buku-3b perbankan islam.pdf

46
BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013 0 AKREDITASI PROGRAM STUDI DIPLOMA BUKU III B FAKULTAS SYARI’AH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM UNIVERSITAS SERAMBI MEKKAH ( USM )

Upload: ellsyam

Post on 23-Jan-2016

49 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

0

AKREDITASI PROGRAM STUDI DIPLOMA

BUKU III B

FAKULTAS SYARI’AH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM

UNIVERSITAS SERAMBI MEKKAH ( USM )

Page 2: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

1

DAFTAR ISI

Halaman

STANDAR 1 VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI

PENCAPAIAN

6

STANDAR 2 TATA PAMONG, KEPEMIMPINAN, SISTEM PENGELOLAAN, DAN PENJAMINAN MUTU

10

STANDAR 3 MAHASISWA DAN LULUSAN

17

STANDAR 4 SUMBER DAYA MANUSIA

22

STANDAR 5 KURIKULUM, PEMBELAJARAN, DAN SUASANA AKADEMIK

26

STANDAR 6 PEMBIAYAAN, SARANA DAN PRASARANA, SERTA SISTEM INFORMASI

31

STANDAR 7 PENELITIAN, PELAYANAN/PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, DAN KERJASAMA

40

Page 3: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

2

DATA DAN INDENTITAS FAKULTAS SYARI’AH PRODI DIPLOMA III

PERBANKAN ISLAM

Nama Perguruan Tinggi : UNIVERSITAS SERAMBI MEKKAH Alamat : Jln. Tgk Imum Lueng Bata Desa Batoh Kota Banda Aceh Propinsi Aceh

No. Telepon : ( 0651- 26160 ) No. Faksimili : ( 0651- 22471 ) Homepage dan E-Mail : www. serambimekkah.ac.id

Nomor dan Tanggal SK Pendirian Institusi : 256/D/O/2002, Tanggal 30 Oktober 2002

Pejabat yang Menerbitkan SK : Satryo Soemantri Brodjonegoro Identitas berikut ini Program Studi Diploma III Perbankan Islam Univeristas Serambi Mekkah: Nama Fakultas : Fakultas Syari’ah Alamat : Jl. Dr. Mr. Teuku Muhammad Hasan, Gampong Suka Damai Kec. Lueng Bata Banda

Aceh

No. Telepon : ( 0651- 26160 ) No. Faksimili : ( 0651- 22471 ) Homepage dan E-Mail : - Nomor dan Tanggal : 26 Januari 2010 SK Pendirian : 026/R-USM/I/2010,. Program Studi : Diploma III Perbankan Islam Pejabat yang Menerbitkan SK : DR.H.Abdul Gani Asyik, MA Program studi yang dikelola oleh Fakultas Syariah:

1. PS D-III PERBANKAN ISLAM (Jenjang pendidikan D-III )

Keterangan: * Borang ini diisi oleh unit pengelola program studi diploma. Unit

pengelola adalah lembaga yang melakukan fungsi manajemen (perencanaan, pengorganisasian, pengembangan staf, pengawasan, pengarahan, representasi, dan penganggaran) terutama dalam rangka resource deployment and mobilization, untuk penjaminan mutu program studi. Unit pengelola program studi ditentukan oleh perguruan tinggi, misalnya pada jurusan, departemen, fakultas, direktorat, atau sekolah tinggi.

Page 4: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

3

IDENTITAS PENGISI BORANG

Page 5: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

4

IDENTITAS PENGISI BORANG

Nama : DR. Jasafat, MA NIK : 0902355 Jabatan : Dekan Tanggal Pengisian : 2 Februari 2013 Tanda Tangan :

Nama : Fuadi, SHI NIK : 0902220 Jabatan : Ketua Jurusan Tanggal Pengisian : 2 Februari 2013 Tanda Tangan :

Nama : Rahmat Junaidi, S.Pd.I NIK : 01302589 Jabatan : Dosen Tanggal Pengisian : 2 Februari 2013 Tanda Tangan :

Nama : Fahriansah, Lc. MA NIK : 01302595 Jabatan : Dosen Tanggal Pengisian : 2 Februari 2013

Tanda Tangan :

Nama : Ahmad Zainul Abidin, S.Pd.I NIK : 01302594 Jabatan : Dosen Tanggal Pengisian : 2 Februari 2013 Tanda Tangan :

Nama : Zainal Abidin, S.Hum NIK : 0202357 Jabatan : Ka. Akademik Tanggal Pengisian : 2 Februari 2013 Tanda Tangan :

Page 6: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

5

Nama : Munawarsyah, S.HI NIK : 01302590 Jabatan : Dosen Tanggal Pengisian : 2 Februari 2013 Tanda Tangan :

Nama : Jufriansyah, S.Sos.I NIK : - Jabatan : Konsultan Tanggal Pengisian : 2 Februari 2013 Tanda Tangan :

Page 7: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

6

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

1.1 Visi, misi, tujuan, dan sasaran serta strategi pencapaian di tingkat unit

pengelola program studi diploma III Perbankan Islam

1.1.1 Visi.

Perumusan dan penetapan Visi dan Misi Universitas dilakukan oleh Yayasan

Pembangunan Serambi Mekkah ( YPSM ) dengan mengacu pada tujuan didirikannya

Universitas Serambi Mekkah yang berorientasi ke masa depan yang lebih baik, serta

konsisten dengan kualitas pendidikan tinggi.

Visi Universitas Serambi Mekkah

Menjadikan Universitas Serambi Mekkah sebagai suatu lembaga pendidikan yang

mampu menghasilkan tenaga – tenaga profesional yang berkualitas di bidangnya

dan unggul secara fisik, mental, emosional, sosial, intelektual dan moral yang

mampu bersaing di tingkat nasional maupun internasional”.

Dalam penyusunan rencana kerja atau penyusunan program kerja Fakultas Syari’ah

selalu mengacu kepada Visi, Misi dan Tujuan dari Universitas yang dijabarkan pada

Rencana Strategis/Rencana Induk Pengembangan Universitas Serambi Mekkah

tahun 2005 hingga 2015.

Visi Fakultas Syari’ah adalah

Menjadi Fakultas Sebagai lembaga pendidikan tinggi terkemuka dalam

mengintegrasikan aspek keilmuan, keislaman dan keindonesian

Page 8: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

7

Visi unit pengelola program studi diploma

Terdepan dalam melahirkan Tenaga Ahli Madya Perbankan Syari’ah yang

profesional dan Islami.

Misi unit pengelola program studi diploma

a. Mendidik tenaga ahli yan berkualitas dalam bidang ekonomi Islam,

khususnya di sektor Perbankan.

b. Mendidik tenaga ahli yang handal dalam bidang manajemen keuangan

Islami bagi mempercepat proses pelaksanaan syari’at Islam.

c. Mengupayakan penyebaran pengetahuan tentang Perbankan Islam dalam

Operasional lembaga keuangan.

Tujuan unit pengelola program studi diploma

1. Menghasilkan tenaga ahli madya profesional dalam mengelola kegiatan

perbankan dan lembaga keungan non Bank yang berkualitas.:

2. Mempunyai integritas kepribadian dan moral yang tinggi serta memilki jiwa

kewirausahaan yang kreatif dan inofatif.

3. Mampu beradaptasi terhadap perubahan dan kemajuan ilmu dan teknologi,

maupun masalah yang di hadapi oleh masyrakat khususnya yang berkaitan

langasung dengan bidangnya.

Page 9: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

8

4. Mampu berkomunikasi dengan baik dan sesuai dengan tata krama

memimpin dan menerapkan pengetahuan serta keterampilan teknologi yang

di miliki ke dalam kegiatan yang produktif dan pelayanan kepada

masyarakat.

5. Mampu bekerja sama dalam tim dan menghasilkan pekerjaan yang bermutu

yang mengacu pada standar industri.

1.1.2 Sasaran dan strategi pencapaian

a. Menghasilkan lulusan tepat waktu dengan IPK rata – rata diatas 3.00

b. Menghasilkan lulusan yang memiliki sertifikat praktik perbankan

c. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan standar prima pelayanan Bank.

1.2 Uraikan upaya penyebaran/sosialisasi, serta tingkat pemahaman sivitas

akademika (dosen dan mahasiswa) dan tenaga kependidikan tentang visi,

misi dan tujuan unit pengelola program studi diploma.

