalam Standar Akuntansi Pemerintah.

Kebijakan akuntansi yang digunakan dalam pelaporan

keuangan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

mengacu pada PP No. 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi

Pemerintahan dan Peraturan Gubernur No. 45 Tahun 2014

Tentang Kebijakan dan Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah

Propinsi Jawa Tengah.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 15: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

14

BAB V

PENJELASAN POS-POS LAPORAN KEUANGAN

5.1. Penjelasan Pos-Pos Laporan Realisasi Anggaran

5.1.1. Penjelasan Pos-Pos Pendapatan

5.1.1.1.Pendapatan Asli Daerah

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 9.968.064.140,00 atau 147,68% dari target Rp 6.750.000.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 10.203.588.051,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Pendapatan Asli Daerah

6.750.000.000

9.968.064.140

147,68

10.203.588.051

Jumlah 6.750.000.000

9.968.064.140

147,68

10.203.588.051

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 16: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

15

5.1.1.1.1. Pendapatan Asli Daerah

Total realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 9.968.064.140,00 atau 147,68% dari target Rp 6.750.000.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 10.203.588.051,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Hasil Retribusi daerah

6.750.000.000 9.889.271.269 146,51 10.197.491.980

Lain-Lain Pendapatan Daerah yang sah

- 78.792.871 100 6.096.071

Jumlah 6.750.000.000 9.968.064.140 147,68 10.203.588.051

5.1.1.1.1.1. Hasil Retribusi Daerah

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 9.889.271.269,00 atau 146,51% dari target Rp 6.750.000.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 10.197.491.980,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Retribusi Jasa Usaha

4.850.000.000 6.729.303.069 138,75

5.142.300.180

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 17: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

16

Retribusi Perizinan Tertentu

1.900.000.000 3.159.968.200 166,31 5.055.191.800

Jumlah 6.750.000.000 9.889.271.269 146,51 10.197.491.980

5.1.1.1.1.1.1. Retribusi Jasa Usaha

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 6.729.303.069,00 atau 138,75% dari target Rp 4.850.000.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 5.142.300.180,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 % Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

3.405.700.000 4.615.243.069 135,52 3.220.578.380

Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah

1.444.300.000 2.114.060.000 146,37 1.921.721.800

Jumlah 4.850.000.000 6.729.303.069 138,75 5.142.300.180

5.1.1.1.1.1.1.1. Retribusi Perizinan Tertentu

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 3.159.968.200,00 atau 166,31% dari target Rp 1.900.000.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 5.055.191.800,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 % Realisasi 2017

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 18: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

17

Anggaran Realisasi

Retribusi Ijin Usaha Perikanan

1.900.000.000 3.159.968.200 166,31 5.055.191.800

Jumlah 1.900.000.000 3.159.968.200 166,31 5.055.191.800

5.1.1.1.2 Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 78.792.871,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 6.096.071,00 dengan rincian sebagai berikut:

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Penerimaan Lain-Lain

-

78.792.871

100

6.096.071

Jumlah - 78.792.871 100 6.096.071

5.1.2. PENJELASAN POS-POS BELANJA

5.1.2.1.BELANJA OPERASI

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 101.776.153.621,00 atau 90,25 % dari anggaran Rp 112.767.734.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 85.360.256.004,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Pegawai 56.745.017.000 53.570.485.951 94,41 53.745.308.910

Belanja 56.022.717.000 48.205.667.670 86,05 31.614.947.094

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 19: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

18

Barang & Jasa

Jumlah 112.767.734.000 101.776.153.621 90,25 85.360.256.004

5.1.2.1.1.Belanja Pegawai

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 53.570.485.951,00 atau 94,41% dari anggaran Rp 56.745.017.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 53.745.308.910,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Pegawai Tidak Langsung

46.831.082.000

44.302.470.951

94,60

46.194.593.910

Belanja Pegawai langsung

9.913.935.000 9.268.015.000 93,48 7.550.715.000

Jumlah 56.745.017.000 53.570.485.951 94,41 53.745.308.910

5.1.2.1.1.1.Belanja Barang dan Jasa

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 48.205.667.670,00 atau 86,05% dari anggaran Rp 56.022.717.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 31.614.947.094,00 dengan rincian sebagai berikut :

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 20: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

19

2018 % Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Bahan Pakai Habis 7.744.495.000 7.400.133.921 95,55 5.287.867.507

Belanja Bahan/Material 11.544.218.000 11.446.091.820 99,15 3.834.960.735

Belanja Jasa Kantor 5.797.615.000 4.896.613.291 84,46 3.637.390.845

Belanja Premi Asuransi 125.000.000 97.098.614 77,68 59.933.927

Belanja Perawatan Kendaraan Bermotor 1.030.000.000 845.669.139 82,10 605.143.405

Belanja Cetak dan Penggandaan 1.088.823.000 1.058.099.099 97,18 531.984.000

Belanja SewaRumah/Gedung/Gudang/Parkir

861.670.000 797.443.644 92,55 506.305.172

Belanja Sewa Sarana Mobilitas 233.600.000 197.313.000 84,47 100.250.000

Belanja Sewa Perlengkapan dan Peralatan Kantor

222.950.000 222.950.000 100 99.850.000

Belanja Makanan dan Minuman 2.213.260.000 2.074.892.005 93,75 1.512.622.300

Belanja Pakaian Kerja 4.400.000 4.400.000 100 19.530.000

Belanja Perjalanan Dinas 6.406.550.000 5.864.136.439 91,53 3.603.434.896

Belanja Kursus Pelatihan, Sosialisasi dan Bimbingan Teknis PNS

108.760.000 91.252.000 83,90 100.011.120

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 21: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

20

2018 % Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Pemeliharaan 3.436.060.000 3.333.181.768 97,01 10.821.071.687

Belanja Jasa Konsultasi 1.562.336.000 1.507.987.750 96,52 622.001.500

Belanja Uang Untuk Diberikan Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat

326.300.000 326.300.000 100 258.250.000

Belanja Hadiah Barang 30.500.000 30.386.000 99,63 14.340.000

Belanja Hibah Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat

13.286.180.000 8.011.719.180 60,30 -

Jumlah

56.022.717.000

48.205.667.670 86,05

31.614.947.094

5.1.2.1.1. Belanja Modal

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 12.966.943.691,00 atau 82,88% dari anggaran Rp 15.645.572.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 10.785.994.150,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Tanah - - - 1.767.710.000

Belanja Peralatan dan Mesin

3.494.917.000 3.450.170.380 98,72 4.576.428.600

Belanja Gedung dan Bangunan

3.325.204.000 3.259.459.984 98,02 2.111.697.550

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 22: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

21

Belanja Jalan, Jembatan, irigasi dan Jaringan

8.496.701.000 5.995.841.527 70,57 2.116.453.000

Belanja Aset Tetap Lainnya (Aset Tetap Renovasi)

328.750.000 261.471.800 79,54 213.705.000

Jumlah 15.645.572.000

12.966.943.691 82,88

10.785.994.150

5.1.2.1.1.1. Belanja Modal Tanah

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp -,00 atau -% dari anggaran Rp -,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 1.767.710.000,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Tanah - - - 1.767.710.000

Jumlah - - - 1.767.710.000

5.1.2.1.1.1.1 Belanja Modal Peralatan dan Mesin

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 3.450.170.380,00 atau 98,72% dari anggaran Rp 3.494.917.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 4.576.428.600,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Alat-alat Besar 453.120.000 448.764.080 99,04 333.872.000

Belanja Alat-alat Angkut 20.900.000 20.435.000 97,78

3.161.410.600

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 23: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

22

Belanja Alat-alat Bengkel 185.600.000 184.960.000 99,66

-

Belanja Alat-alat Pertanian/Peternakan

387.357.000 385.748.500 99,58

543.827.000

Belanja Alat-alat Kantor dan rumah Tangga

1.074.880.000 1.055.652.000 98,21

395.097.000

Belanja Alat-alat KomputerBelanja Alat-alat Studio dan Komunikasi

555.000.000

717.460.000

541.468.000

713.476.800

97,56

99,44

103.422.000

38.800.000

Belanja Alat-alat Laboratorium

100.600.000 99.666.000 99,0

7

-

Jumlah 3.494.917.000 3.450.170.380 98,72 4.576.428.600

5.1.2.1.1.1.1.1 Belanja Modal Gedung dan Bangunan

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 3.259.459.984,00 atau 98,02% dari anggaran Rp 3.325.204.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 2.111.697.550,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Gedung

3.325.204.000 3.259.459.984 98,02 2.111.697.550

Jumlah 3.325.204.000 3.259.459.984 98,02 2.111.697.550

5.1.2.1.1.1.1.1.1 Belanja Modal Jalan, Irigasi, dan Jaringan

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 5.995.841.527,00 atau 70,57% dari anggaran Rp 8.496.701.000,00 dan untuk Tahun

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 24: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

23

Anggaran 2017 sebesar Rp 2.116.453.000,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Jalan dan Jembatan 224.000.000 220.974.000 98,65 -

Belanja Bangunan Air (Irigasi) 8.147.901.000 5.652.524.54

0 69,37 2.116.453.000

Belanja Instalansi 124.800.000 122.342.987 98,03 -

Jumlah 8.496.701.000 5.995.841.527

70,57 2.116.453.000

5.1.2.1.1.1.1.1.1.1 Belanja Modal Aset Tetap Lainnya

Realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp 261.471.800,00 atau 79,54% dari anggaran Rp 328.750.000,00 dan untuk Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp 213.705.000,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018% Realisasi 2017

Anggaran Realisasi

Belanja Aset Tetap Renovasi 328.750.000 261.471.800 79,54 213.705.000

Jumlah 328.750.000 261.471.800 79,54 213.705.000

5.1.3. SISA LEBIH PEMBIYAAAN ANGGARAN (SiLPA)

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 25: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

24

SiLPA Tahun Anggaran 2018 sebesar (Rp 104.775.033.172,00) sedangkan Tahun 2017 sebesar (Rp 85.942.662.103,00)

5.2.PENJELASAN POS-POS NERACA

5.2.1. Aset

Total Aset per 31 Desember 2018 sebesar Rp 270.796.170.225,84 naik sebesar Rp 6.522.773.333,32 atau 2,47% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 264.273.396.892,52

5.2.1.1 Aset Lancar

Aset Lancar per 31 Desember 2018 sebesar Rp 1.388.933.970,67 turun sebesar Rp 429.440.344,33 atau 23,62% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 1.818.374.315,00

5.2.1.1.1 Kas

Kas per 31 Desember 2018 sebesar naik/turun sebesar - atau - dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 1.879.871,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 2017

Kas di Bendahara Pengeluaran - 33.000

Kas di Bendahara Penerimaan - 1.846.871

Jumlah - 1.879.871

5.2.1.1.1.1 Piutang Pendapatan Lainnya

Piutang pendapatan lainnya per 31 Desember 2018 sebesar Rp 4.105.302.718,00 turun sebesar Rp 76.946.000,00 atau 1,84% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 4.182.248.718,00 dengan rincian sebagai berikut:

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 26: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

25

2018 2017

Piutang Tempat Pelelangan Ikan 4.105.302.718 4.182.248.718

Penyisihan Piutang Pendapatan Lainnya

(4.105.302.718)

(4.182.248.718)

Piutang Pendapatan Lainnya Netto - -

Penjelasan Mutasi Piutang Lainnya

NO URAIAN Saldo Awal Penambahan Pengurangan Saldo Akhir

1. Piutang TPI 4.182.248.718 76.946.000 4.105.302.718

Jumlah 4.182.248.718 76.946.000 4.105.302.718

Penyisihan Piutang

Penyisihan Piutang per 31 Desember 2018 sebesar (Rp 4.105.302.718,00) turun sebesar (Rp 76.946.000,00) atau 1,84% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar (Rp 4.182.248.718,00) dengan rincian sebagai berikut :

2018 2017

Piutang Cadangan Piutang Cadangan

lancar - - - -

menunggak 1-2 tahun

- - - -

menunggak 2-3 tahun

- - - -

menunggak 3-5 tahun

- - - -

menunggak lebih dari

4.105.302.718 (4.105.302.718) 4.182.248.718 (4.182.248.718)

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 27: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

26

5 tahun

Jumlah 4.105.302.718 (4.105.302.718) 4.182.248.718 (4.182.248.718)

5.2.1.1.1.1.1 Belanja Dibayar Dimuka

Beban Dibayar Dimuka per 31 Desember 2018 sebesar Rp 8.059.438,67 naik sebesar Rp 8.059.438,67 atau 100% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp -,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 2017

