rpp matematika-kelas-xi

12
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMK Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Program : XI (Sebelas) / Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian Semester : Ganjil Standar Kompetensi : 7. Menerapkan perbandingan, fungsi, persamaan, dan identitas trigonometri dalam pemecahan masalah. Kompetensi Dasar : 7.1. Menentukan dan menggunakan nilai perbandingan trigonometri suatu sudut. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen suatu sudut) pada segitiga siku - siku. 2. Menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa. 3. Menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran. Alokasi Waktu : 8 tatap muka (4 pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran a. Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen suatu sudut) pada segitiga siku - siku. b. Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa. c. Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran. B. Materi Ajar a. Ukuran sudut. b. Perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku). c. Perbandingan trigonometri sudut - sudut istimewa. d. Perbandingan trigonometri sudut-sudut berelasi. C. Metode Pembelajaran Ceramah, tanya jawab, diskusi kelompok. D. Langkah-langkah Kegiatan

Upload: sakkot-rahotan

Post on 21-Aug-2015

52 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Rpp matematika-kelas-xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama Sekolah : SMK Mata Pelajaran : MatematikaKelas / Program : XI (Sebelas) / Teknologi, Kesehatan, dan PertanianSemester : Ganjil

Standar Kompetensi : 7. Menerapkan perbandingan, fungsi, persamaan, dan identitas trigonometri dalam pemecahan masalah.

Kompetensi Dasar : 7.1. Menentukan dan menggunakan nilai perbandingan trigonometri suatu sudut.

Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen

suatu sudut) pada segitiga siku - siku.2. Menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa.3. Menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran.

Alokasi Waktu : 8 tatap muka (4 pertemuan)

A. Tujuan Pembelajarana. Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen suatu sudut) pada segitiga siku - siku.b. Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut

istimewa.c. Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di

semua kuadran.

B. Materi Ajara. Ukuran sudut.b. Perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan

cotangen pada segitiga siku-siku).c. Perbandingan trigonometri sudut - sudut istimewa.d. Perbandingan trigonometri sudut-sudut berelasi.

C. Metode PembelajaranCeramah, tanya jawab, diskusi kelompok.

D. Langkah-langkah KegiatanPertemuan PertamaPendahuluan Guru datang tepat waktu ( contoh nilai yang ditanamkan disiplin ) Mengucapkan salam dengan ramah kepada siswa ketika memasuki ruang kelas ( contoh nilai yang

ditanamkan: santun, peduli, rendah hati) Berdoa sebelum membuka pelajaran( contoh nilai yang ditanamkan:religius) Memeriksa kehadiran siswa ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin) Mendoakan siswa yang tidak hadir karena sakit atau karena halangan lainnya( contoh nilai yang

ditanamkan:religius, peduli) Memastikan bahwa setiap siswa datang tepat waktu ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin) Menegur siswa yang terlambat dengan sopan ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin, santun, peduli) Menyiapkan siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran; ( contoh nilai yang

ditanamkan:perhatian)

Page 2: Rpp matematika-kelas-xi

Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari; ( contoh nilai yang ditanamkan:Ingin tahu)

Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai; ( contoh nilai yang ditanamkan: disiplin, perhatian)

Mempersiapkan materi ajar, model, alat peraga. Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus Mengaitkan materi/kompetensi yang akan dipelajari dengan nilai-nilai karakter dan kewirausahaan

Apersepsi : -Motivasi :Apabila materi ini dikuasai dengan baik, maka Siswa akan dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen suatu sudut) pada segitiga siku - siku.

Kegiatan IntiEksplorasi Siswa diberikan stimulus berupa pemberian materi oleh guru (selain itu misalkan dalam bentuk lembar

kerja, tugas mencari materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan lingkungan, atau pemberian contoh-contoh materi untuk dapat dikembangkan siswa, dari media interaktif, dsb) mengenai ukuran sudut dan perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku),

Elaborasi kemudian antara siswa dan guru mendiskusikan materi tersebut. (Bahan : buku paket, yaitu buku

Matematika Erlangga Program Keahlian Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian Kelas XI hal. 2 mengenai ukuran sudut dan hal. 3-4 mengenai perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku)).

Siswa mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan bagaimana cara melakukan perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku).

Siswa dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket pada hal. 2 mengenai ukuran sudut dan hal. 4 mengenai perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku).

Nilai Budaya Dan Karakter Bangsa

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin TahuReligius

Santun

Perhatian

Analitis Logis

Percaya diri

Hormat

Kerjasama

Aktif

Cinta Ilmu

Kewirausahaan/ Ekonomi Kreatif :

Mandiri

Kreatif

Berani mengambil risiko

Berorientasi pada tindakan

KepemimpinanKerja keras

Jujur

Disiplin

InovatifTanggung jawab Kerjasama

Pantang menyerah

Komitmen

Realistis

Rasa Ingin tahu

Komunikatif

Motivasi kuat untuk sukses

Page 3: Rpp matematika-kelas-xi

Siswa mengerjakan beberapa soal mengenai perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku) dari Aktivitas Kelas dalam buku paket hal. 5 sebagai tugas individu.

