laporan kasus distosia popp.pptxpopp

28
LAPORAN KASUS NY L G 1 P 0 A 0 H 0 UK 39-40 MINGGU DENGAN DISTOSIA POSISI OKSIPITALIS POSTERIOR PERSISTEN Oleh: Adelia Fitri Danika Handayani Dian Novita Sari Suci Yana

Upload: danika-handayani

Post on 27-Jan-2016

247 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

LAPORAN KASUS DISTOSIS POPP

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

LAPORAN KASUS NY L G1P0A0H0 UK 39-40 MINGGU DENGAN DISTOSIA POSISI OKSIPITALIS POSTERIOR PERSISTEN

Oleh:Adelia FitriDanika HandayaniDian Novita Sari Suci Yana

Page 2: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

DEFINISIMerupakan salah satu kelainan putaran paksi, dimana ubun-ubun kecil tetap dibelakang, karena tidak berputar kedepan.

Page 3: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp
Page 4: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• 65% kasus, kepala melakukan PPD sejauh 1350 sehingga occiput berada dibelakang simfisis (rotasi panjang) → persalinan spontan pervaginam normal.

• 20% kasus, kepala tidak dapat melalukan PPD secara lengkap sehingga ubun-ubun kecil berada dikiri atau dikanan (“deep tranverse arrest”).

• 15% kasus, terjadi PPD 450 kearah posterior (rotasi pendek) →positio occipitalis posterior persisten.

Page 5: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• Tanda/Gejala• Posisi oksiput posterior berada di arah posterior

dari panggul ibu.• Pada pemeriksaan abdomen, bagian bawah

perut mendatar, ekstremitas janin teraba anterior, DJJ terdengar di samping.

• Pada pemeriksaan vagina, fontanela anterior dekat sakrum, fontanela anterior dengan mudah teraba jika kepala dalam keadaan defleksi.

Page 6: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• Penatalaksanan• Rotasi secara spontan terjadi posisi oksiput anterior

terjadi pada 90% kasus. Persalinan yang terganggu terjadi jika kepala janin tidak rotasi atau turun. Pada persalinan dapat terjadi robekan perinium yang tidak teratur atau ekstensi episiotomi.

• Jika ada tanda-tanda persalinan macet atau DJJ lebih dari 180 atau kurang dari 100 pada fase apapun, dilakukan seksio sesaria.

• Jika ketuban utuh, pecahkan ketuban dengan pengait amnion atau klem kokher.

Page 7: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• Jika pembukaan lengkap dan jika :• Janin teraba 3/5 atau lebih di atas simpisis pubis

(pintu atas panggul) atau kepala di atas stasion (-2) lakukan seksio sesaria.

• Kepala janin di antara 1/5 dan 3/5 di atas simpisis pubis atau bagian terdepan kepala janin di antara stasion 0 dan -2 : lakukan ekstraksi vakumatau seksio sesarea.

• Kepala tidak lebih dari 1/5 di atas simpisis pubis atau bagian terdepan dari kepala janin berada di station O, maka dilakukan vakum ekstraksi.

Page 8: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

CASE REPORT

Page 9: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

1. IDENTITAS

1. Nama : Ny. L2. Umur  : 29 Tahun       3. Agama : Kristen                     4. Suku  : Batak/Indonesia5. Pendidikan  : S16. Pekerjaan : IRT7. Alamat  : Jl Anggrek Merah8. Tanggal MK : Selasa /17/11/2015

Page 10: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

2. ANAMNESIS

• KU Px datang dengan keluhan mules-mules sejak 5 jam SMK (23.00 WIB) dan keluar lendir darah sejak 2 jam SMK (03.00 WIB)

• RKS Px G1P0A0 UK 39-40 minggu dgn HPHT 12/02/2015 & TP 19/11/2015. Px melakukan pemeriksaan ANC 10 kali di bidan dan dokter. Status TT4. Selama hamil px tdk ada sakiy HT, menurut keterangan Px merasakan mules-mules sejak 5 jam dan keluar lendir darah sejak 2 jam SMK. Gerakan janin masih dirasakan oleh px. BAK & BAB DBN

Page 11: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• RIW MENSTRUASI• Menarche 12 tahun, Siklus ± 28 hari ,

Disminore Ada , HPHT 12-02-2015

• RIW SOSIAL• Px kesehariannya bekerja sebagai

ibu rumah tangga yang mengurus pekerjaan dirumah.