Asuransi BMD 8.059.438,67 -

Jumlah 8.059.438,67 -

5.2.1.1.1.1.1.1 Persediaan

Persediaan per 31 Desember 2018 sebesar Rp 1.380.874.532,00 mengalami penurunan sebesar Rp 435.619.912,00 atau 23,98% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 1.816.494.444,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 2017

Persediaan Bahan Pakai Habis 60.030.000 62.272.650

Persediaan Bahan/Material 1.320.844.532 1.754.221.794

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 28: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

27

Jumlah 1.380.874.532 1.816.494.444

5.2.1.1. Aset Tetap

Aset Tetap per 31 Desember 2018 sebesar Rp 325.527.542.007,00 naik sebesar Rp 7.943.007.505,00 atau 2,50% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 317.584.534.502,00 dengan rincian sebagai berikut :

Rincian mutasi aset tetap terdiri dari :

Saldo Awal Rp 317.584.534.502,00

Penambahan

Belanja Modal Rp 12.966.943.691,00

Belanja Barang/Jasa Rp -

Hibah Rp -

Mutasi Masuk Rp -

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Bahan Laboratorium 409.012.682

Benih/Induk Ikan 812.519.000

Alat Tulis Kantor 171.000

Obat-obatan 99.312.850

Pakan 59.859.000

Jumlah 1.380.874.532

Page 29: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

28

Reklasifikasi Masuk antar aset tetap Rp 814.518.000,00

Reklasifikasi Masuk ke Aset Lainnya Rp -

Koreksi Rp 4.905.379.074,00

Jumlah Rp 18.686.840.765,00

Berkurang

Ekstrakontable Rp 1.800.022,00

Reklasifikasi Keluar antar aset tetap Rp 814.518.000,00

Reklasifikasi keluar ke Aset Lainnya Rp 9.571.834.558,00

Mutasi Keluar Rp -

Koreksi Rp 355.680.680,00

Jumlah Rp 10.743.833.260,00

Grand Total Rp 325.527.542.007,00

5.2.1.1.1. Tanah

Tanah per 31 Desember 2018 tidak mengalami kenaikan dan penurunan dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 114.984.794.150,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 Bertambah

Berkurang 2017

Tanah 114.984.794.150 - -

114.984.794.150

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 30: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

29

2018 Bertambah

Berkurang 2017

Jumlah 114.984.794.150 - -

114.984.794.150

Rincian mutasi tanah terdiri dari :

Saldo Awal Rp 114.984.794.150,00

Penambahan

Belanja Modal Rp -

Belanja Barang/Jasa Rp -

Hibah Rp -

Mutasi Masuk Rp -

Reklasifikasi Masuk antar aset tetap Rp -

Reklasifikasi Masuk ke Aset Lainnya Rp -

Koreksi Rp -

Jumlah Rp -

Berkurang

Ekstrakontable Rp -

Reklasifikasi Keluar antar aset tetap Rp -

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 31: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

30

Reklasifikasi keluar ke Aset Lainnya Rp -

Mutasi Keluar Rp -

Koreksi Rp -

Jumlah Rp -

Grand Total Rp 114.984.794.150,00

5.2.1.1.2. Peralatan dan Mesin

Peralatan dan Mesin per 31 Desember 2018 sebesar Rp 38.379.934.109,00 turun sebesar Rp 2.516.367.363,00 atau 6,15% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 40.896.301.472,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 Bertambah Berkurang 2017

Alat Besar 2.432.283.690 793.639.080 131.111.880 1.769.756.490

Alat Angkut 13.812.689.233 387.592.750 2.850.532.000 16.275.628.483

Alat Bengkel dan Ukur

1.082.138.295 188.645.000 38.372.305 931.865.600

Alat Pertanian dan Peternakan

1.191.358.500 385.748.500 32.120.000 837.730.000

Alat Kantor dan Rumah Tangga

6.921.210.122 1.227.119.500 1.670.694.735 7.364.785.357

Alat Studio dan Komunikasi

1.562.369.550 716.336.800 287.860.250 1.133.893.000

Alat Laboratorium

8.251.311.735 228.915.000 929.122.930 8.951.519.665

Alat Komputer 3.126.572.984 549.663.000 1.054.212.893 3.631.122.877

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 32: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

31

2018 Bertambah Berkurang 2017

Jumlah 38.379.934.109 4.477.659.630 6.994.026.993 40.896.301.472

Rincian mutasi peralatan dan mesin terdiri dari :

Saldo Awal Rp 40.896.301.472,00

Penambahan

Belanja Modal Rp 3.450.170.380,00

Belanja Barang/Jasa Rp -

Hibah Rp -

Mutasi Masuk Rp -

Reklasifikasi Masuk antar aset tetap Rp 72.025.000,00

Reklasifikasi Masuk ke Aset Lainnya Rp -

Koreksi Rp 955.464.250,00

Jumlah Rp 4.477.659.630,00

Berkurang

Ekstrakontable Rp 1.800.000,00

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 33: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

32

Reklasifikasi Keluar antar aset tetap Rp 148.017.000,00

Reklasifikasi keluar ke Aset Lainnya Rp 6.750.001.113,00

Mutasi Keluar Rp - Koreksi Rp 94.208.880,00

Jumlah Rp 6.994.026.993,00

Grand Total Rp 38.379.934.109,00

5.2.1.1.3. Gedung dan Bangunan

Gedung dan Bangunan per 31 Desember 2018 sebesar Rp 72.245.227.599,00 naik sebesar Rp 4.830.296.011 atau 7,17% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 67.414.931.588,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 Bertambah Berkurang 2017

Gedung 69.702.640.284 7.209.374.806

2.334.678.795

64.827.944.273

Menara 675.893.315 - - 675.893.315

Tugu Titik Kontrol/Pasti

1.866.694.000 - 44.400.000

1.911.094.000

Jumlah 72.245.227.599 7.209.374.806

2.379.078.795

67.414.931.588

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 34: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

33

Rincian mutasi gedung dan bangunan terdiri dari :

Saldo Awal Rp 67.414.931.588,00

Penambahan

Belanja Modal Rp 3.259.459.984,00

Belanja Barang/Jasa Rp -

Hibah Rp -

Mutasi Masuk Rp -

Reklasifikasi Masuk antar aset tetap Rp -

Reklasifikasi Masuk ke Aset Lainnya

Koreksi

Rp -

Rp 3.949.914.822,00

Jumlah Rp 7.209.374.806,00

Berkurang

Ekstrakontable Rp 22,00

Reklasifikasi Keluar antar aset tetap Rp 100.250.000,00

Reklasifikasi keluar ke Aset Lainnya Rp 2.278.828.773,00

Mutasi Keluar Rp -

Koreksi Rp -

Jumlah Rp 2.379.078.795,00

Grand Total Rp 72.245.227.599,00

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 35: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

34

5.2.1.1.4. Jalan, Irigasi dan Jembatan

Jalan, Irigasi dan jaringan per 31 Desember 2018 sebesar Rp 99.104.504.451,00 naik sebesar Rp 5.615.212.829,00 atau 6,01% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 93.489.291.622,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 Bertambah Berkurang 2017

Jalan dan Jembatan 3.009.251.500 220.974.000

82.893.000 2.871.170.500

Bangunan Air/Irigasi 94.013.048.964 5.795.756.542 373.727.700 88.591.020.122

Instalansi 1.620.671.000 587.751.000 566.251.000 1.599.171.000

Jaringan 461.532.987 33.602.987 - 427.930.000Jumlah 99.104.504.451 6.638.084.529 1.022.871.700 93.489.291.622

Rincian mutasi jalan, irigasi dan jembatan terdiri dari :

Saldo Awal Rp 93.489.291.622,00

Penambahan

Belanja Modal Rp 5.995.841.527,00

Belanja Barang/Jasa Rp -

Hibah Rp -

Mutasi Masuk

Reklasifikasi Masuk antar aset tetap

Rp -

Rp 642.243.000,00

Reklasifikasi Masuk ke Aset Lainnya Rp -

Koreksi Rp 2,00

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 36: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

35

Jumlah Rp 6.638.084.529,00

Berkurang

Ekstrakontable Rp -

Reklasifikasi Keluar antar aset tetap Rp 566.251.000,00

Reklasifikasi keluar ke Aset Lainnya Rp 456.620.700,00

Mutasi Keluar Rp -

Koreksi Rp -

Jumlah Rp 1.022.871.700,00

Grand Total Rp 99.104.504.451,00

5.2.1.1.5. Aset Tetap Lainnya

Aset Tetap Lainnya per 31 Desember 2018 sebesar Rp 9.623.157.103,00 naik sebesar Rp 8.547.294.290,00 atau 794,44% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 1.075.862.813,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 Bertambah Berkurang 2017

Pinjam Pakai

Aset Tetap Rusak Berat

758.166.000

8.864.991.103

758.166.000

8.813.668.558

-

1.024.540.268

-

1.075.862.813

Aset Tetap Yang Tidak Digunakan Dalam Operasional Pemerintah

- 758.166.000 758.166.000 -

Jumlah 9.623.157.103 10.330.000.558 1.782.706.268 1.075.862.813

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 37: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

36

Rincian mutasi aset tetap lainnya terdiri dari :

Saldo Awal Rp 1.075.862.813,00

Penambahan

Reklasifikasi Masuk dari aset tetap dan sesama aset lainnya

Rp 10.330.000.558,00

Koreksi Rp -

Jumlah Rp 10.330.000.558,00

Berkurang

Reklasifikasi Keluar ke aset tetap Rp -

Reklasifikasi keluar pemanfaatan Rp 758.166.000,00

Penjualan Rp 1.024.540.268,00

Lain-lain Rp -

Koreksi Rp -

Jumlah Rp 1.782.706.268,00

Grand Total Rp 9.623.157.103,00

5.2.1.2. Akumulasi Penyusutan

Akumulasi Penyusutan per 31 Desember 2018 sebesar Rp 59.183.703.192,91 naik sebesar Rp 3.371.054.40,83 atau 6,04% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 55.812.649.152,08 dengan rincian sebagai berikut:

2018 2017

Alat Besar 1.591.339.691,25 1.257.069.430,00

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 38: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

37

2018 2017

Alat Angkut 7.500.548.610,51 7.431.100.179,67

Alat Bengkel dan ukur 634.743.073,50 553.941.020,00

Alat Pertanian 614.157.875,00 397.908.250,00

Alat Kantor dan Rumah Tangga 5.438.987.666,00 5.997.067.419,80

Alat Studio, Komunikasi dan Pemancar

880.510.610,00 889.085.600,00

Alat Laboratorium 5.285.498.963,16 5.327.050.096,76

Alat Komputer 2.560.761.451,50 3.205.569.455,75

Bangunan Gedung 19.260.235.730,51 17.955.264.653,90

Bangunan Menara 89.326.220,80 75.808.354,50

Bangunan Tugu Titik Kontrol/Pasti

Jalan Jembatan

Bangunan Air/ Irigasi

176.333.282,40

1.300.622.100,00

13.300.580.835,36

140.954.271,20

1.053.892.450,00

11.039.781.587,16

Instalansi

Jaringan

501.824.458,33

48.232.624,59

451.742.108,34

36.414.275,00

Jumlah 59.183.703.192,91 55.812.649.152,08

5.2.1.2.1. Aset Tidak Berwujud

Aset Tak Berwujud per 31 Desember 2018 sebesar Rp 1.081.344.220,00 tidak mengalami kenaikan/penurunan (tetap) dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 1.081.344.220,00

5.2.1.2.2. Amortisasi Aset Tak Berwujud

Amortisasi Aset Tak Berwujud per 31 Desember 2018 sebesar Rp 1.081.344.220,00 mengalami kenaikan sebesar Rp 13.200.000,00 Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 39: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

38

atau 1,24% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 1.068.144.220,00

5.2.1.2.3. Aset Lainnya

Aset Lainnya per 31 Desember 2018 sebesar Rp 8.864.991.103,00 mengalami kenaikan dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 1.075.862.813,00,00 merupakan barang rusak dan tidak digunakan untuk aktifitas operasional SKPD serta dalam proses penghapusan dengan rincian sebagai berikut :

2018 2017

Peralatan dan Mesin Rusak Berat 6.043.157.658 51.322.545,00

Gedung dan Bangunan Rusak Berat 2.278.828.773 1.024.540.268,00

Jalan, Irigasi dan Jaringan Rusak Berat 456.620.700 -

Aset Tetap Lainnya 86.383.972 -

Jumlah 8.864.991.103,00 1.075.862.813,00

5.2.1.2.4. Penyusutan Aset Lainnya

Penyusutan Aset Lainnya per 31 Desember 2018 sebesar Rp 6.559.759.661,92 naik sebesar Rp 6.153.834.076,52 atau 1516% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 Rp 405.925.585,40 dengan rincian sebagai berikut :

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 40: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

