digital_tribunkaltim_sore_14082012

4
CMYK NO. 435/TAHUN 1 SELASA 14 AGUSTUS 2012 EDISI SORE Puasa di London 19 Jam Bisa Cepat Berlalu PUASA Ramadhan di Eropa tahun ini jatuh pas musim panas, yang berarti jarak antara terbit dan terbenamnya matahari mencapai 19 jam. Selama itu pula kaum Muslimin harus menahan lapar dan dahaga berpuasa. Puasa 19 jam? Kalau melihat angka 19 memang terasa lama sekali. Itu pula yang dibayangkan Ketua Indonesia Islamic Centre (IIC) London Memet Purnama Hasan. “Saya baru pertama kali ini merasakan puasa Ramadhan di musim panas. Bayangan saya, pasti lemes banget,” katanya. Ternyata, 19 jam akan berlalu dengan cepat jika waktu itu dimanfaatkan untuk bekerja. “Memang lebih lamanya itu terasa, tapi ya bisa kok. Sore setelah kerja, ya tinggal nunggu beberapa jam untuk berbuka,” ujar Memet. Pada hari-hari awal Ramadhan, 19 jam memang terasa berat. Namun, justru di situlah tantangannya, seperti dirasakan Ashleika Adelea (25), mahasiswi Arsitektur University College London, yang saat ini sedang menyusun disertasi masternya. Ia bahkan menemani teman- temannya makan dan ngopi di kafe. Sementara teman- temannya yang tidak berpuasa makan, ia sibuk memencet- mencet tombol telepon selulernya. “Mulanya terasa berat, tapi lama-lama terbiasa. Justru pas saat berbuka jadi nikmat. Lalu sorenya, mulai merancang-rancang mau berbuka di mana, pakai lauk apa. Kayak hari ini, aku mau buka puasa makan ramen di China Town. Puasa jadi seru,” kata Ashleika. Menurut Memet, perputaran bulan membuat puasa menjadi dinamis. Pada saat musim dingin, puasa sangat singkat, berbuka ibaratnya hanya menggeser waktu makan siang. “Jadi, ya, Allah sudah mengatur. Kadang diberi puasa panjang, kadang pendek. Kalau puasa pendek senang, masak kalau pas panjang kita tidak bisa menerima,” tuturnya. Lama dan singkatnya berpuasa sudah dialami bertahun- tahun oleh Dewi Mukti, Suciningsih, dan Sri Lestari, pegawai di KBRI London yang sudah lebih dari 20 tahun tinggal di London. “Puasa yang sangat singkat pernah merasakan, panjang juga iya. Tahun depan bahkan akan lebih panjang lagi, bisa 20 jam puasanya,” kata Lestari. Oleh karena itu, untuk mengisi Ramadhan, IIC bekerja sama dengan KBRI dan masyarakat Muslim di London menggelar serangkaian kegiatan. Ada pengajian rutin sepekan dua kali dengan mengundang Ustaz A Salim Fillah dari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, lalu pesantren kilat untuk anak-anak dan remaja, serta beberapa kegiatan seni. (kps) Angie Dipindah ke Pondok Bambu Berkas Lengkap, Segera Jalani Siang Perdana Tipikor JAKARTA, TRIBUN - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat asal Fraksi Partai Demokrat Angelina Sondakh dipindahkan ke Rumah Tahanan (rutan) Pondok Bambu, Jakarta Timur, dari Rutan Jakarta Timur Cabang Komisi Pemberantasan Korupsi, per Selasa (14/8/ 2012) siang ini. Angelina atau Angie adalah tersangka kasus dugaan suap kepengurusan anggaran proyek wisma atlet SEA Games dan proyek pengadaan sarana prasarana di 16 universitas. “Ibu AS (Angelina Sondakh) akan dipindahkan ke Rutan Pondok Bambu, hari ini dibawa,” kata Juru Bicara KPK Johan Budi di Jakarta, Selasa (14/8). Menurut Johan, hal ini dilakukan menyusul berkas pemeriksaan Angelina yang dilimpahkan ke tahap penuntutan atau P21. Dalam tahap ini, perkara Angelina berada di tangan penuntut KPK, bukan lagi menjadi kewenangan penyidik. Dikatakan Johan, tim penuntut menilai Angelina lebih baik ditahan di Rutan Pondok Bambu ketimbang di Rutan KPK. “Subjektifitas jaksa. Menurut jaksa, Ibu AS (Angelina Sondakh) perlu dipindahkan ke Pondok Bambu. Tentu dengan aturan yang sama, kita punya waktu 14 hari maksimal untuk dilimpahkan ke Pengadilan Tindak Pidana Korupsi,” ujarnya. Secara terpisah, pengacara Angelina, Tengku Nasrullah mengatakan bahwa kliennya minta pemindahan dilakukan seusai dia mengikuti ceramah agama yang digelar rutin di Rutan KPK sehabis Zuhur. “Kan dia selama ini selalu Zuhur berjamaah, kemudian ada kultum (ceramah agama). Nah tadi disetujui baru pindah nanti setelah Angie selesai kultum,” ujar Nasrullah. Saat ditanya lebih menguntungkan ditahan di Rutan KPK atau Rutan Pondok Bambu, Nasrullah mengatakan, di manapun itu, hak-hak normatif Angelina sebagai tersangka harus dihormati. Dia juga mengatakan Angelina siap menjalani persidangan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi. Seusai aturan, KPK memiliki waktu paling lama dua minggu untuk melimpahkan berkas perkara Angelina ke Pengadilan Tipikor. KPK menetapkan Angelina sebagai tersangka sejak 3 Februari 2012 lalu. Anggota Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat itu kemudian ditahan di Rumah Tahanan Jakarta Timur Cabang KPK per 27 April 2012. Selaku anggota Badan Anggaran DPR 2011/ 2012, Angelina diduga menerima suap terkait penganggaran proyek wisma atlet dan proyek pengadaan sarana prasarana 16 universitas. KPK menemukan 16 aliran dana mencurigakan ke Angelina yang nilainya miliaran rupiah. (kps) ANTARA/FANNY OCTAVIANUS Mantan Wakil Sekjen Partai Demokrat Angelina Sondakh usai menjalani pemeriksaan lanjutan di Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta Selatan, Selasa (29/5). Angie kembali diperiksa terkait perkara dugaan suap pembahasan anggaran di Kemenpora dan Kemendikbud. ANTARA/SEPTIANDA PERDANA PEMBAGIAN SEMBAKO-Seorang anggota polisi membantu keluar seorang warga yang terhimpit saat mengantre paket sembako yang dibagikan oleh Pengajian Majelis Taklim Jabar Noor di Jalan Ngalengko Medan, Sumut, Selasa (14/8). Sebanyak 7.000 paket sembako berupa beras, minyak goreng, mie instan dan uang Rp 30 ribu dibagikan kepada warga setempat dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1433 H.

