strategi pemasaran dalam meningkatkan€¦ · tinjauan pustaka . 1. strategi pemasaran. komunikasi...

29
STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN REVENUE MELALUI PROMOSI EAT DRINK HILTONDI CONRAD HOTEL BALI Artikel Ilmiah Peneliti : Fransisca Gracelly Anggun Puspita (602015022) Zon Vanel, S.Sos., M.Si Program Studi Public Relations Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga Mei 2019

Upload: others

Post on 26-Nov-2020

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN

REVENUE MELALUI PROMOSI “EAT DRINK HILTON” DI

CONRAD HOTEL BALI

Artikel Ilmiah

Peneliti :

Fransisca Gracelly Anggun Puspita (602015022)

Zon Vanel, S.Sos., M.Si

Program Studi Public Relations

Fakultas Teknologi Informasi

Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Mei 2019

Page 2: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN

REVENUE MELALUI PROMOSI “EAT DRINK HILTON” DI

CONRAD HOTEL BALI

Artikel Ilmiah

Diajukan kepada

Fakultas Teknologi Informasi

untuk memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi

Peneliti :

Fransisca Gracelly Anggun Puspita (602015022)

Zon Vanel, S.Sos., M.Si

Program Studi Public Relations

Fakultas Teknologi Informasi

Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

Mei 2019

Page 3: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April
Page 4: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April
Page 5: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April
Page 6: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April
Page 7: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April
Page 8: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April
Page 9: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN

REVENUE MELALUI PROMOSI “EAT DRINK HILTON” DI

CONRAD HOTEL BALI

Fransisca Gracelly Anggun Puspita

Program Studi Hubungan Masyarakat, Fakultas Teknologi Informasi,

Universitas Kristen Satya Wacana

[email protected]

Abstrak

Strategi Pemasaran tidak hanya memikirkan bagaimana menciptakan sebuah produk,

dengan harga yang murah, namun perusahaan juga harus mampu merancang sebuah Strategi

Pemasaran yang efektif dan efisien. Strategi pemasaran telah menjadi kunci atau landasan

penting kesuksesan sebuah perusahaan dalam menjual sebuah produk pada era media sosial

jaman sekarang. Saat ini tidak hanya masyarakat saja yang menggunakan media sosial, tetapi

perusahaan juga perlu mengikuti perkembangan jaman serta memanfaatkan sebagai strategi

pemasaran. Conrad Bali adalah salah satu yang menggunakan strategi pemasaran.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Strategi Pemasaran Dalam

Meningkatkan Pendapatan Melalui Promosi Eat Drink Hilton. Untuk menjawab penelitian

ini peneliti menggunakan 4P atau Product, Price, Place, dan Promotion. Melalui metode

kualitatif data penelitian dikumpulkan dengan cara wawancara dan observasi. Hasil

penelitian menunjukan bahwa Strategi Pemasaran yang digunakan dapat meningkatkan

pendapatan dan brand awareness.

Kata Kunci: Strategi Pemasaran, 4 P, Pendapatan

Abstract

Marketing Strategy is not only thinking about how to create a product at a cheap

price, but the company must also be able to design an effective and efficient Marketing

Page 10: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Strategy. Marketing strategies have become the key or important foundation for the success

of a company in selling a product in the era of social media today. At this present time, not

only people use social media, but companies also need to keep up with the current

development and use it as a marketing strategy. Conrad Bali is one that uses marketing

strategies.

This study aims to find out how is the Marketing Strategy in Increasing Income

Through Eat Drink Hilton Promotion. To answer this research researchers used 4P or known

as Product, Price, Place, and Promotion. Through qualitative methods the research data was

collected by means of interviews and observations. The results of the study showed that the

Marketing Strategy used can increase income and brand awareness.

Keywords: Marketing Strategy, 4 P, Income

Pendahuluan

Pariwisata di Indonesia merupakan sector ekonomi penting di Indonesia.