39

2018 2017

Akumulasi Penyusutan Pinjam Pakai 103.747.575,00 -

Akumulasi Penyusutan Aset Rusak Berat/Usang 6.124.040.625,31 405.925.585,40

Akumulasi Penyusutan Aset Yang Tidak Digunakan Dalam Operasional Pemerintah

331.971.461,61 -

Jumlah 6.559.759.661,92 405.925.585,40

5.2.2. EKUITAS

Total Ekuitas per 31 Desember 2018 sebesar Rp 166.023.016.924,84 turun sebesar Rp 98.250.379.967,68 atau (37,18%) dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 264.273.396.892,52

5.3.PENJELASAN POS-POS LAPORAN OPERASIONAL

5.3.1. PENDAPATAN-LO

Pendapatan-LO per 31 Desember 2018 sebesar Rp 9.891.118.140,00 turun sebesar Rp 312.469.911,00 atau 3,10% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 10.203.588.051,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 2017

Pendapatan Retribusi daerah 9.889.271.269,00 10.197.491.980,00

Lain-Lain Pendapatan Daerah 1.846.871,00 6.096.071,00Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 41: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

40

2018 2017

yang sah

Jumlah 9.891.118.140 10.203.588.051

5.3.1.1. Pendapatan Retribusi Daerah

Pendapatan Retribusi Daerah-LO per 31 Desember 2018 sebesar Rp 9.889.271.269,00 turun sebesar Rp 308.220.711,00 atau 3,02% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 10.197.491.980,00 dengan rincian sebagai berikut:

2018 2017

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah - LO 4.615.243.069 3.220.578.380

Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah - LO 2.114.060.000 1.921.721.800

Retribusi Izin Perikanan - LO 3.159.968.200 5.055.191.800

Jumlah 9.889.271.269 10.197.491.980

5.3.1.1.1. Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah

Lain-Lain PAD yang sah-LO per 31 Desember 2018 sebesar Rp 1.846.871,00 turun sebesar Rp 4.249.200,00 atau (69,7%) dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 6.096.071,00 dengan rincian sebagai berikut :

2018 2017

Penerimaan Lain-lain SKPD 1.846.871 6.096.071

Jumlah 1.846.871 6.096.071

5.3.2. BEBANLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 42: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

41

Beban per 31 Desember 2018 sebesar Rp 111.158.084.709,06 naik sebesar Rp 17.613.930.056,97 atau 18,83% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 93.544.154.652,09

5.3.2.1. Beban Operasional

Beban Operasional per 31 Desember 2018 sebesar Rp 111.158.084.709,06 naik sebesar Rp 17.613.930.056,97 atau 18,83% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 93.544.154.652,09

2018 2017

Beban Pegawai 53.570.485.951,00 53.745.308.910,00

Beban Barang Jasa 37.070.965.859,33 29.058.869.949

Beban Hibah 8.011.719.180,00 -

Beban Penyusutan Amortisasi

8.952.570.592,73 8.340.108.373,09

Beban Lain-lain 3.552.343.126,00 2.399.867.420,00

Jumlah 111.158.084.709,06 93.544.154.652,09

5.3.2.1.1. Beban Pegawai

Beban Pegawai per 31 Desember 2018 sebesar Rp 53.570.485.951,00 turun sebesar Rp 174.822.959,00 atau (0,33%) dibandingkan saldo per 31 Desember 2016 sebesar Rp 53.745.308.910,00

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 43: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

42

2018 2017

Beban Pegawai Tidak langsung 44.302.470.951 46.194.593.910

Beban Pegawai Langsung 9.268.015.000 7.550.715.000

Jumlah 53.570.485.951 53.745.308.910

5.3.2.1.2.Beban Barang dan Jasa

Beban Barang dan Jasa per 31 Desember 2018 sebesar Rp 37.070.965.859,33 naik sebesar Rp 8.012.095.910,33 atau 27,57% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 29.058.869.949,00

2018 2017

Beban Persediaan 19.316.631.653,00 9.003.488.517,00

Beban Jasa 7.711.346.860,33 5.025.731.444,00

Beban Pemeliharaan 4.178.850.907,00 11.426.215.092,00

Beban Perjalanan dinas 5.864.136.439,00 3.603.434.896,00

Jumlah 37.070.965.859,33 29.058.869.949,00

5.3.2.1.3 Beban Hibah

Beban Hibah per 31 Desember 2018 sebesar Rp 8.011.719.180,00 naik sebesar Rp 8.011.719.180,00 atau 100% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp -,00

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 44: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

43

2018 2017

Beban Hibah Barang Perlengkapan/Peralatan Peternakan/Perikanan Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat

7.442.503.730,00 -

Beban Hibah Barang Ternak/Bibit Tanaman/Benih Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat

569.215.450,00

Jumlah 8.011.719.180,00 -

5.3.2.1.3. Beban Penyusutan/Amortisasi

Beban Penyusutan/Amortisasi per 31 Desember 2018 sebesar Rp 8.952.570.592,73 turun sebesar Rp 612.462.219,64 atau 7,34% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 8.340.108.373,09

2018 2017

Beban Penyusutan Peralatan dan Mesin 4.238.671.120,44 4.204.576.345,54

Beban Penyusutan Gedung dan Bangunan

1.550.267.779,30 1.445.046.000,27

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 45: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

44

2018 2017

Beban Penyusutan Jalan, Irigasi dan Jaringan

2.818.460.231,38 2.656.596.877,92

Beban Amortisasi Aset Tak Berwujud

13.200.000,00 13.200.000,00

Beban Penyusutan Aset Lain-lain

331.971.461,61 20.689.149,36

Jumlah 8.952.570.592,73 8.340.108.373,09

5.3.2.1.4. Beban Lain-Lain

Beban Lain-Lain per 31 Desember 2018 sebesar Rp 3.552.343.126,00 turun sebesar Rp 1.152.475.706,00 atau 48,02% dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 2.399.867.420,00

2018 2017

Beban Barang Jasa 3.550.543.104,00

2.402.867.420,00

Beban Penyisihan Piutang - (3.000.000,00)

Beban Lain-Lain 1.800.022,00 -

Jumlah 3.552.343.126,00

2.399.867.420,00

5.4. LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS

Merupakan komponen Laporan Keuangan yang menyajikan sekurang-kurangnya pos-pos ekuitas awal, surplus/defisit LO pada periode bersangkutan, koreksi-koreksi yang langsung menambah/mengurangi ekuitas dan ekuitas akhir. Ekuitas Akhir per 31 Desember 2018 sebesar Rp 270.898.117.788,42 naik sebesar Rp 6.624.720.895,9

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 46: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

45

dibandingkan saldo per 31 Desember 2017 sebesar Rp 264.273.396.892,52

2018 2017

Ekuitas Awal 264.273.396.892,52 259.936.139.017,31

Surplus/Defisit-LO (101.858.670.796,66) (83.343.566.601,09)

RK-PPKD 104.773.153.301,00 85.942.662.103,00

Dampak Kumulatif Perubahan Kebijakan/Kesalahan Mendasar

3.710.238.391,56 1.738.162.373,30

Ekuitas Akhir 270.898.117.788,42 264.273.396.892,52

BAB VI

PENJELASAN ATAS INFORMASI NON KEUANGAN

6.1. Tugas, Fungsi Dan Struktur Organisasi Dinas Kelautan Dan Perikanan

Tugas pokok dan fungsi Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi

Jawa Tengah, sesuai Peraturan Gubernur Nomor 75 tahun 2016

tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Kelautan dan Perikanan

Provinsi Jawa Tengah adalah sebagai berikut:

a. Dinas Kelautan dan Perikanan mempunyai tugas pokok

melaksanakan urusan pemerintahan bidang kelautan dan perikanan

yang menjadi kewenangan Daerah dan Tugas Pembantuan yang

ditugaskan kepada Daerah.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 47: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

46

b. Untuk menyelenggarakan tugas pokok yang dimaksud, Dinas

Kelautan dan Perikanan menyelenggarakan fungsi :

1. Perumusan kebijakan Bidang Perikanan Budidaya, Perikanan

Tangkap, Kelautan Pesisir dan Pengawasan, Penyuluhan dan

Usaha Kelautan Perikanan;

2. Pelaksanaan kebijakan Bidang Perikanan Budidaya, Perikanan

Tangkap, Kelautan Pesisir dan Pengawasan, Penyuluhan dan

Usaha Kelautan Perikanan;

3. Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan Bidang Perikanan

Budidaya, Perikanan Tangkap, Kelautan Pesisir dan

Pengawasan, Penyuluhan dan Usaha Kelautan Perikanan;

4. Pelaksanaan dan pembinaan administrasi kepada seluruh unit

kerja di lingkungan Dinas; dan

5. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Gubernur, sesuai

tugas dan fungsinya.

Untuk menunjang pencapaian tugas pokok dan fungsinya, Dinas

Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah ditopang oleh

struktur/susunan organisasi adalah sebagai berikut :

A. Kepala Dinas

Kepala Dinas bertugas untuk memimpin pelaksanaan tugas dan

fungsi, sebagaimana tersebut di atas.

B. Sekretariat

Sekretariat mempunyai tugas melaksanakan penyiapan koordinasi

pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan

administrasi kepada seluruh unit organisasi di lingkungan Dinas.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 48: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

47

Untuk menyelenggarakan tugas pokoknya, Sekretariat mempunyai

fungsi:

a. Penyiapan bahan koordinasi kegiatan di lingkungan Dinas;

b. Penyiapan bahan koordinasi dan penyusunan rencana program

dan kegiatan di lingkungan Dinas;

c. Penyiapan bahan pembinaan dan pemberian dukungan

administrasi yang meliputi ketatausahaan, kepegawaian, hukum,

keuangan, kerumahtanggaan, kerja sama, hubungan masyarakat,

arsip dan dokumentasi di lingkungan Dinas;

d. Penyiapan bahan koordinasi, pembinaan dan penataan

organisasi dan tata laksana di lingkungan Dinas;

e. Penyiapan bahan koordinasi pelaksanaan sistem pengendalian

intern pemerintah (SPIP) dan pengelolaan informasi dan

dokumentasi;

f. Penyiapan bahan pengelolaan barang milik/kekayaan Daerah

dan pelayanan pengadaan barang/jasa di lingkungan Dinas; dan

g. Penyiapan bahan evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup

tugasnya;

h. Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh Kepala

Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Sekretariat membawahkan :

1. Subbagian Program:

Bertugas menyiapkan bahan perumusan kebijakan teknis di

bidang program; menyiapkan bahan pengoordinasian kebijakan

teknis di bidang program; menyiapkan bahan pengendalian

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 49: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

48

program dan kegiatan di lingkungan Dinas; menyiapkan bahan

pengelolaan data dan informasi di bidang program; menyiapkan

bahan evaluasi dan pelaporan di bidang program; dan

melakukan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan.

2. Subbagian Keuangan:

Bertugas menyiapkan bahan perumusan kebijakan teknis di

bidang keuangan; menyiapkan bahan pengoordinasian

kebijakan teknis di bidang keuangan; menyiapkan bahan

pelaksanaan verifikasi dan pembukuan; menyiapkan bahan

pengelolaan data dan informasi di bidang keuangan;

menyiapkan bahan evaluasi dan pelaporan di bidang keuangan;

dan melakukan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh

pimpinan.

3. Subbagian Umum dan Kepegawaian:

Bertugas menyiapkan bahan perumusan kebijakan teknis di

bidang umum dan kepegawaian; menyiapkan bahan

pengoordinasian kebijakan teknis di bidang umum dan

kepegawaian; menyiapkan bahan pengelolaan kepegawaian di

lingkungan Dinas; menyiapkan bahan pengelolaan rumah

tangga dan aset di lingkungan Dinas: menyiapkan bahan

kerjasama dan kehumasan di lingkungan Dinas; menyiapkan

bahan pengelolaan kearsipan dan dokumentasi di lingkungan

Dinas; menyiapkan bahan pelaksanaan organisasi, hukum dan

ketatalaksanaan di lingkungan Dinas; menyiapkan bahan

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 50: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

49

evaluasi dan pelaporan di bidang umum dan kepegawaian; dan

melakukan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan.

C. Bidang Kelautan, Pesisir dan Pengawasan

Bidang Kelautan, Pesisir, dan Pengawasan mempunyai tugas

melaksanakan penyiapan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

konservasi, pendayagunaan pesisir dan pulau-pulau kecil,

pengelolaan ruang laut dan pengawasan sumber daya kelautan dan

perikanan.

Untuk menyelenggarakan tugas pokok dimaksud, Bidang Kelautan,

Pesisir, dan Pulau-Pulau Kecil mempunyai fungsi :

1. Penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

konservasi, pendayagunaan pesisir dan pulau-pulau kecil;

2. Penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

pengelolaan ruang laut; dan

3. Penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

pengawasan sumber daya kelautan dan perikanan.

