tracer study alumni dan kepuasan pengguna 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan...

63
SEKOLAH TINGGI FILSAFAT TEOLOGI WIDYA SASANA Jl. Terusan Rajabasa 2, Malang 65146 Indonesia, Telp. 0341-552120, Fax. 0341-566676 P.O.Box 96 TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019 PROGRAM STUDI SARJANA FILSAFAT KEILAHIAN

Upload: others

Post on 23-Dec-2020

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

SEKOLAH TINGGI FILSAFAT TEOLOGI

WIDYA SASANA

Jl. Terusan Rajabasa 2, Malang 65146 Indonesia, Telp. 0341-552120, Fax. 0341-566676 P.O.Box 96

TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA

2019

PROGRAM STUDI SARJANA FILSAFAT KEILAHIAN

Page 2: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA

EDISI KE-5

PROGRAM STUDI S-1

FILSAFAT KEILAHIAN

SEKOLAH TINGGI FILSAFAT TEOLOGI

WIDYA SASANA

MALANG

2019

Page 3: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni
Page 4: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

BAB I

PENDAHULUAN

1. Latar belakang kegiatan

Tracer study STFT Widya Sasana Edisi ke-5 ini adalah bagian dari proses Evaluasi Diri

yang dilakukan oleh Tim Penjaminan Mutu Internal STFT WS bekerja sama dengan tata

pamong (Pembantu Ketua I Bidang akademik dan Pembantu Ketua III Bidang kemahasiswaan).

Kegiatan Tracer Study alumni ini sudah diadakan oleh STFT WS secara berkala karena

kesadaran akan pentingnya menjamin tercapainya tujuan dari pendidikan tinggi oleh STFT,

yakni diluluskannya para alumni yang dapat diterima dan berkarya di masyarakat dengan baik

dan memuaskan. Kegiatan dalam rangka evaluasi diri ini sangat penting untuk melihat sejauh

mana dinamika ketercapaian dari tujuan ini: apakah pendidikan di STFT sungguh membantu

lulusan untuk menemukan pekerjaan yang mereka harapkan yang sungguh juga sesuai dengan

bidang keahlian khusus yang ditawarkan oleh STFT Widya Sasana yakni bidang studi Filsafat

Keilahian (filsafat teologi).

Tentu saja diharapkan bahwa tujuan ini tercapai. Presumsinya bahwa tujuan ini memang

sudah tercapai, hanya tetap perlu dilihat sejauh mana prosentase ketercapaiannya dan bagaimana

atau apa yang harus terus dilakukan agar hasil yang sudah baik ini dapat dipertahankan dan

bahkan ditingkatkan. Namun juga menjadi terbuka, apakah ada bidang-bidang tertentu dari

aneka aspek yang digeluti di STFT yang mengalami penurunan atau mengalami persoalan. Bila

ini yang terjadi maka perlu dilakukan pembenahan-pembenahan untuk perbaikannya. Inilah

yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini.

2. Sasaran, Maksud dan tujuan

Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni dan para pengguna alumni. Pada Tracer

Study STFT WS Edisi ke -5 ini yang menjadi fokus sasaran adalah para lulusan tahun 2015,

2016, 2017 sebagai bagian dari apa yang harus dilaporkan dalam re-akreditasi Prodi S-1

nantinya.

Hal pokok yang mau diketahui ialah:

(a) untuk alumni – apa keterkaitan antara pendidikan yang mereka dapatkan di STFT WS dengan pekerjaan mereka, khususnya menyangkut bagaimana efektivitas pendidikan

di STFT bagi para alumni dalam menemukan pekerjaan dan menggeluti bidang

pekerjaan mereka. Tentu diharapkan bahwa apa yang dilakukan oleh STFT WS sudah

tepat dan memadai untuk mereka.

(b) Untuk para pengguna – apakah para lulusan STFT dapat memenuhi kebutuhan

dan harapan mereka? Sejauh mana tingkat kepuasan mereka terhadap kinerja para alumni

STFT

3. Metode penelusuran

Seperti dikatakan di atas, pada Tracer Study STFT WS Edisi ke -5 ini yang menjadi fokus

sasaran adalah para lulusan tahun 2015, 2016, 2017 dalam rangka persiapan re-akreditasi Prodi.

Terhadap mereka ini dilakukan dua jenis survey pelacakan, yakni (i) melakukan Tracer Study

alumni secara “manual” yakni melalui penelusuran bank data dari alumni STFT yang dilakukan

dengan setia oleh STFT dari tahun ke tahun; (ii) sedangkan jenis kegiatan yang kedua ialah

melakukan survey dengan menggunakan sarana terkini yang bisa sangat cepat membantu yakni

melalui google form.

Page 5: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Mengapa dilakukan dua jenis survey ini? Kami harus ingat bahwa STFT Widya Sasana

yang pada hakikatnya adalah tempat pendidikan para calon pastor Katolik sehingga para

lulusannya adalah para pastor yang tempat kerja atau perutusannya bisa sangat beragam, bukan

hanya di lingkup nasional Indonesia, melainkan juga di lingkup internasional yang tersebar di

berbagai penjuru dunia. Dalam hal ini kami menyadari bahwa sarana google form hanya bisa

mencapai mereka yang bekerja di wilayah yang dijangkau oleh internet, sedangkan yang tidak

mempunyai kemudahan ini juga tetap menjadi pantauan penyelusuran kami.

Tentu saja juga tracer study ini selain menyangkut para alumni tersebut, juga terhadap para

stakeholders dan pengguna lulusan.

4. Waktu pelaksanaan: Mei - Juni 2019.

Waktu pelaksanaan ini kami pandang tepat karena terkait dengan kegiatan Evaluasi Studi

Prodi. Ini adalah bagian bahan dari kegiatan Evaluasi Studi yang dilakukan setiap tahunnya pada

bulan Juli dalam rapat senat. Dan hasil serta tanggapan ini selanjutnya akan dibahas lebih dalam

pada saat rapat kerja intensif STFT (yang dikenal dengan nama Nyepi Dosen) pada bulan

Desember.

Page 6: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

BAB II

PENELITIAN DAN LAPORAN HASIL PENELITIAN

Dalam bagian ini kami berikan keterangan tentang pelaksanaan penelitian atau survey pelacakan

alumni dan para pengguna alumni.

Hal pokok yang mau diketahui ialah:

(a) untuk alumni – apa keterkaitan antara pendidikan yang mereka dapatkan di STFT

WS dengan pekerjaan mereka, khususnya menyangkut bagaimana efektivitas pendidikan

di STFT bagi para alumni dalam menemukan pekerjaan dan menggeluti bidang

pekerjaan mereka. Tentu diharapkan bahwa apa yang dilakukan oleh STFT WS sudah

tepat dan memadai untuk mereka.

(b) Untuk para pengguna – apakah para lulusan STFT dapat memenuhi kebutuhan

dan harapan mereka? Sejauh mana tingkat kepuasan mereka terhadap kinerja para alumni

STFT

BAGIAN A. KUESIONER-KUESIONER YANG DIEDARKAN

A.1. KUESIONER KEPADA ALUMNI

I. Identitas responden

1. Nama : (nama lengkap, dengan gelar)

2. No kontak : (hp, telp)

3. Alamat sekarang :

4. (a) Alamat tempat kerja : (ini untuk lulusan yang sudah bekerja)

(b) Alamat tempat studi : (untuk lulusan yang sedang studi)

II. Aktivitas responden

5. Tentang pendidikan/studi di STFT, Menurut anda, seberapa besar penekanan pada metode

pembelajaran di bawah ini dilaksanakan di Program Studi Filsafat Keilahian di STFT WS?

Skala: sangat besar, besar, cukup besar, kurang, tidak samasekali.

1 2 3 4 5

Perkuliahan

Demonstrasi

Partisipasi dalam proyek riset

Magang

Praktikum

Kerja Lapangan

Diskusi

6. Setelah kelulusan, apa aktivitas Anda sekarang? (keterangan: Tahun pastoral para frater

dihitung sebagai kegiatan bekerja).

