pengujian alpha beta

Upload: muchsin-u-chen

Post on 13-Apr-2018

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    1/12

    Makalah Pengujian Alpha dan Beta

    Oleh :

    Saprianto

    2012020121

    Teknik Informatika

    SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INO!MATIKA "ANKOM#$TE! %STMIK& HAN"A'ANI

    MAKASSA!

    2015

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    2/12

    Kata Pengantar

    Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    Puji syukur kami panjatkan atas kehadirat Allah SWT karena atas limpahan

    Rahmat serta Nikmat-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini.

    Makalah ini disusun atau dibuat untuk dapat di pelajari serta dapat

    bermanaat bagi yang membutuhkan! "ami susun se#ara sederhana agar para

    pemba#a mudah untuk men#erna materi-materi yang terdapat dalam makalah

    ini.

    "ami menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak!

    baik dari d$sen maupun dari teman-teman sampai pada penyusunan makalah ini

    sangatlah sulit bagi penulis untuk menyelesaikan makalah ini..

    Akhir kata penulis berharap sem$ga makalah ini bermanaat dan berguna

    bagi para pemba#a.selanjutnya kritik serta saran senantiasa penulis nantikan

    untuk menyempurnakan isi makalah ini.

    Terima kasih.

    2

    Makassar! N$%ember &()

    Penulis

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    3/12

    DAFTAR ISI

    "ata pengantar................................................................................................&

    *atar isi.........................................................................................................+

    ,A, ( PN*A/0/AN..............................................................................1

    a. 0atar belakang.............................................................................................1

    b. Rumusan masalah.......................................................................................)

    #. Tujuan.........................................................................................................)

    ,A, & PM,AASAN.................................................................................2

    a. 0andasan te$ri.............................................................................................2

    b. Pengertian pengujian alpha.........................................................................3

    #. Tujuan pengujian alpha ..............................................................................3

    d. Pengertian pengujian beta...........................................................................3

    e. Tujuan pengujian beta.................................................................................3

    . 4$nt$h kasus...............................................................................................5

    ,A, + PN/T/P........................................................................................((

    a. "esimpulan...............................................................................................((

    *A6TAR P/STA"A....................................................................................(&

    3

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    4/12

    BAB I

    PEDA!"#"A

    a$#atar %elakang

    Pengujian perangkat lunak merupakan suatu in%estigasi yang dilakukan

    untuk mendapatkan in$rmasi mengenai kualitas dari pr$duk atau layanan yang

    sedang diuji. Pengujian perangkat lunak juga memberikan pandangan mengenai

    perangkat lunak se#ara $byekti dan independen! yang bermanaat dalam

    $perasi$nal bisnis untuk memahami tingkat risik$ pada implementasinya.

    Pengujian perangkat lunak dapat dinyatakan sebagai pr$ses %alidasi dan

    %eriikasi bahwa sebuahpr$gramaplikasi7

    (. Memenuhi kebutuhan 8requirement9 yang mendasari peran#angan dan

    pengembangan perangkat lunak tersebut.

    &. ,erjalan sesuai dengan yang diharapkan.

    +. *apat diterapkan menggunakan karakteristik yang sama.

    1. Memenuhi kebutuhan $leh semua pihak yang berkepentingan.

    Sesuai instruksi dari *$sen! penulis hanya akan membahas pengujian alphadan

    pengujian betapada perangkat lunak.

    4

    https://id.wikipedia.org/wiki/Program_komputerhttps://id.wikipedia.org/wiki/Program_komputer
  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    5/12

    %$ Ru&u'an &a'alah

    (. Apa pengertian testing:

    &. Apa pengertian sistem testing:

    +. Apakah pengertian dari pengujian alpha:

    1. Apakah tujuan pengujian alpha:

    ). Apakah pengertian dari pengujian beta:

    2. Apakah tujuan pengujian beta

    ($ Tujuan

    (. Mengetahui testing

    &. Mengetahui sistem testing

    +. Mengetahui pengujian alpha dan tujuannya

    1. Mengetahui pengujian beta dan tujuannya

    5

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    6/12

    BAB II

    PEMBA!ASA

    a$ #anda'an te)ri

    1$Te'ting

    Menurut Singh dan "han 8&(&7(129! testing adalah pr$ses untuk

    memeriksa atau menge%aluasi sistem atau k$mp$nen sistem se#ara manual atau

    ter$t$matisasi yang bertujuan untuk melakukan %eriikasi bahwa sistem tersebut

    memenuhi persyaratan tertentu atau untuk mengidentiikasikan perbedaan antara

    expected resultdan actual result.