Upload: digitalsiang-tribunkaltim

Post on 08-Feb-2016

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Digital Newspaper Tribunkaltim

TRANSCRIPT

Page 1: Digital_TribunKaltim_Sore_14082012

CMYK

CMYK

NO. 435/TAHUN 1SELASA14 AGUSTUS 2012

EDISI SORE

Puasa di London19 Jam BisaCepat BerlaluPUASA Ramadhan di Eropa tahun ini jatuh pas musimpanas, yang berarti jarak antara terbit dan terbenamnyamatahari mencapai 19 jam. Selama itu pula kaum Musliminharus menahan lapar dan dahaga berpuasa.

Puasa 19 jam? Kalau melihat angka 19 memang terasalama sekali. Itu pula yang dibayangkan Ketua IndonesiaIslamic Centre (IIC) London Memet Purnama Hasan. “Sayabaru pertama kali ini merasakan puasa Ramadhan dimusim panas. Bayangan saya, pasti lemes banget,”katanya.

Ternyata, 19 jam akan berlalu dengan cepat jika waktuitu dimanfaatkan untuk bekerja. “Memang lebih lamanya ituterasa, tapi ya bisa kok. Sore setelah kerja, ya tinggalnunggu beberapa jam untuk berbuka,” ujar Memet.

Pada hari-hari awal Ramadhan, 19 jam memang terasaberat. Namun, justru di situlah tantangannya, sepertidirasakan Ashleika Adelea (25), mahasiswi ArsitekturUniversity College London, yang saat ini sedang menyusundisertasi masternya. Ia bahkan menemani teman-temannya makan dan ngopi di kafe. Sementara teman-temannya yang tidak berpuasa makan, ia sibuk memencet-mencet tombol telepon selulernya.

“Mulanya terasa berat, tapi lama-lama terbiasa. Justrupas saat berbuka jadi nikmat. Lalu sorenya, mulaimerancang-rancang mau berbuka di mana, pakai lauk apa.Kayak hari ini, aku mau buka puasa makan ramen di ChinaTown. Puasa jadi seru,” kata Ashleika.

Menurut Memet, perputaran bulan membuat puasamenjadi dinamis. Pada saat musim dingin, puasa sangatsingkat, berbuka ibaratnya hanya menggeser waktu makansiang. “Jadi, ya, Allah sudah mengatur. Kadang diberipuasa panjang, kadang pendek. Kalau puasa pendeksenang, masak kalau pas panjang kita tidak bisamenerima,” tuturnya.

