pengarahan program pengembangan sdm & …poltekkpsidoarjo.kkp.go.id/3. warta...

9
ARTA KAMPUS W POLITEKNIK KP SIDOARJO Maret 2016 1 Sekretaris Badan Pengembangan SDM dan Pemberdayaan Manusia Kelautan dan Perikanan (BPSDMPKP) Dr. Ir. Rina, MS memberikan pengarahan program kepada seluruh pegawai Politeknik Kelautan dan Perikanan (Poltek KP) Sidoarjo pada Kamis (10/2) di aula kampus Sedati Sidoarjo. Dalam paparannya, Dr. Ir. Rina, MS meminta agar seluruh pegawai Poltek KP Sidoarjo dapat bekerja secara efektif dan esien sesuai kebijakan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) sehingga program yang direncanakan tepat guna dan tepat sasaran dengan kualitas terbaik. Untuk itu diperlukan hati nurani dan logika dalam menyusun program anggaran. “BPSDMPKP bertanggung jawab dalam menjalankan misi kesejahteraan aparatur dan masyarakat kelautan dan perikanan. Ini tidak semudah dalam melaksanakan pembangunan sik namun dengan komunikasi, koordinasi dan kerjasama maka hal itu bisa kita lakukan”, ujar Sekeretaris BPSDMKP mengutip arahan Menteri Susi Pudjiastuti. Agar memberikan dampak besar dan cepat serta berhasil guna, BPSDMKP melalui Pusat Pendidikannya akan mengkaji untuk membuka program pendidikan diploma 1 atau diploma 2 dengan mempertajam kurikulum sesuai kebutuhan dilapangan sehingga masa pendidikan taruna tidak terlalu lama. Selain itu program pendidikan yang mengarah kepada pelaku utama perikanan (pumakan) akan ditingkatkan kapasitasnya dimana pada tahun 2016 Poltek KP Sidoarjo akan menerima taruna baru yang berasal dari anak pumakan sebanyak 44%, berbeda dari tahun sebelumnya yang masih 40%. Semangat perubahan dan reformasi anggaran yang telah dilakukan KKP era kepemimpinan Susi Pudjiastuti sangat baik dampaknya. Hal ini terlihat dari pertumbuhan PDB perikanan yang mencapai 8% padahal sector pertanian hanya berkisar diangka 3 % dan perikanan di negara lain bahkan turun. Perampingan organisasi juga dilakukan agar pelaksanaan program lebih sederhana, tepat sasaran serta pengawasan lebih mudah sehingga pekerjaan tidak tumpang tindih dan pegawai tidak terlalu banyak. Peningkatan kinerja KKP ini juga berdampak meningkatnya gaji dan tunjangan kinerja pegawainya, dari 40% menjadi 52% pada tahun 2016 dan diupayakan tahun 2016 naik menjadi 100%. Pengarahan Program Pengembangan SDM dan Pemberdayaan Manusia Kelautan dan Perikanan ini menjadi semangat pegawai Politeknik KP Sidoarjo untuk menjadi Agent of Change KKP sehingga kementerian tersebut menjadi pelopor terbaik cabinet kerja pemerintah menuju laut masa depan bangsa dengan good governance, professional and happy nation. (apu-red) ORGANISASI POLTEK KP SIDOARJO HARUS EFEKTIF DAN EFISIEN DALAM BEKERJA SOSIALISASI PROGRAM: Dengan esiensi anggaran dan mengoptimalkan kinerja maka diusahakan tunjangan kinerja (Tukin) pegawai bakal dinaikkan pada tahun 2016 PENGARAHAN PROGRAM PENGEMBANGAN SDM & PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KP KOMITMEN: Direktur Politeknik KP Sidoarjo memberikan cinderamata kepada Sekretaris BPSDMKP

