kelurahan ancol kecamatan pademangan · pdf file1.1 maksud dan tujuan pelaksanaan rkl-rpl...

58
RENCANA PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP (RKL) DAN RENCANA PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP (RPL) REKLAMASI PULAU K KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN KOTA JAKARTA UTARA PROVINSI DKI JAKARTA PT. PEMBANGUNAN JAYA ANCOL, Tbk. ECOVENTION BUILDING JL. LODAN TIMUR NO. 7 TAMAN IMPIAN JAYA ANCOL JAKARTA UTARA JUNI 2015

Upload: doankien

Post on 03-Feb-2018

252 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RENCANA PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP (RKL) DAN

RENCANA PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP (RPL)

REKLAMASI PULAU K

KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN

KOTA JAKARTA UTARA PROVINSI DKI JAKARTA

PT. PEMBANGUNAN JAYA ANCOL, Tbk. ECOVENTION BUILDING JL. LODAN TIMUR NO. 7

TAMAN IMPIAN JAYA ANCOL JAKARTA UTARA

JUNI 2015

Page 2: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 3: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR i

DAFTAR ISI ii

DAFTAR TABEL ii

DAFTAR GAMBAR iii

DAFTAR LAMPIRAN iii

BAB I PENDAHULUAN I - 1

1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL I - 1

1.2 Kebijakan Lingkungan Pemrakarsa I - 1

1.2.1 Tahap Konstruksi I - 1

1.2.2 Tahap Operasi I - 2

BAB II RENCANA PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP II - 1

2.1 Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL) II - 1

BAB III RENCANA PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP III - 1

3.1 Rencana Pemantauan Lingkungan (RPL) III - 1

JENIS DAN JUMLAH IZIN PERLINDUNGAN DAN PENGELO

LAAN LINGKUNGAN HIDUP (PPLH)

SURAT PERNYATAAN PENGELOLAAN DAN PEMANTAU

AN LINGKUNGAN

DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL) Kegiatan Reklamasi Pulau K II - 2

Tabel 3.1 Rencana Pemantauan Lingkungan (RPL) Kegiatan Reklamasi Pulau K III - 2

Page 4: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol iii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Lokasi Pengelolaan Kegiatan Reklamasi Pulau K Saat Konstruksi II - 13

Gambar 2.2 Lokasi Pengelolaan Kegiatan Reklamasi Pulau K Saat Paska

Konstruksi

II - 14

Gambar 3.1 Lokasi Pemantauan Kegiatan Reklamasi Pulau K Saat Konstruksi III - 9

Gambar 3.2 Lokasi Pemantauan Kegiatan Reklamasi Pulau K Saat Operasi III - 10

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Struktur Organisasi Pengelolaan Lingkungan

Lampiran 2 Baku Mutu Air Laut Sesuai Lampiran III Baku Mutu Air Laut untuk Biota

Laut Dari Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup No. 51 Tahun 2004

tentang Baku Mutu Air Laut

Page 5: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol I - 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL

Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL) dan Rencana

Pemantauan Lingkungan (RPL) ini adalah untuk :

a. Mencegah, mengendalikan dan menanggulangi dampak penting lingkungan hidup

dan dampak lingkungan hidup lainnya yang bersifat negatif akibat rencana usaha

dan/atau kegiatan ini.

b. Memahami fenomena-fenomena atau perilaku dampak yang timbul akibat usaha

dan/atau kegiatan pada berbagai tingkatan, mulai dari tingkat proyek sampai ke

tingkat kawasan atau bahkan regional, tergantung pada skala masalah yang

dihadapi.

Tujuan pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL) dan Rencana

Pemantauan Lingkungan (RPL) ini adalah :

a. Menghindari atau mencegah dampak negatif lingkungan hidup yang timbul akibat

rencana usaha dan/atau kegiatan ini.

b. Menanggulangi, meminimisasi atau mengendalikan dampak negatif yang timbul

saat usaha dan/atau kegiatan beroperasi hingga kegiatan berakhir.

c. Meningkatkan dampak positif yang timbul akibat rencana usaha dan/atau kegiatan

ini sehingga dapat memberikan manfaat yang lebih besar kepada Pemrakarsa dan

masyarakat.

1.2 Kebijakan Lingkungan Pemrakarsa

PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk berkomitmen untuk memenuhi (melaksanakan)

ketentuan peraturan perundang-undangan di bidang lingkungan yang relevan dan

melakukan penyempurnaan pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup secara

berkelanjutan dalam bentuk mencegah, menanggulangi dan mengendalikan dampak

lingkungan yang disebabkan oleh kegiatan-kegiatannya serta melakukan pelatihan

bagi karyawannya di bidang pengelolaan lingkungan hidup.

Komitmen yang telah dilakukan diantaranya adalah :

1.2.1 Tahap Konstruksi

a. Mengatur jadwal pengangkutan peralatan dan material reklamasi pada malam hari

pukul 22.00-05.00 WIB.

b. Menyediakan area bongkar muat kendaraan di Pantai Festival sekitar proyek.

c. Memasang penutup bagi truk-truk pengangkut material reklamasi yang keluar

masuk proyek dan membersihkan ban kendaraan sebelum keluar proyek untuk

memperkecil ceceran dan debu.

Page 6: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol I - 2

d. Menyiapkan tenaga pembersih jalan-jalan di sekitar Proyek yang terkena ceceran

tanah material reklamasi.

e. Menggunakan sistem kerja Hydraulic Fill dengan membangun tanggul terlebih

dahulu di sekeliling lahan reklamasi sebelum proses penimbunan/pengurugan

guna mengurangi ceceran pasir/tanah di laut saat pengurugan.

f. Menggunakan pasir dengan kandungan lumpur seminimal mungkin sebagai

pengisi Geotube guna meminimalkan lolosnya pasir (penghanyutan material) yang

dapat mencemari air laut dan menambah sedimen di perairan laut.

g. Pembangunan dinding pantai (Revetment) pada sisi bagian Selatan Pulau K yang

menghadap Pantai Festival dan sisi Barat yang menghadap Kali Bintang Mas

dengan kemiringan (slope) 1 : 1,5 untuk meredam erosi dasar.

h. Pembuatan kanal antara Pulau K dengan bibir pantai selebar 30 m sebagai sistem

drainase lahan reklamasi dan upaya pencegahan banjir di lahan reklamasi akibat

banjir kiriman dari daerah lain, hujan di kawasan reklamasi maupun akibat pasang,

rob dan ombak dari laut.

1.2.2 Tahap Operasi

a. Melakukan pengerukan lumpur di Kali Bintang Mas dan kanal Pulau K secara

periodik untuk mengurangi pendangkalan.

Page 7: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 1

BAB II

RENCANA PENGELOLAAN

LINGKUNGAN HIDUP

2.1 Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL)

Dalam bagian ini diuraikan bentuk-bentuk pengelolaan lingkungan hidup yang

dilakukan atas dampak yang ditimbulkan kegiatan reklamasi Pulau K dalam rangka

untuk menghindari, mencegah, meminimisasi dan/atau mengendalikan dampak

negatif dan meningkatkan dampak positif.

Uraian bentuk-bentuk pengelolaan lingkungan hidup tersebut dicantumkan secara

singkat dan jelas dalam bentuk matrik atau tabel yang berisi elemen-elemen sebagai

berikut :

1. Dampak Lingkungan (Dampak Penting dan Dampak Lingkungan Hidup lainnya)

2. Sumber Dampak Penting dan Dampak Lingkungan Hidup lainnya

3. Indikator Keberhasilan Pengelolaan Lingkungan Hidup

4. Bentuk Pengelolaan Lingkungan Hidup

5. Lokasi Pengelolaan Lingkungan Hidup

6. Periode Pengelolaan Lingkungan Hidup

7. Institusi Pengelolaan Lingkungan Hidup (PLH)

Rencana Pengelolaan Lingkungan Hidup secara lengkap dapat dilihat pada Tabel 2.1,

sedangkan gambar lokasi pengelolaan lingkungan saat Konstruksi dan Operasi dapat

dilihat pada Gambar 2.1 dan 2.2 berikut.

Page 8: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 9: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 1

BAB III

RENCANA PEMANTAUAN

LINGKUNGAN HIDUP

3.1 Rencana Pemantauan Lingkungan (RPL)

Pada bagian ini diuraikan secara singkat dan jelas rencana pemantauan dampak yang

ditimbulkan kegiatan reklamasi Pulau K dalam bentuk matrik atau tabel yang berisi

elemen-elemen sebagai berikut :

a. Dampak yang Dipantau yang terdiri dari :

Jenis Dampak yang terjadi

Komponen Lingkungan yang terkena dampak lingkungan

Indikator/Parameter yang dipantau

Sumber Dampak

b. Bentuk Pemantauan Lingkungan Hidup yang terdiri dari :

Metode Pengumpulan dan Analisis Data

Lokasi Pemantauan

Waktu dan Frekuensi Pemantauan

c. Institusi Pemantau Lingkungan Hidup yang terdiri dari :

Pelaksana Pemantauan

Pengawas Pemantauan

Penerima Laporan Pemantauan

Rencana Pemantauan Lingkungan Hidup secara lengkap dapat dilihat pada Tabel 3.1,

sedangkan gambar lokasi pemantauan lingkungan saat Konstruksi dan Operasi dapat

dilihat pada Gambar 3.1 dan 3.2 berikut.