Lama dan singkatnya berpuasa sudah dialami bertahun-tahun oleh Dewi Mukti, Suciningsih, dan Sri Lestari,pegawai di KBRI London yang sudah lebih dari 20 tahuntinggal di London. “Puasa yang sangat singkat pernahmerasakan, panjang juga iya. Tahun depan bahkan akanlebih panjang lagi, bisa 20 jam puasanya,” kata Lestari.

Oleh karena itu, untuk mengisi Ramadhan, IIC bekerjasama dengan KBRI dan masyarakat Muslim di Londonmenggelar serangkaian kegiatan. Ada pengajian rutinsepekan dua kali dengan mengundang Ustaz A Salim Fillahdari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, lalu pesantrenkilat untuk anak-anak dan remaja, serta beberapa kegiatanseni. (kps)

Angie Dipindahke Pondok Bambu

● ● ● ● ● Berkas Lengkap, Segera Jalani Siang Perdana Tipikor JAKARTA, TRIBUN -Anggota Dewan PerwakilanRakyat asal Fraksi PartaiDemokrat Angelina Sondakhdipindahkan ke RumahTahanan (rutan) PondokBambu, Jakarta Timur, dariRutan Jakarta Timur CabangKomisi PemberantasanKorupsi, per Selasa (14/8/2012) siang ini.

Angelina atau Angieadalah tersangka kasusdugaan suap kepengurusananggaran proyek wismaatlet SEA Games danproyek pengadaan saranaprasarana di 16 universitas.“Ibu AS (Angelina Sondakh)akan dipindahkan ke RutanPondok Bambu, hari inidibawa,” kata Juru BicaraKPK Johan Budi di Jakarta,Selasa (14/8).

Menurut Johan, hal inidilakukan menyusul berkaspemeriksaan Angelina yangdilimpahkan ke tahappenuntutan atau P21.Dalam tahap ini, perkaraAngelina berada di tanganpenuntut KPK, bukan lagimenjadi kewenanganpenyidik. Dikatakan Johan,tim penuntut menilaiAngelina lebih baik ditahandi Rutan Pondok Bambuketimbang di Rutan KPK.

“Subjektifitas jaksa.Menurut jaksa, Ibu AS(Angelina Sondakh) perlu

dipindahkan ke PondokBambu. Tentu denganaturan yang sama, kitapunya waktu 14 harimaksimal untukdilimpahkan ke PengadilanTindak Pidana Korupsi,”ujarnya.

Secara terpisah,pengacara Angelina,Tengku Nasrullahmengatakan bahwakliennya minta pemindahandilakukan seusai diamengikuti ceramah agamayang digelar rutin di RutanKPK sehabis Zuhur.

“Kan dia selama iniselalu Zuhur berjamaah,kemudian ada kultum(ceramah agama). Nah tadidisetujui baru pindah nantisetelah Angie selesaikultum,” ujar Nasrullah.

Saat ditanya lebihmenguntungkan ditahan diRutan KPK atau RutanPondok Bambu, Nasrullahmengatakan, di manapunitu, hak-hak normatifAngelina sebagai tersangkaharus dihormati. Dia jugamengatakan Angelina siapmenjalani persidangan diPengadilan Tindak PidanaKorupsi.

Seusai aturan, KPKmemiliki waktu paling lamadua minggu untukmelimpahkan berkasperkara Angelina ke

Pengadilan Tipikor. KPKmenetapkan Angelinasebagai tersangka sejak 3Februari 2012 lalu.

Anggota Komisi XDewan Perwakilan Rakyatitu kemudian ditahan di

Rumah Tahanan JakartaTimur Cabang KPK per 27April 2012. Selaku anggotaBadan Anggaran DPR 2011/2012, Angelina didugamenerima suap terkaitpenganggaran proyek

wisma atlet dan proyekpengadaan saranaprasarana 16 universitas.KPK menemukan 16 alirandana mencurigakan keAngelina yang nilainyamiliaran rupiah. (kps)

ANTARA/FANNY OCTAVIANUS

Mantan Wakil Sekjen Partai Demokrat Angelina Sondakh usai menjalani pemeriksaan lanjutan di KomisiPemberantasan Korupsi, Jakarta Selatan, Selasa (29/5). Angie kembali diperiksa terkait perkara dugaansuap pembahasan anggaran di Kemenpora dan Kemendikbud.

ANTARA/SEPTIANDA PERDANA

PEMBAGIAN SEMBAKO-Seorang anggota polisi membantu keluar seorang warga yang terhimpit saat mengantre paket sembako yang dibagikan oleh Pengajian Majelis Taklim Jabar Noor di Jalan Ngalengko Medan, Sumut, Selasa (14/8).Sebanyak 7.000 paket sembako berupa beras, minyak goreng, mie instan dan uang Rp 30 ribu dibagikan kepada warga setempat dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1433 H.