☐ Bekerja / Sebagai pekerja (di kantor/perusahaan/institusi) – langsung ke bagian

A

☐ Berwirausaha -- langsung ke bagian B

Page 7: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

☐ Studi lanjut – langsung ke bagian C

☐ Belum/ Tidak bekerja – langsung ke bagian C

BAGIAN A – TELAH BEKERJA (termasuk di sini tahun pastoral, juga kerja sambilan)

7. Kapan Anda mulai mencari pekerjaan?

☐ Sebelum Lulus

☐ Setelah Lulus

☐ Tidak Mencari Pekerjaan

8. Bagaimana Anda mendapatkan pekerjaan Anda, darimanakah anda memperoleh informasi

pekerjaan sehingga diterima untuk pertama kali? (Jawaban bisa lebih dari 1):

☐ Melalui iklan di koran/majalah/brosur

☐ Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui lowongan yang ada

☐ Pergi ke bursa/pameran kerja

☐ Mencari lewat internet/iklan online/milis

☐ Dihubungi oleh perusahaan

☐ Menghubungi Kemnakertrans

☐ Menghubungi agen tenaga kerja komersial/swasta

☐ Memperoleh informasi dari Pusat Karir Universitas (PPKK)

☐ Menghubungi kantor kemahasiswaan/hubungan alumni

☐ Membangun jejaring (network) saat masih kuliah

☐ Melalui relasi (misalnya dosen, orangtua, saudara, teman, dll.)

☐ Melalui penempatan kerja atau magang

☐ Bekerja di tempat yang sama dengan tempat kerja semasa kuliah

☐ Lainnya :

9. Berapa perusahaan/instansi yang sudah Anda lamar?

☐ Satu/dua

☐ Sedikit

☐ Beberapa

☐ Banyak

10. Berapa perusahaan/instansi yang merespons lamaran Anda?

☐ Satu/dua

☐ Sedikit

☐ Beberapa

☐ Banyak

11. Berapa banyak perusahaan/instansi yang mengundang Anda untuk wawancara?

☐ Satu/dua

☐ Sedikit

☐ Beberapa

☐ Banyak

Page 8: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

12. Berapa waktu (bulan) yang Anda butuhkan untuk memperoleh pekerjaan yang pertama?

☐ langsung sesudah kelulusan

☐ 1 -3 bulan

☐ 3 – 6 bulan

☐ 6 – 12 bulan

☐ 1 tahun lebih

13. Apa skala perusahaan/ Instansi/ Institusi (tempat Anda bekerja pertama kali)?

〇Nasional 〇 Multinasional

14. Apa jenis perusahaan/instansi/institusi (tempat anda bekerja pertama kali)?

☐ Institusi kegerejaan

☐ Instansi pemerintah (termasuk BUMN)

☐ Organisasi non-profit (LSM)

☐ Perusahaan swasta

☐ Lainnya:

15. Menurut Anda, seberapa erat bidang studi dan pekerjaan Anda?

☐ Sesuai (sangat erat)

☐ Erat

☐ Cukup erat

☐ Kurang erat

☐ Tidak sesuai (tidak erat)

16. Tingkat pendidikan apa yang paling tepat untuk pekerjaan Anda?

〇 Setingkat lebih tinggi

〇 Tingkat yang sama

〇 Setingkat lebih rendah

〇 Tidak perlu pendidikan tinggi

17. Jika menurut Anda usaha saat ini kurang erat atau tidak sesuai (tidak erat) dengan

pendidikan, mengapa Anda mengambilnya? (Jawaban bisa lebih dari 1) – setelah ini, lanjut

ke pertanyaan no. 30

☐ Saya belum mendapatkan usaha yang lebih sesuai.

☐ Di usaha ini saya memperoleh prospek yang lebih baik.

☐ Saya lebih suka bekerja di area usaha yang tidak ada hubungannya dengan pendidikan

saya.

☐ Saya dapat memperoleh pendapatan yang lebih tinggi di usaha ini.

☐ Usaha saya saat ini lebih aman/terjamin/secure

☐ Usaha saat ini lebih menarik

☐ Usaha saya saat ini lebih memungkinkan saya mengambil usaha tambahan/jadwal

yang fleksibel, dll.

☐ Usaha saya saat ini lokasinya lebih dekat dari rumah saya

☐ Usaha saat ini menjamin kebutuhan keluarga saya

Page 9: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

☐ Pada awal meniti karir ini, saya harus menerima usaha yang tidak berhubungan

dengan pendidikan saya

☐ Lainnya:

BAGIAN B – WIRAUSAHA

18. Darimanakah Anda mendapatkan pengalaman wirausaha? (jawaban bisa lebih dari 1)

☐ Orang tua

☐ Belajar sendiri (otodidak)

☐ Saat kuliah/ teman

☐ Lainnya:

19. Apakah saat kuliah pernah mengikuti pelatihan wirausaha yang diadakan oleh

fakultas/universitas?

☐ Ya

☐ Tidak

20. Menurut Anda, seberapa erat bidang studi dan kegiatan wirausaha Anda saat ini?

☐ Sesuai (sangat erat)

☐ Erat

☐ Cukup erat

☐ Kurang erat

☐ Tidak sesuai (tidak erat)

21. Tingkat pendidikan apa yang paling tepat untuk menjalankan wirausaha Anda?

〇 Setingkat lebih tinggi

〇 Tingkat yang sama

〇 Setingkat lebih rendah

〇 Tidak perlu pendidikan tinggi

22. Jika menurut Anda usaha saat ini kurang erat atau tidak sesuai (tidak erat) dengan

pendidikan, mengapa Anda mengambilnya? (Jawaban bisa lebih dari 1)

☐ Saya belum mendapatkan usaha yang lebih sesuai.

☐ Di usaha ini saya memperoleh prospek yang lebih baik.

☐ Saya lebih suka bekerja di area usaha yang tidak ada hubungannya dengan pendidikan

saya.

☐ Saya dapat memperoleh pendapatan yang lebih tinggi di usaha ini.

☐ Usaha saya saat ini lebih aman/terjamin/secure

☐ Usaha saat ini lebih menarik

☐ Usaha saya saat ini lebih memungkinkan saya mengambil usaha tambahan/jadwal

yang fleksibel, dll.

☐ Usaha saya saat ini lokasinya lebih dekat dari rumah saya

☐ Usaha saat ini menjamin kebutuhan keluarga saya

☐ Pada awal meniti karir ini, saya harus menerima usaha yang tidak berhubungan

Page 10: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

dengan pendidikan saya

☐ Lainnya:

BAGIAN C : STUDI LANJUT/BELUM ATAU TIDAK BEKERJA

23. Apa aktivitas Anda sekarang? (PILIH SALAH SATU C.1 / C.2 / C.3)

Melanjutkan studi (C.1)

Menikah (C.2)

Sibuk dengan anak-anak (C.2)

Sedang mencari kerja (C.3)

C.1. Melanjutkan Studi

24. Sebutkan alasan Anda untuk memilih melanjutkan studi setelah lulus? (Jawaban bisa lebih

dari 1) - setelah ini , langsung ke no. 30 dst

☐ Menyelesaikan/ melanjutkan profesi saya sesuai pendidikan sebelumnya.

☐ Saya merasa pengetahuan yang didapat masih kurang.

☐ Melanjutkan keinginan/ cita-cita untuk melanjutkan studi yang lebih tinggi.

☐ Sambil menunggu mendapatkan pekerjaan yang sesuai, saya memilih

melanjutkan studi.