Proses sosialisasi dilakukan dengan cara :

1. Mengadakan pertemuan-pertemuan secara rutin di internal Universitas

Serambi Mekkah maupun di kalangan Fakultas Syari’ah,

2. Melakukan promosi melalui media cetak dan elektronik,

3. Mendatangi sekolah-sekolah dan pesantren yang ada di Banda Aceh dan

Page 10: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

9

Aceh Besar,

4. Mengadakan seminar dan workshop tentang prospek perbankan syari’ah di

Aceh.

Page 11: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

10

STANDAR 2. TATA PAMONG, KEPEMIMPINAN, SISTEM PENGELOLAAN DAN PENJAMINAN MUTU

2.1 Tata Pamong

Tata pamong adalah suatu sistem yang dapat menjadikan kepemimpinan,

sistem pengelolaan dan penjaminan mutu berjalan secara efektif di dalam

universitas/institusi yang mengelola program studi. Hal-hal yang menjadi

fokus di dalam tata pamong termasuk bagaimana kebijakan dan strategi

disusun sedemikian rupa sehingga memungkinkan terpilihnya pemimpin dan

pengelola yang kredibel dan sistem penyelenggaraan program studi secara

kredibel, transparan, akuntabel, bertanggung jawab dan menerapkan

prinsip-prinsip keadilan.

Organisasi dan sistem tata pamong yang baik (good governance)

mencerminkan kredibilitas, transparansi, akuntabilitas, tanggungjawab dan

keadilan unit pengelola program studi diploma dalam mengelola program

studi.

Uraikan secara ringkas sistem dan pelaksanaan tata pamong di unit

pengelola program studi diploma untuk memilih pemimpin dan membangun

sistem tata pamong yang kredibel, akuntabel, transparan, bertanggung

jawab dan adil.

Organisasi dan tata laksana di Fakultas Syariah Universitas Serambi Mekkah

disusun berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 30 tahun 1990 dan Peraturan

Pemerintah No. 57 tahun 1998. Status USM dan pelaksanaannya diatur

berdasarkan rapat Fakultas. Berdasarkan peraturan dan keputusan ini,

Fakultas Syariah USM dipimpin oleh seorang Dekan dan dibantu oleh Ketua

Jurusan dan Kabag. Akademik. Secara umum tata pemilihan Dekan, Ketua

Jurusan, dan Kepala Bagian Akademik dalam lingkungan Fakultas Syariah

mengacu kepada Peraturan Pemerintah dan status USM tentang

pengangkatan dan pemberhentian dosen sebagai pimpinan perguruan tinggi,

pimpinan Fakultas, dan surat keputusan Yayasan Pembangunan Serambi

Page 12: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

11

Mekkah (YPSM) tentang tata cara pengusulan pengangkatan ketua

jurusan/prodi, dalam lingkungan Universitas Serambi Mekkah.

Dekan dan Ketua Jurusan ditunjuk langsung oleh Yayasan Pembangunan

Serambi Mekkah dikarenakan Fakultas Syariah masih baru dan belum memiliki

pengurus senat. Sejauh ini pimpinan universitas selalu mengakomodasi usulan

dan rekomendasi dari Fakultas terkait penetapan pimpinan masing-masing unit

tersebut.

Sistem Distribusi Beban Kerja

Beban kerja mengajar didistribusikan dua kali setahun di dalam pertemuan

staf pengajar sebelum dimulai semester baru. Ada beberapa pertimbangan

sebelum seorang staf pengajar diberi tugas mengajar yaitu : (1) SKS yang

tersedia, (2) bidang minat staf pengajar, (3) performan mengajar sebelumnya,

dan (4) beban kerja staf pengajar.

Keterlibatan Civitas Akademika Dalam Membuat Keputusan

Semua keputusan diambil dari hasil rapat staf pengajar, dengan demikian staf

pengajar dapat memberikan kontribusi dalam membuat keputusan. Di

samping memberi kesempatan kepada mahasiswa untuk menyampaikan ide

ide untuk pengembangan.

Transparansi Dalam Alokasi Dana, Manajemen, dan Sumber Dana

Sejauh ini dengan persetujuan dari Fakultas, ketua jurusan/prodi hanya dapat

mengajukan proposal pendanaan suatu aktifitas seperti kebutuhan

administrasi dan lainnya. Usulan pendanaan ini diajukan lagi kepada Pembantu

Rektor II.

Page 13: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

12

2.2 Struktur Organisasi, Koordinasi dan Cara Kerja Unit Pengelola Program

Studi Diploma

Gambarkan struktur organisasi unit pengelola program studi diploma serta

tugas/fungsi dari tiap unit yang ada.

Tugas dan Wewenang Setiap Unit Kerja

Tugas dan wewenang dari Dekan, Pembantu Dekan I, Ketua Jurusan/ Prodi, dan bidang lainnya adalah sebagai berikut : Dekan mempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut : a) Memimpin penyelenggaraan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat, b) Mengkoordinasikan kegiatan antar jurusan/prodi yang berada dalam

fakultas, c) Mengatasi berbagai permasalahan yang tidak dapat terselesaikan oleh

jurusan/prodi, d) Bersama ketua jurusan/prodi merealisasikan setiap perubahan pada

kurikulum, e) Mengevaluasi pelaksanaan program kerja, dan

Dekan Fakuktas Syariah

Pembantu Dekan I (_________________)

Sub. Bagian Tata Usaha dan Akademik

Staff Bagian Tata Usaha Dan Akademik

Prodi Perbankan Islam

Staff Pengajar

Mahasiswa/i

UPT Perpustakaan

Page 14: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

13

f) Membina dan melaksanakan kerja sama dengan instansi pemerintah, badan swasta dan masyarakat.

Pembantu Dekan I mempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut : a) memantau kelancaran proses belajar mengajar, b) Mengkoordinasikan kelancaran administrasi pendidikan dan pengajaran, c) Mengkoordinasikan kelancaran proses belajar mengajar, d) Menyelesaikan laporan statistik mahasiswa aktif, nonaktif dan lulusan setiap

semester, dan e) Membantu penyelesaian laporan ES_BED pada setiap semester Ketua Program Studi mempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut : a) Melaksanakan kegiatan dalam bidang pendidikan dan pengajaran pada

program studi, b) Mengadakan pengabdian masyarakat dan melaksanakan pembinaan civitas

akademik, dan c) Melaksanakan kegiatan penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan,

teknologi, dan manajemen program studi.

2.3 Kepemimpinan

Kepemimpinan efektif mengarahkan dan mempengaruhi perilaku semua

unsur dalam program studi, mengikuti nilai, norma, etika, dan budaya

organisasi yang disepakati bersama, serta mampu membuat keputusan yang

tepat dan cepat.

Kepemimpinan mampu memprediksi masa depan, merumuskan dan

mengartikulasi visi yang realistis, kredibel, serta mengkomunikasikan visi ke

depan, yang menekankan pada keharmonisan hubungan manusia dan

mampu menstimulasi secara intelektual dan arif bagi anggota untuk

mewujudkan visi organisasi, serta mampu memberikan arahan, tujuan,

peran, dan tugas kepada seluruh unsur dalam perguruan tinggi. Dalam

menjalankan fungsi kepemimpinan dikenal kepemimpinan operasional,

kepemimpinan organisasi, dan kepemimpinan publik. Kepemimpinan

operasional berkaitan dengan kemampuan menjabarkan visi, misi ke dalam

kegiatan operasional program studi. Kepemimpinan organisasi berkaitan

dengan pemahaman tata kerja antar unit dalam organisasi perguruan tinggi.

Kepemimpinan publik berkaitan dengan kemampuan menjalin kerjasama dan

menjadi rujukan bagi publik.

Page 15: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

14

Jelaskan pola kepemimpinan dalam program studi, mencakup informasi

tentang kepemimpinan operasional, kepemimpinan organisasi, dan

kepemimpinan publik.

Fakultas Syariah berharap bahwa dengan penguasaan ilmu yang baik, dipadu

dengan kepribadian yang utuh akan mampu menghasilkan sumber daya

manusia yang berkualitas. Pola pengambilan keputusan yang dominan adalah

musyawarah. Hal ini berlaku terhadap hal sekecil apapun, sehingga terkesan

lamban namun diharapkan akan dapat menghasilkan keputusan yang terbaik

dan bijaksana.

