rpp menyelesaikan pers kuadrat dengan abc new

15
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN SMA Kyai Ageng Basyariyah Kelas X.A Disusun oleh : Ria Khoiria (10411.266) Tahun Pelajaran 2013/2014

Upload: ria-khoiria

Post on 01-Jan-2016

159 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

penyelesaian persamaan kuadrat dengan rumus abc

TRANSCRIPT

Page 1: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

RENCANA PROGRAM PEMBELAJARANSMA Kyai Ageng BasyariyahKelas X.A

Disusun oleh : Ria Khoiria (10411.266)

Tahun Pelajaran 2013/2014

Page 2: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMA Kyai Ageng Basyariyah

Mata Pelajaran : Matematika

Tahun Pelajaran : 2013/2014

Kelas/Program : X/-

Semester : I

Pertemuan ke- : 11

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (1 kali pertemuan)

I. Standar Kompetensi

2. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi

kuadratserta pertidaksamaan kuadrat.

II. Kompetensi Dasar

2.3. Menggunakan sifat dan aturan tentang persamaan dan pertidaksamaan kuadrat

III. Indikator

1. Menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan melengkapkan bentuk kuadrat

sempurna.

2. Menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan rumus abc

IV. Tujuan Pembelajaran

1. Peserta didik dapat menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan melengkapkan

bentuk kuadrat sempurna.

2. Peserta didik dapat menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan rumus abc.

V. Materi Ajar

1. Menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan melengkapkan bentuk kuadrat

sempurna.

2. Menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan rumus abc

VI. Metode Pembelajaran

Tanya jawab

Pemberian tugas

Ceramah

VII. Prasayarat

1. Peserta didik sudah mengetahui tentang persamaan kuadrat.

VIII. Nilai Karakter

1

Page 3: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

1. Jujur

2. Disiplin

3. Rasa Ingin Tahu

4. Pantang Menyerah

IX. Proses pembelajara

No. Proses Pembelajaran Pengorganisasian

Siswa Waktu

1. Pra Kegiatan

a. Ucapan salam guru

b. Presensi/memeriksa kehadiran siswa

Klasikal5

menit

2. Kegiatan Awal

a. Membahas PR

b. Mengingat kembali tentang menyelesaikan persamaan

kuadrat dengan faktorisasi.

c. Menyampaikan tujuan pembelajaran. Tujuannya adalah

pesertadidik dapat dapat menentukan akar-akar

persamaan kuadrat dengan melengkapkan bentuk

kuadrat sempurna dan rumus abc.

Klasikal15

menit

3. KegiatanInti

a. Eksplorasi

Guru menyampaikan materi tentang menentukan

akar-akar persamaan kuadrat dengan melengkapkan

bentuk kuadrat sempurna.

Guru menyampaikan materi tentang menyelesaikan

persamaan kuadrat dengan rumus abc.

Guru melibatkan peserta didik untuk aktif dalam

setiap pembelajaran.

Klasikal20

menit

b. Elaborasi

Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk

menyelesaikan persamaan kuadrat dengan

melengkapkan bentuk kuadrat sempurna dan

menggunakan rumus abc.

Individu25

menit

c. Konfirmasi

Guru melakukan tanya jawab serta mengarahkan

Klasikal 20

menit

2

Page 4: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

siswa menemukan jawaban atas permasalahan yang

ditemukan.

4. KegiatanPenutup

Guru bersama-sama dengan peserta didik membuat

simpulan pelajaran.

Guru melakukan refleksi/evaluasi terhadap proses

pembelajaran.

Guru memberi tugas rumah kepada peserta didik untuk

mengerjakan LKS halaman 28 nomor 7 dan halaman 29

nomor 5.

Klasikal 5 menit

X. Penilaian

1. Prosedur penilaian : proses

2. Jenis penilaian : tes dan non tes

3. Teknik penilaian : tulis dan lisan

4. Bentuk penilaian : uraian

5. Alat penilaian : - Rubrik pengamatan

XI. Alat/Bahan/Sumberbelajar

Media/alat:

- Lembar kerja individu

- Whiteboard, spidol dan penghapus

Sumber:

- Sri Kurnianingsih, dkk. 2007.Matematika SMA dan MA untuk kelas X Semester 1,

Jakarta : Esis

- LKS kelas 1a SMA/MA

Lampiran-lampiran:

- Rangkuman materi

3

Page 5: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

- Tugas rumah

- Kunci jawaban tugas rumah

- Lembar penilaian kognitif

- Lembar penilaian afektif

Mengetahui,Guru Pamong Matematika

Evy Anitarini, S. Pd.