☐ Lainnya:

C.2. Menikah/Sibuk dengan keluarga dan anak-anak

25. Apakah di waktu yang akan datang Anda akan mencari pekerjaan ? setelah ini , langsung ke

no. 30 dst

☐ Ya

☐ tidak

C.3. Tidak/belum bekerja:

26. Dalam mencari pekerjaan, pada tahap apa Anda mengalami kegagalan?

☐ Bahasa Inggris

☐ TPA (Tes Potensi Akademik)

☐ TKB (Tes Kompetensi Bidang)

☐ Psikotes

☐ Wawancara

☐ Lainnya

27. Berapa perusahaan/instansi yang sudah Anda lamar (lewat surat atau email)?

☐ Satu/dua

☐ Sedikit

☐ Beberapa

Page 11: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

☐ Banyak

28. Berapa perusahaan/instansi yang merespon lamaran Anda?

☐ Satu/dua

☐ Sedikit

☐ Beberapa

☐ Banyak

29. Berapa perusahaan/instansi yang mengundang wawancara?

☐ Satu/dua

☐ Sedikit

☐ Beberapa

☐ Banyak

III. KOMPETENSI DAN DUKUNGAN UNIVERSITAS (untuk semua, baik yang sudah

bekerja, berwiraswasta, studi lanjut, maupun tidak bekerja)

30. PADA SAAT LULUS, sejauh mana kompetensi di bawah ini Anda kuasai? Berilah skala

penilaian

1 2 3 4 5

Pengetahuan di bidang atau disiplin ilmu

Pengetahuan di luar bidang atau disiplin ilmu

Pengetahuan umum

Bahasa Inggris

Ketrampilan internet

Ketrampilan komputer

Berpikir kritis

Ketrampilan riset

Kemampuan belajar

Kemampuan berkomunikasi

Bekerja di bawah tekanan

Manajemen waktu

Bekerja secara mandiri

Bekerja dalam tim/bekerjasama dengan orang

lain

Kemampuan dalam memecahkan masalah

Negosiasi

Kemampuan analisis

Toleransi

Kemampuan adaptasi

Loyalitas

Integritas

Page 12: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Bekerja dengan orang yang berbeda budaya

maupun latar belakang

Kepemimpinan

Kemampuan dalam memegang tanggungjawab

Inisiatif

Manajemen proyek/program

Kemampuan untuk memresentasikan

ide/produk/laporan

Kemampuan dalam menulis laporan, memo

dan dokumen

Kemampuan untuk terus belajar sepanjang

hayat

31. PADA SAAT INI, saat bekerja ini, sejauh mana kompetensi di bawah ini Anda kuasai?

Berilah skala penilaian

1 2 3 4 5

Pengetahuan di bidang atau disiplin ilmu

Pengetahuan di luar bidang atau disiplin ilmu

Pengetahuan umum

Bahasa Inggris

Ketrampilan internet

Ketrampilan komputer

Berpikir kritis

Ketrampilan riset

Kemampuan belajar

Kemampuan berkomunikasi

Bekerja di bawah tekanan

Manajemen waktu

Bekerja secara mandiri

Bekerja dalam tim/bekerjasama dengan orang

lain

Kemampuan dalam memecahkan masalah

Negosiasi

Kemampuan analisis

Toleransi

Kemampuan adaptasi

Loyalitas

Integritas

Bekerja dengan orang yang berbeda budaya

maupun latar belakang

Page 13: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Kepemimpinan

Kemampuan dalam memegang tanggungjawab

Inisiatif

Manajemen proyek/program

Kemampuan untuk memresentasikan

ide/produk/laporan

Kemampuan dalam menulis laporan, memo

dan dokumen

Kemampuan untuk terus belajar sepanjang

hayat

32. Saran Anda untuk perbaikan proses penyelenggaraan pendidikan Program Studi Filsafat

Keilahian (filsafat teologi) STFT Widya Sasana ?

A.2. KUESIONER UNTUK PARA PENGGUNA:

Untuk para pengguna – apakah para lulusan STFT dapat memenuhi kebutuhan dan

harapan mereka? Sejauh mana tingkat kepuasan mereka terhadap kinerja para alumni STFT.

Beberapa pertanyaan yang kami ajukan ialah:

1. KARAKTERISTIK PERUSAHAAN/INSTANSI/KEUSKUPAN

1.1 Nama Perusahaan/Instansi : …………………………………….

1.2 Alamat Perusahaan/Instansi : …………………………………….

No. Telepon, Fax,Email : …………………………………….

2. Kategori Instansi/perusahaan ini adalah:

☐ Perusahaan swasta/Industri swasta

☐ BUMN/Perusahaan milik pemerintah Daerah/Pusat

☐ Lembaga Pendidikan Negeri

☐ Lembaga Pendidikan Swasta

☐ Lembaga khusus (gerejani)

☐ Lainnya:

1.3 Berapa jumlah tenaga kerja di instasi/perusahaan ini (termasuk di

perwakilan/cabang)?

☐ < 10 orang

☐ 10 – 50 orang

☐ 50 – 100 orang

☐ 100 orang

1.4 Berapa persentase sarjana yang bekerja di instansi/perusahaan ini?

☐ < 10%

☐ 10% - 25%

Page 14: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

☐ 25% - 50%

☐ 50%

1.5 Berapa orang jumlah sarjana filsafat teologi yang bekerja di instansi/perusahaan

ini?

☐ 1 – 2

☐ 3 – 5

☐ 5 – 10

☐ 10 >

2. KRITERIA DAN PROSEDUR PENERIMAAN TENAGA KERJA

2.1 Cara penyebaran informasi untuk penerimaan tenaga kerja/sarjana di instansi ini

(Jawaban mungkin lebih dari 1, mohon dipilih yang paling sesuai). Untuk

Tarekat/Keuskupan memilih no. 5

1. Iklan di media massa (televisi, radio, internet, dll)

2. Pemberitahuan lowongan pekerjaan untuk kalangan terbatas

3. Lamaran langsung dari para lulusan

4. Menghubungifakultas-fakultasterkait

5. Hubungan pribadi dengan para lulusan

6. Lainnya, sebutkan : …………………………………………….

2.2 Bagaimana instansi/perusahaan Bapak/Ibu melakukan seleksi penerimaan tenaga

baru? (untuk Tarekat/Keuskupan memilih no. 4 berdasar studia requisita calon imam)

1. Seleksisendiri (HRD department ataubagiandalaminstansi/ perusahaan)

2. Kerjasama antara institusi dengan lembaga rekrutmen SDM

3. Diserahkan sepenuhnya kepada lembaga rekrutmen SDM

4. Menghubungifakultas-fakultasterkaituntukrekrutmen SDM

5. Beasiswaikatandinas

6. Sistem magang (program internsif)

Page 15: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

7. Cara lainnya, sebutkan: ……...…………………………………..

2.3 Apakah Instansi Bapak/Ibu/Saudara melakukan rekrutmen tenaga kerja baru

secara berkala?

1. Ya 2. Tidak

2.4 Jika Ya, bagaimana intensitas rekrutmen tenaga kerja baru?

o 1 x setahun

o 2 - 3x setahun

o 4x setahun

o 4x setahun >

2.5 Menurut instansi/perusahaan ini, seberapa penting aspek-aspek dari kesarjanaan

berikut dalam penerimaan pegawai?

Sama sekali tdk penting Sangat penting Aspek

1 2 3 4 5

1. Kesesuaianbidangstudi

2. Spesialisasi/fokusbidangstudi

3. Prestasiakademik (transkrip)

4. Ketrampilan praktis yang diperoleh semasa kuliah

5. Ketrampilan praktis yang diperoleh di luar kuliah

6. Reputasi almamater/universitasasal

7. Pengalamankerja

8. Kemampuanberbahasaasing

9. Ketrampilankomputer

10. Rekomendasi/Pengantar dari pihak ketiga

11. Hasiltespenerimaan

Page 16: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

12. Penampilanselamawawancara

13. Kepribadian

14. Provinsi/daerahasal

15. Lainnya,sebutkan………………………

3. KINERJA ALUMNI Prodi Sarjana Filsafat Keilahian STFT WS

3.1 Menurut pendapat Bpk/Ibu/Sdr, bagaimanakah kualitas lulusan Prodi Sarjana

Filsafat Keilahian STFT WS yang bekerja di instansi/perusahaan Bpk/Ibu/Sdr?