Page 10: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 11: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol 1

JUMLAH DAN JENIS IZIN PERLINDUNGAN

DAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

(PPLH)

Tidak ada Izin Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (PPLH) yang wajib dimiliki

oleh PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk untuk kegiatan reklamasi Pulau K sesuai dengan

peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Sementara Izin lainnya yang wajib dimiliki oleh PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk untuk

kegiatan reklamasi Pulau K sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku

adalah :

1. Izin Pelaksanaan Reklamasi

2. Surat Rekomendasi Pengambilan Material Reklamasi

3. Surat Izin Pengerukan

4. Surat Rekomendasi Lokasi Pembuangan Hasil Keruk (Dumping Area)

5. Izin Membangun Prasarana

Sementara kajian teknis kegiatan reklamasi Pulau K yang harus dilakukan PT. Pembangu-

nan Jaya Ancol, Tbk bersama Instansi terkait diantaranya adalah :

1. Kajian Hidrodinamika

2. Kajian Penanggulangan Banjir

3. Kajian Dampak Pemanasan Global (Global Warming)

4. Master Plan

5. Panduan Rancang Kota (UDGL)

6. Perencanaan Pengambilan Material Reklamasi

7. Perencanaan Infrastruktur/Prasarana Dasar

8. Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS)

Page 12: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 13: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol 1

DAFTAR PUSTAKA

BPLHD Provinsi DKI Jakarta. 2009. Laporan Final Kajian Lingkungan Hidup Strategis

(KLHS) Pantura Teluk Jakarta. Jakarta : BPLHD Provinsi DKI Jakarta.

Coastal Engineering Research Center Department of The Army. 1984. Shore Protection

Manual. Washington, D.C : Department of The Army US Army Corps of Engineers.

Davis, M. L. and D. A. Cornwell. 1991. Introduction To Environmental Engineering.

Singapore : Mc Graw - Hill Book Co.

Demirbilek, Zeki and Vijay Panchang. 1998. Technical Report for CGWAVE: A Coastal

Surface Water Wave Model of the Mild Slope Equation. Washington, D.C : US Army

Corps of Engineers.

Deputi Bidang Tata Lingkungan Kementerian Lingkungan Hidup Republik Indonesia. 2007.

Panduan Pelingkupan Dalam AMDAL. Jakarta : Deputi Bidang Tata Lingkungan

Kementerian Negara Lingkungan Hidup Republik Indonesia.

Dinas Kebersihan Propinsi DKI Jakarta. 2005. Solid Waste Management For Jakarta :

Master Plan Review and Program Development. Jakarta : Dinas Kebersihan Propinsi

DKI Jakarta.

Eckenfelder, W. Wesley. 1989. Industrial Water Pollution Control. Singapore : McGraw-Hill

Book Co.

K, Rangga Chandra dan Rima Dewi Supriharjo. 2013. Mitigasi Bencana Banjir Rob di

Jakarta Utara. Surabaya : Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS).

LAPI ITB. 2012. Kajian Reklamasi (Pemodelan) Area Rencana Dufan Sea Ancol, Propinsi

DKI Jakarta. Bandung : LAPI ITB.

LAPI ITB. 2013. Laporan Final Desain Reklamasi dan Kajian Hidrodinamika Pulau K

Ancol, Propinsi DKI Jakarta. Bandung : LAPI ITB.

LAPI ITB. 2013. Laporan Akhir Pekerjaan Kajian Penanggulangan Banjir Terhadap

Rencana Area Reklamasi 5 (32 Ha). Bandung : LAPI ITB.

LAPI ITB. 2013. Laporan Kajian Potensi Rendaman di Ancol, Propinsi DKI Jakarta.

Bandung : LAPI ITB.

Loebis, Joesron. 1992. Banjir Rencana Untuk Bangunan Air. Jakarta : Yayasan Badan

Penerbit Pekerjaan Umum.

Met Calf and Eddy, INC. 1991. Wastewater Engineering Treatment, Disposal, and Reuse.

Singapore : Mc Graw - Hill Book Co.

Ongkosongo, O.S.R. 1990. Sedimen Dasar Laut Jakarta. Jakarta : LON LIPI.

Page 14: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol 2

PT. Citra Murni Semesta. 2011. Laporan Akhir Studi Komposisi dan Karakteristik Sampah di

DKI Jakarta. Jakarta : PT. Citra Murni Semesta.

PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk. 2013. Laporan Pelaksanaan Izin Lingkungan

Pembangunan Kawasan Ancol Barat Periode Bulan April-Juni 2013. Jakarta : PT.

Pembangunan Jaya Ancol, Tbk.

PT. Tiga Sinergi Multi Inovasi. 2014. Konsep Laporan Akhir Kajian Analisa Dampak Lalu

Lintas Pembangunan Apartemen “Ancol Northland Residence”. Jakarta : PT. Tiga

Sinergi Multi Inovasi.

Ryadi, Slamet. 1982. Pencemaran Udara. Surabaya : Usaha Nasional.

Smith, Jane McKee, Ann R. Sherlock and Donald T. Resio. 2001. User’s Manual for

STWAVE: Steady-State Spectral Wave Model, Version 3.0. Washington, D.C : US

Army Corps of Engineers.

Supardi, I. 1983. Lingkungan Hidup dan Kelestariannya. Bandung : Penerbit Alumni.

Timotius, H. 2010. Kajian Rob yang Disebabkan Pasang Surut dan Storm Surges yang

Dibangkitkan Badai Hagibis : Studi Kasus Teluk Jakarta 20-27 November 2007,

Tugas Akhir Program Studi Oseanografi. Bandung : Institut Teknologi Bandung.

US Army, Engineer Research And Development Center Waterways Experiment Station

Coastal and Hydraulics Laboratory. 2003. Users Guide To SED2D WES Version 4.5.

New York : WexTech Systems, Inc.

US Army, Engineer Research And Development Center Waterways Experiment Station

Coastal and Hydraulics Laboratory. 2005. Users Guide To RMA2 WES Version 4.5.

New York : WexTech Systems, Inc

Wardhana, Wisnu Arya. 1995. Dampak Pencemaran Lingkungan. Yogyakarta : Penerbit

Andi Offset.

Page 15: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL Reklamasi Pulau K - Ancol

GAMBAR 2.1 LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGN

SAAT KONSTRUKSI

LEGENDA :

: Batas Administrasi Kelurahan

II - 13

: Lokasi Kegiatan Koordinat: 6° 7'11.21"S

106°49'51.68"E

Sumber : Google Earth, Google-DigitalGlobe, GeoEye, Data Peta @2014 AND, Tele Atlas, Europa Technologies

U

SKALA

0 150 300 450 600m

KEL. ANCOL

KEL. PADEMANGAN BARAT

Dunia Fantasi

: LOKASI PENGELOLAAN UDARA Di Lokasi Kegiatan dan Sekitarnya (Pantai Festival): 6° 7'15.76"S. 106°49'53.36"E : LOKASI PENGELOLAAN BISING Di Lokasi Proyek & Sekitarnya (Hotel Mercure: 6° 7'22.62"S. 106°50'14.37"E & Pantai Festival: 6° 7'15.76"S. 106°49'53.36"E)

: LOKASI PENGELOLAAN PENURUNAN KUALITAS AIR PERMUKAAN Di Lokasi Proyek (Reklamasi Pulau K) 6° 7'16.31"S, 106°49'50.91"E

: LOKASI PENURUNAN KUALITAS AIR LAUT Di Lokasi Proyek 6° 6'58.40"S. 106°49'43.11"E.dan 6° 7'3.56"S. 106°50'13.80"E, dan 6° 7'15.12"S. 106°49'49.51"E

: LOKASI PENGELOLAAN BIOTA PERAIRAN Dan PENINGKATAN SEDIMEN Di Kali Bintang Mas 6° 7'15.12"S. 106°49'49.51"E, & Kanal Pulau K: 6° 7'0.82"S. 106°49'42.48"E

: LOKASI PENGEOLAAN LALU LINTAS Di Kawasan Ancol & sekitarnya (Jl. Lodan Raya, Jl. RE Martadinata & Jl. Pelabuhan)

Pantai Festival

Hotel Mercure

Eco Park

Marina Coast

Marina Green Metro Marina

Marina Cove

Marina The Forest

The Bukit

Sea Front

Aston Marina Ancol

: LOKASI PENGELOLAAN KESMAS Di Lokasi Proyek, Hotel Mercure, Pantai Festival

Kali Bintang Mas

: LOKASI PENGELOLAAN ARUS DAN GELOMBANG Di Lokasi Proyek

Page 16: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 17: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL Reklamasi Pulau K - Ancol

GAMBAR 2.2 LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

SAAT PASKA KONSTRUKSI

LEGENDA :