Upload: lamxuyen

Post on 16-Feb-2018

218 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

ARTA KAMPUSWPOLITEKNIK KP SIDOARJO

Maret 2016 1

S e k r e t a r i s B a d a n P e n g e m b a n g a n S D M d a n Pemberdayaan Manusia Kelautan dan Perikanan (BPSDMPKP) Dr. Ir. Rina, MS memberikan pengarahan program kepada seluruh pegawai Politeknik Kelautan dan Perikanan (Poltek KP) Sidoarjo pada Kamis (10/2) d i aula k ampus S edat i Sidoarjo. Dalam paparannya, Dr. Ir. Rina, MS meminta agar seluruh pegawai Poltek KP Sidoarjo dapat bekerja secara efektif dan e�sien sesuai kebijak an Kementerian Kelautan dan Perik anan (KKP) s e h i n g g a p r o g r a m y a n g direncanakan tepat guna dan tepat sasaran dengan kualitas terbaik. Untuk itu diperlukan hati nurani dan logika dalam menyusun program anggaran. “BPSDMPKP bertanggung jawab d a l a m m e n j a l a n k a n m i s i k e s e j a h t e r a a n a p a r a t u r d a n masyarakat kelautan dan perikanan. I n i t i d a k s e m u d a h d a l a m melaksanakan pembangunan �sik n a m u n d e n g a n k o m u n i k a s i , koordinasi dan kerjasama maka hal itu bisa kita lakukan”, ujar Sekeretaris BPSDMKP mengutip arahan Menteri Susi Pudjiastuti. Agar memberikan dampak besar dan cepat serta berhasil guna, B P S D M K P m e l a l u i P u s a t Pendidikannya akan mengkaji untuk

membuka program pendidikan diploma 1 atau diploma 2 dengan mempertajam kurikulum sesuai kebutuhan dilapangan sehingga masa pendidikan taruna tidak terlalu lama. S e l a i n i t u p r o g r a m pendidikan yang mengarah kepada pelaku utama perikanan (pumakan) akan ditingkatkan kapasitasnya dimana pada tahun 2016 Poltek KP Sidoarjo akan menerima taruna baru yang berasal dari anak pumakan sebanyak 44%, berbeda dari tahun sebelumnya yang masih 40%. Semangat perubahan dan reformasi anggaran yang telah dilakukan K K P e r a kepemimpinan Susi Pudjiastuti sangat baik dampaknya. Hal i n i t e r l i h a t d a r i pertumbuhan PDB p e r i k a n a n y a n g m e n c a p a i 8 % p a d a h a l s e c t o r p e r t a n i a n h a n y a berkisar diangka 3 % dan perikanan di negara lain bahkan turun. Perampingan o r g a n i s a s i j u g a d i l a k u k a n a g a r p e l a k s a n a a n program lebih sederhana, tepat sasaran serta pengawasan lebih mudah sehingga pekerjaan tidak

tumpang tindih dan pegawai tidak terlalu banyak. Peningkatan kinerja K K P i n i j u g a b e r d a m p a k meningkatnya gaji dan tunjangan k inerja pegawainya, dar i 40% menjadi 52% pada tahun 2016 dan diupayakan tahun 2016 naik menjadi 100%. P e n g a r a h a n P r o g r a m P e n g e m b a n g a n S D M d a n Pemberdayaan Manusia Kelautan dan Perikanan ini menjadi semangat pegawai Politeknik KP Sidoarjo untuk menjadi Agent of Change KKP sehingga kementerian tersebut menjadi pelopor terbaik cabinet

kerja pemerintah menuju laut masa d e p a n b a n g s a d e n g a n g o o d governance, professional and happy nation. (apu-red)

ORGANISASI

POLTEK KP SIDOARJO HARUS EFEKTIF DAN EFISIEN DALAM BEKERJA

SOSIALISASI PROGRAM:Dengan e�siensi anggaran dan mengoptimalkankinerja maka diusahakan tunjangan kinerja (Tukin)pegawai bakal dinaikkan pada tahun 2016

PENGARAHAN PROGRAM PENGEMBANGAN SDM & PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KP

KOMITMEN: Direktur Politeknik KP Sidoarjo memberikan cinderamata kepada Sekretaris BPSDMKP

