pelajaran di level 5 john robert powers sungguh luar

3
Pelajaran di level 5 John Robert Powers sungguh LUAR BIASA Rate This Akhirnya tuntas juga saya di level 5, tapi sayangnya ada kira2 4 mata pelajaran yang ngga bisa hadir, karena waktu itu ada acara keluarga. Tetapi saya ngga kawatir sih, soalnya saya ambil paket yang lifetime, jadi nanti kalau ada kelas level 5 lagi saya bisa ikut hadir. Cuma project yang di level 5 lebih baik saya tunda dulu, sayang kan kalau belum ngikutin pelajarannya, tapi ikut projectnya. Jadi di level 5 ini kira2 saya cuma ikutin 5 mata pelajaran, diantaranya advance leadership, strategic management, dan paling keren lagi pelajaran mind synergy 2, dll Saya cerita sedikit ya tentang mind synergy 2. Diawal pelajaran ini, kita diajarkan dasar mengenai mindset kita selama ini, contohnya mindset seperti ini: Kalian ingat ngga waktu masa kecil dulu diajarin menggambar oleh guru TK kita. Apalagi kalau gurunya bilang “ayo anak2, tema hari ini adalah gambar pemandangan!!!” Apa yang ada pertama kali di pikiran kalian kalau sekarang disuruh gambar pemandangan? pasti gambarnya ada 2 gunung, lalu tengah diberi jalan, kanannya bisa aja sawah lalu ada rumahnya, dan dikirinya diberi laut dan ada kapal layarnya, lalu bisa ditambahkan matahari diantara2 gunung dan diberi sinar garis-garis, betul tidak? Mengapa kok bisa begitu, padahal namanya pemanadangan tidak Cuma gitu2 saja. Karena guru TK kita yang asal mulanya mengajarkan atau menanamkan mindset kita kalau gambar pemandangan itu ya seperti itu. Contoh lagi, minta minum air, pada umunya kalau kita ditawarin/minta minum, biasa bilangnya “air putih”. Padahal sebenarnya air itu kan tidak bewarna, kalau orangnya yang dimintai tolong itu memberi air susu vanila ya ngga salah juga kan, namanya aja air PUTIH. Kenapa demikian, karena mindset yang ada di otak kita, sudah tertanam dari kecil yang namanya air putih itu ya air yang kita minum sehari-hari, padahal yang benar adalah air mineral. Contoh satu lagi, masih ingat lagu “Bintang Kecil” tidak? Padahal itu lagu yg dipelajari sejak jaman jadul, tapi mengapa sampai sekarang kok bisa masih ingat, udah puluhan tahun loh, sedangkan sekarang saja kalau kita disuruh mengingat hal2 yang sepele saja belum tentu besok bisa ingat?betul tidak? Ternyata hebat juga yah guru TK kita, bisa menanamkan mindset kita sehingga kita bisa mengingat hal2 seperti itu. Sebenarnya masih banyak lagi contoh2 seperti itu yg terjadi dalam hidup anda, intinya, semua ingatan2 seperti itu secara tidak langsung sudah di set oleh guru TK kita, oleh orang2 yg dekat dgn kita, oleh orang2 yang pernah mengajarin kita, dll. Bagaimanakah kalau kita yang mengesetnya sendiri, apakah bisa??

