isos

9
STRATEGI PELAKSANAAN I. Proses Keperawatan. A. Kondisi Klien 1) Data subjektif : a) Klien mengatakan malas berinteraksi dengan orang lain. b) Klien mengatakan orang-orang jahat dengan dirinya. c) Klien merasa orang lain tidak selevel. 2) Data objektif : a) Klien tampak menyendiri. b) Klien terlihat mengurung diri. c) Klien tidak mau bercakap-cakap dengan orang lain. B. Diagnosa Keperawatan : Isolasi Sosial. C. Tujuan 1) Umum: Klien dapat berinteraksi dengan orang lain 2) Khusus: a) Klien dapat membina hubungan saling percaya. b) Klien dapat menyebutkan penyebab isolasi sosial. c) Klien mampu menyebutkan keuntungan dan kerugian hubungan dengan orang lain. d) Klien dapat melaksanakan hubungan social secara bertahap. e) Klien mampu menjelaskan perasaan setelah berhubungan dengan orang lain.

Upload: sons

Post on 17-Aug-2015

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

STRATEGI PELAKSANAANI. Proses Keperawatan.A. Kondisi Klien1) Data subjektif :a) Klien mengatakan malas berinteraksi dengan orang lain.b) Klien mengatakan orang-orang jahat dengan dirina.!) Klien merasa orang lain tidak sele"el.#) Data objektif :a) Klien tampak menendiri.b) Klien terlihat mengurung diri.!) Klien tidak mau ber!akap-!akap dengan orang lain.$. Diagnosa Keperawatan : Isolasi %osial.&. 'ujuan1) (mum: Klien dapat berinteraksi dengan orang lain#) Khusus:a) Klien dapat membina hubungan saling per!aa.b) Klien dapat menebutkan penebab isolasi sosial.!) Klien mampu menebutkan keuntungan dan kerugianhubungan dengan orang lain.d) Klien dapat melaksanakan hubungan so!ial se!arabertahap.e) Klien mampu menjelaskan perasaan setelah berhubungandengan orang lain.f) Klienmendapat dukungankeluargadalammemperluashubungan sosial.g) Klien dapat memanfaatkan obat dengan baik.D. 'indakan Keperawatan.1) )embina hubungan saling per!aa.#) )engidenti*kasi penebab isolasi sosial pasien.+) $erdiskusi denganpasiententangkeuntunganberinteraksidengan orang lain.,) $erdiskusi dengan pasien tentang kerugian berinteraksidengan orang lain-) )engajarkan pasien !ara berkenalan dengan satu orang.) )enganjurkan pasien memasukkan kegiatan latihanberbin!ang-bin!ang dengan orang lain dalam kegiatanharian.II. Proses PelaksanaanA. /ase 0rentasi.1) %alam 'erapeutik : Assalamualaikum..111 selamat pagibapak2ibu33perkenalkan nama saa )udrikahsaamahasiswa keperawatan dari %'IK4% 5gudi 6aluo (ngaran7nama bapak2ibu siapa8 senang dipanggil apa8#) 4"aluasi 2 9alidasi : $agaimana perasaan bapak A hari ini8 0..jadi bapak A merasa bosan dan tidak berguna.+) Kontrak :a. 'opik : $aiklahbapak A7 bagaimana kalau kitaberbin!ang-bin!ang tentang perasaanbapak Adankemampuan angbapak Amiliki8 Apakahbersedia8'ujuanna Agarbapak Adengan saa dapat salingmengenal sekaligusbapak Adapat mengetahuikeuntungan berinteraksi dengan orang lain dan kerugiantidak berinteraksi dengan orang lainb. 6aktu:$erapalamabapakAmauberbin!ang-bin!ang8$agaimana kalau #: menit8!. 'empat :bapak Amau berbin!ang-bin!ang dimana8$agaimana kalau di ruang tamu8.$. /ase kerjaDengan siapa bapak Atinggalserumah8 %iapa ang palingdekat dengan bapak A8 apa ang menebabkan bapak A dekatdengan orangtersebut8 %iapa anggota keluarga dan temanbapak A ang tidak dekat dengan bapak A8 apa ang membuatbapak A tidak dekat dengan orang lain8 Apa saja kegiatan angbiasabapak Alakukan saat bersama keluarga8 $agaimanadengan teman-teman ang lain8 Apakah ada pengalaman angtidak menenangkan ketika bergaul dengan oranglain8Apaangmenghambatbapak Adalambertemanatauber!akap-!akap dengan orang lain8)enurutbapak Aapa keuntungankita kalaumempunaiteman8 6ahbenar7 kita mempunai temanuntuk ber!akap-ber!akap. 5ah kalau kerugian kita tidak mempunai teman apabapak A8aapalagi8 ;sampai menebutkanbeberapa) jadibanak juga rugina tidak puna teman a. Kalau begitubapakAingin belajar berteman dengan orang lain8 5ah untukmemulaina sekarang bapak A latihan berkenalan dengan saaterlebih dahulu. $egini bapak A7 untuk berkenalan dengan oranglain kita sebutkan dahulu nama kita dan nama panggilan angkitasukai. &ontohna: namasaa)udrikah7 senangdipanggilIka. %elanjutna bapak Amenanakan nama orang ang diajakberkenalan. &ontohna nama bapak2ibu33.. siapa 8 senangnadipanggil apa8Aobapak A !obadipraktekkan1)isalnasaabelumkenal dengan bapak. !oba bapak berkenalan dengansaa.