Sangat tidak baik Sangat baik Aspek

1 2 3 4 5

1. Etika/Moralitas/integritas diri

2. Keahliandalambidangilmu/kompetensiutama

(filsafattologi)

3. Kemampuanberbahasaasing (bahasaInggris)

4. Penggunaanteknologiinformasi

5. Kemampuanberkomunikasi

6. Kemampuankerjasamatim

7. Pengembangandiri

8. Jiwakepemimpinan(sense of leadership)

9. Jiwa managerial(sense of managerial)

10. Berpikirlintasdisiplinilmu

11. Kreativitas

12. Inisiatif

Page 17: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

3.2

Secara keseluruhan, bagaimana tingkat kepuasan Bapak/Ibu/Saudara terhadap alumni

Sarjana Filsafat Keilahian STFT WS?

1. Tidakpuas

2. Kurangpuas

3. Cukuppuas

4. Puas

5. Sangat puas

4. PROSPEK MASA MENDATANG

4.1 Apakah dalam kurun waktu 5-10 tahun mendatang instansi/perusahaan

Bapak/Ibu/Saudara memerlukan lulusan Prodi Sarjana Filsafat Keilahian STFT WS?

1. Ya 2. Tidak

4.2 Dalam 5-10 tahun mendatang berapakah jumlah sarjana Filsafat keilahian yang

diperlukan?

o 1 – 2

o 3 – 5

o 5–10

o 10 >

4.3 Apakah ada kriteria lulusan tertentu yang diinginkan oleh instansi/perusahaan ini

untuk para alumni STFT WS ?

4.4. Apakah Saran atau masukan Bapak/Ibu demi kebaikan dan kemajuan STFT Widya

Sasana?

13. Kemampuan bekerja di bawah tekanan

14. Kemandirian

15. Kemampuanmemecahkanpersoalan

16. Visioner

17. Loyalitasdankomitmen

18. Lainnya, sebutkan……… ………

Page 18: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

BAGIAN B: HASIL PENELUSURAN

Berikut kami sampaikan hasil penelusuran terhdap pertanyaan-pertanyaan yang kami ajukan

dalam kuesioner kepada para alumni dan para pengguna

Lihat lampiran-lampiran

Page 19: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

RINGKASAN JAWABAN DARI ALUMNI

STFT WIDYA SASANA MALANG

Page 20: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

90 tanggapan

Menerima tanggapan

1. Nama: (nama lengkap, dengan gelar)

90 tanggapan

2. Nomor kontak:(HP/Telepon):

90 tanggapan

YOSEF FREINADEMETZ JEHOMAN, S.S

LEONARDO ADI ORTA, S.S.

Hermanto, S.S., M. Fil.

Cosmas Eric Wirawan, S.S

Antonius Toto Iswanto,SS

Kwee Marco Tirtajaya, S.S

YUSUF DIMAS CAESARIO, SS, M.FIL

Yulius Joni, S.S

Felix Brilyandio Cavalera Wijaya, S.S

081237394360

085704091648

0341558034

081336691763

082330010361

082154753474

085731199784

081935126600

082335608480

Ringkasan Pe�anyaan Individual

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 21: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

3. Alamat Sekarang

90 tanggapan

4.(a) Alamat tempat kerja : (untuk yang sudah bekerja)

88 tanggapan

Toka, Desa Nanga Labang, Kecamatan Borong, Kabupaten Manggarai Timur, Provinsi NTT

Perumahan Puri Indah A2 no.7, Beji, Junrejo,Batu, Jawa Timur

Jalan Simpang Borobudur 1 Malang

Sabah, Malaysia

Jl. Sudiro 7, Mertoyudan, Magelang, Jawa Tengah

Dsn. Bumi Rejo RT/RW 009/004 Desa Batu Nanta, Kec.Belimbing Kab, Melawi KAL-BAR

Jl. ketintang 203, surabaya

JL. A YANI 22 KOTA MALANG

Jln. Mulawarman, Gg. Keong Mas, Gianyar Bali

Toka, Desa Nanga Labang, Kecamatan Borong, Kabupaten Manggarai Timur, Provinsi NTT

Perumahan Puri Indah A2 no.7, Beji, Junrejo,Batu, Jawa

Jalan Simpang Borobudur 1 Malang

Rumah Pembinaan Putri Karmel, Sabah, Malaysia

Jl. Tentara pelajar 25 Magelang

Jln. Kota Baru Nanga Pinoh, Dusun Tebing Tinggi, Desa Batu Begigi, Kec. Tanah Pinoh, Kab. Melawi KAL-BAR

Panin Bank Kcu Surabaya Coklat. Jln coklat no 16 surabaya

GEREJA ST ALBERTUS TRAPANI MALANG

SDK Santa Maria Ratu Rosari Gianyar Bali

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 22: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

4.(b) Alamat tempat studi : (untuk yang sedang studi)

84 tanggapan

II. Aktivitas responden

5. Tentang pendidikan/studi di STFT, menurut Anda seberapa besar penekanan pada metode pembelajaran di bawah inidilaksanakan di program studi di STFT?

Perkuliahan

90 tanggapan

Partisipasi dalam proyek riset dilibatkan dalam penelitian bersama Dosen

90 tanggapan

-

Tidak sedang studi

STFT Widya Sasana Malang

Tidak ada

Sudah lulus

STFT Widya Sasana

kursus online

Jl. Terusan Rajabasa no. 2 Malang

Jalan Simpang Borobudur 1 Malang

0 20 40 60 80

Sangat Besar

Besar

Cukup Besar

Kurang

Tidak Sama Sekali

79 (87,8%)79 (87,8%)79 (87,8%)

10 (11,1%)10 (11,1%)10 (11,1%)

1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%)

0 (0%)0 (0%)0 (0%)

0 (0%)0 (0%)0 (0%)

Sangat BesarBesarCukup BesarKurangTidak Sama Sekali7,8%

16,7%

48,9%

26,7%

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 23: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Magang

90 tanggapan

Praktikum

90 tanggapan

Kerja Lapangan

90 tanggapan

6. Setelah kelulusan, apa aktivitas Anda sekarang? (keterangan: Tahun pastoral para frater dihitung sebagai kegiatan bekerja).

90 tanggapan

BAGIAN A – TELAH BEKERJA (termasuk di sini masa pastoral, juga kerja sambilan)

Sangat BesarBesarCukup BesarKurangTidak Sama Sekali

12,2%38,9%

43,3%

Sangat BesarBesarCukup BesarKurangTidak Sama Sekali

11,1%

38,9%

46,7%

Sangat BesarBesarCukup BesarKurangTidak Sama Sekali

11,1%

31,1%

53,3%

Bekerja / Sebagai pekerja (di kantor/perusahaan/institusi) - LANGSUNGDILANJUTKAN KE BAGIAN ABerwirausaha - LANGSUNGDILANJUTKAN KE BAGIAN BStudi lanjut - LANGSUNGDILANJUTAKAN KE BAGIAN CBelum/ Tidak bekerja - LANGSUNGDILANJUTKAN KE BAGIAN C

11,1%

86,7%

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 24: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

7. Kapan anda mulai mencari pekerjaan?

90 tanggapan

8. Bagaimana Anda mendapatkan pekerjaan Anda, darimanakah anda memperoleh informasi pekerjaan sehingga diterima untukpertama kali? (kemungkinan jawaban bisa beberapa macam, tapi mohon dipilih yang PALING sesuai)

90 tanggapan

9. Berapa perusahaan/instansi/institusi yang sudah anda lamar (lewat surat atau e-mail) sebelum anda memeroleh pekerjaanpertama?  (tahun pastoral satu/dua instansi)

82 tanggapan

0 20 40 60

Sebelum Lulus

Setelah Lulus

Tidak Mencari Pekerjaan

23 (25,6%)23 (25,6%)23 (25,6%)

59 (65,6%)59 (65,6%)59 (65,6%)

9 (10%)9 (10%)9 (10%)

0 10 20 30 40 50

Dihubungi oleh perusahaan/institusi (ma…

Menghubungi agen tenaga kerjakomersial…

Menghubungi kantorkemahasiswaan/hubung…

Melalui relasi (misalnya dosen,orang t…

Melalui penempatan kerja ataumagang

46 (51,1%)46 (51,1%)46 (51,1%)

0 (0%)0 (0%)0 (0%)3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%)6 (6,7%)6 (6,7%)6 (6,7%)

