letak lintang (posisi)

Upload: sitti-hasmurlin

Post on 09-Jan-2016

43 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

lapsus

TRANSCRIPT

Letak lintang (Posisi)

LAPORAN KASUSNama : Ny. N.AJenis kelamin : PerempuanTanggal lahir/Umur : 28 tahunTanggal MRS/pukul : 15-9-2105/10.00HPHT : 23-12-2014Usia Kehamilan : 38 minggu Gravid 1 Para 0 Abortus 0

Anamnesis Ibu MRS dengan pengantar dari dokter Sp.OG dengan G1P0A0 gravid 37-38 minggu + letak lintang kanan. Riwayat nyeri perut tembus belakang (+) sejak kemarin, pelepasan darah (+), air (-).Riwayat ANC di dokter kandungan >4xImunisasi TT 2xRiwayat hipertensi (-), DM (-), asma (-), alergi (-)Riwayat pengobatan OAT selama 6 bulan (pengobatan selesai ) terakhir januari 2015Riwayat obstetri:I. 2015, kehamilan sekarangPemeriksaan fisik:Ku : baik, sadarTD : 110/70 P : 20 x/menitN : 84 x/menit S : 36,5 CPemeriksaan luar:TFU : 29 cmLP : 89 cmSitus melintang, kepala di kananPunggung dorso inferiotHIS : 1 x 10 (10-15)DJJ : 148 x/menitPerlimaan : 5/5Janin kesan tunggalGerakan janin (+) dirasakan ibuTBJ : 2581 gramPemeriksaan dalam vagina:v/v : tak/takPortio : lunak, tebalPembukaan : 1 cmKetuban : (+)Bagian terdepan : sdnPenurunan : sdnPanggul dalam kesan cukupPelepasan lendir (+), darah (+), air (-)Assesment Gravid 1 Para 0 Abortus 0 gravid 38 minggu inpartu kala 1 fase laten + letak lintang kananHematologi Darah RutinItem Hasil Nilai rujukansatuanWBC17.74.00-10.010^3/ulRBC4.134.00-6.0010^6/ulHGB11.412-16gr/dlHCT34.937-48%MCV84.680-97fLMCH27.626.5-33.5PgMCHC32.731.5-35.0gr/dlPLT212150-40010^3/ulNEUT52-7510^3/ulLYMPH1.220-40%MONO3.72-810^3/ulEO1.01-310^3/ulBASO0.0-0.1010^3/ulLetak lintang (Posisi)Latar belakang Kejadian Letak lintang atau oblik dilaporkan 0,2-0,5 % dari persalinan.Terdapat 4 posisi letak lintang, yang paling sering adalah punggung superior selanjutnya Punggung inferiorPunggung anteriorPunggung posterior

Etiologi Grandemultipara kelemahan dinding uterus dan dinding perut merupakan penyebab malpresentasi

Secara serial kejadian letak lintang terjadi 2 kali pada primipara, 10 kali pada para1, 3 kali pada para 2, enam kali pada para 3, lima kali pada para 4,dan satu kali pada para 5,6,7 ,8,10 dan 12. Menurut Stevenson implantasi plasenta pada bagian superior atau inferior uterus menyebabkan terjadinya letak lintang

Dampak yang sama bila terdapat septum yang parsial pada uterus

Panggul sempit terutama pada primigravida kehamilan cukup bulan bila plasenta previa tidak ada PolihydramnionKehamilan kembar Anak kedua letak lintang . Biasanya persalinan jarang sulitKematian janin antepartum

Diagnosis Diagnosis biasanya ditegakkan dengan pemeriksaan inspeksi dan palpasi abdomen dan pemerikasaan dalam harus hati-hati tidak boleh periksa dalam bila adaplasenta previa

ULTRASONOGRAPHY

Manajemen Pertimbangkan versi luar pada kehamilan hampir/ cukup bulan asal tidak ada disproporsi atau plasenta previaPrimigravida - Kehamilan 38 minggu dengan letak lintang persisent /menetap lakukan seksio sesar - Pada intrapartum pertimbang versi dan ekstraksi sudah jarang dilakukan karena potensial menimbulkan trauma pada ibu maupun janin.

Letak lintang dapat tejadi ruptura uteri dan merupakan tindakan operatip kedua yang biasa dilakukan

Pada multipara pertimbangkan versi dan ekstraksi pada selaput ketuban yang baru pecah dengan pembukaan lengkap serta bantuan anestesia dan dikerjakan oleh tenaga penolong yang berpengalaman adalah relatip aman .

Kebanyakan ahli menyetujui pilihan tindakan pada letak lintang dalam persalinan adalah seksio sesar

Harris and Epperson mendapatkan kematian janin cukup bulan turun dari 33,3% menjadi 2% pada seksio sesar dibanding tindakan versi dan ekstraksi

KomplikasiJanin Paling sering menyebabkan kematian perinatal akibat pendarahan intrakranial dan penumbungan talipusatMaternal Pendarahan , laserasi dan ruptura uteriTerima kasih