rp2.900/eks sport, hlm 7 (di luar p. jawa rp3.100/eks ... filetiga petugas maritim indonesia dan me...

1
Setelah Menlu Datuk Seri Anifah Aman menyatakan pemerintahnya tidak akan meminta maaf atas insiden penahanan tiga petugas maritim Indonesia dan menyatakan hilang kesabaran terhadap aksi-aksi anti-Malaysia, di Jakarta. Kini, Perdana Menteri Malaysia Najib Tun Razak menuding serangkaian aksi demonstrasi di depan kedutaan be- sarnya di Jakarta dilakukan oleh para kelompok bayaran. Ia menuding para demonstran itu dibayar oleh pihak-pihak tertentu yang ingin mengganggu hubungan Malaysia dan Indonesia. “Mereka ingin kita marah sehingga kalau ditanggapi, hubungan (kita) dengan Indonesia akan hambar. Kita tidak boleh terjebak dalam permainan mereka,” katanya, Jumat (27/8).(ST/AT/*/WJ/Ant/X-6) [email protected] Berita terkait hlm 2 PENELITIAN terbaru University at Buffalo menemukan kecanduan obat penghilang rasa sakit yang didapatkan dari resep resmi dokter banyak mengawali kecanduan narkotika. Penelitian yang dipimpin Dr Richard Blondell itu melibat- kan 75 pasien yang dirawat untuk detoksifikasi opioid, penghilang rasa sakit dari opium, termasuk morn dan heroin. Sebanyak 31 pasien mengaku ketagihan penghilang rasa sakit yang legal didapat di apotek, 24 lainnya mengaku meng- gunakan penghilang rasa sakit dari resep teman atau orang tua mereka, dan 20 pasien mulai menggunakan narkotika dari jalanan. Penelitian ini menunjukkan 92% pasien membeli narkotika dari jalan karena lebih murah dan lebih efektif daripada obat le- gal. Mereka tetap mengonsumsi narkotika dengan alasan ingin ‘merasa normal, merasa lebih baik’, atau mengurangi emosi dan stres. “Informasi ini menjelaskan bahwa orang yang menggu- nakan resep secara ilegal berisiko lebih besar meningkatkan penggunaan heroin ketimbang yang menggunakan resep secara benar,” tulis penelitian tersebut yang dipublikasikan di Journal of Addiction Medicine. (*/HealthDay News/X-4) ONLINE HARI INI mediaindonesia.com Orang Resik Cenderung Ramping TAHUKAH Anda? Menurut penelitian terbaru, bila ingin memiliki tubuh ramping, ternyata kita mesti rela untuk berkotor-kotor ria. Yang dimaksud dengan kotor, yakni dalam artian membersihkan debu seperti menyapu, mengepel, dan menggosok kamar mandi. (Media Hidup Sehat) Suasana Homy di Hotel Kings Arms JALAN-JALAN ke Hawkshead, Inggris, Anda akan menemui berbagai penginapan dengan bentuk bangunan yang khas Inggris. Salah satunya Hotel Kings Arms yang terletak di jantung Distrik Danau pada lembah Esthwaite yang indah. (Media Travelista) Waspadai Obat Penghilang Rasa Sakit PAUSE Motivasi lewat Karikatur Kondisi fisik tidak membuat Ferrasta Soebardi putus asa. Dia berhasil membuat sebuah pergerakan motivatif yang spektakuler. People, Hlm 18 Piara Hewan, Jaga Kebersihan Riset membuktikan memelihara hewan bisa membuat orang awet muda dan lebih bahagia. Yang penting, tetap perhatikan perawatan dan kebersihannya. Health, Hlm 14 Layanan Berlangganan & Customer Service SMS: 08121128899 T: (021) 5821303 No Bebas Pulsa: 08001990990 e-mail: [email protected] Rp2.900/eks (di luar P. Jawa Rp3.100/eks) Rp67.000/bulan (di luar P.Jawa + ongkos kirim) MEDIAINDONESIA.COM JUJUR BERSUARA MINGGU, 29 AGUSTUS 2010 | NO.10781 | TAHUN XLI | 28 HALAMAN Hadiah Ulang Tahun Webber Mark Webber menempatkan diri di posisi start terdepan dalam GP Belgia. Sport, Hlm 7 Muncul belakangan dalam gelombang tren print, tapi paling jitu untuk mencuri perhatian. Style, Hlm 13 Celana Print Obat Mati Gaya MI/SUMARYANTO FREDY MI/SUMARYANTO Indonesia merupakan pasar potensial bagi Malaysia. Tidak ada alasan bagi Indonesia untuk rendah diri di hadapan negeri jiran itu. Jajang Sumantri SEMAKIN dekat Lebaran, per- baikan jalur mudik digencarkan siang dan malam. Perbaikan jalan terlihat masih dilaku- kan di dalam Kota Rembang, Jateng, tepatnya di depan Balai Kartini dengan cara penam- balan aspal. Pada titik ini pemudik bisa istirahat di Taman RA Kartini. Selain itu, tempat istirahat juga bisa ditemui di Tempat Pele- langan Ikan Rembang yang letaknya di barat kota. Di sini, pemudik bisa berbelanja ikan segar. Di sisi lain, penyempitan ba dan jalan mengakibatkan kendaraan yang melintas di ruas jalan depan Pasar Jekulo, Kabupaten Kudus, menjadi pa- dat merayap. Jalan di wilayah ini masih dua arah hingga men- jelang Kota Kudus, sedangkan memasuki Kota Kudus volume kendaraan makin lancar. Karena jalur pantura ini ke- mudian dibagi menjadi dua arah, yakni ke jalan lingkar selatan dan ke arah kota. Pada titik kota terdapat sejumlah tempat istirahat di antaranya Alun-Alun Kota Kudus, ber- dampingan dengan pusat per- belanjaan. Selain itu, pemudik bisa beristirahat sembari ber- ziarah di Makam Sunan Kudus yang masih berada di dalam kota. Jalan dengan empat ruas juga dapat dirasakan mulai keluar Kota Kudus, Kabupaten Demak, hingga Semarang. Pada jalur ini, arus lalu lintas sudah berjalan tertib. Untuk pengguna jalan yang meng- alami kelelahan juga bisa ber- istirahat di Masjid Agung De- mak serta berziarah ke makam Sultan Demak dan makam Sunan Kalijaga di Kadilanggu. Terlebih, kedua lokasi itu masih dalam kawasan Kota Kudus. Sementara itu, pengamanan arus mudik Lebaran terus di- siagakan. Polres Lamongan dan Tuban, Jatim, menurunkan intelijen dan penembak jitu un- tuk mengantisipasi sejumlah titik rawan kriminalitas seperti bajing loncat dan rawan ke- celakaan di wilayahnya. Peng- amanan ini terutama dilakukan pada ruas jalur pantura dan jalur tengah nasional. (M Ah- mad Yakub/X-6) Berita terkait hlm 4 Istirahat Sembari Ziarah di Makam Sunan Kudus MEKAR, 2,5, seekor harimau betina asal Bengkulu, diterbangkan ke kandang karantina Rescue Centre Tambling Wildlife Nature Conservation (TWNC), Lampung Barat, kemarin. Sebulan lalu satwa ini berkonflik dengan masyarakat Desa Mekarsari, Kecamatan Talo, Kabupaten Seluma, Bengkulu, sehingga butuh translokasi. Ia kehilangan insting lantas memangsa ternak. “Diduga, betina muda ini kehi- langan naluri liar. Kemungkinan terpi- sah dari induknya,” kata Kurnia Rauf, Kepala Balai Besar Taman Nasional Bukit Barisan Selatan. Belakangan ini, dataran rendah tropis Bengkulu--habitat asli Mekar--nyaris habis dilalap oleh perluasan kebun sa- wit, kebun karet, dan perluasan sawah. Sementara itu, kata Kurnia, kondisi ke- bun binatang untuk rujukan di provinsi tersebut jauh dari harapan. Mekar yang berbobot 63 ki lo gram segera ditranslokasi ke satu-satunya pusat penyelamatan Panthera tigris sumatrae