21 (23,3%)21 (23,3%)21 (23,3%)2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

8 (8,9%)8 (8,9%)8 (8,9%)9 (10%)9 (10%)9 (10%)

0 20 40 60 80

satu /dua

sedikit

beberapa

banyak

61 (74,4%)61 (74,4%)61 (74,4%)

6 (7,3%)6 (7,3%)6 (7,3%)

10 (12,2%)10 (12,2%)10 (12,2%)

5 (6,1%)5 (6,1%)5 (6,1%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 25: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

10. Berapa banyak perusahaan/instansi/institusi yang merespons lamaran anda? (tahun pastoral satu/dua instansi)

82 tanggapan

11. Berapa banyak perusahaan/instansi/institusi yang mengundang anda untuk wawancara?(tahun pastoral satu/dua instansi)

81 tanggapan

12 Berapa waktu (bulan) yang Anda butuhkan untuk memperoleh pekerjaan yang pertama?

81 tanggapan

13. Apa skala perusahaan/ Instansi/ Institusi (tempat Anda bekerja pertama kali)?

81 tanggapan

0 20 40 60

satu /dua

sedikit

beberapa

banyak

55 (67,1%)55 (67,1%)55 (67,1%)

10 (12,2%)10 (12,2%)10 (12,2%)

12 (14,6%)12 (14,6%)12 (14,6%)

6 (7,3%)6 (7,3%)6 (7,3%)

0 20 40 60

satu /dua

sedikit

beberapa

banyak

54 (66,7%)54 (66,7%)54 (66,7%)

8 (9,9%)8 (9,9%)8 (9,9%)

13 (16%)13 (16%)13 (16%)

7 (8,6%)7 (8,6%)7 (8,6%)

0 20 40 60

langsung sesudah kelulusan

1 - 3 bulan

3 – 6 bulan

6 – 12 bulan

1 tahun lebih

55 (67,9%)55 (67,9%)55 (67,9%)

19 (23,5%)19 (23,5%)19 (23,5%)

2 (2,5%)2 (2,5%)2 (2,5%)

2 (2,5%)2 (2,5%)2 (2,5%)

3 (3,7%)3 (3,7%)3 (3,7%)

0 20 40 60

Nasional

Multinasional

56 (69,1%)56 (69,1%)56 (69,1%)

28 (34,6%)28 (34,6%)28 (34,6%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 26: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

14. Apa jenis perusahaan/instansi/institusi tempat anda bekerja sekarang?

90 tanggapan

15. Seberapa erat hubungan antara bidang studi dengan pekerjaan Anda

90 tanggapan

16. Tingkat pendidikan apa yang paling tepat/ sesuai untuk pekerjaan Anda saat ini

90 tanggapan

17. Jika menurut anda pekerjaan anda saat ini tidak sesuai dengan pendidikan anda, mengapa anda mengambilnya?(kemungkinan jawaban bisa beberapa macam, tapi mohon dipilih yang PALING sesuai) - SETELAH INI, LANGSUNG DILANJUT KENO. 30

90 tanggapan

0 20 40 60

Instansi Gerejani

Instansi pemerintah (termasukBUMN)

Organisasi non-profit/LembagaSwadaya M…

Perusahaan swasta

Wiraswasta/perusahaan sendiri

Lainnya, tuliskan:

59 (65,6%)59 (65,6%)59 (65,6%)

10 (11,1%)10 (11,1%)10 (11,1%)

3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

14 (15,6%)14 (15,6%)14 (15,6%)

2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

6 (6,7%)6 (6,7%)6 (6,7%)

0 20 40 60 80

Sangat erat

Erat

cukup erat

Kurang Erat

Tidak sama sekali

69 (76,7%)69 (76,7%)69 (76,7%)

13 (14,4%)13 (14,4%)13 (14,4%)

4 (4,4%)4 (4,4%)4 (4,4%)

5 (5,6%)5 (5,6%)5 (5,6%)

0 (0%)0 (0%)0 (0%)

0 10 20 30 40 50

Setingkat Lebih Tinggi

Tingkat yang Sama

Setingkat Lebih Rendah

Tidak perlu pendidikan tinggi

36 (40%)36 (40%)36 (40%)

50 (55,6%)50 (55,6%)50 (55,6%)

3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

Pertanyaan tidak relevan; pekerjaan s…Saya belum mendapatkan pekerjaan…Di pekerjaan ini saya memeroleh pros…Saya lebih suka bekerja di area pekerj…Saya dipromosikan ke posisi yang kur…Saya dapat memeroleh pendapatan y…Pekerjaan saya saat ini lebih aman/ter…Pekerjaan saya saat ini lebih menarik

1/2

62,2%

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 27: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

BAGIAN B – WIRAUSAHA

18. Darimanakah Anda mendapatkan pengalaman wirausaha?

13 tanggapan

19. Apakah saat kuliah pernah mengikuti pelatihan wirausaha yang diadakan oleh fakultas/universitas?

13 tanggapan

20. Menurut Anda, seberapa erat bidang studi dan kegiatan wirausaha Anda saat ini?

12 tanggapan

21. Tingkat pendidikan apa yang paling tepat untuk menjalankan wirausaha Anda?

12 tanggapan

Orang tuaBelajar sendiri (otodidak)Saat kuliah/ teman

7,7%

53,8%

38,5%

YaTidak

69,2%

30,8%

Sesuai (sangat erat)EratCukup eratKurang eratTidak sesuai (tidak erat)

16,7%

25%25%

33,3%

Setingkat lebih tinggiTingkat yang samaSetingkat lebih rendahTidak perlu pendidikan tinggi

8,3%

58,3%

33,3%

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 28: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

22. Jika menurut Anda usaha saat ini kurang erat atau tidak sesuai (tidak erat) dengan pendidikan, mengapa Andamengambilnya? SETELAH INI, LANGSUNG DILANJUT KE NO. 30

11 tanggapan

BAGIAN C : STUDI LANJUT/BELUM ATAU TIDAK BEKERJA

23. Apa aktivitas Anda sekarang? (PILIH SALAH SATU C.1 / C.2 / C.3)

17 tanggapan

C.1. Melanjutkan Studi

24. Sebutkan alasan Anda untuk memilih melanjutkan studi setelah lulus? SETELAH INI, LANGSUNG DILANJUT KE NO. 30

20 tanggapan

C.2. Menikah/Sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya belum mendapatkan usaha yan…Di usaha ini saya memperoleh prospe…Saya lebih suka bekerja di area usaha…Saya dapat memperoleh pendapatan…Usaha saya saat ini lebih aman/terjam…Usaha saat ini lebih menarikUsaha saya saat ini lebih memungkin…Usaha saya saat ini lokasinya lebih de…

1/2

9,1%

9,1%9,1%9,1%

63,6%

Melanjutkan studi - langsung dilanjutkanke (C.1)Menikah - langsung dilanjutkan ke (C.2)Sibuk dengan anak-anak - langsungdilanjutkan ke (C.2)Sedang mencari kerja - langsungdilanjutkan ke (C.3)

11,8%

82,4%

Menyelesaikan/ melanjutkan profesisaya sesuai pendidikan sebelumnya.Saya merasa pengetahuan yang didapatmasih kurang.Melanjutkan keinginan/ cita-cita untukmelanjutkan studi yang lebih tinggi.Sambil menunggu mendapatkanpekerjaan yang sesuai, saya memilihmelanjutkan studi

15%

10%

75%

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 29: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

25. Apakah di waktu yang akan datang Anda akan mencari pekerjaan ?SETELAH INI, LANGSUNG DILANJUT KE NO. 30

8 tanggapan

C.3. Tidak/belum bekerja:

26. Dalam mencari pekerjaan, pada tahap apa Anda mengalami kegagalan?

7 tanggapan

27. Berapa perusahaan/instansi yang sudah Anda lamar (lewat surat atau email)?

9 tanggapan

28. Berapa perusahaan/instansi yang merespon lamaran Anda?

8 tanggapan

YaTidak

12,5%

87,5%

Bahasa InggrisTPA (Tes Potensi Akademik)TKB (Tes Kompetensi Bidang)PsikotesWawancara

57,1%

14,3% 28,6%

satu/duasedikitbeberapabanyak11,1%

33,3%

55,6%

satu/duasedikitbeberapabanyak12,5%

25%

62,5%

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 30: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

29.Berapa perusahaan/instansi yang mengundang wawancara?

