hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya ...repository.ump.ac.id/2324/1/cover.pdf ·...

15
1 HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA HIDUP HEDONIS PADA REMAJA KLUB MOBIL VIOLET AUTO FEMALE DIKOTA PURWOKERTO SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan Dalam mencapai derajat Sarjana S-1 Bidang Psikologi Oleh : RISKA DWI SARLINA NIM : 1107010061 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO FEBRUARI, 2016

Upload: dangtruc

Post on 02-Mar-2019

238 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

1

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN

GAYA HIDUP HEDONIS PADA REMAJA KLUB MOBIL VIOLET AUTO

FEMALE DIKOTA PURWOKERTO

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan

Dalam mencapai derajat Sarjana S-1 Bidang Psikologi

Oleh :

RISKA DWI SARLINA

NIM : 1107010061

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

FEBRUARI, 2016

Page 2: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 3: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 4: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan segala usaha dan jerih payah serta mengucap rasa syukur Alhamdulillah

yang sedalam-dalamnya kepada Allah SWT, sebuah karya kecil ini kupersembahkan

kepada:

“Kedua orangtua saya, bapak Sarjito dan ibu Puji Dwi Kuryantiningsih yang telah

berjuang keras membiayai kuliah hingga selesai, atas doa yang selalu bapak dan ibu

panjatkan kepada Allah SWT, kesabaran serta pengorbanan penuh yang bapak dan ibu

berikan sangatlah berharga dalam hidup saya”

“ Kakak-kakakku tersayang dan seluruh keluarga besarku yang selalu

Mendo’akanku serta memberi dukungan yang begitu besar untuk saya”

“dan tak lupa juga Untuk almamaterku, Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah

Purwokerto,disini saya telah belajar banyak tentang ilmu perilaku manusia beserta

kejiwaanya dari tidak bisa menjadi bisa”

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 5: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

MOTTO

“Bermegah-megahan telah melalaikan kamu, sampai kamu masuk ke dalam kubur.

Janganlah begitu, kelak kamu akan mengetahui (akibat perbuatanmu itu), dan

janganlah begitu, kelak kamu akan mengetahui.”

(QS. At-Takaatsur,1-4)

“Barang siapa yang memakai sutera di dunia, ia tak akan memakainya di akhirat”

(HR. Bukhari).

“Jangan jadikan harta sebagai tujuan utama hidupmu!! Tunggangilah harta dunia,

karena bila kamu tidak menungganginya, harta itu yang akan menunggangimu,

sehingga akan membinasakanmu.”

(Penulis)

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 6: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN

GAYA HIDUP HEDONIS PADA REMAJA KLUB MOBIL VIOLET AUTO

FEMALE DIKOTA PURWOKERTO

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan antara konsep diri dengan

kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja klub mobil Violet Auto Female di kota

Purwokerto. Variabel yang digunakan pada penelitian ini adalah konsep diri dan gaya hidup

hedonis. Hipotesis yang diajukan pada penelitian ini adalah adanya hubungan konsep diri

dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja klub mobil Violet Auto Female di

kota Purwokerto.

Subjek penelitian ini berjumlah 52 anggota remaja di klub mobil Violet Auto Female

di kota Purwokerto. Metode pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah

metode kuesioner dengan instrumen skala konsep diri dan instrument skala gaya hidup

hedonis. Uji validitasi yang digunakan pada penelitian ini menggunakan teknik Korelasi

Product Moment, sedangkan uji reliabilitasnya menggunakan teknik Alpha Cronbach. Dari

hasil uji validitas melalui try out terhadap 52 remaja di klub mobil Violet Auto Female ini

diperoleh koefisien validitas skala konsep diri yang bergerak dari mulai 0,366 sampai 0,653

dan koefisien validitas skala gaya hidup hedonis yang bergerak dari mulai 0,378 sampai

0,927.. Sedangkan hasil uji reliabilitas skala konsep diri diperoleh nilai sebesar 0,932 dan

hasil reliabilitas skala gaya hidup hedonis diperoleh nilai sebesar 0,967. Berdasarkan hasil uji hipotesis diperoleh bukti nilai r = -0,663 pada nilai P 0,000.

Taraf Dengan rempiris>rtabel 0.01 (-0.663>0.361). Sedangkan koefisien Determinasi

yang ditunjukan R square adalah 0,440 angka tersebut menunjukkan dalam penelitian ini

bahwa konsep diri memiliki sumbangan efektif sebesar 44% terhadap gaya hidup hedonis.

Dengan demikian, maka dapat disimpulkan bahwa hipotesis pada penelitian ini adalah

diterima, yaitu adanya hubungan yang signifikan antara konsep diri dengan gaya hidup

hedonis pada remaja anggota klub mobil Violet Auto Female di kota Purwokerto. Arah

hubungan negatif, hal ini menunjukkan bahwa semakin tinggi konsep diri remaja maka gaya

hidup hedonisnya akan semakin rendah. Sebaliknya jika semakin rendah konsep diri remaja

maka gaya hidup hedonis akan semakin tinggi.

Kata Kunci : Konsep Diri, Gaya Hidup Hedonis, remaja anggota klub mobil.