Indonesia. Didirikan pihak swasta di area TWNC, masih kawasan Taman Nasional Bukit Barisan Selatan yang ditetapkan UNESCO sebagai warisan dunia itu. Yohanna, dokter hewan Taman Safari Indonesia yang melakukan cek medis terakhir sebelum pemindahan Mekar, menyebutkan harimau ini mengalami gangguan makan dan cacingan. Setelah ditangkap dan dikandangkan sebulan di Bengkulu, ia diumpani 3 ki- logram hati sapi, ditambah seekor ayam mati. Dia kesulitan menjelajah. “Kami harus yakin dia sanggup memangsa hewan hidup dan menjelajah sekian kilometer sebelum dilepasliarkan.” Harapannya Mekar bisa beradaptasi di kandang alami selama dua tahun, lantas dilepaskan. Di alam, seekor ha- rimau muda sanggup menjelajah radius 25 kilometer. Bertambah sempitnya luas dataran rendah tropis kian menyulitkan populasi satwa dan menimbulkan kon- ik harimau-manusia. (Ccr/N-2) Si Mekar Pindah ke Lampung A NEH bin ajaib bila Indonesia merasa rendah diri berha- dapan dengan Malaysia. Fak- ta menunjukkan negeri jiran itu sangat tergantung dengan Indonesia, misalnya di sektor perdagangan. Malaysia diam-diam menyerbu pasar Indonesia. Data dari Kementerian Per- dagangan RI memperlihatkan impor dari Malaysia US$3,6 miliar atau me- ningkat 109,9% dibanding Januari-Mei tahun lalu (lihat tabel). Fakta itu, menurut ekonom Standard Chartered Fauzi Ichsan, menunjukkan posisi tawar Indonesia dari segi ekono- mi lebih tinggi ketimbang Malaysia. “Mengapa investasi Indonesia tidak ada yang ke Malaysia karena Indonesia memang lebih menarik sebagai pasar dan basis produksi. Bisa dikatakan Indo- nesia memiliki posisi tawar yang lebih tinggi,” ungkap Fauzi, kemarin. Posisi tawar lebih tinggi yang dimiliki Indonesia menunjukkan bahwa Malay- sia lebih membutuhkan Indonesia. Hal tersebut terlihat dari jumlah investasi Malaysia ke Indonesia mencapai US$1,5 miliar sejak tahun 2004-2009. Sebaliknya investasi Indonesia ke Malaysia hanya mencapai US$534 juta pada periode yang sama. “Kebanyakan di sektor perbankan. Buktinya bank-bank Malaysia ingin masuk, sudah ada CIMB dan BII,” tutur Fauzi. Dua bank ini masuk 10 besar bank di Indonesia, bahkan CIMB berada di pe- ringkat lima dari sisi aset. CIMB Niaga misalnya. Berdasarkan data laporan keuangan per 30 Juni 2010, aset bank milik perusahaan Malaysia itu melejit menjadi Rp126,33 triliun. Padahal, pada akhir 2007, aset Bank CIMB Niaga baru mencapai Rp93,79 triliun. Begitu pun pasokan tenaga kerja, Ma- laysia amat membutuhkan Indonesia. Direktur Penempatan Tenaga Kerja Luar Negeri Kemenakertrans Roostia- wati menyebutkan hingga saat ini ter- dapat sekitar 1,2 juta TKI yang bekerja di Malaysia berstatus legal. “Selebihnya, tidak tercatat,” jelasnya. PM Malaysia tuding bayaran Sementara itu, Malaysia terus melan- carkan tekanan ke pihak Indonesia. PENGANTAR: NUANSA berbeda ditawarkan jalur pantura Semarang-Tuban, mudik sambil wisata religi. Pemudik bisa berwisata ziarah ke sejumlah tempat sambil beristirahat sejenak. Tim Ekspedisi Ramadan 2010 melaporkan berikut ini. 13 13 13 13 13 EKSPEDISI EKSPEDISI EKSPEDISI EKSPEDISI EKSPEDISI TIYOK Malaysia Serbu Pasar Indonesia REUTERS JADWAL IMSAKIAH 29 AGUSTUS JAKARTA & SEKITARNYA Imsak Subuh Zuhur Asar Magrib Isya 04.29 04.39 11.56 15.15 17.56 19.05