Konfirmasi Siswa dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal dari Aktivitas Kelas dalam buku

paket pada hal. 5.

Penutup Siswa membuat rangkuman dari materi ukuran sudut dan perbandingan trigonometri dalam segitiga siku

– siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku). Siswa dan guru melakukan refleksi. Siswa diberikan pekerjaan rumah (PR) berkaitan dengan materi ukuran sudut dan perbandingan

trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku) dari soal-soal pada Aktivitas Kelas yang belum terselesaikan di kelas atau dari referensi lain.

Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya Siswa dan guru mengakhiri pelajaran dengan membaca doá sesuai agama dan kepercayaan masing-

masing Guru mengucapkan salam kepada para siswa sebelum keluar kelas

Pertemuan KeduaPendahuluan Guru datang tepat waktu ( contoh nilai yang ditanamkan disiplin ) Mengucapkan salam dengan ramah kepada siswa ketika memasuki ruang kelas ( contoh nilai yang

ditanamkan: santun, peduli, rendah hati) Berdoa sebelum membuka pelajaran( contoh nilai yang ditanamkan:religius) Memeriksa kehadiran siswa ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin) Mendoakan siswa yang tidak hadir karena sakit atau karena halangan lainnya( contoh nilai yang

ditanamkan:religius, peduli) Memastikan bahwa setiap siswa datang tepat waktu ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin) Menegur siswa yang terlambat dengan sopan ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin, santun, peduli) Menyiapkan siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran; ( contoh nilai yang

ditanamkan:perhatian) Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang

akan dipelajari; ( contoh nilai yang ditanamkan:Ingin tahu) Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai; ( contoh nilai yang

ditanamkan: disiplin, perhatian) Mempersiapkan materi ajar, model, alat peraga. Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus Mengaitkan materi/kompetensi yang akan dipelajari dengan nilai-nilai karakter dan kewirausahaan

Nilai Budaya Dan Karakter Bangsa

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin TahuReligius

Santun

Perhatian

Analitis Logis

Percaya diri

Hormat

Kerjasama

Aktif

Cinta Ilmu

Page 4: Rpp matematika-kelas-xi

Apersepsi :- Mengingat kembali tentang perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus,

tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku).- Membahas PR.

Motivasi :Apabila materi ini dikuasai dengan baik, maka Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa.

Kegiatan IntiEksplorasi Siswa diberikan stimulus berupa pemberian materi secara garis besar oleh guru (selain itu misalkan

dalam bentuk lembar kerja, tugas mencari materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan lingkungan, atau pemberian contoh-contoh materi untuk dapat dikembangkan siswa, dari media interaktif, dsb) mengenai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa,

Elaborasi kemudian antara siswa dan guru mendiskusikan materi tersebut. (Bahan : buku paket, yaitu buku

Matematika Erlangga Program Keahlian Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian Kelas XI hal. 5-6 mengenai cara mengonversikan pecahan ke persen dan sebaliknya serta hal. 8 – 9 mengenai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa).

Siswa mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan bagaimana cara melakukan perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa.

Siswa dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket pada hal. 5-6 mengenai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa.

Siswa mengerjakan beberapa soal mengenai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa dari Aktivitas Kelas dalam buku paket hal. 6 sebagai tugas individu.

Konfirmasi Siswa dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal dari Aktivitas Kelas dalam buku

paket pada hal. 6.

Penutup Siswa membuat rangkuman dari materi perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari

sudut istimewa. Siswa dan guru melakukan refleksi. Siswa diberikan pekerjaan rumah (PR) berkaitan dengan materi perbandingan trigonometri (sinus,

cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa berdasarkan Aktivitas Kelas dalam buku paket pada hal. 6 yang belum terselesaikan di kelas atau dari referensi lain.

Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya Siswa dan guru mengakhiri pelajaran dengan membaca doá sesuai agama dan kepercayaan masing-

masing

Kewirausahaan/ Ekonomi Kreatif :