Page 2: Digital_TribunKaltim_Sore_14082012

CMYK

CMYK

22222 SELASA14 AGUSTUS 2012 Tribun tamE

PEMIMPIN UMUM(Plt): Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI: Achmad Subechi REDAKTUR PELAKSANA: Priyo Suwarno MANAJER PRODUKSI: Arif Er Rachman WAKIL MANAJER PRODUKSI: Baskoro Muncar KOORDINATORLIPUTAN: Fransina Luhukay STAF REDAKSI: H Sjamsul Kahar, H Herman Darmo, Uki M Kurdi, Achmad Subechi, Ignatius Sawabi, Priyo Suwarno, Arif Er Rachman, Baskoro Muncar, Iwan Apriansyah, Fransina Luhukay, AdhinataKusuma, Dwi Haryanto SN, Sumarsono, Mathias M Ola, Trinilo Umardini, M Abduh Kuddu, Rita, Reza Rasyid Umar, Margaret Sarita, M Wikan Hendarman, Maipah, Ahmad Bayasut, Fachmi Rachman, Feri Mei Efendi, Basir Daud, RafanA Dwinanto, Syaiful Syafar. BIRO SAMARINDA, Jl Ulin No.106 Samarinda, Telepon: 0541 202416, 202417, fax: (0541) 769855: H Maturidi (kepala), Achmad Bintoro, Budhi Hartono, Khaidir, Maipah, Nevrianto HP, Reonaldus,

Muhammad Yamin, Hasbi. KUTAI KARTANEGARA: Rahmat Taufik KUTAI TIMUR: Kholish Chered. BONTANG: Udin Dohang PASIR: Sarassani. PENAJAM PASER UTARA: Samir TARAKAN: Junisah. KUTAI BARAT: Alex Pardede. BERAU: Amalia Husnul A. NUNUKAN:Niko Ruru. BIRO JAKARTA, Jl Palmerah Selatan 3, Jakarta 10270, Telepon (021) 5356766 (7618), Fax (021) 5495360: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil) Agung Budi Santoso, Johnson Simanjuntak, Chairul Arifin, Ismanto, RachmadHidayat, Toni Bramantoro, Yuli Sulistyawan, Yoni Iskandar, Bian Harnansa, Hendra Gunawan, Sugiarto, Budi Prasetyo, Hasanuddin Aco, Murdjani. DIREKTUR UTAMA: Asih Winanti. DIREKTUR: H Herman Darmo, Uki M Kurdi. PEMIMPIN PERUSAHAAN / MANAJERIKLAN: H Zainal Abidin. MANAJER SIRKULASI: Iskandar. BAGIAN IKLAN JAKARTA: Doddy Setiawan (HP 08164859626), Jl Palmerah Selatan 3 Jakarta, Telp: (021) 5483863, 5494999, 5483008, 5480888 (ext: 7635-7638) Fax: (021) 53696583 Tarif Iklan: ■■■■■Umum Display (B/W) Rp 22.500/mm kolom ■■■■■ Spot Colour (2 warna): Rp 30.000/mm kolom ■■■■■ Spot Colour (1 warna): Rp 25.000/mm kolom ■ ■ ■ ■ ■ Full Colour: Rp 35.000/mm kolom ■ ■ ■ ■ ■ Halaman 1 (B/W) Rp 60.000/mm kolom ■■■■■ Halaman 1 (F/C) Rp 90.000/mm kolom ■■■■■ IklanBaris (2 s/d 10 baris): Rp 10.000/baris. Harga di atas belum termasuk PPN 10%.KANTOR PUSAT BALIKPAPAN Jl Indrakila Straat III Dalam, RT 52 No 1 Kampung Timur, Balikpapan 76125. Telepon: (0542) 735015, 7020152, 7020151, Fax: (0542) 735013 No Rek191.0724971 BCA Balikpapan a/n PT Mahakam Media Grafika. PENERBIT: PT Mahakam Media Grafika. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN

WARTAWAN “TRIBUN KALTIM” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APAPUN DARI NARASUMBER

NUNUKAN, TRIBUN - MajelisHakim Pengadilan NegeriNunukan yang diketuaiYusriansyah, Selasa (14/8)menunda pembacaan putusanterhadap terdakwa kasuspenukaran sabu sabu (SS)seberat 1,2 kilogram dalamperkara Sugeng, masing-masing mantan Kasat ReskobaPolres Nunukan AKPBambang, mantan Kanit Lidik

PROSES pembangunan BandaraSamarinda Baru (BSB) Sei Siring terusmenunjukkan progres yang meyakinkan.Menurut Kepala Bidang PerhubunganUdara Dinas Perhubungan (Dishub) KaltimHasby, kini progres pengerjaankeseluruhannya diperkirakan sudahmencapai 20 persen.

