sistematika kartul 3

19
KARYA TULIS ILMIAH

Upload: stefanus-yedidya-kristiagung-wicaksana

Post on 15-Dec-2015

245 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Sistematika cara membuat karya tulis yang baik dan benar.

TRANSCRIPT

KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH

Karya ilmiah yang ditulis dengan aturan-aturan tertentu sehingga memenuhi persyaratan: isinya berada pada lingkup pengetahuan ilmiah, langkah pengerjaannya dijiwai atau menggunakan metode (berpikir) ilmiah, dan sosok tampilannya sesuai dan telah memenuhi persyaratan sebagai tulisan keilmuan (Suhardjono, 1995)

1. Istilah Kartul Karya Tulis Ilmiah2. Karya tulis ilmiah ada dasar/landasannya3. Dasar/landasannya dasar/teori ilmunya4. Contohnya : IPA Hukum Archimides IPS Teori Domino (efek berkelanjutan)5. Ilmiah : Isi harus sesuai dengan judulnya. Konsistensi antara Rumusan Masalah, Tujuan

Penelitian, dan Kesimpulan6. Berangkat dari masalah pemecahan masalah

SISTEMATIKA KARYA TULIS ILMIAH

HALAMAN JUDULHALAMAN PENGESAHANPERNYATAAN KEASLIAN KARYAHALAMAN MOTTOHALAMAN PERSEMBAHANKATA PENGANTARABSTRAKDAFTAR ISIDAFTAR TABELDAFTAR GAMBARDAFTAR LAMPIRANBAB I PENDAHULUANBAB II LANDASAN TEORIBAB III METODE PENELITIANBAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASANBAB V PENUTUPDAFTAR PUSTAKALAMPIRANLEMBAR KONSULTASI

KATA PENGANTAR

berisi ucapan syukur berisi ucapan terima kasih pada pihak-pihak yang telah membantu dalam mempersiapkan, melaksanakan, dan menyelesaikan penulisan pernyataan penulis bahwa menerima kritik dan saran pada bagian akhir dicantumkan:

Muntilan, …………Penulis

ABSTRAK

Diawali dengan menuliskan, misal:

Kencana, Agnes Tyas. 2013. Efektivitas Media Gambar Seri dalam Meningkatkan Kemampuan Menulis Paragraf Eksposisi Kelas X SMA Van Lith. Karya Tulis. Muntilan: SMA Pangudi Luhur Van Lith.

diuraikan secara ringkas: hal yang diteliti, tujuan penelitian, populasi dan jumlahnya, metode penelitian, cara menganalisis data, hasil penelitian, kesimpulan, saran diketik dengan spasi tunggal (single) hanya dalam satu halaman

BAB I PENDAHULUANA.Latar Belakang Masalah

(mengapa/latar belakang apa yang menjadikan masalah tertentu diteliti, meliputi: identifikasi masalah − berbagai kemungkinan masalah yang teridentifikasi dari permasalahan penelitian; pembatasan masalah − penetapan lingkup permasalahan dari berbagai masalah yang teridentifikasi sesuai dengan tujuan penelitian)

BAB I PENDAHULUANB. Pembatasan Masalah

(permasalahan penelitian dibatasi supaya ruang lingkup jelas)C. Rumusan Masalah

(menguraikan masalah-masalah pokok yang menjadi pusat perhatian penelitian dalam bentuk rangkaian pertanyaan-pertanyaan yang jawabannya akan diuji melalui penelitian yang dilakukan; dalam bentuk kalimat tanya)D. Tujuan Penelitian

(menjelaskan jawaban atas pertanyaan-pertanyaan atau masalah-masalah pokok yang diajukan pada subbab Rumusan Masalah)E. Manfaat Penelitian

(menjelaskan kegunaan/manfaat pentingnya penelitian)

BAB II LANDASAN TEORIA.Pembahasan Teori

(membahas teori-teori yang berhubungan dengan variabel-variabel penelitian)B.Pengkajian Hasil Penelitian Terdahulu

(dikaitkan dengan variabel dan masalah penelitian yang sudah pernah dilakukan oleh orang lain)C. Hipotesis

(hipotesis merupakan suatu pernyataan yang belum dibuktikan kebenarannya, masih berupa dugaan/perkiraan; diperoleh dari kesimpulan pemikiran deduktif dari argumentasi ilmiah terhadap variabel-variabel penelitian yang dipermasalahkan; merupakan jawaban sementara; dalam bentuk kalimat pernyataan)

