document3b

2
http://racanastkipta1304.blogspot.com/ 2013/06/perbedaan-manajemen-dan- kepemimpinan_25.html Perbedaan Manajemen dan Kepemimpinan Suatu usaha, tidak akan bisa sukses bila tidak memiliki tujuan (visi dan misi), pengoraganisir, pemberi pengaruh terhadap perilaku karyawan dan kegiatan guna mewujudkan tujuan. Kemampuan tersebut adalah kemampuan manajerial dan kemampuan kepemimpinan atau leadership. Wirausaha adalah seorang pemimpin sehingga di manapun berada, mempunyai beban untuk mempertanggungjawabkan kepemimpinannya terhadap pengikutnya, yaitu bawahan Anda. Jika seseorang sudah berkeinginan memengaruhi orang lan untuk tujuannya, berarti telah terjadi kegiatan kepemimpinan. Pemimpin adalah orangnya sedangkan kepemimpinan adalah kemampuannya. Pemimpin dan kepemimpinan mempunyai arti penting dalam sebuah kelompok jika terjadi masalah, dalam mengatasi masalah, mengatasi resiko, konflik, ata perselisihan di antara orang - orang dalam kelompoknya. Disinilah peran pemimpin sangat dibutuhkan untuk meletakkan pondasi usaha dan manajemen yang baik. Kepemimpinan terkadang diartikan sebagai pemegang kekuasaan, pembuat keputusan serta inisiatif agar tujuan oraganisasi bisa tercapai dengan baik. Perbedaan kepemimpinan (leadership) dan (management) ada pada cara dan kegiatannya untuk mewujudkan sebah tujuan. Dan dapat disimpulkan sebagai berikut. Manajemen adalah suatu kegiatan, cara, dan proses untuk mengorganisasi, mempromosikan, merencanakan, dan mengendalikan kelompok agar tujuannya bisa tercapai dengan baik. Singkatnya, manajemen merupakan proses pencapaian tujuan organisasi melalui usaha orang lain.

Upload: nang-dapi

Post on 28-Sep-2015

214 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

materi bahan kepman

TRANSCRIPT

http://racanastkipta1304.blogspot.com/2013/06/perbedaan-manajemen-dan-kepemimpinan_25.html

Perbedaan Manajemen dan Kepemimpinan

Suatu usaha, tidak akan bisa sukses bila tidak memiliki tujuan (visi dan misi), pengoraganisir, pemberi pengaruh terhadap perilaku karyawan dan kegiatan guna mewujudkan tujuan. Kemampuan tersebut adalah kemampuan manajerial dan kemampuan kepemimpinan atauleadership.

Wirausaha adalah seorang pemimpin sehingga di manapun berada, mempunyai beban untuk mempertanggungjawabkan kepemimpinannya terhadap pengikutnya, yaitu bawahan Anda.

Jika seseorang sudah berkeinginan memengaruhi orang lan untuk tujuannya, berarti telah terjadi kegiatan kepemimpinan. Pemimpin adalah orangnya sedangkan kepemimpinan adalah kemampuannya.

Pemimpin dan kepemimpinan mempunyai arti penting dalam sebuah kelompok jika terjadi masalah, dalam mengatasi masalah, mengatasi resiko, konflik, ata perselisihan di antara orang - orang dalam kelompoknya. Disinilah peran pemimpin sangat dibutuhkan untuk meletakkan pondasi usaha dan manajemen yang baik.

Kepemimpinan terkadang diartikan sebagai pemegang kekuasaan, pembuat keputusan serta inisiatif agar tujuan oraganisasi bisa tercapai dengan baik.

Perbedaan kepemimpinan(leadership)dan(management)ada pada cara dan kegiatannya untuk mewujudkan sebah tujuan. Dan dapat disimpulkan sebagai berikut. Manajemen adalah suatu kegiatan, cara, dan proses untuk mengorganisasi, mempromosikan, merencanakan, dan mengendalikan kelompok agar tujuannya bisa tercapai dengan baik. Singkatnya, manajemen merupakan proses pencapaian tujuan organisasi melalui usaha orang lain. Manajer adalah orang yang senantiasa memikirkan kegiatanmanajemen untuk mencaai tujuan organisasi, orang lain atau bawahannya. Kepemimpinan adalah kemampuan (seni dan ilmu) dari orang yang berusaha untuk memengaruhi perilaku. Pemimpin adalah orang yang mempunyai kemampuan (seni dan ilmu) kepemimpinan.Seorang manajer juga seorang pemimpin, namun seorang pemimpin belum tentu seorang manajer.