Merupakan alternative pemasukan bagi pendapatan daerah maupun bagi devisa

negara. Kekayaan alam dan budaya merupakan komponen penting dalam pariwisata

di Indonesia.

Bali merupakan salah satu destinasi pariwisata Indonesia yang terkenal di

dunia dan menjadi destinasi pariwisata utama, baik bagi wisatawan mancanegara

maupun wisatawan nusantara. Perkembangan potensi pariwisata di Bali sangat

meningkat, dari 3 tahun belakangan hingga tahun 2017 pariwisata di Bali meningkat

secara sangat signifikan, menurut Badan Pusat Statistik Provinsi Bali dari tahun 2016

hingga 2017 parawisatan yang berkunjung di Bali naik hingga 769.800 pengunjung

Banyaknya hotel bintang lima di Nusa Dua menyebabkan semakin ketatnya

persaingan antar bisnis perhotelan, sehingga perusahaan menghadapi masalah

bagaimana agar perusahaan dapat meningkatkan ketertarikan konsumen untuk

menjual produknya dengan disertai oleh peningkatan pendapatan.

Beberapa hotel bintang 5 di Nusa Dua:

Page 11: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

No Nama Hotel

1 Conrad Bali

2 Westin

3 The Ritz-Carlton Bali

4 Mulia Resort

5 The ST. Regis Bali Resort

Conrad Bali adalah salah satu Luxury Resort berbintang 5 bertaraf internasional

dibawah naungan Hilton yang terletak di Nusa Dua dengan luas tujuh hektar dan

dikeliling oleh 350 meter pantai dan menawarkan berbagai layanan untuk para tamu

secara bisnis maupun berlibur. Hotel pertama yang memiliki chapel infinity di Nusa

Dua.

Sebelum melakukan berbagai macam promosi atau pendekatan pemasaran

lainnya, perusahan harus terlebih dahulu membidik pasar atau segmen secara jelas.

Sebagian besar kegagalan usaha yang terjadi disebabkan oleh gagalnya perusahaan

mendefenisikan pasar yang dituju dan bagaimana potensinya. Dengan banyaknya

jumlah konsumen dan keanekaragaman keinginan pembelian menyebabkan

perusahaan tidak dapat memasuki semua segmen pasar, perusahaan harus dapat

mengidentifikasi segmen pasar yang dapat dilayani paling efektif, yaitu dengan

melakukan penelitian segmentasi. Dalam meningkatkan pendapatan, Conrad Bali

membuat strategi pemasaran yang kreatif, variatif serta komunikatif yaitu dengan

menggunakan promosi “Eat Drink Hilton”. Promosi “Eat Drink Hilton” adalah salah

satu promosi strategi pemasaran melalui media social yang dilakukan di semua Hilton

di Indonesia.

Tinjauan Pustaka

1. Strategi Pemasaran

Page 12: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen

(management) untuk mencapai suatu tujuan. Komunikasi adalah sebuah proses

interaksi untuk berhubungan dari satu pihak ke pihak lainnya yang pada awalnya

berlangsung sangat sederhana, dimulai dengan sejumlah ide-ide yang abstrak atau

pikiran dalam otak seseorang untuk mencari data atau menyampaikan informasi

yang kemudian dikemas menjadi sebentuk pesan untuk kemudian disampaikan

secara langsung maupun tidak langsung menggunakan bahasa berbentuk kode

visual, kode suara, atau kode tulisan (Agus Hermawan. Komunikasi Pemasaran

hlm 4)

2. Tujuan Komunikasi Pemasaran

Beberapa literatur menyamakan arti istilah promosi dengan komunikasi

pemasaran. Crosier menjelaskan bahwa istilah tersebut disamaartikan karena

terdapat konteks pengertian yang sama dalam memahami untuk konteks pijakan

4P atau Product, Price, Place, dan Promotion (Prisgunanto, 2006: 9).