8 tanggapan

III. KOMPETENSI DAN DUKUNGAN UNIVERSITAS (untuk semua, baik yang bekerja, berwirausaha, atau yang tidak/belum bekerja)

30. PADA SAAT LULUS, sejauh mana kompetensi di bawah ini Anda kuasai?

Pengetahuan di bidang atau disiplin ilmu anda

90 tanggapan

Pengetahuan di luar bidang atau disiplin ilmu anda

90 tanggapan

satu/duabanyakbeberapasedikit12,5%

25%

62,5%

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%) 3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

46 (51,1%)40 (44,4%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

26 (28,9%)

54 (60%)

10 (11,1%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 31: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Pengetahuan di luar bidang atau disiplin ilmu anda

90 tanggapan

Pengetahuan umum

90 tanggapan

0Bahasa Inggris

90 tanggapan

Ketrampilan internet

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

28 (31,1%)

51 (56,7%)

11 (12,2%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

16 (17,8%)

53 (58,9%)

21 (23,3%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

33 (36,7%)

45 (50%)

9 (10%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

24 (26,7%)

47 (52,2%)

19 (21,1%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 32: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Ketrampilan komputer

90 tanggapan

Berpikir kritis

90 tanggapan

Ketrampilan riset

90 tanggapan

Kemampuan belajar

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

20 (22,2%)

54 (60%)

16 (17,8%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)5 (5,6%)

38 (42,2%)

47 (52,2%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%)

23 (25,6%)

52 (57,8%)

14 (15,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)5 (5,6%)

45 (50%)40 (44,4%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 33: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Kemampuan berkomunikasi

90 tanggapan

Bekerja di bawah tekanan

90 tanggapan

Manajemen waktu

90 tanggapan

Bekerja secara mandiri

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

52 (57,8%)

35 (38,9%)

1 2 3 4 50

10

20

30

40

12 (13,3%)8 (8,9%)

14 (15,6%)

38 (42,2%)

18 (20%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%) 10 (11,1%)

46 (51,1%)

33 (36,7%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 9 (10%)

37 (41,1%)

44 (48,9%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 34: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Kemampuan analisis

90 tanggapan

Bekerja dalam tim/bekerjasama dengan orang lain

90 tanggapan

Kemampuan dalam memecahkan masalah

90 tanggapan

Negosiasi

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 8 (8,9%)

46 (51,1%)

36 (40%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (4,4%)4 (4,4%)4 (4,4%)

38 (42,2%)

48 (53,3%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 7 (7,8%)

44 (48,9%)39 (43,3%)

1 2 3 4 50

20

40

60

1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

16 (17,8%)

46 (51,1%)

27 (30%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 35: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Kemampuan analisis

90 tanggapan

Toleransi

90 tanggapan

Kemampuan adaptasi

90 tanggapan

Loyalitas

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 9 (10%)

41 (45,6%) 40 (44,4%)

1 2 3 4 50

20

40

60

80

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

24 (26,7%)

66 (73,3%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

37 (41,1%)

51 (56,7%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

29 (32,2%)

59 (65,6%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 36: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Integritas

90 tanggapan

Bekerja dengan orang yang berbeda budaya maupun latar belakang

90 tanggapan

Kepemimpinan

90 tanggapan

Kemampuan dalam memegang tanggungjawab

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

80

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

26 (28,9%)

61 (67,8%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

29 (32,2%)

59 (65,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 9 (10%)

40 (44,4%) 41 (45,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (4,4%)4 (4,4%)4 (4,4%)

37 (41,1%)

49 (54,4%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 37: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Inisiatif

90 tanggapan

Manajemen proyek/program

90 tanggapan

Kemampuan untuk mempresentasikan ide/produk/laporan

90 tanggapan

Kemampuan dalam menulis laporan, memo dan dokumen

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 10 (11,1%)

36 (40%)

44 (48,9%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)14 (15,6%)

50 (55,6%)

26 (28,9%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 9 (10%)

46 (51,1%)

35 (38,9%)

1 2 3 4 50

10

20

30

40

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%)10 (11,1%)

39 (43,3%) 40 (44,4%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 38: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Kemampuan untuk terus belajar sepanjang hayat

90 tanggapan

31. PADA SAAT INI, yakni dalam pekerjaan anda saat ini, tingkat mana kompetensi di bawah ini yang diperlukan ini?

Pengetahuan di bidang atau disiplin ilmu anda

90 tanggapan

Pengetahuan umum

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

35 (38,9%)

53 (58,9%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%) 8 (8,9%)

32 (35,6%)

48 (53,3%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 10 (11,1%)

45 (50%)

35 (38,9%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 39: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Bahasa Inggris

90 tanggapan

Ketrampilan internet

90 tanggapan

Ketrampilan komputer

90 tanggapan

Berpikir kritis

90 tanggapan

1 2 3 4 50

10

20

30

40

0 (0%)0 (0%)0 (0%)3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

19 (21,1%)

30 (33,3%)

38 (42,2%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)15 (16,7%)

43 (47,8%)

32 (35,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 9 (10%)

48 (53,3%)

33 (36,7%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)5 (5,6%)

30 (33,3%)

55 (61,1%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 40: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Ketrampilan riset

90 tanggapan

Kemampuan belajar

90 tanggapan

Kemampuan berkomunikasi

90 tanggapan

Bekerja di bawah tekanan

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%) 12 (13,3%)

44 (48,9%)

32 (35,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

41 (45,6%)46 (51,1%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

29 (32,2%)

59 (65,6%)

1 2 3 4 50

10

20

30

40

10 (11,1%) 9 (10%)6 (6,7%)

39 (43,3%)

26 (28,9%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 41: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Manajemen waktu

90 tanggapan

Bekerja secara mandiri

90 tanggapan

Bekerja dalam tim/bekerjasama dengan orang lain

90 tanggapan

Kemampuan dalam memecahkan masalah

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

37 (41,1%)

50 (55,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (1,1%)1 (1,1%)1 (1,1%) 9 (10%)

33 (36,7%)

47 (52,2%)

1 2 3 4 50

20

40

60

80

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

24 (26,7%)

63 (70%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

32 (35,6%)

56 (62,2%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 42: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Negosiasi

90 tanggapan

Kemampuan analisis

90 tanggapan

Kemampuan analisis

90 tanggapan

Toleransi

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 8 (8,9%)

36 (40%)

46 (51,1%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (4,4%)4 (4,4%)4 (4,4%)

38 (42,2%)

48 (53,3%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (4,4%)4 (4,4%)4 (4,4%)

37 (41,1%)

49 (54,4%)

1 2 3 4 50

20

40

60

80

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

24 (26,7%)

64 (71,1%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 43: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Kemampuan adaptasi

90 tanggapan

Loyalitas

90 tanggapan

Integritas

90 tanggapan

Bekerja dengan orang yang berbeda budaya maupun latar belakang

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

29 (32,2%)

59 (65,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

80

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)5 (5,6%)5 (5,6%)5 (5,6%) 20 (22,2%)

65 (72,2%)

1 2 3 4 50

20

40

60

80

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)19 (21,1%)

69 (76,7%)

1 2 3 4 50

20

40

60

80

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 2 (2,2%)2 (2,2%)2 (2,2%)

26 (28,9%)

62 (68,9%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 44: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Kepemimpinan

90 tanggapan

Kepemimpinan

90 tanggapan

Kemampuan dalam memegang tanggungjawab

90 tanggapan

Inisiatif

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

35 (38,9%)

52 (57,8%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (4,4%)4 (4,4%)4 (4,4%)

33 (36,7%)

53 (58,9%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (4,4%)4 (4,4%)4 (4,4%)

27 (30%)

59 (65,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)5 (5,6%)

31 (34,4%)

54 (60%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 45: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Manajemen proyek/program

90 tanggapan

Kemampuan unfuk memresentasikan ide/produk/laporan

90 tanggapan

Kemampuan dalam menulis laporan, memo dan dokumen

90 tanggapan

Kemampuan untuk terus belajar sepanjang hayat

90 tanggapan

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)6 (6,7%)

43 (47,8%) 41 (45,6%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 9 (10%)

37 (41,1%)

44 (48,9%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)6 (6,7%)

39 (43,3%)45 (50%)

1 2 3 4 50

20

40

60

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (3,3%)3 (3,3%)3 (3,3%)

30 (33,3%)

57 (63,3%)

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 46: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

32. Saran untuk Perbaikan Proses Penyelenggaraan Pendidikan Program Studi Filsafat Keilahian, STFT Widya Sasana

90 tanggapan

STFT hatus tetap menerapkan kebiasaan membuat analis atau tulisan terkait persoalan-persoalan yang aktual.