    Menurut 0ewis 8&57+9! software testing adalah akti%itas menjalankan

    serangkaian eksekusi yang dinamis pada pr$gram software setelah source code

    software tersebut telah dikembangkan. Software testing dilakukan untuk

    menemukan dan memperbaiki sebanyak mungkin p$tensi kesalahan sebelum

    softwaretersebut digunakan $leh pelanggan atau end user.

    *ari deinisi di atas! testing merupakan akti%itas atau pr$ses memeriksa

    dan menge%aluasi sistem dengan tujuan untuk menemukan kesalahan pada sistem

    tersebut.

    2$ Si'te& Te'ting

    Menurut Perry 8&27;9! system testing merupakan pengujian dengan

    melakukan $perasi terhadap seluruh sistem dan memastikan bahwa sistem telah

    berjalan dengan benar.

    6

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    7/12

    Menurut e$rge dan Marakas 8&(71+)9! system testing

    melibatkan pengujian dan pen#arian bugyang terdapat padasoftware! pengujian

    terhadap per$rma websitedan pengujian terhadap hardwarebaru. ,agian penting

    dalam pengujian adalah mengkaji ulang pr$t$tipe dari tampilan! lap$ran dan juga

    hasil lainnya.

    Pr$t$tipe harus dikaji ulang $leh pengguna akhir yang menggunakan

    sistem tersebut untuk mengetahui kesalahan yang mungkin terjadi. Sebuah

    pengujian sebaiknya tidak hanya mun#ul ketika tahap implementasi sistem saja

    tetapi juga dalam pr$ses pengembangan sistem.

    Menurut 0ewis 8&57(+19! setelah integration testing dilakukan! sistem

    akan diuji untuk keseluruhan ungsi$nalitas dan ke#$#$kan penggunaan

    berdasarkansystem/acceptance test plan. Sumber pengujian sistem adalah atribut

    kualitas yang telah ditentukan dalam software quality assurance plan. System

    testing adalah serangkaian pengujian untuk melakukan %eriikasi terhadap atribut-

    atribut kualitas tersebut. System testing memastikan ungsi dijalankan dengan

    benar.

    Menurut ,la#k 8&&7;9! pada tahap system testing, penguji men#ari

    berbagai ma#am tipe bug di dalam keseluruhan sistem yang telah terintegrasi.

    Pengujian ini juga mungkin diran#ang untuk menekankan pada aspek-aspek

    tertentu pada sistem yang mungkin tidak disadari $leh pengguna! tetapi kritis

    terhadap perilaku sistem yang benar.

    *ari deinisi di atas!system testing adalah pengujian yang dilakukan untuk

    7

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    8/12

    memastikan bahwa sistem yang se#ara keseluruhan telah terintegrasi berungsi

    dengan baik dan benar.

    %$ Pengertian Pengujian Alpha

    Pengujian Alpha merupakan pengujian yang dilakukan dilingkungan

    pembuatnya sendiri dan pengujian ungsi$nal yang digunakan untuk menguji

    sistem yang telah dibuat dengan met$de pengujian black box. Pengujian black box

    ter$kus pada persyaratan ungsi$nal perangkat lunak.

    ($ Tujuan pengujian alpha

    Tujuan dari pengujian alpha yaitu untuk identiikasi dan menghilangkan

    sebanyak mungkin masalah sebelum akhirnya sampai ke user! dilakukan setelah

    s$tware jadi $leh $rang-$rang yang tidak terlibat dalam pengembangan dan

    memang ahli dibidangnya.

    d$ Pengertian Pengujian Beta

    Pengujian betaadalah pengujian yang dilakukan se#ara $bjekti dengan

    kata lain pengujian ini adalah pengujian se#ara langsung di lapangan atau tempat

    dimana aplikasi yang dibuat diimplementasikan. %aluasi sepenuhnya $leh

    pengguna.

    e$ Tujuan Pengujian Beta

    Tujuan dilakukannya pengujian beta adalah agar aplikasi yang dibuat

    mendapatkan kritik dan saran se#ara langsung dari pengguna sehingga pihak

    pembuat atau pengembang dapat menge%aluasi kesalahan ? kesalahan dan

    memenuhi keinginan pengguna sebelum aplikasi diserahkan kepada pengguna.