: Batas Administrasi Kelurahan

II - 14

: Lokasi Kegiatan Koordinat: 6° 7'11.21"S

106°49'51.68"E

Sumber : Google Earth, Google-DigitalGlobe, GeoEye, Data Peta @2014 AND, Tele Atlas, Europa Technologies

U

SKALA

0 150 300 450 600m

KEL. ANCOL

KEL. PADEMANGAN BARAT

Dunia Fantasi

: LOKASI PENGELOLAAN PENINGKATAN KUANTITAS AIR PERMUKAAN, BIOTA PERAIRAN Dan PENINGKATAN SEDIMEN Di Kali Bintang Mas : 6° 7'0.82"S. 106°49'42.48"E Di Kanal Pulau K: 6° 7'15.12"S. 106°49'49.51"E

Pantai Festival

Hotel Mercure

Eco Park

Marina Coast

Marina Green Metro Marina

Marina Cove

Marina The Forest

The Bukit

Sea Front

Aston Marina Ancol

Kali Bintang Mas

: LOKASI PENGELOLAAN ARUS DAN GELOMBANG Di Lokasi Proyek

Page 18: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 19: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RPL Reklamasi Pulau K - Ancol

GAMBAR 3.1 LOKASI PEMANTAUAN LINGKUNGAN

SAAT KONSTRUKSI

LEGENDA :

: Batas Administrasi Kelurahan

III - 9

: Lokasi Kegiatan Koordinat: 6° 7'11.21"S

106°49'51.68"E

Sumber : Google Earth, Google-DigitalGlobe, GeoEye, Data Peta @2014 AND, Tele Atlas, Europa Technologies

U

SKALA

0 150 300 450 600m

KEL. ANCOL

KEL. PADEMANGAN BARAT

Dunia Fantasi

: LOKASI PEMANTAUAN UDARA Di Pantai Festival: 6° 7'15.76"S. 106°49'53.36"E Di Halaman Hotel Mercure: 6° 7'22.62"S. 106°50'14.37"E : LOKASI PEMANTAUAN BISING Di Pantai Festival: 6° 7'15.76"S. 106°49'53.36"E Di Halaman Hotel Mercure: 6° 7'22.62"S. 106°50'14.37"E Di Area Ecopark: 6° 7'24.43"S. 106°50'4.09"E

: LOKASI PEMANTAUAN PENURUNAN KUALITAS AIR PERMUKAAN Di Muara Kali Bintang Mas: 6° 7'0.82"S. 106°49'42.48"E

: LOKASI PEMANTAUAN KUALITAS AIR LAUT Di Laut Jawa Sebelah Utara Kawasan Ancol Barat (Up Stream) : 6° 6'58.40"S. 106°49'43.11"E.. Di Laut Jwa Sebelah Timur Lokasi Kegiatan (Down Stream): 6° 7'3.56"S. 106°50'13.80"E, Di Rencana Kanal Pulau K: 6° 7'15.12"S. 106°49'49.51"E

: LOKASI PEMANTAUAN BIOTA PERAIRAN Di Muara Kali Bintang Mas: 6° 7'0.82"S. 106°49'42.48"E , Di Laut Jawa Sebelah Utara Kawasan Ancol Barat: 6° 6'58.40"S. 106°49'43.11"E. Di Laut Jawa Sebelah Timur Lokasi Kegiatan: 6° 7'3.56"S. 106°50'13.80"E.

Di Rencana Kanal Pulau K: 6° 7'15.12"S. 106°49'49.51"E

: LOKASI PEMANTAUAN LALU LINTAS Di Kawasan Ancol (Gerbang Selatan-Pemadam & Pintu masuk depan Rukindo) & Jalur Keluar Masuk Proyek (Jl. Lodan Raya, Jl. RE Martadinata & Jl. Pelabuhan)

Pantai Festival

Hotel Mercure

Eco Park

Marina Coast

Marina Green Metro Marina

Marina Cove

Marina The Forest

The Bukit

Sea Front

Aston Marina Ancol

: LOKASI PEMANTAUAN KESMAS Di Lokasi , Hotel Mercure & Pantai Festival

: LOKASI PEMANTAUAN PENINGKATAN SEDIMEN Di Kali Bintang Mas: 6° 7'0.82"S. 106°49'42.48"E

Kali Bintang Mas

: LOKASI PEMANTAUAN ARUS DAN GELOMBANG Di Perairan Sebelah Barat: 6° 6'58.82"S. 106°49'45.63"E dan Selatan: 6° 7'15.10"S. 106°49'52.35"E Di Lokasi Reklamasi Pulau K: 6° 7'11.21"S. 106°49'51.68"E

Page 20: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 21: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RPL Reklamasi Pulau K - Ancol

GAMBAR 3.2 LOKASI PEMANTAUAN LINGKUNGAN

SAAT PASKA KONSTRUKSI

LEGENDA :

: Batas Administrasi Kelurahan

III - 10

: Lokasi Kegiatan Koordinat: 6° 7'11.21"S

106°49'51.68"E

Sumber : Google Earth, Google-DigitalGlobe, GeoEye, Data Peta @2014 AND, Tele Atlas, Europa Technologies

U

SKALA

0 150 300 450 600m

KEL. ANCOL

KEL. PADEMANGAN BARAT

Dunia Fantasi

: LOKASI PEMANTAUAN BIOTA PERAIRAN Di Muara Kali Bintang Mas: 6° 7'0.82"S. 106°49'42.48"E , Di Laut Jawa Sebelah Utara Kawasan Ancol Barat: 6° 6'58.40"S. 106°49'43.11"E. Di Laut Jawa Sebelah Timur Lokasi Kegiatan: 6° 7'3.56"S. 106°50'13.80"E.

Di Kanal Pulau K: 6° 7'15.12"S. 106°49'49.51"E

Pantai Festival

Hotel Mercure

Eco Park

Marina Coast

Marina Green Metro Marina

Marina Cove

Marina The Forest

The Bukit

Sea Front

Aston Marina Ancol

: LOKASI PEMANTAUAN KUANTITAS AIR PERMUKAAN dan PENINGKATAN SEDIMEN Di Kali Bintang Mas: 6° 7'0.82"S. 106°49'42.48"E

Di Kanal Sekitar Pulau K: 6° 7'15.12"S. 106°49'49.51"E

Kali Bintang Mas

: LOKASI PEMANTAUAN ARUS DAN GELOMBANG Di Perairan Sebelah Barat: 6° 6'58.82"S. 106°49'45.63"E dan Selatan: 6° 7'15.10"S. 106°49'52.35"E

Page 22: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 23: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

Struktur Organisasi Pengelolaan Lingkungan Pulau K - Ancol 1

STRUKTUR ORGANISASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

REKLAMASI PULAU K

1. Tahap Konstruksi

Selama tahap konstruksi yang bertanggung jawab penuh terhadap pengelolaan lingkungan

di area reklamasi Pulau K adalah PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk sebagai

Pemrakarsa yang didalam pelaksanaannya dapat bekerja sama dengan Kontraktor

Pelaksana.

”Laporan Pelaksanaan Izin Lingkungan” pada 3 (tiga) bulan setelah dokumen ini disetu-

jui BPLHD Provinsi DKI Jakarta dilakukan oleh PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk.

Struktur Organisasi Pelaksana Pengelolaan dan Manajemen Pengelolaan Dampak pada

saat konstruksi dapat dilihat pada gambar berikut.

Gambar 1 Struktur Organisasi Pelaksana Pengelolaan Lingkungan

Saat Konstruksi

KONTRAK

TOR

(Pelaksana)

MANAJEMEN

KONS

TRUKSI

KON

SUL

TAN

Mengawasi

BPLHD Provinsi DKI Jakarta Sudin Penataan Kota Kota Adminis-

trasi Jakarta Utara Kantor Pengelola Lingkungan Hidup

Kota Administrasi Jakarta Utara Sudin Perhubungan Jakarta Utara Sudin Kesehatan Jakarta Utara Sudin Tata Air Jakarta Utara Sudin Kebersihan Jakarta Utara Sudin Tenaga Kerja Jakarta Utara Kecamatan Pademangan Kelurahan Ancol

PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk

PEMRAKARSA

(Penanggung Jawab & Pelaksana)

Dibantu Gubernur up BPTSP Provinsi DKI

Jakarta BPLHD Provinsi DKI Jakarta Walikota Kota Administrasi Jakarta

Utara Dinas Penataan Kota Provinsi DKI

Jakarta Sudin Perhubungan Jakarta Utara Kantor Kesyahbandaran Utama Tan-

jung Priok

Pelaporan Setiap 3

bulan

LAMPIRAN 1

Page 24: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

Struktur Organisasi Pengelolaan Lingkungan Pulau K - Ancol 2

Gambar 2 Manajemen Pengelolaan Dampak Reklamasi Pulau K Saat Konstruksi

2. Tahap Paska Konstruksi

Secara keseluruhan yang bertanggung jawab terhadap pengelolaan lingkungan pada tahap

Paska Konstruksi adalah PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk yang dalam pelaksana-

annya bekerjasama dengan Departemen Pengelolaan Property dan HSE.