Dengan rincian, paket I yangmengerjakan bangunan pendukungprogresnya sudah 24 persen, kemudianpaket II membangun terminal dan ATCsekitar 5 persen, dan paket III bangunandarat diperkirakan sudah 12 persen.Sehingga kalau dirata-ratakan, progrestotalnya adalah 20 persen.

BSB Sei Siring tetap Dilanjutkan●●●●● Eks Kontraktor Menangkan Gugatan di BANISAMARINDA, TRIBUN -Dinas Perhubungan(Dishub) melalui KepalaBidang Perhubungan UdaraDishub Kaltim Hasbymengatakan, pengerjaanBandara Samarinda Baru(BSB) Sei Siring hingga saatini tak mengalami pengaruhapapun, tetap lanjut sepertibiasanya, kendati ekskontraktornya PT NuansaCipta Realtindo (NCR)memenangkan gugatan diBadan Arbitrase NasionalIndonesia (BANI) Jakarta.

“Tidak ada pengaruhnya,kami tetap jalan. Karenajuga patut diketahui,gugatan atau tuntutan NCRsendiri tak ada klausulnyayang menyebutkan,pekerjaan di lapangan harusdihentikan atau apapun,semua murni soalpembayaran saja,” kataHasby, Selasa (14/8/2012)di ruang kerjanya.

Dalam klausul tuntutanNCR itu, disebutkannya,adalah berupa kerugianmaterial berupa cost of

money, biaya akibat alattidak digunakan, biayaperawatan, pembayaransewa alat berat berikutpemindahannya, dan biayameterial on site. Total nilaiyang dimenangkan NCRsebesar Rp 137,6 miliar.

“Jadi tidak ada sama sekaliyang menyebutkan klausulagar pekerjaan di lapangandihentikan. Makanya benarapa yang pernah dikatakanPak Gubernur. Urusan gugatanNCR adalah urusannyaPemkot Samarinda, tidak

Progres 20 Persensecara langsung urusannyaPemprov Kaltim,” ujarnyadengan tegas.

Sekadar diketahui, diakhir tahun 2011 lalu, PTNCR melayangkan gugatanke BANI atas PemkotSamarinda dengan nilaigugatan mencapai Rp 250miliar. Gugatandikarenakan Pemkot dinilaiNCR wanprestasi, tidakmelakukan sisapembayaran utang yaknisebesar Rp 70 miliarberikut cost of money. (aid)

“Alhamdulillah, semua berjalan denganlancar saja. Paket II memang masihsedikit progresnya, karena kan memangbaru saja dikerjakan. Sedangkan paketlainnya, terutama paket I, itu sejak akhir2011 lalu dikerjakan,” kata Hasby (14/8/2012) di ruang kerjanya.

Kendati di bulan puasa Ramadhan,ditambahkannya, pengerjaan tetapdilaksanakan tanpa hambatan. Terlebihcuaca selama Ramadhan di Samarinda,tidak ada hujan, sehingga memudahkanpengerjaannya. “Ya mungkin mereka cutiketika lebaran saja, kalau lain-lainnyatetap bekerja seperti biasanya,”tambahnya. (aid)

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

PENUMPANG BERTAMBAH - Ribuan orang memenuhi pelataran terminal A Bandara Sepinggan Balikpapan pada H-6 Lebaran 2012, Senin (13/8). Tahun 2012, lalulintas penumpang dari dan ke Bandara Sepinggan Balikpapan meningkat. Tahunlalu, pada H-6 jumlah penumpang yang berangkat dan tiba 16.437 orang sedangkan di tahun 2012 ini mencapai angka 19.236.

HakimTundaPutusanKasusPolisi SS

Reskoba Polres NunukanBripka Agung Wahyudianto,mantan anggota ReskobaPolres Nunukan ApengYulianus Pabatan, DavidHeriyanto Siregar dan Iqbal.Pembacaan putusan ditundahingga pada sidang Selasa (4/9) bulan depan.

Hakim beralasan, penundaanperlu dilakukan mengingat masatahanan para terdakwa berakhir

pada 18 Agustus mendatang.Sehingga perlu dilakukanperpanjangan masa tahanan.Jika putusan terhadap terdakwadibacakan hari ini,dikhawatirkan kelima anggotaPolres Nunukan itu akan bebas.Sebab masa pikir-pikir selamatujuh hari melewati masapenahanan para terdakwa.