1. Product (produk)

Suatu perusahaan ada karena menghasilkan produk untuk ditawarkan kepada

konsumen yang akan dipertukarkan, umumnya dengan uang. Produk pada

dasarnya adalah segala hal yang dapt dipasarkan dan mampu memuaskan

konsumennya ketika dipakai atau digunakan (Morissan, 2010:75)

2. Price (harga)

Harga suatu produk ditemukan tidak saja berdasarkan biaya produksi, namun

juga factor-faktor lain, seperti permintaan terhadap produk bersangkutan,

tingkat persaiangan, serta perseepsi konsumen terhadap produk, aktivitas

mental yang dilakukan, dan bahkan upaya tingkah laku untuk mendukung

produk itu (Morissan, 2010: 78)

3. Place (tempat)

Salah satu keputusan terpenting dalam pemasaran adalah bagaimana cara

suatu produk dapat tersedia di pasaran. Strategi distribusi yang dibuat

hendaknya terlebih dahulu mempertimbangkan tujuan komunikasi serta efek

Page 13: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

pemilihan ssaluran terhadap program komunikasi pemasaran terpada (Morissan,

2010: 80-81)

4. Promotion (promosi)

Mendefinisikan promosi sebagai koordinasi dari seluruh upaya yang dimulai

pihak penjualan untuk membangun berbagai saluran informasi dan persuasi

untuk menjual barang dan jasa untuk memperkenalkan suatu gagasan

(Morrisan, 2010: 16)

3. Media Sosial

Media Sosial untuk meningkatkan kemampuan pengguna untuk berbagi,

bekerjasama diantara pengguna dan melakukan tindakan secara kolektif

(Nasrullah, 2012:11)

Metode Penelitian

Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang menghasilkan data berupa

kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati.

Menurut Arikunto (199: 309) penelitian kualitatif dimaksudkan untuk

mengumpulkan informasi mengenai status suatu gejala yang ada, yaitu keadaan gejala

menurut apa adanya pada saat penelitian itu dilakukan. Objek pada penelitian adalah

program promosi”Eat Drink Hilton” 2018. Wawancara pada penilitian ini

menggunakan jenis wawancara, observasi dan survei. Menurut Moleong (2006:173),

observasi adalah teknik pengumpulan data melalui proses pengamatan secara

langsung di lapangan atau di lokasi. Observasi dalam penelitian ini adalah mengamati

perkembangan sejauh mana strategi pemasaran dalam meningkatkan rerevenue

melalui promosi “Eat Drink Hilton”. Wawacara pada penelitian ini menggunaan

jenis wawancara percakapan informal (the informal conversational interview). Jenis

wawancara informal bersifat sangat terbuka dan longgar sehingga wawancara benar-

benar mirip seperti percakapan. Subjek yang sama kadangkala harus didatangi

Page 14: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

kembali oleh peneliti dengan pertanyaan berbeda atau sama sehingga jawaban

sebelumnya mungkin dapat ditambah atau direvisi oleh subjek.

Sumber yang diwawancarai yaitu Bagian Design Grafis dan Marketing

Communication yang melakukan aktifitas Strategi Pemasaran Eat Drink Hilton

melalui sosial media. Selain itu, informan dalam penilitian ini adalah tamu Conrad

Bali.

Metode analisis dimulai dengan melakukan pemangatam promotion mix.

Selanjutnya dilakukan Reduksi data adalah proses pemilihan, pemusatan perhatian

pada penyederhanaan, yang muncul dari catatan-catatan tertulis di lapangan.

Verivikasi (menarik kesimpulan) adalah makna-makna yang muncul dari data yang di

uji kebenarannya, dan kecocokannya sehingga diperoleh kesimpulan yang jelas

kebenaran dan kegunaannya. Penyajian data sebagai sekumpulan informasi tersusun

yang disesuaikan dan diklarifikasi untuk mempermudah peneliti dalam menguasai

data.

