master lbm 4 tumbang

8
LBM 4 Anakku Sangat Kurus STEP 1 1. Growth Faltering Pertumbuhan yang terhambat , terputusnya pertumbuhan diketahui dari KMS biasanya karena defisiensi. 2. KMS Kartu Menuju Sehat untuk mengukur pertumbuhan dan perkembangan 3. Weaning Food Makanan tambahan sesuai umur yang diberikan selingan dengan ASI yang diberikan secara bertahap 4. KEP Kurang energi kurang protein : ( Ringan , sedang, berat ) STEP 2 1. Mengapa anak tampak kurus , lemah, nafsu makan sangat kurang hanya suka minum air puth, rewel, BB dan TB apakah normal? 2. Apa tindakan dan darurat stabilisasi yang harus dilakukan dokter untuk menyelamatkan pasien? 3. Bagaimana cara membaca KMS, fungsi KMS, interpretasi dr keterangan KMS dr skenario? 4. Mengapa didapatkan kaki anak bengkak 1 bulan ini tp tubuh lainnya tambak kurus? 5. Contoh weaning food yang sesuai untuk anak sesuai umur anak? 6. Apa yang dimaksud dengan ASI ekslusif ? 7. Mengapa anak sering diare dan sering batuk pilek? 8. Mengapa anak dehidrasi, hipoglikemi, dan hipotermi? 9. Apa dampak pemberian MP ASI sejak usia 2 bulan? 10. DD? 11. Apa yang dimaksud dg KEP dan jelaskan? 12. Apa manfaat Asi dibanding susu formula beserta kandungannya? 13. Penatalaksanaan?

Upload: meonglovers

Post on 08-Dec-2015

268 views

Category:

Documents


20 download

DESCRIPTION

sgd

TRANSCRIPT

Page 1: Master Lbm 4 Tumbang

LBM 4

Anakku Sangat Kurus

STEP 1

1. Growth FalteringPertumbuhan yang terhambat , terputusnya pertumbuhan diketahui dari KMS biasanya karena defisiensi.

2. KMSKartu Menuju Sehat untuk mengukur pertumbuhan dan perkembangan

3. Weaning FoodMakanan tambahan sesuai umur yang diberikan selingan dengan ASI yang diberikan secara bertahap

4. KEPKurang energi kurang protein : ( Ringan , sedang, berat )

STEP 2

1. Mengapa anak tampak kurus , lemah, nafsu makan sangat kurang hanya suka minum air puth, rewel, BB dan TB apakah normal?

2. Apa tindakan dan darurat stabilisasi yang harus dilakukan dokter untuk menyelamatkan pasien?

3. Bagaimana cara membaca KMS, fungsi KMS, interpretasi dr keterangan KMS dr skenario?4. Mengapa didapatkan kaki anak bengkak 1 bulan ini tp tubuh lainnya tambak kurus?5. Contoh weaning food yang sesuai untuk anak sesuai umur anak?6. Apa yang dimaksud dengan ASI ekslusif ?7. Mengapa anak sering diare dan sering batuk pilek?8. Mengapa anak dehidrasi, hipoglikemi, dan hipotermi?9. Apa dampak pemberian MP ASI sejak usia 2 bulan? 10. DD?11. Apa yang dimaksud dg KEP dan jelaskan?12. Apa manfaat Asi dibanding susu formula beserta kandungannya?13. Penatalaksanaan?14. Komplikasi?

Page 2: Master Lbm 4 Tumbang

STEP 3

1. Mengapa anak tampak kurus , lemah, nafsu makan sangat kurang hanya suka minum air puth, rewel, BB dan TB apakah normal?BB 1-6 th : (tahun) x 2 + 8 kurang 6 kg ( kurus )TB1 th : 1.5 x (panjang badan (cm)) panjang badan saat lahir 2-12 th : (tahun ) x 6 + 77 73 ( pendek )

Lemah, kurusNafsu makan turun -> asupan glukosa turun -> glukoneogenesis -> cadangan habis -> lemah

2. Mengapa anak sering diare dan sering batuk pilek?Anak umur 0- 6 bln : enzim laktosa dalam usus belum sempurna -> sulit mengurai kuman2 yang masuk Diare : susu formula & MP ASI