Madiun, 23 Oktober 2013Mahasiswa PPL

RiaKhoiria

Lampiran

Rangkuman Materi

4

Page 6: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

Bab 2

Fungsi, Persamaan Kuadrat dan Pertidaksamaan Kuadrat

A. Persamaan Kuadrat

Bentuk umum persamaan kuadrat adalah

a x2+bx+c, dengan a, b, c, є R dan a ≠ 0

x disebut perubah atau variabel,

a disebut koefisien x2,

b disebut koefisien x,

c di sebut konstannta ( suku tetap)

Menyelesaikan persamaan kuadrat ax2+bx+c=0berarti mencari nilai x yang memenuhi

persamaan kuadrat tersebut. Nilai x yang memenuhi persamaan kuadrat disebut akar atau

penyelesaian dari persamaan kuadrat.

Persamaan kuadrat dapat di tentukan akar- akarnya dengan cara :

1. Faktorisasi

2. Melengkapkan bentuk kuadrat sempurna

3. Menggunakan rumus

1. Menyelesaikan Persamaan Kuadrat dengan Melengkapkan Bentuk Kuadrat

Sempurna

Menyelesaikan persamaan kuadrat dengan memfaktorkan memang cepat jika kita dapat

segera menemukan pasangan (α ,β ¿. Tapi seringkali kita kesulitan menemukan pasangan

itu, contohnya persamaan kuadrat x2−5 x−3=0. Untuk itu, kita dapat menggunakan cara

lain yang sedikit lebih panjang. Cara tersebut adalah melengkapkan bentuk kuadrat

sempurna. Bentuk seperti 16 , 4 y2 ,(x+2)2 merupakan bentuk kuadrat sempurna karena

dapat diperoleh akarnya dengan mudah. Menyelesaikan persamaan kuadrat dengan

melengkapkan bentuk kuadrat sempurna artinya mengubah persamaan kuadrat

ax2+bx+c=0 menjadi bentuk ( x+ p )2=q , dengan q ≥ 0.

Langkah-langkah:

1. Bentuk persamaan menjadi x2+bx=c

2. Tambahkan kedua ruas dengan (12

koefisien x¿¿2

3. Ubah persamaan menjadi bentuk kuadrat sempurna.

4. Tentukan akar-akar dari persamaan tersebut.

5

Page 7: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

Contoh

1. Selesaikan persamaan kuadrat x2+2 x−8dengan melengkapkan bentuk kuadrat

sempurna

x2+2 x−8=0

⟺ x2+2 x=8

⟺ x2+2 x+( 12

.2)2

=8+( 12

.2)2

⟺ x2+2 x+1=8+1

⟺ x2+2 x+1=9

⟺ ( x+1 )2=9

⟺ x+1=± 3

x+1=3atau x+1=−3

x=2 atau x=−4

2. Menyelesaikan Persamaan Kuadrat dengan Rumus abc

Penyelesaian persamaan kuadrat ax2+bx+c=0 , a≠ 0 dengan melengkapkan kuadrat selalu

berhasil. Namun, ada cara lain untuk menyelesaikan persamaan kuadrat tersebut, yaitu

dengan menggunakan rumus abc:

x1,2=−b ±√b2−4ac

2 a

x1=−b+√b2−4 ac

2a atau x2=

−b−√b2−4ac2 a

Contoh:

Selesaikan persamaan kuadrat 3 x2−2 x−8=0 dengan menggunakan rumus abc!

a=3 , b=−2 dan c=−8

x1,2=−(−2)±√(−2)2−4.3(−8)

2(3)

x1,2=2±√4+96

6

x1,2=2±√100

6

x1,2=2± 10

6

6

Page 8: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

x1=2+10

6atau x2=

2−106

x1=126

x2=−86

x1=2 x2=−4

3

Latihan Soal

1. Selesaikan persamaan x2−8 x+15=0 dengan melengkapkan bentuk kuadrat sempurna!

Jawab:

. x2−8 x+15=0

⟺ x2−8 x=−15

⟺ x2−8 x+( 12

.8)2

=−15+( 12

.8)2

⟺ x2−8 x+16=−15+16

⟺ x2−8 x+16=1

2. Selesaikan persamaan x2−2 x−35=0

a=1 , b=−2dan c=−35

x1,2=−(−2)±√(−2)2−4.1(−35)

2.1

x1,2=2±√4+140

2

x1,2=2±√144

2

x1,2=2± 12

2

x1=2+12

2atau x2=

2−122

x1=142

x2=−10

2

x1=7 x2=−5

Pekerjaan Rumah

LKS Halaman 28 dan 29

7

Page 9: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

Selesaikan persamaan di bawah ini dengan melengkapkan bentuk kuadrat sempurna!

1. 3 x2−14 x+8=0

Jawab: ____________________________________________________________________

Selesaikan persamaan di bawah ini dengan menggunakan rumus abc!