Dinas Kehutan Provinsi Riau melaksanakan studi banding dalam rangk a Pelat ihan Pengelolaan Mangrove di Politeknik KP Sidoarjo. Selama 6 hari sejak Senin (21/3) Dinas K e h u t a n a n P r o v i n s i R i a u menugaskan 5 orang stafnya untuk menggali wawasan yang lebih mengenai potensi mangrove bagi lingkungan dan masyarakat. D i re k t u r Po l i te k n i k K P Sidoarjo, Ir. Moch. Heri Edy, MS menyambut baik kegiatan pelatihan p e n g e l o l a a n m a n g r o v e i n i . Menurutnya, fungsi hutan mangrove sangat penting bagi lingkungan khususnya dunia kelautan dan perikanan. “Disamping dapat mencegah erosi atau abrasi, secara biologi dan kimiawi pohon mangrove dapat menjadi bio�lter perairan pesisir, kualitas air yang ada mangrovenya lebih baik dari pada yang tidak dan itu sangat penting bagi kelestarian sumberdaya hayati”, ungkap Direktur Po l i te k n i k K P S i d o a r j o k e t i k a membuka pelatihan tersebut di kampus Buncitan Sidoarjo. K e p a l a S e k s i R e n c a n a Umum Kehutanan, Ir. Agus Rianto, MT yang turut mengikuti pelatihan mengungkapkan potensi hutan mangrove Provinsi Riau sangat bagus namun dari segi pemanfaatan masih kurang optimal. “Dengan pelatihan pengolahan

mangrove ini kami berharap bisa memberikan nilai tambah ekonomi p a d a m a n g r o v e d e n g a n mengolahnya sehingga masyarakat bisa mengikuti dan tidak menebang pohon mangrove sembarangan”, ujar Ir. Agus Rianto mewakili rombongan.Pelatihan pengolahan mangrove ini ditangani oleh Unit Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Politeknik KP Sidoarjo. Selama pelatihan, peserta diberikan materi secara teori dan praktek tentang pengolahan mangrove untuk memberikan nilai tambah ekonomi. Selain itu peserta juga akan diajak untuk melakukan kunjungan lapangan di Pusat Studi Mangrove Politeknik KP Sidoarjo

yang berada di Pulokerto Pasuruan dan lokasi konservasi mangrove di Probolinggo. Selain sebagai bio�lter perairan pesisir untuk budidaya per ik anan ramah l ingkungan, Po l i t e k n i k K P S i d o a r j o t e l a h melakukan inovasi produk olahan buah mangrove untuk dijadikan sirup dan tepung buah mangrove. Tepung yang dihasi lk an buah mangrove jenis Bruguera ini telah dijadikan bahan baku makanan berkarbohidrat sebagai pengganti tepung beras. Sedangkan sirup yang dihasilkan dari buah mangrove jenis soneratia memilik i kandungan vitamin c yang sangat tinggi. (apu_red)

ARTA KAMPUSWPOLTEK KP SIDOARJO

Maret 20162

STUDI BANDING

DINAS KEHUTANAN PROVINSI RIAU DALAMI PENGOLAHAN MANGROVE DI POLTEK KP SIDOARJO

TINGKATKAN EKONOMI TAPI MANGROVE TETAP LESTARI:Dengan belajar di Poltek KP SidoarjoDKP Prov Riau berharap masyarakatnyatak lagi menebangi mangrove hanya untukdijadikan kayu bakar dan arang.

OLAH BUAH MANGROVE :Buah mangrove yang kaya vitamin selama ini belum dimanfaatkan secaramaksimal untuk dijadikan aneka produk yang memiliki nilai tambah ekonomi

ARTA KAMPUSWPOLTEK KP SIDOARJO

Maret 2016 3

PELATIHAN

Politeknik Kelautan dan Perikanan (POLTEK-KP) mendapat kehormatan untuk menjadi tuan rumah penutupan kegiatan Bekal Keterampilan (Bektram) bagi Prajurit T N I A L / P N S y a n g m e r u p a k a n kerjasama dengan Dinas Perawatan Personil Badan Penyalur Tenaga Kerja Angkatan Laut Wilayah Timur (BALURJALTIM) . Bektram bagi personel TNI-AL/PNS yang akan memasuki masa purna tugas ini telah dilaksanakan sejak 21 Februari dan ditutup di Kampus POLTEK-KP Sidoarjo pada Jumat 18 Maret 2016. Bektram Tri Wulan I Tahun 2016 ini meliputi kegiatan bidang keahlian Perikanan, Peternakan, Tata B o g a d a n O t o m o t i f . D a l a m pelaksanaannya BALURJALTIM bekerjasama dengan POLTEK-KP Sidoarjo untuk keahlian Perikanan, Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian untuk keahlian Peternakan, Surabaya Hotel School untuk keahlian Tata Boga dan AMP untuk keahlian Teknik otomotif. Bagi POLTEK-KP Sidoarjo kerjasama ini sudah terlaksana untuk yang ke XXI I , tentunya merupakan suatu sinergitas dua institusi pemerintah yang sangat strategis dimana ke dua institusi ini mempunyai tusi dan peran yang s a m a d a l a m m e n y i a p k a n s u m b e r d a y a m a n u s i a y a n g

kompeten dan professional. POLTEK-KP Sidoarjo mempunyai teknologi bidang perikanan yang layak jual cukup banyak, yang dapat dilatihkan kepada peserta bektram, sementara BALURJALTIM menyiapkan peserta d i k l a t y a n g m e m p u n y a i kemampuan �sik dan disiplin, s e h i n g g a m e n g h a s i l k a n s u m b e r d a y a t e r d i d i k y a n g professional. Atraksi Drum Band “Gita Pati