Dalam penelitian kualitatif diperlukan adanya validitas data. Validitas data

adalah sebuah usaha untuk meningkatkan derajat kepercayaan data dalam penelitian

yang dilakukan oleh peneliti. Apabila peneliti melaksanakan pemeriksaan terhadap

keabsahan data secara cermat sesuai dengan teknik yang berlaku, maka hasil upaya

penelitiannya dapat dipertanggungjawabkan dari segala segi. Validasi data dalam

penelitian ini yaitu menggunakan teknik triangulasi.

Hasil dan Pembahasan

A. Gambaran Umum Objek Penelitian

1. Sejarah Singkat Eat Drink Hilton

Eat Drink Hilton adalah suatu promosi yang dilakukan oleh Food And

Baverage Conrad Bali dilakukan setiap bulannya dengan menu yang berbeda,

dengan menu yang diambil dari bahan dasar Indonesia F&B (Food &

Page 15: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Bavarage) membuat satu menu yang akan berbeda setiap bulannya yang masuk

di menu Eat Drink Hilton.

Executive Chefs and Food & Beverage Manager dari setiap property

Hilton Indonesia menggunakan satu item untuk menu yang akan ditampilkan

hanya untuk waktu terbatas (bulanan) di properti.

Eat Drink Hilton Untuk memperkenalkan Indonesia sebagai negara

kepulauan terbesar di dunia yang terkenal dengan kekayaan budaya dan

kulinernya. Dari Sabang hingga Merauke, setiap provinsi memiliki gaya

memasak khasnya sendiri yang menghasilkan aneka masakan asli Indonesia.

Resep yang ditampilkan diharapkan akan memberikan rasa berbeda dari

masing-masing menu dengan ciri khas dari menu yang ditampilkan.

2. Stategi Merketing Mix Pada Eat Drink Hilton

A. Strategi Produk

Produk merupakan segala sesuatu yang dapat ditawarkan untuk

membutuhi kebutuhan dan keinginan konsumen. Eat Drink Hilton

menjual berbagai produk makanan dan minuman dengan menu bertemu

Indonesia. Berdasarkan hasil wawancara kepada Grace Marina selaku

Marcomm pada 11 Februari 2019 mengatakan bahwa, “Produk yang

dijual melalui promosi Eat Drink Hilton pastinya produk makanan dan

minuman yang dimana bahan-bahan yang diambil adalah bahan asli

Indonesia.“

Produk yang ditawarkan oleh promosi Eat Drink Hilton ke

konsumen adalah produk makanan dan minuman yang dimana

menggunakan bahan-bahan yang berasal dari Indonesia, sebagai usaha di

sektor pariwisata pastinya, tentu saja produk yang ditawarkan harus

semenarik mungkin bagi konsumen yang menginap yang dimana

konsumen berasal dari beberapa negara.

Page 16: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Berikut adalah produk yang disediakan “Eat Drink Hilton” pada

setiap bulannya:

No Bulan Menu Produk

1 Januari a creamy

Mangosteen

Pannacotta and

Mangosteen Mille-

Feuille with a side

of our homemade

ice cream

2 Februari cassarecce

chicken pesto as

well as the all-

time classic

fettucine

carbonara

3 Maret straight for black

sticky rice

brownies

Page 17: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

4 April Saikyo Saba

Mackerel and

Traditional

Mackerel Kaizeki

5 Mei coconut creme

brulee

6 Juni Stuffed Free

Range Chicken or

Seared "North

Bali" Red Snapper

7 Juli Seared Opaka-

paka, or Sous Vide

Ginger Tea

Chicken Breast

Page 18: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

8 Agustus the sweetness of

Choco-Nut

9 September Lemongrass

Cured Cocktail

10 Oktober Slow-Cooked

Duck Breast,

Coconut Creme

Brulee

11 November Ginger Truffle

Page 19: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

12 Desember Cinnamon Crème

Brulee, Cinnamon

Cheesecake

Ini menunjukkan bahwa Eat Drink Hilton menawarkan menu yang

berbeda dan tidak diragukan lagi dalam cita rasa, promosi Eat Drink

Hilton dibuat bukan hanya untuk menaikan revenue tapi untuk membuat

pelanggan menjadi puas dan senang dengan pelayanan Conrad Bali.