Upload: hoangnhu

Post on 30-Mar-2019

215 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Rp2.900/eks Sport, Hlm 7 (di luar P. Jawa Rp3.100/eks ... filetiga petugas maritim Indonesia dan me nyatakan hilang kesabaran terhadap aksi-aksi anti-Malaysia, di Jakarta. ... Polres

Se telah Menlu Datuk Seri Anifah Aman menyatakan pemerintahnya tidak akan meminta maaf atas insiden penahanan tiga petugas maritim Indonesia dan me nyatakan hilang kesabaran terhadap aksi-aksi anti-Malaysia, di Jakarta.

Kini, Per dana Menteri Malaysia Najib Tun Razak menuding serangkaian aksi demonstrasi di depan kedutaan be-sarnya di Jakarta dilakukan oleh para kelompok bayaran.

Ia menuding para de monstran itu dibayar oleh pihak-pi hak tertentu yang ingin mengganggu hubungan Malaysia dan Indonesia. “Me reka ingin kita marah sehingga ka lau ditanggapi, hubungan (kita) dengan Indonesia akan hambar. Kita tidak boleh terjebak dalam permainan mereka,” katanya, Jumat (27/8).(ST/AT/*/WJ/Ant/X-6)

[email protected]

Berita terkait hlm 2

PENELITIAN terbaru University at Buffalo menemukan kecanduan obat penghilang rasa sakit yang didapatkan dari resep resmi dokter banyak mengawali kecanduan narkotika.

Penelitian yang dipimpin Dr Ri chard Blondell itu melibat-kan 75 pasien yang dirawat untuk detoksifikasi opioid, penghilang rasa sakit dari opium, termasuk morfi n dan heroin. Sebanyak 31 pasien mengaku ketagihan penghilang rasa sa kit yang legal didapat di apotek, 24 lainnya mengaku meng-gunakan penghilang rasa sakit dari resep teman atau orang tua mereka, dan 20 pasien mulai menggunakan narkotika dari jalanan.

Penelitian ini menunjukkan 92% pasien membeli narkotika dari jalan karena lebih murah dan lebih efektif daripada obat le-gal. Mereka tetap mengonsumsi narkotika dengan alasan ingin ‘merasa normal, merasa lebih baik’, atau mengurangi emosi dan stres. “Informasi ini menjelaskan bahwa orang yang menggu-nakan resep secara ilegal berisiko lebih besar meningkatkan penggunaan heroin ketimbang yang menggunakan resep secara benar,” tulis penelitian tersebut yang dipublikasikan di Journal of Addiction Medicine. (*/HealthDay News/X-4)

ONLINE HARI INImediaindonesia.com

Orang Resik Cenderung Ramping TAHUKAH Anda? Menurut penelitian terbaru, bila ingin memiliki tubuh ramping, ternyata kita mesti rela untuk berkotor-kotor ria. Yang dimaksud dengan kotor, yakni dalam artian membersihkan debu seperti menyapu, mengepel, dan menggosok kamar mandi. (Media Hidup Sehat)

Suasana Homy di Hotel Kings Arms JALAN-JALAN ke Hawkshead, Inggris, Anda akan menemui berbagai penginapan dengan bentuk bangunan yang khas Inggris. Salah satunya Hotel Kings Arms yang terletak di jantung Distrik Danau pada lembah Esthwaite yang indah. (Media Travelista)

Waspadai ObatPenghilang Rasa Sakit

PAUSE

Motivasi lewat KarikaturKondisi fisik tidak membuat Ferrasta Soebardi putus asa. Dia berhasil membuat sebuah pergerakan motivatif yang spektakuler. People, Hlm 18

Piara Hewan, Jaga Kebersihan Riset membuktikan memelihara hewan bisa membuat orang awet muda dan lebih bahagia. Yang penting, tetap perhatikan perawatan dan kebersihannya.Health, Hlm 14

Layanan Berlangganan & Customer Service SMS: 08121128899T: (021) 5821303No Bebas Pulsa: 08001990990 e-mail: [email protected]

Rp2.900/eks(di luar P. Jawa Rp3.100/eks) Rp67.000/bulan(di luar P.Jawa + ongkos kirim)

M E D I A I N D O N E S I A . C O M JUJUR BERSUARA MINGGU, 29 AGUSTUS 2010 | NO.10781 | TAHUN XLI | 28 HALAMAN

Hadiah Ulang Tahun WebberMark Webber menempatkan diri di posisi start terdepan dalam GP Belgia.Sport, Hlm 7

Muncul belakangan dalam gelombang tren print, tapi paling jitu untuk mencuri perhatian.Style, Hlm 13

Celana PrintObat Mati Gaya

MI/SUMARYANTO

FREDY

MI/SUMARYANTO

Indonesia merupakan pasar potensial bagi Malaysia. Tidak ada alasan bagi Indonesia untuk rendah diri di hadapan negeri jiran itu.