Fakultas Syariah USM menerapkan pola kepemimpinan sistim informasi

manajemen terbuka pada staf pengajar dan staf administrasi, di mana setiap

staf akademik diberikan kesempatan untuk memperoleh berbagai informasi

secara transparan yang berkaitan dengan Fakultas. Pelaksanaan dialog internal

dilakukan melalui rapat-rapat rutin bulanan, baik melalui rapat pimpinan

maupun rapat terbuka Fakultas. Rapat kerja diadakan setiap tahun untuk

mengkaji kemajuan institusi berdasarkan evaluasi diri, dan merumuskan

rencana strategi bagi pengembangan Fakultas ke depan.

Dalam menunjang program-program kerja sesuai dengan semangat otonomi

yang berkembang, pimpinan Fakultas menunjukan komitmen yang kuat untuk

mendukung keberhasilan program.

Di dalam penataan organisasi, pimpinan Fakultas secara terus menerus

berupaya menunjukan sikap kepemimpinan yang kuat sehingga mampu

merangkul semua komponen Fakultas untuk berpatisipasi aktif secara bersama

memikirkan program pengembangan Jurusan/Prodi sehingga setiap masalah

yang dihadapi dapat dipecahkan dengan baik. Sehubungan dengan peningkatan

kinerja, berbagai pelaksanaan aktifitas direncanakan dan diawasi sehingga

pencapaian tujuan institusional dapat diukur secara rasional. Dengan demikian,

Fakultas Syariah USM berkeyakinan dapat terus berkembang dengan komitmen

kepemimpinan yang kuat dan dukungan dari seluruh staf untuk terus bekerja

sama.

Pembenahan basis data baik ditingkat Fakultas dan Prodi yang digunakan

sebagai bahan utama di dalam pembuatan evaluasi diri secara terus menerus

Page 16: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

15

dibenahi dan ditingkatkan yang akhirnya akan memudahkan pelayanan kepada

semua pihak sehingga dapat terciptanya atmosfir akademik dan suasana yang

kondusif. Hubungan yang sehat dan saling menguntungkan ini akan melahirkan

sikap saling percaya, kesetaraan, dan keterbukaan pada semua aspek akademik

di kalangan civitas akademika.

2.4 Sistem Pengelolaan

Sistem pengelolaan fungsional dan operasional program studi mencakup

perencanaan, pengorganisasian, pengembangan staf, pengawasan,

pengarahan, representasi, dan penganggaran.

Jelaskan sistem pengelolaan unit pengelola program studi diploma serta

ketersediaan renstra dan renop.

Sistem penyelenggaraan Pendidikan Tinggi yang dilakukan Fakultas Syariah

Universitas Serambi Mekkah berupa penyusunan strategi pengembangan ke

arah pemantapan penerapan paradigma baru Pendidikan Tinggi, yakni melalui

pemberian kewenangan lebih luas kepada semua Program Studi terutama sekali

dalam proses :

1. Perencanaan program kerja;

2. Pengelolaan sumber daya manusia;

3. Pengembangan sistem informasi manajemen;

4. Penataan organisasi;

5. Peningkatan kinerja prodi.

Fakultas Syariah telah memiliki perencanaan jangka menengah berupa rencana

strategi (Renstra). Renstra merupakan hasil rumusan yang tumbuh dari empat

program studi yang saat ini ada di Fakultas Syariah dan diperkaya dengan

perkiraan perubahan dan tuntutan masyarakat dimasa mendatang, menjadi

acuan penyusunan rencana tahunan. Rencana kerja tahunan dibahas dalam

Page 17: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

16

rapat kerja yang dilaksanakan untuk membahas secara detail rencana

operasional program, sehingga dapat diketahui apa siapa pelaksananya dan

darimana pembiayaannya.

Pengontrolan dan evaluasi program dilakukan melalui rapat baik berupa rapat

pimpinan atau rapat koordinasi. Disamping evaluasi kerja dan kinerja dilakukan

melalui beberapa forum resmi. Selain itu secara melembaga Fakultas Syariah

telah membentuk Satuan Penjamin Mutu Fakultas sebagai pelaksana evaluasi

mutu internal.

Pengembangan akademik dan institusi berkaitan dengan pengaturan

Kelembagaan dalam lingkungan Fakultas Syariah USM yang meliputi proses

perencanaan, penyusunan tahapan-tahapan pelaksanaan program, pelaksanaan

semua fungsi secara terpadu, terarah dan berkesinambungan guna

menciptakan mekanisme kerja yang efektif dan efisien, melalui evaluasi diri

secara berkala dalam setiap tahun akademiknya.

2.5 Sistem Penjaminan Mutu Unit Pengelola Program Studi Diploma

Jelaskan sistem penjaminan mutu di unit pengelola program studi diploma.

Jelaskan pula standar mutu yang digunakan serta pelaksanaannya.

Lembaga jaminan mutu di Jurusan Perbankan Islam masih merujuk kepada

sistem yang diterapkan oleh Universitas Serambi Mekkah, yaitu melalui

Monitoring dan Evaluasi internal fakultas

Page 18: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

17

STANDAR 3. MAHASISWA DAN LULUSAN

3.1 Mahasiswa

3.1.1 Sistem Rekrutmen Mahasiswa Baru

Kebijakan sistem rekrutmen mahasiswa baru mencakup: Kebijakan

rekrutmen calon mahasiswa baru, kriteria seleksi mahasiswa baru, sistem

pengambilan keputusan, dan prosedur penerimaan mahasiswa baru.

Efektivitas implementasi sistem rekrutmen mahasiswa baru untuk

menghasilkan mahasiswa baru yang bermutu diukur dari pemenuhan

kriteria seleksi, jumlah peminat, proporsi pendaftar terhadap daya

tampung dan proporsi yang diterima terhadap yang registrasi.

Jelaskan sistem rekrutmen dan seleksi calon mahasiswa baru yang

diterapkan pada unit pengelola program studi diploma ini, serta

efektivitasnya.

Rekruitmen mahasiswa baru di Fakultas Syariah Universitas Serambi Mekkah

dilakukan melalui 3 jalur yaitu melalui Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru

(SPMB). Jalur SPMB adalah penerimaan mahasiswa baru melalui seleksi secara

regular setiap awal tahun akademik. Seleksi untuk jalur masuk ini dilaksanakan

dikampus USM dengan soal yang standar untuk ujian masuk perguruan tinggi.

Proporsi calon mahasiswa yang diterima melalui jalur ini 80% dari kapasitas

total program-program diploma dan sarjana. Calon mahasiswa Fakultas Syariah

yang mengikuti seleksi ini cendrung mengalami peningkatan setiap tahunnya.

Hal ini didasarkan pada peningkatan minat calon mahasiswa memilih Jurusan

Diploma III Perbankan Islam dengan alasan terbukanya peluang kerja di bank-

bank yang berazaskan syariah atau Bank Konvensional yang memiliki cabang

Syariah. Kelulusan ditentukan dari peringkat nilai calon mahasiswa yang

mengikuti seleksi.

Selain dari jalur SPMB yang telah dijelaskan di atas, maka ada satu jalur lagi

Page 19: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

18

yang akan direncanakan yaitu jalur USMU. Jalur ini adalah kerjasama dengan

sekolah-sekolah menengah umum dan pesantren-pesantren khususnya di

provinsi Aceh untuk merekrut calon mahasiswa yang akan diambil dengan

seleksi administrasi yang dilakukan oleh sekolah yang bersangkutan.

Penambahan jalur masuk ini akan mengubah proporsi calon mahasiswa baru

yang diterima.

Sebagian besar calon mahasiswa yang mengikuti seleksi pada Fakultas Syariah

berasal dari Provinsi Aceh. Seiring dengan perkembangan zaman dan telah

berkembanganya dunia perbankan ke jalur syariah, dunia perbankan

membutuhkan tenaga-tenaga perbankan syariah yang handal dalam bidangnya.

Fenomena ini menyebabkan meningkatnya kompetisi atau persaingan untuk

diterima di Fakultas Syariah Universitas Serambi Mekkah semakin tinggi. Hal ini

dipandang baik dalam menjaring calon mahasiswa, karena tingkat kompetisi

yang rendah akan berdampak pada kualitas mahasiswa yang masuk (incoming

student).