Tugas dan wewenang PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk sebagai pengelola Pulau K

ini adalah sebagai berikut:

1. Bertanggung jawab terhadap kegiatan pengelolaan dan pemantauan lingkungan di

seluruh area Pulau K.

2. Mengkoordinasikan tugas-tugas pengelolaan dan pemantauan lingkungan kepada

Departemen Pengelolaan Property dan HSE.

3. Menerima pelaporan kegiatan pengelolaan dan pemantauan lingkungan dari

Departemen Pengelolaan Property dan HSE setiap bulan untuk selanjutnya dilapor-

kan secara keseluruhan dalam bentuk ”Laporan Pelaksanaan Izin Lingkungan” ke

Gubernur up BPTSP Provinsi DKI Jakarta, BPLHD Provinsi DKI Jakarta dan

Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 (enam) bulan sekali.

Struktur Organisasi Pelaksana Pengelolaan pada saat Paska Konstruksi dapat dilihat

pada gambar berikut.

KELUHAN

KETUA RT/RW

PEMRAKARSA

PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk

MEMPELAJARI

IMPLEMENTASI

KONTRAKTOR

JADWAL PELAKSANAAN

PEMRAKARSA

INF

O

Page 25: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

Struktur Organisasi Pengelolaan Lingkungan Pulau K - Ancol 3

Gambar 3 Struktur Organisasi Pengelolaan Lingkungan Saat Paska Konstruksi

Mengawasi BPLHD Provinsi DKI Jakarta Sudin Penataan Kota Kota Adminis-

trasi Jakarta Utara Kantor Pengelola Lingkungan Hidup

Kota Administrasi Jakarta Utara Sudin Tata Air Jakarta Utara

Gubernur up BPTSP Provinsi DKI Jakarta

BPLHD Provinsi DKI Jakarta Walikota Kota Administrasi Jakarta

Utara

Pelaporan Setiap 6

bulan

PT. Pembangunan Jaya Ancol, Tbk (Penanggung Jawab & Pelaksana)

HSE

(Pelaksana)

Departemen Pengelolaan

Property

(Pelaksana)

Bekerja sama

Page 26: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 27: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

LAMPIRAN III BAKU MUTU AIR LAUT UNTUK BIOTA LAUT KEPUTUSAN MENTERI NEGARA LINGKUNGAN HIDUP NO. 51 TAHUN 2004 TENTANG BAKU MUTU AIR LAUT

NO PARAMETER SATUAN BAKU MUTU (*)

A. FISIKA

1. Kecerahan (insitu) m Coral: > 5 Mangrove: -

Lamun: > 3

2. Kebauan (insitu) - Alami

3. Kekeruhan NTU < 5

4. Zat Padat Tersuspensi (TSS) mg/L Coral: 20 Mangrove: 80

Lamun: 20

5. Suhu (insitu) oC Alami Coral: 28-30

Mangrove: 28-32 Lamun: 28-30

6. Lapisan Minyak - Nihil

7. Sampah (insitu) - Nihil

B. KIMIA

1. pH (insitu) - 7-8,5

2. Salinitas mg/L Alami

3. Oksigen terlarut (DO) mg/L > 5

4. BOD5 mg/L 20

5. Amonia Total (NH3-N) mg/L 0,3

6. Fosfat total (PO4-P) mg/L 0,015

7. Nitrat (NO3-N) mg/L 0,008

8. Sianida (CN) mg/L 0,5

9. Sulfida (H2S) mg/L 0,01

10. Fenol mg/L 0,002

11. Surfaktan Anion (MBAS) mg/L 1,0

12. Minyak & Lemak mg/L 1,0

13. Air Raksa (Hg) mg/L 0,001

14. Khromium VI (Cr 6+) mg/L 0,005

15. Arsen (As) mg/L 0,012

16. Kadmium (Cd) mg/L 0,001

17. Tembaga (Cu) mg/L 0,008

18. Timbal (Pb) mg/L 0,008

19. Seng (Zn) mg/L 0,05

20. Nikel (Ni) mg/L 0,05

C. MIKROBIOLOGI

1. Coliform Total MPN/100ml Nihil

2. Bakteri Patogen Sel/100ml Nihil

LAMPIRAN 2

Page 28: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 29: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol 1

LAMPIRAN

1. Struktur Organisasi Pengelolaan Lingkungan

2. Baku Mutu Air Laut Sesuai Lampiran III Baku Mutu Air Laut untuk Biota Laut Dari

Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup No. 51 Tahun 2004 tentang Baku Mutu

Air Laut

Page 30: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 31: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

KOP SURAT PT. PEMBANGUNAN JAYA ANCOL TBK

SURAT PERNYATAAN

PENGELOLAAN DAN PEMANTAUAN LINGKUNGAN

No ..........

Saya yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : Gatot Setyowaluyo

Jabatan : Direktur Utama

Alamat Kantor : Ecovention Building

Jl. Lodan Timur No. 7

Taman Impian Jaya Ancol

Jakarta Utara-14430

Telepon : (021) 6454567

Faksimili : (021) 6452986, 64710502

Selaku Penanggung Jawab atas Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan dari kegiatan :

Nama Kegiatan : Reklamasi Pulau K

Jenis Kegiatan : Reklamasi

Alamat Kegiatan : Kelurahan Ancol, Kecamatan Pademangan

Jakarta Utara

Telepon : -

Faksimili : -

Jenis Dokumen Kegiatan : Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL)

Dengan ini menyatakan bahwa :

1. Melaksanakan Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan sebagaimana tercantum dalam

Dokumen Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL) dan Rencana Pemantauan Lingkungan

(RPL) kegiatan Reklamasi Pulau K yang telah mendapat persetujuan dari Komisi Penilai

AMDAL Provinsi DKI Jakarta.

2. Bertanggung jawab dan bersedia diberikan sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku

apabila kami terbukti lalai/tidak melaksanakan Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan

sebagaimana yang tercantum dalam Dokumen RKL dan RPL.

3. Bersedia dipantau atau dilaksanakan pengawasan oleh Dinas/Instansi terkait terhadap

implementasi Dokumen RKL dan RPL.

4. Bersedia menyampaikan Laporan Pelaksanaan Izin Lingkungan Tahap Konstruksi setiap 3

bulan dan Tahap Paska Konstruksi (Operasi) setiap 6 bulan kepada BPLHD Provinsi DKI

Jakarta dan KLH Kota Administrasi Jakarta Utara.

Demikianlah Surat Pernyataan Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan ini dibuat untuk menjadi

pedoman dalam pelaksanaan usaha dan/atau kegiatan kami.

Jakarta, Tanggal-Bulan-Tahun

Hormat Kami

Tanda Tangan diatas

meterai Rp.6000 &

Cap perusahaan

(Gatot Setyowaluyo)

Direktur Utama

Page 32: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 33: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

KOP SURAT PT. PEMBANGUNAN JAYA ANCOL TBK

SURAT PERNYATAAN

No ..........

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Gatot Setyowaluyo

Jabatan : Direktur Utama

Alamat Kantor : Ecovention Building

Jl. Lodan Timur No. 7

Taman Impian Jaya Ancol

Jakarta Utara-14430

Telepon : (021) 6454567

Faksimili : (021) 6452986, 64710502

Selaku Penanggung Jawab atas Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan dari kegiatan :

Nama Kegiatan : Reklamasi Pulau K

Jenis Kegiatan : Reklamasi

Alamat Kegiatan : Kelurahan Ancol, Kecamatan Pademangan

Jakarta Utara

Telepon : -

Faksimili : -

Jenis Dokumen Kegiatan : Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL)

Dalam rangka pelaksanaan Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan dari kegiatan dimaksud

diatas, dengan ini menyatakan bahwa :

1. Mengurus pengesahan Kajian Hidrodinamika ke Dinas Tata Air Provinsi DKI Jakarta.

2. Mengurus pengesahan Kajian Penanggulangan Banjir ke Dinas Tata Air Provinsi DKI

Jakarta.

3. Mengurus pengesahan Kajian Dampak Pemanasan Global (Global Warming) ke Dinas

Bina Marga Provinsi DKI Jakarta.

4. Akan mengurus Izin Membangun Prasarana ke Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta.

5. Akan melakukan Kajian Masterplan dan Panduan Rancang Kota (Urban Design

Guideline/UDGL) berkoordinasi dengan Dinas Penataan Kota Provinsi DKI Jakarta.

6. Akan mengurus Izin Pelaksanaan Reklamasi dari Gubernur Provinsi DKI Jakarta.

7. Akan mengurus Surat Rekomendasi Pengambilan Material Reklamasi dari Dinas

Perindustrian dan Energi Provinsi DKI Jakarta.

8. Akan mengurus Surat Izin Pengerukan dari Direktur Jenderal Pelabuhan dan Pengerukan

Kementerian Perhubungan.

9. Akan mengurus Surat Rekomendasi Lokasi Pembuangan Hasil Keruk (Dumping Area)

dan Syarat-syaratnya ke Kantor Otoritas Pelabuhan Utama Tanjung Priok.