Bahari” Taruna POLTEK-KP Sidoarjo dan gelar produk/bazaar hasil praktek 148 peser ta bektram m e n y e r t a i r a n g k a i a n a c a r a penutupan pelatihan Bektram yang d i h a d i r i o l e h A s p e r s K a s a l Laksamana Muda TNI. Djoko Teguh Wahojo, SH, MM. dan para Kotama TNI-AL di Jawa Timur beser ta pimpinan Instansi/Unit Kerja mitra Balurjaltim pelaksana “BEKTRAM” Tahun 2016.

TNI AL TUTUP KEGIATAN BEKTRAM DI POLTEK KP SIDOARJO

MISI BERSAMA:Kegiatan BEKTRAM turut mendukung program peningkatan kesejahteraan masyarakat perikanan yang juga menjadi misi KKP

PAMERAN PRODUK:Peserta Bektram dibekali kemampuan dalam membuat produk barang dan jasa untuk aplikasikan kemasyarakat dalam kegiatan usaha sehingga ketika pensiun tidak menganggur.

ARTA KAMPUSWPOLTEK KP SIDOARJO

Maret 20164

PELATIHAN

A s p e r s K a s a l d a l a m pengarahannya menyatakan bahwa kegiatan BEKTRAM merupakan modal dasar yang diberikan kepada personil TNI AL, untuk itu perlu ditindak lanjuti dan dikembangkan sendiri oleh peserta sehingga dapat diaplikasikan.“ Pikiran kita harus terbuka sehingga kita bisa berkembang dan bertahan hidup, ibarat parasut maka harus segera dibuka, kalau tidak maka kita akan terjun bebas dan mati pelan-pelan”, lanjut Laksda TNI Djoko Teguh

Wahojo dalam arahannya. D i r e k t u r P O LT E K K P Sidoarjo, Ir. Moch. Heri Edy, MS dalam s a m b u t a n nya m e nya m p a i k a n terimakasih atas kepercayaan dan jalinan kerjasama dengan TNI AL yang telah berlangsung sejak 2006. Selain itu hubungan TNI dan KKP m e m a n g s a n g a t e r a t d a l a m menegakkan kedaulatan wilayah laut Indonesia.“ K e g i a t a n B E K T R A M t u r u t mendukung program peningkatan k e s e j a h t e r a a n m a s y a r a k a t

perikanan yang juga menjadi misi KKP ” ujar Direktur POLTEK KP Sidoarjo dalam sambutannya. Meski lapangan kerja bagi usia produktif makin berkurang, dengan kegiatan BEKTRAM ini akan menjawab tantangan masa kini dan masa datang yang dihadapi para pur nawirawan TNI . Kegiatan BEKTRAM ini hendaknya dapat menumbuhkan lapangan kerja baru yang akan bermanfaat bagi diri sendiri dan berkontribusi bagi kesejahteraan masyarakat. (apu-red)

SINERGITAS 2 LEMBAGA: TNI AL melalui Dinas Perawatan Personil memberikan penghargaan kepada Poltek KP Sidoarjo atas kerjasama yang sudah dimulai sejak 2006

JIWA KORSA: Korps Drumband Taruna Poltek KP Sidoarjo “Gita Pathi Bahari”menampilkan atraksi drumbanduntuk menambah kemeriahan acara