Infeksi, malabsorpsiSosial ekonomi rendah ( usus belum siap menerima makanan & makanan belum tentu higienis -> toksin merusak dinding usus -> air elektrolit keluar berlebih -> encer-> diare )

Batuk Pilek

Makanan tidak ade kuat -> kompensasi tbuh menghasilkan kalori -> glikoneogenesis -> protein dirombak -> fagositosis turun -> imun turun -> gampang sakit

3. Mengapa anak dehidrasi, hipoglikemi, dan hipotermi?Dehidrasi :Diare -> cairan dan elektrolit hilang -> dehiidrasiHipoglikemi :Kurang gizi ->asupan glukosan turun -> hipoglikemiHipotermi :Kurus -> jaringan lemak tipis -> paparan dingin menyebabkan hipotermi

4. Mengapa didapatkan kaki anak bengkak 1 bulan ini tp tubuh lainnya tambak kurus?

Riwayat KEP -> asupan protein (untuk membentuk senyawa albumin ) -> mengikat plasma -> tidak ada yg diikat -> tek osmotik kecil -> keluar ke intertitial -> bengkak di kaki karena mengikuti grafitasi

5. Bagaimana cara membaca KMS, fungsi KMS, interpretasi dr keterangan KMS dr skenario?Untuk mengetahui tumbang anak Dalam KMS ada garis merah. Semakin umur bertambah diatas garis merah -> BB meningkat Dibawah garis merah -> BB menurun

Page 3: Master Lbm 4 Tumbang

6. Apa yang dimaksud dengan ASI ekslusif ?Asi yang diberikan pada bayi 0-6 bulan tanpa MP- ASI

7. Faktor yang mempengaruhi pemberian ASI ( ibu dan anak ) ?Faktor Ibu : Pendidikan ibu Sosial ekonomi Puting tenggelam

Faktor Anak : Intoleransi laktosa

8. Apa manfaat Asi dibanding susu formula beserta kandungannya?

ASI

-kolostrum : sebagai sistem imun bayi . protein lebih tinggi dr setelah fase kolostrum. Memenuhi kebutuhan bayi pd minggu2 pertama.

-IgA -> untuk imun

-lisozim

-protein whey untuk memacu pertumbuhan

-leukosit

Balt untuk pernafasan

-galt untuk pencernaan

-malt untuk antibodi

-bisa menghambat estrogen dan progesteron -> untuk kontrasepsi alami

SUSU FORMULA

-Protein susu sapi tidak mudak diserap karena banyak mengandung casein. Hanya sedikit mengandung imunoglobulin. Tdk mengansung Sel darah putih

9. Contoh weaning food yang sesuai untuk anak sesuai umur anak?6-7 bln :Makanan padat pertama ( bubur susu, biskuit yang diencerin ), buah tp bibuat pure, oatmeal8-9 bln :Tekstur makanan makin padat ( bubur saring )9-12 bln :Nasi tim , jus (sari buah ), buah dipotong kecil2

Menurut umur

Page 4: Master Lbm 4 Tumbang

Diberikan usia 6 bulanFrekuensi 6 bln awal -> 1-2x per hari6 – 9 bln -> 2-3 x per hari dg 2x selingan makanan ringan 1 th -> 3-4 x sehari dg 2x selingan makanan ringanJumlah 6 bln awal -> 2-3 sendok makan6-9 bln -> ½ mangkok 250 ml 9-12 bln -> ½ - ¾ mangkok 250 ml 1 th -> 1 mangkok

10. Apa dampak pemberian MP ASI sejak usia 2 bulan? Imunitas / pencernaan blm siap : diare, pilek batuk, gampang sakit Pengetahuan : kandungan makanan yang tdk sesuai bisa menyebabkan reaksi alergi pada bayiSetelah diberi MP ASI -> asupan ASI berkurang -> mengurangi keeratan bayi dengan ibu

11. Apa yang dimaksud dg KEP dan jelaskan?KEP : gangguan gizi yang disebabkan oleh kekurangan protein atau kalori serta zat gizi lainEtiologi : - Malnutrisi primer : krn intake / asupan proteiin yg tdk adekuat- Malnutrisi sekunder : krn kebutuhan yg meningkat/absorbsinya turun atau meningkat