Page 34: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

Demikian Surat Pernyataan ini dibuat untuk menjadi pedoman dalam pelaksanaan usaha

dan/atau kegiatan kami.

Jakarta, Tanggal-Bulan-Tahun

Hormat Kami

Tanda Tangan diatas

meterai Rp.6000 &

Cap perusahaan

(Gatot Setyowaluyo)

Direktur Utama

Page 35: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 2

Tabel 2.1 Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL) Kegiatan Reklamasi Pulau K

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

A. BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN (RKL) SAAT KONSTRUKSI

1. Peningkatan Volume Kenda-raan di Jalan

Kegiatan pengang- kutan peralatan/ma- terial reklamasi me- lalui darat menimbul kan bangkitan mak- simum sebesar ± 110 kendaraan/hari.

Tidak terjadinya an- trian/kemacetan di Kawasan Ancol dan jalan-jalan di sekitar nya pada saat pe-ngangkutan & bong- kar muat.

1. Mengatur rute kendaraan konstruk-si melalui Jl. Lodan Raya, Jl. RE Martadinata & Jl. Pelabuhan lang-sung ke lokasi kegiatan & seba liknya.

2. Mengatur jadwal mobilisasi & demo bilisasi peralatan berat serta mate- rial konstruksi pada malam hari pukul 22.00-05.00 WIB.

3. Memasang rambu lalu lintas dan lampu penerangan di Pintu Keluar Masuk Proyek bekerjasama de-ngan Sudin Perhubungan Jakarta Utara.

4. Menyiapkan area parkir kendaraan & fasilitas bongkar/muat material/ peralatan reklamasi di Pantai Festi-val & menghindari parkir on street di jalan-jalan dalam Kawasan An-col.

5. Menyiapkan petugas parkir/satuan pengamanan untuk mengatur ken- daraan yang keluar masuk Proyek.

6. Segera melakukan perbaikan jika terjadi kerusakan jalan di lokasi internal kawasan & Pintu Keluar Masuk Proyek yang menjadi rute pengangkutan material/peralatan reklamasi.

Di Kawasan An-col & sekitarnya (Jl. Lodan Raya, Jl. RE Martadina-ta & Jl. Pelabu-han)

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba-ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Sudin Perhubungan Jakarta Utara, Kec. Padema- ngan, Kel. An- col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta, Sudin Perhu- bungan Ja-karta Utara setiap 3 bulan

Page 36: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 3

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

2. Gangguan Transportasi Laut

Kegiatan pengang- kutan peralatan dan material reklamasi melalui laut sebesar ± 5 kapal/hari.

Tidak terjadinya ke- celakaan kapal di perairan Ancol & sekitarnya

1. Memasang tanda & rambu navigasi yang dapat dilihat dengan jelas, baik siang maupun malam hari selama pelaksanaan pekerjaan reklamasi berkoordinasi dengan Syahbandar & Distrik Navigasi.

2. Kapal yang melakukan kegiatan reklamasi harus stand by di chan- nel 12 dan selalu berkoordinasi dengan kapal-kapal lain yang kelu- ar masuk di area kolam reklamasi.

3. Kapal yang masuk harus memper- hatikan draf kapal, GT kapal dan panjang kapal sesuai kedalaman maksimal alur yang ada yaitu 3 m.

4. Tidak mengganggu arus lalu lintas kapal.

5. Setiap pergerakan kapal harus memberitahukan kepada Kantor Kesyahbandaran Utama Tanjung Priok.

6. Untuk menunjang keselamatan pe- layaran pada lokasi Pulau K yang telah selesai direklamasi dipasang peralatan SBNP berkoordinasi de- ngan Kantor Distrik Navigasi Kelas 1 Tanjung Priok.

7. Melaporkan hasil pelaksanaan reklamasi Pulau K kepada Dihidros TNI AL untuk dipetakan di Peta Laut.

Di perairan Ancol sekitar lokasi ke- giatan

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba-ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Sudin Perhubungan Jakarta Utara, Kantor Ke-syahbandaran Utama Tan-jung Priok Cq. Bidang Penja- gaan Patroli & Penyidikan, Kec. Padema-ngan, Kel. An- col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta, Kantor Ke-syahbandaran Utama Tan-jung Priok setiap 3 bulan

Page 37: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 4

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

8. Mengatur jadwal pengangkutan me lalui laut diluar jadwal keberang- katan dan kembalinya kapal dari/ke Dermaga Pantai Marina serta hari Sabtu dan hari libur.

3. Penurunan Kualitas Udara

Debu & Gas Buang dari emisi kendara- an pengangkut per-alatan & material reklamasi sebesar ± 110 kendaraan/hari & Debu dari kegia- tan pengangkutan material reklamasi.

Kadar Debu, HC, CO, NO2 & SO2 di udara ambien tidak melebihi baku mutu sesuai SK Gub Prop DKI Jakarta No. 551 Th 2001 : Debu: 230 ug/Nm3 HC : 160 ug/Nm3 CO:26.000ug/Nm3 NO2 : 400 ug/Nm3 SO2 : 900 ug/Nm3

1. Memasang penutup bagi truk pe- ngangkut material yang keluar ma-suk proyek.

2. Membersihkan ban-ban truk pe- ngangkut material reklamasi de-ngan air sebelum keluar proyek.

3. Mematikan mesin kendaraan pada saat bongkar muat.

4. Kendaraan Operasional yang digu- nakan harus lolos Uji KIR dan Uji Emisi.

Di lokasi kegiatan & sekitarnya (Pantai Festival)

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Sudin Kesehatan Ja karta Utara, Kec. Padema-ngan, Kel. An- col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

4. Peningkatan Kebisingan

Pengoperasian ± 110 kendaraan pe-ngangkut peralatan & material reklamasi perhari serta pengo- perasian peralatan konstruksi saat pe- ngurugan/reklamasi.

Tingkat Kebisingan tidak melebihi baku mutu sesuai SK Gub Prop DKI Jakar ta No. 551 Thn 2001 untuk Kawa- san Rekreasi, Perda gangan & Jasa : 70 dBA.

1. Mematikan mesin kendaraan pada saat bongkar muat.

2. Menempatkan peralatan konstruksi Dozer, Back Hoe, Genset, dll yang memiliki kebisingan tinggi di lokasi yang tidak terlalu dekat dengan Hotel Mercure terutama pada ma-lam hari dan Pantai Festival teruta- ma pada jam operasional pantai.

Di lokasi proyek dan sekitarnya (Hotel Mercure & Pantai Festival)

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini- strasi Jakarta

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta

Page 38: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 5

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

Utara, Sudin Kesehatan Ja karta Utara, Kec. Padema-ngan, Kel. An- col

setiap 3 bulan

5. Penurunan Kualitas Air Permukaan

Lumpur yang lolos saat pengisian geo-tube.

Kualitas air Kali Bin- tang Mas tidak mele bihi baku mutu un- tuk Biota Laut sesu- ai Lamp III Kep Men Neg LH No. 51 Thn 2004 tentang Baku Mutu Air Laut.

1. Teknik Reklamasi dengan sistem Hydraulic Fill meminimalkan cecer-an material reklamasi.

2. Penggunaan pasir dengan kandu- ngan lumpur seminimal mungkin untuk mengisi Geotube.

3. Pengisian pasir pada Geotube melalui pipa dari tongkang (barge).

4. Kapal-kapal tongkang dilarang membuang oli bekas ke laut.

5. Pemasangan silt screen di sekitar lokasi pembangunan tanggul.

Di lokasi proyek Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

6. Penurunan Kua litas Air Laut

Lumpur yang lolos saat pengisian geo- tube.

Kualitas air laut ti-dak melebihi baku mutu untuk Biota Laut sesuai Lamp III Kep Men Neg LH No. 51 Thn 2004 tentang Baku Mutu Air Laut.

1. Teknik Reklamasi dengan sistem Hydraulic Fill meminimalkan cecer-an material reklamasi.

2. Penggunaan pasir dengan kandu- ngan lumpur seminimal mungkin untuk mengisi Geotube.

3. Pengisian pasir pada Geotube melalui pipa dari tongkang (barge).

4. Kapal-kapal tongkang dilarang membuang oli bekas ke laut.

5. Pemasangan silt screen di sekitar lokasi pembangunan tanggul.

Di lokasi proyek Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

Page 39: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 6

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

7. Perubahan Pola Arus

Pembuatan tanggul sepanjang ± 1.839 m, dinding pantai (Revetment) sepan- jang ± 1.073 m & pengurugan Pulau K seluas ± 32 Ha.

Kecepatan dan arah arus di perairan seki tar Pulau K saat pa- sang dan surut.

Pengisian geotube & pembangunan konstruksi tanggul & revetment se-suai engineering design.

Di lokasi proyek Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

8. Perubahan Po- la Gelombang

Pembuatan tanggul sepanjang ± 1.839 m, dinding pantai (Revetment) sepan- jang ± 1.073 m & pengurugan Pulau K seluas ± 32 Ha.