Bidang Kelautan, Pesisir dan Pengawasan, membawahkan:

1. Seksi Konservasi, Pendayagunaan Pesisir dan Pulau-Pulau

Kecil:Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 51: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

50

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang konservasi, pendayagunaan pesisir dan pulau-pulau

kecil.

2. Seksi Pengelolaan Ruang Laut:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang pengelolaan ruang laut.

3. Seksi Pengawasan Sumber Daya Kelautan Perikanan.

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang pengawasan sumber daya kelautan perikanan.

D. Bidang Perikanan Tangkap

Bidang Perikanan Tangkap mempunyai tugas melaksanakan

penyiapan perumusan kebijakan, koordinasi dan pelaksanaan

kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang pengelolaan sumber

daya ikan dan kenelayanan, pengendalian penangkapan ikan, kapal

perikanan dan alat penangkapan ikan serta kepelabuhan perikanan.

Untuk menyelenggarakan tugas pokok dimaksud, Bidang

Perikanan Tangkap mempunyai fungsi :

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 52: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

51

i. penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

pengelolaan sumber daya ikan dan kenelayanan;

ii. penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

pengendalian penangkapan ikan, kapal perikanan dan alat

penangkapan ikan; dan

iii. penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

kepelabuhan perikanan.

Bidang Perikanan Tangkap, membawahkan:

1. Seksi Pengelolaan Sumber Daya Ikan dan Kenelayanan:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang pengelolaan sumber daya ikan dan kenelayanan.

2. Seksi Pengendalian Penangkapan Ikan, Kapal Perikanan dan

Alat Penangkapan Ikan:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang pengendalian penangkapan ikan, kapal perikanan dan

alat penangkapan ikan.

3. Seksi Kepelabuhan Perikanan:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang kepelabuhan perikanan.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 53: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

52

E. Bidang Perikanan Budidaya

Bidang Perikanan Budidaya mempunyai tugas penyiapan

perumusan kebijakan, pengoordinasian, pemantauan, evaluasi serta

pelaporan di bidang produksi perikanan budidaya, sarana dan

prasarana perikanan budidaya serta kesehatan ikan dan lingkungan

budidaya.

Untuk menyelenggarakan tugas pokok dimaksud, Bidang

Perikanan Budidaya mempunyai fungsi :

a. penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

produksi perikanan budidaya;

b. penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang sarana

dan prasarana perikanan budidaya; dan

c. penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

kesehatan ikan dan lingkungan budidaya

Bidang Perikanan Budidaya membawahkan:

1) Seksi Produksi Perikanan Budidaya:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang produksi perikanan budidaya.

2) Seksi Sarana dan Prasarana Perikanan Budidaya:

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 54: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

53

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang sarana dan prasarana perikanan budidaya.

3) Seksi Kesehatan Ikan dan Lingkungan Budidaya:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang kesehatan ikan dan lingkungan budidaya. F. Bidang Penyuluhan dan Usaha Kelautan Perikanan

Bidang Penyuluhan dan Usaha Kelautan Perikanan mempunyai

tugas melaksanakan penyiapan perumusan kebijakan, koordinasi

dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

penyuluhan kelautan dan perikanan, pengembangan usaha dan

logistik serta bina mutu dan diversifikasi produk.

Untuk menyelenggarakan tugas pokok dimaksud, Bidang

Penyuluhan dan Usaha Kelautan Perikanan mempunyai fungsi :

1) penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

penyuluhan kelautan dan perikanan;

2) penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang

pengembangan usaha dan logistik; dan

3) penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi dan

pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan di bidang bina

mutu dan diversifikasi produk.

Bidang Usaha Kelautan dan Perikanan membawahkan:

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 55: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

54

1. Seksi Penyuluhan Kelautan dan Perikanan:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang penyuluhan perikanan kelautan.

2. Seksi Bina Mutu dan Diversifikasi Produk:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang bina mutu dan diversifikasi produk.

3. Seksi Pengembangan Usaha dan Logistik:

Bertugas melakukan penyiapan bahan perumusan kebijakan,

koordinasi dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi dan pelaporan

di bidang pengembangan usaha dan logistik.

G. UPT – Balai Pengujian dan Penerapan Mutu Hasil Perikanan

(BP2MHP)

UPT BP2MHP Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah terdiri dari:

a. BP2MHP Semarang

b. BP2MHP Pekalongan

Unit Pelaksana Teknis (UPT) di atas mempunyai tugas

melaksanakan tugas teknis operasional dan/atau kegiatan teknis

penunjang tertentu Dinas di bidang pengujian dan penerapan mutu

hasil perikanan.

Untuk menyelenggarakan tugas pokok dimaksud, UPT-BP2MHP

mempunyai fungsi :

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 56: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

55

1) penyusunan rencana teknis operasional di bidang pengujian dan

penerapan mutu hasil perikanan;

2) koordinasi dan pelaksanaan kebijakan teknis operasional di

bidang pengujian dan penerapan mutu hasil perikanan;

3) evaluasi dan pelaporan di bidang pengujian dan penerapan mutu

hasil perikanan;

4) pengelolaan ketatausahaan; dan

5) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai

tugas dan fungsinya.

Struktur Organisasi UPT-BP2MHP sebagai berikut:

a. Kepala Balai;

b. Subbagian Tata Usaha;

c. Seksi Pengujian Mutu Hasil Perikanan;

d. Seksi Penerapan Mutu Hasil Perikanan; dan

e. Kelompok Jabatan Fungsional

H. UPT-Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP)

Unit Pelaksana Teknis (UPT)-PPP Dinas Kelautan dan Perikanan

Provinsi Jawa Tengah terdiri dari:

1. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Tegalsari Kota Tegal;

2. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Asemdoyong Kab.

Pemalang;Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 57: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

56

3. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Wonokerto Kab.

Pekalongan;

4. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Klidang Lor Kab. Batang;

5. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Tawang Kab. Kendal;

6. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Morodemak Kab. Demak;

7. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Karimunjawa Kab. Jepara;

8. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Bajomulyo Kab. Pati;

9. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Tasikagung Kab. Rembang;

10. Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Lohgending Kab. Kebumen

Unit Pelaksana Teknis tersebut di atas mempunyai tugas teknis

operasional dan/atau kegiatan teknis penunjang tertentu Dinas di

bidang operasional pelabuhan dan kesyahbandaran serta tata kelola

dan pelayanan usaha.

Untuk menyelenggarakan tugas pokok dimaksud, UPT-PPP

mempunyai fungsi:

1) penyusunan rencana teknis operasional di bidang operasional

pelabuhan dan kesyahbandaran serta tata kelola dan pelayanan

usaha;

2) koordinasi dan pelaksanaan kebijakan teknis operasional di

bidang operasional pelabuhan dan kesyahbandaran serta tata

kelola dan pelayanan usaha;

3) evaluasi dan pelaporan di bidang operasional pelabuhan dan

kesyahbandaran serta tata kelola dan pelayanan usaha;

4) pengelolaan ketatausahaan; dan

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 58: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

57

5) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai

tugas dan fungsinya.

Adapun Struktur Organisasi UPT-PPP sebagai berikut:

1. Kepala Pelabuhan;

2. Subbagian Tata Usaha;

3. Seksi Operasional Pelabuhan dan Kesyahbandaran;

4. Seksi Tata Kelola dan Pelayanan Usaha; dan

5. Kelompok Jabatan Fungsional.

I. UPT-Balai Budidaya Ikan (BBI)

Unit Pelaksana Teknis BBI Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi

Jawa Tengah terdiri dari:

a. Balai Budidaya Ikan Air Tawar (BBIAT)

b. Balai Budidaya Ikan Air Payau dan Laut (BBIAPL)

Unit Pelaksana Teknis di atas mempunyai tugas pokok

melaksanakan tugas teknis operasional dan/atau kegiatan teknis

penunjang tertentu Dinas di bidang produksi dan penerapan

teknologi serta pelayanan usaha dan jasa.

Untuk menyelenggarakan tugas pokok dimaksud, UPT-BBI

mempunyai fungsi:

1) penyusunan rencana teknis operasional di bidang produksi dan

penerapan teknologi serta pelayanan usaha dan jasa;

2) koordinasi dan pelaksanaan kebijakan teknis operasional di

bidang produksi dan penerapan teknologi serta pelayanan usaha

dan jasa;

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 59: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

58

3) evaluasi dan pelaporan di bidang produksi dan penerapan

teknologi serta pelayanan usaha dan jasa.;

4) pengelolaan ketatausahaan;

5) pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai

tugas dan fungsinya.

Adapun Struktur Organisasi UPT BBI adalah sebagai berikut:

1. Kepala Balai;

2. Subbagian Tata Usaha;

3. Seksi Produksi dan Penerapan Teknologi;

4. Seksi Pelayanan Usaha dan Jasa; dan

5. Kelompok Jabatan Fungsional.

J. UPT Balai Pengawasan dan Konservasi Sumber Daya

Kelautan dan Perikanan (BPKSKP)

Unit Pelaksana Teknis tersebut di atas mempunyai tugas

melaksanakan teknis operasional dan/atau kegiatan teknis

penunjang tertentu Dinas di bidang pengawasan dan konservasi

sumberdaya kelautan dan perikanan.

Untuk menyelenggarakan tugas pokok yang dimaksud, UPT-

BPKSKP mempunyai fungsi:

1. penyusunan rencana teknis operasional di bidang pengawasan

dan konservasi sumber daya kelautan dan perikanan;

2. koordinasi dan pelaksanaan kebijakan teknis operasional di

bidang pengawasan dan konservasi sumber daya kelautan dan

perikanan;

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 60: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

59

3. evaluasi dan pelaporan di bidang pengawasan dan konservasi

sumber daya kelautan dan perikanan;

4. pengelolaan ketatausahaan; dan

5. pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai

tugas dan fungsinya.

Adapun Struktur Organisasi UPT-BPKSKP sebagai berikut:

1. Kepala Balai;

2. Subbagian Tata Usaha;

3. Seksi Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan;

4. Seksi Konservasi Sumber Daya Kelautan dan Perikanan; dan

5. Kelompok Jabatan Fungsional.

K. UPT - Unit Pengembangan Sumber Daya Manusia Kelautan

Perikanan

Unit Pelaksana Teknis Unit Pengembangan Sumber Daya Manusia

Kelautan Perikanan mempunyai tugas melaksanakan tugas teknis

operasional dan/atau kegiatan teknis penunjang tertentu Dinas di

bidang pengembangan sumberdaya manusia kelautan dan

perikanan.

Adapun Struktur Organisasi UPT-UPSDMKP sebagai berikut:

1. Kepala Unit;

2. Subbagian Tata Usaha; dan

3. Kelompok Jabatan Fungsional.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 61: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

60

L. UPT – Pangkalan Pendaratan Ikan Larangan

Unit Pelaksana Teknis PPI Larangan mempunyai tugas

melaksanakan tugas teknis operasional dan/atau kegiatan teknis

penunjang tertentu Dinas di bidang pengelolaan pendaratan ikan

dan kesyahbandaran.

Adapun Struktur Organisasi UPT-PPI sebagai berikut:

1. Kepala Pangkalan;

2. Subbagian Tata Usaha; dan

3. Kelompok Jabatan Fungsional

M. Kelompok Jabatan Fungsional

Sekretariat, Bidang-bidang Kelautan, Pesisir dan Pulau-pulau

Kecil, Perikanan Tangkap, Perikanan Budidaya dan Usaha

Kelautan dan Perikanan, UPT serta Kelompok Jabatan Fungsional

berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas.

