kelompok 1 pembaharuan dalam pak

40
Naomi Ngongo Lezyta Aryu Sefyana Farantika Zelda Yappi Arwinus Kelompok 1

Upload: evietobeli

Post on 13-Aug-2015

40 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

Naomi Ngongo Lezyta Aryu Sefyana Farantika Zelda Yappi Arwinus

Kelompok 1

Page 2: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

BAGAIMANA MEMBANTU SISWA MENDAPATKAN PENGETAHUAN KETRAMPILAN, DAN SIKAP SECARA AKTIF

Dalam pembelajaran ada aspek yang harus diperhatikan, yakni kognitif, afektif dan psikomotorik, maka dari itu seorang guru harus memperhatikan dan membantu siswa agar mendapatkan pengetahuan, diantaranya dengan cara

Page 3: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

KEGIATAN BELAJAR DALAM SATU KELAS-PENUH

Bagian ini membahas cara-cara untuk menjadikan pengajaran yang dibimbing oleh guru lebih interaktif

Page 4: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

MENSTIMULASI DISKUSI

Bagian ini menggali cara-cara untuk mengintensifikasikan dialog dan debat tentang persoalan-persoalan utama dalam materi yang guru ajarkan.

Page 5: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PENGAJUAN PERTANYAAN

Bagian ini membahas cara membantu siswa agar mau mengajukan pertanyaan.

Page 6: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

BELAJAR BERSAMA

Bagian menyajikan cara-cara untuk merancang tugas belajar yang dikerjakan oleh siswa dalam kelompok kecil.

Page 7: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PENGAJARAN SESAMA SISWA

Bagian ini membahas cara-cara memungkinkan siswa untuk mengajar satu sama lain.

Page 8: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

BELAJAR SECARA MANDIRI

Bagian ini terkait dengan aktivitas belajar yang dilakukan oleh siswa secara individual dan pribadi.

Page 9: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PEMBELAJARAN AFEKTIF

Bagian ini membahas tentang siswa dalam memahami perasaan nilai-nilai dan sikap mereka.

Page 10: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PENGEMBANGAN KETERAMPILAN

Bagian ini membahas tentang keterampilan mempelajari dan mempraktikan baik teknis maupun non teknis

Page 11: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

CARA-CARA DALAM KEGIATAN BELAJAR DALAM SATU KELAS-PENUH

Page 12: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PIKIRAN YANG PENUH TANYA SELALU INGIN MENGETAHUI

Teknik sederhana ini menstimulasi rasa ingin tahu siswa dengan mendorong mereka untuk memikirkan tentang sebuah topik atau pertanyaan.

TIM PENDENGARAktivitas ini merupakan cara untuk

membantu siswa agar tetap fokus dan jeli selama berlangsungnya pengajaran berbasis ceramah.

Page 13: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

MEMBUAT CATATAN DENGAN BIMBINGANLembar ini menginstruksikan siswa untuk membuat catatan sewaktu guru mengajar.

MATA PELAJARAN ALA PERMAINAN BINGOPelajaran bisa menjadi tidak menjenuhkan dan siswa akan lebih menaruh perhatian jika guru menjadikannya dalam bentuk permainan bingo.

PENGAJARAN SINERGISMetode ini merupakan perubahan langkah yang sesungguhnya, memungkinkan para siswa memiliki pengalaman berbeda dalam mempelajari materi yang sama untuk saling membandingkan catatan.

Page 14: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PENGAJARAN TERARAHDalam teknik ini guru mengajukan suatu

pertanyaan untuk melacak pengetahuan siswa atau mendapatkan hipotesis kemudian memilah-milahnya menjadi sejumlah kategori.

MENEMUI PEMBICARA TAMUAktivitas ini memberi ruang siswa untuk

berinteraksi dengan pakar belajaran dengan cara yang unik dan mengambil peran aktif dalam menyiapkan pembicara tamu.

Page 15: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

MEMPRAKTIKAN MATERI YANG DIAJARKANSatu cara untuk membantu membangun gambaran tentang materi yang diajarkan adalah dengan meminta sejumlah siswa untuk mempraktikan dan menerapkan prosedur yang guru jelaskan.

YANG MANAKAH KELOMPOK SAYA?Aktivitas ini menawarkan pendekatan baru untuk membantu siswa mempelajari materi kognitIf.

MENJADI KRITIKUS TAYANGAN VIDEOMerupakan cara aktif untuk menjadikan siswa merasa terlibat dalam menonton tayangan video.

Page 16: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

CARA-CARA MENSTIMULASI DISKUSI KELAS

Page 17: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

•DEBAT AKTIF•Metode ini berharga untuk meningkatkan

pemikiran dan perenungan terutama jika siswa diharapkan mengemukakan pendapat yang bertentangan dengan diri mereka sendiri.

•RAPAT DEWAN KOTA•Format diskusi ini sangat cocok untuk

kelas besar dengan menciptakan suasana menyerupai rapat dewan kota.