Mandiri

Kreatif

Berani mengambil risiko

Berorientasi pada tindakan

KepemimpinanKerja keras

Jujur

Disiplin

InovatifTanggung jawab Kerjasama

Pantang menyerah

Komitmen

Realistis

Rasa Ingin tahu

Komunikatif

Motivasi kuat untuk sukses

Page 5: Rpp matematika-kelas-xi

Guru mengucapkan salam kepada para siswa sebelum keluar kelas

Pertemuan KetigaPendahuluan Guru datang tepat waktu ( contoh nilai yang ditanamkan disiplin ) Mengucapkan salam dengan ramah kepada siswa ketika memasuki ruang kelas ( contoh nilai yang

ditanamkan: santun, peduli, rendah hati) Berdoa sebelum membuka pelajaran( contoh nilai yang ditanamkan:religius) Memeriksa kehadiran siswa ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin) Mendoakan siswa yang tidak hadir karena sakit atau karena halangan lainnya( contoh nilai yang

ditanamkan:religius, peduli) Memastikan bahwa setiap siswa datang tepat waktu ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin) Menegur siswa yang terlambat dengan sopan ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin, santun, peduli) Menyiapkan siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran; ( contoh nilai yang

ditanamkan:perhatian) Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang

akan dipelajari; ( contoh nilai yang ditanamkan:Ingin tahu) Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai; ( contoh nilai yang

ditanamkan: disiplin, perhatian) Mempersiapkan materi ajar, model, alat peraga. Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus Mengaitkan materi/kompetensi yang akan dipelajari dengan nilai-nilai karakter dan kewirausahaan

Apersepsi : Mengingat kembali mengenai perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus,

tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku) dan perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa.

Membahas PR.

Motivasi : Apabila materi ini dikuasai dengan baik, maka Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran.

Nilai Budaya Dan Karakter Bangsa

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin TahuReligius

Santun

Perhatian

Analitis Logis

Percaya diri

Hormat

Kerjasama

Aktif

Cinta Ilmu

Kewirausahaan/ Ekonomi Kreatif :

Mandiri

Kreatif

Berani mengambil risiko

Berorientasi pada tindakan

KepemimpinanKerja keras

Jujur

Disiplin

InovatifTanggung jawab Kerjasama

Pantang menyerah

Komitmen

Realistis

Rasa Ingin tahu

Komunikatif

Motivasi kuat untuk sukses

Page 6: Rpp matematika-kelas-xi

Kegiatan IntiEksplorasi Siswa diberikan stimulus berupa pemberian materi oleh guru (selain itu misalkan dalam bentuk lembar

kerja, tugas mencari materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan lingkungan, atau pemberian contoh-contoh materi untuk dapat dikembangkan siswa, dari media interaktif, dsb) mengenai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran,

Elaborasi kemudian antara siswa dan guru mendiskusikan materi tersebut. (Bahan : buku paket, yaitu buku

Matematika Erlangga Program Keahlian Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian Kelas XI hal. 6–11 mengenai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran).

Siswa mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan cara menentukan perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran.

Siswa dan guru secara bersama - sama membahas contoh dalam buku paket pada hal. 11 mengenai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran.

Siswa mengerjakan beberapa soal mengenai perbandingan dari Aktivitas Kelas dalam buku paket hal. 11 sebagai tugas individu berupa uraian singkat.

Konfirmasi Siswa dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal dari Aktivitas Kelas dalam buku

paket pada hal. 11. Siswa mengerjakan beberapa soal latihan dalam buku paket hal. 12 sebagai tugas individu.

Penutup Siswa membuat rangkuman dari materi mengenai perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen)

dari sudut di semua kuadran. Siswa dan guru melakukan refleksi. Siswa diberikan pekerjaan rumah (PR) berkaitan dengan materi perbandingan trigonometri (sinus,

cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran dari soal-soal latihan hal. 12 yang belum terselesaikan di kelas atau dari referensi lain.

Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya Siswa dan guru mengakhiri pelajaran dengan membaca doá sesuai agama dan kepercayaan masing-

masing Guru mengucapkan salam kepada para siswa sebelum keluar kelas

Pertemuan Keempat Pendahuluan Guru datang tepat waktu ( contoh nilai yang ditanamkan disiplin ) Mengucapkan salam dengan ramah kepada siswa ketika memasuki ruang kelas ( contoh nilai yang

ditanamkan: santun, peduli, rendah hati) Berdoa sebelum membuka pelajaran( contoh nilai yang ditanamkan:religius) Memeriksa kehadiran siswa ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin) Mendoakan siswa yang tidak hadir karena sakit atau karena halangan lainnya( contoh nilai yang

ditanamkan:religius, peduli) Memastikan bahwa setiap siswa datang tepat waktu ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin) Menegur siswa yang terlambat dengan sopan ( contoh nilai yang ditanamkan:disiplin, santun, peduli) Menyiapkan siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran; ( contoh nilai yang

ditanamkan:perhatian) Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang

akan dipelajari; ( contoh nilai yang ditanamkan:Ingin tahu) Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai; ( contoh nilai yang

ditanamkan: disiplin, perhatian) Mempersiapkan materi ajar, model, alat peraga. Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus Mengaitkan materi/kompetensi yang akan dipelajari dengan nilai-nilai karakter dan kewirausahaan

Page 7: Rpp matematika-kelas-xi

Apersepsi :Mengingat kembali mengenai ukuran sudut, perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku), perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa, dan perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran.

