morpot 23 desember 2014 .pptx

38
Laporan Jaga Malam Unit Gawat Darurat RSU FK UKI 23 Desember 2014 Ressy Hastopraja Diana Nubatonis Riya Hanaza Ramadini George Raden Mas Said Tomi Eko Prasetyo

Upload: riahanazaramadini

Post on 20-Feb-2016

230 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Morpot 23 desember 2014 .pptx

Laporan Jaga MalamUnit Gawat Darurat RSU FK UKI

23 Desember 2014

Ressy HastoprajaDiana NubatonisRiya Hanaza Ramadini George Raden Mas SaidTomi Eko Prasetyo

Page 2: Morpot 23 desember 2014 .pptx

JUMLAH PASIEN :

2 Pasien Trauma

Page 3: Morpot 23 desember 2014 .pptx

1. Mr. D (17 tahun)Tanda dan GejalaPerdarahan dan nyeri hebatMekanisme TraumaPasien ditabrak oleh sebuat truk dari arah bersebrangan saat pasien sedang berdiri di pintu minibus dimana ia sedang bertugas sebagai kondektur.Target OrganTungkai bawah bagian kiris

Page 4: Morpot 23 desember 2014 .pptx

PRIMARY SURVEY

• Airway : CLEAR– Look : tidak ada sumbatan – Listen : tidak ada bunyi nafas tambahan (gurgling (-),

snoring (-), stridor (-))– Feel : terasa udara hangat dari hidung dan mulut.

• Breathing : CLEAR– Inspection : jejas (-), pergerakan dinding dada simetris, RR

18 x/min, hematoma (–)– Pal : Krepitasi (-)– Per : sonor kanan = kiri– Aus : bunyi nafas dasar vesikuler, rh -/-, wh -/-

Page 5: Morpot 23 desember 2014 .pptx

• Circulation : Ada tanda syok – Ekstremitas Dingin– Tekanan darah 100/80 mmHg– Nadi 120x/minute– Suhu = 360C– CRT >2”

• Disability – GCS 15 (E4M6V5) pupil isokor 3/3 mm, ditengah, – Refleks cahaya langsung/tidak langsung +/+

• Exposure Tidak ada luka yang mengancam nyawa

Page 6: Morpot 23 desember 2014 .pptx

SECONDARY SURVEY

• Keluhan utama : Luka terbuka

• Keluhan tambahan : Nyeri hebat

Page 7: Morpot 23 desember 2014 .pptx

SECONDARY SURVEY

• Riwayat perjalanan penyakit

Pasien datang diantar oleh polisi karena mengalami luka terbuka pada bagian paha dan tulang kering sebelah kiri setelah mengalami kecelakaan lalu lintas. Awalnya mobil pasien melaju dengan kecepatan tinggi dan menyalip sebuah mobil fuso dari arah berlawanan, saat pasien sedang berdiri di pintu minibus dimana ia sedang bertugas sebagai kondektur.

Page 8: Morpot 23 desember 2014 .pptx

AMPLE• Alergi : -• Medikasi : -• Penyakit sebelumnya : -• Makanan terakhir : -• Kejadian :Kecelakaan

bus

Page 9: Morpot 23 desember 2014 .pptx

HEAD TO TOE

Kepala : Jejas (-), perdarahan (-), edema (-)Mata : Bulat, isokor 3mm/3mm, ditengah, refleks cahaya langsung +/+, refleks cahaya tidak langsung +/+Leher : Jejas (-), hematom (-)

Thorax : Insp : jejas (-) , pergerakan dinding dada simetris Pal : krepitai (-) Per : sonor kanan = kiri Aus : Bunyi nafas dasar vesikuler

Page 10: Morpot 23 desember 2014 .pptx

AbdomenIns : oedem (-), hematom (-), jejas (-), distensi (-)Pal : defence muscular (-)Per : TimpaniAus : bising usus (+) 3x/m

ExtremityAkral dingin, capillary refill > 2 detik

Page 11: Morpot 23 desember 2014 .pptx

Status LokalisInspeksi :

Vulnus laseratum os media tibia sinistra, vulnus laseratum di 1/3 distal femur sinistra, vulnus ekskoriasi os media tibia sinistran, vulnus laseratum os pedis sinistra, perdarahan aktif (+), deformitas (+)

Palpasi :Nyeri tekan (+), krepitasi (+), pembengkakan (+)

Pergerakan : Pergerakan ke segala arah terbatas

Page 12: Morpot 23 desember 2014 .pptx

DIAGNOSIS KERJA

• Fraktur terbuka femur sinistra grade II• Vulnus laserasi cruris

Page 13: Morpot 23 desember 2014 .pptx

TERAPI• O2 Face Mask 6 lpm• Pro debridement + orif cito• IVFD 2 Jalur (2000 cc) dilanjutkan dengan : 1 RL + 3 Ketorolac / 24 jam 1 RL• Pemasangan kateterKonservative :1. Ceftriaxon 2 x 2 gram2. Plasminex 3 x 1 amp3. Vit K 1 x 1 amp4. Ranitidine 2 x 1 amp

Page 14: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 15: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 16: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 17: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 18: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 19: Morpot 23 desember 2014 .pptx

2. Mr. D (37 tahun)Tanda dan GejalaLuka lecet, nyeri Mekanisme TraumaPasien kepeleset oleh batu besar saat mengendarai sepeda motor sehingga terjatuh kebagian kanan.Target OrganTungkai bawah bagian kanan dan tangan kanan.