Page 12: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• RPey Px HT (-), DM (-), asma (-), jantung (-) dan riwayat alergi disangkal oleh px

• Dalam keluarga HT (-), DM (-), asma (-), jantung (-) dan riwayat (-)

• RIW PERNIKAHAN1. Umur waktu kawin : 28 tahun 2. Perkawinan ke : Satu3. Setelah kawin berapa lama hamil 2

Bulan• RIW KONTRASEPSI • Belum pernah menggunakan KB

Page 13: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

3.PEMERIKSAAN FISIK

STATUS GENERALIS

• KU : Sedang               

• Kes : CM

• TTV : TD 110/70, R 20x/i Suhu 36,80C, Nadi 80 x/i

• BB : 93 kg

• TB :168 cm

• Lila : 32,5 cm: 32,5 cm

STATUS OBSTETRI

Pemeriksaan Luar• Palpasi : • LI : bokong (lunak, kurang bulat)• LII : pd bagian anterior perut

ektremitas bayi.• LIII : teraba bagian yang mendatar

bulat, keras, melenting kepala• LIV : SEJAJAR• TFU : 39 cm• TBBJ : (39-12) x 155 : 4185• HIS : 3 x 10 menit,30 detik• DJJ : 136 x / menit

Page 14: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

3.PEMERIKSAAN FISIK

• Pemeriksaan Dalam• Portio : Tipis, lunak• Effacement : 50 %• Pembukaan : 5 cm• Ketuban : Utuh• Presentasi : Kepala• Penunjuk : UUB dekat sarcum• Penurunan: Stasi – 1• Molase : Tidak ada

Page 15: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

4. DIAGNOSADiagnosa :Ny L G1P0A0H0 usia kehamilan 39-40 minggu inpartu kala I fase aktif dengan distosia posisi oksiput posterior persisten

Masalah : Nyeri pinggang, cemasKebutuhan : Mengajarkan teknik relaksasi

Memberikan ibu dukungan dan semangatObservasi kemajuan persalinan

Dx potensial : Maternal (Persalinan macet, laserasi jalan lahir) Neonatal (Trauma, perdarahan serebral)

Tindakan segera : Melakukan rujukan (bila tidak ada kemajuan persalinan)

Page 16: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

5. PENATALAKSANAAN

• Mengobservasi kemajuan persalinan dengan menggunakan partograf

• Memberikan ibu dukungan dan semangat• Mengajarkan ibu teknik relaksasi • Menganjurkan ibu untuk BAK dan BAB jika ada

dorongan/keinginan• Mengajarkan ibu cara mengedan yang baik • Mengajarkan ibu posisi untuk bersalin dan dapat

mempercepat kemajuan persalinan• Menganjurkan keluarga untuk memberi semangat dan

dukungan kepada ibu dan selalu mendampingi ibu• Menganjurkan ibu untuk makan dan minum• Mempersiapakan alat-alat pertolongan persalinan• Mencatat semua hasil pemantaun dalam partograf (DBN)

Page 17: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

KALA II• Keadaan umum : Sedang / cemas • Kesadaran : compos mentis• TTV : TD 110/70 , RR 20x/i, Nadi 80x/i, Suhu : 36,8 C• DJJ : 140x /I• HIS : 5x 10,45 detik• Kandung kemih : 150 cc