Bagan organisasi Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah dapat dilihat pada Gambar 6.1.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 62: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

KEPALABALAI

Sub Bag Tata Usaha

SeksiPenerapan MutuHasil Perikanan

SeksiPengujian MutuHasil Perikanan

KelompokJabatan

Fungsional

61

Gambar 6.1. Bagan Organisasi Dinas Kelautan dan Perikanan

Provinsi Jawa Tengah

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 63: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

KEPALAPELABUHAN

KelompokJabatan

Fungsional

Sub Bag Tata Usaha

SeksiTata Kelola Dan

Pelayanan Usaha

SeksiOperasional Pelabuhan Dan

Kesyahbandaran

KEPALABALAI

KelompokJabatan

Fungsional

Sub Bag Tata Usaha

SeksiPelayanan Usaha dan Jasa

SeksiProduksi dan Penerapan Teknologi

62

Gambar 6.2. Bagan Organisasi UPT Balai Pengujian Dan Penerapan Mutu Hasil Perikanan Kelas A Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

Gambar 6.3. Bagan Organisasi UPT Pelabuhan Perikanan Pantai Kelas A Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 64: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

KEPALABALAI

KelompokJabatan

Fungsional

SeksiPelayanan Usaha dan Jasa

SeksiProduksi dan Penerapan Teknologi

Sub Bag Tata Usaha

KEPALABALAI

KelompokJabatan

Fungsional

Sub Bag Tata Usaha

SeksiPengawasan

Sumberdaya KelautanDan Perikanan

SeksiKonservasi

Sumberdaya KelautanDan Perikanan

63

Gambar 6.4. Bagan Organisasi UPT Balai Budidaya Ikan Air Tawar Kelas A Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

Gambar 6.5. Bagan Organisasi UPT Balai Budidaya Ikan Air Payau Dan Laut Kelas A Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 65: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

KEPALAUNIT

KelompokJabatan

Fungsional Sub Bag Tata Usaha

KEPALAPANGKALAN

KelompokJabatan

Fungsional Sub Bag Tata Usaha

64

Gambar 6.6. Bagan Organisasi UPT Balai Pengawasan Dan Konservasi Sumber Daya Kelautan Dan Perikanan Kelas A Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

Gambar 6.7. Bagan Organisasi Unit Pengembangan Sumber Daya Manusia Kelautan Perikanan Kelas B Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

Gambar 6.8. Bagan Organisasi Pangkalan Pendaratan Ikan Kelas B Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

6.2 Sumberdaya Dinas Kelautan Dan Perikanan

6.2.1 Jumlah Pegawai

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 66: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

65

Pada tahun 2018 Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah memiliki jumlah pegawai sebanyak 340 orang. Sejumlah

pegawai tersebut tersebar di seluruh bidang dan UPT dibawah Dinas

Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah.

Sebagaimana disajikan pada Tabel 6.2.1, dapat diketahui bahwa

berdasarkan golongannya jumlah pegawai Golongan I berjumlah 18

orang, Golongan II sebanyak 61 orang, Golongan III sebanyak 170

orang dan Golongan IV sebanyak 2 orang, Esselon IV/a sebanyak 67

Orang, Esselon III/a sebanyak 21 Orang, Esselon II sebanyak 1 Orang

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 67: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

66

Tabel 6.2.1. Rekapitulasi Jumlah Pegawai Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah Tahun 2018

NO. UNIT ORGANISASI

JUMLAH

(4+9+14+

19+25)

P E G A W A I

JUMLAH

(5 S/D8)

IJUMLAH(10 S/D13)

II

JUM-

LAH15

S/D18

III

JUMLAH20

S/D24

IV

a b c d a b c d a b c d a b c d e

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 1

516

17

18 19 2

021 22 2

3 24

1 Dinas IndukKepala Dinas 1 1 1Sekretaris 1 1 1Sub Bag Program 9 8 2 6 1 1Sub Bag Keuangan 11 1 1 2 7 4 1 3 1 1Sub Bag Umum Kepegawaian 17 3 3 4 1 3 9 5 3 1 1 1

Bidang Kelautan,Pesisir dan Pengawasan 13 1 1 9 4 3 2 3 2 1

Bidang Perikanan Tangkap 18 2 1 1 14 1 6 5 2 2 1 1

Bidang Perikanan Budidaya 16 1 1 12 1 2 7 2 3 2 1

Bidang Penyuluhan dan Usaha Kelautan Perikanan

10 1 1 7 3 1 3 2 1 1

Jumlah 96 4 3 1 11 1 1 7 77 2 26

26

13 15 9 5 1

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 68: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

67

NO. UNIT ORGANISASI

JUMLAH

(4+9+14+

19+25)

P E G A W A I

JUMLAH

(5 S/D8)

IJUMLAH(10 S/D13)

II

JUM-

LAH15

S/D18

III

JUMLAH20

S/D24

IV

a b c d a b c d a b c d a b c d e

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 1

516

17

18 19 2

021 22 2

3 24

2

BBIAT Muntilan (Loka PBIAT Ngrajek, Loka PBIAT Janti Klaten, Loka PBIAT Ambarawa, Loka PBIAT Singosari, Loka PBIAT Tambaksogra, Loka PBIAT Randudongkal

51 5 4 1 15 3 12 30 4 14 5 7 1 1

3

BPBIAP Karanganyar (Loka PBIAP Maribaya, Loka PBIAP Sluke Rembang, Loka PBIAL Karimunjawa

14 2 1 1 11 4 4 3 1 1

Jumlah 65 5 0 0 4 1 18 4 1 12 37 4 18 9 1

0 2 2 0 0 0

4 BP2MHP Semarang 17 3 1 1 1 12 5 2 5 2 1 15 BP2MHP Pekalongan 14 1 1 2 1 1 11 2 4 2 3 1 1

Jumlah 31 1 0 0 0 1 5 1 1 2 1 23 2 9 4 8 3 1 2

6 PPP Tegalsari Kota 22 4 3 1 6 5 1 11 3 6 2 1 1

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 69: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

68

NO. UNIT ORGANISASI

JUMLAH

(4+9+14+

19+25)

P E G A W A I

JUMLAH

(5 S/D8)

IJUMLAH(10 S/D13)

II

JUM-

LAH15

S/D18

III

JUMLAH20

S/D24

IV

a b c d a b c d a b c d a b c d e

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 1

516

17

18 19 2

021 22 2

3 24

Tegal

7 PPP Logending Kab. Kebumen 10 1 1 2 2 6 3 3 1 1

8 PPP Asem Doyong Kab Pemalang 11 0 2 1 1 9 4 1 3 1 1

9 PPP Wonokerto Kab Pekalongan 8 3 1 2 5 2 1 2 1 1

10 PPP Klidang Lor Kab Batang 12 2 1 1 7 4 1 2 2 1 1

11 PPP Tawang Kab. Kendal 10 1 1 7 5 2 2 2

12 PPP Morodemak Kab. Demak 7 1 1 5 2 1 2 1 1

13 PPP Karimunjawa Kab. Jepara 14 1 1 1 1 11 4 4 1 2 1 1

14 PPP Bojo Mulyo Kab. Pati 10 1 1 8 2 2 3 1 1

15 PPP Tasik Agung Kab. Rembang 9 1 1 7 1 2 2 2 1 1

Jumlah 113 6 0 4 2 0 20 3 3 12 2 76 5 31

15

23 12 6 6

16 BPKSDKP Pantura Barat dan Pansel 11 1 1 4 4 4 1 1 2 2 1 1

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 70: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

69

NO. UNIT ORGANISASI

JUMLAH

(4+9+14+

19+25)

P E G A W A I

JUMLAH

(5 S/D8)

IJUMLAH(10 S/D13)

II

JUM-

LAH15

S/D18

III

JUMLAH20

S/D24

IV

a b c d a b c d a b c d a b c d e

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 1

516

17

18 19 2

021 22 2

3 24

BPKSDKP Pantura Timur 9 3 3 6 1 1 1 3

17 UPSDMKP 8 8 5 1 218 PPI Larangan 7 1 1 3 3 3 1 1 1

35 2 0 1 0 1 10 0 3 7 0 21 3 7 4 7 2 1 1J U M L A H 340

Sumber : DKP Jateng, 2018

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 71: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

70

6.2.2. Aset/Modal

Sarana dan prasarana penunjang kinerja Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah secara bertahap terus ditingkatkan dari tahun ke tahun. Hingga Januari 2018,

secara umum prasarana kerja berupa gedung perkantoran yang sudah milik sendiri

antara lain : balai budidaya, laboratorium, kapal inspeksi perikanan, mobil

laboratorium keliling dan mobil Gemarikan. Berikut ini merupakan Tabel 6.1.2.

mengenai aset/modal Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah yang

merupakan sarana dan prasarana penunjang kinerja.

Tabel 6.1.2. Aset/Modal Dinas Kelautan dan Perikanan Jawa Tengah Tahun

2018

No Gedung AlamatLuas Lahan

(termasuk bangunan)

1 Kantor Dinas

Kelautan Dan

Perikanan Provinsi

Jawa Tengah

Jl. Imam Bonjol No. 134

Semarang-50132 Telp. (024)

3546469, 3546607

Fax. (024) 3551289

Luas Tanah:

5.793,96 m2

Luas Bangunan: 1.919,95

m2

2 Balai Pengujian dan

Penerapan Mutu

Hasil Perikanan

(BP2MHP)

Semarang

Jl. Siliwangi no. 636

Semarang. Telp.(024)

7605311, 7623231. Fax. 

(024) 7605311

Luas Tanah: 2.320 m2

Luas Bangunan:

540 m2

3 Balai Pengujian dan

Penerapan Mutu

Hasil Perikanan

(BP2MHP)

Pekalongan

Jl. Pantaisari II Panjang

Wetan Pekalongan

Telp. (0285) 421675

Luas Tanah:

2.000 m2

Luas Bangunan: 417,24 m2

4 Pelabuhan

Perikanan Pantai

Jl. Blanak No.10C Kota

Tegal Telp. (0283) 358787

Luas Tanah:

162.299 m2

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 72: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

71

No Gedung AlamatLuas Lahan

(termasuk bangunan)

(PPP) Tegalsari

Kota Tegal

Luas Bangunan:

4.802 m2

5 Pelabuhan

Perikanan Pantai

(PPP) Asemdoyong

Kab. Pemalang

Desa Asemdoyong

Kec. Taman Kab. Pemalang

Telp. (0248) 3278421

Luas Tanah:

5.780 m2

Luas Bangunan:

204 m2

6 Pelabuhan

Perikanan Pantai

(PPP) Wonokerto

Kab. Pekalongan

Desa Tratebang

Kec. Wonokerto

Kab. Pekalongan

Luas Tanah:

13.935 m2

Luas Bangunan:

3.243 m2

7 Pelabuhan

Perikanan Pantai

(PPP) Klidang Lor

Kab. Batang

Jl Yos Sudarso Utara, Boom

Batang Telp. (0285) 391283

Luas Tanah:

88.559 m2

Luas Bangunan:

6.704 m2

8 Pelabuhan

Perikanan Pantai

(PPP) Tawang Kab.

Kendal

Desa Gempol Sewu

Kec. Rowosari Kab. Kendal

Telp. (0294) 3645668

Luas Tanah:

1.300 m2

Luas Bangunan:

792 m2

9 Pelabuhan

Perikanan Pantai

(PPP) Morodemak

Kab. Demak

Dukuh Kongsi Desa

Purworejo Kec. Bonang,

Kab. Demak, Telp. (0291)

3406224

Luas Tanah:

3.900 m2

Luas Bangunan:

770 m2

10 Pelabuhan

Perikanan Pantai

(PPP) Karimunjawa

Kab. Jepara

Tanjung Benteng,

Desa/Pulau Karimunjawa,

Kec.Karimunjawa Kab.

Jepara

Luas Tanah:

10.790 m2

Luas Bangunan: 1.395 m2

11 Pelabuhan

Perikanan Pantai

Jl. Panglima Sudirman

No.12A Desa Bajomulyo

Luas Tanah: -

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 73: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

72

No Gedung AlamatLuas Lahan

(termasuk bangunan)

(PPP) Bajomulyo

Kab. Pati

Kec. Juwana Kab. Pati Telp.

(0295) 381689

Luas Bangunan: 2.200 m2

(TPI Bajomulyo 1)

12 Pelabuhan

Perikanan Pantai

(PPP) Tasikagung

Kab. Rembang

Jl Dorang No.1

Kec.Rembang Kab.Rembang

Telp. (0295) 691094

Luas Tanah:

8.200 m2

Luas Bangunan: 6.099 m2

13 Pelabuhan

Perikanan Pantai

(PPP) Lohgending

Kab. Kebumen

Desa Logending Kecamatan

Ayah Kabupaten Kebumen

Luas Tanah:

18.850 m2

Luas Bangunan: 1.743 m2

14 Sentra Pendaratan

Ikan Pasir Kab.

Kebumen

Desa Pasir

Kecamatan Ayah Kabupaten

Kebumen

Luas Tanah:

132.681 m2

Luas Bangunan: 1.743 m2

15 Sentra Pendaratan

Ikan Sentolokawat

Kab.Cilacap

Jl. Veteran No. 2 Cilacap Luas Tanah:

14.012 m2

Luas Bangunan: 650 m2

16 Balai Budidaya Ikan

Air Tawar Muntilan

Kab. Magelang

Jl. Kerkop No.1 Muntilan

Kabupaten Magelang Telp.

(0293) 587022

Luas Kolam keseluruhan:

±15.000 m2;

Luas Bangunan:

1.638 m2

17 Loka Budidaya Ikan

Air Tawar Ngrajek

Kab. Magelang

Jl Mayor Kusen (Jl Raya

Borobudur) Km 4, Desa

Ngrajek, Kec. Mungkid,

Kabupaten Magelang Telp.