B. Strategi Harga

Dalam sudut pandang pengusaha kegiatan ekonomi secara umum bisa

diartian dengan mendapatkkan hasil sebanyak-banyanya dengan modal

semininal mungkin. Berdasarkan hasil wawancara oleh Bu Grace Marina

pada 11 Februari 2019: “Untuk strategi harga, sebelumnya kita selalu

mengutamakan Guest kita menginginkan Guest selalu nyaman dengan

pelayanan kita untuk dari itu strategi harga kita, kita tidak selalu harus

dapat banyak yang terpenting worth it dengan yang didapat oleh Guest.”

Strategi harga yang dipergunakan dalam promosi Eat Drink Hiton

adalah menggunakan penetapan harga menurut produk dan kosumen.

Beberapa harga Eat Drink Hilton

Page 20: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Bulan Product Qty Up Rev

Januari Duck Leg Confit 2 195,000 390,000

Mangosteen

Panacotta 3 85,000 255,000

Mangosteen mille-

feuille 3 85,000 255,000

Secret mangosteen 22 165,000 3,630,000

Februari Fettucini Carbonara 46 175,000 8,050,000

Foie grass

Cassonceli 7 195000 1,365,000

Baby Chicken 24 195000 4,680,000

Maret Palm sugar salmon 9 155,000 1,395,000

Palm sugar ceviche

of snapper 5 155,000 775,000

Palm sugar coffee

lamb 19 255,000 4,845,000

April Mackerel karage 8 90,000 720,000

Page 21: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Mackarel sushi 10 110,000 1,100,000

Saikyo Mackerel 4 220,000 880,000

Mackerel Kaesaki 4 295,000 1,180,000

Mei Balinesse Chicken

Sate '' Serapah 17 150,000 2,550,000

Coconut Fritto Misto 11 185,000 2,035,000

Beef Rendang Wrap 19 185,000 3,515,000

Juni Sesame Mint Beef

Tataki 1 135,000 135,000

Stuffed Free Range

Chicken Breast 3 195,000 585,000

Seared North Bali

Snapper 4 185,000 740,000

Juli Smoked Jasmine tea

Duck 2 125,000 250,000

Seared Opaka paka 1 185,000 185,000

Sous vide ginger tea 2 195,000 390,000

Page 22: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

chicken breast

Agustus Seafoos sld w/

chocolate dressing 2 135,000 270,000

Sheared Opaka Paka

w/ chocoa BBQ

Sauce 5 190,000 950,000

Sheared Opaka Paka

w/ chocoa BBQ

Sauce 5 190,000 950,000

September Lemongrass cured

salmon 5

775,000

Lemongrass beef 7

2,135,000

Lemongrass

Panacota 2

190,000

Oktober Slow Cooked Duck

Breast 5 385,000 1,925,000

Confit of Wagyu

Brisket 1 385,000 385,000

King Fish 18 385,000 6,930,000

Page 23: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

November Carrot Ginger Cake 13 275,000 3,575,000

Ginger Chocolate

Truffle 20 125,000 2,500,000

Strawberry Ginger

Macaroon 25 165,000 4,125,000

Desember Cinnamon

Cheesecake 18 275,000 4,950,000

Cinnamon and

Fennel Crusted

Salmon 14 385,000 5,390,000

Christmas-drenched

Creamy Cinnamon

cocktail 17 250,00 4,250,000

Dari data tersebut dengan adanya Eat Drink Hilton di Conrad Bali

membuat meningkatnya pendapatan yang di dapat, diperkuat dengan

pernyataan Livita Putri “Eat Drink Hilton sangat menambah pendapatan

hotel, dan dikarenakan itu kita harap Eat Drink Hilton berjalan di tahun

berikutnya menjadi lebih baik dari tahun ini”

