tmkm

6
Lambang Politeknik TMKM

Upload: desyistiariani

Post on 16-Jul-2015

363 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tmkm

Lambang PoliteknikTMKM

Page 2: Tmkm

• A. Bunga melambangkan kesucian,keagungan, keluhuran, wibawa dan kesetiaan pada cita-cita

• B. Lima mahkota bunga melati, melambangkan pancasila sebagai falsafah hidup bangsa indonesia

• C. Buku dan alat tulis (pena) dilingkari setangkai padi kapas, melambangkan dinamika ilmu pengetahuan

• D. Tri Mitra Karya Mandiri dengan dua bintang, melambangkan yayasan Tri Mitra Karya Mandiri

• Sebagai lembaga yang bergerak dalam dunia pendidikan untuk membentuk kemandirian, dalam arti kerja keras, percaya diri dan taqwa

Page 3: Tmkm

Keterangan Warna :

• Garis tepi warna hitam, melambangkan kesabaran, ketabahan dan kekuatan

• B. Kelopak melati berwarna kuning melambangkan identitas dan loyalitas

• C. Lingkaran luar kelopak melati berwarna merah, melambangkan keberanian pada jalan yang benar

• D. Kapas berwarna putih melambangkan kesucian dan ketulusan hati

Page 4: Tmkm

TRI DHARMA PERGURUAN TINGGI

• Ada 3 fungsi :• A. Pendidikan : menghasilkan manusia terdidik

yang memiliki kemampuan akademik • B. Penelitian : kegiatan telah taat kaidah dalam

upaya menemukan kebenaran atau menyelesaikan masalah ilmu pengetahuan dan teknologi

• C. Pengabdian kepada masyarakat ; kegiatan yang memanfaatkan iptek dalam upaya memberikan sumbangan demi kemajuan masyarakat

Page 5: Tmkm

Hymne TMKM• I Telah berkibar Di bumi pertiwi• N pembawa tugas yang mulia• T Tri Mitra Karya Mandiri

• RO Almamatermu terjunjung tinggi

• I Tercium harum selalu namamu

• N Bagaikan bunga yang tak pernah layu• T kau penerang dalam kegelapan • Ro Titian menuju masa depan

• Reff 1• Wahai civitas akademika • Kita galang persatuan

• Dengan citra tri darma • Tri Mitra Karya Mandiri•

• REFF 2• Tri Mitra Karya Mandiri • Jasamu sungguh berarti • Kau ciptakan manusia karya • Yang berguna bagi nusa bangsa

• Intro Kembali ke bait 2, reff ke 2

Page 6: Tmkm

Mars TMKM• Intro • Esok mentari bersinar pasti• Kami siap tuk berbenah diri • Singsingkan lengan meraih cita • Kami adalah harapan bangsa

• Intro• Di TRI MITRA KARYA MANDIRI• Disana ilmu kami dapati

• Untuk bekal hidupku nanti • Agar kutemui cerahnya hari

• REFF

• Marilah…………. Bergabung…..

• Di Tri Mitra Karya Mandiri• Kami yakin semua punya

potensi• Untuk berkarya dan

berprestasi• intro (kembali ke intro

pertama, bait pertama ) reff 2x