Tinggi gelombang di perairan sekitar Pu-lau K

Pengisian geotube & pembangunan konstruksi tanggul & revetment se-suai engineering design.

Di lokasi proyek Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

Page 40: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 7

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

9. Peningkatan Sedimen

Lumpur yang lolos saat pengisian geo- tube.

Ketebalan sedimen di Kali Bintang Mas & laut sekitar Pulau K

1. Pengerukan lumpur di Kali Bintang Mas jika kedalaman lumpur telah mencapai ± 50 cm.

2. Melakukan pengerukan awal (capi- tal dredging) di kanal sebelah Sela- tan Pulau K hingga mencapai keda laman - 2,00 m LWS.

3. Melakukan pengerukan rutin (main- tenance dredging) di kanal Pulau K jika terjadi peningkatan ketebalan sedimen hingga 30 cm.

4. Kontraktor pengerukan harus memiliki : - Izin Pengerukan dari Dirjen Pela

buhan & Pengerukan Kementeri-an Perhubungan.

- Peta Lokasi & Koordinat Dum-ping Site yang telah disetujui Kantor Otoritas Pelabuhan Uta-ma Tanjung Priok.

- Rekomendasi Keselamatan Pela yaran dari Kantor Kesyahbanda-ran Utama Tanjung Priok & telah mendapat pertimbangan dari Kepala Kantor Distrik Navigasi Kelas 1 Tanjung Priok.

Di Kali Bintang Mas & Kanal Pulau K

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Sudin Tata Air Jakar ta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

Page 41: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 8

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

10. Peningkatan Limbah Padat (Ceceran)

Ceceran material reklamasi di jalan.

Tidak adanya cece-ran tanah/lumpur dari ban truk yang keluar masuk pro-yek di badan jalan sekitar proyek.

1. Memasang penutup bagi truk pe- ngangkut material yang keluar ma-suk proyek.

2. Membersihkan ban-ban truk pe- ngangkut material reklamasi de-ngan air sebelum keluar proyek.

3. Menyiapkan tenaga pembersih jalan-jalan di sekitar Proyek yang terkena ceceran tanah atau mate- rial lain.

4. Pemasangan Plat di jalan keluar/ masuk Proyek.

Di jalan-jalan se- kitar lokasi proyek

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Sudin Kebersihan Jakarta Utara, Kec. Padema-ngan, Kel. An-col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

11. Terganggunya Biota Laut

Peningkatan sedi- men di Kali Bintang Mas & laut di sekitar lokasi reklamasi Pu-lau K.

Tidak terganggunya biota laut (plankton, benthos, nekton) di muara Kali Bintang Mas & perairan sekitar Pulau K

1. Teknik Pembuatan Tanggul dan Reklamasi sesuai prosedur.

2. Pengerukan lumpur di Kali Bintang Mas jika kedalaman lumpur telah mencapai ± 50 cm.

Di lokasi proyek, Kali Bintang Mas & laut di sekitar lokasi reklamasi Pulau K.

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

Page 42: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 9

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

12. Terbukanya Kesempatan Bekerja dan Berusaha serta Peningkatan Pendapatan

Adanya kebutuhan pekerja konstruksi sebanyak ± 140 orang.

Jumlah lapangan pekerjaan yg ter-sedia di proyek. Jumlah masyara-kat sekitar yang bekerja di proyek & menerima dam- pak positif kegia- tan ini.

Terjadinya kena-ikkan pendapatan masyarakat Kel. Ancol & sekitar- nya.

1. Mengharuskan kepada Kontraktor untuk menginformasikan dan mem- berikan kesempatan bekerja kepa-da masyarakat sekitar sebesar ± 5 % sesuai kualifikasi yang dibutuh- kan.

2. Mengkoordinasikan pembuatan pe- ngumuman penerimaan tenaga ker ja di kantor Kelurahan.

Di lokasi proyek & masyarakat seki- tar (Kel. Ancol)

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Sudin Tenaga Kerja Jakarta Utara, Kec. Padema-ngan, Kel. An- col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

13. Terganggunya Kenyamanan, Kesehatan dan Keselamatan Masyarakat

Debu, Gas Buang, Kebisingan & cece-ran di jalan dari ke- giatan pengangku-tan material rekla-masi & terganggu- nya keselamatan pe layaran akibat kegia tan pengangkutan peralatan/material reklamasi melalui laut.

Tidak adanya kelu-han masyarakat se- kitar yang terganggu kenyamanan, kese- hatan & keselama- tannya akibat kegia- tan reklamasi.

1. Mengelola kegiatan yang berpoten-si menimbulkan dampak kenyama-nan, kesehatan & keselamatan ma- syarakat.

2. Menampung keluhan masyarakat sekitar yang terkena dampak kegia tan ini dan segera membicarakan serta mencari solusi yang terbaik bagi semua pihak.

3. Segera mengimplementasikan lang kah yang disepakati dengan ma- syarakat.

4. Selalu berkoordinasi dengan ma- syarakat sekitar & melakukan pro- gram kepedulian kepada masyara- kat dan selalu mengikutkannya

Di lokasi proyek, Hotel Mercure & Pantai Festival

Selama Masa Konstruksi

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Jakarta setiap 3 bulan

Page 43: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 10

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

B. BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN (RKL) SAAT PASKA KONSTRUKSI

1. Peningkatan Kuantitas Air Permukaan

Keberadaan Pulau K.

Tidak adanya gena- ngan/banjir di Kawa- san Ancol sekitar Pulau K.

1. Pengerukan lumpur di Kali Bintang Mas jika kedalaman lumpur telah mencapai ± 50 cm & di kanal Pulau K jika ketebalan sedimen mencapai ± 30 cm.

2. Melakukan & melaksanakan hasil Kajian Penanggulangan Banjir yang telah memperoleh rekomen- dasi dari Dinas Tata Air Provinsi DKI Jakarta.

3. Melakukan & melaksanakan renca-na pengendalian banjir Kawasan Ancol berupa : a. Perubahan kemiringan jalan b. Peninggian tanggul Kali Ancol c. Penambahan saluran Gendong

di depan Hailai d. Penambahan saluran dari

pemadam s/d area Outbond e. Pembuatan saluran dan Rumah

Pompa Marina f. Peninggian Tanggul & saluran

Gendong di area Busway g. Perubahan outlet setelah pompa

banjir PU

Di lokasi kegiatan (Kali Bintang Mas & kanal Pulau K)

Selama Keberadaan

Pulau K

PT. Pemba-ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini- strasi Jakarta Utara, Sudin Tata Air Jakar ta Utara

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

Page 44: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 11

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

2. Perubahan Pola Arus

Keberadaan tanggul & lahan Pulau K se- luas ± 32 Ha.

Kecepatan dan arah arus di perairan seki tar Pulau K saat pa- sang dan surut.

Pemeliharaan tanggul & revetment di sekeliling Pulau K.

Di lokasi Pulau K Selama Keberadaan

Pulau K

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara.

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

3. Perubahan Po- la Gelombang

Keberadaan tanggul & lahan Pulau K se- luas ± 32 Ha.

Tinggi gelombang di perairan sekitar Pu-lau K

Pemeliharaan tanggul & revetment di sekeliling Pulau K.

Di lokasi Pulau K Selama Keberadaan

Pulau K

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

Page 45: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 12

NO

DAMPAK LINGKUNGAN

YANG DIKELOLA

SUMBER DAMPAK

INDIKATOR KE-BERHASILAN PE- NGELOLAAN LING

KUNGAN HIDUP

BENTUK PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

LOKASI PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

PERIODE PENGELOLAAN LINGKUNGAN

HIDUP

INSTITUSI PENGELOLAAN

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

4. Peningkatan Sedimen

Keberadaan tang-gul/breakwater dan lahan reklamasi Pu-lau K seluas ± 32 Ha.

Ketebalan sedimen di Kali Bintang Mas, & kanal Pulau K

1. Pengerukan lumpur di Kali Bintang Mas jika kedalaman lumpur telah mencapai ± 50 cm & di kanal Pulau K jika ketebalan sedimen mencapai ± 30 cm.

2. Kontraktor pengerukan harus memiliki : - Izin Pengerukan dari Dirjen Pela-

buhan & Pengerukan Kementeri- an Perhubungan

- Peta Lokasi & Koordinat Dum-ping Site yang telah disetujui Kantor Otoritas Pelabuhan Uta-ma Tanjung Priok.

- Rekomendasi Keselamatan Pela yaran dari Kantor Kesyahbanda-ran Utama Tanjung Priok & telah mendapat pertimbangan dari Ke- pala Kantor Distrik Navigasi Ke-las 1 Tanjung Priok.

Di Kali Bintang Mas dan kanal di sekitar Pulau K.

Selama Keberadaan

Pulau K

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku- ngan Hidup Kota Admini-strasi Jakarta Utara, Sudin Tata Air Jakar ta Utara

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

5. Terganggunya Biota Laut

Peningkatan sedi- men di Kali Bintang Mas & laut di sekitar Pulau K.

Tidak terganggunya biota laut (plankton, benthos, nekton) di muara Kali Bintang Mas & perairan sekitar Pu-lau K

Pengerukan lumpur di Kali Bintang Mas jika kedalaman lumpur telah mencapai ± 50 cm.