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 7: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb

Alhamdulillahirabbil’alamin, puji syukur penulis panjatkan sepenuhnya kehadirat

Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis

mendapatkan kesempatan untuk menyusun dan menyelesaikan skripsi ini dengan judul

“Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja klub

mobil Violet Auto Female di Kota Purwokerto” sebagai syarat dalam menyelesaikan studi

strata satu untuk mencapai gelar Sarjana Psikologi.

Tak lupa pula shalawat serta salam semoga selalu tercurah kepada junjungan kita

Nabi Muhammad SAW beserta keluarga, dan sahabat, serta para pengikutnya semua yang

setia hingga pada akhir zaman.

Selama proses penyelesaian skripsi ini, penulis menyadari bahwa tak akan berjalan

lancar tanpa campur tangan Allah SWT dan dukungan serta bimbingan dari berbagai pihak

yang terkait baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu, dengan segala

kerendahan dan ketulusan hati tanpa mengurangi rasa hormat, maka penulis ingin

mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Retno Dwiyanti, S.Psi., M.Si selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas

Muhammadiyah Purwokerto, yang telah memberikan segala pemikiran, waktu, dan ide

yang sangat luar biasa kepada penulis, sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi

dengan baik

2. Dyah Astorini Wulandari, S.Psi., M.Si selaku dosen pembimbing skripsi, yang telah

senantiasa dengan sabar memberikan arahan-arahan dan ilmu yang positif selama proses

bimbingan berlangsung, serta pujian yang baik sehingga penulis tetap semangat dalam

menyelesaikan skripsi ini.

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 8: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

3. Nur’aeni, S.Psi.,M.Si selaku penguji satu yang telah memberikan masukan dan kritikan

untuk penelitian ini sehingga penulis tetap bersemangat menyelesaikan penelitian ini.

4. Rr. Setyawati, S.Psi.,M.Si selaku penguji dua yang telah banyak memberikan masukan

untuk penelitian ini sehingga penelitian ini menjadi lebih baik dari sebelumnya.

5. Suwarti, S.Psi., M.Si selaku ketua dan sekretaris yang telah bersedia menyediakan

waktunya untuk memandu ujian sidang skripsi dengan baik hingga selesai.

6. Drs. Pambudi Rahardjo, S.Psi.,M.Si selaku dosen pembimbing akademik yang telah

membantu dalam mengarahkan seluruh kegiatan akademik yang telah diselesaikan,

sehingga peneliti dapat membuat perencanaan yang baik selama ketika menjalankan

perkuliahan.

7. Seluruh dosen Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang tak

pernah lelah dan tanpa henti memberikan serta mengajar kan ilmu yang sangat berguna

dan bermanfaat, sehingga dapat memberikan pengalaman-pengalaman yang berharga

bagi penulis.

8. Seluruh staff administrasi Fakultas Psikologi UMP, Bu Santi, Pak Waris, Pak Subhan,

Pak Alam yang telah bersedia membantu untuk memberikan segala informasi dan

kelancaran dalam memenuhi seluruh proses administrasi.

9. Kepada tunanganku Zulfian Abimanyu terima kasih banyak telah membimbingku,

memberikan motivasi serta dukungan yang tulus selama proses penelitian ini

berlangsung sehingga penulis mampu berjuang untuk menyelesaikan penelitian ini.

10. Kepada calon mertua bapak Gunarsa dan Ibu Sumarliah yang tak kalah semangatnya

memberikan dukungan hingga penelitian ini selesai dengan baik.

11. Kepada Pembina Klub Mobil Violet Auto Female di kota Purwokerto yang telah

bersedia memberi ijin untuk melakukan penelitian.

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 9: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

12. Seluruh remaja anggota klub mobil Violet Auto Female di kota Purwokerto yang telah

meluangkan waktunya dan bersedia bekerjasama untuk membantu penulis selama

menjalankan proses penelitian.

13. Sahabatku Putri Pristianti, Ajeng Liestyani, Annisa Rafika, Sekar Abdilla terimakasih

telah menemani dari awal perkuliahan hingga akhir perkuliahan.

14. Teman-teman KKN Winda, Fitri, Ratna, Hayyan, Ritno, Bekti, dan Yuda terima kasih

telah memberi semangat untuk menyelesaikan tugas akhir perkuliahan ini.

15. Seluruh teman psikologi angkatan 2011 yang telah menjadi keluarga dari ospek sampai

kita menua nanti.