Saya mendapat gelas S.S. pada tahun 2017. Saat itu kegiatan di luar kampus mendapat porsi yang sangat sedikit. Sedikit kesempatan bertemudengan akademisi dari luar kampus. Saran saya, STFT bisa bergerak ke luar kampus. Sangat baik jika STFT ikut berpartisipasi dalam kegiatan hingga tingkat nasional. Ada PIMNAS.Ada PKM. Ada riset ilmiah untuk kontribusi bangsa. STFT WIDYA SASANA PASTI BISA!

Mengembangkan kegiatan riset mahasiswa terutama di bidang Filsafat Teologi

Terus jaya almamater tercinta

Perbanyak Diskusi dalam Kelas.

Sudah baik

Lebih banyak pengabdian masyarakat, supaya semakin dikenal lebih luas lagi

TRACER STUDY STFT WIDYA SASANA EDISI KE-5

Pe�anyaan Respons 90

Page 47: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

RINGKASAN JAWABAN DARIPARA PENGGUNA (STAKEHOLDERS)

ALUMNI STFT WS

STFT WIDYA SASANA MALANG

Page 48: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Berikan tanda (√) pada jawaban yang sesuai :

1. DATA RESPONDEN

a. Nama Keuskupan/Tarekat:

40 responses

b. Alamat Keuskupan/Tarekat:

38 responses

Kongregasi Pasionis

Serikat Maria Montfortan (SMM)

KAJ/Suster Santa Perawan Maria (SPM)

SMPK Santa Maria 2

Ordo Karmel Indonesia

KEUSKUPAN MALANG

PIJ

Paroki St. Andreas - Tidar

SMAK SANTA MARIA

Jl. Guntur No.2

Nilo - Maumere

Jl. Bandulan Barat 40 Malang

Jl. Puncak Esberg no. 22

Jl. Raya Langsep 41

Jl.Brigjen Slamet Riyadi 58 Malang 65112

JL. HALMAHERA 16 MALANG

Jln.Panderman no.7A Malang

Seminari Montfort Pondok Kebijaksanaan , Jl. Joyo Agung 100

KUESIONER UNTUK PARA PENGGUNA(STAKEHOLDERS) ALUMNI STFT56 responses

Publish analytics

Page 49: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

c.Kontak : (WA/No. Telepon/ Fax/ Email )

38 responses

2. KRITERIA DAN PROSEDUR PENERIMAAN SDM

2.1 Menurut keuskupan/Tarekat, seberapa penting aspek-aspek berikut dalam penerimaanSDM?

1. Kesesuaian bidang studi

40 responses

2. Spesialisasi/fokus bidang studi

40 responses

Email: [email protected]

082250704619

081331512053

081231911349

081336850903

081 25275146/ 0341360 133

0341-367940

(0341)551871

WA (081256816221)

1 2 3 4 50

10

20

30

40

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (2.5%)1 (2.5%)1 (2.5%) 6 (15%)

33 (82.5%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (2.5%)1 (2.5%)1 (2.5%)

9 (22.5%)

30 (75%)

Page 50: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

3. Prestasi akademik (transkrip)

40 responses

4. Ketrampilan praktis yang diperoleh semasa kuliah

40 responses

5. Ketrampilan praktis yang diperoleh di luar kuliah

40 responses

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (10%)

17 (42.5%)19 (47.5%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

12 (30%)

28 (70%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

13 (32.5%)

27 (67.5%)

Page 51: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

6. Reputasi almamater/universitas asal

40 responses

7. Pengalaman kerja

40 responses

8. Kemampuan berbahasa asing

40 responses

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (7.5%)

17 (42.5%)

20 (50%)

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)5 (12.5%)

16 (40%)

19 (47.5%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 5 (12.5%)

14 (35%)

21 (52.5%)

Page 52: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

9. Ketrampilan komputer

40 responses

10. Rekomendasi/Pengantar dari pihak ketiga

40 responses

11. Hasil tes penerimaan

40 responses

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 4 (10%)

13 (32.5%)

23 (57.5%)

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

10 (25%)

20 (50%)

10 (25%)

1 2 3 4 50

10

20

30

1 (2.5%)1 (2.5%)1 (2.5%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)2 (5%)2 (5%)2 (5%)

16 (40%)

21 (52.5%)

Page 53: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

12. Penampilan selama wawancara

40 responses

13. Kepribadian

40 responses

14. Provinsi/daerah asal

40 responses

3. KINERJA ALUMNI STFT WS?

3.1 Menurut pendapat Keuskupan/Tarekat, bagaimanakah kualitas lulusan STFT WS yangbekerja di Keusukapan/Tarekat

1 2 3 4 50

5

10

15

20

1 (2.5%)1 (2.5%)1 (2.5%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

7 (17.5%)

15 (37.5%)17 (42.5%)

1 2 3 4 50

10

20

30

40

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (10%)

36 (90%)

1 2 3 4 50

5

10

15

20

3 (7.5%)

6 (15%)

16 (40%)

8 (20%)7 (17.5%)

Page 54: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

1. Etika/Moralitas/integritas diri

40 responses

2. Keahlian dalam bidang ilmu/kompetensi utama(filsafat tologi)

40 responses

3. Kemampuan berbahasa asing (bahasa Inggris)

40 responses

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)2 (5%)2 (5%)2 (5%)

14 (35%)

24 (60%)

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (2.5%)1 (2.5%)1 (2.5%)

19 (47.5%)20 (50%)

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)

10 (25%)

19 (47.5%)

11 (27.5%)

Page 55: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

4. Penggunaan teknologi informasi

40 responses

5. Kemampuan berkomunikasi

40 responses

6. Kemampuan kerjasama tim

40 responses

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 5 (12.5%)

24 (60%)

11 (27.5%)

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 3 (7.5%)

19 (47.5%)18 (45%)

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)4 (10%)

17 (42.5%)19 (47.5%)

Page 56: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

7. Pengembangan diri

40 responses

8. Jiwa kepemimpinan (sense of leadership)

40 responses

9. Jiwa managerial (sense of managerial)

40 responses

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 4 (10%)

21 (52.5%)

15 (37.5%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)2 (5%)2 (5%)2 (5%)

22 (55%)

16 (40%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)2 (5%)2 (5%)2 (5%)

26 (65%)

12 (30%)

Page 57: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

10. Berpikir lintas disiplin ilmu

40 responses

11. Kreativitas

40 responses

12. Inisiatif

40 responses

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 4 (10%)

23 (57.5%)

13 (32.5%)

1 2 3 4 50

5

10

15

20

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)2 (5%)

18 (45%)20 (50%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)2 (5%)2 (5%)2 (5%)

22 (55%)

16 (40%)

Page 58: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

13. Kemampuan bekerja di bawah tekanan

40 responses

14. Kemandirian

40 responses

15. Kemampuan memecahkan persoalan

40 responses

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)6 (15%)

22 (55%)

12 (30%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)3 (7.5%)

16 (40%)

21 (52.5%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (2.5%)1 (2.5%)1 (2.5%)

23 (57.5%)

16 (40%)