Sebanyak 100 siswa TK Al H i k m a h S u ra b aya m e l a k u k a n kunjungan lapangan di Politeknik Kelautan dan Perikanan (POLTEK-KP) Sidoarjo pada Rabu (23/3) untuk mengenal dunia perikanan. Dengan m e n g e n a l d u n i a p e r i k a n a n diharapkan dapat menumbuhkan rasa mencintai laut dengan segala s u m b e r d a y a h a y a t i y a n g terkandung didalamnya. K e g i a t a n kunjungan lapangan ini dikemas dengan metode bermain dan belajar yang menjadi ciri khas taman k a n a k - k a n a k . U n t u k m e m b u k a w a w a s a n mengenai dunia perikanan, para siswa diberikan materi yang dikemas dengan lagu dan cerita dongeng. Guru pendamping TK Al Hikmah bahkan telah menciptakan 2 buah lagu untuk siswanya tentang ikan bandeng yang kaya protein dan omega 3nya. Selain itu para siswa juga diajak mengetahui berbagai jenis ikan dengan s i fat dan k arakternya mela lu i cer i ta dongeng yang dikarang dan disampaikan intruktur

POLTEK-KP Sidoarjo. Selama di Kampus POLTEK-KP Sidoarjo para siswa diajak berkunjung ke unit budidaya dan unit pengolah ikan. Dalam bidang budidaya, para siswa dapat melihat proses budidaya ikan dan memberi pakan ikan secara langsung di Tefa (teaching factory) budidaya air tawar.

Lain halnya dalam bidang pengolahan ikan, siswa TK yang masih awam dunia perikanan ini diajak melihat langsung alur proses pengolahan ikan bandeng untuk dicabut durinya yang dilakukan

taruna POLTEK-KP Sidoarjo di Tefa P e n g o l a h a n M o d e r n . H a s i l pengolahan ikan bandeng yang telah terbebas dari duri tersebut selanjutnya bisa diolah lagi menjadi aneka makanan seperti bakso ikan d a n k r i s p i i k a n y a n g b a ny a k digemari masyarakat sehingga produk ikan tersebut memiliki nilai tambak ekonomi . Pengolahan

produk ikan bernilai tambah ini dilakukan di Te f a V a l u e A d d e d Product (VAP). M e n u r u t g u r u pendamping TK AL Hikmah, selain untuk menambah wawasan dan kecintaan tentang dunia kelautan dan perikanan, kegiatan ini juga diharapkan dapat menggalakkan anak-anak TK untuk gemar m a k a n i k a n y a n g sangat penting bagi t u m b u h k e m b a n g

k e c e r d a s a n a n a k . K e g i a t a n kunjungan ini terjadwal selama 2 hari untuk 100 siswa TK Al Hikmah berikutnya. (apu-red)

Tumbuhkan Gemar Makan Ikan Tumbuhkan Gemar Makan Ikan dengan Melihat langsung Proses Pengolahannyadengan Melihat langsung Proses PengolahannyaTumbuhkan Gemar Makan Ikan dengan Melihat langsung Proses Pengolahannya

ARTA KAMPUSWPOLTEK KP SIDOARJO

Maret 2016 5

STUDI BANDING

PROSES BIKIN BAKSO IKAN :Anak-nak TK Al Hikmah Surabaya antusias melihat demo pembuatan bakso ikan yang diperagakan taruna dan instruktur Poltek KP Sidoarjo.

Taruna Politeknik Kelautan dan Perikanan (POLTEK-KP) Sidoarjo melakukan panen udang vannamei secara parsial di tambak praktek yang ada di Desa Banjar Kemuning S idoar jo, K amis(24/3) . Udang vannamei yang dibudidayakan secara semi intensif oleh taruna ini telah berumur 60 hari dengan size 90. Panen parsial sebanyak 600 kg ini d i l a k u k a n u n t u k m e n g u ra n gi kepadatan terkait daya dukung lahan tambak seluas 1500 m2.“Kami menyisakan sekitar 1 ton udang untuk dipelihara hingga berumur 85 hari dengan size 60 selanjutnya taruna akan melakukan panen parsial kedua kalinya untuk mengurangi kepadatan”, ungkap Ir. Edi Busono, MP, dosen POLTEK-KP Sidoarjo dan pakar budidaya udang yang menjadi konsultan taruna dalam kegiatan praktek usaha budidaya udang. Lebih lanjut, Edi Busono menuturkan bahwa panen total akan di lakuk an ket ik a udang te lah berumur 100 hari dengan size 40. Panen secara parsial ini dapat m e n e k a n b i a y a p a k a n d a n o p e r a s i o n a l . B e r d a s a r k a n pengalaman yang telah dilakukan pada beberapa kali siklus, teknik