Page 20: Morpot 23 desember 2014 .pptx

PRIMARY SURVEY

• Airway : CLEAR– Look : tidak ada sumbatan – Listen : tidak ada bunyi nafas tambahan (gurgling (-),

snoring (-), stridor (-))– Feel : terasa udara hangat dari hidung dan mulut.

• Breathing : CLEAR– Inspection : jejas (-), pergerakan dinding dada simetris, RR

18 x/min, hematoma (–)– Pal : Krepitasi (-)– Per : sonor kanan = kiri– Aus : bunyi nafas dasar vesikuler, rh -/-, wh -/-

Page 21: Morpot 23 desember 2014 .pptx

• Circulation : Tidak ada tanda syok – Ekstremitas hangat– Tekanan darah 120/80 mmHg– Nadi 100x/minute– Suhu = 360C– CRT <2”

• Disability– GCS 15 (E4M6V5) pupil isokor 3/3 mm, ditengah, – Refleks cahaya langsung/tidak langsung +/+

• Exposure Tidak ada luka yang mengancam nyawa

Page 22: Morpot 23 desember 2014 .pptx

SECONDARY SURVEY

• Keluhan utama : Luka lecet

• Keluhan tambahan : Nyeri, berdarah

Page 23: Morpot 23 desember 2014 .pptx

SECONDARY SURVEY

• Riwayat perjalanan penyakit

Pasien datang diantar oleh keluarganya karena mengalami luka lecet pada kaki dan tangan bagian kanan setelah mengalami kecelakaan lalu lintas didaerah kelapa gading 20 menit SMRS. Luka lecet dirasakan sangat nyeri dan berdarah. Awalnya pasien diboncengi keluarganya mengendarai motor dalam kondisi mabuk sehingga menabrak batu di depan dan kepeleset lalu terjatuh ke sisi kanan. Tidak ada penurunan kesadaran dan pasien masih mengingat kejadian sebelum kecelakaan maupun sesudahnya.

Page 24: Morpot 23 desember 2014 .pptx

AMPLE• Alergi : -• Medikasi : -• Penyakit sebelumnya : -• Makanan terakhir : jam 21.00 wib• Kejadian :Kecelakaan

motor

Page 25: Morpot 23 desember 2014 .pptx

HEAD TO TOE

Kepala : Jejas (-), perdarahan (-), edema (-)Mata : Bulat, isokor 3mm/3mm, ditengah, refleks cahaya langsung +/+, refleks cahaya tidak langsung +/+Leher : Jejas (-), hematom (-)

Thorax : Insp : jejas (-) , pergerakan dinding dada simetris Pal : vokal fremitus simetris kanana dan kiri, krepitai (-) Per : sonor kanan = kiri Aus : Bunyi nafas dasar vesikuler

Page 26: Morpot 23 desember 2014 .pptx

AbdomenIns : Edema (-), hematom (-), jejas (-), distensi (-)Pal : defence muscular (-)Per : TimpaniAus : bising usus (+) 3x/m

ExtremityAkral hangat, capillary refill < 2 detik

Page 27: Morpot 23 desember 2014 .pptx

Status LokalisRegio Infraorbita

Inspeksi : Vulnus ekskoriasi (+), memar (+), hiperemis (+) perdarahan aktif (-)

Palpasi :Ukuran 1 cm x 0,5 cm, Nyeri tekan (+), krepitasi (-), pembengkakan (-)

Pergerakan : Pergerakan tidak terbatas

Page 28: Morpot 23 desember 2014 .pptx

Status LokalisRegio AntebraciiInspeksi :

Vulnus ekskoriasi (+) perdarahan aktif (-), deformitas (-)

Palpasi :Ukuran 5 cm x 2 cm, Nyeri tekan (+), krepitasi (-), pembengkakan (-)

Pergerakan : Pergerakan ke segala arah tidak terbatas

Page 29: Morpot 23 desember 2014 .pptx

Status LokalisRegio CRURIS Dextra

Inspeksi : Vulnus laseratum (+) Vulnus ekskoriasi (+), perdarahan aktif (+), deformitas (-)

Palpasi :Ukuran 3 x 2 cm, Nyeri tekan (+), krepitasi (-), pembengkakan (+)

Pergerakan : Pergerakan ke segala arah terbatas

Page 30: Morpot 23 desember 2014 .pptx

Status LokalisRegio Tarsalis Anterior DextraInspeksi :

Vulnus ekskoriasi (+), perdarahan aktif (-), deformitas (-)

Palpasi :Ukuran 5 cm x 2 cm, Nyeri tekan (+), krepitasi (-), pembengkakan (+)

Pergerakan : Pergerakan ke segala arah terbatas

Page 31: Morpot 23 desember 2014 .pptx

Status LokalisRegio Distal Phalanx DextraInspeksi :

Vulnus ekskoriasi (+), perdarahan aktif (-), deformitas (-)

Palpasi :Ukuran 0,5 x 0,5 cm, Nyeri tekan (+), krepitasi (-), pembengkakan (+)

Pergerakan : Pergerakan ke segala arah terbatas

Page 32: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 33: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 34: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 35: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 36: Morpot 23 desember 2014 .pptx
Page 37: Morpot 23 desember 2014 .pptx

DIAGNOSIS KERJA

• Vulnus Laseratum Regio Cruris Dextra• Multiple vulnus ekskoriasi

Page 38: Morpot 23 desember 2014 .pptx

TERAPI• WOUND TOILET• Hecting• MM/ Cefixime 2 x 200 mg

Ketorolac 3 x 15 mg RANITIDINE 1 X 150 MG

• KONTROL POLI BEDAH (27/12/2014)