Upload: breinz-hyde

Post on 23-Nov-2015

40 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

level5

TRANSCRIPT

Pelajaran di level 5 John Robert Powers sungguh LUARBIASARate ThisAkhirnya tuntas juga saya di level 5, tapi sayangnya ada kira2 4 mata pelajaran yang ngga bisa hadir, karena waktu itu ada acara keluarga. Tetapi saya ngga kawatir sih, soalnya saya ambil paket yang lifetime, jadi nanti kalau ada kelas level 5 lagi saya bisa ikut hadir. Cuma project yang di level 5 lebih baik saya tunda dulu, sayang kan kalau belum ngikutin pelajarannya, tapi ikut projectnya.Jadi di level 5 ini kira2 saya cuma ikutin 5 mata pelajaran, diantaranya advance leadership, strategic management, dan paling keren lagi pelajaran mind synergy 2, dllSaya cerita sedikit ya tentang mind synergy 2. Diawal pelajaran ini, kita diajarkan dasar mengenai mindset kita selama ini, contohnya mindset seperti ini:Kalian ingat ngga waktu masa kecil dulu diajarin menggambar oleh guru TK kita. Apalagi kalau gurunya bilang ayo anak2, tema hari ini adalah gambar pemandangan!!! Apa yang ada pertama kali di pikiran kalian kalau sekarang disuruh gambar pemandangan? pasti gambarnya ada 2 gunung, lalu tengah diberi jalan, kanannya bisa aja sawah lalu ada rumahnya, dan dikirinya diberi laut dan ada kapal layarnya, lalu bisa ditambahkan matahari diantara2 gunung dan diberi sinar garis-garis, betul tidak? Mengapa kok bisa begitu, padahal namanya pemanadangan tidak Cuma gitu2 saja. Karena guru TK kita yang asal mulanya mengajarkan atau menanamkan mindset kita kalau gambar pemandangan itu ya seperti itu.Contoh lagi, minta minum air, pada umunya kalau kita ditawarin/minta minum, biasa bilangnya air putih. Padahal sebenarnya air itu kan tidak bewarna, kalau orangnya yang dimintai tolong itu memberi air susu vanila ya ngga salah juga kan, namanya aja air PUTIH. Kenapa demikian, karena mindset yang ada di otak kita, sudah tertanam dari kecil yang namanya air putih itu ya air yang kita minum sehari-hari, padahal yang benar adalah air mineral.Contoh satu lagi, masih ingat lagu Bintang Kecil tidak? Padahal itu lagu yg dipelajari sejak jaman jadul, tapi mengapa sampai sekarang kok bisa masih ingat, udah puluhan tahun loh, sedangkan sekarang saja kalau kita disuruh mengingat hal2 yang sepele saja belum tentu besok bisa ingat?betul tidak? Ternyata hebat juga yah guru TK kita, bisa menanamkan mindset kita sehingga kita bisa mengingat hal2 seperti itu.Sebenarnya masih banyak lagi contoh2 seperti itu yg terjadi dalam hidup anda, intinya, semua ingatan2 seperti itu secara tidak langsung sudah di set oleh guru TK kita, oleh orang2 yg dekat dgn kita, oleh orang2 yang pernah mengajarin kita, dll. Bagaimanakah kalau kita yang mengesetnya sendiri, apakah bisa??Betapa bahagianya kalau semua hal yang perlu kita ingat bisa dimasukkan ke otak kita seperti guru kita mengeset lagu bintang kecil ke otak kita. Nah di pelajaran mind synergy ini, akan diajarkan bagaimana cara mengingat atau mengsynergikan otak kita yang besifat lifetime.Kalau misalnya anda sudah menguasai pelajaran mind synergy, tidak menutup kemungkinan segala sesuatu mudah dihafal, mudah dipelajari, ide2 sering bermunculan di otak kita, semua masalah bisa teratasi, banyak sekali solusi2 yang keluar dari otak kita. Kelihatannya ngga masuk akal yah. Tapi ini sungguh bener2 kenyataan, karena saya mengalami sendiri.Terus terang saja, pertama kali masuk JRP saya tidak menyangka kalau ada pelajaran seperti ini dan saya sendiri juga hampir tidak percaya apa yang diajarkan bisa sampai seperti itu, tapi kenyataannya setelah saya lakukan caranya dan latihan sedikit demi sedikit, 3 hari saja sudah mulai terasa perbedaannya loh, yang namannya ide itu benar2 melayang begitu saja di otak saya. Contoh yang paling gampang aja, pagi hari waktu saya perjalanan ke kantor, saya melihat sebuah bangunan yg rencanaya mau dibangun rumah sakit, dari lihat sepintas saja, tiba2 di otak saya itu muncul ide2 aneh yang saya rasa di negara ini belum diterapkan, Cuma masalahnya saya ngga tahu harus memberi masukkan ini kemana, trus lihat kemacetan juga bisa muncul ide, dan idenya selalu solusi yang belum diterapkan di negara kita ini.pokoknya ide itu muncul dgn sendirinya. Kalau ini diterapkan di pekerjaan kita tidak menutup kemungkinan pangkat kita bisa naik drastis, siapa tahu anda bakal di promosikan. Begitu juga di keluarga anda, terhadap bapak, ibu, saudara, anda akan terlihat lebih dewasa dengan pemikiran2 yang ada buat. Sungguh loh.saya berani bercerita seperti ini karena saya mengalaminya, memang sih saya masih baru beberapa hari saja latihannya, tapi saya akan terus rutin setiap hari latihan, ntar kapan2 kalau ada perkembangan yg drastis, saya pasti sharing lagi.saya sebenarnya punya misi besar yang dipikir orang pasti tidak mungkin bisa, mungkin kalau saya bisa lakukan ini, bisa saja saya masuk MURI, emangnya misi apa yah hehehe. Saya masih ngga berani umumkan, ntar deh mungkin 3 bulan lagi dimulai hari ini saya kasih bocoran sedikit misi saya kalau mulai ada perkembangan, bukan cara ngesetnya lo yah, Cuma buktiin aja kalau otak saya sudah synergy, mempelajari apapun itu BISA. ntar kalo bagi2 disini cara sinergikannya saya bisa dimarahi oleh guru saya loh.Sayangnya pelajaran ini hanya ada di level 5, tapi di level 4 ada juga yang pelajarannya mirip ini, tapi cara mengeset otak kita ada di level 5.Banyak sekali orang2 yang menanyakan saya, ingin sekali ikut JRP, tapi pekerajaan dia seorang guru, apa ada pelajaran yg menyangkut ttg profesinya. Adalagi yg seorang dokter, ada juga yang ingin bisa menjadi publik speker, dan lain lain. Semua mata pelajaran di JRP bukan semata-mata hanya focus di satu bidang saja, tapi focusnya secara menyeluruh di kehidupan kita sehari-hari yang bisa diterapkan di pekerjaan, sekolah, lembaga kita, orang2 disekitar kita, dan keluarga kita, masih banyak lagi.Saya ambil contoh saja pelajaran mind synergy diatas, kalau pelan2 diperhatikan, sepertinya pelajaran tsb tidak ada hubungannya dengan profesi2 yang dimiliki seseorang pada umumnya, tapi kalau kita menguasai pelajaran tsb, tidak hanya ahli di salah satu bidang saja, tapi di segala bidang apapun, anda bisa SUKSES.Ok deh, sementara ini segini dulu yah, nanti kalau ada waktu saya akan sharing lagi, jangan lupa loh ini baru 1 mata pelajaran di level 5, masih ada pelajaran2 lain yg tidak kalah menariknya dgn mind synergy. Kuuuuerenn abis pokoknyaO yah, kalau memang ingin tanya testimoni2 saya (Danny) selama di JRP, bisa kok hubungi saya/SMS di nomer0857 3133 3158Kalau masalah harga sih saya kurang tahu pastinya, kan saya juga murid JRP seperti anda nantinya, mungkin kalau mau ikut JRP dengan harga murah, saya bisa kasih solusinya, baca deh di artikel saya yang lain Agar biaya John Robert Powers bisa lebih murah