budidaya udang vannamei semi intensif ini selalu berhasil. Kegiatan budidaya udang vannamei ini menjadi bagian proses pembelajaran taruna yang dilakukan dengan praktek langsung dari persiapan lahan hingga panen. Meski banyak melibatkan taruna prodi teknik budidaya perikanan, namun taruna prodi patologi perikanan, mekanisasi perikanan dan pengolahan perikanan serta agribisnis perikanan juga terlibat dalam piket sebagai teknisi tambak.“ Pa d a p a n e n p a r s i a l i n i k a m i membagi kelas menjadi beberapa

kelompok, mulai bagian yang menarik jala, menyiapkan water chiller dan bak pemingsanan udang,

mensortir udang hingga meniriskan udang sehingga siap ditimbang dan dijual ke pembeli”, ungkap Nasirotul Mukminin, salah satu taruna yang ikut melakukan proses pasca panen. Seluruh kegiatan usaha produksi yang dilaksanakan ini bertujuan untuk mendukung system pembelajaran “Teaching Factory” yang merupakan ujung tombak d a l a m k e g i a t a n p e n d i d i k a n vokasional. Para taruna dilibatkan secara penuh dalam kegiatan proses b u d i d a y a y a n g m e m b e r i k a n peluang kepada mereka untuk mempelajari secara menyeluruh

s e h i n g g a m e n c a p a i kompetensi budidaya y a n g d i n g i n k a n . Dengan kegiatan ini d i h a r a p k a n t a r u n a memil ik i ni lai tawar yang lebih tinggi dalam pangsa pasar kerja yang semak in kompetit i f. Selain itu kegiatan ini d a p a t m e n u m b u h kembangkan jiwa wira usaha taruna dengan t e r l i b a t l a n g s u n g

kegiatan budidaya perikanan yang sesungguhnya.(apu_red)

ARTA KAMPUSWPOLTEK KP SIDOARJO

Maret 20166

PRAKTEK TARUNA

OPERASIONALKAN TAMBAK UDANG VANNAMEI, TARUNA POLTEK KP SIDOARJO DAPAT PANEN 3 KALI DALAM 1 SIKLUS

PARSIAL PERTAMA:Pada umur 60 hari udang dipanen untuk mengurangi kepadatan sehingga dayadukung lahan memenuhiagar udang dapat tumbuhdengan optimal.

Taruna Politeknik Kelautan dan Perikanan (POLTEK-KP) Sidoarjo dilepas untuk menjalani Kerja Praktek Akhir (KPA) selama 48 hari. Terhitung mulai 28 Maret hingga 14 Mei 2016, taruna semester VI Prodi Teknik Budidaya Perikanan (TBP) dan Te k n i k P e n g o l a h a n P r o d u k Perikanan (TPPP) yang berjumlah 140 orang ini akan menjalani KPA pada institusi dan perusahaan budidaya dan pengolah ikan yang ada di wilayah Indonesia. Ketua Prodi TPPP, Tri Rahayu Andayani , S .St .Pi , M.S i dalam laporannya mengungkapkan lokasi KPA taruna berada di Jawa Timur, Jawa Tengah, Yogyakarta, , Jawa B a r a t , B a l i , S u m a t e r a B a r a t , Lampung, Sulawesi Tengah dan Kepulauan Riau.“ S e b a n y a k 7 7 Ta r u n a T P P P m e l a k u k a n K PA d i 4 4 l o k a s i perusahaan dan 63 Taruna TBP berada di 17 lokasi”, ujar Tri Rahayu dalam laporannya. Pembantu Direktur III, Ece G o f a r I s m a i l , A . P i , S . P i , M P berkesempatan melepas Taruna Poltek KP Sidoarjo ke lokasi KPA pada Kamis (24/3). Dalam sambutannya, Ece Gofar berpesan agar taruna

m e n j a g a d i r i d a n n a m a b a i k lembaga. Selain itu kedisiplinan harus tetap dijaga sekalipun di luar kampus dan tetap fokus dalam praktek kerja sehingga segala informasi yang dibutuhkan sesuai proposal penelitian karya ilmiah dapat diperoleh.

KPA ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi taruna s e s u a i b i d a n g n y a d e n g a n melakukan praktek di lokasi kerja yang semestinya. Selain itu hasil KPA ini menjadi bahan penulisan Karya Ilmiah Praktek Akhir (KIPA) untuk diseminarkan dan menjadi prasarat kelulusan taruna sebelum diwisuda.