Page 18: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

• KEPUTUSAN TERBUKA TIGA-TAHAPFormat diskusi ini dimana sebagian dari siswa membentuk lingkaran diskusi dan sebagian lain membentuk lingkaran pendengar.

• MEMPERBANYAK ANGGOTA DISKUSI PANELIni merupakan cara yang baik untuk menstimulasi diskusi dan memberi siswa kesempatan mengenali, menjelaskan, dan mengklarifikasi persoalan sembari tetap berpartisipasi aktif dengan seluruh siswa.

• ARGUMEN DAN ARGUMEN TANDINGANIni merupakan cara yang sangat bagus untuk menstimulir diskusi dan mendapatkan pemahaman lebih mendalam tentang persoalan kompleks.

Page 19: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

•MEMBACA KERAS-KERAS•Cara ini memiliki dampak berupa

terfokusnya perhatian dan terciptanya kelompok yang padu.

•PENGADILAN OLEH MAJELIS HAKIM•Ini merupakan metode yang baik untuk

memicu belajar berbeda pendapat yakni belajar dengan secara efektif, mengemukakan sebuah sudut pandang dan menentang pendapat yang sebaliknya.

Page 20: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

STRATEGI-STRATEGI UNTUK PENGAJUAN PERTANYAAN

Page 21: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

BELAJAR BERAWAL DARI PERTANYAAN Strategi sederhana ini menstimulasi pengajuan

pertanyaan yang mana kunci belajar.

PERTANYAAN YANG DISIAPKAN Teknik ini memungkinkan guru menyajikan

informasi sebagai jawaban sebagai pertanyaan yang telah disiapkan pada siswa yang guru tunjuk.

PERTANYAAN PEMBALIKAN PERAN Guru mengajukan pertanyaan dan siswa

berupaya menjawab.

Page 22: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

STRATEGI-STRATEGI BELAJAR BERSAMA

Page 23: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PENCARIAN INFORMASI Metode ini disamakan dengan ujian open book, sangat

membantu menjadikan materi yang biasa-biasa saja menjadi menarik.

KELOMPOK BELAJAR Metode ini memberi siswa tanggung jawab untuk mempelajari

materi pelajaran dan menjabarkan isinya dalam sebuah kelompok tanpa campur tangan guru.

PEMILIHAN KARTU Ini merupakan aktivitas kerjasama yang bisa digunakan untuk

mengajarkan konsep karakteristik, klasifikasi fakta tentang benda atau menilai informasi.

Page 24: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

TURNAMEN BELAJARTeknik ini menggabungkan kelompok belajar dan

kompetisi team dan bisa digunakan untuk meningkatkan pembelajaran beragam fakta, konsep, dan keterampilan.

KEKUATAN DUA ORANGMeningkatkan pembelajaran dan menegaskan

manfaat dari sinergi—yakni, bahwa dua kepala adalah lebih baik daripada satu.

KUIS TIMTeknik ini dapat meningkatkan rasa tanggung jawab

siswa atas apa yang mereka pelajari dengan cara yang menyenangkan.

Page 25: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

STRATEGI-STRATEGI PENGAJARAN SISWA

Page 26: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PERTUKARAN KELOMPOK DENGAN KELOMPOKStrategi ini, tugas-tugas yang berbeda diberikan kepada

kelompok yang berbeda. Setiap kelompok mengajarkan kepada siswa lain apa yang ia pelajari.

BELAJAR ALA PERMAINAN JIGSAWPermainan jigsaw merupakan teknik yang paling banyak

dipraktikkan. Teknik ini merupakan penukaaran kelompok dengan kelompok, dengan tujuan saling mengajar.

SETIAP SISWA BISA MENJADI GURU DISINIMerupakan strategi mudah mendapatkan partisipasi

seluruh kelas dan pertanggung jawaban individu.

Page 27: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PEMBERIAN PELAJARAN ANTAR-SISWA Merupakan strategi untuk mendukung pengajaran sesama siswa

dalam kelas.

STUDI KASUS BIKINAN SISWA Studi kasus merupakan metoda belajar terbaik. Karena berfokus

pada persoalan yang ada dalam situasi atau contoh konkrit.

PEMBERITAAN Merupakan cara menarik untuk melihat siswa dan memancing

minat mereka terhadap topik pelajaran sebelum mereka mengikuti pelajaran.

POSTER Metoda presentasi alternatif ini merupakan cara yang bagus untuk

memberi informasi kepada siswa secara cepat, memahami apa yang merektahka bayangkan, dan memerintahkan pertukakaran gagasan antar mereka.

Page 28: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

BELAJAR SECARA MANDIRI

Page 29: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

IMAJINASI Merupakan amaji visual yang didaptkan melalui

ciptaan gagasan mereka sendiri, meliputi amajinasi yang cukup efektif.

MENULIS DISINI DAN SAAT INI Aktivitas menulis memungkinkan siswa untuk

memikirkan pengalaman yang mereka miliki.

PETA PIKIRAN Pemetaan pikiran merupakan cara kreatif bagi setiap

siswa untuk menghasilkan, mencatat apa yang dipelajari, atau merencanakan tugas baru. Siswa disuruh untuk mengidentifikasi dengan jelas dan kreatif.

