biopesticide from alpinia purpurata extract as anti fungus phytopthora palmivora 3

3
Biopesticide From Alpinia purpurata Extract as Anti Fungus Phytopthora palmivora on Cocoa Plant (Theobroma cacao L.) Foto-foto: Keterangan: Siswa (peneliti) sedang mengekstraksi rimpang lengkuas merah (Alpinia purpurata (Vieill.) K. Schum) dengan mengunakan vacum rotary evaporator Keterangan : Siswa (peneliti) sedang mensterilkan petri menggunakan autoclave

Upload: fenti

Post on 04-Dec-2015

224 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Biopesticide From Alpinia Purpurata Extract as Anti Fungus Phytopthora Palmivora 3

TRANSCRIPT

Page 1: Biopesticide From Alpinia Purpurata Extract as Anti Fungus Phytopthora Palmivora 3

Biopesticide From Alpinia purpurata Extract as Anti Fungus Phytopthora palmivora

on Cocoa Plant (Theobroma cacao L.)

Foto-foto:

Keterangan: Siswa (peneliti) sedang mengekstraksi

rimpang lengkuas merah (Alpinia purpurata (Vieill.) K.

Schum) dengan mengunakan vacum rotary evaporator

Keterangan : Siswa (peneliti) sedang mensterilkan petri

menggunakan autoclave

Page 2: Biopesticide From Alpinia Purpurata Extract as Anti Fungus Phytopthora Palmivora 3

Cara Kerja:

Penelitian dilakukan di laboratorium Biopestisida, Fakultas Pertanian Universitas

Udayana Jl. P.B. Sudirman Denpasar, pada tanggal 11 September 2010 sampai dengan 10

Desember 2010. Adapun tahapan pelaksanaannya adalah:

Penjemuran rimpang

lengkuas merah Lengkuas merah

direndam dengan mathanol

Hasil:

Dari penelitian yang telah dilakukan, didapatkan hasil bahwa daya hambat ekstrak

rimpang lengkuas merah terhadap pertumbuhan jamur P. palmivora termasuk kategori daya

hambat kuat yaitu 16 mm. Minimum Inhibitory Concentration (MIC) ekstrak rimpang lengkuas

merah dalam menghambat pertumbuhan jamur P. palmivora adalah sebesar 0,6% dengan rata-

rata diameter hambatan sebesar 9,5 mm. Aktifitas antijamur ekstrak lengkuas merah dalam

media PDA sebesar 100%. Ekstrak rimpang lengkuas merah dapat dimanfaatkan sebagai

biopestisida anti jamur P. palmivora pada tanaman kakao, karena mengandung saponin,

flavonoida, methanol dan minyak atsiri yang terdiri dari dari basoni, galangan cineole, eugenol,

galangol, dan acetoxychavicol acetate.

Evaparorasi dengan

vacum rotary

evapotarion

Ekatrak kasar

rimpang lengkuas

merah

Pembuatan media

PDA

Isolasi jamur

Phytopthora palmivoraKontrol dan hasil uji

daya hambatKontrol dan hasil uji

konsentrasi minimum ekstrak

kontrol dan hasil uji anti jamur ekstrak

kasar lengkuas merah pada media PDA

kontrol dan hasil uji fitokimia ekstrak

lengkuas merah