(0293) 788306

Luas Kolam :

±35.000 m2,

Luas Bangunan:

±1.085 m2

18 Loka Budidaya Ikan

Air Tawar Janti

Kab. Klaten

Desa Janti

Kec. Polanharjo,

Luas kolam ±15.000 m2,

Luas bangunan dan ruang

terbuka: 2.500 m2, saluran:

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 74: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

73

No Gedung AlamatLuas Lahan

(termasuk bangunan)

Kab. Klaten.

Telp./Fax. (0272) 552 947

21 m2

19 Loka Budidaya Ikan

Air Tawar

Ambarawa Kab.

Semarang

Ds.Pojok Sari,

Kec. Ambarawa, Kabupaten

Semarang

Luas tanah:

9.510 m2,

Luas bangunan:

965 m2

20 Loka Perbenihan

Budidaya

Ikan Air Tawar

Tambaksogra

di Kab. Banyumas

Desa Tambaksogra,

Kec. Banyumas,

Kab. Banyumas

Luas Tanah:

20.000 m2

Luas Bangunan: 1.500 m2

Luas kolam:

±10.000 m2

21 Loka Perbenihan

Budidaya

Ikan Air Tawar

Singosari

di Kab. Banyumas

Desa Singosari,

Kec. Karangwelas,

Kab. Banyumas

Luas Tanah:

20.000 m2

Luas Bangunan: 2.000 m2

Luas kolam:

±10.000 m2

22 Loka Perbenihan

Budidaya

Ikan Air Tawar

Randudongkal

di Kab. Pemalang

Desa Banjaranyar,

Kec. Randudongkal,

Kab. Pemalang

Luas Tanah:

21.110 m2

Luas Bangunan:

150 m2

Luas kolam:

±10.000 m2

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 75: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

74

No Gedung AlamatLuas Lahan

(termasuk bangunan)

23 Balai Budidaya Ikan

Air Payau dan Laut

Tugu Semarang

Desa Karanganyar Kec.Tugu

Kota Semarang

Luas tanah:

43.036 m2

Luas bangunan:

462 m2

Luas Tambak:

+35.000 m2

24 Loka Budidaya Ikan

Air Payau Maribaya

Kab. Tegal

Jl Beringin Raya Km.10

Maribaya Kec. Kramat Kab.

Tegal Telp. (0283) 3335709

Luas tanah:

91.940 m2

Luas bangunan:

540 m2

Luas Tambak:

+35.000 m2

25 Loka Perbenihan

Ikan Air Payau

Sluke Kab.

Rembang

Ds.Jatisari

Kec.Sluke

Kab.Rembang

Luas tanah:

5.751 m2

Luas bangunan:

384 m2

Luas Tambak/ Hatchery:

2.800 m2

26 Loka Perbenihan

dan Budidaya Ikan

Air Laut

Karimunjawa,

Kab.Jepara

Pulau Karimunjawa

Kec.Karimunjawa

Kab.Jepara

Luas tanah :

11.236 m2

Luas bangunan:

240 m2

27 Balai Pengawasan

dan

Jl. Siliwangi no. 636

Semarang. Telp.(024)

-

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 76: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

75

No Gedung AlamatLuas Lahan

(termasuk bangunan)

Konservasi

Sumberdaya

Kelautan dan

Perikanan

Pantai Utara Barat

dan Pansela

7605311, 7623231. Fax. 

(024) 7605311

(Kantor Sementara)

28 Balai Pengawasan &

Konservasi

Sumberdaya

Kelautan dan

Perikanan

Pantai Utara Timur

Jl. Mpu Tantular No. 2

Semarang

Luas tanah:

692 m2

Luas bangunan:

350 m2

29 Pangkalan

Pendaratan Ikan

Larangan

Desa Mujungagung,

Kecamatan Kramat,

Kabupaten Tegal

Luas tanah:

1.790 m2

Luas bangunan:

200 m2

30 Unit Pengembangan

SDM Kelautan

Perikanan

Jl. P. Diponegoro No.1

Magelang

Luas tanah:

54.000 m2

Luas bangunan:

200 m2

Sarana kerja penunjang lain yang dimiliki Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah adalah berupa sarana informasi portal berupa website dengan alamat akses http://dkp.jatengprov.go.id, Email: [email protected], facebook:

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 77: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

76

dkpjateng; Twitter @dkpjateng; Instagram @dkpjateng; Sarana informasi ini dimaksudkan untuk meningkatkan layanan informasi pembangunan kelautan dan perikanan di Provinsi Jawa Tengah.

Gambar 6.9Tampilan Website Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa

Tengah

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 78: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

74

6.3. Strategi Dan Kebijakan Dinas Kelautan Dan Perikanan Jateng

Untuk mencapai tujuan dan sasaran yang ingin dicapai oleh Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah,

maka diperlukan suatu strategi dan kebijakan yang tepat. Berikut ini adalah beberapa strategi dan kebijakan yang

ditetapkan oleh Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah dalam Renstra Dinas Kelautan dan Perikanan

Provinsi Jawa Tengah :

Tabel 6.3. Strategi dan Kebijakan Renstra Dinas Kelautan dan Perikanan Tahun 2018

Strategi Kebijakan

2. Strategi pengembangan usaha perikanan budidaya sesuai komoditas unggulan yang diminati pasar dengan meningkatnya mutu ikan melalui penerapan Cara Budidaya Ikan yang Baik

1. Penyiapan pembangunan perikanan budidaya, melalui:a. pengembangan kawasan perikanan yang sudah adab. penetapan/pencanangan kawasan perikanan baru dengan mendorong

Kab./Kota memiliki dokumen perencanaan (masterplan dan DED) kawasan budidaya ikan

2. Pengembangan produk benih dan induk berkualitas unggul melalui:a. pengembangan Broodstock Center di BBIAT (Balai Budidaya Ikan Air

Tawar)b. pemenuhan jaminan mutu dan keamanan benih dan induk ikan

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 79: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

75

Strategi Kebijakan

Strategi Kebijakan3. Meningkatnya produksi perikanan budidaya, melalui:

a. optimasi dukungan sarana dan prasarana pendukung yang diperlukanb. peningkatan kemampuan teknis pembudidaya ikan, terutama penerapan Cara

Perbenihan Ikan yang Baik (CPIB) dan Cara Budidaya Ikan yang Baik (CBIB)c. peningkatan produktivitas budidaya : demfarm udang vanamei, penerapan

teknologi bioflocd. pengembangan Minapadi dan UGADI (Udang Galah dengan Padi)e. pengembangan pakan ikan mandiri berbahan baku lokal

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 80: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

76

Strategi Kebijakan

5. Strategi pengembangan dan pemasyarakatan penggunaan alat tangkap yang ramah lingkungan, mendekatkan kepada daerah penangkapan ikan dengan pembuatan rumah/apartemen ikan dan pengembangan sarana dan prasarana pendukung perikanan tangkap

1. Meningkatnya produksi perikanan tangkap, melalui:a. peningkatan penggunaan alat tangkap yang ramah lingkunganb. pengembangan sarana dan prasarana pendukung perikanan tangkapc. pemberdayaan usaha perikanan tangkap skala kecil, antara lain melalui:

pemberian alat bantu penangkapan ikan bagi nelayan kecil (GPS, Fish Finder, dan solar cell ), pembuatan rumah /apartemen ikan, bantuan mesin tempel, bantuan alat tangkap ramah lingkungan, peralatan perbengkelan, dan cool box

d. pengembangan sarana dan prasarana Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) dan Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI)

2. Penerbitan Kartu (BBM) Nelayan dan peningkatan koordinasi antara Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi dengan instansi terkait (Dinas ESDM, BPH Migas, Ditjen KP3K KKP RI, PERTAMINA, P.T Aneka Kimia Raya, dan HNSI)

3. Fasilitasi pembangunan SPDN (Solar Packed Dealer Nelayan) di pusat-pusat aktivitas nelayan

4. Meningkatnya kerjasama antar provinsi dan lintas sektoral dalam pengaturan nelayan andon

9. Pengembangan usaha pengolahan dan pemasaran yang masih tradisional dalam hal mutu produk sesuai dengan sistem jaminan mutu keamanan

Optimalisasi usaha pengolahan dan pemasaran hasil perikanan, yang bertujuan untuk : (i) peningkatan produk yang memenuhi jaminan mutu dan keamanan pangan, teknologi, sanitasi dan higien agar memenuhi mutu ekspor; (ii) pemenuhan kebutuhan dalam negeri; (iii) peningkatan konsumsi ikan.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 81: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

77

Strategi Kebijakan

pangan guna pemenuhan kebutuhan dalam dan luar negeri, dengan tetap membina usaha pengolahan dan pemasaran modern

10.Peningkatan upaya rehabilitasi dan konservasi habitat vital di laut/pesisir, peningkatkan pengetahuan, kesadaran dan peran serta masyarakat pesisir dalam menjaga kelestarian ekosistem/lingkungan melalui pembinaan, pelatihan dan sosialisasi peraturan perundangan yang berlaku

Rehabilitasi dan konservasi eksosistem vital di laut/pesisir baik dengan penanganan fisik maupun vegetasi serta meningkatnya pengetahuan, kesadaran dan peran serta masyarakat dalam menjaga kelestarian eksosistem /lingkungan

11.Pencegahan konflik antar nelayan dan meningkatnya peran Kelompok Masyarakat Pengawas (POKMASWAS) dalam pengawasan dan pengendalian eksploitasi sumberdaya kelautan dan perikanan, menumbuhkan kelompok-kelompok baru

Meningkatnya pengawasan dan penegakan hukum untuk pengendalian eksploitasi sumberdaya kelautan dan perikanan dengan memperbesar peran serta kelompok masyarakat pengawas (POKMASWAS)

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 82: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

78

Strategi Kebijakan

serta membantu sarana kelengkapan operasionalnya, dengan tetap melakukan pembinaan dan operasi pengawasan bersama aparat terkait

12.Strategi peningkatan efektifitas dan efisiensi pelayanan Dinas Kelautan dan Perikanan Propinsi Jawa Tengah

a. Kebijakan penyediaan data dan informasi sektor kelautan dan perikanan yang berkualitas

b. Kebijakan peningkatan kualitas perencanaan program Dinas Kelautan dan Perikanan

c. Kebijakan serifikasi penyuluh perikanan

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 83: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

79

6.4. Program Dan Kegiatan Dinas Kelautan Dan Perikanan Jateng

Rencana Program dan Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran dan

Pendanaan Indikatif dalam rencana Strategis Dinas Kelautan dan Perikanan

Provinsi Jawa Tengah tahun 2013 - 2018. Program dan kegiatan yang

direncanakan untuk dilaksanakan selama tahun 2013 – 2018 pada Dinas

Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah adalah sebagai berikut :

1. Program Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Pesisir

Kegiatan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Pesisir

2. Program Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengawasan dan Pengendalian

Sumberdaya Kelautan dan Perikanan

Kegiatan Pengawasan, Pengendalian dan Pemulihan Sumberdaya Perikanan

dan Kelautan

Kegiatan Peningkatan Pengembangan Balai Pengawasan dan Konservasi

Wilayah Pantubar dan Pansela

Kegiatan Peningkatan Pengembangan Balai Pengawasan dan Konservasi

Wilayah Pantutim

3. Program Pengembangan Perikanan Tangkap

Kegiatan Optimalisasi Alat Tangkap Ramah Lingkungan

Kegiatan Peningkatan Kualitas Hasil Tangkapan

Kegiatan Revitalisasi Perikanan Tangkap dan Statistik Perikanan Tangkap

Kegiatan Pengembangan Sistem Kerja Pelabuhan Perikanan Pantai Jawa

Tengah

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP Tasik

Agung

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP Bojomulyo

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 84: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

80

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP

Karimunjawa

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP Morodemak

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP Tawang

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP Klidanglor

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP Wonokerto

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP

Asemdoyong

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP Tegalsari

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPI Larangan

Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan Sarana Prasarana PPP Logending

Kegiatan Pengelola Sumber Daya Ikan dan Kenelayanan

Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Nelayan

Kegiatan Penyediaan/Pengembangan Sarana dan Prasarana Produksi

Perikanan Tangkap

4. Program Pengembangan Perikanan Budidaya

Kegiatan Optimalisasi dan Pengembangan Karantina dan Kesehatan Ikan

Kegiatan Pengembangan Sarana dan Prasarana Perbenihan dan Budidaya

Ikan Air Tawar

Kegiatan Pengembangan Sarana dan Prasarana Perbenihan dan Budidaya

Ikan Air Payau dan Laut

Kegiatan Peningkatan dan Pengembangan Teknologi Budidaya Ikan

Kegiatan Pengelolaan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit Ikan

Kegiatan Pengelolaan Lingkungan dan Statistik Perikanan Budidaya

Kegiatan Peningkatan dan Pengembangan Perbenihan Ikan

Kegiatan Revitalisasi Perikanan Budidaya Air Tawar

Kegiatan Revitalisasi Perikanan Budidaya Air Payau

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 85: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