Jajang Sumantri

SEMAKIN dekat Lebaran, per-baikan jalur mudik digencarkan siang dan malam. Perbaikan jalan terlihat masih dilaku-kan di dalam Kota Rembang, Jateng, tepatnya di depan Balai Kartini dengan cara penam-balan aspal.

Pada titik ini pemudik bi sa istirahat di Taman RA Kartini. Se lain itu, tempat istirahat ju ga bisa ditemui di Tempat Pele-langan Ikan Rembang yang letaknya di barat kota. Di sini, pemudik bisa berbelanja ikan segar.

Di sisi lain, penyempitan ba dan jalan mengakibatkan kendaraan yang melintas di ruas jalan depan Pasar Jekulo, Kabupaten Kudus, menjadi pa-dat merayap. Jalan di wilayah ini masih dua arah hingga men-jelang Kota Kudus, sedangkan memasuki Kota Kudus volume kendaraan makin lancar.

Karena jalur pantura ini ke-mudian dibagi menjadi dua arah, yakni ke jalan lingkar se latan dan ke arah kota. Pada titik kota terdapat sejumlah tempat istirahat di antaranya Alun-Alun Kota Kudus, ber-

dampingan dengan pusat per-belanjaan. Selain itu, pemudik bisa beristirahat sembari ber-ziarah di Makam Sunan Kudus yang masih berada di dalam kota. Jalan dengan empat ruas juga dapat dirasakan mulai keluar Kota Kudus, Kabupaten Demak, hingga Semarang.

Pada jalur ini, arus lalu lintas sudah berjalan tertib. Untuk peng guna jalan yang meng-alami kelelahan juga bisa ber-istirahat di Masjid Agung De-mak serta berziarah ke makam Sultan Demak dan makam Sunan Kalijaga di Kadilanggu.

Terlebih, kedua lokasi itu masih dalam kawasan Kota Kudus.

Sementara itu, pengamanan arus mudik Lebaran terus di-siagakan. Polres Lamongan dan Tuban, Jatim, menurunkan intelijen dan penembak jitu un-tuk meng antisipasi sejumlah titik rawan kriminalitas seperti bajing lon cat dan rawan ke-celakaan di wilayahnya. Peng-amanan ini terutama dilakukan pada ruas jalur pantura dan jalur tengah nasional. (M Ah-mad Yakub/X-6)

Berita terkait hlm 4

Istirahat Sembari Ziarah di Makam Sunan Kudus

MEKAR, 2,5, seekor harimau betina asal Bengkulu, diterbangkan ke kandang karantina Rescue Centre Tambling Wil dlife Nature Conservation (TWNC), Lampung Barat, kemarin.

Sebulan lalu satwa ini berkonflik de ngan masyarakat Desa Mekarsari, Kecamatan Talo, Kabupaten Seluma, Bengkulu, sehingga butuh translokasi. Ia kehilangan insting lantas memangsa ternak. “Diduga, betina muda ini kehi-langan naluri liar. Kemungkinan terpi-sah dari induknya,” kata Kurnia Rauf, Kepala Balai Besar Taman Nasional Bu kit Barisan Selatan.

Belakangan ini, dataran rendah tropis Bengkulu--habitat asli Mekar--nyaris ha bis dilalap oleh perluasan kebun sa-wit, kebun karet, dan perluasan sawah. Sementara itu, kata Kurnia, kondisi ke-bun binatang untuk rujukan di provinsi tersebut jauh dari harapan. Mekar yang berbobot 63 ki lo gram segera di translokasi ke satu-satunya pusat pe nyelamatan Panthera ti gris sumatrae In donesia. Didirikan pi hak swasta di area TWNC, masih ka wasan Taman Na sional Bukit Barisan Selatan yang ditetapkan UNESCO sebagai warisan dunia itu.