C. Strategi Tempat

Lokasi atau tempat sangat penting, lokasi yang dipilih harus strategis

agar konsumen dapat mengetahui Eat drink Hilton. Berdasarkan hasil

Page 24: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

wawancara oleh Bu Grace Marina pada 11 Februari 2019: “Bagaimana

Strtegi temoat yang dilakukan? Untuk lokasinya kita pilih di restoran kita

yaitu restoran Suku dan restoran East.” Dari itu pilihlah tempat yang

strategis karena dari tempat terkaitan dengan proses pemesanan. Hal

tersebut akan sangat membantu saat terjadi permintaan dari konsumen.

Menurut Pak Erick Kurniawan bahwa:

“Bagaimana strategi tempat yang dilakukan? Kita memilih restoran

Suku karena semua yang menginap melangsungkan Breakfast di Suku

maka dari itu bisa dilakukan breakfast lalu biasanya konsumen

tertarik dengan hidangan Eat Drink Hilton, dan di Restoran East kita

ambil direstoran East karena Restoran ini baru direnovasi dan

peminat restoran ini sangat banyak karena dilengkapi tempat yang

bisa langsung melihat ke Pantai Benoa.”

Tempat yang dipilih sesuai dengan brand Conrad yaitu luxury suasana

dengan ala Italy tapi masih meninggalkan kesan Nusantara dengan

pemandangan langsung melihat pantai nusa Benoa. Berikut adalah tempat

yang dipakai Eat Drink Hilton:

Gambar Restaurant East

Page 25: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Melalui tempat yang disediakan akan membantu untuk menaikan

revenue dikarenakan tempat yang disedia dibuat menjadi luxury seperti

brand Conrad.

D. Strategi Promosi

Promosi merupakan semua kegiatan yang ditujukan untuk memacu

tingkat permintaan terhadap produk yang dipasarkan. Komunikasi

pemasaran perlu dilakukan guna untuk membeitahukkan produk yang

akan dipasarkan. Bapak Erik Kurniawan mengatakan bahwa: “Bagaimana

strategi promosi yang dilakukan? Untuk strategi promosi ini kita banyak

melalui social media.” Untuk pencapaian target penjualan, maka harus

lebih focus dalam komunikasi, promosi Eat Drink Hilton melalui semua

media social Conrad Bali.

“Bagaimana strategi pemasaran promosi untuk mempromosikan Eat

Drink Hilton kepada konsumen? Apa yang dilakukan kegiatan

tersebut? Apa tujuan kegiatan tersebut? Sebelumnya el account dari

Instagram Conrad Bali ada 22ribu pengikut maka dari itu kita

memfaatkan account itu untuk tempat promosi kita, bahkan facebook,

twitter dari account Conrad Bali juga kita pakai promosi untuk

mencakup agar lebih banyak orang yang melihat iklan Eat Drink

Hilton.

Strategi promotion mix yang dilakukan Eat Drink Hilton yaitu :

1. Advertising: Eat Drink Hilton menggunakan sosial media intagram untuk

melakukan iklan.

Page 26: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Instagram Conrad Bali

Dari data diatas menunjukkan strategi promosi mix Advertising utama

yang dipakai adalah melalui media sosial yaitu Instagram dengan adanya

Instagram membuat para pengunjung mengetahui tentang promosi Eat

Drink Hilton diperkuat dengan salah satu pernyataan guest bernama

Jessica Livina “Saya lihat di instagram dan saya tertarik ingin mencoba

dan kebetulan saya menginap disini jadi saya sekalian mencoba”

2) Sales Promotion: Dengan pembelian Eat Drink Hilton guest

mendapatkan discount selain itu juga Conrad Bali mengadakan Eat Drink

Hilton Giveaway mendapatkan feedback 2 hari meninap dengan cara

upload di Instagram dan menggunakan hastag #EatDrinkHiltonGiveaway

#ConradBali

Page 27: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Gambar salah satu pengikut giveaway