Sidang hari ini digelarterpisah antara terdakwa Agung

yang disidangkan seorang diri,dan terdakwa Bambang, Apeng,David dan Iqbal yang sidangsekaligus berempat.

Sebelumnya Jaksa PenuntutUmum (JPU) menuntutBambang, Apeng, David danIqbal hukuman 10 tahun penjaradikurangi masa tahanan. JPUjuga meminta majelis hakimmemerintahkan agar terdakwatetap ditahan dan denda Rp3

miliar subsider 6 bulan penjara.Sementara, Agung yang

merupakan otak penukaranbarang bukti dimaksud dituntut12 tahun penjara dikurangimasa tahanan yang telahdijalani terdakwa. JPU jugameminta majelis hakimmemerintahkan agar terdakwatetap ditahan dan denda Rp3miliar subsider 6 bulan penjara.(noe)

Page 3: Digital_TribunKaltim_Sore_14082012

CMYK

CMYK

33333SELASA14 AGUSTUS 2012

MADRID, TRIBUN - Pelatih Real Madrid,Jose Mourinho, menilai julukan “TheSpecial One” tak lagi sesuai untuk dirinya.Menurutnya, julukan yang sesuaiuntuknya saat ini adalah “Only One”.

Mourinho mengatakan itu mengacupada perjalanan karier, setidaknya mulaidari ketika melatih FC Porto, Chelsea, InterMilan, dan Madrid. Ia membawa semuaklub itu meraih gelar liga. Ia juga meraihtrofi Liga Champions bersama FC Portodan Inter.

“Suka atau tidak, saya adalah satu-satunya orang yang memenangi tiga ligaterpenting di dunia (Premier League,Serie-A, Liga BBVA). Jadi, mungkinketimbang ‘Special One’, orang harusmulai memanggil saya ‘Only One’,” ujarMourinho dalam wawancara denganstasiun televisi Portugal, SIC.

BendtnerInginKeluar dariArsenal

Cedera, NeuerDiganti Stegen

KABAR tak sedap bagi Joachim Loew.Manuel Neuer cedera dan ia harusmenggantikannya dengan Marc-Andre terStegen. Siapa?

Padahal, lawan tanding Jerman diFrankfurt, Rabu (15/8), bukansembarangan: Argentina. Namun, mau takmau Loew harus menjalaninya tanpaNeuer. Kiper Bayern Muenchen itumendapatkan cedera ketika Bayernmenang 2-1 atas Borussia Dortmund diPiala Super Jerman, Sabtu (12/8).

“Sebuah hal yang memalukan. Aku takmenjadi bagian dari skuad untukpertandingan besok. Aku berharap rekan-rekan kembali melanjutkan trenkemenangan,” sebut Neuer di situs resmiFederasi Sepak Bola Jerman (DFB).

Loew akhirnya menjatuhkan pilihanpengganti Neuer kepada kiper BorussiaMoenchengladbach, Stegen. Uniknya,keduanya dulu sempat memperkuatSchalke 04 dan Neuer tetap jadi pilihanutamanya.

Stegen (20) melakukan debut seniornyabersama “Die Nationalmannschaft” ketikaberuji tanding melawan Swiss jelang Euro2012. Namun, Stegen kemungkinan besardiparkir sebagai cadangan. Loew masihmemercayakan posisi kiper kedua kepadaRon-Robert Zieler. Ia-lah yang akan tampilmenahan serbuan para bomber tim“Tango”. (kps)

Panggil Saya“Only One”

●●●●● Jose Mourinho Tanggalkan Julukan“The Special One”

“Syukur kepada Tuhan, segalanyaberjalan dengan baik untuk saya.Belakangan ini, fokus saya semakinbanyak. Kegembiraan meraih gelar juarabersama Inter Milan adalah melihat klubyang tak pernah menang selama 50 tahunkembali meraih kemenangan. Ini adalahhal yang menarik bagi saya, ketimbangmengejar target individu,” tuturnya.

Julukan “Special One” muncul dariMourinho sendiri, yaitu pada konferensipers saat dia diperkenalkan sebagaipelatih Chelsea, pada 2 Juni 2004. “Kamipunya pemain-pemain top dan, maaf jikasaya arogan, kami juga memiliki manajertop. Tolong jangan sebut saya arogan,tetapi saya adalah juara Eropa dan sayapikir saya adalah orang yang spesial,”katanya saat itu, seperti dikutip BBC.(kps)

MUSIM lalu, NicklasBendtner jadi pilihannomor satu semasadipinjamkan keSunderland. BomberDenmark itu puntak bakal meraihhal yang samasekembalinya keArsenal. Itusebabnya iaingin pindah.