Page 30: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

BELAJAR SEKALIGUS BERTINDAKBelajar sekaligus bertindak memberi siswa kesempatan untuk mengalami penerapan topik dan isi materi yang dipelajari atau didiskusikan di kelas dengan situasi kehidupan yang sesunggunya.

JURNAL BELAJARSiswa diminta untuk menggambarkan secara tertulis pengalaman belajar yang telah mereka jalani, mereka akan terdorong untuk menyadari apa yang mereka alami dan mampu mengungkapkan secara tertulis.

KONTRAK BELAJARBelajar yang timbul dari keinginan sendiri acapkali lebih mendalam dan lebih permanen ketimbang belajar yang diarahkan oleh guru.

Page 31: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

BELAJAR YANGEFEKTIF

Page 32: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

MENGETAHUI YANG SEBENARNYASebuah topik dapat meningkat pemahaman dan

kepekaan terhadap orang atau situasi yang tidak akrab bagi siswa.

PEMERINGATAN PADA PAPAN PENGUMUMANBanyak materi belajar yang tidak mengandung

muatan benar atau salah. Terhadap nilai-nilai opini, gagasan dan preferensi tentang topik yang diajarkan.

PERAGA PERANAktivitas ini merupakan cara menarik untuk

menstimulus diskusi tentang nilai dan sikap.

Page 33: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

APA? LANTAS APA? DAN SEKARANG BAGAIMANA?Nilai dari aktifitas belajar ekspreriental akan meningkat dengan meminta siswa untuk merenungkan pengalaman yang baru mereka alami dan menggali implikasinya.

PENILAIAN DIRI SECARA AKTIFMelalui metoda ini, siswa mampu berbagi sikap mereka tentang sebuah mata pelajaran melalui penilaian diri. Guru dapat mengukur perasaan dan keyakinan siswa.

Page 34: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PENGEMBANGAN KETERAMPILAN

Page 35: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

FORMASI REGU TEMBAK Ini merupakan format yang cepat dan

dinamis yang bisa digunakan untuk berbagai macam tujuan.

PENGAMATAN PEMBERIAN MASUKAN SECARA AKTIF

Prosedur umum dalam menggunakan pengamatan pada latihan drama atau sesi latihan ketrampilan adalah dengan menunggu hingga pemetasan selesai sebelum meminta pemberian masukan.

Page 36: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PEMERANAN LAKON YANG TIDAK GROGI SIWATehnik ini merupakan ancaman atau rasa khawatir siswa dalam pemeranan lakon. Dengan menempatkan guru sebagai pemeran utama dan melibatkan siswa dalam memberikan respon dan menetapkan arah skenarionya.

PEMERANAN LAKON OLEH TIGA ORANG SISWATehnik memperluas pemeran lakon tradisional dengan menggunakan tiga siswa yang berbeda dalam situasi pemeranan lakon yang sama. Menunjukkan pengaruh dari variasi gaya individual terhadap alkitab dari situasi itu.

MENGGILIR PERANAktifitas ini merupakan cara yang bagus untuk memberikan kesempatan tiap siswa untuk mempraktikkan keterampilan melalui pemeranan lakon situasi kehidupan nyata.

Page 37: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

MEMPERAGAKAN CARANYA Tehnik ini memberi kesempatan kepada

siswa untuk mempraktikkan, melalui peraga, keterampilan khusus yang diajarkan di kelas. Peragaan itu acapkali merupakan alternatif yang cocok untuk pemeranan lakon karena cara ini tidak begitu mengancam atau membuat siswa grogi.

PEMERANAN TANPA BICARA Ini merupakan strategi untuk digunakan

manakala seoarang guru mengajarkan prosedur setahap demi setahap tanpa banyak bicara.

Page 38: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

PASANGAN DALAM PRAKTIK PENGULANGAN Merupakan strategi sederhana untuk

mempraktikkan dan mengulang ketrampilan atau prosedur dengan pasangan belajar. Untuk memastikan bahwa kedua pasangan dapat memperagakan ketrampilan atau prosedur itu.

PEMBERIAN PERAN Siswa mendapatkan peran seorang yang

pekerjaannya yang dipelajari. Siswa diberi tugas praktik nyata dengan terlebih dahulu diberi sedikit instruksi dan belajar dengan mengerjakan.

Page 39: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

LEMPAR BOLA Ini merupakan cara dramatis dalam

mempraktikkan keterampilan kerja. Cara ini menempatkan siswa dalam situasi sulit yang harus mereka kerjakan.

KELOMPOK PENASEHAT Ini merupakan strategi untuk mendapatkan

umpan balik selama berlangsungnya pelajaran multisesi. Acapkali guru meminta umpan balik siswa setelah pelajaran selesai, dan ini ditentukan terlalu terlambat untuk melakuakan penyesuaian.

Page 40: Kelompok 1 pembaharuan dalam pak

TERIMA KASIH

TUHAN MEMBERKATI