TARUNA JALANI KERJA PRAKTEK AKHIR

ARTA KAMPUSWPOLTEK KP SIDOARJO

Maret 2016 7

AKADEMIK

PRAKTEK DI DUNIA KERJA:Taruna Poltek KP Sidoarjo dilepas untuk menjalani praktek kerja yang merupakan tahapan akhir proses pendidikan di Poltek KP Sidoarjo

Sempat terjadi kekosongan jabata sejak akhir 2015 akhirnya Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti melantik Ir. Rifky Effendi Hardijanto sebagai Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Pemberdayaan Masyarakat Kelautan dan Perikanan (BPSDMP KP) pada Kamis (17/3). Sebelumnya, Rifki Effendi yang lulusan Institut Sepuluh November Surabaya ini sempat menjabat sebagai President Director PT. Pelita Air. Menangani pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) dan pemberdayaan masyarakat kelautan dan perikanan bukanlah hal baru bagi dirinya. Saat ia menjabat sebagai General Manager Fuel Retail Marketing Region IV Pertamina, pihaknya kerap kali melakukan pemberdayaan dan memberikan bantuan bagi nelayan untuk wilayah Jawa Tengah (Jateng) dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), melalui Program Corporate Social Responsibility (CSR).

ARTA KAMPUSWPOLTEK KP SIDOARJO

Maret 20168

SOSIALISASI

Kiprah Politeknik Kelautan dan Perikanan (POLTEK-KP) Sidoarjo dalam meningkatkan kualitas SDM masyarakat pesisir terdengar hingga d i K a b u p a t e n T a n a T i d u n g Kalimantan Utara. Melalui anggota D P R D n y a k a b u p a t e n h a s i l pemekaran 3 wilayah kecamatan di Kabupaten Bulungan, Kalimantan Timur tersebut berencana menjalin kerjasama (MoU) dengan POLTEK-KP Sidoarjo dalam bidang pendidikan untuk meningkatkan kualitas SDM masyarakatnya. M e l a l u i K u n j u n g a n kerjanya di POLTEK-KP Sidoarjo pada Selasa (29/3) 8 anggota DPRD Tana Tidung melakukan koordinasi dan konsultasi bidang kelautan dan perikanan. Syawaludin, anggota d e w a n y a n g m e n j a d i k e t u a rombongan menuturkan bahwa p o t e n s i s u m b e r d a y a a l a m Kabupaten Tana Tidung sangat mendukung sektor kelautan dan perikanan. Selain kaya migas dan barang tambang, Tana Tidung

memiliki sumber air tawar, asin dan payau yang melimpah, namun b e l u m d i o p t i m a l k a n u n t u k m e n i n g k a t k a n k e s e j a h t e r a a n masyarakat.“ D e n g a n d i b a n g u n n y a B a l a i Pembibitan Ik an, Tana Tidung menjadi pusat pembibitan ikan bagi 5 kabupaten kota di Kalimantan Utara, namun SDM kami yang kompeten dibidang kelautan dan perikanan masih jarang”, ungkap Syawaludin yang juga tertarik dengan teknik mina padi yang dikembangkan POLTEK KP Sidoarjo ini. D i r e k t u r P O LT E K - K P Sidoarjo, Ir. Mochammad Heri Edy, MS menyambut baik kunjungan kerja tersebut dan siap apabila ada tindak lanjut MoU sebagaimana y a n g j u g a d i l a k u k a n d e n g a n kabupaten pesisir lainnya.“Kami memberikan porsi 44% bagi putra-putri pelaku utama kelautan dan perikanan untuk didik dengan gratis hingga menjadi tenaga teknis

yang kompeten dibidang kelautan dan per ik anan yang nantinya m e n j a d i t u l a n g p u n g g u n g pembangunan daerah- daerah pesisir laut Indonesia”, sambut Direktur dalam pertemuannya dengan anggota dewan. Kunjungan kerja langsung ke lapangan ini dilakukan anggota dewan sebagai bahan rapat dengan Pemer intah K abupaten Tanah T i d u n g d a l a m p e m b a n g u n a n daerah otonomi baru tersebut khususnya sektor kelautan dan perikanannya. Selama di POLTEK KP S i d o a r j o , r o m b o n g a n d i a j a k meninjau lokasi tambak budidaya ikan dan unit Teaching Factory (Tefa) pengolahan produk perikanan yang menjadi tempat praktek taruna. Selain melalui kegiatan pendidikan dengan pengiriman putra daerah untuk kuliah di POLTEK KP Sidoarjo, kerjasama dua institusi pemerintah tersebut bisa dilakukan melalui penelitian dan pengabdian masyarakat.