Untuk mencermati kebutuhan tersebut diatas Fakultas Syariah USM

melaksanakan sistem penerimaan mahasiswa melalui seleksi sebagai berikut :

a. Seleksi Administrasi

Sebagaimana sistem penerimaan calon mahasiswa yang berlaku secara

nasional, maka syarat mutlak adalah seleksi kelengkapan berkas administrasi

yang meliputi ijazah/surat tanda kelulusan pendidikan sebelumnya, pengisian

formulir, dan pasphoto.

b. Ujian Tulis

Pelaksanaan ujian tulis ditetapkan oleh Panitia Penmaru yang dibentuk oleh

universitas.

Materi ujian tulis kelompok IPA dan IPS dibuat oleh tim pembuat naskah yang

masuk di dalam panitia seleksi ujian penerimaan mahasiswa baru.

Page 20: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

19

3.1.2 Tuliskan data mahasiswa baru regular, mahasiswa baru transfer, dan total

mahasiswa reguler untuk masing-masing program studi pada TS (tahun

akademik penuh yang terakhir) di unit pengelola program studi diploma

sesuai dengan mengikuti format tabel berikut:

No. Hal

Jumlah Mahasiswa pada PS:

Total

Mahasiswa

Prodi

Perbanka

n Islam

PS-2

… …

PS-3

… …

dst

… …

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 Mahasiswa baru bukan

transfer

50 - - - 50

2 Total mahasiswa

regular (student body)

50 - - - 50

Catatan:

(1) Mahasiswa program reguler adalah mahasiswa yang mengikuti

program pendidikan secara penuh waktu (baik kelas pagi, siang, sore,

malam, dan di seluruh kampus).

(2) Mahasiswa transfer adalah mahasiswa yang masuk ke program studi

dengan mentransfer mata kuliah yang telah diperolehnya dari PS lain, baik

dari dalam PT maupun luar PT.

3.1.3 Uraikan alasan/pertimbangan unit pengelola program studi diploma dalam

menerima mahasiswa transfer, kriteria penerimaan, dan proses

pelaksanaan. Jelaskan pula alasan mahasiswa melakukan transfer.

-

Page 21: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

20

3. 2 Lulusan

3.2.1 Tuliskan rata-rata masa studi dan rata-rata IPK lulusan dari mahasiswa

reguler bukan transfer untuk tiap program studi diploma yang sejenjang

yang dikelola oleh unit pengelola program studi diploma dengan mengikuti

format tabel berikut:

No. Program Studi Rata-rata Masa

Studi (Tahun)

Rata-rata IPK

Lulusan Keterangan

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Prodi Perbankan

Islam

- - -

Rata-rata di unit

pengelola PS

- - -

Catatan:

A. Data masa studi dan rata-rata IPK lulusan, untuk mahasiswa:

• D4 dihitung hanya dari mahasiswa tahun akademik TS-6.

• D3 dihitung hanya dari mahasiswa tahun akademik TS-4.

• D2 dihitung hanya dari mahasiswa tahun akademik TS-2.

• D1 dihitung hanya dari mahasiswa tahun akademik TS-1.

B. Jika data di atas tidak tersedia (baru menerima beberapa angkatan), maka

perhitungan didasarkan atas data mahasiswa angkatan pertama, dan

isikan tahun akademiknya pada kolom 5 (Keterangan).

Page 22: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

21

3.2.2 Uraikan pandangan unit pengelola program studi diploma tentang rara-

rata masa studi dan rata-rata IPK lulusan, yang mencakup aspek :

kewajaran, upaya pengembangan, dan upaya peningkatan mutu. Uraikan

pula kendala-kendala yang dihadapi.

-

Page 23: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

22

STANDAR 4. SUMBER DAYA MANUSIA

4.1 Dosen Tetap

Dosen tetap dalam borang akreditasi BAN-PT adalah dosen yang diangkat dan

ditempatkan sebagai tenaga tetap pada PT yang bersangkutan; termasuk dosen

penugasan Kopertis, dan dosen yayasan pada PTS dalam bidang yang relevan

dengan keahlian bidang studinya. Seorang dosen hanya dapat menjadi dosen

tetap pada satu perguruan tinggi, dan mempunyai penugasan kerja minimum 36

jam/minggu.

Dosen tetap dipilah dalam 2 kelompok, yaitu:

1. dosen tetap yang bidang keahliannya sesuai dengan PS

2. dosen tetap yang bidang keahliannya di luar PS

4.1.1 Tuliskan jumlah dosen tetap yang bidang keahliannya sesuai dengan

masing-masing PS di lingkungan unit pengelola program studi diploma,

berdasarkan jabatan fungsional dan pendidikan tertinggi, dengan

mengikuti format tabel berikut:

No. Hal

Jumlah Dosen Tetap yang Bertugas

pada Program Studi:

Total di

Institusi

PS-1

D-III

Perbankan

Islam

PS-2

… …

… …

PS-3

… …

… …

Dst

… …

… …

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

A Jabatan

Fungsional :

1 Asisten Ahli - - - - -

2 Lektor - - - - -

3 Lektor Kepala - - - - -

Page 24: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

23

4 Guru Besar/Profesor - - - - -

TOTAL

B Pendidikan

Tertinggi :

1 S1/D4 9 - - - 9

2 S2/Profesi/Sp-1 5 - - - 5

3 S3/Sp-2 - - - - -

TOTAL 14 - - - 14

4.1.2 Tuliskan banyaknya pengembangan dosen tetap yang bidang keahliannya

sesuai dengan program studi pada unit pengelola program studi diploma

dalam tiga tahun terakhir dengan mengikuti format tabel berikut:

No. Hal

PS-1

… … …

PS-2

… … …

PS-3

… … …

Dst

… … …

Total di

Institusi

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 Banyaknya dosen

tugas belajar

S2/Profesi/Sp-1

4 - - - 4

2 Banyaknya dosen

tugas belajar S3/Sp-2

- - - - -

4.1.3 Uraikan pandangan unit pengelola program studi diploma tentang data

pada butir 4.1.1 dan 4.1.2, yang mencakup aspek: kecukupan, kualifikasi,

dan pengembangan karir. Jelaskan kendala yang ada dalam

pengembangan tenaga dosen tetap.

Data-data yang ditampilkan pada bagian 4.1.1 dan 4.1.2 di atas mencantum

kan jumlah dan kualifikasi dosen di Fakultas Syariah saat ini masih belum

Page 25: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

24

memadai. Dari dosen tetap yang ada, 40% sudah berkualifikasi S2 yang

ratarata berusia dibawah 40 tahun. Saat ini 9 orang dosen sedang melanjutkan

studinya ke-S2. Seluruh dosen yang ada merupakan dosen tetap yang memiliki

keahlian yang bersangkutan. Untuk mengajarkan matakuliah umum, seperti

Pendidikan Agama, Pendidikan Kewarganegaraan, Bahasa Indonesia dan

Bahasa Inggris, Fakultas Syariah mengambil tenaga dosen tetap

universitas yang ada di-lingkungan Universitas Serambi Mekkah. Untuk

pemenuhan dosen-dosen ini, Ketua Jurusan langsung berkoordinasi dengan unit

coordinator pengelola MKU dan Jurusan-jurusan yang mempunyai mata kuliah

terkait.

4.2 Tenaga kependidikan

Tuliskan data tenaga kependidikan yang ada di unit pengelola program studi

diploma dengan mengikuti format tabel berikut:

N

o.

Jenis Tenaga

Kependidikan

Jumlah Tenaga Kependidikan

di Unit Pengelola Program Studi Diploma

dengan Pendidikan Terakhir

S3 S2 S1 D4 D3 D2 D1 SMA/S

MK

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

1 Pustakawan * - - 1 - - - - -

2 Laboran/ Teknisi/ Analis/

Operator/ Programer

- - 1 - - - - -

3 Tenaga administrasi - - 1 - - - - 1

4 Pembantu Umum - - - - - - - 1

Total - - 3 - - - - 2

* Hanya yang memiliki pendidikan formal dalam bidang perpustakaan

Page 26: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

25

Uraikan pandangan unit pengelola program studi tentang data di atas yang

mencakup aspek: kecukupan, dan kualifikasi. Jelaskan kendala yang ada

dalam pengembangan tenaga kependidikan.