3) Public relation and publicity:Public Relation Conrad Bali selalu

membangun citra yang baik dengan para konsumen diperkuat dengan

pernyataan ibu Mashaning Purwitasari selaku Public Relation Conrad Bali

“dengan adanya Eat Drink Hilton ini selain untuk menambah pendapatan

juga untuk membuat pelanggan puas, dan saya kadang mendatangi

konsumen untuk mengetahui bagaimana pendapat mereka tentang Eat

Drink Hilton”

4) Personal Selling: Instagram @conradbali selalu aktif dan selalu

membalas secara langsung dengan pelanggan.. Dan juga melalui personal

selling di restaurant team member memperkenalkan langsung tentang Eat

Drink Hilton dengan memberikan tester. Seperti wawancara salah satu

pelaggan “Saya mencoba ini enak jadi saya ingin mencoba menu

lengkapnya, karena yang disajikan sangat unik”

Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian mengenai strategi pemasaran dalam

meningkatkan revenue melalui promosi Eat Drink Hilton, maka dapat

disimpulkan bahwa :

Page 28: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

1. Strategi Pemasaran Conrad Bali melalui 4P (Promotion, Place, Product,

Price meningkatkan revenue karena dapat dilihat dari data melalui

Strategi Promotion dan eat Drink Hilton baru dimulai 2018. Dengan

strategi pemasaran tersebut membuaat brand awareness.

2. Media sosial Instagram Conrad Bali sebagai sumber informasi dan

promosi bisnis. Selain itu, berperan sebagai penghubung banyak orang.

Penggunaan Instagram membuat tehubung dengan pelanggan , Conrad

Bali juga bisa membalas komentar dari pelanggan melalui Instagram.

Daftar Pustaka

Buku

Ilham, Prisgunanto. (2006). Komunikasi Pemasran, Strategi, dan Taktik. Jakarta:

Ghalia Indonesia

Kennedy, John., R. Dermawan Soemanagara. (2006). Marketing Communication –

Taktik dan Strategi. Jakarta: PT Buana Ilmu Populer

Moleong, Lexy J. (2004). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja

Rosdakarya

Swastha, Basu. dan Irawan. (2003). Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta:

Liberty

Holmes, David. 2012 Teori Komunikasi Media, Teknologi dan Masyarakat.

Yogyakartaa Pustaka Belajar

Fandy Tjiptono, 2008. Strategi Pemasaran. Edisi Ketiga, p.355, 357, 359.

Yogyakarta: Penerbit Andi

Jurnal

Page 29: STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN€¦ · Tinjauan Pustaka . 1. Strategi Pemasaran. Komunikasi pada hakikatnya adalah perencana (planning) dan manajemen ... brownies. 4 April

Junal Suherman Kusniadji .2016 .Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Kegiatan

Pemasaran Produk Consumer Goods (Studi kasus Pada PT Expand Berlian Mulia Di

Semarang)

Jurnal Yulianti Keke.2015. Komunikasi Pemasaran Terpadu Tergadap Brand

Awareness

Internet

https://www.conradbali.com/?WT.srch=1&WT.mc_id=zIMDPDA0APAC1MB2

PSH3PPC_Google_search4cid119678211_aid6844990971_me_kaud-

297543351335:kwd13572594525Brand_Nano6BPNCICI7en&utm_source=Google&

utm_medium=ppc&utm_campaign=paidsearch&campaignid=119678211&adgroupid

=6844990971&targetid=aud-297543351335:kwd-1357259452& diakses 5 Februari

2019 15:53

https://www.bps.go.id/ diakses 3 Maret 2019 13.35

https://bali.bps.go.id/ diakses 3 Maret 2019

www.karyailmiah.com diakses 20 Januari 2019 18.20

www.e-akuntansi.com diakses 5 Desember 2018 18.19