meningitis

10
Meningitis

Upload: wendyw

Post on 10-Dec-2015

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

meningitis

TRANSCRIPT

Meningitis

Definisi

Meningitis adalah infeksi cairan otak disertai radang yang mengenai piameter (lapisan dalam selaput otak) dan arakhnoid serta dalam derajat yang lebih ringan mengenai jaringan otak dan medula spinalis yang superfisial.

Faktor resiko

Infeksi pernafasan

Otitis media

Mastoiditis

Setelah prosedur bedah syaraf

Trauma kepala

immunokompeten

Etiologi

Meningitis dapat disebabkan oleh virus, bakteri, riketsia, jamur, cacing dan protozoa. Penyebab paling sering adalah virus dan bakteri. Meningitis yang disebabkan oleh bakteri berakibat lebih fatal dibandingkan meningitis penyebab lain karena mekanisme kerusakan dan gangguan otak yang disebabkan oleh bakteri maupun produk bakteri lebih berat

Patofisiologi

Infeksi sekunder

Menyebar melalui darah

Masuk ke CNS

Multiplikasi agent infeksi

inflamasi ,edema,

disfungsi CNS

perkontinuitatum

Trauma kepala

Pemeriksaan

Pusing

Mual muntah

Demam tinggi

Kejang

Brudzinski 1 & 2 ( + )

Kernig ( + )

Pemeriksaan penunjang

Lumbal pungsi

Pemeriksaan darah

radiologi

penatalaksanaan

Prognosis dan komplikasi

Jenis infeksi, patogenitas mikroba, onset

Kecepatan dan ketepatan diagnose

terapi