Ketersediaan, kualifikasi dan kompetensi tenaga kependidikan merupakan

masalah klasik yang perlu perhatian serius dalam pengembangan unit kerja di

Fakultas Syariah. Dilihat dari kecukupannya, jumlah tenaga kependidikan di

Fakultas Syariah relatif memadai dengan rasio terhadap jumlah mahasiswa.

Karena belum adanya penjenjangan karir yang pasti terhadap tenaga teknisi

dan laboran, hampir seluruh tenaga kependidikan selanjutnya meneruskan karir

di bidang administrasi. Saat ini ada orang tenaga teknisi/laboran yang memiliki

kualifikasi pendidikan S1 dan S2 yang harus memikirkan pengembangan

karirnya, tetapi di sisi lain, pengangkatan tenaga kependidikan bidang

administrasi sangat terbatas yang mengakibatkan terjadi alih fungsi.

Fakultas Syariah tidak memiliki tenaga pustakawan, ruang baca/pustaka di

setiap jurusan yang di kelola oleh tenaga teknisi/laboran, juga merangkap

melaksanakan tugas-tugas lain. Tidak tersedianya tenaga pustakawan ini masih

dapat diterima karena kebijakan pengelolaan pustaka di Universitas Serambi

Mekkah dilakukan secara terpusat.

Di Universitas Serambi Mekkah, kebijakan penerimaan pegawai merupakan

wewenang Yayasan Pembangunan Serambi Mekkah (YPSM), Fakultas Syariah

hanya dapat mengusulkan kebutuhan setiap tahunnya walaupun terkadang

tidak terealisasi.

Page 27: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

26

STANDAR 5. KURIKULUM, PEMBELAJARAN DAN SUASANA AKADEMIK

5.1 Kurikulum

Jelaskan peran unit pengelola program studi diploma dalam penyusunan

dan pengembangan kurikulum untuk program studi yang dikelola.

Kurikulum Jurusan/Prodi di Fakultas Syariah sampai saat ini masih dibenahi,

namun demikian dalam perencanaannya, Kurikulum yang ada di Fakultas Syariah

akan dilakukan evaluasi terhadap keperluan keilmuan setiap 3 (tiga) tahun sekali.

Kurikulum yang sekarang diberlakukan adalah kurikulum 2011. Saat ini,

kurikulum setiap Jurusan/Prodi sedang dalam tahap revisi. Tahapan penyusun

kurikulum dilakukan dengan pembentukan tim yang ketua dan anggotanya terdiri

dari ketua-ketua Jurusan dan tim perubahan kurikulum masing-masing Prodi.

Saat ini penyusunan kurikulum dikoordinasikan oleh Dekan Fakultas dan secara

umum bertugas untuk:

1. Mendefinisikan kompetensi bersama level Fakultas yang harus dimiliki oleh

mahasiswa Fakultas Syariah tanpa melihat asal Prodi.

2. Menyusun materi-materi untuk mencapai kompetensi untuk selanjutnya

dijabarkan dalam bentuk mata kuliah.

3. Mensinkronkan perubahan kompetensi dasar level fakultas dengan kurikulum

yang akan direvisi di Jurusan.

Pendanaan dibutuhkan juga untuk pelaksanaan kegiatan perubahan kurikulum

ini, misalnya tracer study dan discussion dengan stakeholder. Selain itu, pada

level Fakultas juga dibuat pertemuan diskusi mengenai kurikulum yang bersifat

umum dengan materi sebagai berikut:

1. Penjelasan peraturan-peraturan tentang kurikulum pendidikan tinggi bidang

Ekonomi syari’ah.

2. Penilaian terhadap kurikulum yang sedang berlaku di jurusan/prodi di

lingkungan Fakultas Syariah dan perbandingannya dengan kurikulum Perbankan

Islam di Lembaga Pendidikan lain,

3. Penjelasan tentang tahapan penyusunan kurikulum,

Page 28: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

27

4. Penjelasan tentang cara mengidentifikasi kompetensi.

5. Penjelasan tentang pemetaan kurikulum.

Tujuan dari pertemuan 3 tahunan untuk membahas kurikulum level Fakultas

adalah agar setiap tim penyusun kurikulum prodi memiliki panduan tentang

proses yang harus ditempuh dan hal-hal teknis yang harus disiapkan dalam

rangka perubahan kurikulum di prodinya. Selain itu, terkait dengan perubahan

kurikulum, Fakultas Syariah juga telah mengadakan pertemuan yang materinya

tentang peningkatan peran penasehat akademik.

Penyempurnaan kurikulum sampai saat ini sudah berada di tahap final. Beberapa

aktivitas yang masih harus diselesaikan adalah perubahan SAP, identifikasi mata

kuliah, kodifikasi mata kuliah, perubahan di sistem database, sosialisasi kepada

seluruh dosen dan mahasiswa.

5.2 Pembelajaran

Jelaskan peran unit pengelola program studi diploma dalam memonitor dan

mengevaluasi pembelajaran.

Monitoring dan evaluasi pembelajaran dilakukan setiap semester oleh setiap

jurusan dibawah koordinasi Kepala Bidang Tata Usaha dan Akademik.

Monitoring dan evaluasi yang telah dilakukan mencakup:

1. Meminta dosen pengasuh mata kuliah untuk memasukkan SAP untuk setiap

mata kuliah yang diajarkan di awal semester sebagai acuan monitoring.

2. Pemantauan kehadiran dosen di kelas yang dilakukan dua kali setiap

semesternya, di pertengahan dan akhir semester. Fakultas Syariah

menetapkan kehadiran minimum 75% untuk setiap mata kuliah, agar dosen

mendapatkan surat keterangan mengajar di akhir semester.

3. Pemantauan proses pembimbingan akademik (Penasehat Akademik), yang

dilakukan di setiap akhir semester dengan mengontrol pertemuan Penasehat

Akademik dan mahasiswa secara terstruktur. Penasehat Akademik yang tidak

Page 29: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

28

mengadakan pertemuan terstruktur minimal empat kali dalam satu semester

tidak mendapatkan surat keterangan Penasehat Akademik.

4. Penyebaran kuisioner perkuliahan kepada mahasiswa, untuk menilai mutu

materi dan efektifitas dosen. Kuisioner ini diteruskan ke kajur sebagai umpan

balik dalam peningkatan mutu pembelajaran.

5. Monitoring mahasiswa bermasalah (IPK rendah dan masa studi panjang),

agar jurusan dapat mengambil tindakan-tindakan yang diperlukan untuk

membantu mahasiswa tersebut.

Hasil-hasil monitoring dan evaluasi ini disampaikan dalam rapat evaluasi akhir

semester dengan para pimpinan Fakultas termasuk Kajur/Ketua Prodi agar dapat

diadakan tindakan yang diperlukan.

Mulai semester ganjil 2011/2012, kegiatan monitoring dan evaluasi pembelajaran

dilakukan oleh Ka. TU & Akademik dan Ketua Jurusan dengan tugas mencakup :

(a) Evaluasi pelaksanaan proses pembelajaran,

(b) Evaluasi hasil proses pembelajaran dan

(c) Tindakan terhadap proses pembelajaran.

Setelah mendapat hasil dari Monitoring, maka pimpinan jurusan dan pimpinan

fakultas akan mengambil langkah-langkah yang diperlukan dalam perbaikan

mutu akademik.

5.3 Suasana Akademik

Jelaskan peran unit pengelola program studi diploma dalam mendorong

suasana akademik yang kondusif, terutama dalam: (1) Kebijakan tentang

suasana akademik, (2) penyediaan prasarana dan sarana, (3) dukungan

dana, dan (4) kegiatan akademik di dalam dan di luar kelas.

Page 30: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

29

Kebijakan Tentang Suasana Akademik

Kebijakan yang dilaksanakan Fakultas Syariah USM dalam suasana akademik

adalah mendorong penciptaan suasana akademik yang kondusif. Secara khusus,

arah kebijakan ini dirumuskan dalam kebijakan bidang pendidikan sebagai

berikut :

1. Proses belajar-mengajar dilaksanakan dengan metode, media, sarana dan

prasarana pendidikan tinggi yang baku sehingga mendorong sikap

kemandirian, inovatif, kreatif didasarkan pada nilai moral dan etika.

