getaran mekanis

1
RENCANA PEMBELAJARAN PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TARUMANAGARA MATA KULIAH : TM 33043 Getaran Mekanis SKS / SEMESTER : 2 sks/V SILABUS : Fenomena dasar mesin dan perilaku terjadinya getaran mekanis, model getaran akibat pembebanan dinamis, getaran pada massa serta gaya yang berhubungan dengan getaran tersebut. Pengaruh benda elastis pada masa dan struktur yang mampu bergetar pada derajat kebebasan tertentu serta pengaruh getaran tersebut dalam perencanaan mesin. Sistem linier non linier dan random, pengertian frekwensi pribadi, kelas getaran bebas dan paksa, pengertian derajat kebesaran, mode-mode getaran dan sebagainya. Penyelesaian persoalan getaran lebih ditekankan dengan metode numerik melalui komputer. Penggunaan persamaan differensial dan transformasi Laplace. REFERENSI 1. Thomson. William T. Theory of Vibration with Application, Prentice Hall. 1996. 2. James, M.L., Smith, G.M., Vibration of Mechanical and Structural System, Habber Collins Collage Publisher, 1994. 3. Meirovitch, Element of Vibration Analysis, McGraw-Hill, 1994 KOMPETENSI AKHIR : 1. Kompetensi Utama 2. Mampu melakukan identifikasi, formulasi dan Pemecahan masalah keteknikan MINGGU KE- MATERI PEMBELAJARAN BENTUK PEMBELAJARAN KRITERIA PENILAIAN (INDIKATOR) BOBOT NILAI (%) 1 Dasar getaran mekanis Tatap Muka 2-3 Getaran bebas satu derajat kebebasan tanpa redaman Tatap Muka 4 Getaran bebas satu derajat kebebasan dengan redaman viskos Tatap Muka 5-7 Getaran paksa satu derajat kebebasan Tatap Muka Memahami getaran bebas dan paksa satu derajat kebebasan. 20 8 UTS 25 9-11 Getaran bebas dua derajat kebebasan Tatap Muka 12-15 Getaran paksa dua derajat kebebasan Tatap Muka Memahami getaran bebas dan paksa dua derajat kebebasan. 20 16 UAS 35

Upload: witne

Post on 08-Aug-2015

95 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

ok

TRANSCRIPT

Page 1: Getaran Mekanis

RENCANA PEMBELAJARAN

PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TARUMANAGARA

MATA KULIAH : TM 33043 Getaran Mekanis SKS / SEMESTER : 2 sks/V SILABUS : Fenomena dasar mesin dan perilaku terjadinya getaran mekanis, model getaran akibat pembebanan dinamis, getaran

pada massa serta gaya yang berhubungan dengan getaran tersebut. Pengaruh benda elastis pada masa dan struktur yang mampu bergetar pada derajat kebebasan tertentu serta pengaruh getaran tersebut dalam perencanaan mesin. Sistem linier non linier dan random, pengertian frekwensi pribadi, kelas getaran bebas dan paksa, pengertian derajat kebesaran, mode-mode getaran dan sebagainya. Penyelesaian persoalan getaran lebih ditekankan dengan metode numerik melalui komputer. Penggunaan persamaan differensial dan transformasi Laplace.

REFERENSI 1. Thomson. William T. Theory of Vibration with Application, Prentice Hall. 1996. 2. James, M.L., Smith, G.M., Vibration of Mechanical and Structural System, Habber Collins Collage Publisher, 1994. 3. Meirovitch, Element of Vibration Analysis, McGraw-Hill, 1994

KOMPETENSI AKHIR : 1. Kompetensi Utama 2. Mampu melakukan identifikasi, formulasi dan Pemecahan masalah keteknikan

MINGGU

KE-

MATERI PEMBELAJARAN BENTUK PEMBELAJARAN KRITERIA PENILAIAN

(INDIKATOR)

BOBOT

NILAI (%)

1 Dasar getaran mekanis Tatap Muka

2-3 Getaran bebas satu derajat kebebasan tanpa redaman

Tatap Muka

4 Getaran bebas satu derajat kebebasan dengan redaman viskos

Tatap Muka

5-7 Getaran paksa satu derajat kebebasan Tatap Muka

Memahami getaran bebas dan paksa satu derajat kebebasan.

20

8 UTS 25

9-11 Getaran bebas dua derajat kebebasan Tatap Muka

12-15 Getaran paksa dua derajat kebebasan Tatap Muka

Memahami getaran bebas dan paksa dua derajat kebebasan.

20

16 UAS 35