$aiklahbapakAdalamsatuhari mauberapakalibapakAlatihan ber!akap-!akap dengan teman8 Dua kali a bapak A8baiklahjamberapabapakAakanlatihan8Ini adajadwalkegiatan7 kita isi pada jam 11::: dan 1-::: kegiatan bapak Aadalah ber!akap-!akap dengan teman sekamar.+) Kontrak ang akan datang :a. 'opik : $aiklahbapak Abagaimana kalau besok kitaberbin!ang-bin!ang tentang pengalamanbapak Aber!akap-!akapdenganteman-temanbarudanlatihanber!akap-!akapdengantopiktertentu. apakahbapakAbersedia8b. 6aktu : bapak A mau jam berapa8 $agaimana kalau jam11:::8!. 'empat :bapak Amauna dimana kita berbin!ang-bin!ang8 $agaimana kalau di ruang tamu88 $aiklahbapak A besok saa akan kesini jam 11::: sampai jumpabesok bapak A saa permisi.SP 2 : Mengajarkan pasien berinteraksi secara bertahap (berkenalan dengan orang pertama /perawat)Orientasi :Selamat pagi bapak A! bagaimana perasaan bapak A hari ini?.Sudah diingat-ingat lagi pelajaran kita tentang berkenalan? Coba sebutkan lagi sambil bersalaman denganSuster!.Bagus sekali, bapak A masih ingat. Nah, seperti janji saa, saa akan mengajakbapak A men!oba berkenalan dengan teman saa, pera"at N. #idak lama kok, sekitar $%menit.. Ao kita temui pera"at N disana!Kerja :(Bersama-sama bapak A, perawat mendekati perawat N)Selamatpagipera"at N,bapak A ingin berkenalandengan N.Baiklah bapak A,bapak A bisa berkenalan dengan pera"at N seperti ang kita praktikkan kemarin. &'asienmendemostrasikan !ara berkenalan dengan pera"at N. (emberi salam, menebutkan nama,menanakan nama pera"at, dan seterusna.)Ada lagi ang bapak A ingin tanakan kepadapera"at N? Coba tanakan tentang keluarga pera"at N!*ika tidak ada lagi ang ingindibi!arakan, bapak A dapat menudahi perkenalan ini. +alu bapak A , bisa buat janji untukbertemu lagi dengan pera"at N, misalna jam $ siang nanti.. Baiklah pera"at N, karenabapak A sudah selesai berkenalan, saa dan , akan kembali ke ruangan bapak A. Selamatpagi! &Bersama pasien, pera"at (ira meninggalkan pera"at N untuk melakukan terminasidengan bapak A di tempat lain.)erminasi :Bagaimana perasaan bapak A setelah berkenalan dengan pera"at N?.bapak Atampak bagus sekali saat berkenalan tadi..'ertahankan terus apa ang sudah bapak Alakukan tadi. jangan lupa untuk menanakan topik lain supaa perkenalan berjalan lan!ar,misalna menanakan keluarga, hobi, dan sebagaina. Bagaimana, mau !oba denganpera"at lain? mari kita masukkan ke dalam jad"al. (au berapa kali sehari? Bagaimanakalau - kali. Baik, nanti bapak A !oba sendiri. Besok kita latihan lagi a, mau jam berapa?