2.4 x2+17 x−15=0

Jawab:____________________________________________________________________

Kunci Jawaban Pekerjaan Rumah

No. Uraian Penyelesaian Nilai

1. 3 x2−14 x+8=0

⇔ x2−143

x+83=0

⇔ x2−143

x=−83

⇔ x2−143

x+( 12

.(−143 ))

2

=−8

3+( 1

2.(−14

3 ))2

⇔ x2−143

x+ 499

=−83

+ 499

⇔ x2−143

x+ 499

=−24+499

⇔ x2−143

x+ 499

=259

⇔(x−73 )

2

=259

⇔ x−73=±

53

⇔ x−73=5

3atau x−7

3=−5

3

⇔ x=53+ 7

3x=−5

3+7

3

⇔ x=123

x=23

50

2. 4 x2+17 x−15=0 50

8

Page 10: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

a=4 , b=17 ,c=−15

x1,2=−17 ±√172−4.4 (−15)

2.4

x1,2=−17 ±√289+240

8

x1,2=−17 ±√529

8

x1,2=−17 ± 23

8

x1=−17+23

8atau x2=

−17−238

x1=68

x2=−40

8

x1=34

x2=−5

Total nilai 100

Lembar Penilaian Afektif

9

Page 11: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

Siswa Kelas X.A SMA Kyai Ageng Basyariyah

NomorNama Siswa

L/PHari/tanggal RT

Urut Induk1 435 Vivit Rohmiarti P2 436 Septian Furi Anggraini P3 437 Ridwan Anshori L4 438 Dwi Cholifah P5 442 Ahmad Rifa’i L6 446 Ina Setiani P7 448 Yesi Elistia P8 453 Intan Yolandasari P9 457 Sapti Noreni P10 458 Dasti Novita Saputri P11 461 Sufyan Azhari L12 462 Siti Maesaroh P13 463 Mila Sukma Dewi P14 469 Desi Mardiana P15 474 Nadhirah Rahmandani P16 481 Dinanasari P17 485 Rezca Kurnia Noviandi P18 491 Feriyanto L19 493 Dimas Galih P. L20 496 Febriana Dwi Astuti P21 498 Yuda Pratama L22 499 Fajar Rozikin L23 503 Langgeng Abadi L24 504 Toha Saputra L25 509 Sindy Puspita Herniawa P26 510 Sulistiyani P27 511 Sabar Sulistyo L28 512 Langgeng Widodo L29 513 Muh Bahrul R. L30 517 Budiarti P31 518 Rokim Matululloh L32 522 Inayatul Khoimah P33 523 Habieba Azzahra P34 532 Kartika Sari P35 535 Akhmad Yusuf Rifa’i L36 538 Siti Wulandari P

Keterangan :- 95 : Hadir dan aktif dalam pembelajaran- 80 : Hadir- 70 : Tidak masuk (dengan keterangan)- 50 : Tidak masuk (tanpa keterangan)

Lembar Penilaian Kognitif

Siswa Kelas X.A SMA Kyai Ageng Basyariyah

10

Page 12: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

No. Nama SiswaTugas

KelompokRT

Tugas Individu RT

UjianRT NA

UrutInduk

11

Page 13: RPP Menyelesaikan Pers Kuadrat Dengan ABC New

1 435 Vivit Rohmiarti2 436 Septian Furi Anggraini3 437 Ridwan Anshori4 438 Dwi Cholifah5 442 Ahmad Rifa’i6 446 Ina Setiani7 448 Yesi Elistia8 453 Intan Yolandasari9 457 Sapti Noreni10 458 Dasti Novita Saputri11 461 Sufyan Azhari12 462 Siti Maesaroh13 463 Mila Sukma Dewi14 469 Desi Mardiana15 474 Nadhirah Rahmandani16 481 Dinanasari17 485 Rezca Kurnia N.18 491 Feriyanto19 493 Dimas Galih P.20 496 Febriana Dwi Astuti21 498 Yuda Pratama22 499 Fajar Rozikin23 503 Langgeng Abadi24 504 Toha Saputra25 509 Sindy Puspita H.26 510 Sulistiyani27 511 Sabar Sulistyo28 512 Langgeng Widodo29 513 Muh Bahrul R.30 517 Budiarti31 518 Rokim Matululloh32 522 Inayatul Khoimah33 523 Habieba Azzahra34 532 Kartika Sari35 535 Akhmad Yusuf Rifa’i36 538 Siti Wulandari

Keterangan :- RT : Rata-rata- NA : Nilai akhir

NA :15 % Nilai Afektif +20 %Tugas Kelompok+25 %Tugas Individu+40 %Ujian

100

12