Tipe, 3:

- kwasiokor : rambut tipis, kemerahan seperti rambut jagung, cengeneg, rewel, apatis, pembesaran hati, hipotrofi, terdapat bercak kemerahan dan mudah mengelupas pd kulit, sering kena infeksi (diare,anemia)

- marasmus : sangat kurus, tampak seperti tulang dibungkus kulit, wajah seperti orang tua, perut cekung, kulit keriput, jaringan lemak subkutan tidak ada

- gabungan marasmus dan kwasiokor : ciri2 gabungan dr keduanya, biasanya disertai edem

12. DD?KEP : gangguan gizi yang disebabkan oleh kekurangan protein atau kalori serta zat gizi lainEtiologi : - Malnutrisi primer : krn intake / asupan proteiin yg tdk adekuat- Malnutrisi sekunder : krn kebutuhan yg meningkat/absorbsinya turun atau meningkat

Tipe, 3:

- kwasiokor : rambut tipis, kemerahan seperti rambut jagung, cengeneg, rewel, apatis, pembesaran hati, hipotrofi, terdapat bercak kemerahan dan mudah mengelupas pd kulit, sering kena infeksi (diare,anemia)

Page 5: Master Lbm 4 Tumbang

- marasmus : sangat kurus, tampak seperti tulang dibungkus kulit, wajah seperti orang tua, perut cekung, kulit keriput, jaringan lemak subkutan tidak ada

- gabungan marasmus dan kwasiokor : ciri2 gabungan dr keduanya, biasanya disertai edem

13. Apa tindakan darurat stabilisasi yang harus dilakukan dokter untuk menyelamatkan pasien?Hipoglikemi :Glukosa bolus / Sukrosa oralDehidrasi :Beri cairan infusHipotermi :Hangatkan ruangan, tdk ada lubang angin

Gizi buruk :-fase stabilisasi : dimulai hr 1 -2 . untuk cegah hipoglikemi, hipotermi, dan dehidrasi-fase transisi : hari 3-7 . elektrolit, obat, dll-fase rehabilitasi : mggu k2-6. Mulai berikan tablet Fe untuk menambah Fe,-fase tindak lanjut : mggu k 7-26

14. Komplikasi?- Shock - Anemia berat - Hb<4 transfusi 10 ml/kgBB selama 3 jam- Mengakibatkan rendahnya tingkat kecerdasan - Menghambat pertumbuhan dan perkembangan anak- Rentan terhadap penyakit infeksi

Page 6: Master Lbm 4 Tumbang

STEP 4

MP-ASI

Kandungan asi : KolostrumigALizosim

ASI

Ekslusif

-6bln

-6-9bln

>1th

Mikro & Makronutrient

Tidak sesuai KEP

-kwashiokor

-marasmus

-gabungan

Tatalaksana

Page 7: Master Lbm 4 Tumbang

STEP 7

1. Mengapa anak tampak kurus , lemah, nafsu makan sangat kurang hanya suka minum air puth, rewel, BB dan TB apakah normal?

2. Mengapa anak sering diare dan sering batuk pilek?3. Mengapa anak dehidrasi, hipoglikemi, dan hipotermi?4. Mengapa didapatkan kaki anak bengkak 1 bulan ini tp tubuh lainnya tambak kurus?5. Bagaimana cara membaca KMS, fungsi KMS, interpretasi dr keterangan KMS dr skenario?

( kurvanya yaaa jangan lupa )6. Apa yang dimaksud dengan ASI ekslusif ?7. Faktor yang mempengaruhi pemberian ASI ( ibu dan anak ) ?8. Apa manfaat Asi dibanding susu formula beserta kandungannya?9. Contoh weaning food yang sesuai untuk anak sesuai umur anak?10. Apa dampak pemberian MP ASI sejak usia 2 bulan? 11. Apa yang dimaksud dg KEP dan jelaskan?12. DD?13. Apa tindakan darurat stabilisasi yang harus dilakukan dokter untuk menyelamatkan pasien?

(penanganan awal )14. Komplikasi? ( akut & kronis )