81

5. Program Optimalisasi Pengolahan dan Pemasaran Produksi Perikanan

Kegiatan Pengembangan dan Pembinaan Teknologi Pengolahan dan

Pemasaran Produk Hasil Perikanan dan Kelautan

Kegiatan Peningkatan dan Pengembangan Balai Pengujian dan Penerapan

Mutu Hasil Perikanan (BP2MHP) Pekalongan

Kegiatan Peningkatan dan Pengembangan Laboratorium Pengujian dan

Penerapan Mutu Hasil Perikanan (LPPMHP) Cilacap

Kegiatan Peningkatan Pelayanan Mutu Usaha Perikanan

Kegiatan Peningkatan Perluasan Usaha dan Koordinasi Kelembagaan Pelaku

Usaha Perikanan

Kegiatan Peningkatan dan Pengembangan Balai Pengujian dan Penerapan

Mutu Hasil Perikanan (BP2MHP) Semarang

Kegiatan Pengembangan Kawasan Perikanan

Kegiatan Pengembangan Perencanaan dan Monitoring Evaluasi Program

Kegiatan Kelautan dan Perikanan

Kegiatan Peningkatan Pengembangan Unit Pengembangan Sumberdaya

Manusia Kelautan Perikanan (UPSDM KP)

6. Program Rehabilitasi dan Konservasi Sumberdaya Kelautan dan Perikanan

Kegiatan Rehabilitasi dan Konservasi Sumberdaya Kelautan dan Perikanan

Kegiatan Rehabilitasi Habitat Vital

Kegiatan Penyusunan Revisi Perda Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan

Pulau- Pulau Kecil Provinsi Jawa Tengah

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov Jateng

Page 86: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

82

6.5. Capaian Kinerja Program dan Indikator Dinas

Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah

melalui APBD Provinsi tahun 2018 memperoleh anggaran

sebesar Rp.128.413.306.000,- untuk membiayai program dan

kegiatan sektor kelautan dan perikanan di Jawa Tengah.

Tabel 6.5. Target dan Capaian Kinerja Dinas Kelautan dan

Perikanan Provinsi Jawa Tengah 2014-2018

TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI TARGET REALISASI (sd Desember )

1 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13URUSAN PILIHAN

1.

1. Program PemberdayaanEkonomi MasyarakatPesisir a) b)

a. Rata-rata Pendapatan 2.849.926,73 5.528.000 2.961.073,87 5.704.000,00 3.076.555,75 6.008.400,00 6.800.000 7.188.740,00 7.600.000 8.595.784,80Pemberdayaan Wanita Pesisir(Rp/Kap/Th)

b. Rata-rata Pendapatan 4.300.805,83 4.800.000 4.475.418,54 5.085.000,00 4.657.120,53 5.343.750,00 9.000.000 9.075.075,00 10.000.000 10.632.242,95taruna Pesisir(Rp/Kap/Th)

c. Produksi Garam (ton) 633.840,13 841.543,56 26.150,37 694.575 307.249,18 729.304 762.381,612. Program Pemberdayaan

Masyarakat dalamPengawasan danPengendalian Sumberdaya Kelautan dan Perikanan b)

a. Jumlah Kelompok 20 20 20 20 20 20 20 35,00 20 65,00Masyarakat SwakarsaPengamanan Sumber DayaKelautan yang Aktif(kelompok)

3. Program PengembanganPerikanan Tangkap 4) c)

a. Produksi Perikanan 296.663,00 270.158,30 306.868,21 359.468,00 317.424,48 327.625,00 283.714,75 437.936,36 293.474,54 446.277,16Tangkap (Ton)

b. Rata-rata Pendapatan 11.566.477,04 14.200.605,94 12.546.157,65 32.657.488,12 13.608.817,20 41.319.676,00 11.718.192,54 60.010.127,34 12.710.723,45 61.150.319,76Nelayan (Rp/Kap/Th)

4. Program PengembanganPerikanan Budidaya 4) c)

a. Produksi Perikanan 288.084,05 501.811,74 309.949,63 421.021,73 333.474,81 448.897,00 463.123,90 485.689,98 509.436,29 510.324,49Budidaya (Ton)

b. Rata-rata Pendapatan 16.339.722,52 32.191.966,26 17.298.864,23 35.322.004,47 18.314.307,57 39.790.969,00 32.587.070,28 42.814.779,35 35.845.777,31 44.955.518,32Pembudidaya Ikan(Rp/Kap/Th)

5. Program OptimalisasiPengolahan dan PemasaranProduksi Perikanan 4) c)

a. Tingkat Konsumsi Ikan 18,69 20,92 19,59 23,64 20,55 26,71 21,55 29,19 22,59 30,65(kg/kapita/tahun)

b. Ekspor Produk Perikanan 25.093,46 35.500,97 25.770,99 31.296,34 26.466,80 43.873,16 27.181,41 42.242,88 27.915,31 42.676,93(ton)

6. Program Rehabilitasi danKonservasi Sumberdaya Kelautan dan Perikanan 10)

c)

a. Luas Penanaman Mangrove (Ha) 7,5 7,61 8,13 15,13 8,25 8,26 8,38 14,20 8,5 10,20

b. Luas Terumbu Karang Buatan (Ha) 4,68 5,4 5,13 5,4 5,58 7,99 6,03 7,47 6,48 6,48

2014 2015 2016 20182017

2 3

Urusan Kelautan danPerikanan

NO URUSAN DAN PROGRAM PEMBANGUNAN

INDIKATOR KINERJA PROGRAM (OUTCOME)

Sumber : DKP Jateng, 2018

Pada akhir tahun 2018 Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi

Jawa Tengah telah melaksanakan seluruh program dan kegiatan yang

menjadi tanggung jawab Dinas. Adapun Pada akhir tahun 2018 Dinas

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 87: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

83

Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Tengah telah melaksanakan

seluruh program dan kegiatan yang menjadi tanggung jawab Dinas.

Adapun hasil capaian kinerja sesuai sasaran yang ditetapkan diuraikan

sebagai berikut :

Program Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat PesisirTarget kinerja pelayanan pada Program Program Pemberdayaan

Ekonomi Masyarakat Pesisir meliputi Rata-rata pendapatan

pemberdayaan wanita pesisir, Rata-rata Pendapatan taruna pesisir dan

Produksi Garam. Kondisi kinerja pada awal RPJMD (2013) untuk rata-

rata pendapatan pemberdayaan wanita pesisir 2.742.951,61

kg/kap/tahun dan rata-rata pendapatan taruna pesisir 4.133.005,79

kg/kap/tahun, capaian kinerja pada kurun waktu tahun 2014 sampai

dengan tahun 2018 sebagai berikut :

a. Rata-rata pendapatan pemberdayaan wanita pesisir pada tahun

2014-2018 melebihi target yang ditentukan, yaitu sebesar 193,97%

pada tahun 2014, 192,63% pada tahun 2015, 195,30% pada tahun

2016, 105,72% pada tahun 2017 dan 113,10% pada tahun 2018 ;

b. Rata-rata pendapatan taruna pesisir pada tahun 2014-2016

melebihi target yang ditentukan, yaitu sebesar 111,61% pada

tahun 2014, 113,62% pada tahun 2015, 114,74% pada tahun 2016,

100,83% pada tahun 2017 dan 106,32% pada tahun 2018;

c. Produksi garam mengalami peningkatan dari tahun 2014

dibandingkan pada tahun 2015. Produksi pada tahun 2014 sebesar

633.840,13 ton sedangkan pada tahun 2015 sebesar 841.543,56

ton. Pada tahun 2016 produksi garam tercapai sebesar 26.150,37

ton dan mengalami peningkatan produksi pada tahun 2017 sebesar

307.249,18 sedangkan sampai dengan tahun 2018 produksi garam

meningkat lagi sebesar 762.381,61 ton.

Capaian target kinerja Rata-rata pendapatan taruna pesisir dan

Rata-rata pendapatan pemberdayaan wanita pesisir dicapai melalui

dukungan Kegiatan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Pesisir dalam

bentuk pelatihan kepada taruna dan wanita pesisir serta pemberian Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 88: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

84

bantuan sarana dan prasarana. Capaian produksi garam pada sangat

dipengaruhi pada faktor cuaca. Pada tahun 2016 produksi garam

mengalami penurunan dibandingkan produksi tahun 2014 dan 2015.

Penurunan produksi garam pada tahun 2016 disebabkan oleh anomali

cuaca La Nina yang memicu kemunculan kemarau basah. Selama tahun

2016 rata-rata curah hujan lebih besar dari 150 milimeter per bulan.

Bahkan, di beberapa tempat, curah hujan ada yang mencapai 300

milimeter per bulan. Hal tersebut menyebabkan produksi garam

merosot tajam. Pada tahun 2017 produksi garam mengalami

peningkatan signifikan dibandingkan tahun 2016 namun tidak bisa

mendekati nilai produksi pada tahun 2014-2015 karena masih

terpengaruh oleh La Nina. Pada tahun 2018 produksi garam meningkat

cukup signifikan dibandingkan tahun 2017 karena pengaruh El Nino

yang membuat suhu permukaan air laut di menurun sehingga berakibat

pada berkurangnya pembentukan awan yang membuat curah hujan

menurun.

Program Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengawasan dan

Pengendalian Sumberdaya Kelautan dan Perikanan

Target kinerja pelayanan Program Pemberdayaan Masyarakat

dalam Pengawasan dan Pengendalian Sumberdaya Kelautan dan

Perikanan meliputi Operasi Pengawasan dan Jumlah kelompok

masyarakat Swakarsa pengamanan sumberdaya kelautan yang aktif.

Kondisi kinerja pada awal RPJMD (2013) jumlah kelompok

masyarakat pengawas yang aktif 10 kelompok, capaian kinerja

pelayanan pada tahun tersebut tidak sesuai dengan target yang

ditetapkan yaitu hanya mencapai 50%. Hal tersebut disebabkan karena

anggaran ditetapkan pada akhir tahun sehingga tidak bisa optimal

dalam pelaksanaannya. Pada tahun 2014-2016 target pelaksanaan

operasi pengawasan sebanyak 10 kali per tahun dan jumlah kelompok

masyarakat pengawas dengan target 20 kelompok per tahun tercapai

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 89: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

85

sesuai target. Sedangkan pada tahun 2017 jumlah kelompok

masyarakat pengawas tercapai 175% dari target yang ditetapkan 20

kelompok tercapai 35 kelompok masyarakat pengawas yang terbentuk.

Pada tahun 2018 telah tercapai 65 kelompok masyarakat pengawas dari

target sebanyak 20 kelompok. Capain tersebut melebihi target karena

dukungan pelaksanaan kegiatan pengawasan, pengendalian dan

pemulihan sumberdaya perikanan dan kelautan.

Program Pengembangan Perikanan Tangkap

Target kinerja pelayanan Program Pengembangan Perikanan

Tangkap meliputi Jumlah Produksi Perikanan Tangkap dan Rata-rata

pendapatan nelayan. Kondisi kinerja pada awal RPJMD (2013)

produksi perikanan tangkap sebesar 243.694,50 ton sedangkan rata-rata

pendapatan nelayan sebesar 10.765.779,48 (Rp/Kap/Tahun), capaian

kinerja pelayanan pada program ini pada tahun 2014 sampai dengan

tahun 2018 sebagai berikut :

a. Capaian kinerja jumlah Produksi Perikanan Tangkap pada pada

tahun 2014 sebesar 270.158,30 ton dari target 296.663,00 ton atau

mencapai 91,07%, pada tahun 2015 dari target 306.866,21 ton

tercapai 359.468,00 atau mencapai 117,14%, pada tahun 2016

mencapai 327.624,00 ton dari target 317.424,48 ton atau mencapai

103,21% dan pada tahun 2017 mencapai 437.936,36 ton dari target

293.714,75 ton atau mencapai 154,358% sedangkan pada tahun 2018

sebesar 446.277,16 ton dari target tahun 2018 sebesar 293.474,54 ton

atau mencapai 152,07 ;

b. Capaian kinerja Rata-rata pendapatan nelayan pada pada tahun 2014

Rp.14.200.605,94 dari target Rp.11.566.477,04 atau mencapai

122,77%, pada tahun 2015 dari target Rp.12.546.157,65 tercapai

Rp.32.657.488,12 atau mencapai 260,30%, pada tahun 2016

mencapai Rp.41.319.676,00 dari target Rp. 13.608.817,20 atau

mencapai 303,62%, pada tahun 2017 mencapai Rp 60.010.127,34

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 90: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

86

dari target Rp 11.718.192,54 atau mencapai 512,110% sedangkan

pada tahun 2018 mencapai Rp 61.150.319,76 dari target Rp

12.710.723,45 atau mencapai 481,09%.