Yohanna, dokter hewan Taman Safari Indonesia yang melakukan cek medis ter akhir sebelum pemindahan Mekar, me nyebutkan harimau ini mengalami gangguan makan dan cacing an.

Setelah ditangkap dan dikandangkan sebulan di Bengkulu, ia diumpani 3 ki-logram hati sapi, ditambah seekor ayam mati. Dia kesulitan menjelajah. “Kami harus yakin dia sanggup memangsa he wan hidup dan menjelajah sekian kilometer sebelum dilepasliarkan.”

Harapannya Mekar bisa beradaptasi di kandang alami selama dua tahun, lan tas dilepaskan. Di alam, seekor ha-rimau muda sanggup menjelajah radius 25 kilometer. Bertambah sempitnya luas dataran rendah tropis kian menyulitkan populasi satwa dan menimbulkan kon-fl ik harimau-ma nusia. (Ccr/N-2)

Si MekarPindah ke Lampung

ANEH bin ajaib bila Indonesia merasa rendah diri berha-dap an dengan Malaysia. Fak-ta menunjukkan negeri ji ran

itu sangat tergantung dengan In donesia, misalnya di sektor perdagangan.

Malaysia diam-diam menyerbu pasar Indonesia. Data dari Kementerian Per-dagangan RI memperlihatkan impor dari Malaysia US$3,6 miliar atau me-ningkat 109,9% dibanding Januari-Mei tahun lalu (lihat tabel).

Fakta itu, menurut ekonom Standard Chartered Fauzi Ichsan, menunjukkan posisi tawar Indonesia dari segi ekono-mi lebih tinggi ketimbang Malaysia. “Me ngapa investasi Indonesia tidak ada yang ke Malaysia karena Indonesia me mang lebih menarik sebagai pasar dan basis produksi. Bisa dikatakan Indo-nesia memiliki posisi tawar yang lebih ting gi,” ungkap Fauzi, kemarin.

Posisi tawar lebih tinggi yang dimiliki Indonesia menunjukkan bahwa Malay-sia lebih membutuhkan Indonesia. Hal tersebut terlihat dari jumlah investasi Malaysia ke Indonesia mencapai US$1,5 miliar sejak tahun 2004-2009. Sebaliknya investasi Indonesia ke Malaysia hanya mencapai US$534 juta pada periode yang sama.

“Kebanyakan di sektor perbankan.

Buktinya bank-bank Malaysia ingin masuk, sudah ada CIMB dan BII,” tutur Fauzi.

Dua bank ini masuk 10 besar bank di Indonesia, bahkan CIMB berada di pe-ringkat lima dari sisi aset. CIMB Nia ga misalnya. Berdasarkan data lapor an keuangan per 30 Juni 2010, aset bank milik perusahaan Malaysia itu melejit menjadi Rp126,33 triliun. Padahal, pada akhir 2007, aset Bank CIMB Niaga baru mencapai Rp93,79 triliun.

Begitu pun pasokan tenaga kerja, Ma-laysia amat membutuhkan Indonesia.

Direktur Penempatan Tenaga Kerja Luar Negeri Kemenakertrans Roostia-wati menyebutkan hingga saat ini ter-dapat sekitar 1,2 juta TKI yang beker ja di Malaysia berstatus legal. “Selebihnya, tidak tercatat,” jelasnya.

PM Malaysia tuding bayaranSementara itu, Malaysia terus melan-

carkan tekanan ke pihak Indonesia.

PENGANTAR:NUANSA berbeda ditawarkan jalur pantura Semarang-Tuban, mudik sambil wisata religi. Pemudik bisa berwisata ziarah ke sejumlah tempat sambil beristirahat sejenak. Tim Ekspedisi Ramadan 2010 melaporkan berikut ini.

1313131313EKSPEDISIEKSPEDISIEKSPEDISIEKSPEDISIEKSPEDISI

TIYOK

Malaysia Serbu Pasar Indonesia

REUTERS

JADWAL IMSAKIAH 29 AGUSTUSJAKARTA & SEKITARNYA

Imsak Subuh Zuhur Asar Magrib Isya 04.29 04.39 11.56 15.15 17.56 19.05