Page 59: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

16. Visioner

40 responses

17. Loyalitas dan komitmen

40 responses

3.2. Secara keseluruhan, bagaimana tingkat kepuasan Keuskupan/Tarekatterhadap alumni STFT WS?

39 responses

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%)3 (7.5%)

15 (37.5%)

22 (55%)

1 2 3 4 50

10

20

30

0 (0%)0 (0%)0 (0%) 0 (0%)0 (0%)0 (0%) 1 (2.5%)1 (2.5%)1 (2.5%)

17 (42.5%)

22 (55%)

0 10 20 30

1. Tidak puas

2. Kurang puas

3. Cukup puas

4. Puas

5. Sangat puas

0 (0%)0 (0%)0 (0%)

0 (0%)0 (0%)0 (0%)

3 (7.7%)3 (7.7%)3 (7.7%)

14 (35.9%)14 (35.9%)14 (35.9%)

22 (56.4%)22 (56.4%)22 (56.4%)

Page 60: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

4. Apakah Saran atau masukan Anda demi kebaikan dan kemajuan STFT WidyaSasana?

36 responses

TERIMA KASIH. SEMOGA TUHAN SELALU MEMBERKATI KITA

This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy

Tingkatkan jejaring lebih luas lintas negara

Mahasiswa terus dibekali dengan IT,kemampuan bersosialisasi,Kepribadian dankarakter yg semakin baik.Rasa percaya diri serta semangat pelayanan yg tinggi.

Matakuliah imamat

SFTF perlu melengkapi diri dengan adanya laboratorium bahasa dan bidang lain.

Terus hidup Taat Total dan Rendah Hati kepada Tuhan yang telah mempercayakantugas pelayanan Kasih kepada para alumni

Perlu digembleng tentang mentalitas, daya juang dan kepribadian

Perlu pembelajaran analisa sosial untuk mendukung mata kuliah filsafat dan teologidalam penerapannya ketika alumni berkarya dalam kemasyarakatan. Maturnuwundiberi kesempatan utk mengisi kuisioner.

 Forms

Page 61: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

BAB III

BEBERAPA KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

Dalam bagian awal sudah kami katakan ada beberapa hal pokok berkaitan dengan alumni

maupun para pengguna yang ingin kami teliti. Berkaitan dengan para alumni, hal pokok yang

ingin kami teliti ialah apa keterkaitan antara pendidikan yang mereka dapatkan di STFT WS

dengan pekerjaan mereka, khususnya menyangkut bagaimana efektivitas pendidikan di STFT

bagi para alumni dalam menemukan pekerjaan dan menggeluti bidang pekerjaan mereka. Tentu

diharapkan bahwa apa yang dilakukan oleh STFT WS sudah tepat dan memadai untuk mereka.

Sedangkan untuk para pengguna, hal pokok ialah apakah para lulusan STFT dapat memenuhi

kebutuhan dan harapan mereka? Sejauh mana tingkat kepuasan mereka terhadap kinerja para

alumni STFT

Setelah membaca hasil-hasil telusuran dari Tracer study ini maka kami bisa mengatakan

beberapa simpulan di bawah ini.

1. Alumni dan upaya memperoleh pekerjaan.

Salah satu hal terpenting yang perlu diamati ialah tentang upaya para alumni untuk

memperoleh pekerjaan, dan ini adalah menyangkut daya saing mereka dengan orang lain. Tentu

bila mereka berhasil memperoleh dengan cepat maka berarti efektivitas pendidikan di STFT

adalah baik karena menghasilkan lulusan yang bisa bekerja, bukan pengangguran. Ini diperoleh

dengan memperhatikan waktu tunggu mereka untuk memperoleh pekerjaan.

Datanya adalah sebagai berikut:

Waktu Tunggu Lulusan

Tahun

lulus

Jumlah

lulusan

Jumlah

lulusan

yang

terlacak

Jumlah lulusan dengan waktu

tunggu mendapatkan pekerjaan

WT < 6

bulan

6 ≤ WT≤

18bulan

WT ≥ 18

bulan

1 2 3 4 5 6

2015 51 49 48 = 97,9 % 1 = 02,1% 0

2016 58 58 56 = 96,6 % 2 = 03,4% 0

2017 54 50 48 = 96 % 2 = 4 % 0

Jumlah 163 157 152 = 96,8 % 5 = 03,2 % 0

Angka dan prosentase tersebut adalah termasuk tinggi sekali. Itu juga mau mengatakan bahwa para alumni STFT mudah mendapatkan pekerjaan. Bagaimana dengan kesesuaian bidang pekerjaan mereka dengan keahlian khusus yang diberikan oleh STFT yakni ilmu filsafat keilahian (filsafat teologi) ? Kesesuaian Bidang Kerja Lulusan

Tahun lulus

Jumlah

lulusan

Jumlah

lulusan

yang

terlacak

Jumlah lulusan dengan tingkat

kesesuaian bidang kerja

Rendah 1) Sedang 2) Tinggi 3)

1 2 3 4 5 6

2015 51 49 0 3 = 06,1 % 46 = 93,9 %

2016 58 58 0 4 = 06,9 % 54 = 93,1 %

2017 54 50 0 3 = 06 % 47 = 94 %

Page 62: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

Jumlah 163 157 0 10 = 03,4 % 147 = 93,6 %

Simpulan:

- Waktu tunggu bekerja untuk lulusan prodi secara meyakinkan sangat singkat.

- Demikian juga kesesuaian kerja dengan bidang studinya bari lulusan terlihat sangat baik.

Rekomendasi ke depan :

- Meningkatkan mutu kurikulum yang sesuai dengan kebutuhan dalam evaluasi berkala.

- Menyimak perkembangan dunia kerja dan melakukan penyesuian perbaikan terkait dengan itu.

2. Kepuasan para pengguna

Dari data penelusuran, kami temukan data sebagai berikut:

No.

Jenis Kemampuan

Tingkat Kepuasan Pengguna

(%)

Rencana Tindak

Lanjut oleh UPPS/PS Sangat

Baik Baik Cukup Kurang

1 2 3 4 5 6 7

1 Etika 63,89% 30,56% 5,56% 0 Mempertahankan

2

Keahlian pada

bidang ilmu

(kompetensi utama)

50,00% 47,22% 2,78% 0 Meningkatkan ke arah

sangat baik

3 Kemampuan

berbahasa asing 27,78% 44,44% 27,78% 0

Memperbaiki prosentase ke

ararh baik dan sangat baik

4 Penggunaan

teknologi informasi 27,78% 58,33% 13,89% 0

Meningkatkan ke arah

sangat baik

5 Kemampuan berkomunikasi

41,67% 50,00% 8,33% 0 Meningkatkan ke arah

sangat baik

6 Kerjasama tim 44,44% 44,44% 11,11% 0 Meningkatkan ke arah

sangat baik

7 Pengembangan diri 33,33% 55,56% 11,11% 0 Meningkatkan ke arah

sangat baik

Jumlah 41,27% 47,22% 11,51% 0

Simpulan PERIHAL KEPUASAN PENGGUNA

- Yang tertinggi adalah kemampuan etika.

- Yang masih perlu ditingkatkan tentang kapasitas kerjasama tim dan pengembangan

kepribadian.

- Yang masih harus diperbaiki: Kepuasan pengguna terkait dengan kemampuan berbahasa

asing dan penguasaan teknologi informasi masih terlihat rendah dan perlu pembenahan

secara sistematis.

Page 63: TRACER STUDY ALUMNI DAN KEPUASAN PENGGUNA 2019...yang akan diteliti dan dianalisa dalam kegiatan ini. 2. Sasaran, Maksud dan tujuan Sasaran dari Tracer Study ini adalah para alumni

BAB IV

PENUTUP

Demikianlah beberapa hal yang bisa dimunculkan dalam Tracer study. Masih banyak hal

yang bisa diangkat sebagai detailnya selain kedua hal di atas. Semoga laporan singkat ini bisa

membantu kita semua untuk menjaga, mempertahankan yang sudah baik, memperbaiki yang

masih kurang, dan meningkatkan mutu untuk lebih baik lagi.

Malang, 14 Juli 2019

Ketua Tim Tracer Study

DR. Yustinus