2. Proses belajar-mengajar dirancang agar memungkinkan adanya

lompatanlompatan akademik bagi mahasiswa dengan kemampuan intelektual

luar biasa.

3. Mahasiswa didorong untuk selalu proaktif dalam kegiatan akademik untuk

membangun kompetensi, wawasan, kemandirian dan sikap belajar seumur

hidup.

4. Kegiatan seminar yang diadakan oleh himpunan mahasiswa yang ada di

lingkungan Fakultas SyariahUniversitas Serambi Mekkah

Penyediaan Sarana dan Prasarana

Usaha melaksanakan kebijakan suasana akademik yang sudah dilakukan antara

lain :

1. Peningkatan fasilitas dan kenyamanan ruang kuliah. Seperti penyediaan

Projector untuk proses belajar mengajar,

2. Penyediaan fasilitas interner, agar civitas academica dapat mengakses

informasi akademik yang tersedia di internet.

3. Agar aktifitas kampus lebih hidup, maka disediakan beberapa fasilitas

olahraga di Kampus induk Universitas Serambi Mekkah, misalnya lapangan

volley, basket, alat-alat fitness, senam pagi setiap hari jumat, dan kegiatan

lainnya.

4. Melakukan kerja sama dengan Institut Agama Islam Negeri Ar-Raniry dan

Beberapa Lembaga perbankan yang mempunyai cabang syariah dalam

rangka pemantapan praktek belajar mahasiswa.

Page 31: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

30

5. Fasilitas pendukung lain, kantin, mushala, ruang rapat, toilet, gudang, parkir,

aula, pusat kesehatan mahasiswa, ruang organisasi mahasiswa, sarana dan

prasarana lainnya.

Dukungan Dana

Dana yang didapat dari Yayasan Pembangunan Serambi Mekkah (YPSM) adalah

untuk peningkatan sarana dan prasarana di Fakultas Syariah untuk

pengembangan suasana akademik.

Kegiatan Akademik di Dalam dan di Luar Kelas

Selain melaksanakan kegiatan pendidikan dan pengajaran di dalam kelas, untuk

meningkatkan suasana akademik, Fakultas Syariah melaksanakan kegiatan-

kegiatan informasi lain seperti:

1. Penyambutan dosen yang baru menyelesaikan pendidikan. Kegiatan ini

dilakukan dengan mengundang seluruh civitas academica

2. Orientasi mahasiswa baru, yang dilakukan di awal tahun akademik untuk

memberikan penjelasan kepada mahasiswa baru tentang proses

pembelajaran di perguruan tinggi dan peraturan akademik yang berlaku.

3. Kuliah di lapangan, yang dilakukan oleh beberapa dosen mata kuliah praktek

seperti Kewirausahaan.

4. Fakultas Syariah juga memilki mata kuliah kerja praktek (KP) untuk

memberikan pengalaman dunia kerja bagi calon lulusannya.

5. Bekerja sama dengan organisasi mahasiswa (BEM dan Himpunan

Mahasiswa), Fakultas Syariah membantu dan mendukung semua kegiatan-

kegiatan yang diadakan mahasiswa dalam pengembangan dirinya seperti :

Pelatihan-pelatihan, kegiatan bakti sosial dan kegiatan lainnya.

Page 32: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

31

STANDAR 6. PEMBIAYAAN, SARANA DAN PRASARANA SERTA SISTEM

INFORMASI

6.1 Pembiayaan

6.1.1 Tuliskan jumlah dana termasuk gaji yang diterima di unit pengelola

program studi diploma selama tiga tahun terakhir dengan mengikuti

format tabel berikut:

Sumber Dana Jenis Dana Jumlah Dana (Juta Rupiah)

TS-2 TS-1 TS

(1) (2) (3) (4) (5)

Yayasan Bantuan Kegiatan Akademik - 10.00 20.00

Bantuan Sarana dan Prasarana - 31.00 89.00

Mahasiswa SPP dan daftar ulang mahasiswa

serta dana kegiatan mahasiswa

97.00 107.00

Pemerintah Bantuan Pemda - - -

- - -

Sumber lain - - - -

Total 138.00 216.00

Penggunaan dana:

No. Jenis Penggunaan Jumlah Dana (Juta Rupiah)

TS-2 TS-1 TS

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Pendidikan - 19.20 19.20

2 Penelitian - - -

3 Pelayanan/pengabdian

kepada Masyarakat - - -

Jumlah dana operasional 19.20 19.20

4 Investasi prasarana - 20.00

60.00

5 Investasi sarana - 21.00

61.20

Page 33: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

32

6 Investasi SDM - 72.00

72.00

Jumlah dana untuk investasi - 113.00 192.20

Jumlah dana (operasional +

investasi)

132.20 212.40

Jumlah mahasiswa aktif (student

body)

24 24

Penggunaan dana untuk penyelenggaraan kegiatan tridarma per program

studi:

No. Nama Program

Studi

Jumlah Dana (juta Rp)

TS-2 TS-1 TS

(1) (2) (3) (4) (5)

1 - - - -

2 - - - -

3 - - - -

4 - - - -

...

6.1.2 Uraikan pendapat pimpinan unit pengelola program studi diploma

tentang perolehan dana pada butir 6.1.1, yang mencakup aspek:

kecukupan dan upaya pengembangannya. Uraikan pula kendala-kendala

yang dihadapi.

Dari data terakhir dana yang diperoleh untuk peningkatan sarana dan prasarana

cukup baik. Untuk peningkatan SDM mempunyai persentasi yang sangat kecil,

hal ini disebabkan tidak dimasukkannya data beasiswa yang diperoleh staf

untuk studi lanjut.

Kendala yang dihadapi adalah dana perolehan sendiri sangat minim, hal ini

disebabkan belum adanya perolehan dana lain selain dari sumber SPP. Upaya

yang akan dilakukan adalah mendata sumber – sumber dana yang dapat

dijadikan sebagai sumber pemasukan dan menyiapkan perangkat aturan

penggunaan fasilitas. Dalam penataan sistem pendidikan tinggi, Fakultas

Page 34: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

33

Syariah USM memberikan perhatian utama kepada peningkatan mutu

manajemen pendidikan tinggi dalam perencanaan dan pengembangan.

Pengelolaan dan penerimaan dana Fakultas Syariah USM sama halnya dengan

Fakultas lain di lingkungan USM, dilakukan secara terpusat oleh badan

penyelenggara USM. Masing-masing keperluan dana oleh setiap Fakultas

diajukan kepada badan penyelenggara dan sebagai pertanggungjawaban

fakultas dan unit-unit kegiatan membuat laporan pertanggungjawaban, hampir

seluruh usulan yang diajukan terpenuhi.

6.2 Sarana

6.2.1 Uraikan penilaian unit pengelola program studi diploma tentang sarana

untuk menjamin penyelenggaraan program tridarma PT yang bermutu

tinggi. Uraian ini mencakup aspek: kecukupan/ketersediaan/akses dan

kewajaran serta rencana pengembangan dalam lima tahun mendatang.

Uraikan kendala yang dihadapi dalam penambahan sarana.

Sarana yang tersedia untuk penyelenggaraan Tridarma Perguruan Tinggi yang

bermutu saat ini sudah memadai, ini tercermin dari sarana dan prasarana.

Fakultas Syariah USM hingga saat ini melakukan aktifitas pembelajaran di

Pertokoan Milik sendiri yang berjumlah 2 (unit) yang tediri dari 2 ruang kuliah,

ruang dosen, ruang dekan, ketua jurusan akademik, Badan Eksekutif

mahasiswa.

Kebutuhan ruangan sesuai dengan ketentuan terus diupayakan secara maksimal

secara bertahap sesuai dengan kemampuan yang ada. Dalam lima tahun ke

depan akan dilaksanakan penambahan dan perbaikan terhadap sarana dan

prasarana sehingga pada masa yang akan datang ruangan ideal diperkirakan

dapat terpenuhi.