Di Kali Bintang Mas & laut di sekitar Pulau K.

Selama Keberadaan

Pulau K

PT. Pemba- ngunan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Jakarta, Sudin Penata- an Kota Kota Administrasi Jakarta Utara, Kantor Penge lola Lingku-ngan Hidup Kota Adminis trasi Jakarta Utara

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Jakarta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

Page 46: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 13

Gambar 2.1 Lokasi Pengelolaan Saat Konstruksi

Page 47: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol II - 14

Gambar 2.2 Lokasi Pengelolaan Saat Paska Konstruksi

Page 48: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco
Page 49: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 2

Tabel 3.1 Rencana Pemantauan Lingkungan (RPL) Kegiatan Reklamasi Pulau K

NO

DAMPAK LINGKUNGAN YANG DIPANTAU BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN INSTITUSI PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP

JENIS DAM PAK YANG

TIMBUL

INDIKATOR/ PARAMETER

SUMBER DAMPAK METODE PENGUMPULAN

DAN ANALISIS DATA LOKASI PANTAU

WAKTU DAN FREKUENSI

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

A. BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN (RPL) SAAT KONSTRUKSI

1. Peningkatan Volume Ken-daraan di Ja-lan

Tingkat kelan-caran lalu lin- tas

Kegiatan pengang- kutan peralatan/ma- terial reklamasi me- lalui darat menimbul kan bangkitan mak- simum sebesar ± 110 kendaraan/hari.

Pengamatan langsung terhadap tingkat kelancaran lalu lintas di Kawasan Ancol & jalan-jalan di sekitarnya yang menjadi jalur keluar masuk kendaraan proyek pada malam hari.

Di Kawasan An- col (Gerbang Se latan-Pemadam & Pintu Masuk de-pan Rukindo) & ja lur keluar masuk kendaraan proyek (Jl. Lodan Raya, Jl. RE Martadina ta & Jl. Pelabu- han)

Setiap hari Selama Masa

Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi- nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Su din Perhubungan Ja karta Utara, Kec. Pa demangan, Kel. An col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta, Sudin Perhubu ngan Jakarta Utara setiap 3 bulan

2. Gangguan Transportasi Laut

Tingkat kese- lamatan pela- yaran

Kegiatan pengang- kutan peralatan dan material reklamasi melalui laut sebesar ± 5 kapal/hari.

Pengamatan langsung terhadap tingkat kelancaran lalu lintas ka-pal di perairan Ancol yang men-jadi jalur pelayaran kapal pe-ngangkutan peralatan dan mate-rial reklamasi.

Di perairan Ancol sekitar lokasi ke- giatan

Setiap hari Selama Masa

Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi- dup Kota Administra si Jakarta Utara, Su din Perhubungan Ja karta Utara, Kantor Kesyahbandaran Utama Tanjung Pri- ok Cq. Bidang Pen- jagaan Patroli & Pe- nyidikan, Kec. Pade mangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta, Kantor Kesyah bandaran Utama Tan jung Priok setiap 3 bulan

Page 50: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 3

NO

DAMPAK LINGKUNGAN YANG DIPANTAU BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN INSTITUSI PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP

JENIS DAM PAK YANG

TIMBUL

INDIKATOR/ PARAMETER

SUMBER DAMPAK METODE PENGUMPULAN

DAN ANALISIS DATA LOKASI PANTAU

WAKTU DAN FREKUENSI

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

3. Penurunan Kualitas Udara

Kadar Debu, HC, CO, NO2, SO2

Debu & Gas Buang dari emisi kendara- an pengangkut per-alatan & material reklamasi sebesar ± 110 kendaraan/hari & Debu dari kegia- tan pengangkutan material reklamasi.

Pengambilan sampel mengguna kan Air Sampler (Impinger) un- tuk Gas CO, NO2 & SO2 selama 1 jam & HC selama 3 jam pada siang hari & Dust Sampler untuk Debu selama 24 jam kemudian dianalisa di Laboratorium tera-kreditasi & dibandingkan SK Gub Prop DKI Jakarta No. 551 Thn 2001 yaitu :

- Debu: 230 ug/Nm3

- HC : 160 ug/Nm3

- CO : 26.000 ug/Nm3

- NO2 : 400 ug/Nm3

- SO2 : 900 ug/Nm3

Di Pantai Festival & Halaman Hotel Mercure

Setiap 3 (tiga) bulan

Selama Masa Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta-ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Su din Kesehatan Ja- karta Utara, Kec. Pa demangan, Kel. An col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

4. Peningkatan Kebisingan

Tingkat kebi-singan

Pengoperasian ± 110 kendaraan pe-ngangkut peralatan & material reklamasi perhari serta pengo- perasian peralatan konstruksi saat pe- ngurugan/reklamasi.

Pengukuran tingkat kebisingan selama 10 menit dengan interval 5 detik menggunakan Sound Le- vel Meter, dianalisa mengguna- kan metode Resonansi Suara & dibandingkan SK Gub Prop DKI Jakarta No. 551 Thn 2001 untuk Kawasan Rekreasi, Perdaga-ngan & Jasa : 70 dBA

Di Pantai Festi-val, Halaman Ho-tel Mercure & area Ecopark

Setiap 3 (tiga) bulan

Selama Masa Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Su din Kesehatan Ja-karta Utara, Kec. Pa demangan, Kel. An col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

Page 51: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 4

NO

DAMPAK LINGKUNGAN YANG DIPANTAU BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN INSTITUSI PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP

JENIS DAM PAK YANG

TIMBUL

INDIKATOR/ PARAMETER

SUMBER DAMPAK METODE PENGUMPULAN

DAN ANALISIS DATA LOKASI PANTAU

WAKTU DAN FREKUENSI

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

5. Penurunan Kualitas Air Permukaan

Kecerahan, Kekeruhan, TSS, BOD

Lumpur yang lolos saat pengisian geo tube.

Pengambilan sampel kualitas air Kali Bintang Mas menggunakan Water Sampler kemudian dianali sa di Laboratorium terakreditasi untuk parameter Kecerahan, Ke-keruhan, TSS, BOD dan diban- dingkan BM Air Laut untuk Biota Laut sesuai Lamp III Kep Men Neg LH No. 51 Thn 2004 ten- tang Baku Mutu Air Laut.

Di muara Kali Bintang Mas

Setiap 3 (tiga) bulan

Selama Masa Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta-ra, Kantor Pengelo-la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

6. Penurunan Kualitas Air Laut

TSS Lumpur yang lolos saat pengisian geo- tube.

1. Pengambilan sampel kualitas air laut menggunakan Water Sampler kemudian dianalisa di Laboratorium terakreditasi untuk parameter TSS dan dibandingkan BM Air Laut untuk Biota Laut sesuai Lamp III Kep Men Neg LH No. 51 Thn 2004 tentang Baku Mutu Air Laut.

2. Pencatatan kinerja pengisian geotube & penggelaran mate- rial reklamasi.

Di Laut Jawa se-belah Utara Ka-wasan Ancol Ba-rat (Up Stream), di Laut Jawa sebelah Timur Lokasi Kegiatan (Down Stream) dan di rencana kanal Pulau K

Setiap 3 (tiga) bulan

Selama Masa Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi- nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi- dup Kota Administra si Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

7. Perubahan Pola Arus

Kecepatan & Arah Arus

Pembuatan tanggul sepanjang ± 1.839 m, dinding pantai (Revetment) sepan- jang ± 1.073 m & pengurugan Pulau K seluas ± 32 Ha.

Pengukuran langsung kecepa-tan & arah arus di perairan seki- tar lokasi reklamasi Pulau K pa-da saat pasang & surut menggu- nakan current meter.

Di perairan sebe- lah Barat & Sela- tan area rekla-masi Pulau K

Satu Kali Selama Masa

Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta-ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

Pencatatan kinerja pengisian geotube & pembangunan tang- gul serta revetment.

Di lokasi rekla- masi Pulau K

Setiap Bulan Selama Masa

Konstruksi

Page 52: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 5

NO

DAMPAK LINGKUNGAN YANG DIPANTAU BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN INSTITUSI PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP

JENIS DAM PAK YANG

TIMBUL

INDIKATOR/ PARAMETER

SUMBER DAMPAK METODE PENGUMPULAN

DAN ANALISIS DATA LOKASI PANTAU

WAKTU DAN FREKUENSI

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

8. Perubahan Pola Gelom-bang

Tinggi Gelom- bang

Pembuatan tanggul sepanjang ± 1.839 m, dinding pantai (Revetment) sepan- jang ± 1.073 m & pengurugan Pulau K seluas ± 32 Ha.

Penentuan tinggi gelombang di perairan sekitar lokasi reklamasi Pulau K menggunakan pendeka- tan Hindcasting.

Di perairan sebe- lah Barat & Sela- tan area rekla-masi Pulau K

Satu Kali Selama Masa

Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta-ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

Pencatatan kinerja pengisian geotube & pembangunan tang- gul serta revetment.

