leaflet asam urat

3
MENGAPA ASAM URAT BISA MENYERANG MANUSIA? Asam urat, pasti tidak asing lagi dengan penyakit ini. Selama ini penyakit asam urat lebih dikenal sebagai penyakit yang sering menyerang kebanyakan orang yang sudah lanjut usia atau 40 tahun ke atas yang sering terlihat menderita penyakit ini, namun dengan gaya hidup serba instant dan modern seperti sekarang gejala asam urat seringkali ditemukan pada orang yang lebih muda. APA PENGERTIAN ASAM URAT ? Asam Urat adalah : asam yang berbentuk kristal-kristal yang merupakan hasil akhir dari metabolisme purin (bentuk turunan nukleoprotein) TANDA DAN GEJALA ASAM URAT Gejala – gejalanya adalah: 1. Sendi terasa nyeri, ngilu, linu, kesemutan dan bahkan membengkak dan berwarna kemerahan (meradang). 2. Biasanya persendian terasa nyeri saat pagi hari (baru bangun tidur) atau malam hari. 3. Rasa nyeri pada sendi terjadi berulang-ulang. 4. Yang diserang biasanya sendi jari kaki, jari tangan, dengkul, tumit, pergelangan tangan dan siku. 5. Pada kasus yang parah, persendian terasa sangat sakit saat bergerak FAKTOR RISIKO TERKENA ASAM URAT Faktor resiko Asam Urat diantaranya yaitu: 1. Pola makan 2. Kegemukan, dan 3. Suku bangsa PENCEGAHAN ASAM URAT 1. Pembatasan purin 2. Kalori sesuai kebutuhan 3. Tinggi karbohidrat 4. Rendah protein 5. Rendah lemak 6. Tinggi cairan 7. Tanpa Alkohol MAKANAN YANG HARUS DIHINDARI Minuman fermentasi dan mengandung alkohol seperti: bir, wiski, anggur, tape, dan tuak. Juga jangan makan yang namanya makanan laut seperti: udang, remis, tiram, kepiting. Berbagai jenis makanan kaleng seperti: sarden, kornet sapi. Berbagai jenis jeroan seperti: hati, ginjal, jantung, otak, paru, limpa, usus.

Upload: moch-badrun-alaika

Post on 06-Aug-2015

1.479 views

Category:

Documents


171 download

TRANSCRIPT

Page 1: Leaflet Asam Urat

MENGAPA ASAM URAT BISA

MENYERANG MANUSIA?

Asam urat, pasti tidak asing lagi dengan penyakit

ini. Selama ini penyakit asam urat lebih dikenal

sebagai penyakit yang sering menyerang kebanyakan

orang yang sudah lanjut usia atau 40 tahun ke atas

yang sering terlihat menderita penyakit ini, namun

dengan gaya hidup serba instant dan modern seperti

sekarang gejala asam urat seringkali ditemukan pada

orang yang lebih muda.

APA PENGERTIAN ASAM URAT ?

Asam Urat adalah : asam yang berbentuk kristal-

kristal yang merupakan hasil  akhir dari metabolisme

purin (bentuk turunan nukleoprotein)

TANDA DAN GEJALA ASAM URAT

Gejala – gejalanya adalah:

1. Sendi terasa nyeri, ngilu, linu, kesemutan dan

bahkan membengkak dan berwarna kemerahan

(meradang).

2. Biasanya persendian terasa nyeri saat pagi hari

(baru bangun tidur) atau malam hari.

3. Rasa nyeri pada sendi terjadi berulang-ulang.

4. Yang diserang biasanya sendi jari kaki, jari

tangan, dengkul, tumit, pergelangan tangan dan

siku.

5. Pada kasus yang parah, persendian terasa sangat

sakit saat bergerak

FAKTOR RISIKO TERKENA ASAM URAT

Faktor resiko Asam Urat diantaranya yaitu:

1. Pola makan

2. Kegemukan, dan

3. Suku bangsa

PENCEGAHAN ASAM URAT

1. Pembatasan purin

2. Kalori sesuai kebutuhan

3. Tinggi karbohidrat

4. Rendah protein

5. Rendah lemak

6. Tinggi cairan

7. Tanpa Alkohol

MAKANAN YANG  HARUS DIHINDARI Minuman fermentasi dan mengandung alkohol seperti: bir, wiski, anggur, tape, dan tuak.Juga jangan makan yang namanya makanan laut seperti: udang, remis, tiram, kepiting.Berbagai jenis makanan kaleng seperti: sarden, kornet sapi.

Berbagai jenis jeroan seperti: hati, ginjal, jantung, otak, paru, limpa, usus.Buah-buahan tertentu seperti: durian, alpokat dan es kelapa.

MAKANAN YANG HARUS DIKURANGI ASUPANNYA

Ikan, daging kambing, daging ayam, daging sapi,

Tempe, emping, kacang, oncom Beberapa jenis sayuran tertentu seperti brokoli,

bayam, kangkung, kol dan tauge.

Page 2: Leaflet Asam Urat

AKIBAT DARI ASAM URAT

1. Stroke2. Kegagalan jantung3. Kerusakan ginjal

PENGOBATAN TRADISIONAL ASAM URAT

Sirsak dimakan begitu saja atau di jus, dimakan

/ diminum tiap hari

Daun salam 7 lembar direbus dengan dua gelas

air kemudian diminum pagi dan sore

Labu siam diparut kemudian disaring diambil

airnya diminum tiap hari.

Cuka apel yang sudah jadi dan dicampur madu

dengan ukuran satu sendok madu ditambah 2

sendok makan cuka apel plus air hangat -/ 50 cc

dan diminum selama 1 minggu pagi bangun

tidur dan kalau mau tidur malam.

Kentang mentah dan apel malang di jus

.

Disusun Oleh

Nama : Moch. Badrun A.

NIM : 10110140

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN

STIKES SATRIA BHAKTI NGANJUK

2012 / 2013