Seluruh target kinerja pada Program Pengembangan Perikanan

Tangkap tercapai kecuali target jumlah produksi perikanan tangkap

pada tahun 2014. Capaian kinerja jumlah produksi perikanan tangkap

pada tahun 2014 tidak sesuai dengan target disebabkan oleh pendataan

hasil tangkapan yang tidak dilaporkan. Kegiatan yang mendukung

capaian kinerja pelayanan pada Program Pengembangan Perikanan

Tangkap antara lain Kegiatan Optimalisasi Alat Tangkap Ramah

Lingkungan; Kegiatan Peningkatan Kualitas Hasil Tangkapan;

Kegiatan Pengembangan Sistem Kerja Pelabuhan Perikanan Pantai

Jawa Tengah; Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Nelayan; Kegiatan

Penyediaan/Pengembangan Sarana dan Prasarana Produksi Perikanan

Tangkap; Kegiatan Revitalisasi Perikanan Tangkap dan Statistik

Perikanan Tangkap dan Kegiatan Pengelolaan dan Pengembangan

Sarana Prasarana 9 Pelabuhan Perikanan Pantai di Jawa Tengah.

Program Pengembangan Perikanan Budidaya

Target kinerja pelayanan Program Pengembangan Perikanan

Budidaya meliputi Jumlah Produksi Perikanan Budidaya dan Rata-rata

pendapatan pembudidaya ikan. Kondisi kinerja pada awal RPJMD

(2013) produksi perikanan budidaya sebesar 315.458,67 ton sedangkan

rata-rata pendapatan pembudidaya ikan sebesar 23.160.988,43

(Rp/Kap/Tahun), capaian kinerja pelayanan pada program ini pada

tahun 2014 hingga tahun 2018 sebagai berikut :

a. Capaian kinerja jumlah Produksi Perikanan Budidaya pada pada

tahun 2014 sebesar 501.811,74 ton dari target 288.084,05 ton atau

mencapai 174,19%, pada tahun 2015 dari target 309.949,63 ton

tercapai 421.021,73 ton atau mencapai 135,84%, pada tahun 2016

mencapai 448.897,00 ton dari target 333.474,81 ton atau mencapai

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 91: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

87

134,61% sedangkan pada tahun 2017 mencapai 485.689,98 ton dari

target 463.123,9 ton atau mencapai 104,87% sedangkan pada tahun

2018 didapat nilai 510.324,49 ton dari target tahun 2018 sebesar

509.436,29 ton atau mencapai 100,17;

b. Capaian kinerja Rata-rata pendapatan pembudidaya ikan pada tahun

2014 Rp. 32.191.966,26 dari target Rp. 16.339.722,52 atau mencapai

197,02%, pada tahun 2015 dari target Rp. 17.298.864,23 tercapai

Rp.35.322.004,47 atau mencapai 204,19%, pada tahun 2016

mencapai Rp. 39.790.969,00 dari target Rp.18.314.307,57 atau

mencapai 217,27%, pada tahun 2017 mencapai Rp 42.814.779,35

dari target Rp 32.587.070,28 atau mencapai 131,38% sedangkan

pada tahun 2018 mencapai Rp 44.955.518,32 dari target Rp

35.845.777,31 atau mencapai 125,41%.

Seluruh target kinerja pelayanan pada Program Pengembangan

Perikanan Budidaya tercapai dari tahun 2013-2018. Upaya yang

dilakukan antara lain melalui penggunaan induk dan benih unggul

dalam proses produksi pembudidayaan ikan, pengendalian hama

penyakit ikan, pelaksanaan sertifikasi penerapan Cara Budidaya Ikan

yang baik (CBIB) dan Cara Pembenihan Ikan yang Baik (CPIB) serta

berkembangnya teknologi perikanan budidaya antara lain teknologi

Bioflock.

Kegiatan yang mendukung capaian kinerja pelayanan pada

Program Pengembangan Perikanan Budidaya antara lain Kegiatan

Peningkatan dan Pengembangan Teknologi Budidaya Ikan; Kegiatan

Pengelolaan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit Ikan; Kegiatan

Peningkatan dan Pengembangan Perbenihan Ikan; Kegiatan Revitalisasi

Perikanan Budidaya Air Tawar; Kegiatan Revitalisasi Perikanan

Budidaya Air Payau serta Kegiatan Pengembangan Sarana dan

Prasarana pada 3 (tiga) Balai.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 92: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

88

Program Optimalisasi Pengolahan dan Pemasaran Produksi

Perikanan

Target kinerja pelayanan Program Optimalisasi Pengolahan dan

Pemasaran Produksi Perikanan meliputi Tingkat Konsumsi Ikan dan

Volume Ekspor Produk Perikanan. Kondisi kinerja pada awal RPJMD

(2013) tingkat konsumsi ikan sebesar 17,82 Kg/Kap/Tahun sedangkan

volume ekspor produk perikanan sebesar 22.898,18 ton, capaian kinerja

pelayanan pada program ini pada tahun 2014-2018 sebagai berikut :

a. Capaian kinerja Tingkat Konsumsi Ikan pada pada tahun 2014

sebesar 20,92 Kg/Kapita/Tahun dari target 18,69 Kg/Kapita/Tahun

atau mencapai 111,93%, pada tahun 2015 dari target 19,59

Kg/Kapita/Tahun tercapai 23,64 atau mencapai 120,67%, pada tahun

2016 mencapai 20,55 Kg/Kapita/Tahun dari target 26,71

Kg/Kapita/Tahun atau mencapai 129,98%, pada tahun 2017

mencapai 27,78 Kg/Kapita/Tahun dari target 21,55 Kg/Kapita/Tahun

atau mencapai 128,91% sedangkan pada tahun 2018 mencapai 30,65

Kg/Kapita/Tahun dari target 22,59 Kg/Kapita/Tahun atau mencapai

135,68%;

b. Capaian kinerja Volume Ekspor Produk Perikanan pada tahun 2014

sebesar 25.093,46 ton dari target 35.500,94 ton atau mencapai

141,47%, pada tahun 2015 dari target 25.770,99 ton tercapai

31.376,35 ton atau mencapai 121,75%, pada tahun 2016 mencapai

43.873,16 ton dari target 26.466,80 ton atau mencapai 165,77%,

tahun 2017 mencapai 42.242,88 ton dari target 27.181,41 ton atau

mencapai 155,41% sedangkan pada tahun 2018 mencapai 41.815,23

ton dari target 27.915,31 ton atau mencapai 149,79%.

Kegiatan yang mendukung capaian kinerja pelayanan pada

Program Optimalisasi Pengolahan dan Pemasaran Produksi Perikanan

antara lain Kegiatan Pengembangan dan Pembinaan Teknologi

Pengolahan dan Pemasaran Produk Hasil Perikanan dan Kelautan;

Kegiatan Peningkatan Pelayanan Mutu Usaha Perikanan; Kegiatan

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 93: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

89

Pengembangan Kawasan Perikanan; Kegiatan Peningkatan Perluasan

Usaha dan Koordinasi Kelembagaan Pelaku Usaha Perikanan serta

Kegiatan Peningkatan dan Pengembangan 3 LPPMHP. Upaya-upaya

yang dilakukan dalam mendukung capaian kinerja antara lain melalui

pembinaan pra SKP untuk penerapan GMP dan SSOP pada UPI,

pembinaan penerapan sanitasi dan higienis pada UMKM pengolahan

hasil perikanan; kampanye Gemarikan dan FORIKAN.

Program Rehabilitasi dan Konservasi Sumberdaya Kelautan dan

Perikanan

Target kinerja pelayanan Program Rehabilitasi dan Konservasi

Sumberdaya Kelautan dan Perikanan meliputi Luas Penanaman

Mangrove dan Luas Terumbu Karang Buatan. Kondisi kinerja pada

awal RPJMD (2013) luas penanaman mangrove 8,08 Ha dan luas

penanaman terumbu karang buatan 17,28 Ha, capaian kinerja pelayanan

pada program ini pada tahun 2014 sampai dengan tahun 2018 sebagai

berikut:

a. Capaian kinerja Luas Penanaman Mangrove pada pada tahun 2014

sebesar 7,61 Ha dari target 7,5 Ha atau mencapai 101,47%, pada

tahun 2015 dari target 8,13 Ha tercapai 15,13 Ha atau mencapai

186,10 Ha, pada tahun 2016 mencapai 8,26 Ha dari target 8,25 Ha

atau mencapai 100,12%, pada tahun 2017 mencapai 14,2 Ha dari

target 8,38 Ha atau mencapai 169,45% sedangkan pada tahun 2018

mencapai 10,2 Ha dari target 8,5 Ha atau mencapai 120%;

b. Capaian kinerja Luas Terumbu Karang Buatan pada tahun 2014 Rp.

5,40 Ha dari target 4,68 Ha atau mencapai 115,38%, pada tahun

2015 dari target 5,13 Ha tercapai 5,40 Ha atau mencapai 105,26%,

pada tahun 2016 mencapai 7,99 Ha dari target 5,58 Ha atau

mencapai 143,19%, pada tahun 2017 mencapai 7,47 Ha dari target

6,03 Ha atau mencapai 123,88% sedangkan pada tahun 2018

mencapai 6,48 Ha dari target 6,48 Ha atau mencapai 100%.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 94: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

90

Seluruh target kinerja pelayanan tahun 2013-2018 pada Program

Rehabilitasi dan Konservasi Sumberdaya Kelautan dan Perikanan

tercapai. Upaya yang dilakukan antara lain melalui penanaman

mangrove dan penenggelaman terumbu karang buatan melalui Kegiatan

Rehabilitasi dan Konservasi Sumberdaya Kelautan dan Perikanan.

Belanja daerah pada Dinas Kelautan dan Perikanan meliputi

Belanja Tidak Langsung yang digunakan untuk pembayaran Gaji dan

Tunjangan dan Belanja Tambahan Penghasilan PNS. Sedangkan

Belanja Langsung digunakan untuk membiayai seluruh program dan

kegiatan operasional serta pembangunan bidang kelautan dan perikanan

berdasarkan tugas pokok dan fungsi. Rasio Belanja Tidak Langsung

tahun 2013-2018 berturut-turut sebesar 86,75%, 89,39%; 92,23%,

90,36%, 98,22% dan 94,60%. Adanya pegawai yang memasuki masa

purna tugas menyebabkan rasio Belanja Tidak Langsung tidak terserap

100%. Sedangkan rasio Belanja Langsung tahun 2013-2018 berturut-

turut sebesar 77,21%, 97,91%, 92,74% , 92,39%, 92,99% dan 86,34%.

Rendahnya rasio Belanja Langsung pada tahun 2013 disebabkan

adanya proses gagal lelang pada Kegiatan Penyediaan/Pengembangan

Sarana dan Prasarana Produksi Perikanan Tangkap berupa pengadaan

kapal penangkapan ikan > 30 GT. Sedangkan rendahnya rasio Belanja

Langsung pada tahun 2018 disebabkan gagalnya proses lelang pada

Kegiatan Revitalisasi Perikanan Tangkap dan statistik perikanan

tangkap berupa pengadaan alat navigasi nelayan.

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 95: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

91

BAB VII

P E N U T U P

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa,

yang telah melimpahkan rahmat taufik dan hidayah-Nya sehingga dapat

tersusunnya Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun

Anggaran 2018, sebagaimana telah kami sajikan pada Bab I sampai

dengan Bab VI tersebut diatas.

Adapun tahapan dalam Penyusunan Laporan

pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2018

meliputi :

1. Neraca;

2. Laporan Realisasi Anggaran;

3. LO;

4. LPE;

5. Penyusunan Catatan atas Laporan Keuangan.

Demikian laporan ini disusun sebagai kewajiban SKPD didalam

akuntabilitas kinerja keuangan Tahun Anggaran 2018.

Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan

Provinsi Jawa Tengah

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng

Page 96: BAB Idkp.jatengprov.go.id/.../dokumen/laporan_keuangan_2018.docx · Web viewLaporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 201 8 DKP Prov Jateng Laporan Pertanggung jawaban Pelaksanaan

92

Ir. LALU M SYAFRIADI, MMNIP. 19610707 199003 1 006

Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2018 DKP Prov. Jateng