Di lokasi rekla- masi Pulau K

Setiap Bulan Selama Masa

Konstruksi

9. Peningkatan Sedimen

Ketebalan se- dimen

Lumpur yang lolos saat pengisian geo- tube.

1. Pengukuran langsung kete-balan sedimen di perairan se- kitar lokasi reklamasi Pulau K menggunakan sounding yang memiliki akurasi tinggi.

2. Pencatatan terhadap kinerja pengerukan sedimen di Kali Bintang Mas & kanal Pulau K.

Di Kali Bintang Mas

Setiap bulan Selama Masa

Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi- nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi- dup Kota Administra si Jakarta Utara, Sudin Tata Air Jakar ta Utara, Kec. Pade-mangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

10. Peningkatan Limbah Pa-dat (Cece-ran)

Tingkat penge lolaan cece-ran tanah/ lumpur di ja-lan sekitar lo- kasi Proyek.

Ceceran material reklamasi di jalan.

Pengamatan langsung terhadap ada/tidaknya ceceran tanah di badan jalan sekitar proyek.

Di lokasi proyek & jalan-jalan sekitar nya

Setiap hari Selama Masa

Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi- dup Kota Administra si Jakarta Utara, Su din Kebersihan Ja-karta Utara, Kec. Pa demangan, Kel. An-col

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

Page 53: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 6

NO

DAMPAK LINGKUNGAN YANG DIPANTAU BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN INSTITUSI PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP

JENIS DAM PAK YANG

TIMBUL

INDIKATOR/ PARAMETER

SUMBER DAMPAK METODE PENGUMPULAN

DAN ANALISIS DATA LOKASI PANTAU

WAKTU DAN FREKUENSI

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

11. Terganggu-nya Biota Laut

Kondisi biota perairan (plan kton, benthos, nekton)

Peningkatan sedi- men di Kali Bintang Mas & laut di sekitar lokasi reklamasi Pu-lau K.

Pengambilan sampel plankton menggunakan plankton net dan benthos menggunakan Eijckman Grab sebelum diindentifikasi- kan menggunakan Mikroskop Bi-nokuler di Laboratorium terakre- ditasi dan dihitung tingkat kelim-pahan, keanekaragaman & kese ragaman jenis.

Di muara Kali Bin tang Mas, Laut Ja wa sebelah Utara Kawasan Ancol Barat, Laut Jawa sebelah Timur Lo kasi Kegiatan & di rencana kanal Pu lau K

Setiap 3 (tiga) bulan

Selama Masa Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo-la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

Identifikasi langsung jenis nek-ton dan jumlahnya

12. Terbukanya Kesempatan Bekerja dan Berusaha serta Pening katan Penda patan

Jumlah ma-syarakat seki- tar yang da-pat bekerja di proyek & ting-kat pendapa-tan mereka

Adanya kebutuhan pekerja konstruksi sebanyak ± 140 orang.

Pencatatan data-data dari Kon- traktor tentang masyarakat Kel. Ancol yang terlibat pada kegia- tan konstruksi.

Di lokasi proyek & masyarakat se-kitar (Kel. Ancol)

Setiap 6 (enam) bulan Selama Masa

Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi- nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakut, Sudin Te- naga Kerja Jakut, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja- karta setiap 3 bulan

13. Terganggu nya Kenya manan, Ke- sehatan dan Keselama-tan Kerja

Tingkat kenya manan, kese hatan & kese-lamatan kegia tan sekitar Ho tel Mercure & Pantai Festi- val

Debu, Gas Buang, Kebisingan & cece-ran di jalan dari ke- giatan pengangku-tan material rekla-masi & terganggu- nya keselamatan pe layaran akibat kegia tan pengangkutan peralatan/material reklamasi melalui laut.

Pencatatan jika terjadi komplain dari tamu/Management Hotel Mercure & Pengunjung Pantai Festival akibat kegiatan reklama si.

Di lokasi sekitar Hotel Mercure & Pantai Festival

Setiap 6 (enam) bulan Selama Masa

Konstruksi

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi- nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Kec. Pademangan, Kel. Ancol

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Dinas Penata an Kota Prov DKI Ja-karta setiap 3 bulan

Page 54: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 7

NO

DAMPAK LINGKUNGAN YANG DIPANTAU BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN INSTITUSI PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP

JENIS DAM PAK YANG

TIMBUL

INDIKATOR/ PARAMETER

SUMBER DAMPAK METODE PENGUMPULAN

DAN ANALISIS DATA LOKASI PANTAU

WAKTU DAN FREKUENSI

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

B. BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN (RPL) SAAT PASKA KONSTRUKSI

1. Peningkatan Kuantitas Air Permukaan

Tingkat gena- ngan/banjir di Kawasan An- col terutama di sekitar Pu- lau K

Keberadaan Pulau K.

1. Pengamatan langsung terha- dap: kondisi air, arah aliran dan ketinggian air Kali Bintang Mas dan kanal Pulau K.

2. Pengamatan terhadap keja-dian genangan di Kawasan Ancol sekitar Pulau K.

Di lokasi kegiatan (Kali Bintang Mas & kanal Pulau K)

Setiap 3 (tiga) bulan Selama Keberadaan

Pulau K

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi- nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara, Su din Tata Air Jakarta Utara

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

2. Perubahan Pola Arus

Kecepatan & Arah Arus

Keberadaan tanggul & lahan Pulau K se- luas ± 32 Ha.

Pengukuran langsung kecepa-tan & arah arus di perairan seki- tar lokasi reklamasi Pulau K pa-da saat pasang & surut menggu- nakan current meter.

Di perairan sebe- lah Barat & Sela- tan Pulau K

Setiap 3 (tiga) bulan Selama Keberadaan

Pulau K

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta-ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara.

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

3. Perubahan Pola Gelom- bang

Tinggi Gelom-bang

Keberadaan tanggul & lahan Pulau K se- luas ± 32 Ha.

Penentuan tinggi gelombang di perairan sekitar lokasi reklamasi Pulau K menggunakan pendeka- tan Hindcasting.

Di perairan sebe- lah Barat & Sela- tan Pulau K

Setiap tahun Selama

Keberadaan Pulau K

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi-nistrasi Jakarta Uta-ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara.

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

Page 55: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 8

NO

DAMPAK LINGKUNGAN YANG DIPANTAU BENTUK PEMANTAUAN LINGKUNGAN INSTITUSI PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP

JENIS DAM PAK YANG

TIMBUL

INDIKATOR/ PARAMETER

SUMBER DAMPAK METODE PENGUMPULAN

DAN ANALISIS DATA LOKASI PANTAU

WAKTU DAN FREKUENSI

PELAKSANA PENGAWAS PELAPORAN

4. Peningkatan Sedimen

Ketebalan se- dimen

Keberadaan tang-gul/breakwater dan lahan reklamasi Pu-lau K seluas ± 32 Ha.

1. Pengukuran langsung kete-balan sedimen di perairan se- kitar lokasi reklamasi Pulau K menggunakan sounding yang memiliki akurasi tinggi.

2. Pengamatan terhadap kinerja pengerukan sedimen di Kali Bintang Mas & kanal Pulau K.

Di Kali Bintang Mas dan kanal di sekitar Pulau K.

Setiap bulan Selama

Keberadaan Pulau K

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi- nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi- dup Kota Administra si Jakarta Utara, Sudin Tata Air Jakar ta Utara

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

5. Terganggu- nya Biota Perairan

Kondisi biota perairan (plan kton, benthos, nekton)

Peningkatan sedi- men di Kali Bintang Mas & laut di sekitar Pulau K.

Pengambilan sampel plankton menggunakan plankton net dan benthos menggunakan Eijckman Grab sebelum diindentifikasi- kan menggunakan Mikroskop Bi-nokuler di Laboratorium terakre- ditasi dan dihitung tingkat kelim-pahan, keanekaragaman & kese ragaman jenis.

Di muara Kali Bin tang Mas, Laut Ja wa sebelah Utara Kawasan Ancol Barat, Laut Jawa sebelah Timur Lo kasi Kegiatan & kanal Pulau K

Setiap 6 (enam) bulan

Selama Keberadaan

Pulau K

PT. Pembangu-nan Jaya Ancol Tbk

BPLHD Prov DKI Ja karta, Sudin Penata an Kota Kota Admi- nistrasi Jakarta Uta- ra, Kantor Pengelo- la Lingkungan Hi-dup Kota Administra si Jakarta Utara

Gubernur up BPTSP Prov DKI Jakarta, BPLHD Prov DKI Ja-karta, Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara setiap 6 bulan

Identifikasi langsung jenis nek-ton dan jumlahnya

Page 56: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 9

Gambar 3.1 Lokasi Pemantauan Saat Konstruksi

Page 57: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco

RKL-RPL Reklamasi Pulau K - Ancol III - 10

Gambar 3.2 Lokasi Pemantauan Saat Operasi

Page 58: KELURAHAN ANCOL KECAMATAN PADEMANGAN  · PDF file1.1 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan RKL-RPL Maksud pelaksanaan Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL ... Hotel Mercure Eco