• Pemeriksaan dalam Portio : Tidak teraba Presentasi : kepalaEffacement : 100% Penunjuk : UUB di depan dekat sarcumPembukaan : 10 cm Penurunan : stasi +IKetuban : ( - ) amniotomi 10.15 WIB Molase : tidak ada

Warna ketuban : jernih

Diagnosa Ny. L G1P0A0H0 UK 39-40 minggu inpartu kala II dengan distosia posisi oksiput posterior persisten

Page 18: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• Menginformasikan kepada ibu tentang hasil pemeriksaan • Meganjurkan ibu untuk makan dan minum • Melakukan kateterisasi• Menggunakan alat pelindung diri, mencuci tangan dan mendekatkan alat-

ala• Membimbing ibu untuk meneran • Membantu prosess persalinan • Melakukan episiotomi pada saat ada his. • Posisikan tangan biparietal bantu melahirkan bahu dan badan bayi dan

lahirlah bayi seluruhnya. Bayi lahir pukul 12.30 WIB jenis kelamin perempuan.

• Menyuntikkan oksitosin 10 IU/IM dipaha kanan atas luar setelah bayi lahir, mengklem dan memotong tali pusat. Terlaksana

• Meletakkan bayi diatas perut ibu selimuti dan memakaikan topi.

Page 19: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

KALA III• Selasa/12 November 2015• Pukul 12.30 WIB

• Keadaan umum : Sedang• Kesadaran : Compos mentis • TTV : TD 110/70mmhg, Nadi 82x/i, RR 20x/i, Suhu 36,70C• Kontraksi : Baik • TFU : Setinggi pusat • Kandung kemih : kosong• Semburan darah: Ada • Tali pusat : Memanjang • Uterus : Globuler• Perdarahan : ± 100 cc

• Diagnosa : Ny L P1A0H1 partus kala III • Masalah : Perut Mules

Kebutuhan : Melakukan MAK III

Page 20: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

Penatalaksanaan

1. Menginformasikan kepada ibu bahwa plasenta akan segera lahir. Terlaksana

2. Melakukan peregangan tali pusat terkendali.

3. Meletakkan plasenta pada piring plasenta. Terlaksana

4. Melakukan masase uterus 15 kali dalam 15 detiksearah jarum jam sampai uterus teraba keras.Terlaksana

5. Memeriksa kelengkapan plasenta

Page 21: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

Kala IV• Selasa/12 November 2015

Pukul 12.37 WIB

• Keadaan umum : Sedang TTV • Kesadaran : Compos mentis TD :110/70mmhg• Kontraksi : Baik Nadi : 80x/i• TFU : 2 jari dibawah pusat RR : 18x/i• Kandung kemih : Kosong Suhu : 36,60C• Laserasi : Derajat II• Perdarahan : ± 100 cc

• Assesment Diagnosa : Ny L P1A0H1 partus kala IV

Masalah : Laserasi jalan lahirKebutuhan : Melakukan heacting

Page 22: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

– Menginformasikan kepada ibu tentang hasil pemeriksaan. – Memeriksa laserasi dan terdapat laserasi derajat 2 (mukosa vagina, komisura

posterior, kulit perineum, otot perineum) T– Menginjeksikan lidokain 2% yang dilarutkan dengan2 cc aquabidest dan

melakukan hecting derajat II yang dimulai dari mukosa vagina, komisura posterior, kulit dan otot perineum dengan teknik jelujur dan subkutis. Terlaksana

– Memeriksa luka jahitan dan melakukan eksplorasi kembali. – Mengajarkan ibu untuk menilai kontraksi dengan melakukan masase uterus

jika uterus teraba lembek – Membersihkan ibu dengan air DTT dan membersihkan tempat persalinan

dengan larutan klorin lalu bilas dengan air DTT, memakaikan ibu pakaian yang bersih. Terlaksana.