*am $%? Sampai besok!SP 3 pasien : Melatih pasien berinteraksi secara bertahap (berkenalan dengan orang ked!a)"Orientasi :Selamat pagi bapak A! Bagaimana perasaan bapak A hari ini?. Apakah bapak Aber!akap-!akap dengan pera"at N kemarin siang &jika ja"aban pasien, a, pera"at dapatmelanjutkan komunikasi berikutna dengan pasien lain)..Bagaimana perasaan bapak Asetelah ber!akap-!akap dengan pera"at N kemarin siang?. Bagus sekali bapak A menjadisenangkarenapunatemanlagi!..alaubegitubapakAinginpunabanaktemanlagi?. Bagaimana kalau sekarang kita berkenalan lagi dengan teman seruangan bapak Aang lain, aitu /. Seperti biasa, kira-kira $% menit. (ari kita temui dia di ruang makan.Kerja :(Bersama-sama #, perawat mendekati pasien lain)Selamat pagi, ini ada pasien saa ang ingin berkenalan. Baiklah bapak A, bapakA sekarang bisa berkenalan denganna seperti ang telah bapak A lakukan sebelumna.&'asienmendemostrasikan!araberkenalan0 memberi salam, menebutkannama, namapanggilan, asal, hobi, danmenanakanhal angsama).Adalagi angbapakAingintanakankepada/?.alautidakadalagi angingindibi!arakan, bapakAbisasudahiperkenalan ini. +alu bapak A bisa buat janji bertemu lagi, misalna bertemu lagi jam 1 sorenanti &bapakAmembuat janji untukbertemukembali dengan/)..Baiklah/, karenabapak A sudah selesai berkenalan, saa dan bapak A akan kembali ke ruangan bapak A.Selamat pagi &bersama pasien pera"at meninggalkan / untuk melakukan terminasi denganbapak A di tempat lain).erminasi :BagaimanaperasaanbapakAsetelahberkenalandengan/?.2ibandingkankemarinpagi, bapak A tampaklebihbaikketikaberkenalandengan/. 'ertahankanapaang sudah bapak A lakukan tadi. *angan lupa untuk bertemu kembali dengan / jam 1 sorenanti..Selanjutna, bagaimanajikakegiatanberkenalandanber!akap-!akapdenganorang lain kita tambahkan lagi di jad"al harian. *adi, satu hari bapak A dapat berbin!ang-bin!ang dengan orang lain sebanak 3 kali, jam $% pagi, jam $ siang dan jam 4 malam,bapak A bisa bertemu dengan N, dan tambah dengan pasien ang baru dikenal. SelanjutnabapakAbisaberkenalandenganoranglainlagi se!arabertahap. BagaimanabapakA,setuju kan?.Baiklah, besok kita ketemu lagi untuk membi!arakan pengalaman bapak A.'ada jam ang sama dan tempat ang sama a.. Sampai besok!LAPORAN PENDAHULUAN KEPERAWATAN JIWAISOLASI SOSIALDisusun untuk memenuhi tugas praktik klinik keperawatan jiwaDisusun Oleh :BAIQ DIAN KHUMAIRO !!!"A!#PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATANSTIKES NGUDI WALU$O UNGARAN"!%