“Tetapbermain untukArsenal bukanlahpilihan utama. Itubukan keinginanku atau mereka,” ungkappemain berusia 22 tahun itu kepadaSporten.dk.

Setelah tampil lumayan menawanbersama tim “Dinamit” pada Euro 2012 lalu,keinginan Bendtner untuk cabut dari EmiratesStadium kian bulat. “Aku ingin klarifikasisesegera mungkin dari klub sebelum jendelatransfer ditutup. Harus ada pembicaraankonkret,” lanjut Bendtner.

Uniknya, pesepak bola kelahiran 16 Januari1988 ini sudah menolak beberapa pinangan.Bendtner mengaku telah menampik pinangan dariklub-klub Italia, Spanyol, dan Jerman.

“Ya, aku sudah menolak beberapa tawaran, danalasannya sangat bervariasi. Aku punya syarat yangharus dipenuhi dan mereka tidak memenuhikualifikasiku. Jadi, aku menampiknya,” tambahBendtner.

Seperti dilansir Goal, Senin (13/8), Arsenalbakal berusaha membeli servis Philippe Mexesdari AC Milan. Sebagai iming-iming, Bendtnerakan ditawarkan sebagai bagian dari paketkesepakatan “The Gunners”. (kps)

Page 4: Digital_TribunKaltim_Sore_14082012

CMYK

CMYK

44444 SELASA14 AGUSTUS 2012 L Sife tyle

Minum Air,PenggantiObat SakitKepalaSAAT sakit kepala menyerang,jangan terburu-buru mencari obatsakit kepala. Cobalah redakandengan minum segelas air putih.Konsumsi air putih secara teraturterbukti mengurangi keparahan sakitkepala dan migren.

Para ilmuwan menemukan,meminum air putih sekitar tujuh gelassetiap hari sudah cukup untukmenyingkirkan rasa nyeri danmeningkatkan kenyamanan pasienyang sering didera sakit kepala.

Hal itu dibuktikan lewat penelitian diBelanda tahun 2005 yangmenunjukkan bahwa pasien gangguankandung kemih yang disarankan untukminum cukup air putih mengakumigren mereka lebih ringan.

Dr.Mark Spigt, ketua peneliti dantimnya, merekrut 100 pasien yangsecara rutin menderita sakit kepalaringan sampai berat. Kemudian merekadiminta melakukan beberapa hal untukmengurangi rasa nyeri kepala, antaralain dengan meningkatkan kualitastidur, menghindari kafein, danmengurangi stres.

Tetapi separuh responden dimintauntuk minum 1,5 liter air putih setiaphari selama tiga bulan. Pada akhirpenelitian, seluruh pasien dimintamenjawab kuesioner Migraine-SpecificQuality of Life Index untuk mengetahuibagaimana kondisi mereka. Hasilnya,pasien yang minum air putih lebihbanyak dari biasanya mengalamiperbaikan yang signifikan.

“Kami menduga pasien sakitkepala mendapatkan manfaat darikonsumsi air putih dan tampaknyamasuk akal untukmerekomendasikan mereka minumair putih dalam jangka waktu tertentuagar sakitnya reda,” kata peneliti.

Kendati begitu, menurut Dr.FayyazAhmed dari Migraine Trust, manfaatdari minum air putih yang dirasakanpasien itu bisa jadi adalah efekplasebo. Tetapi ia mengatakan bahwakonsumsi air putih secara teraturmenyehatkan dan membuat perasaanlebih nyaman. (kps)

TAK ada yang menyangkal manfaat latihanolahraga untuk kebugaran dan kesehatan.Tetapi olahraga juga bisa menyebabkancedera, meski sebagian cedera bisadicegah. Ketahui langkah-langkah untukmencegah cedera saat berolahraga.

1. Wajib pemanasanSesempit apa pun waktu Anda untuk

berolahraga, selalu lakukan pemanasan.Langsung melakukan latihan kardioyang intens bisa membuat otot cedera.Luangkan waktu 5 menit untukmelakukan pemanasan sehingga suhutubuh dan jantung beradaptasi denganlatihan yang akan dilakukan.

2. Variasi latihan kardioOlahraga lari mungkin jadi favorit

Anda, tetapi jika latihan ini selalu Andalakukan itu berarti Anda selalumenggunakan otot yang sama.Akibatnya otot jadi beresiko cederaakibat penggunaan berlebihan. Gantilahotot yang dipakai dengan melakukantiga jenis latihan kardio setiapminggunya, misalnya berlari,bersepeda, berenang, atau berlatihsenam aerobik.

3. Kuatkan otot yang lemahBila bersepeda adalah latihan kardio

utama Anda, tak ada keraguan akankekuatan otot-otot bagian kaki. Tetapibagaimana dengan bagian tangan?Apabila sebagian otot kuat dan bagianlain lemah, bisa menyebabkanketidakseimbangan otot dan membuatpostur terganggu.