    8

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    9/12

    *$ +)nt)h Ka'u'

    (. 4$nt$h PengujianAlpha

    Penulis mengambil #$nt$h pengujian alpha diSistem $perasi >N/@0inu

    /buntu (2.1.

    9

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    10/12

    &. 4$nt$h Pengujian ,eta

    Winusb adalah aplikasi untuk membuat installer wind$ws diSistem $perasi

    >N/@0inu yang sampai makalah ini dibuat masih dalam tahap pengujian beta.

    10

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    11/12

    BAB III

    PE"T"P

    A$ Ke'i&pulan

    *ari materi yang telah diuraikan bab sebelumnya! penulis memberi

    kesimpulan bahwa sistem testing adalah hal yang sangat krusial untuk

    pengembangan aplikasi yang dibuat. Pengujian alpha dan beta adalah tahap

    pengujian sebelum aplikasi benar ? benar diserahkan kepada pengguna.

    11

  • 7/26/2019 Pengujian alpha beta

    12/12

    *A6TAR P/STA"A

    ,inant$! Bwan. &(. Multimedia *igital *asar Te$ri Pengembangannya.

    C$gyakarta7 Andi

    http://elib.unikom.ac.id/files/disk1/385/jbptunikompp!dlno"and#ian192078babi".pdf%21.12&

    https://tu!as08stmik.files.#o'dp'ess.com/2012/01/pen!ujianbetadanalpha

    %21.14&

    http://###.cs.o(.ac.uk/people/michael.#oold'id!e/teachin!/soften!/lect04.pdf

    %23.14&

    http://###.!u'u99.com/alphabetatestin!dem)stified.html%23.14&

    http://###.majo'dojo.com/uploads/*lpha+eta,estin!.pdf %23.15&

    http://###.cente'code.com/blo!/2011/01/alpha"sbetatestin!/%23.15&

    http://people.cs.aau.dk/-bnielsen/,08/mate'ial/aauomainnl)/p'essmanchap18.pdf%23.17&

    12

    http://elib.unikom.ac.id/files/disk1/385/jbptunikompp-gdl-novandwian-19207-8-babiv.pdfhttp://elib.unikom.ac.id/files/disk1/385/jbptunikompp-gdl-novandwian-19207-8-babiv.pdfhttp://elib.unikom.ac.id/files/disk1/385/jbptunikompp-gdl-novandwian-19207-8-babiv.pdfhttps://tugas08stmik.files.wordpress.com/2012/01/pengujian-beta-dan-alphahttp://www.cs.ox.ac.uk/people/michael.wooldridge/teaching/soft-eng/lect04http://www.guru99.com/alpha-beta-testing-demystified.htmlhttp://www.majordojo.com/uploads/AlphaBetaTesting.pdfhttp://www.centercode.com/blog/2011/01/alpha-vs-beta-testing/http://people.cs.aau.dk/~bnielsen/TOV08/material/aauDomainOnly/pressman_chap_18.pdfhttp://people.cs.aau.dk/~bnielsen/TOV08/material/aauDomainOnly/pressman_chap_18.pdfhttp://elib.unikom.ac.id/files/disk1/385/jbptunikompp-gdl-novandwian-19207-8-babiv.pdfhttp://elib.unikom.ac.id/files/disk1/385/jbptunikompp-gdl-novandwian-19207-8-babiv.pdfhttps://tugas08stmik.files.wordpress.com/2012/01/pengujian-beta-dan-alphahttp://www.cs.ox.ac.uk/people/michael.wooldridge/teaching/soft-eng/lect04http://www.guru99.com/alpha-beta-testing-demystified.htmlhttp://www.majordojo.com/uploads/AlphaBetaTesting.pdfhttp://www.centercode.com/blog/2011/01/alpha-vs-beta-testing/http://people.cs.aau.dk/~bnielsen/TOV08/material/aauDomainOnly/pressman_chap_18.pdfhttp://people.cs.aau.dk/~bnielsen/TOV08/material/aauDomainOnly/pressman_chap_18.pdf