– Membuang sampah sesuai jenisnya pada tempat sampah. Terlaksana.– Merendam alat-alat bekas pakai dalam larutan klorin 0,5% selama 10 menit

dan membuka sarung tangan secara terbalik lalu bilas. Terlaksana.– Mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir. Terlaksana– Memberikan terapi obat :

– PCT 500 mg 2x1– Amoxcillin 500 mg 2x1– B12+Bcom 2 x1

– Melengkapai partograf. Terlaksana

Page 23: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

PEMBAHASAN

Page 24: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• Penegakan Diagnosis• Penegakan diagnosa posisi oksiput posterior persisten

berdasarkan pada :• Pemeriksaan dalam yaitu keadaan portio tipis dan lunak,

effcacement 50%, pembukaan 5, selaput ketuban masih utuh, presentasi kepala, penunjuk teraba UUB dekat sarcum,penurunan stasi -1, tidak ada molase.

• Pemeriksaan abdomen yaitu ukuran TFU 39 cm , pada bagian fundus uteri ibu teraba bagian yang lunak, kurang bulat, kurang melenting yaitu bokong bayi, pada bagian anterior perut ibu teraba tonjolan-tonjolan kecil yaitu ektremitas bayi, pada bagian terbawah perut ibu teraba bagian yang mendatar bulat, keras, melenting yaitu kepala bayi dan kepala bayi tidak bisa digoyangkan lagi. kepala sudah masuk PAP. Djj bayi terdengar kuat dengan frekuensi136 x/menit disamping perut.

Page 25: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• Pemeriksaan Fisik• Pada kasus pemeriksaan fisik umum dalam batas

normal, baik pemeriksaan tanda vital, maupun status generalisasi dari pasien. Pada pasien tidak didapatkan adanya tanda-tanda bahaya atau syok. hasil pemantauan DJJ dalam batas normal yaitu 136 x/menit.

• Berdasarkan teori, pemeriksaan fisik pada kasus POPP ini penting untuk melakukan ada tidaknya tanda-tanda bahaya pada ibu dan fetal distrees pada bayi. Hal ini terkait dengan penatalaksanaan distosia POPP selanjutnya dimana resiko Persalinan macet, Trauma maternal, Trauma Neonatal, Perdarahan serebral ibu dan janin meningkat

Page 26: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

• Penatalaksanaan• Penatalaksanaan bidan idealnya pada setiap kelainan

presentasi dan posisi dari kepala janin, tindakan bidan adalah merujuk. Kecuali keadaan janin kecil, panggul normal, jarak rumah dan tempat rujukan yang jauh, maka bidan dapat menolong pasien dengan melakukan inform concent terlebih dahulu. Pada kasus Ny.L ini tidak dilakukan rujukan karena berdasarkan Asuhan Persalinan Normal batas waktu untuk mengejan pada primigravida adalah dua jam selain itu kondisi ibu dan janin dalam keadaan normal, keadaan umum ibu baik. Sehingga dilakukan pengawasan TTV, DJJ, HIS sesuai dengan partograf dan pada saat persalinan dilakukan episotomi untuk memudahkan pengeluaran bayi.

Page 27: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

KESIMPULAN

• Berdasarkan pemeriksaan abdomen, dan pemeriksaan dalam yang telah dilakukan, pasien pada kasus ini didiagnosis sebagai distosia posisi oksiput persisten posterior. Kasus yang ditemukan sudah sesuai dengan teori yang ada. Penatalaksanaan POPP pada pasien ini pada umumnya tepat, walaupun ada beberapa perlakuan yang sebaiknya dilaksanakan tetapi tidak dilakukan, seperti melakukan rujukan ketempat pelayanan kesehatan yang lebih tinggi dikarenakan ibu sudah mengejan melebihi batas waktu yang ditentukan, hal ini untuk menghindari terjadinya komplikasi lanjut pada ibu ataupun bayi.

Page 28: LAPORAN KASUS DISTOSIA POPP.pptxpopp

TERIMA KASIH