Selain itu ketegangan hanya terjadipada satu bagian saja sehingga rentancedera. Karena itulah di sela sesilatihan, sebaiknya Anda memberiperhatian pada bagian tubuh yangselama ini kurang mendapat fokusdalam latihan kardio.

4. Peregangan juga pentingMeskipun beberapa studi

mengatakan peregangan tidak mencegahcedera, tetapi hal itu akan meningkatkankelenturan dan otot yang lentur lebihjarang cedera dan menderita nyeri. Andabisa melakukan peregangan setelahlatihan kardio atau latihan beban.

5. Jadwalkan istirahatBuatlah jadwal satu sampai tiga hari

dalam seminggu untuk melakukanlatihan ringan atau satu hari tidakberolahraga sama sekali. Jadwalistirahat ini akan membantu otot-ototpulih dengan utuh dan lebih kuatsehingga tidak mudah cedera. Hal yangsama berlaku saat Anda merasa tidakberenergi atau merasa sedikit nyeri,maka istirahat satu hari akanmembantu. (kps)

SAAT merias diri, semua kembali kepada niatanpribadi. Bagi perempuan berhijab, tak perlu ragujika ingin tampil segar, rapi dan membuat percayadiri dengan make up.

Jika tujuan ber-make up untuk tampil lebih rapidan menambah kepercayaan diri, dengan aplikasitidak berlebihan, dan bukan untuk menonjolkandiri, perempuan berhijab justru bisa menjadisumber inspirasi.

Peragawati senior, penulis dan pendidik, RatihSanggarwati mengatakan perempuan berhijabjuga perlu make up dengan niatan untuk tampilsegar, rapi dan tak berlebihan. Yang pentingpakai riasan sesuai dengan tempat dan suasanayang dihadapi, dan nyaman untuk diri sendiri.

“Riasan berlebihan itu biasanya yang tidakbisa menempatkan sesuai tempat, lingkungan,”tutur Ratih saat berbincang dengan KompasFemale di sela kegiatan kelas kecantikan“Beautifully You with Sariayu” bekerjasamadengan komunitas Hijab Ayu di Jakarta beberapawaktu lalu.

Menurut Ratih, kalau make up membuat dirilebih nyaman, justru muslimah bisa menularkankepercayaan diri kepada orang lain. Denganmemiliki kepercayaan diri, muslimah pun bisaleluasa beraktivitas termasuk untuk bersyiar.“Kalau nyaman akan jadi lebih percaya diri untukbersyiar,” tegasnya. Selain kembali ke niat,tujuan make up juga sebaiknya bukan untukmenarik perhatian orang lain, bukan juga untuksuami. Perempuan berhijab merias wajah untukdiri sendiri dengan niat menambah kepercayaandiri dan menjadi lebih berdaya karenanya.

Agar nyaman dan percaya diri ber-make up,muslimah perlu mengikuti tata caranya. Tata caramake up ini bisa dipelajari dengan banyak cara.Bisa melalui buku, atau bahan bacaan lainnya,juga dengan mengikuti kelas kecantikan.

“Perempuan berhijab sudah cukup menonjoldengan pemakaian hijab dan pilihan warna-warnanya. Jadi, bisa jadi make up natural untukperempuan tidak berhijab ketika diaplikasikankepada perempuan berhijab, akan terlihatberbeda atau bahkan tak terlihat memakai make

Ratih Sanggarwati

Berhijab JugaPerlu “Make Up”

up. Karenanya perempuan berhijab perlu belajarber-make up, dan tidak berlebihan, salahsatunya melalui kelas kecantikan,” jelasnya.

Selain menyesuaikan dengan hijab danbusana, make up juga perlu dibedakan sesuaisuasana. Apakah make up untuk harian, acaramalam hari, atau kegiatan khusus yangmembutuhkan make up lebih tebal. Namun,sekali lagi, make up tebal tidak mestiberlebihan karena hijab sendiri sudahmenonjolkan penampilan.

Ratih menyarankan, konseppadu padan dalam tata rias wajahjuga perlu diperhatikan.Menurutnya, dari berbagaipilihan warna make up,sebenarnya dua warnautama yakni pink danoranye, sudah cukupmemenuhi semuakebutuhan tata riaswajah.

“Dua warna ini bisadisesuaikan denganberbagai warna busana.Asalkan pintar padupadan. Dari 20 warnalipstik misalnya, yangdipakai juga hanya tiga,karena memang sebenarnyawarna dasar yang dibutuhkanitu pink dan oranye,” tuturnya.(kps)

Olahraga Aman Tanpa Cedera