Page 35: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

34

6.2.2 Tuliskan sarana tambahan untuk meningkatkan mutu penyelenggarakan

program tridarma PT pada semua program studi yang dikelola dalam tiga

tahun terakhir. Uraikan pula rencana investasi untuk sarana dalam lima

tahun mendatang, dengan mengikuti format tabel berikut:

No. Jenis Sarana

Tambahan

Investasi Sarana

Selama Tiga

Tahun Terakhir

(juta Rp)

Rencana Investasi Sarana dalam Lima

Tahun Mendatang

Nilai Investasi (juta

Rp) Sumber Dana

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Pembelian

Tanah Kampus

15.000,00 30.000,00 YPSM

2 Pembangunan

Gedung

10.000,00 20.000,00 YPSM

6.3 Prasarana

6.3.1 Uraikan penilaian unit pengelola program studi diploma tentang prasarana

yang telah dimiliki, khususnya yang digunakan untuk program-program

studi. Uraian ini mencakup aspek: kecukupan dan kewajaran serta rencana

pengembangan dalam lima tahun mendatang. Uraikan kendala yang

dihadapi dalam penambahan prasarana.

Ketersediaan prasarana yang digunakan dalam proses belajar mengajar di

Fakultas Syariah USM terdiri atas tiga kategori yaitu : (a) ruang kelas, (b)

laboratorium komputer, dan (c) perpustakaan umum. Prasarana yang dimiliki

sudah memadai untuk penyelangaraan Tridarma Perguruan Tinggi.

Fasilitas prasarana di ruang kelas, menunjukkan bahwa peralatan yang dimiliki

oleh masing-masing program studi sangat terbatas. Keterbatasan ini

diasumsikan berdasarkan jumlah mahasiswa yang membutuhkan peralatan

tersebut. Dalam lima tahun ini direncanakan akan dilakukan penambahan

prasarana, baik di ruang kuliah, ruang laboratorium, dan perpustakaan serta

Page 36: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

35

fasilitas lainnya melalui dana Yayasan Pembangunan Serambi Mekkah.

Pelaksanaan kegiatan praktikum di prodi Perbankan Islam pada Fakultas Syariah

USM pada umumnya tidak menghadapi kendala yang berarti.

6.3.2 Sebutkan penambahan prasarana untuk semua program studi yang

dikelola dalam tiga tahun terakhir. Uraikan pula rencana investasi untuk

prasarana dalam lima tahun mendatang, dengan mengikuti format tabel

berikut:

No. Jenis

Prasarana

Investasi

Prasarana

Selama Tiga

Tahun Terakhir

(juta Rp)

Rencana Investasi Prasarana dalam Lima

Tahun Mendatang

Nilai Investasi (juta

Rp) Sumber Dana

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Pembuatan Laboratorium Komputer

150,00 200,00 YPSM

2 Pembanguan Mini Bank

150,00 250,00 YPSM

Catatan: Jika prasarana yang terkait dengan program studi dikelola di tingkat

perguruan tinggi, maka informasi tentang prasarana mesti digali pada

tingkat tersebut.

6.4 Sistem Informasi

6.4.1 Jelaskan sistem informasi manajemen dan fasilitas ICT (Information and

Communication Technology) yang digunakan unit pengelola program studi

diploma untuk (1) proses pembelajaran termasuk e-learning, (2)

penyelenggaraan administrasi (misalkan SIAKAD, SIMKEU, SIMAWA,

SIMFA, SIMPEG), dan (3) pemanfaatannya dalam proses pengambilan

Page 37: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

36

keputusan dalam pengembangan institusi (antara lain informasi berupa

deskripsi, ringkasan, dan trend berbagai jenis data).

Sistem informasi manajemen di USM dilakukan terpusat pada level universitas di

bawah koordinator pusat komputer dan sistem informasi di biro akademik

universitas. Sistem informasi yang dimiliki USM sebenarnya sudah cukup baik

dari segi jumlah dan cukupan layanan yang dapat tersedia. SIM yang digunakan

oleh Fakultas Syariah USM dirancang untuk melayani administrasi akademik

secara tepat, cepat, dan akurat terutama untuk pendataan dosen, kurikulum,

pengisian KRS, KHS, absensi kuliah, absensi ujian, DPNA, dan transkrip nilai

yang dipasang server online yang dikoneksi dengan LAN.

Di samping itu juga program ini akan di transfer ke data melalui system

informasi akademik yang disiapkan untuk kopertis sebagai laporan ES_BED

secara otomatis yang merupakan laporan semester dan dapat diakses melalui

internet. Sistem ini terus diterapkan dan akan terus dikembangkan dengan

sempurna sesuai dengan kebutuhan akademik.

Seluruh komputer yang digunakan untuk kegiatan administrasi juga sudah

terhubung dalam jaringan internet USM melalui jaringan fiber optic (FO). Untuk

kemudahan akses tersedia pula beberapa access point untuk masuk ke dalam

jaringan USM yang dapat dipakai secara nirkabel.

Keberadaan sistem informasi dan basis data yang ada sangat membantu proses

pengambilan keputusan untuk pengembangan institusi. Contoh yang paling

sederhana adalah dalam hal ketersediaan data untuk pembuatan dokumen

evaluasi diri. Kualitas evaluasi diri sangat ditentukan dari kualitas data yang

digunakan. Selama ini, evaluasi diri dilakukan menggunakan data dari berbagai

sumber yang terkadang tidak konsisten.

Dengan tersedianya basis data terpusat, Fakultas Syariah dan prodi Perbankan

Islam yang ada dapat membuat evaluasi diri tidak hanya untuk unit kerjanya,

tetapi juga dapat melihat posisi relatif dengan Fakultas/Program Studi lain yang

ada di lingkungan Universitas Serambi Mekkah.

Page 38: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

37

6.4.2 Beri tanda √ pada kolom yang sesuai dengan aksesibilitas tiap jenis data,

dengan mengikuti format tabel berikut.

Jenis Data

Sistem Pengelolaan Data

Secara

Manual

Dengan

Komputer

Tanpa

Jaringan

Dengan

Komputer

Melalui

Jaringan

Lokal (LAN)

Dengan

Komputer

Melalui

Jaringan

Luas (WAN)

(1) (2) (3) (4) (5)

1. Mahasiswa √

2. Kartu Rencana

Studi (KRS) √

3. Jadwal mata kuliah √

4. Nilai mata kuliah √

5. Transkrip

akademik √

6. Lulusan -

7. Dosen √

8. Pegawai √

9. Keuangan √

10. Inventaris √

11. Pembayaran SPP √

12. Perpustakaan √

Page 39: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

38

6.4.3 Jelaskan upaya penyebaran informasi/kebijakan untuk sivitas akademika

dan tenaga kependidikan di unit pengelola program studi diploma

(misalnya melalui rapat/pertemuan, surat, faksimili/telepon/SMS, e-mail,

mailing list, bulletin, dll.).

1. Rapat Pimpinan. Rapat pimpinan adalah forum resmi untuk

mengemukakan permasalahan, melontarkan ide, mengevaluasi kinerja dan

mengambil keputusan peserta rapat pimpinan adalah Dekan, para

Kajur/Kaprodi, dan Kabag Akademik. Hasil rapat pimpinan biasanya dibawa

oleh setiap Kajur/Kaprodi pada rapat jurusannya. Jika diperlukan, Pembantu

Dekan terkait biasanya juga akan membuat surat edaran tentang

informasi/kebijakan yang diambil.

2. Rapat Jurusan. Rapat Jurusan dipimpin oleh kajur dan dihadiri oleh staf

jurusan. Rapat jurusan biasanya memiliki agenda penyebaran informasi dan

pengambilan keputusan terkait dengan jurusannya.

3. E-mail. Fakultas Syariah Universitas Serambi Mekkah memiliki sebuah email

fakultas dan mengarahkan pimpinan jurusan untuk memiliki email agar

proses komunikasi secara elektronik bisa berjalan apabila salah satu

pimpinan berada di luar daerah. Selain untuk komunikasi informal, mailing

list ini kerap juga digunakan untuk penyebaran informasi/kebijakan. Misalnya

untuk mempercepat sampainya informasi, beberapa surat edaran resmi

dengan katagori untuk semua dosen dan dikirimkan via e-mail

4. Short Message Service (SMS). Metode ini hanya dilakukan untuk

penyebaran informasi skala kecil dan tidak untuk seluruh civitas akademika.

Biasanya SMS digunakan untuk menyampaikan informasi, undangan,

pemberitahuan antara pimpinan fakultas dengan para ketua jurusan.