BAB III METODE PENELITIANA.Jenis Penelitian

(eksperimen, deskriptif, kuantitatif, kualitatif)B.Populasi dan Sampel

(populasi adalah keseluruhan subjek penelitian, sampel adalah sebagian/wakil populasi yang diteliti; apa/siapa populasinya, banyaknya sampel dan cara pengambilan sampel)C. Instrumen Penelitian (instrumen adalah alat untuk memperoleh data; pertanyaan wawancara, kuesionernya diuraikan)D. Teknik Pengumpulan dan Analisis Data

(menguraikan bagaimana cara memperoleh data, misalnya observasi, studi pustaka, browsing internet; jadwal pengumpulan data; menguraikan bagaimana cara menganalisis data, misalnya dibuat tabel/grafik)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASANA.Deskripsi dan Analisis Data

(data yang diperoleh dideskripsikan secara detail dan jujur serta dianalisis dengan benar)B.Pengujian Hipotesis

(bila penelitian bertujuan menguji hipotesis; hipotesis diterima apabila hasil analisis data sama dengan pernyataan dalam hipotesis sedangkan hipotesis ditolak bila sebaliknya)C.Pembahasan

(mengungkapkan pandangan peneliti tentang hasil penelitian yang didapat berdasarkan hal-hal yang diungkap dalam subbab Rumusan Masalah)

BAB V PENUTUPA.Kesimpulan

(rangkuman semua hasil penelitian yang telah diuraikan pada Bab IV dengan urutan jawaban permasalahan sesuai dengan urutan pada subbab Rumusan Masalah)B.Saran

(berhubungan dan berdasarkan penelitian, didahului argumentasi penulis, ditujukan kepada sekolah/asrama/pendamping/teman; berupa saran penelitian lanjutan, penggunaan hasil penelitian)

DAFTAR PUSTAKA

1.Rujukan dari bukuArikunto, Suharsimi.1998. Prosedur Penelitian:

Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rhineka Cipta2.Rujukan dari artikel dalam jurnal

Hanafi, A. 1989. “Partisipasi dalam Siaran Pedesaan dan Pengadopsian Inovasi” Forum Penelitian, (1): 33-473.Rujukan artikel dalam majalah atau koran

Suryadarma, S. V. C. 1990. “Prosesor dan Interface: Komunikasi Data”. Info Komputer, IV (4): 46-484.Rujukan dari koran tanpa pengarang

Jawa Pos. 1995, 22 April. Wanita Kelas Bawah Lebih Mandiri. Hlm. 3

5. Rujukan dari dokumen resmi pemerintah yang diterbitkan oleh pemerintahUndang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003

Tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2003. Jakarta:

Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia

6. Rujukan dari lembaga yang ditulis atas nama lembaga tersebutPusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 1978.

Pedoman Penulisan Laporan Penelitian. Jakarta:

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan7. Rujukan khusus dari elektronik

Samsuri, M. A. 2010. Sistem Fonem Indonesia, diakses dari

http://www.wordpress.com, tanggal 18 September 2010

Menggunakan kertas HVS kuarto A4 Margin kiri, atas, kanan, bawah : 4, 4, 3, 3 cm Font Times New Roman 12, spasi double (2) Penulisan menggunakan kaidah bahasa Indonesia yang baik dan benarHALAMAN JUDUL, HALAMAN PENGESAHAN, HALAMAN MOTO, HALAMAN PERSEMBAHAN, KATA PENGANTAR, ABSTRAK, DAFTAR ISI, DAFTAR TABEL, DAFTAR LAMPIRAN, penomoran halaman menggunakan angka romawi (i, ii, iii, iv, dst.) BAB I PENDAHULUAN, BAB II LANDASAN TEORI, BAB III METODE PENELITIAN, BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN, BAB V PENUTUP, DAFTAR PUSTAKA, LAMPIRAN, penomoran halaman menggunakan angka arab (1, 2, 3, 4, dst.)

Bullet and Numbering

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Rumusan Masalah C. dst.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Rumusan Masalah 1.3 dst.

JUDUL RUMUSAN MASALAH TUJUAN PENELITIANPEMBAHASAN KESIMPULAN

JUDUL menarik usahakan tidak lebih dari dua belas kata (judul utama) bila lebih, diberi subjudul (lebih detail) ada kebaruan

AGENDA KEGIATAN KARYA TULIS 2013/2014

1. Pembekalan 13-17 Desember 20132. Usulan Penelitian selesai akhir Februari 20133. Penelitian (pengumpulan data) Februari – Mei 20134. Batas akhir penulisan kartul akhir September 20135. Ujian kartul minggu kedua Oktober 2013

SELAMAT MEMULAI MEMBUAT KARTUL