Motivasi :Agar Siswa dapat menyelesaikan soal-soal yang berkaitan dengan materi ukuran sudut, perbandingan trigonometri dalam segitiga siku – siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku), perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa, dan perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran.

Kegiatan Inti Eksplorasi Guru memberikan review materi tentang ukuran sudut, perbandingan trigonometri dalam segitiga siku –

siku (sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan, dan cotangen pada segitiga siku-siku), perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut istimewa, dan perbandingan trigonometri (sinus, cosinus, dan tangen) dari sudut di semua kuadran., kemudian diadakan sesi tanya jawab tentang soal-soal yang belum dimengerti.

Siswa diminta untuk menyiapkan kertas kosong dan peralatan tulis secukupnya di atas meja karena akan diberikan ulangan.

Elaborasi Siswa diberikan lembar soal. Siswa diingatkan mengenai waktu pengerjaan soal ulangan, serta diingatkan untuk mengerjakannya

dengan baik.Konfirmasi Guru mengumpulkan kertas ulangan jika pengerjaan ulangan telah selesai.

Penutup Siswa diingatkan untuk mempelajari materi berikutnya, yaitu tentang fungsi.

Nilai Budaya Dan Karakter Bangsa

Teliti

Kreatif

Pantang menyerah

Rasa ingin TahuReligius

Santun

Perhatian

Analitis Logis

Percaya diri

Hormat

Kerjasama

Aktif

Cinta Ilmu

Kewirausahaan/ Ekonomi Kreatif :

Mandiri

Kreatif

Berani mengambil risiko

Berorientasi pada tindakan

KepemimpinanKerja keras

Jujur

Disiplin

InovatifTanggung jawab Kerjasama

Pantang menyerah

Komitmen

Realistis

Rasa Ingin tahu

Komunikatif

Motivasi kuat untuk sukses

Page 8: Rpp matematika-kelas-xi

Siswa dan guru mengakhiri pelajaran dengan membaca doá sesuai agama dan kepercayaan masing-masing

Guru mengucapkan salam kepada para siswa sebelum keluar kelas

E. Alat dan Sumber BelajarSumber :- Buku paket, yaitu buku Matematika Erlangga Program Keahlian Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian

Kelas XI hal. 2-12. - Buku referensi lain.

Alat :- Laptop- LCD- OHP

F. PenilaianTeknik : ulangan harian.Bentuk Instrumen : pilihan ganda, uraian obyektif.Contoh Instrumen :

1. Nilai adalah……

a. 0 d.

b. e.

c.

2. Jika tentukan nilai dari :

a. b.

c.

d.

Penilaian Sikap Personal :

No Nama Siswa

Ket

ekun

an

Kes

edia

an B

eker

ja s

ama

Kea

ktif

an

Bek

erja

Sis

tem

atis

Inis

iati

f

Kes

edia

an d

i kri

tik

Tan

ggun

g Ja

wab

Kom

itm

en T

ugas

(H

asil

Tug

as)

Ket

elit

ian

Min

at

Sko

r

Page 9: Rpp matematika-kelas-xi

Kriteria Penilaian :Nilai Kualitatif Nilai Kuantitatif

Memuaskan 4Baik 3

Cukup 2Kurang 1

REKAPITULASI NILAI

No Nama SiswaT

ertu

lis

(Pap

er &

Pen

cil)

Lis

an (

Ver

bal

)

Un

juk

Ker

ja (

Per

form

ance

)

Pen

uga

san

(P

roje

ct)

Has

il K

erja

(P

rod

uct

)

Por

tofo

lio

(Por

tfol

io)

Waw

anca

ra (

In

terv

iew

)

Pen

ilai

an a

nta

rtem

an (

Pee

r )

Sik

ap (

Aff

ecti

f)

Ob

serv

asi (

Ob

serv

atio

n )

Dir

i (S

elf

Ass

esst

men

t)

Jurn

al (

Jou

rnal

)

Jum

lah

Sk

or

Nil

ai A

kh

ir

Keterangan : Mendapat nilai Sangat Baik, jika skor antara = 91 – 100% Mendapat nilai Baik, jika skor antara = 80 – 90% Mendapat nilai Cukup, jika skor antara = 70 – 79% Mendapat nilai Kurang, jika skor antara = 60 – 69% Mendapat nilai Kurang Sekali, jika skor antara = Kurang dari 60%

Nilai = Jumlah Skor : Aspek PenilaianUntuk Siswa yang nilainya masih di bawah nilai KKM, maka diberikan PERBAIKAN dan yang telah melampaui nilai KKM diberi PENGAYAAN

Mengetahui,Kepala SMK/MAK…………

(__________________________)NIP/NIK :

…..,…………………… 20 ……. GMP Matematika

(_______________________) NIP/NIK :