16. Semua pihak yang telah memberikan kontribusi baik pikiran maupun tindakan. Semoga

do’a yang tulus dari kalian untuk penulis, akan Allah berikan pula kepada kalian.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih jauh dari

kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis membuka lebar untuk menerima segala masukan

dan kritik yang sifatnya membangun guna mendekati skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat

bermanfaat bagi semua pihak yang membaca dan membutuhkannya.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Penulis,

(Riska Dwi Sarlina)

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 10: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .......................................................................................... i

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................ ii

PERNYATAAN KEASLIAN ............................................................................ iii

HALAMAN PERSEMBAHAN ......................................................................... iv

MOTTO .............................................................................................................. v

ABSTRAK ......................................................................................................... vi

KATA PENGANTAR ........................................................................................ vii

DAFTAR ISI ...................................................................................................... x

DAFTAR TABEL .............................................................................................. xiii

DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................... xv

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................. 1

A. Latar Belakang Masalah ............................................................. 1

B. Rumusan Masalah ....................................................................... 11

C. Tujuan Penelitian ........................................................................ 11

D. Manfaat Penelitian ...................................................................... 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .................................................................... 13

A. Gaya Hidup Hedonis ................................................................... 13

1. Pengertian Gaya Hidup Hedonis.......................................... 13

2. Aspek – Aspek Gaya Hidup Hedonis .................................. 15

3. Faktor Yang Mempengaruhi Gaya Hidup Hedonis ............. 17

4. Macam – Macam Gaya Hidup Hedonis ............................... 21

5. Karakteristik Gaya Hidup Hedonis ...................................... 22

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 11: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

B. Konsep Diri ................................................................................. 24

1. Pengertian Konsep Diri ........................................................ 24

2. Dimensi Konsep Diri ........................................................... 26

3. Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Konsep Diri ............. 29

4. Jenis – Jenis Konsep Diri ..................................................... 31

5. Karakteristik Konsep Diri .................................................... 33

C. Remaja Klub Mobil..................................................................... 36

D. Hubungan Antara Konsep Diri Dengan Gaya Hidup Hedonis ... 39

E. Kerangka Berfikir ....................................................................... 42

F. Hipotesis ..................................................................................... 45

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ......................................................... 46

A. Identifikasi Variabel Penelitian................................................... 46

B. Definisi Operasional Variabel..................................................... 46

C. Populasi dan Sampel ................................................................... 48

1. Populasi Penelitian ............................................................... 48

2. Sampel Penelitian ................................................................ 49

D. Metode dan Instrumen Pengumpulan Data ................................. 49

E. Validitas dan Reabilitas Alat Ukur ............................................. 52

1. Uji Validitas ......................................................................... 52

2. Uji Reliabilitas ..................................................................... 53

F. Metode Analisis Data ................................................................. 54

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ................................. 55

A. Persiapan Penelitian .................................................................... 55

1. Orientasi Kancah.................................................................. 55

2. Perijinan Penelitian .............................................................. 55

B. Pelaksanaan Penelitian ................................................................ 56

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 12: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

1. Penyusunan Alat Pengumpulan Data ................................... 56

2. Prosedur pengumpulan data ................................................. 59

3. Hasil Uji Alat Ukur ............................................................. 60

a. Hasil Uji Validitas ............................................................ 60

b. Hasil Uji Reliabilitas ........................................................ 64

4. Hasil Analisis Data ............................................................. 64

a. Uji Normalitas .................................................................. 65

b. Uji Hipotesis .................................................................... 65

c. Analisis Deskriptif ........................................................... 66

C. Pembahasan................................................................................. 71

BAB V PENUTUP .......................................................................................... 77

A. Kesimpulan ................................................................................. 77

B. Saran ........................................................................................... 78

DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................... 79

LAMPIRAN ....................................................................................................... 82

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 13: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

DAFTAR TABEL

Tabel 1 Jumlah Populasi Penelitian ............................................................... 49

Tabel 2 Blue Print Skala Konsep Diri ............................................................ 51

Tabel 3 Blue Print Skala Gaya Hidup Hedonis .............................................. 52

Tabel 4 Sebaran Item Skala Konsep Diri ........................................................ 62

Tabel 5 Seberan Item Skala Gaya Hidup Hedonis .......................................... 63

Tabel 6 Hasil Analisis Uji Normalitas ............................................................ 65

Tabel 7 Koefisien Determinasi Penelitian....................................................... 66

Tabel 8 Karateristik Responden Konsep Diri ................................................. 67

Tabel 9 Karakteristik Responden Gaya Hidup Hedonis ................................. 68

Tabel 10 Tabulasi silang hubungan konsep diri dengan gaya hidup hedonis .. 69

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 14: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Kerangka Berpikir ........................................................................... 42

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016

Page 15: HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN GAYA ...repository.ump.ac.id/2324/1/COVER.pdf · “Hubungan antara konsep diri dengan kecenderungan gaya hidup hedonis pada remaja

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Skala Penelitian Konsep Diri ...................................................... 83

Lampiran 2 Skala Penelitian Gaya Hidup Hedonis ........................................ 86

Lampiran 3 Data Hasil Penelitian Skala Konsep Diri .................................... 90

Lampiran 4 Data Hasil Penelitian Skala Gaya Hidup Hedonis ...................... 92

Lampiran 5 Hasil Uji Validias Dan Reliabilitas ............................................. 95

Lampiran 6 Hasil Uji Normalitas ................................................................... 104

Lampiran 7 Hasil Uji Analisis ........................................................................ 107

Lampiran 8 Karakteristik Responden ............................................................. 109

Lampiran 9 Surat Ijin Penelitian..................................................................... 112

Hubungan Antara Konsep..., Riska Dwi Sarlina, Fakultas Psikologi, UMP, 2016