Page 40: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

39

6.4.4 Uraikan rencana pengembangan sistem informasi jangka panjang dan

upaya pencapaiannya. Uraikan pula kendala-kendala yang dihadapi.

Ketersediaan sistem informasi yang baik di Fakultas Syariah USM sedang dalam

pembenahan secara bertahap, direncanakan sejak mulai tahun ajaran 2013 /

2014 ini pengelolaan administrasi akademik semua jurusan telah tersambung

dengan sistem LAN dan akan dikembangkan secara lebih luas melalui system

informasi internet, sehingga sistem informasi akademik telah dapat dilakukan

terprogram.

Di mana mahasiswa sudah dapat mengakses data akademik secara online,

namun jaringan jangkauannya masih sangat terbatas hanya disekitar gedung

administrasi akademik saja. Karena kebijakan pengembangan sistem informasi

dan basis data USM dilakukan secara terpusat, maka Fakultas Syariah akan

mendukung dan berperan aktif dalam pengembangan sistem informasi USM.

Beberapa program yang telah dan akan dikembangkan dalam institusi ini

adalah:

1. Penguatan pelayanan informasi akademik, mencakup penyusunan skema

sistem database institusi terpadu

2. Peningkatan hubungan alumni dan karir, mencakup pembentukan database

alumni

3. Peningkatan dan perluasan layanan informasi perpustakaan, mencakup (a)

perluasan layanan USM Integrated Library Information System (b)

pengembangan sistem katalogisasi ruang baca Program Studi.

4. Penguat manajemen penelitian dan pengabdian kepada masyarakat,

mencakup pengembangan sistem manajemen penelitian dan pengabdian

kepada masyarakat.

Kendala lain yang dihadapi adalah terkait dengan aksesibilitas basis data dan

sistem informasi. Walaupun secara internal, semua fakultas di lingkungan USM

sudah terhubung dalam jaringan, namun kehandalan suplai listrik di Aceh masih

bermasalah. Akibatnya akses sering terputus. Selain itu dengan meningkatnya

jumlah pemakaian, maka saat ini sudah mulai dirasakan kurang untuk melayani

kebutuhan akses informasi ke dunia maya.

Page 41: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

40

STANDAR 7. PENELITIAN, PELAYANAN/PENGABDIAN KEPADA

MASYARAKAT

7. 1 Penelitian

7.1.1 Tuliskan jumlah dan dana penelitian yang dilakukan oleh dosen tetap pada

masing-masing PS diploma sejenjang di lingkungan unit pengelola

program studi diploma dalam tiga tahun terakhir dengan mengikuti format

tabel berikut:

No. Nama Program

Studi Diploma

Jumlah Judul Penelitian Total Dana Penelitian

(juta Rp)

TS-2 TS-1 TS TS-2 TS-1 TS

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

1 PS 1:

Perbankan

Islam

- - - - - -

Total - - - - - -

Catatan: Kegiatan yang dilakukan bersama oleh dua PS atau lebih sebaiknya

dicatat sebagai kegiatan PS yang relevansinya paling dekat.

7.1.2 Uraikan pandangan pimpinan unit pengelola program studi diploma

tentang data pada butir 7.1.1, dalam perspektif: kesesuaian dengan visi

dan misi, kecukupan, kewajaran, upaya pengembangan dan peningkatan

mutu. Uraikan pula kendala-kendala yang dihadapi.

Dalam pengelolaan jurusan yang sudah mencapai usia 2 tahun ini, dosen Tetap

Fakultas Syariah belum ada yang melakukan penelitian. Karena selain

disebabkan baru pengangkatan sebagai dosen, usia yang masih muda juga

Page 42: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

41

mempengaruhi dalam usaha untuk melakukan penelitian .

7. 2 Pelayanan/Pengabdian kepada Masyarakat

Pelayanan/pengabdian kepada masyarakat adalah penerapan bidang ilmu

untuk menyelesaikan masalah di masyarakat (termasuk masyarakat

industri, pemerintah, dsb.)

7.2.1 Tuliskan jumlah dan dana kegiatan pelayanan/pengabdian kepada

masyarakat yang dilakukan oleh dosen tetap pada masing-masing PS

diploma sejenjang di lingkungan unit pengelola program studi diploma

dalam tiga tahun terakhir dengan mengikuti format tabel berikut:

No. Nama Program

Studi Diploma

Jumlah Judul Kegiatan

Pelayanan/Pengabdian

kepada Masyarakat

Total Dana

Kegiatan Pelayanan/

Pengabdian kepada

Masyarakat (juta Rp)

TS-2 TS-1 TS TS-2 TS-1 TS

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

1 PS 1:

Perbankan

Islam

- - - - - -

Total - - - - - -

Catatan: Kegiatan yang dilakukan bersama oleh dua PS atau lebih agar

dicatat sebagai kegiatan PS yang relevansinya paling dekat.

7.2.2 Uraikan pandangan unit pengelola program studi diploma tentang data

pada butir 7.2.1 dalam perspektif: kesesuaian dengan visi dan misi,

kecukupan, kewajaran, upaya pengembangan dan peningkatan mutu.

Uraikan pula kendala-kendala yang dihadapi.

NIHIL

Page 43: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

42

7.3 Kegiatan Kerjasama dengan Instansi Lain

7.3.1 Tuliskan instansi dalam negeri yang menjalin kerjasama* dengan unit

pengelola program studi diploma dalam tiga tahun terakhir.

No. Nama

Instansi

Jenis

Kegiatan

Kurun Waktu

Kerjasama Manfaat yang Telah

Diperoleh Mulai

Berakhi

r

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 IAIN Ar-Raniry Bantuan

akademik,

tenaga

pengajar dan

fasiltas

perpustakaan

2011 Mandiri - Tersedianya SDM dalam

hal tenaga pengajar

yang mempunyai

keahlian dan dapat

dipertanggung

jawabkan secara

akademik.

- Mahasiswa Perbankan

Islam USM dapat

mengakses buku-buku

di perpustakaan IAIN

Ar-Raniry

Catatan : (*) dokumen pendukung disediakan pada saat asesmen lapangan

Page 44: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

43

7.3.2 Tuliskan instansi luar negeri yang menjalin kerjasama* dengan unit

pengelola program studi diploma dalam tiga tahun terakhir.

No. Nama

Instansi

Jenis

Kegiatan

Kurun Waktu

Kerjasama Manfaat yang Telah

Diperoleh Mulai

Berakhi

r

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 - - - - -

Catatan : (*) dokumen pendukung disediakan pada saat asesmen lapangan

Page 45: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

44

DAFTAR LAMPIRAN

A. LAMPIRAN YANG HARUS DIKIRIM BERSAMA BORANG UNIT PENGELOLA

PROGRAM STUDI DIPLOMA

No. Nomor

Butir

Keterangan

1 - Fotokopi SK pendirian unit pengelola program studi diploma.

2 1.1 Dokumen renstra dan renop unit pengelola program studi

diploma.

B. LAMPIRAN YANG HARUS DISEDIAKAN UNIT PENGELOLA PROGRAM STUDI

DIPLOMA PADA SAAT ASESMEN LAPANGAN

No. Nomor

Butir

Keterangan

1 2.1 Dokumen SOP yang terkait dengan tata pamong.

2 2.5 Dokumen tentang sistem penjaminan mutu di tingkat unit

pengelola program studi.

3 3.1.1 Dokumen sistem penerimaan mahasiswa baru yang

mencakup:

(1) Kebijakan penerimaan mahasiswa baru

(2) Kriteria penerimaan mahasiswa baru

(3) Prosedur penerimaan mahasiswa baru

(4) Instrumen penerimaan mahasiswa baru

(5) Sistem pengambilan keputusan

4 3.2.1 Dokumen terkait dengan perhitungan masa studi dan IPK

lulusan.

5 5.1 Dokumen yang terkait dengan penyusunan dan

Page 46: Buku-3B Perbankan Islam.pdf

BORANG AKREDITASI FAKULTAS SYARIAH PRODI D-III PERBANKAN ISLAM 2013

45

pengembangan kurikulum.

6 6.1.1 Laporan keuangan unit pengelola program studi diploma

dalam tiga tahun terakhir.

7 6.4 Daftar software dan petunjuk penggunaan SIM.

8 7.3.1 Dokumen pendukung kegiatan kerjasama unit pengelola

program studi diploma dengan instansi dalam negeri.