Kabupaten Tana Tidung Inisiasi Kerjasama dengan POLTEK-KP Sidoarjo

PEDULI PESISIR:Kabupaten Tana Tidung ingin garap potensi sektor kelautandan perikanannya dengan pengembangansumberdaya manusianya

Para pembudidaya udang d i w i l a y a h S i d o a r j o m u l a i menerapkan tambak udang semi i n t e n s i f y a n g d i k e m b a n g k a n Politeknik Kelautan dan Perikanan ( P O LT E K- K P ) S i d o a r j o. B e r k at pelatihan tambak udang semi intensif ramah lingkungan yang diselenggarakan Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Sidoarjo yang bekerja sama dengan POLTEK-KP Sidoarjo pada 23-24 Maret 2016, 25 kelompok budidaya ik an di 8 kecamatan yang ada di Kabupaten Sidoarjo itu mulai berminat untuk menerapkannya. K e g i a t a n p e l a t i h a n dilaksanakan di instalasi tambak praktek POLTEK-KP Sidoarjo yang ada di desa Banjarkemuning yang m e n j a d i d i l o k a s i t a m b a k percontohan udang vannamei. Petak tambak yang hanya seluas 1500 m2 itu dioperasionalkan taruna untuk budidaya vannamei semi intensif dan menghasilkan udang hingga 2.6 ton dalam 1 siklus. Selama masa pemeliharaan 100 hari, u d a n g d a p a t d i p a n e n 3 k a l i sehingga hasil panen parsial dapat menyokong pembiayaan pakan dan mengurangi resiko kegagalan.“ Te k n o l o g i b u d i d a y a u d a n g vannamei ramah lingkungan semi intensif yang dikembangkan peneliti P O LT E K – K P S i d o a r j o m u l a i terstandar. Produkti�tasnya sudah

terbukti dari 11 kali panen yang berhasil, untuk itu perlu ditularkan kepada masyarakat khususnya para pelaku usaha budidaya perikanan”, ungkap Mohsan Abrori, Dosen POLTEK-KP SIdoarjo yang menjadi nara sumber pelatihan.S e j a k t a h u n 2 0 1 5 P O LT E K- K P S i d o a r j o m e m a n g t e l a h m e n g e m b a n g k a n p r o g r a m revitasisasi tambak rakyat karena budidaya udang saat ini masih didominasi oleh pengusaha besar, d e n g a n t a m b a k i n t e n s i f n y a . Sementara itu tambak rakyat masih s u l i t b e r k e m b a n g k a r e n a keterbatasan modal, kurangnya penetahuan teknologi yang tepat guna sehingga selalu menghadapi kegagalan panen.“Pelatihan ini sangat aplikatif, mudah diterapk an dan hasilnya nyata s e h i n g g a m e n j a d i motivasi saya untuk s a y a t e r a p k a n d i tambak saya”, ujar H. Nurul Huda, kelompok pembudidaya ik an M i n a M u k t i Kecamatan Buduran yang menjadi peserta pelatihan. K e p a l a Bidang Sumberdaya Hayati Perairan DKP S i d o a r j o , A l v i

H a n d a y a n i m e n g u n g k a p k a n p e l a t i h a n i n i d i i k u t i o l e h pembudidaya udang vannamei intensif yang belum optimal hasil panennya. Selain itu banyak juga dari kalangan pembudidaya udang tradisional yang ingin beralih ke pola semi intensif. Tidak hanya itu pembudidaya yang belum pernah membudidaya udang pun juga tertarik dengan teknologi budidaya udang yang biaya investasinya relative murah tersebut.“Dengan pelatihan ini kami berharap produkti�tas udang vannamei di wilayah minapolitan Kabupaten Sidoarjo meningkat sehingga target industrialisasi perikanan tercapai”, ujar Alvi Handayani yang hadir pada panen parsial udang vannamei di lokasi pelatihan.(apu_red)

DENGAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA , PETAMBAK SIDOARJO PERCAYA DIRI BUDIDAYAKAN UDANG VANNAMEI MESKI MODAL TERBATAS

ARTA KAMPUSWPOLTEK KP SIDOARJO

Maret 2016 9

PELATIHAN