higiene dan sanitasi lingkungan rumah sakit

1
Higiene dan Sanitasi Lingkungan Rumah Sakit RSI Aisyiyah Malang sadar, bahwa sebagai fasilitas umum tidak boleh lepas tangan dari tanggung-jawab untuk ikut serta memelihara dan menjaga kesehatan lingkungan, baik lingkungan rumah sakit sendiri maupun lingkungan di sekitar rumah sakit. Komitmen dan tanggung jawab tersebut dilaksanakan rumah sakit dengan senantiasa menjaga seluruh aspek yang terkait kesehatan lingkungan, yaitu: 1. Air Bersih menggunakan dua sumber, yaitu sumur dalam (artesis) dan PDAM. Pemeriksaan rutin dengan uji kimia dan mikrobiologi selalu menunjukkan bahwa kedua sumber air bersih tersebut senantiasa baik. 2. Pembuatan IPAL (Intalasi Pembuangan Air Limbah) dengan sistim ganda, yaitu dengan sistim kimiawi dan sistim biologis sehingga keluaran akhir limbah aman bagi lingkungan yang dibuktikan dengan ikan dan tanaman tetap hidup dalam kolam penampungan air limbah dan hasil uji limbah senantiasa baik yang dikerjakan secara rutin setiap 6 bulan. 3. Bekerjasama dengan IPAL RSUD dr. Saiful Anwar Malang untuk pembuangan akhir sampah medis. Komitmen untuk mengelola sampah medis secara aman dibuktikan dengan laporan umpan balik dari RSSA selalu menunjukkan RSI Aisyiyah Malang adalah rumah sakit yang terbanyak mengirim sampah medis untuk dikelola.

Upload: maha

Post on 10-Nov-2015

20 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

ppi

TRANSCRIPT

Higiene dan Sanitasi Lingkungan Rumah Sakit

RSI Aisyiyah Malang sadar, bahwa sebagai fasilitas umum tidak boleh lepas tangan dari tanggung-jawab untuk ikut serta memelihara dan menjaga kesehatan lingkungan, baik lingkungan rumah sakit sendiri maupun lingkungan di sekitar rumah sakit. Komitmen dan tanggung jawab tersebut dilaksanakan rumah sakit dengan senantiasa menjaga seluruh aspek yang terkait kesehatan lingkungan, yaitu:1. Air Bersih menggunakan dua sumber, yaitu sumur dalam (artesis) dan PDAM. Pemeriksaan rutin dengan uji kimia dan mikrobiologi selalu menunjukkan bahwa kedua sumber air bersih tersebut senantiasa baik. 2. Pembuatan IPAL (Intalasi Pembuangan Air Limbah) dengan sistim ganda, yaitu dengan sistim kimiawi dan sistim biologis sehingga keluaran akhir limbah aman bagi lingkungan yang dibuktikan dengan ikan dan tanaman tetap hidup dalam kolam penampungan air limbah dan hasil uji limbah senantiasa baik yang dikerjakan secara rutin setiap 6 bulan. 3. Bekerjasama dengan IPAL RSUD dr. Saiful Anwar Malang untuk pembuangan akhir sampah medis. Komitmen untuk mengelola sampah medis secara aman dibuktikan dengan laporan umpan balik dari RSSA selalu menunjukkan RSI Aisyiyah Malang adalah rumah sakit yang terbanyak mengirim sampah medis untuk dikelola.